34
MATERIAL KOMPOSIT Ainun Zulfikar S.T

Pertemuan 1 - Pengantar

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Pertemuan 1 - Pengantar

MATERIALKOMPOSIT

Ainun Zulfikar S.T

Page 2: Pertemuan 1 - Pengantar

NamaAsalHobiMau ambil TA apa? Kenapa ?Cita citaMotto

Page 3: Pertemuan 1 - Pengantar

• Peraturan • Kriteria Kelulusan• Tujuan Pembelajaran dan Kompetensi• Pokok Bahasan• Kuliah Material Komposit ini menggunakan

metode SCL ( Student Center Learning )

KONTRAK KULIAH

Page 4: Pertemuan 1 - Pengantar

• Datang tepat waktu• Terlambat maksimum 20 menit • Lebih dari 2 kali absen tidak diperkenankan

mengikuti ujian

• Etika : pakaian ,sepatu, handphone, berbicara• Bahasa : Indonesia & Inggris

Page 5: Pertemuan 1 - Pengantar

PENILAIAN Nilai

Angka Huruf Bobot

81-100 A 4,0

71-80 AB 3,566-70 B 3,061-65 BC 2,551-60 C 2,040-50 D 1,00-39 E 0

Jenis Penilaian Bobot (%)

Tugas 1 25Tugas 2 (Presentasi) 25

Evaluasi Tengah Semester 25

Evaluasi Akhir Semester 25

Page 6: Pertemuan 1 - Pengantar

• Mahasiswa mampu mengetahui dan memahami konsep dasar karakterikstik komposit secara umum, kelebihan dan kelemahannya, serta trend aplikasi yang terbaru

• Mahasiswa mampu mengetahui dan memahami konsep dasar material untuk komposit (sifat serat, ikatan interface, adhesive, dan mikrostruktur komposit)

• Mahasiswa mampu memahami dan menerapkan proses pembuatan komposit baik secara tradisional mauapun advanced

• Mahasiswa mampu memahami konsep dasar kekakuan, kekuatan, thermal dll pada komposit

Kompetensi

Page 7: Pertemuan 1 - Pengantar

• Mahasiswa mampu memahami teori laminat, menganalisa perhitungan pada komposit laminat, perilaku mekanik dari ply,dll

• Mahasiswa mampu memahami kriteria kegagalan, kekuatan laminat, dan konsentrasi tegangan.

• Mahasiswa mampu memahami aplikasi actual komposit pada komponen pesawat, automotive, peralatan olahraga, dan perilakunya pada aplikasi temperature tinggi, performancenya pada masa penggunaan serta pengaruh geometri strukturnya

• Desain project. Mahasiswa mampu mendesain dan menghasilkan komposit serta menganalisa sifatnya

Kompetensi

Page 8: Pertemuan 1 - Pengantar

• Konsep dasar komposit • material dasar komposit • proses pembuatan komposit • mikromekanik komposit • teori mekanik komposit • desain dan anailsa kegagalan serta kekuatan

komposit • perilaku komposit serta aplikasinya • desain project.

Pokok Bahasan

Page 9: Pertemuan 1 - Pengantar

• William D Callister “An introduction: Material science and Engineering. 8th edition”USA: John Wiley and Sons, Inc. 2007

• Krishan K. Chawla, Composite Materials Science and Engineering, Springer-Verlag, New York, 1987.

• Derek Hull, An Introduction to Composite Materials, Cambridge University Press, Cambridge, 1990

• T J Pinnavaia, G W Beall, Polymer-Clay Nanocomposites, John Wiley & Sons, Chichester, 2000

• L H Sperling, Polymeric Multicomponent Material An Introduction, John Wiley & Sons, New York, 1997

Pustaka

Page 10: Pertemuan 1 - Pengantar
Page 11: Pertemuan 1 - Pengantar

MATERIALKOMPOSIT

Ainun Zulfikar S.T

Pertemuan Pertama

Page 12: Pertemuan 1 - Pengantar

Komposit

• Komposit adalah material yang dibuat dari mengombinasikan dua material yang berbeda untuk mendapat properties yang unik

• Material Komposit Serat Kaca ( Fiberglass Composite ) secara makro masih bisa dipisahkan, masih dalam wujud asli namun bekerja sama dalam melakukan tugas

• Properties material baru diharapkan lebih baik daripada material awalnya.

Page 13: Pertemuan 1 - Pengantar

Komposit

Komposit didefinisikan sebagai suatu material yang:• terdiri dari dua komponen atau lebih • memiliki sifat atau struktur yang berbeda yang • dicampur secara fisik menjadi satu membentuk

ikatan mekanik• homogen secara makroskopik dan heterogen

secara mikroskopik

(Sulistijono, 2012):

Page 14: Pertemuan 1 - Pengantar

Komposit

• Komposit adalah langkah awal pengoptimalan sifat material

• Di alam banyak sekali contoh komposit• Kayu adalah komposit alam, komposit dari

serat selulosa dan lignin (zat kayu) sebagai matrix, hasilnya kayu memiliki high tensile namun tetap flexible ( low stiffness)

Page 15: Pertemuan 1 - Pengantar

Istilah Komposit

• Matrix adalah material yang kontinu dan melingkungi ( mengelilingi ) fasa yang lainnya.

• Reinforce adalah material yang terdispersi dalam matrix. Disebut reinforce karena material ini biasa digunakan untuk memperbaiki kekuatan komposit.

Page 16: Pertemuan 1 - Pengantar
Page 17: Pertemuan 1 - Pengantar

Skema klasifikasi tipe komposit (Sumber : Callister)

Page 18: Pertemuan 1 - Pengantar

Komposit dipengaruhi oleh beberapa faktor geometri dan karakteristik spasial dari persebaran partikel penyusun ,

(a) Konsentrasi (b) ukuran partikel (c) bentuk (d) distribusi (e) orientasi arah

(Sumber : William D Callister)

Page 19: Pertemuan 1 - Pengantar

KOMPOSITdi

KehidupanManusia

Page 20: Pertemuan 1 - Pengantar

Speed Boat

Page 21: Pertemuan 1 - Pengantar

Body Armor

Page 22: Pertemuan 1 - Pengantar

Alusista

Page 23: Pertemuan 1 - Pengantar

Tandon Air

Page 24: Pertemuan 1 - Pengantar

Body Mobil

Page 25: Pertemuan 1 - Pengantar

Alumunium Composite Panel

Page 26: Pertemuan 1 - Pengantar

Pesawat

Page 27: Pertemuan 1 - Pengantar

Yang lainnya??

Page 28: Pertemuan 1 - Pengantar

Mengapa Komposit ??

• Banyak Sektor Industri yang membutuhkan sifat material yang tidak biasa

• Contohnya industri pesawat, membutuhkan struktur material yang low density, tapi kuat, kaku, tahan abrasi , memiliki kekuatan impak yang baik, dan tidak mudah korosi.

• Material tersebut hanya memungkinkan dibuat dengan mengombinasikan beberapa material dengan karakteristik yang berbeda.

Page 29: Pertemuan 1 - Pengantar

Kelebihan Material Komposit• Perancangan struktur, • Ketahanan Lelah (Fatigue), • Stabilitas dimensional, komposit yang diaplikan sebagai

struktur/konstruksi yang terekspose dilingkungan yang selalu berubah temperaturnya, akan mengalami deformasi, defleksi akibat pemuaian

• Ketahanan Korosi, komposit memiliki ketahanan korosi yang relative bagus dibanding logam terutama pada komposit berbasis polimer atau keramik

• Konduktivitas yang bisa diatur• Biaya manufaktur ekonomis

Page 30: Pertemuan 1 - Pengantar

Kelebihan Material Komposit

• Perbandingan kekuatan terhadap berat yang tinggi, kekakuan, ketahanan terhadap korosi dan lain-lain.

• Kekakuan spesifik dan Kekuatan spesifik, keuntungan yang tak diragukan lagi dan yang paling sering dipakai dari komposit berserat adalah tingginya kekakuan spesifik dan kekuatan spesifik sebagai bahan pertimbangan desain material. Kedua sifat tersebut mendominasi pengembangan kinerja dan konsumsi energi, sehingga keduanya merupakan kebutuhan penting dalam desain hampir setiap struktur teknik

Page 31: Pertemuan 1 - Pengantar

Ada sample lain ??

Page 32: Pertemuan 1 - Pengantar

TugasBeri contoh sektor Industri yang membutuhkan Material Komposit

Jelaskan Tipe dan Spesifikasi komposit tersebut !

Page 33: Pertemuan 1 - Pengantar

Detail Tugas

• Ambil salah satu sektor Industri ( 3-4 orang)• Ambil Permasalahan material yang bisa diselesaikan

dengan material komposit (individu)• Jelaskan secara rinci tentang

•Deskripsi Komposit tersebut•Tipe komposit tersebut•Kegunaannya apa•Sifat mekanik, kimia dan fisis •Manufakturnya seperti apa

Page 34: Pertemuan 1 - Pengantar