6
Pertanyaan Terhadap Dokumen Lelang Nama Paket: Pengadaan Penambahan Daya Listrik dan Penyempurnaan Instalasi Listrik Balai POM di Serang Sisa Waktu : 0 hari / 0 jam / 0 menit Pertanyaan Peserta Dokumen Bab Uraian Pengirim Saya Tanya tentang, jaminan penawaran apakah jaminan penwaran itu harus di buat kmbali atau tidak. Terima kasih. 1049191 18 Aug 2011 09:25 Administrasi Assalamualaikum, Selamat Pagi Panitia. Saya mau tanya SIUP kami masih dalam Perpanjangan, apakah bisa kami melampirkan bukti Perpanjangan SIUP tersebut? 1068191 18 Aug 2011 10:29 berdasarkan Single Line bahwa jenis KABEL dan VOLUME yg dari Genset ke Stabillizer tidak ada apakah sudah tersedia di lokasi atau kami harus menyediakannya? 1061191 18 Aug 2011 10:34 bila melihat di dokumen bahwa lingkup pekerjaan : Jaringan Distribusi Tenaga Listrik Tegangan menengah Dan Tegangan Rendah. Dimana pekerjaan tsb bukan Pengadaann saja tetapi berikut pemasangan / kontruksi dan berdasarkan Perpres 54 tahun 2010 bahwa yg menyangkut kontruksi harus ada SBU yg telah terakreditasi. Yang menjadi pertanyaan kami apakah WAJIB melampirkan SBU sub bidang yg sesuai dgn lingkup pekerjaan yaitu 24006 dan 24007 atau tidak. 1061191 18 Aug 2011 10:49 1. Pada Lembar Data Kualifikasi (LDK) bagian D. Dokumen Penawaran Teknis disebutkan : 3. jenis, kapasitas, komposisi dan jumlah peralatan minimal [sesuai dengan yang ditetapkan dalam Dokumen Pengadaan]; dan 5. jenis, kapasitas, komposisi dan jumlah peralatan; No.3 dan no.5 sama saja apakah tetap dibuatkan dua-duanya? Dan juga : 4. identitas (jenis, tipe dan merek) barang yang ditawarkan tercantum dengan lengkap dan jelas; 6. spesifikasi teknis; Spesifikasi teknis itukan sama dengan no.4 dimana letak perbedaannya pak ? 2. Data kualifikasi di aplikasi SPSE kita sudah lampirkan SIUJK, SBU, Akte dst apakah kami tetap melampirkannya di SPH ? 3. Di 1071191 18 Aug 2011 10:57

Pertanyaan Terhadap Dokumen Lelang Ulang

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Dokumen Lelang Pengadaan Barang dan Jasa

Citation preview

Page 1: Pertanyaan Terhadap Dokumen Lelang Ulang

Pertanyaan Terhadap Dokumen Lelang

Nama Paket: Pengadaan Penambahan Daya Listrik dan

Penyempurnaan Instalasi Listrik Balai POM di Serang

Sisa Waktu : 0 hari / 0 jam / 0 menit

Pertanyaan Peserta

Dokumen Bab Uraian Pengirim

Saya Tanya tentang, jaminan penawaran apakah

jaminan penwaran itu harus di buat kmbali atau tidak.

Terima kasih.

1049191 18 Aug 2011 09:25

Administrasi Assalamualaikum, Selamat Pagi Panitia. Saya mau

tanya SIUP kami masih dalam Perpanjangan, apakah

bisa kami melampirkan bukti Perpanjangan SIUP

tersebut?

1068191 18 Aug 2011 10:29

berdasarkan Single Line bahwa jenis KABEL dan

VOLUME yg dari Genset ke Stabillizer tidak ada

apakah sudah tersedia di lokasi atau kami harus

menyediakannya?

1061191 18 Aug 2011 10:34

bila melihat di dokumen bahwa lingkup pekerjaan :

Jaringan Distribusi Tenaga Listrik Tegangan menengah

Dan Tegangan Rendah. Dimana pekerjaan tsb bukan

Pengadaann saja tetapi berikut pemasangan / kontruksi

dan berdasarkan Perpres 54 tahun 2010 bahwa yg

menyangkut kontruksi harus ada SBU yg telah

terakreditasi. Yang menjadi pertanyaan kami apakah

WAJIB melampirkan SBU sub bidang yg sesuai dgn

lingkup pekerjaan yaitu 24006 dan 24007 atau tidak.

1061191 18 Aug 2011 10:49

1. Pada Lembar Data Kualifikasi (LDK) bagian D.

Dokumen Penawaran Teknis disebutkan : 3. jenis,

kapasitas, komposisi dan jumlah peralatan minimal

[sesuai dengan yang ditetapkan dalam Dokumen

Pengadaan]; dan 5. jenis, kapasitas, komposisi dan

jumlah peralatan; No.3 dan no.5 sama saja apakah tetap

dibuatkan dua-duanya? Dan juga : 4. identitas (jenis,

tipe dan merek) barang yang ditawarkan tercantum

dengan lengkap dan jelas; 6. spesifikasi teknis;

Spesifikasi teknis itukan sama dengan no.4 dimana

letak perbedaannya pak ? 2. Data kualifikasi di aplikasi

SPSE kita sudah lampirkan SIUJK, SBU, Akte dst

apakah kami tetap melampirkannya di SPH ? 3. Di

1071191 18 Aug 2011 10:57

Page 2: Pertanyaan Terhadap Dokumen Lelang Ulang

Surat Penawaran Disebutkan Surat Penawaran beserta

lampirannya kami sampaikan sebanyak 2 rangkap yang

terdiri dari dokumen asli 1 (satu) rangkap dan

salinannya 1 (satu) rangkap serta ditandai “ASLI” dan

“REKAMAN”. Apakah kami tetap mengirimkan ASLI

dan REKAMAN nya? 4. Apakah dokmen lain yang

dipersyaratkan cukup dengan mengirim lewat aplikasi

SPSE? 5. SBU perusahaan kami masih dalam proses

perpanjangan apakah bias melampirkan perpanjangan

SBU?terima kasih

LDP Dalam LDP jangka waktu pekerjaan 95 hari kalender.

Tetapi di RAB ada pekerjaan pembayaran BP PLN 197

KVA. Dimana berdasarkan informasi dari PLN bahwa

pelaksanaan penyambungan Daya akan menyala

maksimal 100 hari di hitung sejak pembayaran BP 197

KVA di terima oleh PLN. Apakah dalam proses Serah

Terima Pekerjaan dan Proses Penagihan Pekerjaan ke

Balai POM RI harus menunggu Daya 197 KVA

terpasang dan menyala 100 % ? Bila harus menunggu

maka untuk jangka waktu penyelesaian pekerjaan yg

tadinya 95 hari kalender mohon untuk di ubah / di

ganti!!

1061191 18 Aug 2011 11:08

Di Daftar Harga Satuan Bahan Stabilizer 200-250

KVA: Input 280 - 410 V, Output 380 V,50 hz. Yang

kami tanyakan adalah untuk Input Current berapa

Ampere??

1061191 18 Aug 2011 11:27

Kami selaku calon penyedia barang/jasa agar

pelaksanaan pekerjaan berjalan dengan baik dan sesuai

dengan single line diagram dan berdasarkan perpres 54

th 2010 dimana bila calon penyedia barang/jasa

meminta penjelasan lapangan maka kami memohon

untuk diadakan aanwijzing / penjelasan lapangan.

1061191 18 Aug 2011 11:40

Mohon maaf kepada panitia pengadaan bahwa bila kita

melihat ke single line diagram bahwa stabilizer di ambil

dari MDP I 250 A dan dari Genset 110 KVA. tetapi

panitia memberikan jawaban bahwa yg dilihat input

current dari PLN 300 A. Yang menjadi pertanyaan kita :

1. Jadi power supply ke stabilizer diambil langsung dari

gardu PLN 300 A atau diambil dari MDP I 250 A. 2.

Sepengetahuan kami berdasarkan brosur Stabilizer 250

KVA / 3 Phase input currentnya adalah 350 A bukan

380 A. Mohon penjelasan lebih terperinci !

1061191 18 Aug 2011 12:13

bagaimana pertanyaan kami tentang jenis kabel dan

volume yg dari Genset ke Stabilizer. Kenapa belum

dijawab??

1061191 18 Aug 2011 12:19

Page 3: Pertanyaan Terhadap Dokumen Lelang Ulang

Bab III IKP (28.6) Evaluasi Teknis (F.) Tenaga Teknis

Administrasi Keuangan minimal D3. Tetapi di Bab IV

LDP F.Dokumen Penawaran (1.)Daftar Personil Inti (b)

Tenaga Administrasi minimal SMA/D3. Yang menjadi

pertanyaan apakah kita mengacu ke Bab III atau Bab IV

1061191 18 Aug 2011 12:33

kami telah melihat gambar instalasi listrik final. 1.

Karena volume kabel berubah maka kita tetap

mengikuti RAB atau volume berdasarkan gambar

instalasi listrik final. 2. Untuk merek kabel tetap

mengikuti pada tahap lelang yang pertama yaitu

Supreme/setara atau merek bebas.

1061191 18 Aug 2011 12:59

Apakah Surat Dukungan dari Pabrik/Agen diperlukan

??? 1091191 18 Aug 2011 13:03

Lampiran

Dok.

Pengadaan

Daftar

Harga

Satuan

Bahan

Untuk Stabilizer, Apakah persyaratan Input 280 -410

Volt itu persyaratan mengikat?? kalau yang kita

tawarkan 280 - 430 Volt apakah menggugurkan ??

1091191 18 Aug 2011 13:14

Untuk menghindari hal-hal yg tidak kita inginkan

bersama maka untuk Kabel NYFGBY dan stabilizer

apakah kita harus melampirkan surat dari

Pabrikan/Distributor seperti : 1. Surat Pernyataan

Keaslian Barang 100% Baru 2. Surat Keterangan

Garansi Barang (untuk Stabilizer)

1061191 18 Aug 2011 13:17

KARENA WAKTU SEKITAR 15 MENIT LAGI

MAKA BILAMANA PERTANYAAN-

PERTANYAAN DARI PESERTA LELANG YANG

BELUM TERJAWAB OLEH PANITIA/POKJA ULP

KAPAN KAMI SELAKU PESERTA LELANG

MENDAPATKAN PENJELASAN / JAWABANNYA

1061191 18 Aug 2011 13:46

Kepada Panitia Yth : Saya mau bertanya didalam single

line diagram untuk ATS, AMF yang lama di pasang

dimana, disambung kemana kalau liat single diagram

itu berarti ATS, AMF yang ada tidak berfungsi, mohon

penjelasannya dan tolong di tinjau kembali..

1048191 18 Aug 2011 13:51

Kepada Panitia Yth : Single diagram apakah teknik

pemasangan sesuai dengan single diagram. apakah kita

sesuai kan dengan apa yang diperlukan dilapangan

nanti, karna kalau diliat dari weringnya menyimpang...

Terima kasih

1048191 18 Aug 2011 13:53

Penjelasan Panitia/Pokja ULP

Dokumen Bab Uraian Pengirim

assalamualaikum. selamat pagi kepada

para peserta lelang ulang Dengan ini

kai beritahukan bahwa aanwijzing

Panitia Pengadaan BPOM Serang

18 Aug 2011 09:16

Page 4: Pertanyaan Terhadap Dokumen Lelang Ulang

paket pekerjaan penambahan daya

listrik dan penyempurnaan instalasi

listrik Balai POM di Serang dimulai. -

panitia -

kepada yth peserta dengan ID

1049191. Untuk jaminan penawaran

harus dibuat kembali.

Panitia Pengadaan BPOM Serang

18 Aug 2011 09:32

kepada yth peserta dengan ID

1068191. Boleh melampirkan bukti

perpanjangan SIUP. Tetapi harus

dapat menunjukkan SIUP asli, apabila

ditunjuk sebagai calon pemenang atau

cadangan calon pemenang.

Panitia Pengadaan BPOM Serang

18 Aug 2011 10:37

kepada yth peserta dengan ID

1061191. Peserta wajib melampirkan

SBU sub bidang sesuai dengan

lingkup pekerjaan yaitu 24006 dan

24007

Panitia Pengadaan BPOM Serang

18 Aug 2011 11:14

kepada yth peserta dengan ID

10611191.Input current dari PLN

adalah 300 A dan input current dari

stabilizer 380 A untuk 250 KVA

Panitia Pengadaan BPOM Serang

18 Aug 2011 11:54

Kepada Yth peserta dengan ID

1061191, pembayaran sesuai dengan

prestasi pekerjaan (termin) dan diatur

dalam kontrak. Jangka waktu

penyelesaian pekerjaan diubah dari 95

hari kalender menjadi 100 hari

kalender

Panitia Pengadaan BPOM Serang

18 Aug 2011 12:01

kepada yth peserta dengan ID

1061191. Penjelasan lapangan akan

kami laksanakan pada hari Jumat, 19

Agustus 2011 pukul 09.00-11.30

bertempat di Balai pengawas Obat dan

Makanan di Serang, Jalan Syech

Nawawi Al bantani Desa Banjarsari

Kecamatan Cipocok Jaya Kota Serang

Panitia Pengadaan BPOM Serang

18 Aug 2011 12:04

Addendum

Dokumen

Pengadaan

Gambar

Instalasi

Listrik

Final

Kepada seluruh Peserta Lelang,

Berikut ini Kami lampirkan Single

Line Diagram pemasangan Instalasi

Listrik yang akan diadakan di Balai

POM di Serang. Gambar sebelumnya

dinyatakan tidak berlaku. Terima

Kasih.

Panitia Pengadaan BPOM Serang

18 Aug 2011 12:50

Page 5: Pertanyaan Terhadap Dokumen Lelang Ulang

kepada yth peserta dengan ID

1061191. Untuk tenaga teknis

administrasi mengacu ke Bab III

Panitia Pengadaan BPOM Serang

18 Aug 2011 13:18

Kepada Yth. Peserta 1061191 1. Tidak

terjadi perubahan volume kabel. Kabel

masuk dan keluar dari stabilizer sudah

termasuk ke dalam paket Pemasangan

dan Komponen pendukung pada point

17 dalam harga satuan bahan. 2.

Merek kabel tetap mengikuti pada

tahap lelang yang pertama yaitu

Supreme/setara

Panitia Pengadaan BPOM Serang

18 Aug 2011 13:31

untuk peserta dengan ID 1071191.

1.point 3 dan 5 dibuat salah satunya

saja. hal ini juga berlaku untuk point 4

dan 6. 2. Data kualifikasi tetap

dilampirkan dalam SPH.3. Surat

penawaran yang kami minta adalah

yang diupload ke aplikasi SPSE.

Sedangkan jaminan penawaran asli

dikirimkan ke Balai POM Serang.4.

Dokumen yang dipersyaratkan cukup

dengan mengirim lewat aplikasi SPSE.

5. Peserta bisa melampirkan bukti

perpanjangan SBU, tetapi harus dapat

menunjukkan SBU asli apabila

ditunjuk sebagai calon pemenang atau

cadangan calon pemenang

Panitia Pengadaan BPOM Serang

18 Aug 2011 13:39

kepada Yth peserta dengan ID

1091191. persyaratan bersifat

mengikat, namun panitia tetap

mempertimbangkan jika ada

penawaran yang lebih baik dari

spesifikasi yang kami tawarkan

Panitia Pengadaan BPOM Serang

18 Aug 2011 13:46

Kpada Peserta dengan ID 1091191 &

1061191 Surat dukungan dari

Pabrik/Agen kami persyaratkan,

termasuk garansi dan pernyataan

keaslian barang 100%

Panitia Pengadaan BPOM Serang

18 Aug 2011 13:50

kepada peserta ID 1061191. 1.power

supply ke stabilizer diambil dari MDP

I 250 A. 2. Untuk kapsitas stabilizer

yang kami persyaratkan adalah 250

KVA, walaupun input currentnya

adalah 350 A

Panitia Pengadaan BPOM Serang

18 Aug 2011 13:57

Page 6: Pertanyaan Terhadap Dokumen Lelang Ulang

Kepada Peserta dengan ID 1061191

setelah aanwizjing berakhir, Panitia

masih memiliki waktu 1 jam untuk

menjawab. Adapun List pertanyaan

dan jawaban aanwizjing akan kami

lampirkan di Berita Acara Hasil

Aanwizjing.

Panitia Pengadaan BPOM Serang

18 Aug 2011 13:58

Kepada Peserta 1048191 ATS-AMF

yang sudah ada terpasang di gedung

laboratorium dan disambungkan ke

SDP gedung Lab. Teknik pemasangan

disesuaikan dengan keadaan di

lapangan nanti.

Panitia Pengadaan BPOM Serang

18 Aug 2011 14:28