70
Dewan Komisaris | Board of Commissioners Iskandar Ali Presiden Komisaris President Commissioner Michael Winata Komisaris Commissioner Drs. Zainuddin Effendi, MM Komisaris Commissioner Dewan Direksi | Board of Directors Roger Morrison Presiden Direktur President Director Ardi Syofyan, SE. M.Ak. Ak Direktur Director Lie Herry Rusly Direktur Independen Independent Director Tata Kelola Yang Baik Memberikan Hasil Yang Terbaik Bagi Pertumbuhan. Good Governance Provides The Best Result For Growth.

Pernyataan Tanggung Jawab Dewan The Board of Commissioner ... · Pernyataan Tanggung Jawab Dewan Komisaris dan Dewan Direksi atas Laporan Tahunan Dewan Komisaris dan Dewan Direksi

  • Upload
    others

  • View
    7

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

  • Dewan Komisaris | Board of Commissioners

    Iskandar AliPresiden Komisaris President Commissioner

    Michael WinataKomisarisCommissioner

    Drs. Zainuddin Effendi, MMKomisarisCommissioner

    Dewan Direksi | Board of Directors

    Roger MorrisonPresiden DirekturPresident Director

    Ardi Syofyan, SE. M.Ak. AkDirekturDirector

    Lie Herry RuslyDirektur IndependenIndependent Director

    Pernyataan Tanggung Jawab Dewan Komisaris dan Dewan Direksi atas Laporan TahunanDewan Komisaris dan Dewan Direksi PT Hotel Mandarine Regency Tbk menyatakan bertanggung jawab atas kebenaran dalam penyusunan dan penyajian Laporan Tahunan Perseroan tahun 2013.

    Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya.

    Batam, 10 April 2014

    The Board of Commissioner’s and The Board of Director’s Statement of Responsibility for Annual ReportThe Board of Commissioners and Board of Directors of PT Hotel Mandarine Regency Tbk here with claim responsibility for the truthfulness and factuality of the statement presented in the Company’s 2013 Annual Report

    This statement is hereby made in all truthfulness.

    Batam, 10 April 2014

    Tata Kelola Yang Baik Memberikan Hasil Yang Terbaik Bagi Pertumbuhan.Good Governance Provides The Best Result For Growth.

    Dewan Komisaris | Board of Commissioners

    Iskandar AliPresiden Komisaris President Commissioner

    Michael WinataKomisarisCommissioner

    Drs. Zainuddin Effendi, MMKomisarisCommissioner

    Dewan Direksi | Board of Directors

    Roger MorrisonPresiden DirekturPresident Director

    Ardi Syofyan, SE. M.Ak. AkDirekturDirector

    Lie Herry RuslyDirektur IndependenIndependent Director

    Pernyataan Tanggung Jawab Dewan Komisaris dan Dewan Direksi atas Laporan TahunanDewan Komisaris dan Dewan Direksi PT Hotel Mandarine Regency Tbk menyatakan bertanggung jawab atas kebenaran dalam penyusunan dan penyajian Laporan Tahunan Perseroan tahun 2013.

    Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya.

    Batam, 10 April 2014

    The Board of Commissioner’s and The Board of Director’s Statement of Responsibility for Annual ReportThe Board of Commissioners and Board of Directors of PT Hotel Mandarine Regency Tbk here with claim responsibility for the truthfulness and factuality of the statement presented in the Company’s 2013 Annual Report

    This statement is hereby made in all truthfulness.

    Batam, 10 April 2014

    Tata Kelola Yang Baik Memberikan Hasil Yang Terbaik Bagi Pertumbuhan.Good Governance Provides The Best Result For Growth.

  • Content01 Financial Highlights

    03 Stock Highlights

    07 Awards and Certifications

    08 Significant Events 2013

    09 President Commissioner’s Report

    12 President Director’s Report

    15 Corporate Profile

    17 Board Of Commissioners Profiles

    19 Board Of Directors Profiles

    23 Vision and Mission

    24 Capital Market And Supporting

    Professionals And Institutions

    25 Human Resources

    28 Organization Structure

    29 Subsidiaries

    30 Management’s Analysis and Discussion

    51 Good Corporate Governance

    63 Corporate Social Responsibility

    66 Financial Report

    Daftar Isi01 Ikhtisar Keuangan

    03 Ikhtisar Saham

    07 Penghargaan dan Sertifikasi

    08 Peristiwa Penting 2013

    09 Laporan Presiden Komisaris

    12 Laporan Presiden Direktur

    15 Profil Perseroan

    17 Profil Dewan Komisaris

    19 Profil Dewan Direksi

    23 Visi dan Misi

    24 Lembaga Profesi Penunjang Pasar Modal

    25 Sumber Daya Manusia

    28 Struktur Organisasi

    29 Anak Perusahaan

    30 Analisa dan Pembahasan Manajemen

    51 Tata Kelola Perusahaan

    63 Tanggung Jawab Sosial Perseroan

    66 Laporan Keuangan

    contentsdaftar isi

    Where hospitality meets luxury

    Content01 Financial Highlights

    03 Stock Highlights

    07 Awards and Certifications

    08 Significant Events 2013

    09 President Commissioner’s Report

    12 President Director’s Report

    15 Corporate Profile

    17 Board Of Commissioners Profiles

    19 Board Of Directors Profiles

    23 Vision and Mission

    24 Capital Market And Supporting

    Professionals And Institutions

    25 Human Resources

    28 Organization Structure

    29 Subsidiaries

    30 Management’s Analysis and Discussion

    51 Good Corporate Governance

    63 Corporate Social Responsibility

    66 Financial Report

    Daftar Isi01 Ikhtisar Keuangan

    03 Ikhtisar Saham

    07 Penghargaan dan Sertifikasi

    08 Peristiwa Penting 2013

    09 Laporan Presiden Komisaris

    12 Laporan Presiden Direktur

    15 Profil Perseroan

    17 Profil Dewan Komisaris

    19 Profil Dewan Direksi

    23 Visi dan Misi

    24 Lembaga Profesi Penunjang Pasar Modal

    25 Sumber Daya Manusia

    28 Struktur Organisasi

    29 Anak Perusahaan

    30 Analisa dan Pembahasan Manajemen

    51 Tata Kelola Perusahaan

    63 Tanggung Jawab Sosial Perseroan

    66 Laporan Keuangan

    contentsdaftar isi

    Where hospitality meets luxury

  • Content01 Financial Highlights

    03 Stock Highlights

    07 Awards and Certifications

    08 Significant Events 2013

    09 President Commissioner’s Report

    12 President Director’s Report

    15 Corporate Profile

    17 Board Of Commissioners Profiles

    19 Board Of Directors Profiles

    23 Vision and Mission

    24 Capital Market And Supporting

    Professionals And Institutions

    25 Human Resources

    28 Organization Structure

    29 Subsidiaries

    30 Management’s Analysis and Discussion

    51 Good Corporate Governance

    63 Corporate Social Responsibility

    66 Financial Report

    Daftar Isi01 Ikhtisar Keuangan

    03 Ikhtisar Saham

    07 Penghargaan dan Sertifikasi

    08 Peristiwa Penting 2013

    09 Laporan Presiden Komisaris

    12 Laporan Presiden Direktur

    15 Profil Perseroan

    17 Profil Dewan Komisaris

    19 Profil Dewan Direksi

    23 Visi dan Misi

    24 Lembaga Profesi Penunjang Pasar Modal

    25 Sumber Daya Manusia

    28 Struktur Organisasi

    29 Anak Perusahaan

    30 Analisa dan Pembahasan Manajemen

    51 Tata Kelola Perusahaan

    63 Tanggung Jawab Sosial Perseroan

    66 Laporan Keuangan

    contentsdaftar isi

    Where hospitality meets luxury

    Content01 Financial Highlights

    03 Stock Highlights

    07 Awards and Certifications

    08 Significant Events 2013

    09 President Commissioner’s Report

    12 President Director’s Report

    15 Corporate Profile

    17 Board Of Commissioners Profiles

    19 Board Of Directors Profiles

    23 Vision and Mission

    24 Capital Market And Supporting

    Professionals And Institutions

    25 Human Resources

    28 Organization Structure

    29 Subsidiaries

    30 Management’s Analysis and Discussion

    51 Good Corporate Governance

    63 Corporate Social Responsibility

    66 Financial Report

    Daftar Isi01 Ikhtisar Keuangan

    03 Ikhtisar Saham

    07 Penghargaan dan Sertifikasi

    08 Peristiwa Penting 2013

    09 Laporan Presiden Komisaris

    12 Laporan Presiden Direktur

    15 Profil Perseroan

    17 Profil Dewan Komisaris

    19 Profil Dewan Direksi

    23 Visi dan Misi

    24 Lembaga Profesi Penunjang Pasar Modal

    25 Sumber Daya Manusia

    28 Struktur Organisasi

    29 Anak Perusahaan

    30 Analisa dan Pembahasan Manajemen

    51 Tata Kelola Perusahaan

    63 Tanggung Jawab Sosial Perseroan

    66 Laporan Keuangan

    contentsdaftar isi

    Where hospitality meets luxury

  • 0201 PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 2013 0201 PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 2013

  • 0201 PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 2013 0201 PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 2013

  • PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 201303 04PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 201303 04

  • PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 201303 04PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 201303 04

  • 0605 PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 2013 0605 PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 2013

  • 0605 PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 2013 0605 PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 2013

  • 0807 PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 2013 0807 PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 2013

  • 0807 PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 2013 0807 PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 2013

  • Kinerja PerseroanDewan komisaris menilai bahwa direksi beserta jajaran manajemen telah menjalankan tugasnya dengan baik, sebagaimana tercermin dari peningkatan nilai bisnis perseroan yang menggembirakan.

    Company’s PerformanceThe Board Of Commissioners share the opinion that the Board of Directors and the management team of the company have performed well, as reflected by the encouraging growth and increasing value of the company.

    Perseroan berhasil mencatat peningkatan pendapatan usaha secara signifikan yaitu dari Rp. 38.38 miliar di tahun 2012 menjadi Rp. 58.01 miliar pada tahun 2013 atau naik sebesar 51.13%. Berkat strategi bisnis yang diterapkan oleh direksi. Perseroan mencatat laba bersih sebesar Rp. 1.58 miliar pada tahun 2013 dibandingkan rugi pada tahun 2012.

    The company succeeded in increasing its revenues significantly from Rp. 38.38 billion in 2012 to Rp. 58.01 billion in 2013 or an increase of 51.13%. As a result of the implementation by the Board of Directors, the company posted a net profit of Rp. 1,58 billion in 2013 compared to losses in 2012.

    Pencapaian laba bersih pada tahun 2013 didukung oleh transformasi bisnis yang diterapkan oleh direksi dan didukung oleh segenap jajaran organisasi perusahaan.

    The net profits in 2013 are supported by the business transformation that is applied by the Board of Directors and supported by all levels of organization of the Company.

    Kenaikan pendapatan sebesar 51.13% tersebut juga diiringi dengan kenaikan biaya operasional sebesar 22.78% terutama beban upah dan pembelian material, beberapa faktor eksternal yang berada di luar kendali perseroan turut mempengaruhi operasional perseroan secara keseluruhan.

    The increase in revenue of 51.13% is also accompanied by a rise in operating costs by 22,78% attributed to primarily wages and the purchase of materials and some external factors which are beyond the company’s control also affect the company’s operation as a whole.

    LAPORAN PRESIDEN KOMISARISREPORT FROM THE PRESIDENT COMISSIONER

    Pemegang Saham Yang Terhormat,Dengan mengucapkan syukur atas rahmat Tuhan Yang Maha Kuasa, perkenankan kami melaporkan pencapaian PT Hotel Mandarine Regency Tbk selama tahun buku 2013. Laporan ini juga mengulas penilaian dewan komisaris atas kinerja direksi beserta jajaran manajemen perseroan selama tahun buku yang dilaporkan, serta langkah-langkah pengawasan dewan komisaris atas jalannya kepengurusan perseroan.

    Dear Distinguished Shareholders,With the grace of God Almighty, allow me to present some achievement of PT Hotel Mandarine Regency Tbk during the financial year 2013. The report also highlight the assessment of the Board of Commissioners on the performance of Board of Directors and the management team during the year under review, as well as the supervisory duties of the Board of Commissioners over the management of the company.

    Bagaimanapun, dewan komisaris mensyukuri pencapaian hasil-hasil usaha perseroan dan menyampaikan terima kasih serta apresiasi terhadap jerih payah direksi beserta segenap jajaran manajemen maupun karyawan perseroan selama tahun 2013.

    However, the Board of Commissioners appreciate the achievement of the company’s operation and would like to express my thanks and appreciation for the efforts of Directors and the entire range of management and employees of the company during the year 2013.

    Dewan komisaris mendukung upaya direksi dalam melakukan pengembangan usaha secara berkelanjutan guna memaksimalkan pendapatan usaha perseroan secara jangka panjang. Kami yakin bahwa dengan sistem manajemen yang baik dan prinsip penuh kehati- hatian, kinerja perseroan akan lebih baik untuk masa yang akan datang.

    The Board of Commissioners supports the efforts of the Board of Directors of doing business in a sustainable development in order to maximize the revenue of the company in the long term. We are confident that with good management system and prudent priciples, the company’s performance will be better for the future.

    Tata Kelola PerusahaanDewan komisaris melakukan fungsi pengawasannya antara lain ditunjang oleh komite audit sebagai bagian yang tak terpisahkan dari perangkat tata kelola perusahaan yang baik dan benar. Dewan komisaris senantiasa mendukung dan mengedepankan implementasi Good Corporate Governence (GCG) termasuk dalam hal kepengawasan tata kerja dewan komisaris itu sendiri.

    Sebagai perusahaan publik yang sahamnya tercatat di Bursa Efek Indonesia, dewan komisaris juga memastikan bahwa direksi perseroan tetap berkomitmen dalam melaksanakan praktek Tata Kelola Perusahaan (GCG) yang baik.

    Corporate GovernanceThe Board of Commissioners carries out its oversight function with the support of the audit committee, as an integral part of Good Corporate Governance. The Board of Commissioners constanly support and champions the implementation of Good Corporate Governance (GCG) including the supervision of the roles of the Board of Commissioner itself.

    As a public company with shares listed on the Indonesia Stock Exchange, the Board of Commissioners also ensures that the Board of Directors remains committed to implementing the practice of Good Corporate Governance (GCG).

    Sumber Daya Manusia dan Tanggung Jawab SosialPada tahun 2013 dan tahun-tahun sebelumnya, perseroan memberikan perhatian yang besar terhadap kesejahteraan karyawan, pelatihan dan pengembangan SDM. Perhatian juga ditujukan pada kegiatan CSR terhadap masyarakat lingkungan perseroan.

    Human Resources And Social ResponsibilityIn 2013 and in previous years, the company places great importance to employee welfare, training and development. Attention is also directed to the CSR activities of the society within the company.

    Komposisi Dewan KomisarisPada kesempatan ini, dapat kami laporkan bahwa tidak terjadi perubahan komposisi anggota dewan komisaris perseroan sejak RUPS Tahunan perseroan yang terakhir. Keutuhan dewan komisaris turut menunjang keterpaduan dan keberlanjutan visi dewan komisaris dalam mengemban tugas sebagaimana digariskan dalam anggaran dasar perseroan.

    Composition Of The Board Of CommissionerOn this occasion, I am pleased to report that there has no been any change to the composition of the Board of Commissioner of the company since the company’s last Annual General Meeting of Shareholders. This perpuates the integrity and continuity of the Board of Commissioner’s vision in carrying out its duties as stated in the company’s article of association.

    Harapan di Masa DepanDewan komisaris sebagai organ perseroan senantiasa berupaya untuk meningkatkan kualitas dalam melaksanakan tugas di bidang pengawasan, sekaligus bekerja sama secara harmonis dengan jajaran direksi sebagaimana diatur dalam anggaran dasar perseroan.

    Hopes For The FutureThe Board of Commissioners as one of core to the company always strives to improve the quality of oversight duties in the field, as well as working in harmony with the Board of Directors as provided in the articles of ssociation of the company.

    Iskandar AliPresiden KomisarisPresident Commissioner

    010

    Kinerja PerseroanDewan komisaris menilai bahwa direksi beserta jajaran manajemen telah menjalankan tugasnya dengan baik, sebagaimana tercermin dari peningkatan nilai bisnis perseroan yang menggembirakan.

    Company’s PerformanceThe Board Of Commissioners share the opinion that the Board of Directors and the management team of the company have performed well, as reflected by the encouraging growth and increasing value of the company.

    Perseroan berhasil mencatat peningkatan pendapatan usaha secara signifikan yaitu dari Rp. 38.38 miliar di tahun 2012 menjadi Rp. 58.01 miliar pada tahun 2013 atau naik sebesar 51.13%. Berkat strategi bisnis yang diterapkan oleh direksi. Perseroan mencatat laba bersih sebesar Rp. 1.58 miliar pada tahun 2013 dibandingkan rugi pada tahun 2012.

    The company succeeded in increasing its revenues significantly from Rp. 38.38 billion in 2012 to Rp. 58.01 billion in 2013 or an increase of 51.13%. As a result of the implementation by the Board of Directors, the company posted a net profit of Rp. 1,58 billion in 2013 compared to losses in 2012.

    Pencapaian laba bersih pada tahun 2013 didukung oleh transformasi bisnis yang diterapkan oleh direksi dan didukung oleh segenap jajaran organisasi perusahaan.

    The net profits in 2013 are supported by the business transformation that is applied by the Board of Directors and supported by all levels of organization of the Company.

    Kenaikan pendapatan sebesar 51.13% tersebut juga diiringi dengan kenaikan biaya operasional sebesar 22.78% terutama beban upah dan pembelian material, beberapa faktor eksternal yang berada di luar kendali perseroan turut mempengaruhi operasional perseroan secara keseluruhan.

    The increase in revenue of 51.13% is also accompanied by a rise in operating costs by 22,78% attributed to primarily wages and the purchase of materials and some external factors which are beyond the company’s control also affect the company’s operation as a whole.

    LAPORAN PRESIDEN KOMISARISREPORT FROM THE PRESIDENT COMISSIONER

    Pemegang Saham Yang Terhormat,Dengan mengucapkan syukur atas rahmat Tuhan Yang Maha Kuasa, perkenankan kami melaporkan pencapaian PT Hotel Mandarine Regency Tbk selama tahun buku 2013. Laporan ini juga mengulas penilaian dewan komisaris atas kinerja direksi beserta jajaran manajemen perseroan selama tahun buku yang dilaporkan, serta langkah-langkah pengawasan dewan komisaris atas jalannya kepengurusan perseroan.

    Dear Distinguished Shareholders,With the grace of God Almighty, allow me to present some achievement of PT Hotel Mandarine Regency Tbk during the financial year 2013. The report also highlight the assessment of the Board of Commissioners on the performance of Board of Directors and the management team during the year under review, as well as the supervisory duties of the Board of Commissioners over the management of the company.

    Bagaimanapun, dewan komisaris mensyukuri pencapaian hasil-hasil usaha perseroan dan menyampaikan terima kasih serta apresiasi terhadap jerih payah direksi beserta segenap jajaran manajemen maupun karyawan perseroan selama tahun 2013.

    However, the Board of Commissioners appreciate the achievement of the company’s operation and would like to express my thanks and appreciation for the efforts of Directors and the entire range of management and employees of the company during the year 2013.

    Dewan komisaris mendukung upaya direksi dalam melakukan pengembangan usaha secara berkelanjutan guna memaksimalkan pendapatan usaha perseroan secara jangka panjang. Kami yakin bahwa dengan sistem manajemen yang baik dan prinsip penuh kehati- hatian, kinerja perseroan akan lebih baik untuk masa yang akan datang.

    The Board of Commissioners supports the efforts of the Board of Directors of doing business in a sustainable development in order to maximize the revenue of the company in the long term. We are confident that with good management system and prudent priciples, the company’s performance will be better for the future.

    Tata Kelola PerusahaanDewan komisaris melakukan fungsi pengawasannya antara lain ditunjang oleh komite audit sebagai bagian yang tak terpisahkan dari perangkat tata kelola perusahaan yang baik dan benar. Dewan komisaris senantiasa mendukung dan mengedepankan implementasi Good Corporate Governence (GCG) termasuk dalam hal kepengawasan tata kerja dewan komisaris itu sendiri.

    Sebagai perusahaan publik yang sahamnya tercatat di Bursa Efek Indonesia, dewan komisaris juga memastikan bahwa direksi perseroan tetap berkomitmen dalam melaksanakan praktek Tata Kelola Perusahaan (GCG) yang baik.

    Corporate GovernanceThe Board of Commissioners carries out its oversight function with the support of the audit committee, as an integral part of Good Corporate Governance. The Board of Commissioners constanly support and champions the implementation of Good Corporate Governance (GCG) including the supervision of the roles of the Board of Commissioner itself.

    As a public company with shares listed on the Indonesia Stock Exchange, the Board of Commissioners also ensures that the Board of Directors remains committed to implementing the practice of Good Corporate Governance (GCG).

    Sumber Daya Manusia dan Tanggung Jawab SosialPada tahun 2013 dan tahun-tahun sebelumnya, perseroan memberikan perhatian yang besar terhadap kesejahteraan karyawan, pelatihan dan pengembangan SDM. Perhatian juga ditujukan pada kegiatan CSR terhadap masyarakat lingkungan perseroan.

    Human Resources And Social ResponsibilityIn 2013 and in previous years, the company places great importance to employee welfare, training and development. Attention is also directed to the CSR activities of the society within the company.

    Komposisi Dewan KomisarisPada kesempatan ini, dapat kami laporkan bahwa tidak terjadi perubahan komposisi anggota dewan komisaris perseroan sejak RUPS Tahunan perseroan yang terakhir. Keutuhan dewan komisaris turut menunjang keterpaduan dan keberlanjutan visi dewan komisaris dalam mengemban tugas sebagaimana digariskan dalam anggaran dasar perseroan.

    Composition Of The Board Of CommissionerOn this occasion, I am pleased to report that there has no been any change to the composition of the Board of Commissioner of the company since the company’s last Annual General Meeting of Shareholders. This perpuates the integrity and continuity of the Board of Commissioner’s vision in carrying out its duties as stated in the company’s article of association.

    Harapan di Masa DepanDewan komisaris sebagai organ perseroan senantiasa berupaya untuk meningkatkan kualitas dalam melaksanakan tugas di bidang pengawasan, sekaligus bekerja sama secara harmonis dengan jajaran direksi sebagaimana diatur dalam anggaran dasar perseroan.

    Hopes For The FutureThe Board of Commissioners as one of core to the company always strives to improve the quality of oversight duties in the field, as well as working in harmony with the Board of Directors as provided in the articles of ssociation of the company.

    Iskandar AliPresiden KomisarisPresident Commissioner

    010

  • Kinerja PerseroanDewan komisaris menilai bahwa direksi beserta jajaran manajemen telah menjalankan tugasnya dengan baik, sebagaimana tercermin dari peningkatan nilai bisnis perseroan yang menggembirakan.

    Company’s PerformanceThe Board Of Commissioners share the opinion that the Board of Directors and the management team of the company have performed well, as reflected by the encouraging growth and increasing value of the company.

    Perseroan berhasil mencatat peningkatan pendapatan usaha secara signifikan yaitu dari Rp. 38.38 miliar di tahun 2012 menjadi Rp. 58.01 miliar pada tahun 2013 atau naik sebesar 51.13%. Berkat strategi bisnis yang diterapkan oleh direksi. Perseroan mencatat laba bersih sebesar Rp. 1.58 miliar pada tahun 2013 dibandingkan rugi pada tahun 2012.

    The company succeeded in increasing its revenues significantly from Rp. 38.38 billion in 2012 to Rp. 58.01 billion in 2013 or an increase of 51.13%. As a result of the implementation by the Board of Directors, the company posted a net profit of Rp. 1,58 billion in 2013 compared to losses in 2012.

    Pencapaian laba bersih pada tahun 2013 didukung oleh transformasi bisnis yang diterapkan oleh direksi dan didukung oleh segenap jajaran organisasi perusahaan.

    The net profits in 2013 are supported by the business transformation that is applied by the Board of Directors and supported by all levels of organization of the Company.

    Kenaikan pendapatan sebesar 51.13% tersebut juga diiringi dengan kenaikan biaya operasional sebesar 22.78% terutama beban upah dan pembelian material, beberapa faktor eksternal yang berada di luar kendali perseroan turut mempengaruhi operasional perseroan secara keseluruhan.

    The increase in revenue of 51.13% is also accompanied by a rise in operating costs by 22,78% attributed to primarily wages and the purchase of materials and some external factors which are beyond the company’s control also affect the company’s operation as a whole.

    LAPORAN PRESIDEN KOMISARISREPORT FROM THE PRESIDENT COMISSIONER

    Pemegang Saham Yang Terhormat,Dengan mengucapkan syukur atas rahmat Tuhan Yang Maha Kuasa, perkenankan kami melaporkan pencapaian PT Hotel Mandarine Regency Tbk selama tahun buku 2013. Laporan ini juga mengulas penilaian dewan komisaris atas kinerja direksi beserta jajaran manajemen perseroan selama tahun buku yang dilaporkan, serta langkah-langkah pengawasan dewan komisaris atas jalannya kepengurusan perseroan.

    Dear Distinguished Shareholders,With the grace of God Almighty, allow me to present some achievement of PT Hotel Mandarine Regency Tbk during the financial year 2013. The report also highlight the assessment of the Board of Commissioners on the performance of Board of Directors and the management team during the year under review, as well as the supervisory duties of the Board of Commissioners over the management of the company.

    Bagaimanapun, dewan komisaris mensyukuri pencapaian hasil-hasil usaha perseroan dan menyampaikan terima kasih serta apresiasi terhadap jerih payah direksi beserta segenap jajaran manajemen maupun karyawan perseroan selama tahun 2013.

    However, the Board of Commissioners appreciate the achievement of the company’s operation and would like to express my thanks and appreciation for the efforts of Directors and the entire range of management and employees of the company during the year 2013.

    Dewan komisaris mendukung upaya direksi dalam melakukan pengembangan usaha secara berkelanjutan guna memaksimalkan pendapatan usaha perseroan secara jangka panjang. Kami yakin bahwa dengan sistem manajemen yang baik dan prinsip penuh kehati- hatian, kinerja perseroan akan lebih baik untuk masa yang akan datang.

    The Board of Commissioners supports the efforts of the Board of Directors of doing business in a sustainable development in order to maximize the revenue of the company in the long term. We are confident that with good management system and prudent priciples, the company’s performance will be better for the future.

    Tata Kelola PerusahaanDewan komisaris melakukan fungsi pengawasannya antara lain ditunjang oleh komite audit sebagai bagian yang tak terpisahkan dari perangkat tata kelola perusahaan yang baik dan benar. Dewan komisaris senantiasa mendukung dan mengedepankan implementasi Good Corporate Governence (GCG) termasuk dalam hal kepengawasan tata kerja dewan komisaris itu sendiri.

    Sebagai perusahaan publik yang sahamnya tercatat di Bursa Efek Indonesia, dewan komisaris juga memastikan bahwa direksi perseroan tetap berkomitmen dalam melaksanakan praktek Tata Kelola Perusahaan (GCG) yang baik.

    Corporate GovernanceThe Board of Commissioners carries out its oversight function with the support of the audit committee, as an integral part of Good Corporate Governance. The Board of Commissioners constanly support and champions the implementation of Good Corporate Governance (GCG) including the supervision of the roles of the Board of Commissioner itself.

    As a public company with shares listed on the Indonesia Stock Exchange, the Board of Commissioners also ensures that the Board of Directors remains committed to implementing the practice of Good Corporate Governance (GCG).

    Sumber Daya Manusia dan Tanggung Jawab SosialPada tahun 2013 dan tahun-tahun sebelumnya, perseroan memberikan perhatian yang besar terhadap kesejahteraan karyawan, pelatihan dan pengembangan SDM. Perhatian juga ditujukan pada kegiatan CSR terhadap masyarakat lingkungan perseroan.

    Human Resources And Social ResponsibilityIn 2013 and in previous years, the company places great importance to employee welfare, training and development. Attention is also directed to the CSR activities of the society within the company.

    Komposisi Dewan KomisarisPada kesempatan ini, dapat kami laporkan bahwa tidak terjadi perubahan komposisi anggota dewan komisaris perseroan sejak RUPS Tahunan perseroan yang terakhir. Keutuhan dewan komisaris turut menunjang keterpaduan dan keberlanjutan visi dewan komisaris dalam mengemban tugas sebagaimana digariskan dalam anggaran dasar perseroan.

    Composition Of The Board Of CommissionerOn this occasion, I am pleased to report that there has no been any change to the composition of the Board of Commissioner of the company since the company’s last Annual General Meeting of Shareholders. This perpuates the integrity and continuity of the Board of Commissioner’s vision in carrying out its duties as stated in the company’s article of association.

    Harapan di Masa DepanDewan komisaris sebagai organ perseroan senantiasa berupaya untuk meningkatkan kualitas dalam melaksanakan tugas di bidang pengawasan, sekaligus bekerja sama secara harmonis dengan jajaran direksi sebagaimana diatur dalam anggaran dasar perseroan.

    Hopes For The FutureThe Board of Commissioners as one of core to the company always strives to improve the quality of oversight duties in the field, as well as working in harmony with the Board of Directors as provided in the articles of ssociation of the company.

    Iskandar AliPresiden KomisarisPresident Commissioner

    010

    Kinerja PerseroanDewan komisaris menilai bahwa direksi beserta jajaran manajemen telah menjalankan tugasnya dengan baik, sebagaimana tercermin dari peningkatan nilai bisnis perseroan yang menggembirakan.

    Company’s PerformanceThe Board Of Commissioners share the opinion that the Board of Directors and the management team of the company have performed well, as reflected by the encouraging growth and increasing value of the company.

    Perseroan berhasil mencatat peningkatan pendapatan usaha secara signifikan yaitu dari Rp. 38.38 miliar di tahun 2012 menjadi Rp. 58.01 miliar pada tahun 2013 atau naik sebesar 51.13%. Berkat strategi bisnis yang diterapkan oleh direksi. Perseroan mencatat laba bersih sebesar Rp. 1.58 miliar pada tahun 2013 dibandingkan rugi pada tahun 2012.

    The company succeeded in increasing its revenues significantly from Rp. 38.38 billion in 2012 to Rp. 58.01 billion in 2013 or an increase of 51.13%. As a result of the implementation by the Board of Directors, the company posted a net profit of Rp. 1,58 billion in 2013 compared to losses in 2012.

    Pencapaian laba bersih pada tahun 2013 didukung oleh transformasi bisnis yang diterapkan oleh direksi dan didukung oleh segenap jajaran organisasi perusahaan.

    The net profits in 2013 are supported by the business transformation that is applied by the Board of Directors and supported by all levels of organization of the Company.

    Kenaikan pendapatan sebesar 51.13% tersebut juga diiringi dengan kenaikan biaya operasional sebesar 22.78% terutama beban upah dan pembelian material, beberapa faktor eksternal yang berada di luar kendali perseroan turut mempengaruhi operasional perseroan secara keseluruhan.

    The increase in revenue of 51.13% is also accompanied by a rise in operating costs by 22,78% attributed to primarily wages and the purchase of materials and some external factors which are beyond the company’s control also affect the company’s operation as a whole.

    LAPORAN PRESIDEN KOMISARISREPORT FROM THE PRESIDENT COMISSIONER

    Pemegang Saham Yang Terhormat,Dengan mengucapkan syukur atas rahmat Tuhan Yang Maha Kuasa, perkenankan kami melaporkan pencapaian PT Hotel Mandarine Regency Tbk selama tahun buku 2013. Laporan ini juga mengulas penilaian dewan komisaris atas kinerja direksi beserta jajaran manajemen perseroan selama tahun buku yang dilaporkan, serta langkah-langkah pengawasan dewan komisaris atas jalannya kepengurusan perseroan.

    Dear Distinguished Shareholders,With the grace of God Almighty, allow me to present some achievement of PT Hotel Mandarine Regency Tbk during the financial year 2013. The report also highlight the assessment of the Board of Commissioners on the performance of Board of Directors and the management team during the year under review, as well as the supervisory duties of the Board of Commissioners over the management of the company.

    Bagaimanapun, dewan komisaris mensyukuri pencapaian hasil-hasil usaha perseroan dan menyampaikan terima kasih serta apresiasi terhadap jerih payah direksi beserta segenap jajaran manajemen maupun karyawan perseroan selama tahun 2013.

    However, the Board of Commissioners appreciate the achievement of the company’s operation and would like to express my thanks and appreciation for the efforts of Directors and the entire range of management and employees of the company during the year 2013.

    Dewan komisaris mendukung upaya direksi dalam melakukan pengembangan usaha secara berkelanjutan guna memaksimalkan pendapatan usaha perseroan secara jangka panjang. Kami yakin bahwa dengan sistem manajemen yang baik dan prinsip penuh kehati- hatian, kinerja perseroan akan lebih baik untuk masa yang akan datang.

    The Board of Commissioners supports the efforts of the Board of Directors of doing business in a sustainable development in order to maximize the revenue of the company in the long term. We are confident that with good management system and prudent priciples, the company’s performance will be better for the future.

    Tata Kelola PerusahaanDewan komisaris melakukan fungsi pengawasannya antara lain ditunjang oleh komite audit sebagai bagian yang tak terpisahkan dari perangkat tata kelola perusahaan yang baik dan benar. Dewan komisaris senantiasa mendukung dan mengedepankan implementasi Good Corporate Governence (GCG) termasuk dalam hal kepengawasan tata kerja dewan komisaris itu sendiri.

    Sebagai perusahaan publik yang sahamnya tercatat di Bursa Efek Indonesia, dewan komisaris juga memastikan bahwa direksi perseroan tetap berkomitmen dalam melaksanakan praktek Tata Kelola Perusahaan (GCG) yang baik.

    Corporate GovernanceThe Board of Commissioners carries out its oversight function with the support of the audit committee, as an integral part of Good Corporate Governance. The Board of Commissioners constanly support and champions the implementation of Good Corporate Governance (GCG) including the supervision of the roles of the Board of Commissioner itself.

    As a public company with shares listed on the Indonesia Stock Exchange, the Board of Commissioners also ensures that the Board of Directors remains committed to implementing the practice of Good Corporate Governance (GCG).

    Sumber Daya Manusia dan Tanggung Jawab SosialPada tahun 2013 dan tahun-tahun sebelumnya, perseroan memberikan perhatian yang besar terhadap kesejahteraan karyawan, pelatihan dan pengembangan SDM. Perhatian juga ditujukan pada kegiatan CSR terhadap masyarakat lingkungan perseroan.

    Human Resources And Social ResponsibilityIn 2013 and in previous years, the company places great importance to employee welfare, training and development. Attention is also directed to the CSR activities of the society within the company.

    Komposisi Dewan KomisarisPada kesempatan ini, dapat kami laporkan bahwa tidak terjadi perubahan komposisi anggota dewan komisaris perseroan sejak RUPS Tahunan perseroan yang terakhir. Keutuhan dewan komisaris turut menunjang keterpaduan dan keberlanjutan visi dewan komisaris dalam mengemban tugas sebagaimana digariskan dalam anggaran dasar perseroan.

    Composition Of The Board Of CommissionerOn this occasion, I am pleased to report that there has no been any change to the composition of the Board of Commissioner of the company since the company’s last Annual General Meeting of Shareholders. This perpuates the integrity and continuity of the Board of Commissioner’s vision in carrying out its duties as stated in the company’s article of association.

    Harapan di Masa DepanDewan komisaris sebagai organ perseroan senantiasa berupaya untuk meningkatkan kualitas dalam melaksanakan tugas di bidang pengawasan, sekaligus bekerja sama secara harmonis dengan jajaran direksi sebagaimana diatur dalam anggaran dasar perseroan.

    Hopes For The FutureThe Board of Commissioners as one of core to the company always strives to improve the quality of oversight duties in the field, as well as working in harmony with the Board of Directors as provided in the articles of ssociation of the company.

    Iskandar AliPresiden KomisarisPresident Commissioner

    010

  • Dewan komisaris menaruh harapan agar perseroan dan anak perseroan dapat tetap tumbuh secara berkesinambungan melalui strategi yang diterapkan oleh direksi dengan dukungan s e l u r u h insan perseroan. Sebagai bagian dari tugas pengawasannya, dewan komisaris bekerja sama dengan direksi untuk memastikan bahwa rencana yang telah ditetapkan, dijalankan dengan benar dan bersungguh- sungguh agar sesuai dengan hasil dan tujuan yang diharapkan.

    The Board of Commissioner places high hope in the continuing growth sustainable of the company and its subsidiary through the strategy implemented by the Board of Director and supported by each and every employee of the company. As part of its oversight duties, the Board of Commissioners shall continue to work closely with the Board of Directors to ensure that business plans are executed properly and diligently in order to achieve their desired results.

    Saya atas nama Dewan Komisaris, menyampaikan terima kasih yang sebesar–besarnya kepada direksi , manajemen dan karyawan atas semangat untuk terus meningkatkan kemampuan dan keterampilan, baik sebagai perorangan maupun sebagai tim serta dedikasi dan kerja sama untuk memenuhi target-target yang telah ditetapkan.

    On behalf of the Board of Commissioners, expressed my greatest gratitude to the Board of Directors, management and employees for their spirit to continue improving the ability and skill, both as individuals and as a team as well as the dedication and cooperation to meet the targets that have been set.

    Untuk dan atas nama Dewan KomisarisFor and on Behalf of the Board of CommissionersPT Hotel Mandarine Regency Tbk

    Iskandar AliPresiden Komisaris | President Commissioner

     

    LAPORAN PRESIDEN DIREKTURREPORT FROM THE PRESIDENT DIRECTOR

    Pemegang Saham yang TerhormatPertama-tama izinkan kami mengajak untuk memanjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Maha Kuasa, di tahun 2013 perseroan berhasil membukukan laba bersih sebesar Rp. 1.58 miliar sedangkan tahun 2012 mengalami kerugian sebesar Rp.9.06 miliar. Pencapaian lompatan pertumbuhan ini khususnya dilihat lima tahun terakhir sebagaimana pada tabel ikhtisar keuangan, tidak lepas dari upaya kerja keras dengan penuh integritas dari semua jajaran perseroan dan dukungan penuh para pemegang saham.

    Dear Distinguished Shareholders,Firstly, allow me to begin my address with praises to God Almighty for His blessings. I am pleased to report that the company posted a net profit of Rp. 1.58 billion in 2013 compared to 2012 which experienced a loss of Rp. 9,06 billion. Our growth is leaps and bound, especially in the last five years as depicted in our financial highlights table, achieved through the strong efforts of hard work with integrity from all levels of the company and the full support of its shareholders.

    Kinerja Perseroan Tahun 2013Pada tahun 2013 perseroan berhasil meraih pendapatan usaha sebesar Rp. 58.01 miliar, naik sebesar 51.13% dari pendapatan usaha tahun 2012 sebesar Rp. 38.38 miliar.

    The Company’s Performance in 2013In 2013 the company achieved revenue of Rp. 58.01 billion, an increase of 51.13% of operating revenues in 2012 which amounted to Rp. 38.38 billion.

    Pencapaian strategis perseroan selama tahun 2013 adalah semakin meningkatnya pendapatan perseroan dari penjualan kamar, makanan dan minuman. Pelaksanaan berbagai pertemuan menjelang momentum pelaksanaan pemilihan umum (pemilu) membuat tingkat hunian ruang konvensi dan kamar meningkat.

    Roger MorrisonPresiden Direktur | President Director

    012

    Dewan komisaris menaruh harapan agar perseroan dan anak perseroan dapat tetap tumbuh secara berkesinambungan melalui strategi yang diterapkan oleh direksi dengan dukungan s e l u r u h insan perseroan. Sebagai bagian dari tugas pengawasannya, dewan komisaris bekerja sama dengan direksi untuk memastikan bahwa rencana yang telah ditetapkan, dijalankan dengan benar dan bersungguh- sungguh agar sesuai dengan hasil dan tujuan yang diharapkan.

    The Board of Commissioner places high hope in the continuing growth sustainable of the company and its subsidiary through the strategy implemented by the Board of Director and supported by each and every employee of the company. As part of its oversight duties, the Board of Commissioners shall continue to work closely with the Board of Directors to ensure that business plans are executed properly and diligently in order to achieve their desired results.

    Saya atas nama Dewan Komisaris, menyampaikan terima kasih yang sebesar–besarnya kepada direksi , manajemen dan karyawan atas semangat untuk terus meningkatkan kemampuan dan keterampilan, baik sebagai perorangan maupun sebagai tim serta dedikasi dan kerja sama untuk memenuhi target-target yang telah ditetapkan.

    On behalf of the Board of Commissioners, expressed my greatest gratitude to the Board of Directors, management and employees for their spirit to continue improving the ability and skill, both as individuals and as a team as well as the dedication and cooperation to meet the targets that have been set.

    Untuk dan atas nama Dewan KomisarisFor and on Behalf of the Board of CommissionersPT Hotel Mandarine Regency Tbk

    Iskandar AliPresiden Komisaris | President Commissioner

     

    LAPORAN PRESIDEN DIREKTURREPORT FROM THE PRESIDENT DIRECTOR

    Pemegang Saham yang TerhormatPertama-tama izinkan kami mengajak untuk memanjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Maha Kuasa, di tahun 2013 perseroan berhasil membukukan laba bersih sebesar Rp. 1.58 miliar sedangkan tahun 2012 mengalami kerugian sebesar Rp.9.06 miliar. Pencapaian lompatan pertumbuhan ini khususnya dilihat lima tahun terakhir sebagaimana pada tabel ikhtisar keuangan, tidak lepas dari upaya kerja keras dengan penuh integritas dari semua jajaran perseroan dan dukungan penuh para pemegang saham.

    Dear Distinguished Shareholders,Firstly, allow me to begin my address with praises to God Almighty for His blessings. I am pleased to report that the company posted a net profit of Rp. 1.58 billion in 2013 compared to 2012 which experienced a loss of Rp. 9,06 billion. Our growth is leaps and bound, especially in the last five years as depicted in our financial highlights table, achieved through the strong efforts of hard work with integrity from all levels of the company and the full support of its shareholders.

    Kinerja Perseroan Tahun 2013Pada tahun 2013 perseroan berhasil meraih pendapatan usaha sebesar Rp. 58.01 miliar, naik sebesar 51.13% dari pendapatan usaha tahun 2012 sebesar Rp. 38.38 miliar.

    The Company’s Performance in 2013In 2013 the company achieved revenue of Rp. 58.01 billion, an increase of 51.13% of operating revenues in 2012 which amounted to Rp. 38.38 billion.

    Pencapaian strategis perseroan selama tahun 2013 adalah semakin meningkatnya pendapatan perseroan dari penjualan kamar, makanan dan minuman. Pelaksanaan berbagai pertemuan menjelang momentum pelaksanaan pemilihan umum (pemilu) membuat tingkat hunian ruang konvensi dan kamar meningkat.

    Roger MorrisonPresiden Direktur | President Director

    012

  • Dewan komisaris menaruh harapan agar perseroan dan anak perseroan dapat tetap tumbuh secara berkesinambungan melalui strategi yang diterapkan oleh direksi dengan dukungan s e l u r u h insan perseroan. Sebagai bagian dari tugas pengawasannya, dewan komisaris bekerja sama dengan direksi untuk memastikan bahwa rencana yang telah ditetapkan, dijalankan dengan benar dan bersungguh- sungguh agar sesuai dengan hasil dan tujuan yang diharapkan.

    The Board of Commissioner places high hope in the continuing growth sustainable of the company and its subsidiary through the strategy implemented by the Board of Director and supported by each and every employee of the company. As part of its oversight duties, the Board of Commissioners shall continue to work closely with the Board of Directors to ensure that business plans are executed properly and diligently in order to achieve their desired results.

    Saya atas nama Dewan Komisaris, menyampaikan terima kasih yang sebesar–besarnya kepada direksi , manajemen dan karyawan atas semangat untuk terus meningkatkan kemampuan dan keterampilan, baik sebagai perorangan maupun sebagai tim serta dedikasi dan kerja sama untuk memenuhi target-target yang telah ditetapkan.

    On behalf of the Board of Commissioners, expressed my greatest gratitude to the Board of Directors, management and employees for their spirit to continue improving the ability and skill, both as individuals and as a team as well as the dedication and cooperation to meet the targets that have been set.

    Untuk dan atas nama Dewan KomisarisFor and on Behalf of the Board of CommissionersPT Hotel Mandarine Regency Tbk

    Iskandar AliPresiden Komisaris | President Commissioner

     

    LAPORAN PRESIDEN DIREKTURREPORT FROM THE PRESIDENT DIRECTOR

    Pemegang Saham yang TerhormatPertama-tama izinkan kami mengajak untuk memanjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Maha Kuasa, di tahun 2013 perseroan berhasil membukukan laba bersih sebesar Rp. 1.58 miliar sedangkan tahun 2012 mengalami kerugian sebesar Rp.9.06 miliar. Pencapaian lompatan pertumbuhan ini khususnya dilihat lima tahun terakhir sebagaimana pada tabel ikhtisar keuangan, tidak lepas dari upaya kerja keras dengan penuh integritas dari semua jajaran perseroan dan dukungan penuh para pemegang saham.

    Dear Distinguished Shareholders,Firstly, allow me to begin my address with praises to God Almighty for His blessings. I am pleased to report that the company posted a net profit of Rp. 1.58 billion in 2013 compared to 2012 which experienced a loss of Rp. 9,06 billion. Our growth is leaps and bound, especially in the last five years as depicted in our financial highlights table, achieved through the strong efforts of hard work with integrity from all levels of the company and the full support of its shareholders.

    Kinerja Perseroan Tahun 2013Pada tahun 2013 perseroan berhasil meraih pendapatan usaha sebesar Rp. 58.01 miliar, naik sebesar 51.13% dari pendapatan usaha tahun 2012 sebesar Rp. 38.38 miliar.

    The Company’s Performance in 2013In 2013 the company achieved revenue of Rp. 58.01 billion, an increase of 51.13% of operating revenues in 2012 which amounted to Rp. 38.38 billion.

    Pencapaian strategis perseroan selama tahun 2013 adalah semakin meningkatnya pendapatan perseroan dari penjualan kamar, makanan dan minuman. Pelaksanaan berbagai pertemuan menjelang momentum pelaksanaan pemilihan umum (pemilu) membuat tingkat hunian ruang konvensi dan kamar meningkat.

    Roger MorrisonPresiden Direktur | President Director

    012

    Dewan komisaris menaruh harapan agar perseroan dan anak perseroan dapat tetap tumbuh secara berkesinambungan melalui strategi yang diterapkan oleh direksi dengan dukungan s e l u r u h insan perseroan. Sebagai bagian dari tugas pengawasannya, dewan komisaris bekerja sama dengan direksi untuk memastikan bahwa rencana yang telah ditetapkan, dijalankan dengan benar dan bersungguh- sungguh agar sesuai dengan hasil dan tujuan yang diharapkan.

    The Board of Commissioner places high hope in the continuing growth sustainable of the company and its subsidiary through the strategy implemented by the Board of Director and supported by each and every employee of the company. As part of its oversight duties, the Board of Commissioners shall continue to work closely with the Board of Directors to ensure that business plans are executed properly and diligently in order to achieve their desired results.

    Saya atas nama Dewan Komisaris, menyampaikan terima kasih yang sebesar–besarnya kepada direksi , manajemen dan karyawan atas semangat untuk terus meningkatkan kemampuan dan keterampilan, baik sebagai perorangan maupun sebagai tim serta dedikasi dan kerja sama untuk memenuhi target-target yang telah ditetapkan.

    On behalf of the Board of Commissioners, expressed my greatest gratitude to the Board of Directors, management and employees for their spirit to continue improving the ability and skill, both as individuals and as a team as well as the dedication and cooperation to meet the targets that have been set.

    Untuk dan atas nama Dewan KomisarisFor and on Behalf of the Board of CommissionersPT Hotel Mandarine Regency Tbk

    Iskandar AliPresiden Komisaris | President Commissioner

     

    LAPORAN PRESIDEN DIREKTURREPORT FROM THE PRESIDENT DIRECTOR

    Pemegang Saham yang TerhormatPertama-tama izinkan kami mengajak untuk memanjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Maha Kuasa, di tahun 2013 perseroan berhasil membukukan laba bersih sebesar Rp. 1.58 miliar sedangkan tahun 2012 mengalami kerugian sebesar Rp.9.06 miliar. Pencapaian lompatan pertumbuhan ini khususnya dilihat lima tahun terakhir sebagaimana pada tabel ikhtisar keuangan, tidak lepas dari upaya kerja keras dengan penuh integritas dari semua jajaran perseroan dan dukungan penuh para pemegang saham.

    Dear Distinguished Shareholders,Firstly, allow me to begin my address with praises to God Almighty for His blessings. I am pleased to report that the company posted a net profit of Rp. 1.58 billion in 2013 compared to 2012 which experienced a loss of Rp. 9,06 billion. Our growth is leaps and bound, especially in the last five years as depicted in our financial highlights table, achieved through the strong efforts of hard work with integrity from all levels of the company and the full support of its shareholders.

    Kinerja Perseroan Tahun 2013Pada tahun 2013 perseroan berhasil meraih pendapatan usaha sebesar Rp. 58.01 miliar, naik sebesar 51.13% dari pendapatan usaha tahun 2012 sebesar Rp. 38.38 miliar.

    The Company’s Performance in 2013In 2013 the company achieved revenue of Rp. 58.01 billion, an increase of 51.13% of operating revenues in 2012 which amounted to Rp. 38.38 billion.

    Pencapaian strategis perseroan selama tahun 2013 adalah semakin meningkatnya pendapatan perseroan dari penjualan kamar, makanan dan minuman. Pelaksanaan berbagai pertemuan menjelang momentum pelaksanaan pemilihan umum (pemilu) membuat tingkat hunian ruang konvensi dan kamar meningkat.

    Roger MorrisonPresiden Direktur | President Director

    012

  • 014

    Strategic achievement for the year 2013 is the increased income of the company from the sale of rooms, food and beverage. The implementation of the various meetings incentives before the general election (election) resulted in an increase of room occupancy and meeting rooms.

    Hal penting lainnya yang dicapai selama tahun 2013 adalah terus berkembangnya pendapatan Goodway Vacation Club (GVC) sebagai salah satu segmen pendapatan perseroan, pengakuan pendapatan GVC tersebut pada tahun 2013 adalah sebesar Rp. 14.16 miliar, naik dari Rp. 6.31 miliar pada tahun 2012, atau kenaikan sebesar 124.50%.

    Another important thing achieved during 2013 was the continued development of revenue from Goodway Vacation Club (GVC) as one ssource of revenue, revenue recognition of the GVC in 2013 was Rp. 14,16 billion, up from Rp. 6,31 illion in 2012, or an increase of 124.50%.

    Perseroan juga berhasil menurunkan total kewajiban pada tahun 2013 sebesar 18.60% dibandingkan tahun 2012, yaitu berupa kewajiban kepada pemasok dan bank pemberi pinjaman.

    The company also managed to reduce the total liabilities in 2013 by 18.60% compared to the year 2012, in the form of bank and suppliers.

    Upaya perbaikan terus dilakukan manajemen dalam mengelola dan menjalankan operasional perusahaan terutama dalam menghadapi persaingan

    The management has never ceased to improve in managing and running the company’s operations, especially in the face of competition.

    Perkembangan Lini BisnisUntuk pertumbuhan kinerja yang lebih baik, perseroan sudah melangkah dengan mendirikan usaha baru yang dikelola secara divisional, yaitu Goodway Vacation Club (GVC). Di lini core bisnis, yaitu perhotelan, strategi pengembangan bisnis

    Perubahan Susunan Direksi PerseroanPada tahun 2013 ini terjadi perubahan susunan direksi perseroan, yakni dengan adanya pergantian Presiden Direktur oleh RUPS yang dilaksanakan pada tanggal 19 Juni 2013, yakni Heru Soesanto Riwanto digantikan oleh Roger Morrison yang sebelumnya menjabat sebagai Direktur.

    Changes To The Composition Of The Board Of Directors. There were changes in the composition of the Board of Director in 2013, with the resolutions taken at the company Shareholder meeting on 19 June 2013, Mr. Heru Soesanto Riwanto replaced by Roger Morrison who previously served as Director.

    PenutupAkhirnya, izinkan kami dari Direksi dan Manajemen Goodway Hotel mengucapkan terima kasih dan penghargaan kepada Pemegang Saham, Dewan Komisaris dan seluruh pemangku kepentingan atas dukungan serta kepercayaan yang diberikan kepada kami untuk mengelola Goodway Hotel sehingga dapat mencapai kinerja seperti secara ringkas diuraikan di atas dan secara rinci pada bagian laporan ini. Dukungan dan kepercayaan serupa sangat kami

    dijalankan dengan lebih fokus pada peningkatan profesionalisme, semangat tersebut melandasi akan dimulainya proyek pengembangan condotel dan vila melalui anak perusahaan yang sudah terbentuk. Perseroan juga sedang menjajaki pembentukan anak perusahaan baru yang bergerak dibidang food & beverage. Ini adalah modal dasar utama untuk memenangkan persaingan ke depan.

    Developing The Business LinesFor better growth performance, the company has taken steps to established new businesses managed as divisions, ie Goodway Vacation Club (GVC). At the core lines of hospitality business, strategic development implemented with focus on improving the professionalism, determination of new projects like condetel and villas through subsidiaries that have already formed. The company is also exploring new opportunities of establishing of a new subsidiary in the field of food & beverage. This is a major capital base to win the next competition.

    Tata Kelola PerusahaanPerseroan sangat perhatian dalam rangka mendukung penerapan tata kelola perusahaan yang baik. Tata kelola tersebut mencakup transparansi, akuntabilitas, tanggung jawab, independen serta keadilan. Dari tahun ke tahun perseroan terus meningkatkan implementasi prinsip-prinsip tata kelola perusahaan yang baik. Kesadaran tentang hal tersebut berusaha kami tanamkan kepada seluruh manajemen dan karyawan Goodway Hotel melalui berbagai pelatihan.

    Coporate GovernanceThe company is very concerned in supporting the implementation of Good Corporate Governance. The governance includes transparency, accountability, responsibility, independence and justice. From year to year the company continued to improve the implementation of the principles of Good Corporate Governance. Awareness about it has been instilled to the whole management and employees of Goodway Hotel through various training.

    harapkan untuk mewujudkan target pengelolaan Goodway Hotel pada tahun-tahun mendatang.

    Closing RemarksIn closing, allow me on behalf of the Board of Directors and Management of Goodway Hotel to express and appreciation to the Shareholders, the Board of Commissioners and all Stakeholders for their support and trust given to us to manage Goodway Hotel so as to achieve the performance as described briefly above and in detail in section of this report. The support and confidence given is a platform for us to realize the target of Goodway Hotel management in the coming years.

    Untuk dan atas nama Dewan DireksiFor and on behalf of the Board of DirectorsPT Hotel Mandarine Regency Tbk

    Roger MorrisonPresiden Direktur | President Director

    014

    Strategic achievement for the year 2013 is the increased income of the company from the sale of rooms, food and beverage. The implementation of the various meetings incentives before the general election (election) resulted in an increase of room occupancy and meeting rooms.

    Hal penting lainnya yang dicapai selama tahun 2013 adalah terus berkembangnya pendapatan Goodway Vacation Club (GVC) sebagai salah satu segmen pendapatan perseroan, pengakuan pendapatan GVC tersebut pada tahun 2013 adalah sebesar Rp. 14.16 miliar, naik dari Rp. 6.31 miliar pada tahun 2012, atau kenaikan sebesar 124.50%.

    Another important thing achieved during 2013 was the continued development of revenue from Goodway Vacation Club (GVC) as one ssource of revenue, revenue recognition of the GVC in 2013 was Rp. 14,16 billion, up from Rp. 6,31 illion in 2012, or an increase of 124.50%.

    Perseroan juga berhasil menurunkan total kewajiban pada tahun 2013 sebesar 18.60% dibandingkan tahun 2012, yaitu berupa kewajiban kepada pemasok dan bank pemberi pinjaman.

    The company also managed to reduce the total liabilities in 2013 by 18.60% compared to the year 2012, in the form of bank and suppliers.

    Upaya perbaikan terus dilakukan manajemen dalam mengelola dan menjalankan operasional perusahaan terutama dalam menghadapi persaingan

    The management has never ceased to improve in managing and running the company’s operations, especially in the face of competition.

    Perkembangan Lini BisnisUntuk pertumbuhan kinerja yang lebih baik, perseroan sudah melangkah dengan mendirikan usaha baru yang dikelola secara divisional, yaitu Goodway Vacation Club (GVC). Di lini core bisnis, yaitu perhotelan, strategi pengembangan bisnis

    Perubahan Susunan Direksi PerseroanPada tahun 2013 ini terjadi perubahan susunan direksi perseroan, yakni dengan adanya pergantian Presiden Direktur oleh RUPS yang dilaksanakan pada tanggal 19 Juni 2013, yakni Heru Soesanto Riwanto digantikan oleh Roger Morrison yang sebelumnya menjabat sebagai Direktur.

    Changes To The Composition Of The Board Of Directors. There were changes in the composition of the Board of Director in 2013, with the resolutions taken at the company Shareholder meeting on 19 June 2013, Mr. Heru Soesanto Riwanto replaced by Roger Morrison who previously served as Director.

    PenutupAkhirnya, izinkan kami dari Direksi dan Manajemen Goodway Hotel mengucapkan terima kasih dan penghargaan kepada Pemegang Saham, Dewan Komisaris dan seluruh pemangku kepentingan atas dukungan serta kepercayaan yang diberikan kepada kami untuk mengelola Goodway Hotel sehingga dapat mencapai kinerja seperti secara ringkas diuraikan di atas dan secara rinci pada bagian laporan ini. Dukungan dan kepercayaan serupa sangat kami

    dijalankan dengan lebih fokus pada peningkatan profesionalisme, semangat tersebut melandasi akan dimulainya proyek pengembangan condotel dan vila melalui anak perusahaan yang sudah terbentuk. Perseroan juga sedang menjajaki pembentukan anak perusahaan baru yang bergerak dibidang food & beverage. Ini adalah modal dasar utama untuk memenangkan persaingan ke depan.

    Developing The Business LinesFor better growth performance, the company has taken steps to established new businesses managed as divisions, ie Goodway Vacation Club (GVC). At the core lines of hospitality business, strategic development implemented with focus on improving the professionalism, determination of new projects like condetel and villas through subsidiaries that have already formed. The company is also exploring new opportunities of establishing of a new subsidiary in the field of food & beverage. This is a major capital base to win the next competition.

    Tata Kelola PerusahaanPerseroan sangat perhatian dalam rangka mendukung penerapan tata kelola perusahaan yang baik. Tata kelola tersebut mencakup transparansi, akuntabilitas, tanggung jawab, independen serta keadilan. Dari tahun ke tahun perseroan terus meningkatkan implementasi prinsip-prinsip tata kelola perusahaan yang baik. Kesadaran tentang hal tersebut berusaha kami tanamkan kepada seluruh manajemen dan karyawan Goodway Hotel melalui berbagai pelatihan.

    Coporate GovernanceThe company is very concerned in supporting the implementation of Good Corporate Governance. The governance includes transparency, accountability, responsibility, independence and justice. From year to year the company continued to improve the implementation of the principles of Good Corporate Governance. Awareness about it has been instilled to the whole management and employees of Goodway Hotel through various training.

    harapkan untuk mewujudkan target pengelolaan Goodway Hotel pada tahun-tahun mendatang.

    Closing RemarksIn closing, allow me on behalf of the Board of Directors and Management of Goodway Hotel to express and appreciation to the Shareholders, the Board of Commissioners and all Stakeholders for their support and trust given to us to manage Goodway Hotel so as to achieve the performance as described briefly above and in detail in section of this report. The support and confidence given is a platform for us to realize the target of Goodway Hotel management in the coming years.

    Untuk dan atas nama Dewan DireksiFor and on behalf of the Board of DirectorsPT Hotel Mandarine Regency Tbk

    Roger MorrisonPresiden Direktur | President Director

  • 014

    Strategic achievement for the year 2013 is the increased income of the company from the sale of rooms, food and beverage. The implementation of the various meetings incentives before the general election (election) resulted in an increase of room occupancy and meeting rooms.

    Hal penting lainnya yang dicapai selama tahun 2013 adalah terus berkembangnya pendapatan Goodway Vacation Club (GVC) sebagai salah satu segmen pendapatan perseroan, pengakuan pendapatan GVC tersebut pada tahun 2013 adalah sebesar Rp. 14.16 miliar, naik dari Rp. 6.31 miliar pada tahun 2012, atau kenaikan sebesar 124.50%.

    Another important thing achieved during 2013 was the continued development of revenue from Goodway Vacation Club (GVC) as one ssource of revenue, revenue recognition of the GVC in 2013 was Rp. 14,16 billion, up from Rp. 6,31 illion in 2012, or an increase of 124.50%.

    Perseroan juga berhasil menurunkan total kewajiban pada tahun 2013 sebesar 18.60% dibandingkan tahun 2012, yaitu berupa kewajiban kepada pemasok dan bank pemberi pinjaman.

    The company also managed to reduce the total liabilities in 2013 by 18.60% compared to the year 2012, in the form of bank and suppliers.

    Upaya perbaikan terus dilakukan manajemen dalam mengelola dan menjalankan operasional perusahaan terutama dalam menghadapi persaingan

    The management has never ceased to improve in managing and running the company’s operations, especially in the face of competition.

    Perkembangan Lini BisnisUntuk pertumbuhan kinerja yang lebih baik, perseroan sudah melangkah dengan mendirikan usaha baru yang dikelola secara divisional, yaitu Goodway Vacation Club (GVC). Di lini core bisnis, yaitu perhotelan, strategi pengembangan bisnis

    Perubahan Susunan Direksi PerseroanPada tahun 2013 ini terjadi perubahan susunan direksi perseroan, yakni dengan adanya pergantian Presiden Direktur oleh RUPS yang dilaksanakan pada tanggal 19 Juni 2013, yakni Heru Soesanto Riwanto digantikan oleh Roger Morrison yang sebelumnya menjabat sebagai Direktur.

    Changes To The Composition Of The Board Of Directors. There were changes in the composition of the Board of Director in 2013, with the resolutions taken at the company Shareholder meeting on 19 June 2013, Mr. Heru Soesanto Riwanto replaced by Roger Morrison who previously served as Director.

    PenutupAkhirnya, izinkan kami dari Direksi dan Manajemen Goodway Hotel mengucapkan terima kasih dan penghargaan kepada Pemegang Saham, Dewan Komisaris dan seluruh pemangku kepentingan atas dukungan serta kepercayaan yang diberikan kepada kami untuk mengelola Goodway Hotel sehingga dapat mencapai kinerja seperti secara ringkas diuraikan di atas dan secara rinci pada bagian laporan ini. Dukungan dan kepercayaan serupa sangat kami

    dijalankan dengan lebih fokus pada peningkatan profesionalisme, semangat tersebut melandasi akan dimulainya proyek pengembangan condotel dan vila melalui anak perusahaan yang sudah terbentuk. Perseroan juga sedang menjajaki pembentukan anak perusahaan baru yang bergerak dibidang food & beverage. Ini adalah modal dasar utama untuk memenangkan persaingan ke depan.

    Developing The Business LinesFor better growth performance, the company has taken steps to established new businesses managed as divisions, ie Goodway Vacation Club (GVC). At the core lines of hospitality business, strategic development implemented with focus on improving the professionalism, determination of new projects like condetel and villas through subsidiaries that have already formed. The company is also exploring new opportunities of establishing of a new subsidiary in the field of food & beverage. This is a major capital base to win the next competition.

    Tata Kelola PerusahaanPerseroan sangat perhatian dalam rangka mendukung penerapan tata kelola perusahaan yang baik. Tata kelola tersebut mencakup transparansi, akuntabilitas, tanggung jawab, independen serta keadilan. Dari tahun ke tahun perseroan terus meningkatkan implementasi prinsip-prinsip tata kelola perusahaan yang baik. Kesadaran tentang hal tersebut berusaha kami tanamkan kepada seluruh manajemen dan karyawan Goodway Hotel melalui berbagai pelatihan.

    Coporate GovernanceThe company is very concerned in supporting the implementation of Good Corporate Governance. The governance includes transparency, accountability, responsibility, independence and justice. From year to year the company continued to improve the implementation of the principles of Good Corporate Governance. Awareness about it has been instilled to the whole management and employees of Goodway Hotel through various training.

    harapkan untuk mewujudkan target pengelolaan Goodway Hotel pada tahun-tahun mendatang.

    Closing RemarksIn closing, allow me on behalf of the Board of Directors and Management of Goodway Hotel to express and appreciation to the Shareholders, the Board of Commissioners and all Stakeholders for their support and trust given to us to manage Goodway Hotel so as to achieve the performance as described briefly above and in detail in section of this report. The support and confidence given is a platform for us to realize the target of Goodway Hotel management in the coming years.

    Untuk dan atas nama Dewan DireksiFor and on behalf of the Board of DirectorsPT Hotel Mandarine Regency Tbk

    Roger MorrisonPresiden Direktur | President Director

    014

    Strategic achievement for the year 2013 is the increased income of the company from the sale of rooms, food and beverage. The implementation of the various meetings incentives before the general election (election) resulted in an increase of room occupancy and meeting rooms.

    Hal penting lainnya yang dicapai selama tahun 2013 adalah terus berkembangnya pendapatan Goodway Vacation Club (GVC) sebagai salah satu segmen pendapatan perseroan, pengakuan pendapatan GVC tersebut pada tahun 2013 adalah sebesar Rp. 14.16 miliar, naik dari Rp. 6.31 miliar pada tahun 2012, atau kenaikan sebesar 124.50%.

    Another important thing achieved during 2013 was the continued development of revenue from Goodway Vacation Club (GVC) as one ssource of revenue, revenue recognition of the GVC in 2013 was Rp. 14,16 billion, up from Rp. 6,31 illion in 2012, or an increase of 124.50%.

    Perseroan juga berhasil menurunkan total kewajiban pada tahun 2013 sebesar 18.60% dibandingkan tahun 2012, yaitu berupa kewajiban kepada pemasok dan bank pemberi pinjaman.

    The company also managed to reduce the total liabilities in 2013 by 18.60% compared to the year 2012, in the form of bank and suppliers.

    Upaya perbaikan terus dilakukan manajemen dalam mengelola dan menjalankan operasional perusahaan terutama dalam menghadapi persaingan

    The management has never ceased to improve in managing and running the company’s operations, especially in the face of competition.

    Perkembangan Lini BisnisUntuk pertumbuhan kinerja yang lebih baik, perseroan sudah melangkah dengan mendirikan usaha baru yang dikelola secara divisional, yaitu Goodway Vacation Club (GVC). Di lini core bisnis, yaitu perhotelan, strategi pengembangan bisnis

    Perubahan Susunan Direksi PerseroanPada tahun 2013 ini terjadi perubahan susunan direksi perseroan, yakni dengan adanya pergantian Presiden Direktur oleh RUPS yang dilaksanakan pada tanggal 19 Juni 2013, yakni Heru Soesanto Riwanto digantikan oleh Roger Morrison yang sebelumnya menjabat sebagai Direktur.

    Changes To The Composition Of The Board Of Directors. There were changes in the composition of the Board of Director in 2013, with the resolutions taken at the company Shareholder meeting on 19 June 2013, Mr. Heru Soesanto Riwanto replaced by Roger Morrison who previously served as Director.

    PenutupAkhirnya, izinkan kami dari Direksi dan Manajemen Goodway Hotel mengucapkan terima kasih dan penghargaan kepada Pemegang Saham, Dewan Komisaris dan seluruh pemangku kepentingan atas dukungan serta kepercayaan yang diberikan kepada kami untuk mengelola Goodway Hotel sehingga dapat mencapai kinerja seperti secara ringkas diuraikan di atas dan secara rinci pada bagian laporan ini. Dukungan dan kepercayaan serupa sangat kami

    dijalankan dengan lebih fokus pada peningkatan profesionalisme, semangat tersebut melandasi akan dimulainya proyek pengembangan condotel dan vila melalui anak perusahaan yang sudah terbentuk. Perseroan juga sedang menjajaki pembentukan anak perusahaan baru yang bergerak dibidang food & beverage. Ini adalah modal dasar utama untuk memenangkan persaingan ke depan.

    Developing The Business LinesFor better growth performance, the company has taken steps to established new businesses managed as divisions, ie Goodway Vacation Club (GVC). At the core lines of hospitality business, strategic development implemented with focus on improving the professionalism, determination of new projects like condetel and villas through subsidiaries that have already formed. The company is also exploring new opportunities of establishing of a new subsidiary in the field of food & beverage. This is a major capital base to win the next competition.

    Tata Kelola PerusahaanPerseroan sangat perhatian dalam rangka mendukung penerapan tata kelola perusahaan yang baik. Tata kelola tersebut mencakup transparansi, akuntabilitas, tanggung jawab, independen serta keadilan. Dari tahun ke tahun perseroan terus meningkatkan implementasi prinsip-prinsip tata kelola perusahaan yang baik. Kesadaran tentang hal tersebut berusaha kami tanamkan kepada seluruh manajemen dan karyawan Goodway Hotel melalui berbagai pelatihan.

    Coporate GovernanceThe company is very concerned in supporting the implementation of Good Corporate Governance. The governance includes transparency, accountability, responsibility, independence and justice. From year to year the company continued to improve the implementation of the principles of Good Corporate Governance. Awareness about it has been instilled to the whole management and employees of Goodway Hotel through various training.

    harapkan untuk mewujudkan target pengelolaan Goodway Hotel pada tahun-tahun mendatang.

    Closing RemarksIn closing, allow me on behalf of the Board of Directors and Management of Goodway Hotel to express and appreciation to the Shareholders, the Board of Commissioners and all Stakeholders for their support and trust given to us to manage Goodway Hotel so as to achieve the performance as described briefly above and in detail in section of this report. The support and confidence given is a platform for us to realize the target of Goodway Hotel management in the coming years.

    Untuk dan atas nama Dewan DireksiFor and on behalf of the Board of DirectorsPT Hotel Mandarine Regency Tbk

    Roger MorrisonPresiden Direktur | President Director

  • PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 2013015 016

    Sekilas Tentang Goodway HotelBrief Overview of Goodway Hotel

    Dalam kurun waktu selama 17 tahun, PT Hotel Mandarine Regency (Goodway Hotel) berkembang menjadi hotel bintang 4 (empat) yang cukup terkenal di Kota Batam. Sebelumnya merupakan hotel bintang 2 (dua) dengan nama Batam Jaya Hotel. Pada akhir tahun 1994 di take over oleh PT Raco Indoland dan dilakukan renovasi menyeluruh. Pada akhir tahun 1996 mulai beroperasi kembali dengan klasifikasi hotel bintang 4 (empat) yang siap melayani keperluan akomodasi pelanggan dengan semboyan “Your Comfort is Our Business”.

    Pada Tahun 2004, PT Hotel Mandarine Regency mengakuisisi PT Delapan Puluh Satu Jaya, hotel bintang 2 (dua) yang berlokasi bersebelahan dengan Goodway Hotel. Akuisisi tersebut bertujuan untuk memperluas pangsa pasar Goodway Hotel.

    Goodway Hotel memiliki 298 kamar dengan berbagai type, sebanyak 268 kamar di jual kepada pelanggan sedangkan sisanya digunakan untuk keperluan operasional. Hotel Goodway memiliki 1 (satu) Ballroom berkapasitas 1.500 orang dan 9 (Sembilan) ruangan pertemuan dengan berbagai macam ukuran dan 1 (satu) ruangan VIP. Selain itu, Hotel Goodway memiliki 2 (dua) restoran, Nusantara Coffee House dan Asakuma Japanesse Restaurant, serta fasilitas lain berupa Piano Lounge, Wine Bar, Poolside Bar, Health Spa dan Shopping Boutique.

    Selaras dengan perkembangan perusahaan dan usaha perhotelan, PT Hotel Mandarine Regency melakukan Penawaran Umum Perdana dan mencatatkan sahamnya di PT Bursa Efek Indonesia pada tanggal 17 Juli 2008. Upaya ini dilakukan untuk memperoleh dana segar dari masyarakat guna pengembangan usaha perseroan.

    Pada tanggal 30 Nopember 2012, perseroan melakukan aksi korporasi, berupa Penawaran Umum Terbatas I (PUT I) dalam rangka akuisisi PT Warga Tri Manunggal.

    Within the last 17 years, PT. Hotel Mandarine Regency (Goodway Hotel) has developed into a famous Four Star Hotel in Batam, from a humble beginning of a Two Star Hotel known as Batam Jaya Hotel. In late 1994, a takeover by PT Raco Indoland was followed by a comprehensive renovation. At the end of 1996, the hotel began to operate again with the classification of a 4 star hotel that was eager and ready to serve the accommodation needs of customers with the slogan “Your Comfort Is Our Business”

    In 2004, PT Hotel Mandarine Regency acquired PT Delapan Puluh Satu Jaya, a Two Star Hotel located near Goodway Hotel. This acquisition was aimed to expand the market share of Goodway Hotel

    Goodway Hotel has 298 rooms with various types. As many as 268 rooms are sold to customers while the rest is used for operational purposes. Goodway Hotel has 1 (one) Ballroom with a capacity of 1,500 people and 9 (Nine) meeting rooms with a variety of sizes and 1 (one) VIP Room. The hotel also have 2 (two) restaurants, Nusantara Coffee House and Asakuma Japanesse Restaurant, as well as other facilities in the form of Piano Lounge, Wine Bar, Poolside Bar, Health Spa and a Shopping Boutique.

    In harmony with business development and hospitality companies, PT Hotel Mandarine Regency carried out an Initial Public Offering and listed its shares on the Indonesia Stock Exchange on 17 July 2008. This effort was made to obtain fresh funds from the public for the company’s business development.

    On November 30, 2012, the company’s corporate action, a Limited Public Offering I (PUT I) in the framework of the acquisition of PT Warga Tri Manunggal.

    Profile of Goodway Hotel

    Nama Perusahaan | Company NameEntitas Anak | Subsidiary

    Tanggal Pendirian | Date of Establishment

    Bidang usaha | Type of Business

    Dewan Komisaris | Board of Commissioners• Presiden&KomisarisIndependen President & Independent Commissioners• Komisaris|Commissioners• Komisaris|Commissioners

    Komite Audit | Audit Committe• Ketua|Chairman• Anggota|Member• Anggota|Member

    Dewan Direksi | Board Of Directors• PresidenDirektur|President Director • Direktur| Director• DirekturIndependen|Independent Director

    Corporate Secretary

    Alamat Kantor | Office Address

    Kantor Cabang | Branch Office

    : PT Hotel Mandarine Regency Tbk: PT Warga Tri Manunggal

    : 28 October 1986

    : Hotel / Hospitality Services

    : Iskandar Ali

    : Michael Winata: Drs Zainuddin Effendi MM

    : Iskandar Ali: Mardiati: Merry

    : Roger Morrison: Ardi Syofyan: Lie Herry Rusly

    : Henri Chevalier

    : Jl. Imam Bonjol No. 1 Nagoya – Lubuk Baja | Batam 29432 - Indonesia Phone 62-778-426888 | Fax 62-778-458057 www.goodwayhotel.com

    : The Bellezza, Gapura Prima Off Tower Lt.10 Unit 5-6 Jl. Letjen Soepeno No. 34 Arteri Permata Hijau, Kebayoran Lama Jakarta 12210 Phone 62-21-30485539 | Fax 62-21-30485509

    Paparan Publik | Public Expose

    PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 2013015 016

    Sekilas Tentang Goodway HotelBrief Overview of Goodway Hotel

    Dalam kurun waktu selama 17 tahun, PT Hotel Mandarine Regency (Goodway Hotel) berkembang menjadi hotel bintang 4 (empat) yang cukup terkenal di Kota Batam. Sebelumnya merupakan hotel bintang 2 (dua) dengan nama Batam Jaya Hotel. Pada akhir tahun 1994 di take over oleh PT Raco Indoland dan dilakukan renovasi menyeluruh. Pada akhir tahun 1996 mulai beroperasi kembali dengan klasifikasi hotel bintang 4 (empat) yang siap melayani keperluan akomodasi pelanggan dengan semboyan “Your Comfort is Our Business”.

    Pada Tahun 2004, PT Hotel Mandarine Regency mengakuisisi PT Delapan Puluh Satu Jaya, hotel bintang 2 (dua) yang berlokasi bersebelahan dengan Goodway Hotel. Akuisisi tersebut bertujuan untuk memperluas pangsa pasar Goodway Hotel.

    Goodway Hotel memiliki 298 kamar dengan berbagai type, sebanyak 268 kamar di jual kepada pelanggan sedangkan sisanya digunakan untuk keperluan operasional. Hotel Goodway memiliki 1 (satu) Ballroom berkapasitas 1.500 orang dan 9 (Sembilan) ruangan pertemuan dengan berbagai macam ukuran dan 1 (satu) ruangan VIP. Selain itu, Hotel Goodway memiliki 2 (dua) restoran, Nusantara Coffee House dan Asakuma Japanesse Restaurant, serta fasilitas lain berupa Piano Lounge, Wine Bar, Poolside Bar, Health Spa dan Shopping Boutique.

    Selaras dengan perkembangan perusahaan dan usaha perhotelan, PT Hotel Mandarine Regency melakukan Penawaran Umum Perdana dan mencatatkan sahamnya di PT Bursa Efek Indonesia pada tanggal 17 Juli 2008. Upaya ini dilakukan untuk memperoleh dana segar dari masyarakat guna pengembangan usaha perseroan.

    Pada tanggal 30 Nopember 2012, perseroan melakukan aksi korporasi, berupa Penawaran Umum Terbatas I (PUT I) dalam rangka akuisisi PT Warga Tri Manunggal.

    Within the last 17 years, PT. Hotel Mandarine Regency (Goodway Hotel) has developed into a famous Four Star Hotel in Batam, from a humble beginning of a Two Star Hotel known as Batam Jaya Hotel. In late 1994, a takeover by PT Raco Indoland was followed by a comprehensive renovation. At the end of 1996, the hotel began to operate again with the classification of a 4 star hotel that was eager and ready to serve the accommodation needs of customers with the slogan “Your Comfort Is Our Business”

    In 2004, PT Hotel Mandarine Regency acquired PT Delapan Puluh Satu Jaya, a Two Star Hotel located near Goodway Hotel. This acquisition was aimed to expand the market share of Goodway Hotel

    Goodway Hotel has 298 rooms with various types. As many as 268 rooms are sold to customers while the rest is used for operational purposes. Goodway Hotel has 1 (one) Ballroom with a capacity of 1,500 people and 9 (Nine) meeting rooms with a variety of sizes and 1 (one) VIP Room. The hotel also have 2 (two) restaurants, Nusantara Coffee House and Asakuma Japanesse Restaurant, as well as other facilities in the form of Piano Lounge, Wine Bar, Poolside Bar, Health Spa and a Shopping Boutique.

    In harmony with business development and hospitality companies, PT Hotel Mandarine Regency carried out an Initial Public Offering and listed its shares on the Indonesia Stock Exchange on 17 July 2008. This effort was made to obtain fresh funds from the public for the company’s business development.

    On November 30, 2012, the company’s corporate action, a Limited Public Offering I (PUT I) in the framework of the acquisition of PT Warga Tri Manunggal.

    Profile of Goodway Hotel

    Nama Perusahaan | Company NameEntitas Anak | Subsidiary

    Tanggal Pendirian | Date of Establishment

    Bidang usaha | Type of Business

    Dewan Komisaris | Board of Commissioners• Presiden&KomisarisIndependen President & Independent Commissioners• Komisaris|Commissioners• Komisaris|Commissioners

    Komite Audit | Audit Committe• Ketua|Chairman• Anggota|Member• Anggota|Member

    Dewan Direksi | Board Of Directors• PresidenDirektur|President Director • Direktur| Director• DirekturIndependen|Independent Director

    Corporate Secretary

    Alamat Kantor | Office Address

    Kantor Cabang | Branch Office

    : PT Hotel Mandarine Regency Tbk: PT Warga Tri Manunggal

    : 28 October 1986

    : Hotel / Hospitality Services

    : Iskandar Ali

    : Michael Winata: Drs Zainuddin Effendi MM

    : Iskandar Ali: Mardiati: Merry

    : Roger Morrison: Ardi Syofyan: Lie Herry Rusly

    : Henri Chevalier

    : Jl. Imam Bonjol No. 1 Nagoya – Lubuk Baja | Batam 29432 - Indonesia Phone 62-778-426888 | Fax 62-778-458057 www.goodwayhotel.com

    : The Bellezza, Gapura Prima Off Tower Lt.10 Unit 5-6 Jl. Letjen Soepeno No. 34 Arteri Permata Hijau, Kebayoran Lama Jakarta 12210 Phone 62-21-30485539 | Fax 62-21-30485509

    Paparan Publik | Public Expose

  • PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 2013015 016

    Sekilas Tentang Goodway HotelBrief Overview of Goodway Hotel

    Dalam kurun waktu selama 17 tahun, PT Hotel Mandarine Regency (Goodway Hotel) berkembang menjadi hotel bintang 4 (empat) yang cukup terkenal di Kota Batam. Sebelumnya merupakan hotel bintang 2 (dua) dengan nama Batam Jaya Hotel. Pada akhir tahun 1994 di take over oleh PT Raco Indoland dan dilakukan renovasi menyeluruh. Pada akhir tahun 1996 mulai beroperasi kembali dengan klasifikasi hotel bintang 4 (empat) yang siap melayani keperluan akomodasi pelanggan dengan semboyan “Your Comfort is Our Business”.

    Pada Tahun 2004, PT Hotel Mandarine Regency mengakuisisi PT Delapan Puluh Satu Jaya, hotel bintang 2 (dua) yang berlokasi bersebelahan dengan Goodway Hotel. Akuisisi tersebut bertujuan untuk memperluas pangsa pasar Goodway Hotel.

    Goodway Hotel memiliki 298 kamar dengan berbagai type, sebanyak 268 kamar di jual kepada pelanggan sedangkan sisanya digunakan untuk keperluan operasional. Hotel Goodway memiliki 1 (satu) Ballroom berkapasitas 1.500 orang dan 9 (Sembilan) ruangan pertemuan dengan berbagai macam ukuran dan 1 (satu) ruangan VIP. Selain itu, Hotel Goodway memiliki 2 (dua) restoran, Nusantara Coffee House dan Asakuma Japanesse Restaurant, serta fasilitas lain berupa Piano Lounge, Wine Bar, Poolside Bar, Health Spa dan Shopping Boutique.

    Selaras dengan perkembangan perusahaan dan usaha perhotelan, PT Hotel Mandarine Regency melakukan Penawaran Umum Perdana dan mencatatkan sahamnya di PT Bursa Efek Indonesia pada tanggal 17 Juli 2008. Upaya ini dilakukan untuk memperoleh dana segar dari masyarakat guna pengembangan usaha perseroan.

    Pada tanggal 30 Nopember 2012, perseroan melakukan aksi korporasi, berupa Penawaran Umum Terbatas I (PUT I) dalam rangka akuisisi PT Warga Tri Manunggal.

    Within the last 17 years, PT. Hotel Mandarine Regency (Goodway Hotel) has developed into a famous Four Star Hotel in Batam, from a humble beginning of a Two Star Hotel known as Batam Jaya Hotel. In late 1994, a takeover by PT Raco Indoland was followed by a comprehensive renovation. At the end of 1996, the hotel began to operate again with the classification of a 4 star hotel that was eager and ready to serve the accommodation needs of customers with the slogan “Your Comfort Is Our Business”

    In 2004, PT Hotel Mandarine Regency acquired PT Delapan Puluh Satu Jaya, a Two Star Hotel located near Goodway Hotel. This acquisition was aimed to expand the market share of Goodway Hotel

    Goodway Hotel has 298 rooms with various types. As many as 268 rooms are sold to customers while the rest is used for operational purposes. Goodway Hotel has 1 (one) Ballroom with a capacity of 1,500 people and 9 (Nine) meeting rooms with a variety of sizes and 1 (one) VIP Room. The hotel also have 2 (two) restaurants, Nusantara Coffee House and Asakuma Japanesse Restaurant, as well as other facilities in the form of Piano Lounge, Wine Bar, Poolside Bar, Health Spa and a Shopping Boutique.

    In harmony with business development and hospitality companies, PT Hotel Mandarine Regency carried out an Initial Public Offering and listed its shares on the Indonesia Stock Exchange on 17 July 2008. This effort was made to obtain fresh funds from the public for the company’s business development.

    On November 30, 2012, the company’s corporate action, a Limited Public Offering I (PUT I) in the framework of the acquisition of PT Warga Tri Manunggal.

    Profile of Goodway Hotel

    Nama Perusahaan | Company NameEntitas Anak | Subsidiary

    Tanggal Pendirian | Date of Establishment

    Bidang usaha | Type of Business

    Dewan Komisaris | Board of Commissioners• Presiden&KomisarisIndependen President & Independent Commissioners• Komisaris|Commissioners• Komisaris|Commissioners

    Komite Audit | Audit Committe• Ketua|Chairman• Anggota|Member• Anggota|Member

    Dewan Direksi | Board Of Directors• PresidenDirektur|President Director • Direktur| Director• DirekturIndependen|Independent Director

    Corporate Secretary

    Alamat Kantor | Office Address

    Kantor Cabang | Branch Office

    : PT Hotel Mandarine Regency Tbk: PT Warga Tri Manunggal

    : 28 October 1986

    : Hotel / Hospitality Services

    : Iskandar Ali

    : Michael Winata: Drs Zainuddin Effendi MM

    : Iskandar Ali: Mardiati: Merry

    : Roger Morrison: Ardi Syofyan: Lie Herry Rusly

    : Henri Chevalier

    : Jl. Imam Bonjol No. 1 Nagoya – Lubuk Baja | Batam 29432 - Indonesia Phone 62-778-426888 | Fax 62-778-458057 www.goodwayhotel.com

    : The Bellezza, Gapura Prima Off Tower Lt.10 Unit 5-6 Jl. Letjen Soepeno No. 34 Arteri Permata Hijau, Kebayoran Lama Jakarta 12210 Phone 62-21-30485539 | Fax 62-21-30485509

    Paparan Publik | Public Expose

    PT Hotel Mandarine Regency Tbk | annual report 2013015 016

    Sekilas Tentang Goodway HotelBrief Overview of Goodway Hotel

    Dalam kurun waktu selama 17 tahun, PT Hotel Mandarine Regency (Goodway Hotel) berkembang menjadi hotel bintang 4 (empat) yang cukup terkenal di Kota Batam. Sebelumnya merupakan hotel bintang 2 (dua) dengan nama Batam Jaya Hotel. Pada akhir tahun 1994 di take over oleh PT Raco Indoland dan dilakukan renovasi menyeluruh. Pada akhir tahun 1996 mulai beroperasi kembali dengan klasifikasi hotel bintang 4 (empat) yang siap melayani keperluan akomodasi pelanggan dengan semboyan “Your Comfort is Our Business”.

    Pada Tahun 2004, PT Hotel Mandarine Regency mengakuisisi PT Delapan Puluh Satu Jaya, hotel bintang 2 (dua) yang berlokasi bersebelahan dengan Goodway Hotel. Akuisisi tersebut bertujuan untuk memperluas pangsa pasar Goodway Hotel.

    Goodway Hotel memiliki 298 kamar den