44
PI b M USULAN PROGRAM IPTEKS BAGI MASYARAKAT (PI b M) JUDUL PENGABDIAN PI b M Guru IPA SMP MuhammadiyahKota Malang Oleh: Dr. Yuni Pantiwati, M.M., M.Pd., NIDN 0001066403, Ketua Husamah, S.Pd., NIDN 0718108501, Anggota Drs. Atok Miftachul Hudha, M.Pd., NIDN 0715096401, Anggota PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG MEI 2014

PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

i

PIbM

USULAN PROGRAMIPTEKS BAGI MASYARAKAT (PIbM)

JUDUL PENGABDIANPIbM Guru IPA SMP MuhammadiyahKota Malang

Oleh:Dr. Yuni Pantiwati, M.M., M.Pd., NIDN 0001066403, Ketua

Husamah, S.Pd., NIDN 0718108501, AnggotaDrs. Atok Miftachul Hudha, M.Pd., NIDN 0715096401, Anggota

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGIFAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANGMEI 2014

Page 2: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

ii

HALAMANPENGESAHAN

JudulProgram : PIbM Guru IPA SMP Muhammadiyah Kota MalangNama Mitra Program : SMPMuhammadiyah Kota MalangKetua Tim PengusulNamaLengkap : Dr. Yuni Pantiwati, MM., M.Pd.NIDN : 0001066403JabatanFungsional : Lektor KepalaProgramStudi : Pendidikan BiologiPerguruan Tinggi : Universitas Muhammadiyah MalangBidang keahlian : Pendidikan, EvaluasiAlamatsurel(e-mail) : [email protected] PengusulJumlah Anggota : 2 orangNama Anggota I/ Bidang Keahlian: Husamah, S.Pd/ Pendidikan, PembelajaranNama Anggota II/ Bidang Keahlian: Drs. Atok Miftachul Hudha, M.Pd./ Pendidikan,

PembelajaranLokasi Kegiatan/MitraWilayah Mitra : Jl. Brigjen Slamet Riadi KlojenKota : MalangProvinsi : Jawa TimurJarak PT ke lokasi mitra : 10 kmLuaran yang dihasilkan : Berkas Soal/ModulJangka WaktuPelaksanaan : 8 bulanBiayaTotal : Rp 12.000.000.Sumber Dana :Blockgrant FKIP UMM

Mengetahui,Malang, 7 Mei 2014Ketua Prodi Pendidikan Biologi Ketua,

(Dr. Yuni Pantiwati, MM., M.Pd.) (Dr. Yuni Pantiwati, MM., M.Pd.)NIP. 196406011990112001 NIP. 196406011990112001

Menyetujui,Dekan FKIP,

(Dr. Poncojari Wahyono, M.Kes)NIP. 19620112119002

ii

HALAMANPENGESAHAN

JudulProgram : PIbM Guru IPA SMP Muhammadiyah Kota MalangNama Mitra Program : SMPMuhammadiyah Kota MalangKetua Tim PengusulNamaLengkap : Dr. Yuni Pantiwati, MM., M.Pd.NIDN : 0001066403JabatanFungsional : Lektor KepalaProgramStudi : Pendidikan BiologiPerguruan Tinggi : Universitas Muhammadiyah MalangBidang keahlian : Pendidikan, EvaluasiAlamatsurel(e-mail) : [email protected] PengusulJumlah Anggota : 2 orangNama Anggota I/ Bidang Keahlian: Husamah, S.Pd/ Pendidikan, PembelajaranNama Anggota II/ Bidang Keahlian: Drs. Atok Miftachul Hudha, M.Pd./ Pendidikan,

PembelajaranLokasi Kegiatan/MitraWilayah Mitra : Jl. Brigjen Slamet Riadi KlojenKota : MalangProvinsi : Jawa TimurJarak PT ke lokasi mitra : 10 kmLuaran yang dihasilkan : Berkas Soal/ModulJangka WaktuPelaksanaan : 8 bulanBiayaTotal : Rp 12.000.000.Sumber Dana :Blockgrant FKIP UMM

Mengetahui,Malang, 7 Mei 2014Ketua Prodi Pendidikan Biologi Ketua,

(Dr. Yuni Pantiwati, MM., M.Pd.) (Dr. Yuni Pantiwati, MM., M.Pd.)NIP. 196406011990112001 NIP. 196406011990112001

Menyetujui,Dekan FKIP,

(Dr. Poncojari Wahyono, M.Kes)NIP. 19620112119002

ii

HALAMANPENGESAHAN

JudulProgram : PIbM Guru IPA SMP Muhammadiyah Kota MalangNama Mitra Program : SMPMuhammadiyah Kota MalangKetua Tim PengusulNamaLengkap : Dr. Yuni Pantiwati, MM., M.Pd.NIDN : 0001066403JabatanFungsional : Lektor KepalaProgramStudi : Pendidikan BiologiPerguruan Tinggi : Universitas Muhammadiyah MalangBidang keahlian : Pendidikan, EvaluasiAlamatsurel(e-mail) : [email protected] PengusulJumlah Anggota : 2 orangNama Anggota I/ Bidang Keahlian: Husamah, S.Pd/ Pendidikan, PembelajaranNama Anggota II/ Bidang Keahlian: Drs. Atok Miftachul Hudha, M.Pd./ Pendidikan,

PembelajaranLokasi Kegiatan/MitraWilayah Mitra : Jl. Brigjen Slamet Riadi KlojenKota : MalangProvinsi : Jawa TimurJarak PT ke lokasi mitra : 10 kmLuaran yang dihasilkan : Berkas Soal/ModulJangka WaktuPelaksanaan : 8 bulanBiayaTotal : Rp 12.000.000.Sumber Dana :Blockgrant FKIP UMM

Mengetahui,Malang, 7 Mei 2014Ketua Prodi Pendidikan Biologi Ketua,

(Dr. Yuni Pantiwati, MM., M.Pd.) (Dr. Yuni Pantiwati, MM., M.Pd.)NIP. 196406011990112001 NIP. 196406011990112001

Menyetujui,Dekan FKIP,

(Dr. Poncojari Wahyono, M.Kes)NIP. 19620112119002

Page 3: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

iii

DAFTAR ISI

Halaman Sampul ..................................................................................................... i

Halaman Pengesahan .............................................................................................. ii

Daftar Isi.................................................................................................................. iii

Ringkasan ................................................................................................................ iv

Bab I Pendahuluan .................................................................................................. 1

Bab II Target dan Luaran ........................................................................................ 4

Bab III Metode Pelaksanaan ................................................................................... 5

Bab IV Kelayakan Perguruan Tinggi ...................................................................... 8

Bab V Biaya dan Jadwal Kegiatan.......................................................................... 12

1. Anggaran Biaya........................................................................................... 12

2. Jadwal Kegiatan .......................................................................................... 13

Daftar Pustaka ......................................................................................................... 13

Lampiran-lampiran.................................................................................................. 15

Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota Tim Pengusul ........................................ 15

Lampiran 2. Peta Lokasi Wilayah Mitra ................................................................. 27

Lampiran 3. Gambaran IPTEKS yang akan Ditransfer .......................................... 28

Page 4: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

iv

RINGKASAN

Guru IPA SMP Muhammadiyah Kota Malang telah memahami dan menyadaribahwa pendidikan sains memiliki peran yang penting dalam menyiapkan anakmemasuki dunia kehidupannya.Pendidikan sains memiliki potensi yang besar danperanan strategis dalam menyiapkan sumber daya manusia yang berkualitas untukmenghadapi era industrialisasi dan globalisasi. Potensi ini akan dapat terwujud jikapendidikan sains mampu melahirkan siswa yang cakap dalam bidangnya dan berhasilmenumbuhkan kemampuan berpikir logis, berpikir kreatif, kemampuan memecahkanmasalah, bersifat kritis, menguasai teknologi serta adaptif terhadap perubahan danperkembangan zaman. Proses pendidikan sains diharapkan mampu membentukmanusia yang melek sains (literasi sains) dan teknologi seutuhnya. Namun demikian,karena belum adanya pembinaan guru-guru IPA terkait dengan literasi sain olehsekolah, Diknas Kota Malang, atau pun Majlis Dikdasmen PDM Kota Malang makasampai saat ini guru belum memiliki kompetensi terkait hal tersebut.

Pihak sekolah, guru IPA SMP Muhammadiyah Kota Malang dan tim PIbMtelah sepakat bahwa permasalahan yang perlu mendapat prioritas untuk diselesaikanadalah terkait dengan literasi sains. Secara lebih lengkap, sekolah dan guru IPAmengharapkan adanya transfer informasi dan pemahaman dari tim PIbM terkaitdengan hal-hal berikut. (1) Konsep dasar literasi sains. (2) Hakikat asesmen sertapenyusunan/pengembangannya. (3) Dasar-dasar penyusunan/pengemba ngan asesmenberbasis literasi sains. (4) Kumpulan asesmen berbasis literasi sains.

Target luaran PIbM Guru IPA SMP Muhammadiyah Kota Malang adalahproduk dan jasa dengan perincian sebagai berikut. (1) Konsep Dasar Literasi Sains(Produk Modul/Handout dan jasa/peningkatan kompetensi guru). (2) Hakikat asesmenserta penyusunan/pengembangannya (Produk Modul/Handout dan jasa/peningkatankompetensi guru). (3) Dasar-dasar penyusunan/pengemba ngan asesmen berbasisliterasi sains (Produk Modul/Handout dan jasa/peningkatan kompetensi guru). (4)Kumpulan asesmen berbasis literasi sains (Produk paket soal). (5) Produk laporan danpublikasi.

Metode pelaksanaan yang mengacu kepada analisis situasi program-programyang disepakati bersama dengan guru IPA SMP Muhammadiyah Kota Malang adalahdiskusi, sosialisasi, pelatihan, workshop dan praktek langsung.

Page 5: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

1

BAB I PENDAHULUAN

1. Permasalahan-permasalahan di SMP Muhammadiyah Malang

Tim PIbM telah melakukan diskusi dan observasi di Sekolah Menengah

Pertama (SMP) Muhammadiyah Kota Malang yang beralamat di Jl. Brigjen Slamet

Riadi nomor 154 Kota Malang. Alasan pemilihan sekolah ini karena berbagai alasan

yang menguatkan, sebagai berikut. (1) SMP Muhammadiyah 1 Malang memiliki

reputasi yang baik yaitu menjadi Pilot Project KPK untuk mencoba penerapan

Pendidikan Anti Korupsi melalui kantin kejujuran. (2) SMP Muhammadiyah 1

Malang merupakan SMPM pertama dan tertua di Kota Malang bahkan Malang Raya.

SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal 17 Agustus 1946 oleh KH. M.

Bedjo Dermoleksono, Djoko Rahardjo, Surawiyana dan Abdul Rahman. (3) Saat ini,

di bawah kepemimpinan ibu Dra. Rukiyani Lulik Hartatik, MK. Pd, sekolah SMPM 1

Malang berstatus sebagai sekolah yang “terakreditasi A” sekaligus sebagai salah satu

sekolah SMP Muhammadiyah unggulan se jawa timur. (4) SMP Muhammadiyah 1

Malang didukung dengan 25 tenaga pendidik dan 4 karyawan. SMP Muhammadiyah 1

Malang bertekad untuk meletakkan dasar bagi siswa untuk berpengetahuan,

berkeimanan, berkepribadian dan berketerampilan. Untuk menciptakan suasana

pembelajaran yang menarik, sekolah SMP Muhammadiyah 1 Malang telah

menerapkan model pembelajaran moving class dan membiasakan siswa untuk sholat

dhuha serta mengaji al-Quran 15 menit pada jam pertama setiap pagi.

Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 16 Tahun 2007 menegaskan

bahwa standar kompetensi guru dikembangkan secara utuh dari empat kompetensi,

yaitu kompetensi pedagogik, kepribadian, sosial, dan profesional. Keempat

kompetensi tersebut terintegrasi dalam kinerja guru, baik kinerja terkait dengan

pembelajaran atau tidak. Kompetensi Pedagogik merupakan kompetensi khas, karena

kompetensi ini membedakan guru dengan profesi lainnya.Keberhasilan proses dan

hasil pembelajaran sangat ditentukan penguasaan guru dalam Kompetensi Pedagogik

dan kompetensi profesional.Penigkatan kualitas pembelajaran dapat dilakukan melalui

beberapa cara diantarnya studi lanjut, pelatihan, seminar, diskusi kelompok kecil atau

melalui kegiatan MGMP dan lain-lain. Refleksi dalam pembelajaran diperlukan untuk

meningkatkan kualitas proses dan hasil agar prestasi siswa mencapai target yang

ditentukan.

Page 6: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

2

Terkait dengan persiapan dan proses pembelajaram, meskipun telah jelas betapa

pentingnya melakukan persiapan melalui pengembangan perangkat pembelajaran,

masih banyak kendala yang dihadapi sekolah atau guru. Salah satu sekolah tersebut

adalah SMP Muhammadiyah 1 Malang.Sekolah tersebut telah memiliki laboratorium

IPA yang selama ini digunakan untuk praktikum biologi dan fisika siswa kelas VII

sampai IX.Dari hasil observasi dan wawancara dengan guru biologi diperoleh

informasi bahwa fasilitas laboratorium belum memadai, digunakan antara 2-4 X dalam

1 semester. Guru tidak sempat membuat rencana pembelajaran karena jam mengajar

sangat padat. Hal ini terjadi karena guru biologi di SMP Muhammadiyah 1 Malang

hanya 1 orang dan guru fisika hanya 1 orang dan berarti harus mengajar semua kelas

(9 kelas). Sekolah tidak memiliki tenaga khusus untuk mengurus laboratorium, guru

yang biasanya membimbing praktik di Laboratorium dan sekaligus menjadi laboran.

Petunjuk praktikum dibuat oleh guru minimal 1 hari sebelum praktikum.dan

metode yang dilakukan adalah eksperimen.Kegiatan praktikum dilakukan per

kelompok untuk memfasilitasi siswa disiapkan alat peraga lama tersedia. Belum ada

penambahan alat, bahan dan media baru karena terkendala dana.

Kendala tersebut telah diatasi dan mendapat dari tim, dengan melakukan

pengabdian beberapa tahun sebelumnya. Terpecahkannya masalah akan mendorong

peningkatan kualitas pembelajaran yang dilakukan guru dan tentunya akan

meningkatkan kualitas siswa, kualitas SMP Muhammadiyah 1 Malang dan kualitas

pendidikan Persyarikatan Muhammadiyah umumnya. Oleh karena itu maka program

pengabdian tentang pengembangan perangkat pembelajaran laboratorium untuk

menunjang pelaksanaan kurikulum tingkat satuan pendidikan bagi guru-guru IPA

Biologi SMP Muhammadiyah 1 Malang sangat penting dilaksanakan dan relevan pada

saat itu.

Hasil diskusi dan observasi di SMP Muhammadiyah 1 Kota Malang, saat ini

proses belajar mengajar untuk mata pelajaran sains (IPA) masih cenderung terfokus

pada guru, dan kurang berfokus pada peserta didik. Sebenarnya guru sudah berupaya

untuk memperbaiki hal ini, namun karena beban kerja yang tinggi dan berbagai

tuntutan manajemen sekolah maka hasilnya dirasa belum dirasa cukup.Akibatnya

kegiatan belajar mengajar lebih menekankan pada pengajaran dari pada

pembelajaran.Kata pembelajaran dapat diartikan sebagai perubahan dalam

Page 7: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

3

kemampuan, sikap atau prilaku peserta didik yang relatif permanen sebagai akibat dari

pengalaman atau pelatihan.Perubahan kemampuan yang hanya berlangsung sekejap

dan kemudian kembali ke prilaku semula menunjukan belum terjadi pembelajaran,

walaupun mungkin terjadi pengajaran.Selain fokus kepada peserta didik pola pikir

pembelajaran perlu diubah dari sekedar memahami konsep juga harus memiliki

kemampuan untuk berbuat sesuatu dengan menggunakan konsep dan prinsip yang

telah dikuasai.Terdapat sinyalemen, bahwa harapan tumbuhnya sifat kreatif dan

antisipatif para guru sains dalam praktek pembelajaran untuk memaksimalkan peranan

peserta didik dewasa ini masih belum optimal. Hal ini diduga sebagai salah satu faktor

penyebab rendahnya kualitas dan kuantitas proses dan produk pembelajaran sains.

Kualitas proses pembelajaran sains dewasa ini dapat dilihat dari kegiatan pembelajaran

yang sifatnya reguler, karena pembelajaran sains didominasi oleh transmisi atau

perpindahan pengetahuan dari guru kepada peserta didik.

Terkait dengan proses pembelajaran IPAguru seringkali menemukan siswa

kurang memahami konsep-konsep IPA secara mendalam padahal pemahaman konsep-

konsep biologi sangat diperlukan dalam pengintegrasian alam dan teknologi hal ini

mengkin saja disebabkan di dalam pembelajaran kurangnya keterlibatan siswa dan

kurangnya penekanan guru terhadap keterkaitan antara konsep-konsep bilogi dan

lingkungan riil. Selain itu proses pembelajaran siswa lebih menekankan hanya pada

aspek pengetahuan dibandingkan dengan aspek pemahaman. Dalam proses

pembelajaran siswa beranggapan biologi hanya terdiri atas kumpulan konsep teori dan

hukum yang dipelajari hanya untuk menjawab soal ujian atau ulangan tanpa pernah

memberikan makna untuk apa belajar. Demikian juga life skill yang dimilikinya

kurang tertanam dalam diri siswa Sehingga dari proses belajar kurang dapat

memberikan makna kepada siswa dalam kehidupannya.

Terkait dengan tuntutan perkembangan zaman dan tuntutan dunia pendidikan

saat ini, guru IPA SMP Muhammadiyah Kota Malang juga sebenarnya telah

mendengar istilah literasi sains, akan tetapi hanya sebatas mendengar saja. Guru IPA

belum memahami sebenarnya literasi sains. Terbatasnya pengetahuan dan pemahaman

itu menyebabkan para guru sama sekali belum mengaitkan kegiatan pembelajaran

yang dilakukan dengan tuntutan literasi sains.

Page 8: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

4

Guru IPA SMP Muhammadiyah Kota Malang telah memahami dan menyadari

bahwa pendidikan sains memiliki peran yang penting dalam menyiapkan anak

memasuki dunia kehidupannya. Pendidikan sains memiliki potensi yang besar dan

peranan strategis dalam menyiapkan sumber daya manusia yang berkualitas untuk

menghadapi era industrialisasi dan globalisasi. Potensi ini akan dapat terwujud jika

pendidikan sains mampu melahirkan siswa yang cakap dalam bidangnya dan berhasil

menumbuhkan kemampuan berpikir logis, berpikir kreatif, kemampuan memecahkan

masalah, bersifat kritis, menguasai teknologi serta adaptif terhadap perubahan dan

perkembangan zaman. Dengan demikian proses pendidikan sains diharapkan mampu

membentuk manusia yang melek sains (literasi sains) dan teknologi seutuhnya. Namun

demikian, karena belum adanya pembinaan guru-guru IPA terkait dengan literasi sain

oleh sekolah, Diknas Kota Malang, atau pun Majlis Dikdasmen PDM Kota Malang

maka sampai saat ini guru belum memiliki kompetensi terkait hal tersebut.

2. Permasalahan prioritas yang disepakati untuk diselesaikan

Pihak sekolah, guru IPA SMP Muhammadiyah 1 Kota Malang dan tim PIbM

telah sepakat bahwa permasalahan yang perlu mendapat prioritas untuk diselesaikan

adalah terkait dengan literasi sains. Secara lebih lengkap, sekolah dan guru IPA

mengharapkan adanya transfer informasi dan pemahaman dari tim PIbM terkait

dengan hal-hal berikut. (1) Konsep dasar literasi sains. (2) Hakikat asesmen serta

penyusunan/pengembangannya. (3) Dasar-dasar penyusunan/pengemba ngan asesmen

berbasis literasi sains. (4) Kumpulan asesmen berbasis literasi sains.

BAB II TARGET DAN LUARAN

Target luaran PIbM Guru IPA SMP Muhammadiyah 1 Kota Malangadalah

produk dan jasa dengan perincian sebagai berikut.

1. Handout dan peningkatan kompetensi guru terntang Konsep Dasar Literasi Sains

2. Handout dan peningkatan kemampuan hakikat asesmen serta

penyusunan/pengembangannya

3. Handout dan peningkatn kemmpuan dasar-dasar

penyusunan/pengembanganasesmen berbasis literasi sains

4. Kisi-kisi instrument penilaianberbasis literasi sains

Page 9: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

5

5. Kumpulan soal literasi sains

6. Produk laporan

BAB III METODE PELAKSANAAN

Metode pelaksanaan yang mengacu kepada analisis situasi program-program

yang disepakati bersama dengan guru IPA SMP Muhammadiyah Kota Malang

sebagaimana diuraikan pada Tabel 1.

Tabel 1 Metode Pelaksanaan PIbM 2014

No KegiatanPIbM Guru IPA SMP 1 Muhammadiyah Kota Malang

Metode

1 Penyampain materi pengantar dan penyamaanpersepsi

Diskusi dansosialisasi

2 Diskusi dan sharing pengalaman terkait dengan,a) Konsep Dasar Literasi Sainsb) Hakikat asesmen serta penyusunannya.c) Dasar-dasar penyusunan asesmen berbasis literasi

sains.

Diskusi, pelatihan,workshop

3 Pendampingan penyusunan asesmen berbasis literasisains Tahap 1

Praktek langsungdan diskusi

4 Pendampingan penyusunan asesmen berbasis literasisains Tahap 2

Praktek langsungdan diskusi

5 Pendampingan penyusunan asesmen berbasis literasisains Tahap 3

Praktek langsungdan diskusi

6 Diseminasi best practices Diskusi, pelatihan,workshop, praktek

langsung7 Rakor redesain dalam upaya peningkatan kinerja Diskusi8 Monitoring dan evaluasi Diskusi

Gambaran secara lebih lengkap dan jelas terkait dengan literasi sains

dilampirkan pada bagian akhir proposal ini. Namun demikian, pada bagian akan

diuraikan sedikit informasi terait dengan literasi sains dan dasar pemikiran pentingnya

literasi sains. Literasi sains adalah aspek pendidikan yang penting untuk memahami

lingkungan, kesehatan, ekonomi dan masalah-masalah lainnya yang dihadapi oleh

masyarakat modern yang hidup di alam ilmu pengetahuan dan teknologi. Hampir

dapat dipastikan, kemampuan sains oleh para siswa mungkin akan memberikan

implikasi bagi negara dan bangsa dalam pengembangan teknologi dan untuk

Page 10: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

6

meningkatkan daya saing internasional pada umumnya. Sebaliknya, kekurangan

siswa-siswa di sekolah dalam literasi sains akan berakibat buruk bagi masa depan

mereka menghadapi persaingan hidup di masyarakat.

Liliasari (2011) menjelaskan bahwa pendidikan sains bertanggungjawab atas

pencapaian literasi sains anak bangsa, karena itu perlu ditingkatkan

kualitasnya.Peningkatan kualitas pendidikan sains dapat dilakukan melalui berpikir

sains.Dimana berpikir sains dapat dikembangkan melalui kemampuan berpikir tingkat

tinggi (expert thinking).Kemampuan berpikir tingkat tinggi ini dapat dijadikan pondasi

untuk membentuk karakter bangsa. Dimana karakter seseorang anak bangsa yang

mampu berpikir tingkat tinggi tidak akan mudah tertipu oleh isu- isu yang memancing

konflik dimasyarakat. Misalnya seseorang yang berpikir tingkat tinggi akan mengerti

tentang ciri- ciri makanan yang mengandung bahan berbahaya, mengerti tentang cara

penyebaran wabah penyakit, serta mengerti cara penyebab bencana dan cara

mengatasinya.

Literasi sains didefinisikan dalam Program for International Student

Assessment (PISA, 2009) sebagai pengetahuan sains seseorang, dan penggunaan

pengetahuan itu, untuk mengidentifikasi pertanyaan, memperoleh pengetahuan baru,

menjelaskan fenomena sains dan menarik kesimpulan tentang sains yang berhubungan

dengan isu- isu; pemahaman tentang cirri karakteristik dari ilmu sebagai bentuk

pengetahuan manusia dan penyelidikan; kesadaran bagaimana sains dan teknologi

membentuk intelektual, lingkungan budaya; dan kesediaannya untuk terlibat dalam

masalah yang terkait sains, serta dengan ide-ide pengetahuan tersebut bias menjadi

warga negara yang tanggap. Literasi sains dianggap suatu hasil belajar kunci dalam

pendidikan pada usia 15 tahun bagi semua siswa, karena anak usia 15 tahun sudah

seyogyanya menentukan pilihan karier dan ikut serta mengambil peran dalam

kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi (Rahmawati, 2012).

Pengukuran literasi sains penting untuk mengetahui sejauh mana pemahaman

siswa terhadap pengetahuan sains, tetapi juga pemahaman terhadap berbagai aspek

proses sains, serta kemampuan mengaplikasikan pengetahuan dan proses sains dalam

situasi nyata. Pengukuran literasi sains pertama kali dilakukan pada tahun 2000 oleh

PISA.PISA yang diteruskan secara berkala setiap 3 tahun. Hasil pengukuran literasi

sains terakhir PISA pada tahun 2009 yang publikasikan oleh OECD (Organization For

Page 11: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

7

Economic Cooperation and development) menunjukkan bahwa tingkat literasi sains

siswa Indonesia masih rendah. Dimana Indonesia menduduki peringkat ke-66 dari 74

negara anggota OECD dengan scor rata-rata 383 (Amri dkk, 2013).

Rendahnya literasi sains bangsa Indonesia terindikasi dalam banyak

hal.Misalnya, Orang tetap menggunakan telepon genggam ketika terperangkap di

lokasi yang diduga terdapat bom buku. Orang merasa aman berteduh di bawah pohon

rindang ketika hujan berpetir atau bermain layang-layang di atas atap rumah ketika

akan hujan. Seseorang pelajar mengambil layangan yang terpaut pada kabel listrik

yang bertegangan tinggi sehingga tersetrum arus listrik.Seorang siswa membawa skala

thermometer di dekat kipas angin.Masih banyak bukti-bukti lain yang dapat menjadi

indikator rendahnya literasi sains di negara kita.Walau beberapa siswa Indonesia

menjadi juara dalam olimpiade sains tetapi prestasi tersebut belum menjamin

dikatakan sebagai negara yang melek sains.

Hasil literasi sains yang dipublikasikan PISA mengungkapkan gambaran literasi

siswa secara menyeluruh untuk rata-rata siswa Indonesia.Artinya hasil literasi sains

dapat berbeda apabila dilakukan tes pada ruang lingkup yang lebih kecil.Apalagi

mengingat kurikulum yang dipakai di Indonesia saat ini dikembangkan dengan kondisi

satuan pendidikan, potensi dan karakteristik daerah, serta sosial budaya masyarakat

setempat dan peserta didik. Tentu juga akan memberikan pengaruh kepada aspek-

aspek belajar yang temasuk juga kemampuan literasi sains.

Pengembangan alat ukur literasi sains juga dapat disesuaikan dengan mata

pelajaran yang akan dilihat literasi sainsnya, sehingga hadirlah fisika literasi, kimia

literasi, ataupun biologi literasi. Pengembangan alat ukur literasi dalam PISA 2009

menyangkut tiga aspek yaitu Aspek konten, aspeks konten, dan aspek konteks.Aspek

konten sains merujuk pada konsep-konsep kunci dari sains yang diperlukan untuk

memahami fenomena alam dan perubahan yang dilakukan terhadap alam melalui

aktivitas manusia. Proses sains merujuk pada proses mental yang terlibat ketika

menjawab suatu pertanyaan atau memecahkan masalah. Sedangkan aspek konteks

sains merujuk pada situasi dalam kehidupan sehari- hari yang menjadi lahanbagi

aplikasi proses dan pemahaman konsep sains (Amri dkk, 2013).

Pengukuran literasi sains penting untuk mengetahui sejauh mana kemelekan

siswa terhadap konsep- konsep sains yang telah dipelajarinya.Oleh karena itu

Page 12: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

8

diperlukan suatu instrumen literasi sains.Walaupun Instrumen literasi sains sudah ada

dan dapat diadopsi dari penelitian internasional seperti PISA.Namun, hasil literasi

sains Indonesia dalam studi internasional berlaku secara umum. Mengingat

keberagaman latar belakang siswa dan kurikulum dalam tingkat satuan pendidikan

yang disesuaikan dengan daerah setempat serta spesifikasi pelajaran sains, maka perlu

penyusunan/pengembangan instrument literasi sains untuk digunakan dalam ruang

lingkup kecil pada pelajaran IPA di SMP Muhammadiyah 1 dan 2Kota Malang.

Page 13: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

9

Gambar 1 Kerangka kerja IbM Pengelolaan Penyusunan Instrumen Literasi Sains

diSMP Muhammadiyah Kota Malang

Pelatihan Penyusunan InstrumenPenilaian LIterasi Sains

Tujuan:Merencanakan Instrumen Peniaian Literasi sainsKegiatan:1. Melakukan kajian tentang konsep dasar

penilaian Autentik dengan Literasi sains.2. Melakukan kajian teknik penyusunan

instrumen Penilaian Literasi sains3. Latihan drafting instrumen penilaian literasi

sainsHasil:Drafting instrumen Literasi sainsLokasi: SMM M 1

Pendampingan Pelaksanaan Uji Coba Instrumen

Tujuan:Membimbing pelaknaanKegiatan:1. Mendampingi peserta dalam melaksanakan uji coba

instrumen literasi sains (termasuk mengumpulkandata) dalam sistem kelompok. Seorang pesertabertugas melaksanakan uji coba dan peserta laindalam kelompok sedang peserta lain berfungsisebagai observer. Tim Ahli mendampingi sebanyak 2kali.

2. Peserta dan Tim ahli bertemu mendiskusikan temuansementara dan menyempurnakan instrumen literasisains berdasarkan temuan yang ada.

3. Peserta melanjutkan uji coba instrumen danmengambil data berdasarkan rencana yang sudahdisempurnakan

4. Proses dilanjutkan sampai selesai.

Hasil:Data-data uji coba instrumen literasi sainsLokasi: SMPM 1 dan 2

Pendampingan Penyusunan Laporan

Tujuan:Membimbing penyusunan laporan uji coba instrumenliterasi sainsKegiatan:1. Membimbing peserta dalam merefleksikan apa

yang bisa dipelajari dari draft instrumen yangsudah didapatkan, melihat pola, pengertian danmakna baru pembelajaran.

2. Membimbing peserta dalam memperbaikiinstrumen hasil uji coba

3. Membimbing peserta dalam mempelajaribagaimana cara menyusun laporan hasil uji coba

4. Membimbing peserta dalam menyusun laporanuji coba nstrumen

Hasil:Laporan penyusunan instrumen literasi sainsLokasi: SMPM 1 dan 2

Pendampingan Penyusunan InstrumenLiterasisains

Tujuan:Menyusunan Instrumen Penilaian literasi sainsKegiatan:1. Konsultasi draft instrumen Penilaian Literasi

sains2. Revisi draft instrumen Penilaian Literasi sains3. Presentasi instrumen Penilaian Literasi sainsHasil:Instrumen Penilaian Literasi sainsLokasi: SMPM 1 dan 2

Desiminasi Pengelolaan Penyusunan InstrumenPeilaian Literasi sains

Tujuan:Mensosialisasikan pengalaman dan praktik baikpengelolaan Penyusunan enilaian Literasi sainsKegiatan:1. Presentasi pengelolaan penyusunan instrumen

penilaian literasi sains2. Pengalaman dan praktik baik penyususnan

instrumen3. Sharing sebagai aktivitas refleksi pembelajaranHasil:Peningkatan pemahaman penyusunan instrumenliterasi sainsLokasi: SMPM 1

Page 14: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

10

BAB IV KELAYAKAN PERGURUAN TINGGI

1. Kinerja FKIP dalam Pengabdian

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan oleh Program Stusi

Pendidikan Biologi cukup produktif dan relevan dengan sasaran pengabdian. Kegiatan

pengabdian pada tahun 2006-2007 mendapat dukungan pendanaan dari Perum

Jasatirta I Malang. Pengabdian yang dilakukan bertema pendampingan masyarakat

desa Sumberbrantas dalam melaksanakan konservasi sumberdaya air, Pada tahun 2008

program studi mendapat kepercayaan lagi untuk melakukan kegiatan pengabdian

dengan tema pendampingan masyarakt Sumberbrantas dalam penyusunan rencana

konservasi tanah dan air tingkat desa. Kepercayaan untuk mendampingi masyarakat

semakin meluas dengan diperluasnya kerjasama dengan Balai Besar Wilayah Sungai

Brantas (BBWS) di Surabaya. Bersama dengan BBWS, program studi diminta untuk

mendampingi masyarakat desa Tawangsari Pujon Malang untuk menyusun Rencana

Konservasi Tanah tingkat Desa (RKTD).

Kualitas pengabdian masyarakat ini tercermin dari kinerja dan pengetahuan,

sikap, dan ketrampilan hasil binaan yang semakin meningkat dalam konservasi.

Sebagai contoh adalah semakin baiknya pelaksanaan pemeliharaan sumber air di

kecamatan Bumiaji di Kota Batu. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bagian dari

kerjasama Fakultas pertanian universitas Muhammadiyah Malang dengan Perusahaan

Umum Jasatirta I yang berlangsung antara tahun 2006, 2007, 2008, dan 2009.

Kegiatan tersebut difokuskan untuk membantu masyarakat memelihara sumberdaya

air di lingkungannya dan pembuatan biogas dari kotoran sapi.

Kegiatan pengabdian masyarakat didanai oleh Universitas dibawah koordinasi

Direktorat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Muhammadiyah

Malang (DPPM UMM). Pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat oleh dosen

dilakukan dalam waktu insidental bersamaan dengan pelaksanaan kuliah kerja nyata

(KKN/PPM). Kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang paling banyak dilakukan

dosen adalah penyuluhan, baik dengan biaya mandiri, fakultas maupun LPM. Dana

pengabdian dari DIKTI untuk pengabdian masih sangat sedikit yang memanfaatkan.

Hasil dari pengabdian masyarakat belum banyak yang dipublikasikan baik pada jurnal

nasional maupun internasional.

Page 15: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

11

Direktorat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas

Muhammadiyah Malang (DPPM UMM) didirikan berdasarkan Peraturan Universitas

Muhammadiyah Malang No. 1a Tanggal 23 Februari 2009. DPPM UMM merupakan

penggabungan dari Lembaga Penelitian (SK Rektor UMM No. E.1/97/UM/1977) dan

Lembaga Pengabdian Masyarakat (SK Rektor No. E.1/087/UM/1977). DPPM UMM

adalah unsur pelaksana tugas dan fungsi di bidang penelitian dan pengabdian

masyarakat yang berada di bawah rektor dengan fungsi koordinasi melalui Pembantu

Rektor I, Pembantu Rektor II, dan Pembantu Rektor III.

DPPM UMM dibentuk dengan tujuan “Mewujudkan perencanaan, pelaksanaan

dan koordinasi kegiatan penelitian, penerapan dan pengembangan Ipteks di lingkungan

Universi-tas Muhammadiyah Malang (UMM), baik dalam bentuk penelitian maupun

pengabdian kepada masyarakat untuk kemakmuran bangsa”. Visi DPPM UMM adalah

“Menjadi pusat penelitian, penerapan dan pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi

serta seni yang terkemuka dalam rangka menegakkan nilai-nilai keislaman dan

keilmuan bagi kepentingan masyarakat”.

Kegiatan kemasyarakatan di DPPM UMM dilaksanakan melalui sumber

pendanaan internal dan eksternal. Dana eksternal kegiatan kemasyarakatan, misalnya

berasal dari CSR perusahaan swasta (PT. IPMOMI – Probolinggo, Yayasan Damandiri

Jakarta), instansi pemerintah (Bappeda Kab. Nganjuk, Bappeda Kab. Malang, Diknas

Propinsi Jatim, Dinas Pertanian Bondowoso), KKMB dengan BI (BI Jember, BI

Kediri), dan kegiatan kemasyarakatan yang berasal dari dana Dit. Litabmas, Ditjen

Dikti. Khusus kinerja kegiatan kemasyarakatandi DPPM UMM menunjukkan

kecenderungan ke arah peningkatan sebagai-mana ditunjukkan pada Tabel 2.

Tabel 2. Kinerja kegiatan kemasyarakatan DPPM UMM dana Dit. Litabmas

Skim Kegiatan TahunKemasyarakatan 2010 2011 2012 2013

IbM 5 3 6 20IbIKK 3 5 6 4

IbK 2 1 1 1IbW 1 1 – 2

Page 16: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

12

FKIP UMM memiliki reputasi yang sangat baik dalam pengabdian. Dosen-

dosen FKIP UMM sangat aktif melakukan kegiatan pengabdian dengan dana yang

bersumber dari DIKTI, DP2M UMM dan blockgrant fakultas. FKIP memiliki program

blocgrant untuk penelitian dan pengabdian.Program ini secara merata diikuti oleh

dosen-dosen di lingkungan FKIP UMM.Secara operasional, program pengabdian

blockgrant pada masyarakat di lingkungan FKIP UMM dimaksudkan sebagai wahana

untuk mendorong, menampung, dan mengelola kegiatan dosen FKIP dalam

mewujudkan Tri Dharma Perguruan Tinggi.

2. Jenis Kepakaran yang Diperlukan

Kualifikasi tim pelaksana dan relevansi skill tim sangat mendukung dalam

pelaksanaan PIbM Guru IPA SMP 1Muhammadiyah Kota Malang. Ketua Tim

(Dr.Yuni Pantiwati,MM, M.Pd) adalah seorang dosen yang telah lama bergelut dalam

Pendidikan, khususnya dalam bidang evaluasi pendidikan dan pembelajaran, media,

sumber belajar, literasi, penelitian tindakan kelas, dan pengembangan kurikulum.

Ketua pelaksana telah beberapa kali melakukan penelitian dan pengabdian terkait

dengan berbagai strata sasaran khususnya di sekolah-sekolah dasar dan menengah.

Ketua Tim telah memiliki pengalaman pengabdian yang baik. Pengabdian kepada

masyarakat, yang telah dlakukan diantaranya adalah 1) tahun 2009 melakukan

pendampingan penguatan peran lembaga intra sekolah dalam pengelolaan lingkungan

hidup di SMAN 9 Malang, 2) tahun tahun 2010 melakukan pendampingan di SDN

Dinoyo 2 dengan tema pengembangan perangkat pembelajaran berbasis lingkungan

hidup, dan 3) tahun 2011 melakukan pendampingan pengelolaan lingkungan sekolah

sehat di Perguruan SD Muhammadiyah Dau Malang.

Anggota pertama(Husamah, S.Pd.) adalah dosen muda yang sedang

menyelesaikan pendidikan S2 bidang Pendidikan Biologiyang sekarang juga menekuni

pendidikan. Ia telah beberapa kali melaksanakan pengabdian dalam bidang pendidikan

seperti pengabdian pembinaan pengembangan laboratorium IPA, pengabdian

pengembangan perangkat pembelajaran IPA guru SMP dan SMK, pengabdian

pengembangan pembelajaran matematika realistik, pengabdian pengembangan

perangkat pembelajaran karakter IPA, dan pengabdian pengembangan buku bilingual

MIPA sekolah dasar Muhammadiyah Malang Raya. Pengabdian yang telah dilakukan

bersumber dana dari DIKTI (IbM), UMM (PPMI), dan fakultas/FKIP (blockgrant).

Page 17: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

13

Anggota kedua (Drs. Atok Miftachul Hudha, M.Pd) adalah dosen dan calon

doktor bidang pendidikan biologi. Bersama dengan anggota pertama ia telah banyak

melaksanakan pengabdian dalam bidang pendidikan seperti pengabdian pembinaan

pengembangan laboratorium IPA, pengabdian pengembangan perangkat pembelajaran

IPA guru SMP dan SMK, dan pengabdian pengembangan perangkat pembelajaran

karakter IPA. Pengabdian yang telah dilakukan bersumber dana dari DIKTI (IbM),

UMM (PPMI), dan fakultas/FKIP (blockgrant).

Secara lebih ringkas,jenis kepakaran yang diperlukan dalam PIbM ditunjukkan

pada Tabel 3.

Tabel 3.Jenis Kepakaran yang Diperlukan dalam PIbM2014

No Nama JenisKepakaran

JabatandalamTim

Deskripsi Tugas

1 Dr. YuniPantiwati,MM, M.Pd.

Pembelajaran,evaluasi, bahanajar dan media,pendidikanBiologi, dankurikulum

Ketua Tim Berkoordinasi bersama anggota tim,sekolah, guru, dan panitia blockgrantFKIP d dalam melaksanakan tahapanpersiapan, perencanaan, implemantasi,monitoring, evaluasi dan pelaporan

Melakukan komunikasi kemajuanpekerjaan dengan tim dan panitiablockgrant.

Melakukan presentasi yangdiselenggarakan oleh panitiablockgrant. untuk laporan monitoringdan laporan akhir dan menyusun jurnaluntuk publikasi

2 Dra. AtokMiftachulHudha,M.Pd.

PendidikanBiologi,pembelajaran,pengembanganbahan ajar,pengembanganperangkatpembelajaran

Anggota Melakukan koordinasi dengan tim padatahapan persiapan, perencanaan,implemantasi, monitoring, evaluasi danpelaporan

Melaksanakan tahapan persiapanpelatihan, pendampingan danpemberdayaan guru IPA SMP M 1 KotaMalang terkait dengan literasi sainsdan pengembangan soal berbasis literasisains.

Melakukan pekerjaan tahapan survey,diskusi kelompok, penyusunan materipelatihan dan produksi, monitoring,evaluasi dan pelaporan terkait denganliterasi sains dan pengembangan soalberbasis literasi sains.

Menyiapkan bahan presentasi yang

Page 18: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

14

diselenggarakan oleh panitiablockgrantdan untuk laporan monitoring danlaporan akhir dan menyusun jurnaluntuk publikasi

3 Husamah,S.Pd.

PendidikanBiologi,pembelajaran,pengembanganbahan ajar

Anggota Melakukan koordinasi dengan tim padatahapan persiapan, perencanaan,implemantasi, monitoring, evaluasi danpelaporan

Melaksanakan tahapan persiapanpelatihan, pendampingan danpemberdayaan guru IPA SMP M 1 KotaMalang terkait dengan literasi sainsdan pengembangan soal berbasis literasisains.

Melakukan pekerjaan tahapan survey,diskusi kelompok, penyusunan materipelatihan dan produksi, monitoring,evaluasi dan pelaporan terkait denganliterasi sains dan pengembangan soalberbasis literasi sains.

Menyiapkan bahan presentasi yangdiselenggarakan oleh panitiablockgrantdan untuk laporan monitoring danlaporan akhir dan menyusun jurnaluntuk publikasi

BAB V BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

1. Anggaran Biaya

Tabel 4. Ringkasan Anggaran Biaya PIbM yang diajukan

No Jenis Pengeluaran Biaya yang Diusulkan(Rp)

1 Gaji dan upah 3.600.0002 Bahan habis pakai dan peralatan 4.800.0003 Perjalanan 1.800.0004 Lain-lain 1.800.000

TOTAL 12.000.000

2. Jadwal Kegiatan

Jadwal pelaksanaan kegiatan PIbM Guru IPA SMP 1 Muhammadiyah Kota

Malang adalah sperti pada Tabel 5 berikut.

Tabel 5 Jadwal pelaksanaan kegiatan PIbM Guru IPA SMP 1 MuhammadiyahKota Malang

No Kegiatan Bulan Ke

Page 19: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

15

PIbM Guru IPA SMP 1 MuhammadiyahKota Malang

1 2 3 4 5 6 7 8

1 Penyiapan alat, bahan, dan sarana pendukung X X X X X X X X2 Penyampain materi pengantar dan penyamaan

persepsiX

Diskusi dan sharing pengalaman terkaitdengan,d) Konsep Dasar Literasi Sainse) Hakikat asesmen dan evaluasi serta

penyusunannya.f) Dasar-dasar penyusunan asesmen berbasis

literasi sains.

X

3 Pendampingan penyusunan asesmen l berbasisliterasi sains Tahap 1

X

4 Pendampingan penyusunan asesmen berbasisliterasi sains Tahap 2

X

5 Pendampingan penyusunan asesmen berbasisliterasi sains Tahap 3

X X

6 Deseminasi best practices(10 guru dari SMPM se-kota Malang)

X

7 Rakor redesain dalam upaya peningkatankinerja

X X X X X X X X

8 Monitoring dan evaluasi X X X X9 Penyusunan laporan X

DAFTAR PUSTAKA

Amri, U., Yennita, Ma’ruf, Z. 2013. Pengembangan Instrumen Penilaian Literasi SainsFisika Siswa Pada Aspek Konten, Proses, dan Konteks. Pekanbaru:Laboratorium Pendidikan Fisika, Jurusan PMIPA FKIP Universitas Riau,

ARG. 2002. Assessment for Learning: 10 Principles. University of Cambridge:Assessment Reform Group.

Carin,AA & R.B. Sund. 1989. Teaching Science Through Discovery (5`h ed)Columbus: Charles E. Merril, A. Bell & Howell.

Dick, W. And Cary Lou. 1990. The Systematic Design of Instruction. 3rdEd. USA:Harper Collins Publisher

Firman, H. 2007. Analisis Literasi Sains Berdasarkan Hasil PISA Nasional Tahun2006. Jakarta: Pusat Penilaian Pendidikan Balitbang Depdiknas.

Holbrook, J. (1998). “A Resource Book for Teacher of Science Subjects”.UNESCO.

Page 20: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

16

Liliasari. 2011. Membangun Masyarakat Melek Sains Berkarakter Bangsa MelaluiPembelajaran. Makalah disampaikan pada seminar nasional UNNES 2011.

O'Malley, J M & Pierce, L. V. 1996. Authentic assessment for English LanguageLearners: Practical approaches for teachers. freshNewYork: Addison-Wesley,pp. 268.

Pantiwati, Yuni. 2006 Pengembangan Model Pembelajaran Sains Terpadu denganPendekatan Integratif dalam Meningkatkan PBM Sains. Laporan PenelitianHibah Bersaing

Pantiwati, Yuni. 2011. Pengaruh Jenis Asesmen Biologi dalam Pembelajaran TPSterhadap Kemampuan Kognitif, Kritis, dan Kreatif. Prosiding SeminarNasional Pendidikan Asesmen Otentik dalm Implementasi PembelajaranAktif dan Kreatif. Bandar Lampung, Januari, 29-30 2011.

Pantiwati, Yuni. 2013. Profil Sistem Penilaian dalm Pembeljaran Biologi. ProsidingSeminar Nasional Pendidikan Sains. Iperan Sains dalam Abad 21. Surabaya,Januari, 2013.

Rahmawati, Dewi. 2012, Analisis Literasi Sains Siswa SMP Dalam Pembelajaran IPATerpadu Pada Tema Penerapan Bioteknologi Konvensional. Skripsi tidakditerbitkan. Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia.

Rustaman, Nuryani; Harry Firman, dan Kardiawarman. Literasi Sains Anak Indonesiadalam PISA 2000. Laporan Studi PISA Puspendik Balitbang Depdiknas.

Rustaman, et al,. 2004. Ringkasan Eksekutif : Analisa PISA Bidang Literasi Sains.Puspendik.

Shwartz, Y. et al,. 2006. “The Use Of Scientific Literacy Taxonomy For Assessing The

Development Of Chemical Literacy Among High-School Students”. ChemicalEducational Research and Practice. 7. (4). 203-225

Wulan, A.R. 2009. Asesmen Literasi Sains. Makalah team Hibah Pasca sarjana. UPI;bandung. : http://www.unjabisnis.com/2010/06/kualitas-mengajar

LAMPIRAN 1

Page 21: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

17

I. BIODATA KETUA PELAKSANA (Yuni Pantiwati)

A. IDENTITAS PRIBADIa. Nama : Dr. Yuni Pantiwati, MM,M.Pdb. N I P : 19640601 199011 2 001/131926400c. NIDN : 0001066403d. NIRA :990827430615601270 (Asesor BKD Ilmu Pendidikan

Biologi),e. Tempat, tanggal lahir : Jember, 1 Juni 1964f. Pangkat / Golongan : Penata TK I / Iva (2008)g. Jabatan Fungsional : Lektor Kepala (2005)h. Jabatan Struktural : -i. Unit Keja : Pendidikan. Biologi / FKIP – UMM (Universitas

Muhammadiyah Malang)j. Bidang Keahlian : Doktor Pendidikank. Alamat Rumah . : Jl. Gajayana IA No. 729B Malang,l. Telp rumah/HP : 0341-563602, HP 081 233 66947m. Alamat Kantor : Jl Raya Tlogomas No. 246. Kampus III Universitas

Muhammadiyah Malang,n. Telp Kantor/Fax : 0341-464319, fax: 0341-460435o. E-mail : [email protected]

B. RIWAYAT PENDIDIKAN

Perguruan Tinggi Gelar TahunSelesai Bidang Studi

Universitas Negeri Jember Dra 1989 Pendidikan BiologiUniversitas Muhammadiyah Malang MM 1998 Magister ManagemenUniversitas Negeri MalangUniversitas Negeri Malang

M.PdDr

20032010

Magister PendidikanPendidikan Biologi

C. KEGIATAN PENELITIANNo Judul Karya Ilmiah Keterangan

1 Pengembangan Model Pembelajaran Sains Terpadu“Triple Approach” dengan Pendekatan Integratif

2007 (Hibah Tahap I)

Pengembangan Model Pembelajaran Sains Terpadu“Triple Approach” dengan Pendekatan Integratif

2007 (Hibah Tahap II)

2 Model Nurturing Entrepreneurship Berbasis Genderuntuk pemberdyaan Perempuan Pelaku IndustriKreatif.

2010 (Hibah Tahap I)

3 Model Nurturing Entrepreneurship Berbasis Genderuntuk pemberdyaan Perempuan Pelaku IndustriKreatif.

2011(Hibah Tahap II)

4 Pengembangan Model Pembelajaran Team Teachingdan Guru tunggal pada Pembelajaran IPA Terpadudalam Upaya Meningkatkan Profesional Guru IPA

2011-2012 (DPP-UMM)

5 Penggunaan self assessment dalam pembelajaran aktifuntuk meningkatkan metakognitif dan pemahaman

2012-2013 (DIA-BERMUTU)

6 Pengembangan asesmen ipa terpadu berbasis literasisains

2012-2013 (blockgrand)

7 Pengembangan Modul Evaluasi Pembelajaran SD 2013-2014 (DIA-

Page 22: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

18

dengan Model Pembelajaran 7E Berbasis Kreativitas BERMUTU)

D. KEGIATAN DIKLATNo Kegiatan Keterangan

1 Pelatihan Penjaminan Mutu PT Peserta (2008)2 Pelatihan Penulisan Artikel Ilmiah

InternasionalSertifikat omor: 035/LPPM-UKP/X/2008

3 Diklat Nasional Penulisan Jurnal Ilmiah Sertifikat Nomor: 4201/H32/DT/20084 Diklat Nasional Pengelolaan Artikel

IlmiahSertifikat Nomor: 4202/H32/DT/2008

5 Pelatihan Penyusunan PTK Sertifikat No. 462/Pel-PTK/FKIP-UMM/V/2009

6 Peserta Sosialisasi Penilaian Beban KerjaDosen

Sertifikat:No. E.4.a/60/ BKMA-UMM/VII/2010

7 Magang Implementasi Program DIABERMUTU

Surat Tugas o. E.2.e/851/FKIP-UMM/VIII/2010

8 Pelatihan Applied Approach Surat Tugas. No.E.2.a/175/UMM/II/2011

9 Pelatihan dan PendampinganPeningkatanProfesi Guru

Surat Tugas. No. E.2.e/499/FKIP-UMM/IV/2011

10 Pelatihan Pendidikan dasar Luar NegeriBatch III

Surat Tugas. No. E.2.b/507/BAA-UMM/VI/2011

11 Pelatihan Bahan Ajar Cetak (BAC) Surat Tugass Nomor: E.2e/767/FKIP-UMM/VII/2012

12 Pelatihan Penyusunan LOM danPengembangan WEB

Surat Tugas Nomor: E.2e./956/FKIP-UMM/IX/2012

13 Short Term Overseas ElementaryEducation Training Progrm forBERMUTU di OSU (Ohio StateUniversity)

Sertifikat. Columbus, Ohio, U.S.A.December 10, 2011

14 Pelathan Penulisan Jurnal IlmiahNasional

Sertifikat Nomor: 3014/E5.4/HP/2012

15 Sosialisasi Penyamaan Persepsi PenilianKinerja Dosen di Kopertis Wilayah VII

Sertifikat, SK Nomor: 037/K7/KP/SK/2013 tanggal 4 April 2013

16 Pelatihan Penyususnan Kurikulum 2013untuk Pendidikan Menengah

Sertifikat Nomor: E.5a/261a/PendidikanBiologi-FKIP/UMM/ X/ 2013

17 Pelatihan Penyususnan KurikulumBerbasis Kompetensi KKNI-PGSD

Sertifikat Nomor: 01/Pelatihan/DIABERMUTU/PGSD-BIO/FKIP/X/2013

18 Pelatihan Penyususnan KurikulumBerbasis Kompetensi KKNI-PedidikanBiologi

Sertifikat Nomor: 02/Pelatihan/DIABERMUTU/PGSD-BIO/FKIP/X/2013

E. KEGIATAN MENULIS ILMIAHNo Kegiatan Keterangan

1 Menulis di Jurnal dengan judul “IntegrasiAsesmen Autentik dalam Pembelajaran”

Jurnal Diges Pendidik Jilid 11, Bil.2/2011. Kerjasama Universiti SainsMalaya (USM) dengan Univ.Pendidikan Bandung (UPI)

2 Pendampingan Pengelolaan LH BerbasisMuatan Lokal di SDN Dinoyo 2 KotaMalang (PPMI-UMM)

Jurnal DEDIKASI, Vol 8 Mei 2011,ISSN:1693-3214

3 Menulis di Jurnal dengan judul “ Jurnal Penelitian dan Pemikiran

Page 23: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

19

Alternatif Pengembangan Profesi GuruIPA”

Pendidikan (JP3) Nomor 2 Volume 1Maret-September 2012

4 Menulis di Jurnal Terakreditasi denganjudul “ Pengaruh Asesmen Biologi dalamPembeljaranThink Pair Share terhadapKemampuan Kognitif Siswa

Jurnal Ilmu Pendidikan (JIP) Jilid 18,Nomor 2, Desember 2012, ISSN 01215-9643

5 Menulis di Jurnal Internasional denganjudul “ Passive Immunization of AntibZP3 (Zona Pellucida 3) in Wistar Rat(Rattus novergicus) and`Mouse (Musmusculus)

Media Peternakan (Journal of AnimalScience and Technology), EISSN 2087-4634. Med.Pet. Vol. 35 No. 3: 145-213.ISSN 0126-047

6 Hakekat Asesmen Autentik danPenerapannya dalam PembelajaranBiologi

JEMS (Jurnal Edukasi Matematika danSains)Jurnal Fakultas MIPA Vol 1 No 1 th2013http://ikippgrimadiun.ac.id

7 Cooperative Learning STAD-PjBL:Motivation, Thinking Skills, andLearning Outcomes in Biology Students

Internationa Journal of EducationLearning & Development (IJELD).Volume 2 Nomor 1 Maret 2014

F. KEGIATAN ILMIAH LAINNYAKegiatan Keterangan

Pengayaan Program Intensif Ristek Peserta- 2008Konvensyen pendidikan Nasional/ KONPEN (Malaysia) Pemateri-2008Temu Ilmiah dan Workshop Strategi Pembelajaran Peserta-2008Lokakarya Pengayaan Proposal Penelitian Fundamental Pemateri-2008Lokakarya Nasional PG-PAUD Peserta-2008Seminar Nasional PG_PAUD Peserta-2008Pelatihan Penjaminan Mutu PT Peserta-2008Pelatihan Penulisan Artikel Ilmiah Internasional Peserta- 2008Talk Show Perjuangan Perempuan Pemateri- 2008Konvensi Nasional Pendidikan Indonesia (KONASPI) VI Pemateri- 2008Pendampingan dan Pembimbingan Sekolah Kategori Mandiri(SKM) di SMA

Pendamping- 2008

Pengembangan LKS Inovatif Pendamping (2008)Pembelajaran berbasis lingkungan (Pengabdian) Pendamping (2009)Workshop penyusunan RIP Peserta 2009Seminar Regional Peserta 2009Lokakarya Regional Jatim Bedah SKL – SD Pemateri 2010Lokakarya Pengayaan Proposal Penelitian Hibah Pemateri-2010Pelatihan Pembuatan Blog Staff UMM Peserta 2010Bedah SKL Pemateri 2010Seminar Nasional Peningkatan Kompetensi Pedagogik Pemateri 2010Seminar Internasional, Bioteknologi Pemateri 2010Workshop Penelitian kebijakan Gender Peserta 2010Kuliah Perdana FKIP-Biologi Pemateri 2010Kuliah Perdana FKIP-PGSD Pemateri 2010Workshop penulisan artikel internasional (Malaysia) Peserta (2011)Seminar Nasional Asesmen Pembelajaran Pemateri (2011)Colloqeum dan seminar internasional Pemateri (2011)Pembelajaran lingkungan dan pendidikan karakter Pendamping (2011)

Page 24: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

20

Shorterm di OSU Amerika Peserta (Sept 2011-Desember 2011)

Seminar di fakultas materi Pendidikan di Amerika Pemakalah (2012)Workshop Penyusunan proposal Pengabdian Masyarakat Peserta (2012)Pengabdian masyarakat di perguruan Muhammadiyah Anggota (2012)Pelatihan Penulisan Artikel Nasional Peserta (2012)Seminar Nasional Program Bermutu Pemakalah (2012)Seminar TEQIP (2012) –UM Pemakalah (2012)Ekspose Pengembangan Rencana penelitian Peserta (2012)Penyamaan Persepsi Calon Asesor Sertifikasi Dosen danBeban Kerja Dosen

Peserta (2012)

Sosialisai Beban Kerja Dosen Peserta (2012)Seminar nasional Pendidikan Sains – UNESA Pemakalah (2013)Workshop Penelitian Eksternal- TA 2014 Peserta (2013)

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat

dipertanggungjawabkan secara hukum.Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidak-

sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima risikonya.Demikian biodata ini saya buat

dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PIbM.

Malang, 7 April 2014Ketua Pengusul

Dr. Yuni Pantiwati, MM, M.Pd

II. BIODATA ANGGOTA 2 (Husamah)

A. Identitas Diri1 Nama Lengkap (dengan gelar) Husamah, S.Pd. L/P2 Jabatan Fungsional Tenaga Pengajar3 Jabatan Struktural Dosen4 NIP/NIK/Identitas lainnya 104090704675 NIDN 07181085016 Tempat dan Tanggal Lahir Sumenep. 18 Oktober 19857 Alamat Rumah Perum IKIP Tegalgondo Asri Blok 2C No. 4

Karangploso Malang8 Nomor Telepon/Faks/ HP 0341.464318 ext 120/ 0812161838179 Alamat Kantor Jl. Raya Tlogomas no.246 Malang10 Nomor Telepon/Faks (0341) 464318/(0341) 46078211 Alamat e-mail [email protected] Lulusan yang Telah Dihasilkan S-1= 0 orang

13 Mata Kuliah yg Diampu1. Belajar dan Pembelajaran2. Pengantar Pendidikan3. Biologi Umum

20

Shorterm di OSU Amerika Peserta (Sept 2011-Desember 2011)

Seminar di fakultas materi Pendidikan di Amerika Pemakalah (2012)Workshop Penyusunan proposal Pengabdian Masyarakat Peserta (2012)Pengabdian masyarakat di perguruan Muhammadiyah Anggota (2012)Pelatihan Penulisan Artikel Nasional Peserta (2012)Seminar Nasional Program Bermutu Pemakalah (2012)Seminar TEQIP (2012) –UM Pemakalah (2012)Ekspose Pengembangan Rencana penelitian Peserta (2012)Penyamaan Persepsi Calon Asesor Sertifikasi Dosen danBeban Kerja Dosen

Peserta (2012)

Sosialisai Beban Kerja Dosen Peserta (2012)Seminar nasional Pendidikan Sains – UNESA Pemakalah (2013)Workshop Penelitian Eksternal- TA 2014 Peserta (2013)

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat

dipertanggungjawabkan secara hukum.Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidak-

sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima risikonya.Demikian biodata ini saya buat

dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PIbM.

Malang, 7 April 2014Ketua Pengusul

Dr. Yuni Pantiwati, MM, M.Pd

II. BIODATA ANGGOTA 2 (Husamah)

A. Identitas Diri1 Nama Lengkap (dengan gelar) Husamah, S.Pd. L/P2 Jabatan Fungsional Tenaga Pengajar3 Jabatan Struktural Dosen4 NIP/NIK/Identitas lainnya 104090704675 NIDN 07181085016 Tempat dan Tanggal Lahir Sumenep. 18 Oktober 19857 Alamat Rumah Perum IKIP Tegalgondo Asri Blok 2C No. 4

Karangploso Malang8 Nomor Telepon/Faks/ HP 0341.464318 ext 120/ 0812161838179 Alamat Kantor Jl. Raya Tlogomas no.246 Malang10 Nomor Telepon/Faks (0341) 464318/(0341) 46078211 Alamat e-mail [email protected] Lulusan yang Telah Dihasilkan S-1= 0 orang

13 Mata Kuliah yg Diampu1. Belajar dan Pembelajaran2. Pengantar Pendidikan3. Biologi Umum

20

Shorterm di OSU Amerika Peserta (Sept 2011-Desember 2011)

Seminar di fakultas materi Pendidikan di Amerika Pemakalah (2012)Workshop Penyusunan proposal Pengabdian Masyarakat Peserta (2012)Pengabdian masyarakat di perguruan Muhammadiyah Anggota (2012)Pelatihan Penulisan Artikel Nasional Peserta (2012)Seminar Nasional Program Bermutu Pemakalah (2012)Seminar TEQIP (2012) –UM Pemakalah (2012)Ekspose Pengembangan Rencana penelitian Peserta (2012)Penyamaan Persepsi Calon Asesor Sertifikasi Dosen danBeban Kerja Dosen

Peserta (2012)

Sosialisai Beban Kerja Dosen Peserta (2012)Seminar nasional Pendidikan Sains – UNESA Pemakalah (2013)Workshop Penelitian Eksternal- TA 2014 Peserta (2013)

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat

dipertanggungjawabkan secara hukum.Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidak-

sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima risikonya.Demikian biodata ini saya buat

dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PIbM.

Malang, 7 April 2014Ketua Pengusul

Dr. Yuni Pantiwati, MM, M.Pd

II. BIODATA ANGGOTA 2 (Husamah)

A. Identitas Diri1 Nama Lengkap (dengan gelar) Husamah, S.Pd. L/P2 Jabatan Fungsional Tenaga Pengajar3 Jabatan Struktural Dosen4 NIP/NIK/Identitas lainnya 104090704675 NIDN 07181085016 Tempat dan Tanggal Lahir Sumenep. 18 Oktober 19857 Alamat Rumah Perum IKIP Tegalgondo Asri Blok 2C No. 4

Karangploso Malang8 Nomor Telepon/Faks/ HP 0341.464318 ext 120/ 0812161838179 Alamat Kantor Jl. Raya Tlogomas no.246 Malang10 Nomor Telepon/Faks (0341) 464318/(0341) 46078211 Alamat e-mail [email protected] Lulusan yang Telah Dihasilkan S-1= 0 orang

13 Mata Kuliah yg Diampu1. Belajar dan Pembelajaran2. Pengantar Pendidikan3. Biologi Umum

Page 25: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

21

4. Ekologi Tumbuhan5. Ekologi Hewan6. Perkembangan Peserta Didik7. Bioteknologi

B. Riwayat PendidikanS1 S2

Nama PerguruanTinggi

Univ. MuhammadiyahMalang

Universitas Negeri Malang

Bidang Ilmu Pendidikan Biologi Pendidikan BiologiTahun Masuk-Lulus 2004/2008 2012/2014JudulSkripsi/Thesis/Disertasi

InventarisasiKeanekaragaman, StrukturKomunitas, dan PolaPenyebaran Teripang(Holothuroidea) di RataanTerumbu Pulau pageunganKecil, Kecamatan SapekenKabupaten Sumenep

Struktur Komunitas CollembolaTanah pada Tipe Habitat Hutan,Pertanian, dan PemukimanSepanjan Daerah Aliran SungaiBrantas Hulu Kota Batu sebagaiBahan Pengembangan BukuPengayaan Ekologi Hewan Tanahdi Perguruan Tinggi

Nama Pembimbing Drs. Abdulkadir Rahardjanto,M.Si & Drs. Samsun Hadi,M.Si.

Dr. Fatchur Rohman, M.Si.Dr. Hedi Sutomo, SU.

C. Pengalaman Penelitian Dalam 5 Tahun Terakhir (Bukan Skripsi, Tesis, maupun Disertasi)

No. Tahun Judul PenelitianPendanaan

Sumber*Jml (Juta

Rp)1 2010 Analisis Pemahaman Guru IPA SMP

Muhammadiyah Se-Kota MalangTentang Peranannya dalamPembelajaran Pendidikan Karakter(KETUA)

PPI-UMM 4

2

2011-2012

Pengembangan Model PembelajaranTematik Sebagai Upaya PeningkatanMutu Pembelajaran di Kelas RendahSD Muhammadiyah Kota danKabupaten Malang (ANGGOTA)

PBP-UMM 8

3 2011-2012

Pengembangan E-Learning EkologiTumbuhan untuk Meningkatkan HasilBelajar dan Kompetensi Peserta Didik(KETUA)

TEACHINGGRANT DIA-BERMUTU

BIOLOGI FKIPUMM

20

4 2012-2013

Pengembangan Panduan PraktikumPencemaran Air Berbasis AnatomiIkan (ANGGOTA)

BLOCKGRANT FKIP UMM

8

5 2013 Pengembangan model pendidikankarakter pada pembelajaran mipamelalui konsep integratif sebagaiupaya penguatan jatidiri siswa diSMP Muhammadiyah se-Malang(TAHUN 1, ANGGOTA)

PHB DIKTI 50

6 2014 Pengembangan model pendidikan PHB DIKTI 50

Page 26: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

22

karakter pada pembelajaran mipamelalui konsep integratif sebagaiupaya penguatan jatidiri siswa diSMP Muhammadiyah se-KotaMalang (TAHUN 2, ANGGOTA)

D. Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat Dalam 5 Tahun Terakhir

No. Tahun Judul Pengabdian Kepada MasyarakatPendanaan

Sumber Jml (Juta Rp)1 2010 Pendampingan Pengembangan Perangkat

Pembelajaran Laboratorium UntukMenunjang Pelaksanaan KurikulumTingkat Satuan Pendidikan bagi GuruIPA Biologi SMP Muhammadiyah 1Malang (ANGGOTA)

PPMI UMM 9

2 2011 Pendampingan Pengembangan PerangkatPembelajaran Laboratorium BerkarakterBagi Guru IPA SMK MuhammadiyahKabupaten Malang (ANGGOTA)

BlockgrantFKIP UMM

12

3 2011-2012

Pendampingan PengembanganPembelajaran Matematika RealistikIndonesia (PMRI) bagi Guru SD KelasBawah Se-Malang Raya (ANGGOTA)

PPMI-UMM 9

4 2012-2013

Ibm Guru MIPA Billingual SDMuhammadiyah (ANGGOTA)

IbM DIKTI 30

E. Pengalaman Penulisan Artikel Ilmiah Dalam Jurnal Dalam 5 Tahun TerakhirNo Judul Artikel Ilmiah Volume/ Nomor/Tahun Nama Jurnal

1

Eksplorasi Teripang (Holothuroidea)Komersil di Rataan Terumbu Pulaupageungan Kecil, KecamatanSapeken Kabupaten Sumenep

(Volume IX nomor 1Januari-Juni 2010)

SINAPS (JurnalPenelitian danPemikiranBiologi)

2Orang Miskin di Negeri Kaya (KadoUntuk Presiden Terpilih)

41/ThXXII/Mei-Agustus 2009

Bestari

3Mengusung Kembali KhazanahIdentitas Budaya Bangsa

42/ThXXII/September-Desember 2009

Bestari

4

Optimalisasi Penerapan PendidikanKarakter Di Sekolah MenengahBerbasis Keterampilan Proses:Sebuah Perspektif Guru IPA-Biologi

Volume I Nomor 1 /September 2011

Jurnal Penelitiandan PemikiranPendidikan (JP3)

5

Pendampingan PengembanganPerangkat PembelajaranLaboratorium untuk menunjangpelaksanaan Bagi Guru IPA BiologiSMP Muhammadiyah 1 Malang

Volume 8, Mei 2012 Jurnal Dedikasi(Jurnal HasilPengabdian)

6

Model Pembelajaran PendidikanKarakter pada Pembelajaran Tematikdi SD Muhammadiyah 9 KotaMalang

Volume I Nomor 1 /April 2013

Jurnal PemikirandanPengembanganSD (JP2SD)

7Cooperative Learning STAD-PjBL:Motivation, Thinking Skills, andLearning Outcomesin Biology

Volume 2 Nomor 1Maret 2014

InternationaJournal ofEducation

Page 27: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

23

Students Learning &Development(IJELD)

F. Pengalaman Penyampaian Makalah Secara Oral Pada Pertemuan / Seminar IlmiahDalam 5 Tahun Terakhir

NoNama PertemuanIlmiah / Seminar

Judul Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat

1 Seminar NasionalLP3A UMMtentang HIV/AIDSPerempuan danAnak

Me-refresh Pemahaman BijakPemeluk Agama dan DuniaPendidikan tentang HIV/AIDS:Tinjauan Islam dan Pendidikanmenuju Anti Stigma danDiskriminasi.

15 Juni 2010 LP3A –Dome UniversitasMuhammadiyah Malang

2 InternationalSeminar & 3rd

Colloqium

Development of IntegratedCharacter Education in JuniorHigh School: Efforts to DevelopNext Generation IndonesiaDignity

18-19 Mei 2011-FKIPDome Theatre UniversitasMuhammadiyah Malang

3 Seminar NasionalKimia

Efek Paparan Bahan KimiaBerbahaya Pada GangguanSistem Endokrin (TerutamaHormon Estrogen): MekanismeDan Perannya Pada GangguanMetabolik

15 Mei 2011-UNAIRSurabaya

4 Seminar HasilLesson StudyTahun III

Peningkatan Motivasi Belajar,Kemampuan Berpikir,Kesadaran Metakognitif danHasil Belajar MahasiswaMelalui Penerapan CooperativeLearning STAD Terintegrasipada PjBL dengan TugasMenulis Jurnal Belajar(LS pada Matakuliah SBMP,Pendidikan Biologi UMM)

25 Desember 2013,JMIPA FKIP UMM

5 Round TableDiscussion RefleksiPendidikan AkhirTahun 2013

Blended Learning; UpayaMenyiapkan Calon SarjanaPendidikan Biologi Berkarakterdan Melek Teknologi di EraGlobalisasi

12 Desember 2013, FKIPUMM di Aula BAUUMM,

G. Pengalaman Penulisan Buku dalam 5 Tahun Terakhir

No Judul Buku TahunJumlah

HalamanPenerbit

1 Panduan Penulisan Skripsi 2009 83 Pusat Penerbitan ProdiBiologi UMM

2 Jurus Sakti Menjadi Juara KaryaIlmiah

2010 200 Interpre-BookYogyakarta

Page 28: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

24

3 Teacherpreneur 2011 200 Interpre-BookYogyakarta

4 Jago Karya Ilmiah Remaja: KIRitu Selezat Ice Cream

2011 173 Interpre-BookYogyakarta

5 Kamus Penyakit Pada Manusia 2012 163 Andi PublisherYogyakarta

6 Kamus Pintar Biologi 2012 220 Prodi Bio FKIP UMM& Penerbit RizkiMedia

7 Modul PJJ Ekologi Tumbuhan 2012-2013

400 Hibah PJJ Dikti &Prodi PendidikanBiologi UMM

8 Outdoor Learning: PembelajaranLuar Kelas

2013 200 Prestasi Pustaka Raya

9 Desain Pembelajaran BerbasisPencapaian Kompetensi

2013 200 Prestasi Pustaka Raya

10 Pembelajaran Bauran (BlendedLearning)

2014 250 Prestasi Pustaka Raya

G. Penghargaan yang Pernah Diraih dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasiatau institusi lainnya)

No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun1 Juara III Lomba Karya Tulis

PerkoperasianDinas Koperasi dan UKM ProvinsiJawa Timur

2009

2 Termasuk Dosen denganPembelajaran Terbaik

BKMA UMM 2010/2011

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat

dipertanggungjawabkan secara hukum.Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidak-

sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima risikonya.Demikian biodata ini saya buat

dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PIbM.

Malang, 7 Mei 2014Anggota 1

Husamah, S.Pd

BIODATA ANGGOTA 2 (Atok Miftachul Hudha)A. Identitas Diri

1 Nama Lengkap (dengan gelar) Drs. Atok Miftachul Hudha, M.Pd.L/P

2 Jabatan Fungsional Lektor Kepala3 Jabatan Struktural Kepala Biro Kemahasiswaan UMM

Page 29: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

25

4 NIP/NIK/Identitas lainnya 104.880400805 NIDN 07150964016 Tempat dan Tanggal Lahir Malang, 15 September 19647 Alamat Rumah Jl. Sarimun RT. 03 RW.03 Desa Beji

Kecamatan JunrejoKota Batu8 Nomor Telepon/Faks/ HP -/ 0813345262799 Alamat Kantor Jl. Raya Tlogomas no.246 Malang10 Nomor Telepon/Faks (0341) 464318/(0341) 46078211 Alamat e-mail [email protected] Lulusan yang Telah Dihasilkan S-1= 1000 orang; S-2= 5 Orang; S-3=

Orang

13 Mata Kuliah yg Diampu1. Invertebrata2. Vertebrata

B. Riwayat PendidikanS1 S2 S3

Nama Perguruan Tinggi Univ. MuhammadiyahMalang

IKIP Malang -

Bidang Ilmu Pendidikan Biologi Pendidikan Biologi -Tahun Masuk-Lulus 1983/1989 /1994 -JudulSkripsi/Thesis/Disertasi

Pengaruh Penggunaan MediaPraktikum Limbah RumahTangga TerhadapPeningkatan Hasil BelajarDifusi Osmosis Siswa SMPIslam Karangploso Malang

Pengaruh ToksisitasDharmabas 500 EC danDharmafur 3G TerhadapKematian Berudu KatakLembu (Rana catesbiana,Shaw) Sebagai MateriDalam PengajaranEkologi

-

NamaPembimbing/Promotor

Drs. Noviar Darkuni 1. Prof. Drs. H.Widodo

2. Prof. Ir. RadyastutiWinarno

-

C. Pengalaman Penelitian Dalam 5 Tahun Terakhir (Bukan Skripsi, Tesis, maupun Disertasi)

No. Tahun Judul PenelitianPendanaan

Sumber* Jml (Juta Rp)1 2006 Pengembangan Model

Pembelajaran Sains TerpaduDengan Pendekatan IntegratifDalam Upaya MeningkatkanPBM Sains

Dana HibahDIKTI

Rp. 39.000.000

2 2007 Pengembangan ModelPembelajaran Vokasional diSMA se Kota Batu

Dana HibahDIKTI

Rp. 39.000.000

3 2008 Analisis Kemampuan Soft SkillKader Kesehatan Desa Siaga diKota Batu

Block GrandFIKES UMM

Rp. 7.000.000

4 2009 Implementasi PengelolaanPraktikum di LaboratoriumBiologi UMM

Dana BlockGrand FKIP

UMM

Rp. 7.000.000

Page 30: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

26

D. Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat Dalam 5 Tahun Terakhir

No. TahunJudul Pengabdian Kepada

MasyarakatPendanaan

Sumber* Jml (Juta Rp)1 2004-

2005Pembuatan Perencanaanevaluasi Portofolio dalamKurikulum Berbasis Kompetensi

LPM-UMM 3

2 2009 Membangun Budaya HidupSehat Dan PPPK Pada SiswaSDN Se Desa Beji KecamatanJunrejo Kota Batu

Dana Blok GrandFIKES-UMM

4

3 2010 Pendampingan PengembanganPerangkat PembelajaranLaboratorium Berbasis Karakterdi SMP M 1 Malang.

PPMI UMM9

4 2011 Pendampingan PengembanganPerangkat PembelajaranLaboratorium Berkarakter BagiGuru IPA SMK MuhammadiyahKabupaten Malang

Blockgrant FKIPUMM

12

E. Pengalaman Penulisan Artikel Ilmiah Dalam Jurnal Dalam 5 Tahun TerakhirNo. Judul Artikel Ilmiah Volume/ Nomor/Tahun Nama Jurnal

1 Mewujudkan Target MDGsPendidikan Untuk KemajuanPendidikan Masa Datang

Nomor 41/Th.XXII/Mei-Agustus. 2009

Jurnal BestariPenerbit UMM

2 Regulasi CollaborativeGovernance MenujuPendidikan Berkualitas

Nomor 40/Th.XXII/Januari-April 2009

Jurnal BestariPenerbit UMM

F. Pengalaman Penyampaian Makalah Secara Oral Pada Pertemuan / Seminar Ilmiah Dalam 5Tahun Terakhir

No Nama PertemuanIlmiah / Seminar

Judul Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat

1 Lokakarya Nasional Pengelolaan dan PengembanganInstitusi Pendidikan IlmuKeperawatan Jenjang Strata 1 diLingkungan Muhammadiyah-Aisyiyah se Indonesia

Tahun 2007 di PSIK-FIKES UniversitasMuhammadiyah Malang

2 KonferensiNasional

Kapita Selekta DesainInstruksional PembelajaranDiknakes Dalam Rangka MeraihProgram Hibah

19 Desember 2008 diFIKES UniversitasMuhammadiyah Malang

3 SeminarInternational

The Correlation BetweenConsume High Salt Food WithBlood High Pressure toHypertension Patient at PublicHealth Centre Bumiaji Batu

Tahun 2008 diUniversitasMuhammadiyah Malang

4. Lokakarya Nasional Pengelolaan Pembimbingan KTIProgram Pendidikan S-1Keperawatan dan Kebidanan

Tahun 2008 di DinasKesehatan Prop. JawaTimur

Page 31: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

27

5. Lokakarya Nasional Peningkatan Kualitas Dosen diLingkungan Institusi PendidikanKeperawatan

Tahun 2009 di DinasKesehatan PropinsiJawa Timur

6. KonferensiNasional

Re-edukasi Peran LembagaLegislatif Mahasiswa KeguruanDalam Menegakkan danMelindungi Profesi HUkum

Senat Mahasiswa FKIPUniversitasMuhammadiyah

7. Workshop Persiapan Memasuki Dunia KerjaBagi Alumni PTS

Tahun 2009-UniversitasMuhammadiyah Malang

8, KonferensiNasional

Mengantisipasi MasuknyaGerakan Radikal Raadikalisme diLingkungan UMM

Tahun 2011 Wilayah IIIMalang Tahun

9. Seminar Nasional Model pengelolaan danpemanfaatan Rusunawa Di UMM

Tahun 2009 Univ.MuhammadiyahSemarang

10. Seminar Nasional Mengupas Tuntas SeputarAIDS/HIV dan Free seks sertaketerlibatan Remaja di Dalamnya

2011 FIKES UniversitasMuhammadiyah Malang

11 SeminarInternational

Human Resources ManagementEducation (Teacher) Prime BasedService

Tahun 2011 FKIPUniversitasMuhammadiyah Malang

12 Workshop Membentuk Organisatoris YangMemiliki Jiwa Militansi danIstiqomah

Tahun 2011- FakultasTeknik UniversitasMuhammadiyah Malang

13 Lokakarya Nasional Peran IPTEKS Dalam PenguatanKemandirian EkonomiMasyarakat

Tahun 2012 DirjenPenelitian danPengabdian KepadaMasyarakat

G. Pengalaman Penulisan Buku dalam 5 Tahun Terakhir

No Judul Buku TahunJumlah

HalamanPenerbit

1 Petunjuk Praktikum Invertebrata 2008 70 Lab Biologi UMM2 Petunjuk Praktikum Vertebrata 2008 75 Lab Biologi UMM3 Proceeding International Research

Seminar and Exhibition2008 70 Lemlit UMM

4 Petunjuk Praktikum Invertebrata 2010 75 Lab Biologi UMM5 Petunjuk Praktikum Vertebrata 2010 76 Lab Biologi UMM

H. Pengalaman Merumuskan Kebijakan Publik/Rekayasa Sosial Lainnya Dalam5 Tahun Terakhir

No. Judul/Tema/Jenis RekayasaSosial Lainnya yang Telah

DiterapkanTahun Tempat Penerapan

ResponsMasyarakat

1 Pola Sidang/Rapat KelembagaanDesa

2006 Desa BejiKecamatan JunrejoKota Batu

Baik Sekali

2 Pola Pengangkatan danPemilihan Perangkat Desa Beji*(Kasun)

2010 Desa BejiKecamatan JunrejoKota Bagus

Sangat Bagusdan diterima

3 Penyusunan Perangkat 2011 SMK Sangat Bagus

Page 32: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

28

Pembelajaran berbasis Karakter Muhammadiyah seMalang raya

dandiaplikasikanuntuk sehari-hari

4 Pola Pengangkatan danPemilihan Perangkat Desa Beji*(Kepala Urusan)

2012 Desa beji KecamatanJunrejo Kota Batu

Sangat Bagusdan diterima

J. Penghargaan yang Pernah Diraih dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasiatau institusi lainnya)

No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun1 Piagam KPU Pusat JKT 20042 Piagam Penghargaan Penguji Nasionl Direktur D-3 Keperawatan

Hafsawaty2005

3 Piagam Penghargaan Penguji Nasional Direktur D-3 Keperawatan Univ.Muhammadiyah Jember

2008

4 Piagam Penghargaan Penguji Nasional Direktur D-3 Keperawatan PantiWaluyo

2008

5. Piagam Penghargaan Penguji Nasional Direktur Poltek dr. SoepraoenMalang

2008

6. Piagam Penghargaan peserta collocium Dpanotiamekan FKIP UMMLPT Jarnag

2009

7. Piagam Penghargaan PeningkatanLPTK

Dekan FKIP UMM 2010

8. Piagam Dosen Berprestasi denganPredikat BAIK SEKALI padapembelajaran semester ganjil2011/2012

Badan Kendali Mutu AkademikUMM

2011

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dandapat dipertanggungjawabkan secara hukum.Apabila di kemudian hari ternyatadijumpai ketidak-sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerimarisikonya.Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salahsatu persyaratan dalam pengajuan PIbM.

Malang, 7 Mei 2014

Anggota 2

(Drs. Atok Miftachul Hudha, M.Pd.)

LAMPIRAN 2 PETA LOKASI PIbM

Page 33: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

29

Page 34: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

30

LAMPIRAN 3 GAMBARAN IPTEKS YANG AKAN DITRANSFER KEPADAGURU IPA SMP MUHAMMADIYAH 1 KOTA MALANG

ASESMEN LITERASI SAINS

Konsep Asesmen Literasi SainsAsesmen literasi sains menilai pemahaman peserta didik terhadap hakekat

sains sebagai produk (prinsip, teori, hukum-hukum sains) dan proses(penyelidikanilmiah) serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari (Wulan, 2009:1). Sesuaidengan pandangan tersebut, penilaian literasi sains tidak semata-mataberupapengukuran tingkat pemahaman terhadap pengetahuan sains, tetapijuga pemahamanterhadap berbagai aspek proses sains serta kemampuanmengaplikasikan pengetahuandan proses sains dalam situasi nyata yang dihadapipeserta didik, baik sebagai individu,anggota masyarakat serta warga dunia (Firman, 2007:2; Wulan, 2009:1). Asesmenliterasi sains tidak hanya berorientasipada penguasaan materi sains, akan tetapi jugapada penguasaan kecakapan hidup,kemampuan berpikir, dan kemampuan dalammelakukan proses-proses sains pada kehidupan nyata (Wulan, 2009:1).

Asesmen literasi sains dapat difokuskan pada dua dimensi yaitu dimensikontendan dimensi kognitif (Wulan, 2009:2).Dimensi konten dalam literasi sainsmeliputimateri yang terdapat dalam kurikulum dan materi yang bersifat lintaskurikulumdengan penekanan pada pemahaman konsep dan kemampuan untukmenggunakannyadalam kehidupan (Wulan, 2009:2). Dimensi kognitif meliputibeberapa kemampuandalam: 1) menggunakan pengetahuan atau konsep-konsepsecara bermakna, 2)mengidentifikasi masalah, 3) menganalisis dan mengevaluasidata atau peristiwa, 4)merancang penyelidikan, 5) menggunakan danmemanipulasi alat, bahan atau prosedur;serta 6) memecahkan masalah dalam11rangka memahami fakta-fakta tentang alam danperubahan yang terjadi dalamkehidupan (Wulan, 2009:2).

Ditemukan beberapa cara dalam pembelajaran IPA, seperti diuraikan di bawahini. Metode pembelajaran IPA dengan tetap memisahkan mata pelajaran Biologi danFisika.Pembagian materi: fisika 2 jam, biologi 2 jam. pemetaan materi fisika biologi,kimia, sesuai silabus, mengikuti kurikulum, penyampaian materi berdasarkan temautama dalam satu semester dan dibuat berkesinambungan contoh pada semestersekarang “Pengamatan gejala alam-ciri-ciri MH- klasifikasi MH – gerak lurus –organisasi kehidupan – ekosistem – keanekaragaman MH – pengaruh kepadatanpopulasi terhadap lingk – pengelolaan lingk. Sesuai prota contoh semester 1 dominanmateri fisika dan kimia, semester 2 materi biologi. Cara membagi sesuai kurikulumtetapi kadang melihat kondisi lain. Cara membagi materi dibuat separuh2 misal dalamsatu semester ada fisika, biologi, kimia atau fisika , biologi saja. Cara membagi materi:1) diajarkan sesuai urutan materi dan keterkaitan antara materi yang satu denganmateri berikutnya, sesuai SK dan KD. Klas IX smt 1 bio smt 2 fisika, kls VIII smt 1bio smt 2 fisika. Tim Bio mengajar sesuai kewajiban di SK, demikian juga tim fisika.2) sesuai bidang guru masing2 yaitu fisika dn biologi. 3) fisika 3 jam biologi 3 jamjadi total 6 jam, 4) fisika 4 jam biologi 4, 5) kelas 7 disampaikan satu guru “IPATERPADU”, kelas 8 dan 9 dibagi menjadi fisika dan biologi diajar 2 guru, 6) fisikadan biologi yang diajarkan setiap semster, 7) bioloi 2 jam kimia 1 jam fisika 2 jam, 8)belum terpadu karena IPA terpadu memerlukan kurikulum khusus , 9) fisika da kimia2 jam, biologi 2 jam, 10) materi kimi diajarkan guru fisika dan biologi guru fisika

Page 35: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

31

konsep atom, ion, molekul dihub produk kimia sehari2, guru biologii bahan kimiadalam kehidupan sehari2 serta pengaruhnya pada tubuh manusia dan lingkungan, 11)materi kmia masuk dalam materi biologi dan diajarkan di smt 1, 12) materi kimia yangberhubungan dengan fisika diajarkan guru fisika , yg berhubungan dengan biologidiajarkan guru biologi.

Model pembelajaran terpadu pada hakikatnya merupakan suatu modelpembelajaran yang memungkinkan peserta didik baik secara individual maupunkelompok aktif mencari, menggali, dan menemukan konsep serta prinsip-prinsipsecara holistik dan autentik (Depdikbud, 1996:3).Salah satu diantaranyaadalahmemadukan Kompetensi Dasar.Melalui pembelajaran terpadu peserta didikdapat memperoleh pengalaman langsung, sehingga dapat menambah kekuatan untukmenerima, menyimpan, dan memproduksi kesan-kesan tentang hal-hal yangdipelajarinya.Dengan demikian, peserta didik terlatih untuk dapat menemukan sendiriberbagai konsep yang dipelajari.

Makna terpadu dalam pembelajaran IPA adalah adanya keterkaitan antara berbagaiaspek dan materi yang tertuang dalam Kompetensi Dasar IPA sehingga melahirkan satatau beberapa tema pembelajaran. Pembelajaran terpadu juga dapat dikatakanpembelajaran yang memadukan materi beberapa mata pelajaran atau kajian ilmudalam satu tema.Keterpaduan dalam pembelajaran IPA dimaksudkan agarpembelajaran IPA lebih bermakna, efektif, dan efisien.

Pada pendekatan pembelajaran terpadu mata pelajaran IPA, perangkatpembelajaran disusun dari berbagai cabang ilmu dalam rumpun ilmu sosial.Pengembangan pembelajaran terpadu dapat mengambil suatu topik dari suatu cabangilmu tertentu, kemudian dilengkapi, dibahas, diperluas, dan diperdalam dengancabang-cabang ilmu yang lain. Tema dapat dikembangkan dari isu, peristiwa, danpermasalahan yang berkembang, contohnya banjir, pemukiman kumuh, potensipariwisata, IPTEK, mobilitas sosial, modernisasi yang dibahas dari berbagai disiplinilmu-ilmu sosial.

Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) di Sekolah Menengah Pertama (SMP) pada kurikulum tahun 2013 terdapat beberapa perubahan diantara adalah konseppembelajarannya dikembangkan sebagai mata pelajaran integrative science atau“IPATerpadu” bukan sebagai pendidikan disiplin ilmu. Konsep keterpaduan iniditunjukkan dalam Kompetensi Inti ( KI) dan Kompetensi Dasar ( KD) pembelajaranIPA yakni di dalam satu KD sudah memadukan konsep-konsep IPA dari bidang ilmubiologi, fisika, dan ilmu pengetahuan bumi dan antariksa (IPBA).

Pembelajaran IPA berorientasi pada kemampuan aplikatif, pengembangankemampuan berpikir, kemampuan belajar, rasa ingin tahu, dan pengembangan sikappeduli dan bertanggung jawab terhadap lingkungan sosial dan alam.IPA juga ditujukanuntuk pengenalan lingkungan biologi dan alam sekitarnya, serta pengenalan berbagaikeunggulan wilayah Nusantara.Melalui pembelajaran IPA terpadu, peserta didik dapatmemperoleh pengalaman langsung, sehingga dapat menambah kekuatan untukmenerima, menyimpan, dan menerapkan konsep yang telah dipelajarinya.Dengandemikian, peserta didik terlatih untuk dapat menemukan sendiri berbagai konsep yangdipelajari secara menyeluruh (holistik), bermakna, autentik dan aktif.

Cara pengemasan pengalaman belajar yang dirancang guru sangat berpengaruhterhadap kebermaknaan pengalaman bagi para peserta didik. Pengalaman belajar yanglebih menunjukkan kaitan unsur-unsur konseptual akan menjadikan proses belajarlebih efektif. Kaitan konseptual yang dipelajari dengan sisi bidang kajian Ilmu

Page 36: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

32

Pengetahuan Alam (IPA) yang relevan akan membentuk skema kognitif, sehinggaanak memperoleh keutuhan dan kebulatan pengetahuan. Perolehan keutuhan belajarIPA, serta kebulatan pandangan tentang kehidupan, dunia nyata dan fenomena alamhanya dapat direfleksikan melalui pembelajaran terpadu.

Pada Kurikulum 2013, KD mata pelajaran IPA sudah memadukan konsep dariaspek fisika, biologi kimia dan IPBA, tetapi tidak semua aspek dipadukan karena padasuatu topik IPA tidak semua aspek dapat dipadukan. Terdapat beberapa model yangpotensial untuk diterapkan dalam pembelajaran IPA terpadu,diantaranya connected, webbed,shared, dan integrated. Empat model tersebut dipilihkarena konsep-konsep dalam KD IPA memiliki karakteristik yang berbeda-beda,sehingga memerlukan model yang sesuai agar memberikan hasil keterpaduan yangoptimal.

Ada sejumlah konsep yang saling bertautan dalam suatu KD. Agarpembelajarannya menghasilkan kompetensi yang utuh, maka konsep-konsep tersebutharus dipertautkan (connected) dalam pembelajarannya. Pada model connected inikonsep pokok menjadi materi pembelajaran inti, sedangkan contoh atau terapankonsep yang dikaitkan berfungsi untuk memperkaya.

Ada KD yang mengandung konsep saling berkaitan tetapi tidak beririsan.Untukmenghasilkan kompetensi yang utuh, konsep-konsep harus dikaitkan dengan suatutema tertentu hingga menyerupai jaring laba-laba. Model semacam ini disebut webbed.Karena selalu memerlukan tema pengait, maka model webbed lazim disebut modeltematik.

Ada sejumlah KD yang mengandung konsep saling beririsan/tumpang tindih,sehingga bila dibelajarkan secara terpisah-pisah menjadi tidak efisien. Konsep-konsepsemacam ini memerlukan pembelajaran modelintegrated atau shared. Padamodel integrated, materi pembelajaran dikemas dari konsep-konsep dalam KD yangsepenuhnya beririsan; sedangkan pada model shared, konsep-konsep dalam KD yangdibelajarkan tidak sepenuhnya beririsan, tetapi dimulai dari bagian yang beririsan.

Empat model keterpaduan di atas dipilih karena konsep-konsep dalam KD IPAmemiliki karakteristik yang berbeda-beda, sehingga memerlukan model yang sesuaiagar memberikan hasil yang optimal. (Sumber: Implementasi Kur. 2013 KemendikbudRI).

Cara meinilai: tes, non tes, uji petik, kognitif, afektif, psikomotorik, penugasan,unjuk kerja, diskusi, prkatikum, observasi, masing-masing pengajar membuatpenialaian sendiiri-sendiri, untuk nilai rapot digabung dan dibagi sehingga menjadinilai IPA. Landasan Penilaian UU No 20 Tahun 2003 PP No 32 Tahun 2013Permendikbud No 54 Tahun 2013 Permendikbud No 64 Tahun 2013 PermendikbudNo 65 Tahun 2013 Permendikbud No 66 Tahun 2013 Permendikbud No 81 A Tahun2013 , Lampiran IV Sosialisasi Proses dan Hasil Belajar Penilaian KTSP.

Penilaian adalah proses pengumpulan dan pengolahan informasi untuk mengukurpencapaian hasil belajar Peserta Didik Penilaian merupakan serangkaian kegiatanuntuk memperoleh, menganalisis, dan menafsirkan data tentang proses dan hasilbelajar peserta didik yang dilakukan secara sistematis dan berkesinambungan,sehingga menjadi informasi yang bermakna dalam pengambilan keputusan Penilaiandapat dilakukan selama pembelajaran berlangsung (penilaian proses) dan setelahpembelajaran usai dilaksanakan (penilaian hasil/produk) Sosialisasi Proses dan HasilBelajar Penilaian KTSP.

Page 37: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

33

Prinsip dan Pendekatan Penilaian Prinsip: Sahih Objektif Adil Terpadu EkonomisTransparan Menyeluruh dan kesinambungan Sistematis Akuntabel.Edukatif.Pendekatan penilaian yang digunakan adalah penilaian acuan kriteria (PAK)PAK merupakan penilaian pencapaian kompetensi yang didasarkan pada kriteriaketuntasan minimal (KKM).Karakteristik Penilaian Belajar Tuntas OtentikBerkesinambungan Berdasarkan Acuan Kriteria Menggunakan Teknik PenilaianVariasi Sosialisasi Proses dan Hasil Belajar Penilaian KTSP.Sistem PenilaianKurikulum 2013 No Jenis Penilaian Pelaku Waktu 1 Penilaian otentik GuruBerkelanjutan 2 Penilaian diri Siswa Tiap kali sebelum ulangan harian. 3 Penilaianprojek Guru tiap akhir bab atau tema pelajaran 4 Ulangan harian (dapat berbentukpenugasan) Guru terintegrasi dengan proses pembelajaran 5 Ulangan Tengah danAkhir Semester Guru (di bawah koord. satuan pendidikan) Semesteran 6 UjianTingkat Kompetensi Sekolah (kisi-kisi dari Pemerintah) Tiap tingkat kompetensi yangtidak bersamaan dengan UN 7 Ujian Mutu Tingkat Kompetensi Pemerintah Tiap akhirtingkat kompetensi (yang bukan akhir jenjang sekolah) 8 Ujian Sekolah Sekolah(sesuai dengan peraturan) Akhir jenjang sekolah 9 Ujian Nasional sebagai UjianTingkat Kompetensi pada akhir jenjang satuan pendidikan. Pemerintah (sesuai denganperaturan) Akhir jenjang sekolah Sosialisasi Proses dan Hasil Belajar Penilaian KTSP.

Sistem Penilaian Kurikulum 2013 1. Penilaian Otentik Waktu: terus menerus 2.Penilaian Projek Waktu: Akhir Bab/Tema 3. Ulangan Harian Waktu: Sesuai rencana 4.UTS/UAS Waktu: Semesteran 1. Ujian Tingkat Kompetensi (yang bukan UN) Waktu:Tiap tingkat kompetensi 2. Ujian Sekolah Waktu: Akhir jenjang sekolah GuruPemerintah 1. Ujian Tingkat Kompetensi (UN) Waktu: Akhir jenjang sekolah 2. Ujianmutu Tingkat Kompetensi Waktu: Tiap akhir tingkat kompetensi Sosialisasi Prosesdan Hasil Belajar Penilaian KTSP Sekolah Siswa Penilaian Diri Waktu: Sebelumulangan harian. Ruang Lingkup Penilaian yaitu Tes Tulis, Tes Lisan, Penugasan,Observasi, Penilaian diri, Peni.antarpeserta didik, Jurnal Sikap PengetahuanKeterampilan , Tes Praktek, Projek Portofolio Sosialisasi Proses dan Hasil BelajarPenilaian KTSP. Penilaian Proses dan Kompetensi secara utuh Sosialisasi Proses danHasil Belajar Penilaian..Penilaian Proses Hasil Selama Pembelajaran SetelahPembelajaran Informal Komentar guru terhadap jawaban/pertanyaan/kom entar siswaSosialisasi Proses dan Hasil Belajar Penilaian KTSP Formal Kegiatan yg disusunsecara sistematis dengan tujuan untuk membuat simpulan tentang kemajuan pesertadidik. Teknik dan Instrumen Penilaian Kompetensi Teknik Observasi (langsung atautidak langsung) Proses Hasil Penilaian teman sejawat Sikap Penilaian Diri, Jurnal, TesTulis Pengetahuan, Tes Lisan, Penugasan, Tes Praktik, Projek, PortofolioKetrampilan. Teknik dan Instrumen Penilaian Kompetensi Teknik Bentuk InstrumenObservasi (langsung atau Pedoman observasi tidak langsung) Daftar cek dan skalapenilaian disertai rubrik Lembar Penilaian Diri Penilaian Antarpeserta didik LembarPenilaian Antarpeserta didik Jurnal Sikap Penilaian Diri Lembar Jurnal SosialisasiProses dan Hasil Belajar Penilaian KTSP. Sikap yang dinilai Kompetensi Inti, JujurDisiplin Tanggung Jawab Toleransi Gotong royong Santun Percaya Diri .

Sumber belajar: belum memadai denan melalui pinjam ke sekolah terdekat,memenuhi solusi membuat program untuk sekolah, membuat alat peraga, browsinginternet, satu buku 2 siswa. Buat simulasi. : buku perpustakaan, pegangan siswa,lingkungan, internet, menggunakan KIT IPA.

Kesulitan: anak kurangg suka membaca, karena 1 mapel kesulitan, memahamkanpenggunaan simbul dan rumus, sulit memahami siswa terutama pembelajaran klasikal

Page 38: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

34

dan praktek, memilih metode karena kadang waktu yang telah diatur dalam promesmasih kurang, materi reproduksi yaitu alat dan terjadinya pembuahan, mengajarbidang yang berbeda. Solusi kesulitan: pelatihan, menyederhanakan, mencoba metodeyang sesuai, sering memberi latihan soal. Saran: diberikan jam tambahan 2 jm fisika 2jm biologi 1 jmm kimia, perlu pembinaan terus menerus, kelengkapan sumber belajar,diadakan pelatihan. Mengajar sesuai keahlian yaitu fisika, biologi, kimia.

Peran Kepsek/dinas/MGMP: sekolah: menggunakan media baru, melengkapisapras, MGMP mencari narasumber,diskusi DINAS: workshop, lewat pengawasmembimbing dan memotivasi, pengarahan. Pembelajaran IPA di sekolah sedangberusaha menggunakan pembelajaran bermakna dengan menerapkan metode danstrategi pembelajaran yang bervariasi. Ada dua guru IPA, yang satu alumni UMMPendidikan Biologi (S1) dan S2 nya juga dari UMM yaitu dari MKPP, sedang guruyang satu alumni UM jurusan Fisika dan juga sudah S2 Pendidikan Fisika UM. Keduaguru tersebut sudah mumpuni untuk membelajarakan IPA di SMP. Namun perludiingat, IPA di SMP seharusnya merupakan IPA Terpadu tetapi kedua guru bukanspesifikasi terpadu justru guru bdang studi.. Guru sebagai pengajar berperan dalammerencanakan dan melaksanakan pembelajaran. Oleh sebab itu guru dituntut untukmenguasai seperangkat pengetahuan dan keterampilan mengajar. Guru sebagaipembimbing diharapkan dapat memberikan bantuan kepada siswa dalam memecahkanmasalah yang dihadapi. Peranan ini termasuk ke dalam aspek pendidik sebab tidakhanya menyampaikan ilmu pengetahuan, melainkan juga mendidik untuk mengalihkannilai-nilai kehidupan.Hal tersebut menjelaskan bahwa tujuan pendidikan adalah sikapyang mengubah tingkah laku peserta menjadi lebih baik. Guru sebagai administratorkelas berperan dalam pengelolaan proses belajar mengajar di kelas.Guru memiliki peran yang sangat vital dan fundamental dalam membimbing,mengarahkan, dan mendidik siswa dalam proses pembelajaran (Davies dan Ellison,1992). Karena peran mereka yang sangat penting itu, keberadaan guru bahkan taktergantikan oleh siapapun atau apapun sekalipun dengan teknologi canggih.Alat danmedia pendidikan, sarana prasarana, multimedia dan teknologi hanyalah media ataualat yang hanya digunakan sebagai teachers’ companion (sahabat – mitra guru).Guru memiliki peran yang amat penting, terutama sebagai agent of change melaluiproses pembelajaran. Oleh karena itu, dengan adanya sertifikasi diharapkan guru agardapat lebih berperan secara aktif, efektif dan profesional. Hal tersebut tentu saja tidakdapat dilakukan, ketika guru tidak memiliki beberapa persyaratan, antara lainketerampilan mengajar (teaching skills), berpengetahuan (knowledgeable), memilikisikap profesional (good professional attitude), memilih, menciptakan danmenggunakan media (utilizing learning media), memilih metode mengajar yangsesuai, memanfaatkan teknologi (utilizing technology), mengembangakan dynamiccurriculum, dan bisa memberikan contoh dan teladan yang baik (good practices)(Hartoyo dan Baedhowi, 2005).

Kompetensi adalah kemampuan secara umum yang harus dikuasai lulusan(Mukminan, 2003 : 3). Menurut Hall dan Jones (Mukmina, 2003, 3) menyatakankompetensi adalah pernyataan yang menggambarkan penampilan suatu kemampuansecara bulat yang merupakan perpaduan antara pengetahuan dari kemampuan yangdapat diamati dan diukur.Salah satu ciri sebagai profesi, guru harus memilikikompetensi sebagaimana dituntut oleh disiplin ilmu pendidikan (pedagogi) yang harusdikuasainya.Dalam hal kompetensi ini, Direktorat Tenaga Kependidikan telah

Page 39: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

35

memberi definisi kompetensi sebagai pengetahuan, keterampilan dan nilai-nilai yangdirefleksikan dalam kebiasaan berfikir dan bertindak.

Hasil belajar siswa mata pelajaran IPA masih belum sesuai target walau gurusudah berupaya melakukan pembelajaran dengan metode yang bevariasi. Karakteristiksiswa mempengaruhi hasil belajarnya, karakteristik yang mendukung akanberpengaruh positif terhadap hasil pembelajaran, sedangkan karakteristik yang tidakmendukung akan berpengaruh negatif terhadap hasil pembelajaran.

Penyusunan/Pengembangan Instrumen Penilaian Berbasis Literasi SainsHasil belajar (learning outcome) dalam sains (IPA) memiliki ciri-ciri

melibatkan kemampuan (ability); bukan hasil sesaat (output); dijaring denganberbagai cara (multi methods); lebih bertahan lama. Sedangkan hasil belajar dalamIPA meliputi pengetahuan tentang gejala alam; mengolah informasi berdasarkanfakta/bukti yang mendukung; kebiasaan berpikir; keterampilan dan sikap ilmiah(Stiggin, 1994: 12). Stiggins (1994: 23) menjelaskan ada 4 metode asesmen,yaituselected response, essay assessment, performance assessment dan personalcommunication, sedangkan lima target asesmen antara lain: pengetahuan (knowledge),penalaran (reasoning), keterampilan (skills), produk/karya (product), afektif(affective).

PISA menetapkan tiga dimensi besar literasi sains dalam pengukurannya, yakniproses sains, konten sains, dan konteks aplikasi sains. Proses sains merujuk padaproses mental yang terlibat ketika menjawab suatu pertanyaan atau memecahkanmasalah, seperti mengi-denifikasi dan menginterpretasi bukti serta menerangkankesimpulan. Termasuk di dalamnya mengenal jenis pertanyaan yang dapat dan tidakdapat dijawab oleh sains, mengenal bukti apa yang diperlukan dalam suatupenyelidikan sains, serta mengenal kesimpulan yang sesuai dengan bukti yang ada.

Konten sains merujuk pada konsep-konsep kunci yang diperlukan untukmemahami fenomena alam dan perubahan yang dilakukan terhadap alam melaluiakitivitas manusia. Dalam kaitan ini PISA tidak secara khusus membatasi cakupankonten sains hanya pada pengetahuan yang menjadi materi kurikulum sains sekolah,namun termasuk pula pengetahuan yang dapat diperoleh melalui sumber-sumber lain.

Konsep-konsep tersebut diambil dari bidang-bidang studi biologi, fisika, kimia,serta ilmu pengetahuan bumi dan antariksa, yang terkait pada tema-tema utamaberikut: struktur dan sifat materi, perubahan atmosfer, perubahan fisis dan perubahankimia, transformasi energi, gerak dan gaya, bentuk dan fungsi, biologi manusia,perubahan fisiologis, keragaman mahluk hidup, pengendalian genetik, ekosistem,bumi dan kedudukannya di alam semesta serta perubahan geologis.

Proses sains merujuk pada proses mental yang terlibat ketika menjawab suatupertanyaan atau memecahkan masalah, seperti mengidentifikasi dan menginterpretasibukti serta menerangkan kesimpulan (Rustaman et al., 2004). PISA (2000)menetapkan lima komponen proses sains dalam penilaian literasi sains, yaitu:1. Mengenal pertanyaan ilmiah, yaitu pertanyaan yang dapat diselidiki secara

ilmiah, seperti mengidentifikasi pertanyaan yang dapat dijawab oleh sains.2. Mengidentifikasi bukti yang diperlukan dalam penyelidikan ilmiah. Proses ini

melibatkan identifikasi atau pengajuan bukti yang diperlukan untuk menjawabpertanyaan dalam suatu penyelidikan sains, atau prosedur yang diperlukan untukmemperoleh bukti itu.

Page 40: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

36

3. Menarik dan mengevaluasi kesimpulan. Proses ini melibatkan kemampuanmenghubungkan kesimpulan dengan bukti yang mendasari atau seharusnyamendasari kesimpulan itu.

4. Mengkomunikasikan kesimpulan yang valid, yakni mengungkapkan secara tepatkesimpulan yang dapat ditarik dari bukti yang tersedia.

5. Mendemonstrasikan pemahaman terhadap konsep-konsep sains, yaknikemampuan menggunakan konsep-konsep dalam situasi yang berbeda dari apayang telah dipelajarinya.

Dari hasil akhir proses sains ini, siswa diharapkan dapat menggunakan konsep-konsep sains dalam konteks yang berbeda dari yang telah dipelajarinya. PISAmemandang pendidikan sains untuk mempersiapkan warganegara masa depan, yangmampu berpartisipasi dalam masyarakat yang akan semakin terpengaruh olehkemajuan sains dan teknologi, perlu mengembangkan kemampuan anak untukmemahami hakekat sains, prosedur sains, serta kekuatan dan keterbatasan sains.Termasuk di dalamnya kemampuan untuk menggunakan pengetahuan sains,kemampuan untuk memperoleh pemahaman sains dan kemampuan untukmenginterpretasikan dan mematuhi fakta. Alasan ini yang menyebabkan PISA tahun2003 menetapkan 3 komponen proses sains berikut ini dalam penilaian literasi sains.1. Mendiskripsikan, menjelaskan, memprediksi gejala sains.2. Memahami penyelidikan sains3. Menginterpretasikan bukti dan kesimpulan sains.

Holbrook (2009) dalam jurnalnya The meaning of science, menyatakan literasisains berarti penghargaan pada ilmu pengetahuan dengan cara meningkatkankomponen-komponen belajar dalam diri agar dapat memberi kontribusi padalingkungan social. Dari kalimat diatas literasi sains memiliki arti luas, setiap kalangandapat memberikan kontribusi dalam mengartikan literasi sains.Setiap kalangan umurmemberikan kontribusi terhadap teknolgi berdasarkan tingkat pemahaman yangdimilikinya. Secara umum literasi sains memiliki beberapa komponen, komponentersebut adalah: mampu membedakan mana konteks sains dan mana yang bukan konteks sains mengerti bagian-bagian dari sains dan memiliki pemahaman secara umum aplikasi

sains memiliki kemampuan untuk menerapkan pengetahuan sains dalam pemecahan

masalah mengerti karakteristik dari sains dan mengerti kaitannya dengan budaya mengetahui manfaat dan resiko yang ditimbulkan oleh sains

Komponen-komponen diatas merupakan dasar pengembangan dari indikatoryang akan disusun untuk meneliti lebih lanjut literasi sains. Jika dikaitkan dengantaksonomi bloom literasi sains ini sejajar dengan aplikasi konsep dalam kehidupansehari-hari. Jika dikembangkan lebih lanjut tahap aplikasi konsep dalam kehidupansehari-hari, akan menciptakan kemampuan dalam menciptakan sesuatu.

Komponen Literasi SainsDalam rangka mentransformasikan definisi literasi sains ke dalam penilaian

(assessment) literasi sains, PISA mengidentifikasi tiga dimensi besar literasi sains,yakni proses sains, konten sains, dan konteks aplikasi sains. Proses sains merujuk pada

Page 41: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

37

proses mental yang terlibat ketika menjawab suatu pertanyaan atau memecahkanmasalah, seperti mengidentifikasi dan menginterpretasi bukti serta menerangkankesimpulan. Konten sains merujuk pada konsep-konsep kunci yang diperlukan untukmemahami fenomena alam dan perubahan yang dilakukan terhadap alam melaluiakitivitas manusia. Konteks sains merujuk pada situasi dalam kehidupan sehari-hariyang menjadi lahan bagi aplikasi proses dan pemahaman konsep sains, sepertimisalnya kesehatan dan gizi dalam konteks pribadi dan iklim dalam konteks global.

PISA lebih lanjut mengelaborasi dimensi-dimensi literasi sains tersebutmenjadi komponen-komponen utama yang akan dinilai. Komponen-komponen yangdipilih serta alasan bagi pemilihan komponen tersebut dipaparkan di bawah ini.

Proses SainsPISA memandang pendidikan sains untuk mempersiapkan warganegara masa

depan, yang mampu berpartisipasi dalam masyarakat yang akan semakin terpengaruholeh kemajuan sains dan teknologi, perlu mengembangkan kemampuan anak untukmemahami hakekat sains, prosedur sains, serta kekuatan dan keterbatasan sains.Termasuk di dalamnya mengenal jenis pertanyaan yang dapat dan tidak dapat dijawaboleh sains, mengenal bukti apa yang diperlukan dalam suatu penyelidikan sains, sertamengenal kesimpulan yang sesuai dengan bukti yang ada. Alasan ini yangmenyebabkan PISA menetapkan lima komponen proses sains berikut ini dalampenilaian literasi sains.

1. Mengenal pertanyaan ilmiah, yaitu pertanyaan yang dapat diselidiki secarailmiah, seperti mengidentifikasi pertanyaan yang dapat dijawab oleh sains.Kemampuan ini dapat dinilai dengan cara menyajikan suatu situasi yang didalamnya pertanyaan dapat dijawab secara ilmiah dan kemudian memintapertanyaan itu diidentifikasi, atau menyajikan sejumlah pertanyaan danmenanyakan pertanyaan mana yang dapat dijawab dengan penyelidikan sains.

2. Mengidentifikasi bukti yang diperlukan dalam penyelidikan ilmiah. Proses inimelibatkan identifikasi atau pengajuan bukti yang diperlukan untuk menjawabpertanyaan dalam suatu penyelidikan sains, atau prosedur yang diperlukanuntuk memperleh bukti itu. Kemampuan ini dapat dinilai dengan caramemaparkan suatu penyelidikan dan meminta anak mengidentifikasi buktiyang diperlukan atau tindakan yang perlu dilakukan untuk memperoleh buktiyang valid.

3. Menarik dan mengevaluasi kesimpulan. Proses ini melibatkan kemampuanmenghubungkan kesimpulan dengan bukti yang mendasari atau seharusnyamendasari kesimpulan itu. Kemampan ini dapat dinilai dengan menyediakanpaparan suatu penyelidikan dan kesimpulan yang dihasilkan dari penyelidikanitu, kemudian menanyakan kesimpulan atau alternatif kesimpulan mana yangsesuai dengan bukti yang diperoleh pada penyelidikan.

4. Mengkomunikasikan kesimpulan yang valid, yakni mengungkapkan secara tepatkesimpulan yang dapat ditarik dari bukti yang tersedia. Kemampuan ini dapatdinilai dengan cara menyajikan suatu situasi yang memerlukan informasi ataubukti dari pelbagai sumber untuk diintegrasikan oleh anak dalam menunjangkesimpulan yang diberikan. Dalam hal ini titik berat diberikan pada kejelasankomunikasi daripada kesimpulan yang dikomunikasikan.

5. Mendemonstrasikan pemahaman terhadap konsep-konsep sains, yaknikemampuan menggunakan konsep-konsep dalam situasi yang berbeda dari

Page 42: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

38

apayang telah dipelajarinya. Proses ini tidak hanya menyebutkan kembalipengetahuan, tetapi juga memperlihatkan relevansi pengetahuan itu ataumenggunakannya untuk memprediksi atau menmberikan penjelasan.Kemampuan ini dapat dinilai dengan meminta penjelasan atau prediksi tentangsituasi, fenomena atau peristiwa yang diberikan.

Konten SainsLiterasi sains memerlukan pemilikan pengetahuan tentang fakta, peristilahan

dan konsep sains, serta pemahaman terhadap prinsip-prinsip dan hukum sains.Olehkarenanya pengembangan pengetahuan dan pemahanan sains menjadi komponenpenting dalam pendidikan sains.Namun demikian PISA tidak secara khusus membatasicakupan pengetahuan dalam PISA hanya pada pengetahuan yang menjadi materikurikulum sains di sekolah.PISA melibatkan pengetahuan yang penting untuk literasisains, termasuk pengetahuan sains yang dapat diperoleh melalui sumber-sumber laindi sekitar anak di samping dari pembelajaran di sekolah.Konsep-konsep sains dalamPISA dipilih dari bidang-bidang biologi, fisika, kimia, serta bumi dan antariksa, yangdapat digunakan secara integratif dalam mengembangkan gagasan untuk menjelaskanfenomena alam yang terjadi di sekitar. Keterbatasan waktu pengetesan menyebabkanPISA tidak mungkin memuat semua konsep yang memenuhi kriteria di atas,melainkan sampel-sampel konsep sains yang terkait erat pada tema-tema utamaberikut:

1. Struktur dan sifat materi2. Perubahan atmosfer3. Perubahan fisis dan perubahan kimia4. Transformasi energi5. Gaya dan gerak6. Bentuk dan fungsi7. Biologi manusia8. Perubahan fisiologis9. Keragaman mahluk hidup (biodiversitas)10. Pengendalian genetik11. Ekosistem12. Bumi dan tempatnya di alam semesta13. Perubahan geologis

Konteks Aplikasi SainsDefinisi modern tentang literasi sains menekankan pentingnya mengenal dan

memahami konteks aplikasi sains, serta mampu mengaplikasikan sains dalammemecahkan masalah nyata yang dihadapinya, baik yang terkait pada diri pribadi anak(contohnya makanan), komunitas lokal tempat anak berada (contohnya pasokan air),maupun kehidupan di muka bumi secara lebih global (contohnya pemanasan global).PISA membagi bidang aplikasi sains ke dalam tiga kelompok berikut:

1. Kehidupan dan kesehatan2. Bumi dan lingkungan3. Teknologi

Masalah dan isu sains dalam bidang-bidang di atas dapat terkait pada anak sebagaiindividu, bagian dari komunitas lokal, serta warga dunia, atau ketiganya sekaligus.

Page 43: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

39

Situasi-situasi nyata yang menjadi konteks aplikasi sains dalam penilaian PISAtidak diangkat dari materi yang umumnya dipelajari di kelas dan laboratorium,melainkan diangkat dari kehidupan sehari-hari, sebagaimana diilustrasikan pada Tabel1.

Tabel 1Konteks Aplikasi Sains PISARelevansi Bidang Aplikasi

Kehidupan danKesehatan

Bumi danLingkungan

Teknologi

Pribadi,Komunitas,Global

· Kesehatan, penyakitdan gizi.

· Pemeliharaan dankeberlanjutan spesies

· Kesalingbergantunganantara sistem fisik dansistem biologis

· Pencemaran· Pembetukan dan

perusakan tanah· Cuaca dan iklim

· Bioteknologi· Penggunaan

material danpembuangansampah

· Penggunaanenergi

· Transportasi.

DAFTAR PUSTAKA

ARG. 2002. Assessment for Learning: 10 Principles. University of Cambridge:Assessment Reform Group.

Carin,AA & R.B. Sund. 1989. Teaching Science Through Discovery (5`h ed)Columbus: Charles E. Merril, A. Bell & Howell.

Dick, W. And Cary Lou. 1990. The Systematic Design of Instruction. 3rdEd. USA:Harper Collins Publisher

Firman, H. 2007. Analisis Literasi Sains Berdasarkan Hasil PISA Nasional Tahun2006. Jakarta: Pusat Penilaian Pendidikan Balitbang Depdiknas.

Holbrook, J. (1998). “A Resource Book for Teacher of Science Subjects”. UNESCO

O'Malley, J M & Pierce, L. V. 1996. Authentic assessment for English LanguageLearners: Practical approaches for teachers. freshNewYork: Addison-Wesley,pp. 268.

Pantiwati, Yuni. 2006 Pengembangan Model Pembelajaran Sains Terpadu denganPendekatan Integratif dalam Meningkatkan PBM Sains. Laporan PenelitianHibah Bersaing

Pantiwati, Yuni. 2011. Pengaruh Jenis Asesmen Biologi dalam Pembelajaran TPSterhadap Kemampuan Kognitif, Kritis, dan Kreatif. Prosiding SeminarNasional Pendidikan Asesmen Otentik dalm Implementasi PembelajaranAktif dan Kreatif. Bandar Lampung, Januari, 29-30 2011.

Page 44: PIbM - keguruan.umm.ac.idkeguruan.umm.ac.id/files/file/140507 PIbM BLOCKGRANT FKIP REVISI.… · SMP Muhammadiyah 1 Malang didirikan pada tanggal ... baik kinerja terkait dengan pembelajaran

40

Pantiwati, Yuni. 2013. Profil Sistem Penilaian dalm Pembeljaran Biologi. ProsidingSeminar Nasional Pendidikan Sains. Iperan Sains dalam Abad 21. Surabaya,Januari, 2013.

Rustaman, Nuryani; Harry Firman, dan Kardiawarman. Literasi Sains Anak Indonesiadalam PISA 2000. Laporan Studi PISA Puspendik Balitbang Depdiknas.

Rustaman, et al,. 2004. Ringkasan Eksekutif : Analisa PISA Bidang Literasi Sains.Puspendik.

Shwartz, Y. et al,. 2006. “The Use Of Scientific Literacy Taxonomy For Assessing TheDevelopment Of Chemical Literacy Among High-School Students”. ChemicalEducational Research and Practice. 7. (4). 203-225

Wulan, A.R. 2009. Asesmen Literasi Sains. Makalah team Hibah Pasca sarjana. UPI;bandung. : http://www.unjabisnis.com/2010/06/kualitas-mengajar