4

Presentation 1

Embed Size (px)

DESCRIPTION

.

Citation preview

Page 1: Presentation 1
Page 2: Presentation 1

Bagaimana penatalaksaan pada pasien ini ?

IVFD RL 20 tts / menit Koreksi KCL 25 mEq/ kolf. 12 jamEfek samping : menyebabkan mual dan muntah (gejala yang berat dapat merupakan tanda obstruksi) sehingga rendahnya kepatuhan pengobatan merupakan kendala utama efektifitas obat; jika memungkinkan penggunaan diuretik hemat kalium;lebih dianjurkan (lihat juga diatas). Efek samping yang lain berupa ulserasi pada oesophagus dan usus kecil. Efek samping yang jarang terjadi skin rash Cefotaxime 2 x 1gr (IV)Indikasi : infeksi bakteri gram positif pada saluran nafas bawah, saluran kemih, ginekologi, kulit, tulang, dan rawan sendi, bakterimia dan septikemia•

Page 3: Presentation 1

Bagaimana penatalaksaan pada pasien ini ?

Mecobalamin 2 x 1 (IV)Indikasi : neuropati periferEfek samping : mual, penurunan nafsu makan, diare dan gejala lain karena pengaruh gangguan gastrointestinal, kemerahan pada kulit, dan sakit kepala Ketorolac 2 x 1 (IV)Indikasi : penatalaksaan nyeri akut sedang s.d berat dalam jangka pendek (< 5 hari)Efek samping : mual, muntah, diare, dispepsia, konstipasi, pusing, sakit kepala, ulkus peptik, pendarahan, perforasi, ruam kulit, gangguan fungsi ginjal dan hati, nyeri abdomen, konvusi ringan, vertigo, udem, insomnia, trombositopenia, bronkospasme, anafilaksis.

KSR 3 X 1 Tablet (PO)Indikasi : pencegahan hipokalemia spesifikEfek samping : mual, muntah, sakit pinggang, dan diare

Page 4: Presentation 1

PEMBAHASAN KASUS

Garam kalium oral pada dosis 0,25 mEq/kg diberikan setiap 30 menit sampai kelemahan berkurang.

Kalium Klorida IV 0,05-0,1 mEq/kgBB dalam manitol 5% bolus lebih baik sebagai lanjutan infus.

Monitoring ECG dan pengukuran kalium serum.