11

PROGRAM Praktek fisika SMP kelas 9 ujian akhir

  • Upload
    jidin

  • View
    14.069

  • Download
    137

Embed Size (px)

DESCRIPTION

PROGRAM Praktek fisika SMP kelas 9 ujian akhir

Citation preview

Page 1: PROGRAM Praktek fisika SMP kelas 9 ujian akhir
Page 2: PROGRAM Praktek fisika SMP kelas 9 ujian akhir
Page 3: PROGRAM Praktek fisika SMP kelas 9 ujian akhir

KISI – KISI UJIAN PRAKTEK UJIANT NASIONALMATA PELAJARAN IPA

( FISIKA )SMP NEGERI 1 BANCAR

TAHUN PELAJARAN 2012 – 2013

Jenis Praktek : Membuat Magnet ElektromagnetAlokasi Waktu : 3 X 50 Menit

NoTujuan

PraktikumStandar Kompetensi /Kompetensi Dasar

Kelas/Semt Materi Indikator

1

2

Peserta mampumengidentifikasi bahanmagnetelektromagnet

Peserta mampumembuatmagnetelektromagnetdan membuatdiskripsinya

4. Memahami KonsepKemagnetan danpenerapannyadalam kehidupansehari-hari

4.3. MenerapkanInduksiElektromagnetikuntuk menjelaskanprinsip kerjabeberapa alat yangmemanfaatkanprinsipElektomagnetik

9 /1 Skema Rangkaian Magnet Elektromagnet 1. Mampumengidentifikasibahan magnet buatan(electromagnet)

2. Mampu membuatrerangkaian magnetelektromagnet

3. Mampu mebuatDiskripsi magnetelektromagnet

Keterangan Skema /Gambar :

1. Inti Besi2. Kumparan3. S = Saklar4. V DC = Sumber Tegangan Searah

S VDC- +

1

2

3

4

Page 4: PROGRAM Praktek fisika SMP kelas 9 ujian akhir

PROGRAM UJIAN PRAKTEK AKHIR NASIONALMATA PELAJARAN IPA

( FISIKA )SMP NEGERI 1 BANCAR

TAHUN PELAJARAN 2012 - 2013

Nama Sekolah : SMP Negeri 1 BancarMata Pelajaran : FisikaKelas / Semester : IX / 1Standar Kompetensi : 4.Memahami Konsep Kemagnetan dan

Penerapannya dalam kehidupan sehari-hariKompetensi Dasar : 4.3. Menerapkan Induksi Elektromagnet untuk

menjelaskan prinsip kerja beberapa alatyang memanfaatkan Prinsip InduksiElektromagnet.

I. Materi : Magnet Buatan (Elektromagnet)

II. Tujuan : Peserta Ujian / Siswa mampu :1. Mengidentifikasi bahan magnet buatan

(Electromagnet)2. Membuat magnet elektromagnet3. Mebuat Diskripsi Pembuatan magnet elektromagnet

III. Alat dan Bahan :1. Kawat Penghantar ( Ø 0,7 mm ) : Min 30 m2. Baut Besi (Ø 1,3 x 6,5 ) cm : 1 biji

(Ø 0,7 x 2 ) cm : 3 biji3. Plat siku : 4 biji4. Batu Batrey 1,5 volt : 8 biji5. Saklar : 1 biji6. Tempat Batrey : 1 biji7. Papan Kayu ( 1,5 x 25 x 20 ) cm : 1 lembar8. Paku Sekrup : secukupnya

IV. Fungsi Alat : Memperagakan prinsip kerja alat yang memanfaatkan PrinsipElektromagnet

V. TEKNIK PELAKSANAAN- Pelaksanaan ujian praktek dilakukan secara :

1. Kelompok untuk mengidentifikasi bahan magnet buatan (electromagnet) danmerangkai magnet elektromat dan membuat pelaporan.

2. perorangan ( individu ). untuk membuat diskripsi hasil karya.

VI. WAKTU PELAKSANAAN.- Tanggal Pelaksanaan : 15 April s/d 23 April 2013- Pukul : 07.00 s.d 12.00 wib- Setiap peserta / Kelompok : 3 x 50 Menit.

VII. JADWAL PELAKSANAAN

No Hari / Tanggal Kelompok / Kelas

1 Senin, 15 April 2013 / 9 A

Page 5: PROGRAM Praktek fisika SMP kelas 9 ujian akhir

VIII. TEMPAT PELAKSANAAN.Laboratorium IPA SMP Negeri 1 Bancar

IX. ASPEK PENILAIAN.1. Penilaian Produk Magnet elektromagnet

a. Kerja Sama Kelompokb. Instalasi Rangkaianc. Berfungsi dan tidaknya Hasil kerja

2. Penilaian kinerja3. Membuat Diskripsi/laporan

X. FORMAT PENILAIAN. Terlampir

XI. ANGGARAN :1. Pembuatan program, laporan hasil dan jilit : 2 exp x Rp.20.000 = Rp. 40.0002. Penjelidan diskripsi siswa : 8 kls x Rp. 2.000 = Rp. 16.0003. Pengadaan Alat & Bahan :a. Kawat Penghantar ( Ø 0,7 mm ) : Min 30 m = Rp. 15.000

Baut Besi (Ø 1,3 x 6,5 ) cm : 1 biji = Rp. 2.000(Ø 0,7 x 2 ) cm: 3 biji = Rp. 2.500b. Batu Batrey 1,5 volt : 8 biji = Rp. 32.000c. Saklar : 1 biji = Rp. 3.000d. Tempat Batrey : 1 biji = Rp 3.000e. Papan Kayu ( 1,5 x 25 x 20 ) cm : 1 lembarf. Paku Sekrup : secukupnya = Rp. 5.000g. Multitester digital : 1 set x Rp 50.000 = Rp. 50.000h. Tank dan obeng : 2 set x Rp 40.000 = Rp. 80.000

4. Foto Copy Lembar Kerja Diskripsi : 255 lb x Rp. 125 = Rp. 31.8755. Kertas folio bergaris : 255 lb x Rp 250 = Rp. 63.7506. Transport pengadaan alat / bahan dan foto copy = Rp. 15.000

Total = Rp. 359.125

Bancar, 10 Pebruari 2013Mengetahui Guru Mata PelajaranKepala SMP Negeri 1 Bancar Fisika

Drs. Suttrisno. M.Si Sajidin, S.PdNip. 19610413 198803 1 013 Nip. 19660102 199001 1 016

2 Selasa, 16 April 2013 / 9 B

3 Rabu, 17 April 2013 / 9 C

4 Kamis, 18 April 2013 / 9 D

5 Jum’at,19 April 2013 / 9 E

6 Sabtu, 20 April 2013 / 9 F

7 Senin, 22 April 2013 / 9 G

8 Selasa, 23 April 2013 / 9 H

Page 6: PROGRAM Praktek fisika SMP kelas 9 ujian akhir

PROGRAM UJIAN PRAKTEK AKHIR NASIONALMATA PELAJARAN IPA

( FISIKA )SMP NEGERI 1 BANCAR

TAHUN PELAJARAN 2012 - 2013

DISKRIPSI MAGNET ELEKTROMAGNET.

I. NAMA ALAT : Magnet Elektromagnet

II. Alat dan Bahan :1. Kawat Penghantar ( Ø 0,7 mm ) : Min 30 m2. Baut Besi (Ø 1,3 x 6,5 ) cm : 1 biji

(Ø 0,7 x 2 ) cm : 3 biji3. Batu Batrey 1,5 volt : 8 biji4. Saklar : 1 biji5. Tempat Batrey : 1 biji6. Papan Kayu ( 1,5 x 25 x 20 ) cm : 1 lembar7. Paku Sekrup : secukupnya

III. Fungsi Alat Peraga : Memperagakan prinsip kerja alat yang memanfaatkanPrinsip Elektromagnet

IV. Landasan Teori :Menurut Hans Chirtian Oersted, bahwa disekitar kawat berarus listrik terdapatmedan magnet atau garis gaya magnet, yang mempunyai arah mengikuti kaidahtangan kanan yang digenggamkan kecuali ibu jari tetap tegak. Ibu jarimenggambarkan arus listrik dan jari-jari lain yang digenggamkanmenggambarkan arah garis gaya magnet.Daerah yang disapu oleh garis gaya magnet dinamakan medan magnet.Semakin rapat garis gaya magnet yang menyelimuti suatu daerah ,daerahtersebut memiliki medan magnet semakin kuat.Untuk memperkuat medan magnet yang disebabkan oleh aliran arus listrik dapatdilakukan dengan cara:

- kawat penghantar yang dialiri arus dibentuk lilitan atau kumparan.Semakin banyak jumlah lilitan ,semakin rapat garis gaya magnet yangditimbulkan.

- Memperbesar besar arus listik yang mengalir melalui kumparan.- Memasukkan inti besi dalam kumparan

Besi dipilih sebagai inti dalam kumparan karena besi termasuk bahanFerromagnetik artinya besi mempunyai magnet-magnet kecil ( magnetelementer ) yang mudah di atur. Besi yang berada pada medan magnet, magnet– magnet elemnternya akan cepat tersusun secara teratur dan besi menjadimempunyai sifat kemagnetan ( menjadi magnet ). kemagnetan besi bersifatremanen ( sementara). Bila terdapat arus yang mengalir melalui kumparanberinti besi. inti besi menjadi magnet, dan sebaliknya jika arus yang mengalirpada kumparan terputus maka sifat kemagnetan inti besi akan hilang.

Page 7: PROGRAM Praktek fisika SMP kelas 9 ujian akhir

Keterangan Skema /Gambar :

5. Inti Besi6. Kumparan7. S = Saklar8. V DC = Sumber Tegangan Searah

S VDC- +

1

2

3

4

V. Skema / Gambar :

VI. Langkah Kerja :i. Membuat Kumparan / Lilitan berinti besi

- melilitkan kawat penghantar pada inti besi / bautii. Memasang Alat dan Bahan seperti pada Skema

- memasang kumparan / lilitan pada papan rangkai- memasang saklar pada papan rangkai- memasang sumber tegangan DC ( searah ) / Batrey

iii. Menghubungkan Alat dan Bahan- menghubungkan salah satu ujung kumparan pada salah satu ujung saklar- menghubungkan ujung saklar yang lain pada salah satu kutub sumber

tegangan Dc- kutub sumber tegangan DC yang lain dihubungkan salah satu ujung

kumparan yang lain

VII. Prinsip Kerja Alat :

Saat saklar posisi ON, arus listrik mengalir dalam rangkaian dan melalui kumparan,akibatnya pada kumparan timbul medan magnet / garis gaya magnet. Besiberada pada kumparan sebagai inti akan menjadi magnet karena pengaruh medanmagnet / garis gaya magnet yang ditimbulkan oleh arus listrik.Pada saat arus listrik berhenti mengalir dalam kumparan (saklar off ), arus listrikberhenti mengalir dan pada kumparan tidak timbul medan magnet , garis gayamagnet menghilang, dan sifat kemagnetan pada besi juga akan menghilang.Kemagnetan besi bersifat sementara

Bancar, 15 April 2013Mengetahui Guru Mata PelajaranKepala SMP Negeri 1 Bancar Fisika

Drs. Suttrisno. M.Si Sajidin, S.PdNip. 19610413 198803 1 013 Nip. 19660102 199001 1 016

Page 8: PROGRAM Praktek fisika SMP kelas 9 ujian akhir

LEMBAR KERJA 1UJIAN PRAKTEK AKHIR NASIONAL

MATA PELAJARAN IPA( FISIKA )

SMP NEGERI 1 BANCARTAHUN PELAJARAN 2012- 2013

I . MATERIStandar Kompetensi : 4. Memahami Konsep Kemagnetan dan Penerapannya dalam

kehidupan sehari-hariKompetensi Dasar : 4.3. Menerapkan Induksi Elektromagnet untuk menjelaskan

prinsip kerja beberapa alat yang memanfaatkan PrinsipInduksi Elektromagnet.

II. TUJUAN : 1. Mengidentifikasi Bahan Magnet Buatan dengan caraElektromagnet

2.Membuat Magnet Elektromagnet

III. Tugas Kelompok :

Identifikasi bahan Magnet buatan Elektomagnet :

1. Ambilah satu rangkaian magnet buatan (electromagnet ) yang tersedia

2. Gambarlah bentuk rangkaian magnet buatan (electromagnet ) yang tersedia

3. Identifikasi bahan-bahan pada rangkaian magnet buatan (electromagnet ) yang tersedia

4. Tulislah hasil identifikasi bahan-bahan pada rangkaian magnet buatan (electromagnet )

yang tersedia

5. Tulislah cara pembuatan rangkaian magnet buatan (electromagnet ) menurut prediksi

kelompok.

Ketentuan :

1. Hasil identifiksi ditulis pada kertas folio bergaris

a) Batas tepi kanan 3 cm

b) Batas tepi kiri 2,5 cm

2. Hasil identifiksi ditulis menggunakan bollpoint warna hitam

Page 9: PROGRAM Praktek fisika SMP kelas 9 ujian akhir

LEMBAR KERJA 2UJIAN PRAKTEK AKHIR NASIONAL

MATA PELAJARAN IPA( FISIKA )

SMP NEGERI 1 BANCARTAHUN PELAJARAN 2012- 2013

I . MATERIStandar Kompetensi : 4. Memahami Konsep Kemagnetan dan Penerapannya dalam

kehidupan sehari-hariKompetensi Dasar : 4.3. Menerapkan Induksi Elektromagnet untuk menjelaskan

prinsip kerja beberapa alat yang memanfaatkan PrinsipInduksi Elektromagnet.

II. TUJUAN : 1. Mengidentifikasi Bahan Magnet Buatan dengan caraElektromagnet

2.Membuat Magnet Elektromagnet

III. Tugas Kelompok :

Merangkai bahan / membuat Magnet Elektomagnet :

6. Sediakan alat dan bahan yang diperlukan untuk rangkaian magnet buatan (electromagnet

)

7. Gambarlah bentuk rangkaian / skema magnet buatan (electromagnet )

8. Rangkailah alat dan bahan yang diperlukan untuk rangkaian magnet buatan

(electromagnet ) sesuai ganbar / skema

9. Tulislah diskripsi cara pembuatan magnet buatan (electromagnet ) yang meliputi :

a) Judul

b) Tujuan

c) Alat dan bahan

d) Dasar teori / Landasan teori

e) Gambar skema

f) Langkah kerja

g) Prinsip Kerja alat

Ketentuan :

2. Diskripsi ditulis pada kertas folio bergaris / di print pada kertas HVS

c) Batas tepi kanan 3 cm

d) Batas tepi kiri 2,5 cm

3. Diskripsi ditulis / di print menggunakan bollpoint / tinta warna hitam

4. Diskripsi dijilid

Page 10: PROGRAM Praktek fisika SMP kelas 9 ujian akhir

LEMBAR KERJA 3UJIAN PRAKTEK AKHIR NASIONAL

MATA PELAJARAN IPA( FISIKA )

SMP NEGERI 1 BANCARTAHUN PELAJARAN 2012- 2013

I . MATERIStandar Kompetensi : 4. Memahami Konsep Kemagnetan dan Penerapannya dalam

kehidupan sehari-hariKompetensi Dasar : 4.3. Menerapkan Induksi Elektromagnet untuk menjelaskan

prinsip kerja beberapa alat yang memanfaatkan PrinsipInduksi Elektromagnet.

II. TUJUAN : 1. Mengidentifikasi Bahan Magnet Buatan dengan caraElektromagnet

2.Membuat Magnet Elektromagnet

III. Tugas Individu

Buatlah dikripsi tentang pembuatan magnet dengan cara electromagnet yang meliputi :

10. Judul

11. Tujuan

12. Alat dan bahan

13. Dasar teori / Landasan teori

14. Gambar skema

15. Langkah kerja

16. Prinsip Kerja alat

Ketentuan :

3. Diskripsi ditulis pada kertas folio bergaris

e) Batas tepi kanan 3 cm

f) Batas tepi kiri 2,5 cm

5. Diskripsi ditulis menggunakan bollpoint warna hitam

Page 11: PROGRAM Praktek fisika SMP kelas 9 ujian akhir

RUBIK PENILAIANUJIAN PRAKTEK

MATA PELAJARAN IPA ( FISIKA)SMP NEGERI 1 BANCAR

TAHUN PELAJARAN 2012 – 2013

I. MATERIStandar Kompetensi : 4. Memahami Konsep Kemagnetan dan Penerapannya dalam

kehidupan sehari-hariKompetensi Dasar : 4.3. Menerapkan Induksi Elektromagnet untuk menjelaskan prinsip

kerja beberapa alat yang memanfaatkan Prinsip InduksiElektromagnet.

4.3.1.Membuat Magnet Elektromagnet

Hari / Tanggal : Nomer Peserta :Nama Peserta : Kelas :

No Aspek Yang dinilaiSKOR

1 2 3 4 Ket

1 Produk

a. Identifikasi Bahan

b. Instalasi rangkaian

c. Fungsi/tidaknya hasil kerja(alat)

2 Kinerja

3 Membuat Diskripsi

Jumlah Skor

Keterangan:Skor 4 : Jika seluruh prosedur benar / dilaksanakanSkor 3 : Jika 1 s.d 2 prosedur salah / tidak dilaksanakanSkor 2 : Jika 3 s.d 4 prosedur salah / tidak dilaksanakanSkor 1 : Jika lebih dari 4 prosedur salah / tidak dilaksanakan

Mengetahui Bancar, 10 Pebruari 2013Kepala SMP Negeri 1 Bancar Penguji Praktkek Fisika

Drs. Sutrisno. M.Si S a j i d i n, S.PdNip. 19610413 198803 1 013 Nip. 19660102 199001 1 001

10020

XSKOR

NILAI