Pp Hernia Inguinalis Lateralis

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Pp Hernia Inguinalis Lateralis by rici

Citation preview

TULI SENSORINEURAL

Hernia Inguinalis Lateralis

Oleh : SubandiPembimbing:dr. Abdi Gunawan Sp.Bdr. David I Tambun Sp.B

Hernia InguinalisDefinisiHernia inguinalis lateralis adalah hernia yang melalui anulus inguinalis internus atau lateralis menyelusuri kanalis inguinalis dan keluar rongga perut melalui anulus inguinalis externa atau medialis (Arif Mansjoer dkk, 2001).KlasifikasiHernia inguinalis dibagi menjadi dua yaitu Hernia Inguinalis Lateralis (HIL) dan Hernia Inguinalis Medialis (HIM). Hernia inguinalis lateralis mempunyai nama lain yaitu hernia indirecta yang artinya keluarnya tidak langsung menembus dinding abdomen. Selain hernia indirek nama yang lain adalah Hernia oblique.

Perbedaan HIL dan HIM

Epidemiologi Semua hernia inguinalis lateralis terjadi karena adanya patent processus vaginalis, tapi tidak semua pasien dengan patent processus vaginalis berkembang menjadi hernia. Pada beberapa penelitian hernia dewasa insidens patent processus vaginalis 12 14% dan secara klinis didapatkan hanya 8 12 % dari pasien tersebut yang berkembang menjadi hernia. Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa terbukanya kanalis interna tidak sertamerta menimbulkan hernia. Mungkin terdapat beberapa faktor lain yang mempengaruhi timbulnya hernia (Wessem V, 2003).

Etiologi dan Faktor Resiko

Manifestasi Klinis

DiagnosisPemeriksaan Fisik

Jika hernianya besar maka pembedaanya dan hubungan secara anatomi antara cincin dan kanalis inguinalis sulit dibedakan. Pada kebanyakan pasien, jenis hernia inguinal tidak dapat ditegakkan secara akurat sebelum dilakukan operasi.

Palpasi pada hernia inguinalis

Diagnosis Banding Pembesaran Skrotum yan lazim dijumpai

Pemeriksaan PenunjangPemeriksaan LaboratoriumPemeriksaan Radiologi

PenatalaksanaanPengobatan konservatif hanya terbatas, mulai tindakan melakukan reposisi, dan pemakaian penyangga atau penunjang untuk mempertahankan isi hernia yang telah direposisi.Indikasi operasi sudah ada begitu diagnosis ditegakkan. Prinsip dasar operasi hernia terdiri dari herniotomi pada anak-anak dan hernioraphy (herniotomi dan hernioplasti) pada orang dewasa.

KomplikasHernia inkarserasi : Hernia yang membesar mengakibatkan nyeri dan tegang Tidak dapat direposisi Adanya mual, muntah dan gejala obstruksi usus.Hernia strangulasi : Gejala yang sama disertai adanya infeksi sistemik Adanya gangguan sistemik pada usus (Kirby dkk 2002).

Laporan Kasus