33
Pengetahuan Alat Ukur Tekanan dan Kalibrasi : PRESSURE GAUGE Amalia Rakhmawati, ST, MT Laboratorium Volgat Balai Kalibrasi Pusat Pengawasan Mutu Barang Sekretariat Jenderal Kementerian Perdagangan email: [email protected] 1 KALIBRASI PRESSURE GAUGE 06 Desember 2011 Lembaga Pelatihan PPMB Jl. Raya Bogor KM. 26 Ciracas Jakarta Timur 13740

Pressure Gauge

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Pressure Gauge

Pengetahuan Alat Ukur Tekanan dan Kalibrasi :

PRESSURE GAUGE

Amalia Rakhmawati, ST, MT

Laboratorium Volgat Balai Kalibrasi

Pusat Pengawasan Mutu Barang

Sekretariat Jenderal Kementerian Perdagangan

email: [email protected]

1

KALIBRASI PRESSURE GAUGE 06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Jl. Raya Bogor KM. 26 Ciracas

Jakarta Timur 13740

Page 2: Pressure Gauge

2

KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Definisi Tekanan

Gaya yang diberikan pada suatu luasan tertentu.

Model matematis hubungan Tekanan (p), Gaya (F) dan Luasan (A) :

A

Fp

A (m2)

P (Pa)

F(N)

Page 3: Pressure Gauge

3

KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Klasifikasi Tekanan

Tekanan Atmosfer

1.0133 x 10-5 Pa

Vacuum sempurna

(nol absolut)

gage Vacuum

Differential Pressure

gage pressure/

Positive Pressure

Absolute Pressure

Negative Pressure

Page 4: Pressure Gauge

4

KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Klasifikasi Tekanan-2

Tekanan Absolut

Tekanan yang diukur dengan sebuah Instrumen yang mempunyai titik referensi NOL di daerah

vacuum sempurna.

Tekanan Gauge (Tekanan relatif / Tekanan terukur)

Tekanan yang diukur menggunakan sebuah instrumen yang mempunyai titik referensi NOL

pada daerah Tekanan Atmosfer.

“Tekanan nol gauge sama dengan tekanan atmosfer”

Hubungan tekanan absolut dan tekanan gauge adalah

“Tekanan Absolute = Tekanan Gauge + Tekanan Atmosfer”

Tekanan Negatif

Tekanan dibawah tekanan atmosfer yang diukur menggunakan sebuah instrumen yang

mempunyai titik referensi NOL pada daerah Tekanan Atmosfer.

Tekanan Differential

Tekanan yang mempunyai titik referensi NOL tidak berada pada daerah absolut ataupun

gauge.

Perbedaan Tekanan yang terbaca dari suatu instrumen ukur dari dua sumber tekanan.

Jadi titik referensi NOL menunjukkan bahwa dua sumber tekanan tersebut besarnya sama

Page 5: Pressure Gauge

5

KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Klasifikasi Tekanan-3

Tekanan Barometer

Tekanan yang terukur oleh sebuah Barometer, dimana nilai

tekanannya adalah nilai Tekanan Atmosfer.

Tekanan Vacuum

Tekanan dibawah tekanan atmosfer yang diukur menggunakan

sebuah instrumen yang mempunyai titik referensi NOL pada

daerah vacuum.

Page 6: Pressure Gauge

6

KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Klasifikasi Tekanan-2

Prinsip Pengukuran Tekanan

Page 7: Pressure Gauge

7

KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Prinsip Pengukuran Tekanan

Prinsip Pengukuran Tekanan

Langsung Tidak

Langsung

Page 8: Pressure Gauge

8

KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Prinsip Pengukuran Tekanan-2

Beberapa prinsip dasar untuk realisasi pengukuran tekanan,

antara lain:

• Fundamental

- Liquid Column

- DWT

• Mechanical Deformation

- Bourdon

- Diafragma

• Jumlah Molekul pada Volume tertentu (Densitas)

- Vacuum gauge (Tidak langsung)

Page 9: Pressure Gauge

9

KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Prinsip Pengukuran Tekanan-3

Langsung

Liquid Column Pressure

Balance / Dead Weight Tester

Mechanical Deformation

Page 10: Pressure Gauge

10

KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Prinsip Fundamental

Liquid Column

Mercury Manometer

Water Manometer

Other Liquid

Page 11: Pressure Gauge

11

KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Prinsip Fundamental-2

Liquid Column

Metode elemen basah yang merupakan metode pertama

pengukuran tekanan dan termasuk salah satu paling akurat

sampai saat ini. Prinsip kerja liquid column berdasarkan

kemampuan medium bertekanan untuk memberikan gaya

naik pada liquid di dalam tube.

Persamaan dasarnya adalah:

p1 = p2 + ρgh

Metode elemen basah :

Well type manometer

Inclined Tube manometer

Mc Leod manometer

Page 12: Pressure Gauge

12

KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Prinsip Fundamental-3

Pressure Balance

Gas Hydraulic

Page 13: Pressure Gauge

13

KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Prinsip Fundamental-3

Pressure Balance / Dead Weight Tester

Alat ukur tekanan yang paling sering digunakan,

mempunyai rentang yang sangat luas antara 3 kPa

(gas media, absolute atau gauge pressure) sampai 1

GPa (hydraulic media, gauge pressure). Prinsip kerja

berdasarkan kesetimbangan ke atas dan ke bawah

(pressure balance)

Merealisasikan definisi dari tekanan, dengan

persamaan matematik :

A

gmp

.

Page 14: Pressure Gauge

14

KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Prinsip Pengukuran Tekanan-4

Mechanical

deformation

Capacitance

Diaphragm

Capacitance

Manometer

Piezo Electric

Strain Gauge

Inductive

Bourdon

Tube

Simple

Helical

Spiral

Electronic

Bellow/

Capsule

Aneroid

Barometer

Piezo

Electric

Quartz

Crystal

Resistance

Metode Elemen Kering

Page 15: Pressure Gauge

Mechanical Deformation Element

Tekanan diberikan pada sebuah elemen yang bisa terdeformasi.

15 KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Mechanical Deformation

Page 16: Pressure Gauge

Mechanical Deformation Sensing

Perubahan tersebut harus sekecil mungkin agar masih berada pada

limit elastisitas elemen, akan tetapi masih cukup besar untuk dapat

terdeteksi dengan resolusi yang cukup.

Beberapa sensor deformasi:

•Mechanical display

•Capacitive Technique

•Strain Gauge

•dll

16 KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Mechanical Deformation-2

Page 17: Pressure Gauge

Mechanical Display

17 KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Mechanical Deformation-3

Page 18: Pressure Gauge

Capacitive Technique

18 KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Mechanical Deformation-4

Page 19: Pressure Gauge

Strain Gauge

19 KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Mechanical Deformation-5

Page 20: Pressure Gauge

Indirect

Ionization

Hot Cathode

Bayard- Alpert

Triode

Cold Cathode

Penning

Inverted Magnetron

Thermal Conductivity

Pirani

Thermocouple

Viscosity

Spinning Rotor Gauge

20 KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Prinsip Pengukuran Tekanan-5

Page 21: Pressure Gauge

Pada tekanan yang rendah (vacuum), gaya yang terlibat biasanya

sangat kecil untuk menghasilkan deformasi mekanik.

Maka metode tidak langsung digunakan untuk mengukur tekanan.

Metode ini bergantung pada jumlah molekul yang ada (Densitas

Molekul).

Metode ini antara lain:

•Konduktivitas Termal

•Ionisasi

•Viskositas

21 KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Pengukuran Tidak Langsung

Page 22: Pressure Gauge

Konduktivitas Termal

Transfer Energi melalui gas dari sebuah Kawat yang dipanaskan, dapat

digunakan mengukur tekanan.

22 KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Pengukuran Tidak Langsung-2

Page 23: Pressure Gauge

Ionisasi

Mengukur jumlah Densitas molekul yang berbanding lurus dengan

tekanan. Hal ini dilakukan dengan cara “mengionisasikan molekul dan

menangkap ionnya”.

23 KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Pengukuran Tidak Langsung-3

Page 24: Pressure Gauge

Mengaplikasikan mechanical deformation dari sifat elestis material

sensor seperti Tabung Bourdon, Diafragma, Pressure Transducer.

Mechanical Deformation dari sensor tekanan dibaca dengan 2 sistem.

1. Sistem Mekanik (Analog Pressure Gauge)

2. Sistem Elektrik (Digital Pressure Gauge)

Ketelitian dan keakurasian ditentukan oleh kualitas material sensor,

kemampuan indikator untuk mendeteksi setiap perubahan pada sensor

saat terjadi perubahan tekanan.

Pada sistem mekanik keakurasian yang baik tergantung dari kualitas :

Roda gigi, per rambut, pointer

24 KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Kalibrasi Pressure Gauge

Page 25: Pressure Gauge

Metode Kalibrasi Pressure Gauge

OIML R023 : Tyre pressure gauge for motor vehicle

OIML R053 : Metrological characteristics of elastic sensing elements used for

measurement of pressure

OIML R109 : Pressure gauges and vacuum gauges with elastics sensing elements

(standard instruments)

OIML R097 : Barometers

OIML R101 : Indicating and recording pressure gauges, vacuum gauges, pressure-

vacuum gauges with elastic sensing elements (ordinary instruments)

BS EN 837-1 : Pressure gauges. Bourdon tube pressure gauges. Dimensions, metrology,

requirements and testing

BS EN 837-2 : Pressure gauges. Selection and installation recommendations for pressure

gauges

BS EN 837-3 : Pressure gauges. Diaphragm and capsule pressure gauges. Dimensions,

metrology, requirements and testing.

Guideline DKD-R 6-1 : Calibration of Pressure Gauges.

EA-10/17 : EA Guidelines on the Calibration of Electromechanical Manometers.

25 KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Kalibrasi Pressure Gauge-2

Page 26: Pressure Gauge

Kelas Akurasi Pressure Gauge berdasarkan BS EN 837

26 KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Kalibrasi Pressure Gauge-3

Dimensi dalam mm

Nominal Size d1 d2 d3 d4

40 38 61 51 3.6

50 48 71 60 3.6

63 61 86 75 3.6

80 78 110 95 5

100 97 134 118 6

150 147 186 168 6

180 157 196 178 6

250 245 290 276 7

Page 27: Pressure Gauge

Maximum Permissible Error pada kelas akurasi Pressure Gauge berdasarkan

BS EN 837

27 KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Kalibrasi Pressure Gauge-4

Alat standar harus memiliki mpe 4 kali lebih baik daripada UUT

Kalibrasi dilakukan pada Temperature 20 + 2 oC untuk class 0.1, 0.25, 0.6

Temperature 20 + 5 oC untuk class > 0.6

Jumlah titik ukur yang dikalibrasi :

Class 0.6 minimum 10 titik

Class 1, 1.6, 2.5 minimum 5 titik

Class 4 minimum 4 titik

Pengukuran dilakukan pada tekanan naik

dan tekanan turun.

Page 28: Pressure Gauge

Instruksi Kerja Kalibrasi Pressure Gauge

Baca penunjukkan alat pada tekanan naik dan turun

Lakukan 3 kali pengulangan

28 KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Kalibrasi Pressure Gauge-5

Pembacaan alat Pembacaan pressure gauge standar Rata-rata sd

( *) Pada posisi naik ( *) ( ) ( ) Ketidakpastian

No. Titik ukur**) 1 2 3 *) *) *)

1 Repeat

2 Res. Std

3 Drift Std

4 Drift Std

5 Zero Err

6 Us

7 Hysteresis

8 Uc

9 nef

10 k

U95

Pembacaan alat Pembacaan pressure gauge standar Rata-rata sd

( *) Pada posisi turun ( *) ( ) ( ) Ketidakpastian

No. Titik ukur**) 1 2 3 *) *) *)

1 Repeat

2 Res. Std

3 Drift Std

4 Drift Std

5 Zero Err

6 Us

7 Hysteresis

8 Uc

9 nef

10 k

U95

Page 29: Pressure Gauge

Scale spacing and scale numbering

29 KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Kalibrasi Pressure Gauge-6

Page 30: Pressure Gauge

Scale spacing and scale numbering

30 KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Kalibrasi Pressure Gauge-7

Page 31: Pressure Gauge

31 KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Ketidakpastian

Identifikasi Sumber Ketidakpastian

Cause and Effect Diagram (Man, Method, Machine, Material, Money, Environment)

pUUT

Zero Error (ze)

Resolusi (ra)

Hysteresis (hy)

pstandar

Repeatability (r) Drift Standar (ds )

Ketidakpastian Standar(us)

Sumber

ketidakpastian

Page 32: Pressure Gauge

32 KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Ketidakpastian-2 Sumber ketidakpastian

1. Repeatability, r, distribusi normal, divisor = n, n = ulangan pengukuran, derajat bebas ʋ1 = 2;

2. Resolusi alat, ra, distribusi segi empat, divisor = 3, derajat bebas berdasarkan reliabilitas 95% ʋ2 = 50;

3. Drift standar, ds, diestimasi dari ½ x [perbedaan terbesar hasil kalibrasi (koreksi atau kesalahan) pada titik ukur yang sama

dari sertifikat kalibrasi pada waktu kalibrasi yang berbeda], distribusi segi empat, divisor = 3, derajat bebas berdasarkan

reliabilitas 95% ʋ3 = 50;

4. Ketidakpastian alat standar, us, distribusi t-Student berdasarkan reliabilitas 95 %, divisor = 2, derajat bebas ʋ4 = 60.

5. Zero Error, ze, distribusi segi empat, divisor = 3, derajat bebas diberikan berdasarkan reliabilitas 95% ʋ5 = 50;

ze = max {|x2,1-x1,1|,|x4,1-x3,1|,|x6,1-x5,1|}

6. Hysteresis, hy, distribusi segi empat, divisor = 3, derajat bebas diberikan berdasarkan reliabilitas 95% ʋ6 = 50;

Diestimasi berdasarkan nilai maksimal selisih dari penunjukkan tekanan naik dan turun dibagi 2, divisor = 3, derajat bebas

diberikan berdasarkan reliabilitas 95% ʋ6 = 50

hy = maks{|x2,j-x1,i|,|x4,j-x3,i|,|x6,j-x5,i|}

2

0 0.5

1.2 2.3

3.2

4.5 5.6

6.7 7.8

9.9

0

2.5 3.6

4.7

6.3 6.9

8 9.1

10.2 9.9

0

2

4

6

8

10

12

0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Pem

bac

aan

UU

T (P

a)

Tekanan Aktual (Pa)

Hysteresis

Page 33: Pressure Gauge

33 KALIBRASI PRESSURE GAUGE DAN THERMOMETER

06 Desember 2011

Lembaga Pelatihan PPMB

Ketidakpastian-3

Ketidakpastian baku, ui

u1 = r/n, u2 = ra/3, u3 = ds/3, u4 = us/2, u5 = ze/3, u6 = hy/3

Ketidakpastian gabungan, Uc

Derajat bebas efektif, Veff

Faktor cakupan, k

k dicari dari tabel t-Student terlampir pada tingkat kepercayaan 95% dengan derajat bebas = Veff

Ketidakpastian bentangan

U95 = ± k x Uc

uu + u + u + u + u = U c2

6

2

5

2

4

2

3

2

2

2

1

u

u

+u

+ u

+ u

+ u

U = V

4c

eff

6

4

6

5

4

5

4

4

4

3

4

3

2

4

2

1

4

1