19
USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM RANCANG BANGUN AUTOMATIC IDLE SYSTEM PADA SEPEDA MOTOR AUTOMATIC DENGAN 3 VALVE ENGINE SEBAGAI SOLUSI PENGHEMATAN BAHAN BAKAR DIKALA KEMACETAN, PERLINTASAN LAMPU LALU LINTAS, DAN PROSES START AWAL BIDANG KEGIATAN : PKM-KC Diusulkan oleh : Heri Purnomo ( 2110 030 023) Angkatan 2010 Go Peter Christian T H (2110 100 130) Angkatan 2010 Ganda P Mahendra (2108 030 011) Angkatan 2008 Sri Wahyuni (2110 030 090) Angkatan 2010 INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA 2012

Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

JUDUL PROGRAM

RANCANG BANGUN AUTOMATIC IDLE SYSTEM PADA SEPEDA

MOTOR AUTOMATIC DENGAN 3 VALVE ENGINE SEBAGAI

SOLUSI PENGHEMATAN BAHAN BAKAR DIKALA

KEMACETAN, PERLINTASAN LAMPU LALU LINTAS, DAN

PROSES START AWAL

BIDANG KEGIATAN :

PKM-KC

Diusulkan oleh :

Heri Purnomo ( 2110 030 023) Angkatan 2010

Go Peter Christian T H (2110 100 130) Angkatan 2010

Ganda P Mahendra (2108 030 011) Angkatan 2008

Sri Wahyuni (2110 030 090) Angkatan 2010

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER

SURABAYA

2012

Page 2: Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

i

USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

JUDUL PROGRAM

RANCANG BANGUN AUTOMATIC IDLE SYSTEM PADA SEPEDA

MOTOR AUTOMATIC DENGAN 3 VALVE ENGINE SEBAGAI

SOLUSI PENGHEMATAN BAHAN BAKAR DIKALA

KEMACETAN, PERLINTASAN LAMPU LALU LINTAS, DAN

PROSES START AWAL

BIDANG KEGIATAN :

PKM-KC

Diusulkan oleh :

Heri Purnomo ( 2110 030 023) Angkatan 2010

Go Peter Christian T H (2110 100 130) Angkatan 2010

Ganda P Mahendra (2108 030 011) Angkatan 2008

Sri Wahyuni (2110 030 090) Angkatan 2010

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER

SURABAYA

2012

Page 3: Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

ii

1. Judul Kegiatan :RANCANG BANGUN AUTOMATIC IDLE SYSTEM PADA SEPEDA

MOTOR AUTOMATIC DENGAN 3 VALVE ENGINE SEBAGAI SOLUSI PENGHEMATAN

BAHAN BAKAR DIKALA KEMACETAN, PERLINTASAN LAMPU LALU LINTAS, DAN PROSES

START AWAL

2. Bidang Kegiatan : PKMP PKMK PKMKC

PKMT PKMM

3. Bidang Ilmu : Kesehatan Pertanian

MIPA Teknologi Rekayasa

Sosial Ekonomi Humaniora

Pendidikan

4. Ketua Pelaksana Kegiatan

a. Nama Lengkap : Heri Purnomo

b. NRP : 2110030023

c. Jurusan : D3 Teknik Mesin

d. Universitas/Institut/Politeknik : Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Surabaya

e. Alamat Rumah/Telp/HP : Asrama ITS Gd Rudolf Diesel I-212 /

f. Alamat email : [email protected]

5. Anggota Pelaksana Kegiatan : 3 orang

6. Dosen Pendamping

a. Nama Lengkap dan Gelar : Dedy Zulhidayat Noor, ST, MT, Phd

b. NIP : 1975 12 06 2005 01 1002

c. Alamat Rumah dan HP : Oasis Residence A17 Semampir

Sedati/ 031-70252170

7. Biaya Kegiatan Total

Dikti : Rp 8.465.700,00

Sumber lain : -

8. Jangka Waktu Pelaksanaan : 5 bulan

Menyetujui,

Surabaya, 17Oktober 2011

Ketua Jurusan D3 Teknik Mesin ITS

(Ir. Suhariyanto, Msc)

NIP. 1962 04 24 1989 03 1005

Ketua Pelaksana Kegiatan

(Herry Purnomo)

NRP. 2110 030 023

Pembantu Rektor

Bidang Akademik dan Kemahasiswaan

(Prof. Dr.Ing. Herman Sasongko)

NIP. 19601004 1986011001

Dosen Pendamping

(Dedy Zulhidayat Noor, ST, MT, Phd)

NIP. 1975 12 06 2005 01 1002

Page 4: Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

iii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL i

HALAMAN PENGESAHAN ii

DAFTAR ISI iii

DAFTAR TABEL iii

DAFTAR GAMBAR iii

A. JUDUL 1

B. LATAR BELAKANG MASALAH 1

C. PERUMUSAN MASALAH 2

D. TUJUAN 2

E. LUARAN YANG DIHARAPKAN 2

F. KEGUNAAN 2

G. TINJAUAN PUSTAKA 2

1.Mesin Hybrid 2

2. Start Idle Stop System 3

3. Multivalve Engine 4

4.Planetary Gearbox 4

5.Perkembangan Jumlah Kendaraan Bermotor di Indonesia 5

H. METODE PENELITIAN 6

I. JADWAL KEGIATAN PROGRAM 8

J. RANCANGAN BIAYA 8

K. DAFTAR PUSTAKA 10

L. LAMPIRAN 10

DAFTAR TABEL

Tabel 1.Jadwal Pelaksanaan Program 7

Tabel 2. Pemasukan 8

Tabel 3. Pengeluaran 8

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Mesin Hybrid Pada Mobil 3

Gambar 2.Planetary Gear 5

Gambar 3.Grafik dan Tabel Perkembangan Kendaraan Bermotor di Indonesia 6

Gambar 4.Diagram Alir Metode Pembuatan Alat 6

Gambar 5.Diagram Balok Mekanisme Kontrol Automatic Idle System 14

Gambar 6. Skema Kelistrikan 14

Gambar 7.Desain 2D prototype tampak atas 14

Gambar 8.Desain 3D prototype 15

Gambar 9. Alur Sistem Mekanik 15

Page 5: Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

1

A. JUDUL

Rancang Bagun AUTOMATIC IDLE SYSTEM Pada Sepeda Motor

Automatic Dengan 3 Valve Engine Sebagai Solusi Penghematan Bahan Bakar

Dikala Kemacetan, Perlintasan Lalu Lintas, dan Proses Start Awal

B. LATAR BELAKANG MASALAH

Berdasarkan data Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia (AISI) untuk

penjualan per kategori, motor matic mengalami perkembangan kontribusi yang

sangat besar di 5 tahun terakhir dan akan semakin besar sampai tahun 2012.

Untuk tahun 2010, motor matic berkontribusi sebesar 45% terhadap total

penjualan motor, atau mencapai angka 6,5 juta unit.

Namun satu hal yang merupakan kekurangan dari motor matic ini adalah

konsumsi BBM yang tergolong boros. Alasan borosnya motor matic dibandingkan

dengan motor biasa adalah karena sistem pemindah daya motor matic berbeda

dengan motor biasa. Untuk motor matic, ada tenaga yang hilang karena slip di

sistem CVT-nya.Selain itu, motor matic memerlukan rpm tinggi agar bisa

berjalan, sehingga membutuhkan bahan bakar yang banyak pula untuk memutar

rodanya. Sebenarnya ada trik dalam hal ini, yaitu dengan tidak melakukan

akselerasi mendadak dan tidak menaik-turunkan rpm. Namun, melihat kondisi

lalu-lintas di kota-kota besar yang seringkali macet, hal ini tentu saja “memaksa”

pengendara motor matic untuk sering-sering buka tutup gas.

Meskipun dibandingkan motor biasa, konsumsi BBM motor matic tidak

jauh berbeda, namun jika kita kalkulasi konsumsi BBM motor matic keseluruhan

di Indonesia, pemborosan BBM gara-gara penggunaan motor matic ini tentu saja

sangat signifikan. (politik.kompasiana.com, 2010)

Berdasarkan hal di atas maka kami mencoba untuk merancang suatu

sistem permesinan menggunakan prinsip kendaraan hybrid dan penyederhanaan

dari konsep Smart Idle Stop System, serta modifikasi valve pada cylinder head

untuk mengurangi konsumsi bahan bakar pada saat macet, perlintasan lalu lintas,

dan proses start awal pada sepeda motor automatic.

Page 6: Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

2

C. PERUMUSAN MASALAH

Dari latar belakang perancangan sistem permesinan ini dapat dilihat bahwa

permalahan yang ada saat ini adalah semakin banyaknya pengguna sepeda motor

automatic yang tidak ditunjang dengan sistem kontrol permesinan untuk

menanggulangi keborosan konsumsi bahan bakar sepeda motor automatic.

D. TUJUAN PROGRAM

Adapun yang menjadi tujuan dalam program ini adalah :

1. Memperoleh sistem kontrol permesinan yang mampu menanggulangi

keborosan bahan bakar pada sepeda motor automatic.

2. Terciptanya produkAutomatic Idle System dengan 3 Valve Engine.

E. LUARAN YANG DIHARAPKAN

Luaran yang diharapkan dari program ini yaitu terciptanya produk Automatic

Idle System dengan 3 Valve Engine, serta pengakuan paten terhadap produk ini.

F. KEGUNAAN PROGRAM

Kegunaan dari program ini adalah turut andil dalam pengembangan teknologi

ramah lingkungan, terutama pada bidang otomotif agar dapat mengurangi krisis

energi dan pencemaran di Indonesia.

G. TINJAUAN PUSTAKA

1. Mesin Hybrid

Mesin hybrid adalah mesinmenggabungkan dua atau lebih sumber tenaga.

Berikut adalah beberapa mode operasi mesin jika dijalankan dengan sistem hybrid

mesin bensin dengan mesin listrik :

Page 7: Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

3

a b

Gambar 1. Mesin hybrid pada mobil (a) mesin hybrid elektrik dengan speed coupling

dari electric transmotor(b)implementasi speed coupling dengan transmotor

a. Hybrid Traction

Jika lock 1 dan lock 2 dilepas sun gear dan ring gear dapat bergerak sehingga mesin

listrik dan mesin bensin memberikan torsi dan kecepatan positif pada roda

b. Engine Alone Traction

Ketika lock 2 mengunci ring 2 dari frame kendaraan dan lock 1 terlepas maka mesin

bensin saja yang akan meyuplai tenaga pada roda.

c. Motor Alone Traction

Ketika lock 1 mengunci sun gear dari frame kendaraan, mesin bensin mati

karena kopling tidak terhubung, sehingga mesin listriklah yang menyuplai

tenaga pada roda.

d. Regenerative Braking

Pada kondisi c, mesin listrik dikontrol untuk memberikan regenerating

mode(torsi negatif) sehingga energi potensial maupun kinetik dari kendaraan

dapat diserap oleh sistem kelistrikan.

e. Battery Charging from The Engine

Pada kondisi b, motor elektrik dikontrol untuk berputar ke arah yang berlawanan, yang

berarti kecepatan negarif. Jadi mesin elektrik akan memberikan torsi positif sehingga

mesin listrik mengambil energi dari mesin bensin dan menyalurkannya ke baterai. Pada

bagian ini daya mesin terbagi dan sebagai konsekwensi kendaraan berjalan lebih lambat.

(Ehsani, Gao, Emadi. 2010)

2. Smart Idle Stop System

Page 8: Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

4

Sesuai dengan namanya Smart Idle Stop, mesin akan mati secara otomatis

apabila tidak di butuhkan, misalnya pada saat lampu lalu lintas berwarna merah

atau pada saat jalanan macet. Namun, ketika pedal gas di injak sedikit saja, mesin

langsung menyala dan mobil bisa digunakan kembali secara normal.

3. Multivalve Engine

Pada dunia otomotif multivalve engine adalah mesin yang memiliki lebih dari

2 katup pada cylinder head-nya. Mesin dengan multivalve lebih baik dan efisien

dalam masukan bensin dan keluaran udara, serta mampu memberikan rpm yang

lebih tinggi serta menambah daya mesin. Berikut adalah jumlah multivalve yang

umum digunakan :

a. 3 katup

Mesin memiliki 2 katup masukan dan 1 katup keluaran, jadi memberikan masukan

dan keluaran yang lebih baik daripada menggunakan 2 katup. Katup keluaran yang

cukup besar membatasi kinerja untuk rpm yang tinggi. Cocok untuk low hingga

medium power output.

b. 4 katup

Mesin dengan 4 katup adalah mesin multivalve yang paling umum digunakan.

Keluaran dan masukan hampir sama dengan sistem 3 katup, namun katup luaran

yang lebih kecil memungkinkan mesin ini memberikan kinerja yang baik pada rpm

yang tinggi sehingga cocok untuk high power output.

c. 5 katup

Mesin dengan 5 katup jarang sekali digunakan meskipun hasil keluaran dan

masukkannya lebih bagus daripada sistem 4 katup dan daya serta rpm yang

diberikan lebih tinggi. Hal ini dikarenakan karena proses manufaktur mesin dengan

5 katup yang cukup sulit dan harganya lebih mahal. (Wikipedia)

4. Planetary Gearbox

Page 9: Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

5

1 = Sun gear (input shaft)

2 = Planet gear 3 = Ring gear

4 = Planet carrier (output shaft)

Gambar 2. Planetary Gear

Planetary gearbox terdiri dari sun gear, planetary gear, ring gear, dan

planet carrier yang koaksial. Input dari sun gear atau ring gear menggerakkan

planetary carrier melalui planetary gear dengan raotasi keluaran yang memiliki

rasio tertentu dengan rotasi input. (Vogel)

5. Perkembangan Jumlah Kendaraan Bermotor Indonesia

Bila diamati industri sepeda motor selama beberapa tahun terakhir, bisnis ini

menunjukkan perkembangan secara spektakuler. Setelah terpuruk sangat dalam

pada masa krisis dengan penurunan penjualan sebesar 72,1% (dari 1,86 juta unit

pada 1997 menjadi 519 ribu unit pada 1998), pasca krisis industri ini kembali

tumbuh melesat dengan tingkat pertumbuhan luar biasa, sehingga dua tahun

setelah krisis (2001) jumlah penjualan sepeda motor telah hampir menyamai

penjualan pada masa sebelum krisis.

Tidak hanya itu, sejalan dengan pesatnya pertumbuhan industri sepeda motor

di Indonesia, Indonesia juga dibanjiri oleh merk-merk sepeda motor dari berbagai

negara terutama Cina. Diperkirakan, setidaknya terdapat lebih dari 200 merk

sepeda motor yang beredar di Indonesia selama 3 tahun terakhir, dengan berbagai

segmen pasar dan harga.(Miranti, 2004)

Direktur Eksekutif Institut Studi Transportasi Darmaning-tyas mengatakan

sepeda motor dan mobil pribadi menjadi alternatif sarana transpotasi karena

sistem angkutan umum belum memberikan jaminan ketetapan waktu,

kenyamanan dan keamanan bagi penumpangnya."Sepeda motor dapat menjadi

altematif untuk mengatasi biaya transportasi angkutan umum yang cukup mahal.

Page 10: Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

6

Di samping juga keandalannya dalam menerobos kemacetan lalu

lintas,"(Abdullah, 2010)

Gambar 3. Grafik dan Tabel Perkembangan Kendaraan Bermotor di Indonesia

H. METODE PELAKSANAAN PROGRAM

Secara garis besar proses rancang bangun Automatic Idle System dengan 3 Valve

Engine pada sepeda motor automatic adalah sebagai berikut :

Studi

Literatur

Pembelajaran

Kasus

Desain, Modeling, dan

Simulasi Komputer

A

Page 11: Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

7

Gambar 4. Diagram Alir Metode Pembuatan Alat

Berikut ini adalah penjelasan detail diagram alir pada gambar 3 :

1. Studi Literatur

Studi literatur berisi serangkaian kegiatan pencarian dan pengkajian

sumber-sumber yang relevan dan terpercaya dalam pengumpulan materi dan

menjadi acuan penulisan PKM ini, seperti sistem hybrid, smart idle stop system,

serta data kendaraan bermotor di Indonesia.

2. Pembelajaran Kasus

Studi literatur saja tidak cukup dalam pengembangan dan penggalian ide.

Karena teori saja tidak cukup untuk menjadi patokan, maka kami mengambil

referensi lain dari berbagai kasus nyata tentang pembakaran pada mesin sepeda

motor automatic dan sistem kontrol pada kendaraan hybrid.

3. Desain, Modeling, dan Simulasi Komputer

Pada tahap ini dilakukan proses modeling 3D dari rencana desain awal

(bisa dilihat pada lampiran 3) yang telah dibuat menggunakan software autodesk

inventor. Sedangkan untuk sistem kontrol elektroniknya digunakan software eagle

untuk merancang sirkuit elektronik, codevision AVR untuk memrogram

mikrokontroler dan proteus isis untuk simulasi dari rangkaian dan program

Pembuatan

Alat

Test Drive

Awal

Evaluasi dan

Penyempurnaan

A

Page 12: Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

8

mikrokontroler tersebut. Tahap ini dilakukan sebagai pengiritan biaya agar tidak

terlalu banyak membeli hardware untuk tahap percobaan awal.

4. Pembuatan Alat

Setelah modeling dan simulasi berhasil barulah dibuat prototype

Automatic Idle System menggunakan blok mesin dan part yang berhubungan

dengan kelistrikan dan mesin sepeda motor automatic. Yang nantinya diharapkan

ada penelitian dan pengembangan selanjutnya untuk dibuat skala 1:1 dari

prototype ini.

5. TestDrive Awal

Setelah pembuatan prototype perlu dilakukan pengujuian berupa test drive

awal terhadap prototype ini yang hasilnya kemudian bisa digunakan untuk

menentukan kekurangan atau ketidaksempurnaan dari prototype, kemudian juga

dilakukan pengujian terhadap konsistensi kerja dari prototype ini.

6. Evaluasi dan Penyempurnaan

Pada tahap ini hasil evaluasi pada saat test drive awal digunakan untuk

penyempurnaan prototype. Sehingga prototype tersebut bisa bekerja dengan baik.

I. JADWAL KEGIATAN

Tabel 1. Jadwal Pelaksanaan Program

No Kegiatan Bulan I Bulan II Bulan III Bulan IV Bulan V

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1 Desain,

modeling&

simulasi

komputer

2 Pembuatan alat

3 Test Drive

Awal

4 Evaluasi &

Penyempurnaan

5 Pembuatan

laporan

J. RANCANGAN BIAYA

Page 13: Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

9

Tabel 2. Pemasukan

No Sumber Jumlah

1 DIKTI Rp 8.465.700

TOTAL Rp 8.465.700

Tabel 3. Pengeluaran

No Nama Barang Jumlah Harga per

satuan (Rp) Total (Rp)

1 Kapasitor

Keramik 33μF 2 Rp 6400

Elco 1μF 16V 1 Rp 2800 Rp 2800

Elco 3,3μF 50V 1 Rp 9200 Rp 9200

2 Dioda

1A 4 RP 2000

3A 1 Rp 3600 Rp 3600

LED 3mm=2500 4 RP 10.000 3 Resistor

220Ω 5 Rp 18.000

1kΩ 4 Rp 28.800

4kΩ 2 Rp 14.400

10kΩ 3 Rp 20.400 22kΩ 1 Rp 3600 Rp 3600 4 Transistor

BD139 3 Rp 18.000

SCR 1 Rp 8000 Rp 8000

5 IC

LM7448 segmen 3 Rp 7500

6 Regulator 7805 1 Rp 5000 Rp 5000

7 Mikrokontroler

AVR Atmega16 1 Rp 90.000 Rp 90.000

8 Cristal

XTAL 11.0592 1 Rp 300.000 Rp 300.000

9 Relay 12Volt 3 Rp 105.000 10 Fuse

2A 3 Rp 5000

11 Sensor

Tachometer roda gigi 1 Rp 1.200.000 Rp 1.200.000

12 Potensiometer 1 Rp 8000 Rp 8000

13 Cylinder Block 3 Valve

(mesin Tvs)

1 Rp 1.600.000 Rp 1.600.000

14 CDI 1 Rp 800.000 Rp 800.000

15 Accu 1 Rp 250.000 Rp 250.000

Page 14: Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

10

16 Motor Starter 1 Rp 550.000 Rp 550.000

17 Generator 1 Rp 550.000 Rp 550.000

18 EFI/Carburator 1 Rp 450.000 Rp 450.000

19 Gear box 1 Rp 350.000 Rp 350.000

20 Conecting Belt/Gear Belt 1 Rp 100.000 Rp 100.000 Gear 2 Rp 150.000 Rp 300.000

21 Fuel Pump 1 Rp 250.000 Rp 250.000

22 Oil Pump 1 Rp 250.000 Rp 250.000

23 Alternator 1 Rp 1.200.000 Rp 1.200.000

TOTAL Rp 8.465.700

K. DAFTAR PUSTAKA

Ehsani, Mehrdad., Gao, Yimin., Emadi, Eli. 2010. Modern Electric, Hybrid

Electric, and Fuel Vehicles Fundamentals, Theory, and Design 2nd

Edition. United States: CRC Press

Kementrian Perhubungan. 2009. Informasi Transportasi Kementrian

Perhubungan Tahun 2009. Jakarta : Kementrian Perhubungan

Kompasiana. 2010. Fenomena Motor Matic dan Krisis BBM di Indonesia.

Available from URL (http://politik.kompasiana.com/fenomena-motor-

matic-dan-krisis-bbm-di-indonesia/). Diakses 5 Oktober 2011)

Miranti, Emira. 2009. Prospek Industri Sepeda Motor di Indonesia. Economic

Review Journal No. 198

Sheu., Bao, Kuen., Hua, H.T. 2005. Design and Implementation of a Novel

Hybrid Electric Motorcycle Transmission. Science Direct Applied Energy

83 (2006)

Vogel Antriebs Technik. Planetengetriebe Planetary Gearboxes. Available from

URL (http://www.ctiautomation.net). Diakses 5 Oktober 2011

Wikipedia. Multivalve Engine. Available from URL

(http://en.wikipedia.org/wiki/Multi-valve). Diakses 5 Oktober 2011

L. LAMPIRAN

1) Biodata Kelompok

KETUA KELOMPOK

Page 15: Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

11

Nama : Heri Purnomo

Nama Panggilan : Heri

Jenis Kelamin : Laki-Laki

Agama : Islam

Tempat / Tanggal Lahir : Tuban, 26 Mei 1992

Alamat Asal : Tuban

Telephone/Handphone : 085232736843

Email : [email protected]

RIWAYAT PENDIDIKAN

Tahun Tingkatan Institusi

1996-1997 TK Dharma Wanita

1997-2003 SD SMBT 3 Tuban

2003-2006 SMP SGHN 1 Tuban

2006-2009 SMA SMAN 2 Bojonegoro

2009-2010 Perguruan Tinggi FTTM, Institut Teknologi Bandung

2010-sekarang Perguruan Tinggi D3 Mesin, Institut Teknologi Sepuluh

Nopember

ANGGOTA KELOMPOK 1

Nama : Go Peter Christian Tejo Hutomo

Nama Panggilan : Peter

Jenis Kelamin : Laki-Laki

Agama : Kristen

Tempat / Tanggal Lahir : Sidoarjo, 18 November 1991

Alamat Asal : BTN Ciremai Giri T2/10 Cirebon

Telephone/Handphone : 081323144650

Email : [email protected]

RIWAYAT PENDIDIKAN

Penulis,

(Heri Purnomo)

NRP: 2110 030 023

Page 16: Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

12

Tahun Tingkatan Institusi

1995-1998 TK Kristen BPK PENABUR Cirebon

1998-2004 SD Kristen BPK PENABUR Cirebon

2004-2007 SMP Kristen 1 BPK PENABUR Cirebon

2007-2010 SMA Kristen 1 BPK PENABUR Cirebon

2010-sekarang Perguruan Tinggi Teknik Mesin, Institut Teknologi Sepuluh

Nopember

ANGGOTA KELOMPOK 2

Nama : Sri Wahyuni

Nama Panggilan : Yuni

Jenis Kelamin : Perempuan

Agama : Islam

Tempat / Tanggal Lahir : Gresik/ 18 September 1991

Alamat Asal : Jl. Sunan Giri GG XIII Q no.25,Sidomukti.

Kebomas. Gresik

Telephone/Handphone : 085646268871

Email : [email protected]

RIWAYAT PENDIDIKAN

Tahun Tingkatan Institusi

1998-2004 SD MI. Ma’arif Sidomukti, Gresik

2004-2007 SMP MTS. Ma’arif Sidomukti, Gresik

2007-2010 SMA SMA Negeri 1 Kebomas, Gresik

2010 Perguruan Tinggi D3 Teknik Mesin, ITS

ANGGOTA KELOMPOK 3

Nama : Ganda P Mahendra

Penulis,

(Go Peter Christian Tejo Hutomo)

NRP: 2110 100 130

Penulis,

(Sri Wahyuni)

NRP. 2110 030 090

Page 17: Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

13

Nama Panggilan : Hendra

Jenis Kelamin : Laki-Laki

Agama : Kristen

Tempat / Tanggal Lahir : Jombang/ 7 Desember 1989

Alamat Asal : Jl. Tiung No.142, Sampit Kalimantan

Telephone/Handphone : 085252939901

Email : [email protected]

RIWAYAT PENDIDIKAN

Tahun Tingkatan Institusi

1996-2002 SD Mentawa Baru 4 Hulu Sampit, KALTENG

2002-2005 SMP SMP Negeri 1 Sampit

2005-2007 SMA SMA Negeri 1 Sampit

2007-sekarang Perguruan Tinggi D3 Teknik Masin, ITS

2) Biodata Dosen Pembimbing

Nama : Dedy Zulhidayat Noor, ST. MT

NIP :1975 12 06 2005 01 1002

Tempat / Tanggal Lahir : Barabai, 6 Desember 1975

Jabatan Struktural : Dosen Tetap

Bidang Keahlian : Konversi Energi

Fakultas / Jurusan : FTI/ D3 Teknik Mesin

Alamat : Oasis Residence A17 Semampir Sedati

Telephone/Handphone : 03170252170

Email : [email protected]

Dosen Pembimbing,

(Dedy Zulhidayat Noor, ST. MT)

NIP. 1975 12 06 2005 01 1002

Penulis,

(Ganda P Mahendra)

NRP: 2108 030 011

Page 18: Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

14

3) Lain-Lain

a. Skema Automatic Idle System pada Sepeda Motor Automatic

Gambar 5. Diagram Balok Mekanisme Kontrol Automatic Idle System

Gambar 6. Skema Kelistrikan

b. Desain Prototype

Gambar 7. Desain 2D prototype tampak atas

Page 19: Pkm kc-12-its-heri-rancang bangun automatic---

15

Motor

Listrik

Engine Belt & Pulley Rangka

Gambar 8. Desain 3D prototype

c. Alur Sistem Mekanik

Gambar 9. Alur Sistem Mekanik

Sistem Idle Planetary

Gear Motor Listrik