9
LAMPIRAN 3 FORMAT RENCANA KERJA (PLAN OF ACTION) No Masalah/ Diagnosis Tujuan Rencana Kegiatan Sumber Daya Waktu Tempat Sumber Dana P.J 1. Resiko peningkatan penyakit akibat lingkungan yang tidak sehat (Diare, DBD, ISPA, Penyakit Kulit) di RT 002 RW 18 KEL Tangkerang Tujuan Umum: Setelah dilakukannya kegiatan selama 2 bulan diharapkan tidak terjadi peningkatan angka penyakit akibat lingkungan yang tidak 1. Penyuluhan kesehatan kepada masyarakan tentang : a) Konsep kesehatan lingkungan b) Penyakit Diare dan perawatannya. Rabu, 3 April 2013 Di rumah warga (Ibu Lena) Mahasiswa Mahasiswa

Poa

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Poa

LAMPIRAN 3

FORMAT RENCANA KERJA (PLAN OF ACTION)

No Masalah/Diagnosis Tujuan Rencana KegiatanSumber Daya

Waktu TempatSumber

DanaP.J

1. Resiko peningkatan

penyakit akibat

lingkungan yang

tidak sehat (Diare,

DBD, ISPA,

Penyakit Kulit) di

RT 002 RW 18 KEL

Tangkerang Tengah

KEC Marpoyan

Damai berhubungan

dengan kurangnya

kesadaran

masyarakat untuk

menciptakan

lingkungan yang

Tujuan Umum:

Setelah

dilakukannya

kegiatan selama 2

bulan diharapkan

tidak terjadi

peningkatan angka

penyakit akibat

lingkungan yang

tidak sehat :Diare,

DBD, ISPA dan

penyakit kulit.

Tujuan Khusus:

Setelah

dilakukannya

1. Penyuluhan

kesehatan kepada

masyarakan tentang :

a) Konsep kesehatan

lingkungan

b) Penyakit Diare dan

perawatannya.

c) Penyakit DBD dan

perawatannya.

d) Penyakit ISPA dan

perawatannya.

e) Penyakit penyakit

Rabu, 3 April

2013

Di rumah warga (Ibu Lena)

Mahasiswa Mahasiswa

Page 2: Poa

sehat. kegiatan selama 2

bulan diharapkan :

1.Meningkatnya

pengetahuan

masyarakat dan

keluarga yang

berkaitan dengan

kesehatan

lingkungan dan

penyakit akibat

yang tidak sehat:

Diare, DBD, ISPA

dan penyakit kulit.

2.Meningkatkan

motivasi

masyarakat dan

kader.

kulit dan

perawatannya.

f) Mensosialisasikan

cara :

a. pembuatan larutan

oralit

b. pembuatan

bronkodilator

sederhana

c. cuci tangan yang

benar dengan 7

langkah

d. kompres hangat

2.Penyebaran leaflet dan

poster tentang:

a) Konsep kesehatan

lingkungan

b) Penyakit Diare dan

Page 3: Poa

perawatannya.

c) Penyakit DBD dan

perawatannya.

d) Penyakit ISPA dan

perawatannya.

e) Penyakit kulit dan

perawatannya

3.Kegiatan gotong

royong secara rutin

4.Pembentukan

kelompok pengelola

sampah.

5.Melakukan pembinaan

pada kelompok

pengelola sampah

Page 4: Poa

untuk membuat pupuk

organik.

6.Pengadaan tempat

sampah bekerjasama

dengan dinas

Kebersihan

2 Resiko terjadinya

penurunan derajat

kesehatan akibat

penyakit kronis

(hipertensi, asam

urat) di RT 002 RW

18 KEL Tangkerang

Tengah KEC

Marpoyan Damai

berhubungan dengan

kebiasaan hidup

lansia yang tidak

Tujuan Umum :

Setelah dilakukan

kegiatan 2 minggu,

diharapkan tidak

terjadi peningkatan

kejadian penyakit

(hipertensi, asam

urat).

Tujuan Khusus

Setelah dilakukan

kegiatan selama 2

1. Penyuluhan kesehatan

bagi lansia tentang :

a) Hipertensi dan

perawatannya

b) Asam urat dan

perawatannya

2. Pengadaan TOGA

(Tanaman Obat

Keluarga)

Rabu, 10

Maret 2013

Di Mushola

Al Ikhwan

Mahasiswa Mahasiswa

Page 5: Poa

sehat. minggu diharapkan :

1.Meningkatnya

pengetahuan lansia

tentang penyakit

hipertensi dan

asam urat

( pengertian,

penyebab, tanda

gejala, komplikasi,

cara perawatan

dirumah dan diet

yang berkaitan

dengan penyakit

tersebut).

2.Meningkatkan

derajat kesehatan

lansia dan

mempermudah

akses pelayanan

kesehatan

3. Mengadakan senam

lansia

Page 6: Poa