15
MIND ID L&D PROGRAM © 2021 MIND ID. ALL RIGHTS RESERVED. 1 Program XPLORER FAQs

Program XPLORER

  • Upload
    others

  • View
    6

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Program XPLORER

MIND ID L&D PROGRAM

© 2021 MIND ID. ALL RIGHTS

RESERVED.

1

Program XPLORERFAQs

Page 2: Program XPLORER

MIND ID L&D PROGRAM

© 2021 MIND ID. ALL RIGHTS

RESERVED.

2

FAQs

1. Berapa lama periode pendaftaran program XPLORER?

Pendaftaran akan dibuka dari tanggal 21 Juli 2021 sampai

20 Agustus 2021. Yuk secepatnya daftar, jangan sampai

ketinggalan!

2. Berapa lama total proses rekrutmen untuk program

XPLORER?

Akan ada 5 tahapan seleksi yang harus kamu jalani dan

proses ini akan berlangsung selama maksimum 2 bulan

hingga kamu berhasil sampai ke tahap akhir!

3. Apa saja pesyaratan minimum untuk dapat ikut programXPLORER?

Persyaratan minimum kami adalah sebagai berikut:✓ Berkewarganegaraan Indonesia ✓ Memiliki keselarasan budaya dengan nilai-nilai dan perilaku

utama MIND ID ✓ Memiliki Ijazah S1/S2 dari universitas terkemuka di jurusan

apapun. Khusus untuk lulusan tahun 2021, kamu dapatmelampirkan Ijazah Sementara/Surat Keterangan Lulus maksimalpada bulan September 2021.

✓ Memiliki pengalaman magang atau kerja, maksimal 3 tahun pada bulan Juli 2021 (masukan informasi magang kamu di kolumPengalaman Kerja)

✓ Berusia maksimal 27 tahun pada bulan Juli tahun 2021✓ Fasih berbahasa Inggris baik tertulis maupun lisan✓ Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah operasi MIND ID dan

anggotanya di Indonesia

Recruitment

1

Page 3: Program XPLORER

MIND ID L&D PROGRAM

© 2021 MIND ID. ALL RIGHTS

RESERVED.

3

FAQs4. Apakah ada ketentuan untuk melakukan Medical Check-

Up sebagai salah satu tahapan?Yup! Medical Check-Up akan dilakukan setelah kamuberhasil lolos tahap ketiga, Tahap 3 – Presentasi danWawancara Studi Kasus.

5. Apakah ada skill atau sertifikasi khusus tertentu yangperlu saya miliki sebelum masuk ke program ini? (misal:berhubungan dengan pertambangan dsb.)

Tidak ada, persyaratan yang kami tetapkan hanyalahkamu yang memiliki gelar sarjana dan pengalaman kerjamaksimum 3 tahun. Yuk, percaya diri dan ikutseleksinya!

6. Apakah ada pemungutan biaya?Selama proses seleksi maupun setelah penerimaan,MIND ID tidak meminta biaya dalam bentuk apapun.Hati-hati penipuan ya!

7. Apabila saya diterima ataupun tidak masuk seleksirekrutmen, apakah saya akan diberi tahu?

Pastinya kami ingin menghormati waktu dan usahakamu dalam mengikuti proses seleksi. Nah, walaupunkamu tidak lulus seleksi, kami akan mengirimkanpemberitahuan melalui e-mail kamu. Jadi pastikan kamupantau e-mail mu ya!

2

Page 4: Program XPLORER

MIND ID L&D PROGRAM

© 2021 MIND ID. ALL RIGHTS

RESERVED.

4

FAQs8. Apakah saya bisa daftar langsung dengan mengirimkan

email atau saya harus daftar online melalui website?Pendaftaran hanya dapat dilakukan melalui websitewww.xplorer.mind.id. Kandidat yang akan kami proseshanya kandidat yang mendaftar melalui websitewww.xplorer.mind.id.

9. Saya orang Indonesia tapi saya tinggal di luar negeri.Apakah itu akan menjadi isu dalam proses seleksi saya?

Tidak ada perbedaan untuk aplikasi kamu selama kamubisa mengikuti syarat yang kami tentukan. Tetapi,pastikan kamu bersedia dan bisa mengikuti seluruhrangkaian proses seleksi secara keseluruhan.

10. Berapa kandidat yang akan lulus seleksi masuk keprogram XPLORER?

Estimasi kandidat yang akan lulus menjadi XPLORERsadalah 30-35 orang. Yuk persiapkan diri semaksimalmungkin!

11. Setelah saya mengisi formulir dan melakukan SJQs,berapa lama waktu sampai saya di hubungi untuk tahapberikutnya?

Setelah kamu melakukan pre-screening dan SJQs, kamiakan memproses seluruh pelamar yang telah mendaftardan apabila kamu termasuk yang lulus, kamu akanmendapat e-mail dalam waktu maksimal 14 hari.

3

Page 5: Program XPLORER

MIND ID L&D PROGRAM

© 2021 MIND ID. ALL RIGHTS

RESERVED.

5

FAQs12. Apa yang akan terjadi apabila ada masalah koneksi

internet yang buruk pada saat proses pengisian formdan tes online?

Sistem kami akan secara otomatis menyimpan dataterakhir kamu. Namun, apabila kamu masih mengalamiisu atau kendala, boleh beritahu kami melalu [email protected] atau WhatsApp +628 13 8888 9355.

13. Apakah saya bisa mengubah isi formulir yang sayasubmit setelah tes?

Data yang telah kamu isi setelah klik submit tidak dapatdiubah kembali.

14. Apakah data-data personal yang saya taruh di formulirakan aman?

Seluruh informasi yang diminta hanya akan digunakanuntuk kebutuhan seleksi program XPLORER. Datapersonal tidak akan diberikan ke pihak manapun diluarMIND ID dan anggotanya.

15. Jika ada pertanyaan lainnya, saya bisa tanya kemana?Kamu dapat menghubungi kami melalui [email protected] atau WhatsApp +628 13 8888 9355.

16. Saya masih menyelesaikan skripsi/tesis saya dan akanlulus di Agustus nanti, apakah saya masih bisa daftar?

Tentunya! Tapi pastikan kamu sudah memiliki Ijazahatau Surat Keterangan Lulus maksimal pada tanggal30 September 2021.

4

Page 6: Program XPLORER

MIND ID L&D PROGRAM

© 2021 MIND ID. ALL RIGHTS

RESERVED.

6

FAQs17. Apa yang MIND ID cari dari calon XPLORER?

Silahkan melihat minimum requirement kandidatmelalui link berikut www.xplorer.mind.id. Kami mencarikalian yang memiliki potensi untuk menjadi pemimpinMIND ID di masa depan. Kandidat yang memilikimotivasi tinggi, integritas, suka tantangan, inovatif dandapat belajar dan beradaptasi dengan cepat. Kamuharus berani dalam mengambil keputusan danmenghadapi risiko dengan skill komunikasi, problem-solving, serta kemampuan interpersonal yang tinggi.

18. Apakah saya perlu memiliki pemahaman ataupengalaman di industri mining untuk dapat masuk keprogram XPLORER?

Kami membuka seleksi untuk seluruh calon kandidatdari latar belakang yang beragam, dan jika kamumemiliki minat atau pengalaman dalam pertambanganakan memberikan nilai tambahan. Saat kamu berhasillulus masuk ke program, kamu akan diberikanpembekalan yang cukup mengenai pertambangan. Jadijangan khawatir, yuk daftar!

19. Jika saya gagal dalam seleksi di tahun ini, apakah MINDID akan membuka pendaftaran lagi di tahun depan?

Pantau terus akun media sosial Instagram, LinkedIn, danYouTube kami untuk mendapatkan info terkini ya!

5

Page 7: Program XPLORER

MIND ID L&D PROGRAM

© 2021 MIND ID. ALL RIGHTS

RESERVED.

7

FAQs

20. Setelah saya lulus seleksi, kapan programnya akan dimulai?Program XPLORER akan dimulai pada bulan November.Sebelum tanggal mulai, akan ada beberapa aktivitasuntuk kamu ikuti, jadi tunggu informasi dari kami ya!

21. Berapa lama program XPLORER akan berjalan?Program XPLORER akan berjalan selama 2 tahun. Selama 2bulan pertama, kamu akan melewati proses Onboardingdan Activation dimana kamu akan dibekali denganpengetahuan seputar bisnis MIND ID Group danberbagai skill yang butuh diketahui untuk mendukungkelancaran kamu dalam mengikuti Program XPLORER ini.Setelah itu, selama 17 bulan berikutnya kamu akanmelaksanakan rotasi kerja ke 4 fungsi yang berbeda dan 5bulan berikutnya kamu akan fokus mengerjakan proyekberbasi inovasi.

22. Saya tidak tahu banyak soal MIND ID maupun mengenaibisnis pertambangan, apakah saya akan kesulitan selamaprogram XPLORER?

Tentunya tidak! Jangan khawatir, di awal programXPLORER sebelum kamu rotasi, kamu akan melewatipembekalan intensif selama ± 2 bulan untuk membahassemua topik mengenai MIND ID, anggotanya dan bisnis-bisnisnya serta pelajaran teknis mengenaipertambangan ataupun skill yang berhubungan denganstream kamu. Kamu hanya harus datang dengan pikiranterbuka, motivasi untuk belajar, dan semangat yang tinggi!

Program Overview

16

Page 8: Program XPLORER

MIND ID L&D PROGRAM

© 2021 MIND ID. ALL RIGHTS

RESERVED.

8

FAQs

23. Apakah saya bisa mengunjungi site atau lapanganpertambangan?

Tentunya! Saat pembekalan awal, kami akan mengajakpara XPLORERs untuk mengunjungi dan memahamisecara langsung apa sih yang membuat MIND IDmenjadi tempat kamu untuk berkarya, berinovasi danmemberikan yang terbaik untuk Indonesia.

24. Ada berapa rotasi kerja yang akan kita lewati?Selama program XPLORER, kamu akan melewati 4 rotasikerja ke fungsi yang berbeda sesuai dengan stream yangditetapkan. Satu rotasi akan berlangsung selama 4-5bulan. Ini adalah kesempatan kamu untukmemaksimalkan pembelajaran dan eksposur di MIND IDdan anggotanya.

25. Apa yang akan kita lakukan di setiap rotasi kerja?Di setiap rotasi kerja, kamu akan mengerjakan proyek-proyek menarik diatas pekerjaan-pekerjaan yangberhubungan dengan proses bisnis di tempat rotasitersebut. Kamu juga akan dibimbing langsung olehmentor yang akan membantu kamu memiliki performakinerja yang sangat baik!

17

Page 9: Program XPLORER

MIND ID L&D PROGRAM

© 2021 MIND ID. ALL RIGHTS

RESERVED.

9

FAQs

26. Proyek/Pekerjaan seperti apa yang akan saya kerjakan?Kamu akan mendapat proyek atau pekerjaan yangberkaitan erat dengan inti bisnis proses dari MIND IDyang pastinya berhubungan dengan stream atau fungsiyang kamu akan tempati. Kami akan memastikan kamumendapatkan pengalaman yang kaya dan bermanfaatuntuk memaksimalkan potensi kamu di MIND ID.

27. Bagaimana cara MIND ID menentukan rotasi kerja?Apakah latar belakang atau minat kami juga akandipertimbangkan?

Penempatan rotasi kerja kamu akan direncanakandengan seksama oleh tim MIND ID denganmempertimbangkan kekuatan dan kebutuhanpengembangan kamu serta peluang dan kebutuhanbisnis yang tersedia di dalam MIND ID.

28. Apakah ada kemungkinan aku akan dirotasi ke luarJakarta atau bahkan ke luar negeri?

Untuk beberapa rotasi diharuskan untuk ke luar Jakartakarena tambang MIND ID dan anggotanya tersebar diseluruh pelosok Indonesia. Tapi jangan takut, informasiterkait rotasi dan relokasi di tahun pertama akan kamiinformasikan setelah kamu sudah masuk program.

18

Page 10: Program XPLORER

MIND ID L&D PROGRAM

© 2021 MIND ID. ALL RIGHTS

RESERVED.

10

FAQs

29. Apakah ada penalty fee atau biaya yang harus sayabayar apabila saya keluar dari program di tengah-tengah?

Kami tentu ingin memberikan pengalaman yang terbaikuntuk XPLORERs dengan investasi yang dikeluarkan dariMIND ID. Maka dari itu, akan ada biaya penalti yangdibayar apabila kamu keluar/ mengundurkan diri selamaprogram berlangsung.

30. Apa aja sih keuntungan yang akan saya dapatkan darimengikut program ini? Apa nilai tambah untukpengembangan diri saya?

Melalui program ini, kamu berada dalam jalur karirtercepat untuk pengembangan diri kamu, belajar semuahal mengenai bisnis dan operasi pertambangan,mendapatkan kompensasi yang kompetitif,mendapatkan eksposur di MIND ID dan anggotanya.Selama 2 tahun program XPLORER, jika kamu lulusdengan hasil yang sangat baik, kamu akanditempatkan di level / setara Manajer.

19

Page 11: Program XPLORER

MIND ID L&D PROGRAM

© 2021 MIND ID. ALL RIGHTS

RESERVED.

11

FAQs

31. Apakah di tengah-tengah program ada kesempatanuntuk mengganti stream/divisi?

Dari awal kamu masuk proram XPLORER, kamu akanditetapkan ke salah satu dari 5 stream. Nantinya, akanada kemungkinan bagi kamu untuk rotasi ke beberapadivisi/di luar stream yang ditentukan. Misalnya, kamusudah ditetapkan masuk ke stream Supply Chain, tapikamu akan mendapat rotasi ke fungsi di streamOperations untuk memahami proses bisnisnya.

32. Saat saya masuk ke program XPLORER, apa statuskepegawaian saya? Apakah saya akan mendapat gajiselama program XPLORER?

Saat kamu masuk ke dalam program XPLORER, kamuakan masuk sebagai peserta program yang diharapkandapat memberikan kontribusi pada pertumbuhanMIND ID. Dan tentunya, kerja keras kamu juga harusmendapat apresiasi dalam bentuk kompensasi setiapbulannya.

33. Selama pandemic ini, apakah saya akan bekerja dikantor / lapangan (Working From Office) atau bisadirumah (Working From Home)?

Keselamatan dan kesehatan kamu sangat penting bagikami, maka kami akan mengikuti kebijakan kerja yangditetapkan oleh MIND ID dan pemerintah setempat.

20

Page 12: Program XPLORER

MIND ID L&D PROGRAM

© 2021 MIND ID. ALL RIGHTS

RESERVED.

12

FAQs

34. Apa perbedaan program XPLORER ini dengan programManagement Trainee yang lain?

MIND ID adalah perusahaan Holding IndustryPertambangan yang beranggotakan PT ANTAM Tbk, PTBukit Asam Tbk, PT Freeport Indonesia, PT Inalum(Persero), dan PT Timah Tbk. Kamu bisa memiliki aksesdan kesempatan untuk rotasi dan mengenal perusahan-perusahaan ini sebagai frontrunners di industripertambangan. Kamu juga mendapat kesempatan untukterlibat dalam proyek-proyek strategis dan bahkanberkontribusi dalam proyek-proyek inovatif yangdigarap oleh kamu sendiri!

35. Bagaimana tim akan mengevaluasi performa kamiselama program? Apakah akan ada eliminasi di tengah-tengah program?

Kami akan mengadakan evaluasi di setiap rotasi dandalam beberapa tahapan selama program. Padadasarnya, kami akan melihat performa dan perilakukalian dalam mencapai target-target pekerjaan yangditetapkan selama rotasi, capability building, sertapengembangan individual. Ada batas penilaian yangakan kami lihat sehingga besar kemungkinan apabilatidak tercapai, akan ada eliminasi di beberapa titikevaluasi program.

21

Page 13: Program XPLORER

MIND ID L&D PROGRAM

© 2021 MIND ID. ALL RIGHTS

RESERVED.

13

FAQs

36. Berapa gaji dan tunjangan yang akan ditawarkan?Kami menawarkan kompensasi dan benefit yangkompetitif.

37. Pelatihan seperti apa yang akan saya terima?Program pembelajaran dan pengembanganmenggunakan prinsip 70% On-The-Job Training, 20%Interactive Learning dan 10% Classroom Training,dengan tujuan untuk mengembangkan danmemaksimalkan potensi kamu menjadi pemimpin dimasa depan. Selama dua tahun program, kamu akanmengikuti pelatihan pengetahuan mengenai industripertambangan, self-development, leadership skills, dansoft-skill lainnya yang sangat penting untuk masa depankamu sebagai pemimpin.

38. Apakah nanti ada kegiatan mentoring, coaching, dansebagainya?

Kami akan mengenalkan XPLORER Booster Crew yangakan menemani kamu selama program 2 tahun inidengan peran yang berbeda-beda. Buddy untukmenemani kamu selama proses Onboarding, RotationMentor untuk bimbingan selama rotasi, Growth Advisoruntuk bimbingan karir, serta Leadership Coach untukmelatih kemampuan kepemimpinan kamu. Tentunyakami dari Tim XPLORER akan bersama kamu selamaprogram, jadi jangan takut kamu akan sendirian!

22

Page 14: Program XPLORER

MIND ID L&D PROGRAM

© 2021 MIND ID. ALL RIGHTS

RESERVED.

14

FAQs

39. Apa yang akan saya lakukan setelah rotasi di stageAcceleration?

Setelah melewati 17 bulan rotasi di divisi yang berbeda-beda, kamu akan bekerja sama dengan teman-temanXPLORER lainnya untuk mengerjakan proyek yang sesuaidengan minat kalian dengan cara kerja yang barumenggunakan Design Thinking Principle. Ini akanmenjadi kesempatan untuk kamu yang memiliki ideinovatif dan kreatif untuk membawa penerobosan barudi MIND ID dan industri pertambangan.

40. Apa yang akan terjadi setelah saya lulus program?Setelah lulus program, kamu akan menjadi level BOD-3atau satu level dengan Manager/Assistant Manager(setiap anggota MIND ID mungkin memiliki penamaanlevel yang berbeda). Kamu juga akan mendapatkanpenempatan yang lebih permanen di MIND ID atau disalah satu perusahaan anggota MIND ID. Ini akanmenjadi kesempatan terbaik untuk akselerasi karir kamudi MIND ID karena dari Tim Program XPLORER akanterus memantau dan mendukung perjalanan karir kamumenjadi pemimpin MIND ID di masa depan.

23

Page 15: Program XPLORER

MIND ID L&D PROGRAM

© 2021 MIND ID. ALL RIGHTS

RESERVED.

15

FAQs

41. Apabila ada force majeure atau insiden selamamengikuti program XPLORER, apakah biaya atautanggungan lainnya akan ditangani oleh MIND ID?

MIND ID memberikan perlindungan kesehatan dankeselamatan Kerja untuk seluruh Pegawai yangbesarannya disesuaikan dengan kebijakan yang telahditetapkan.

42. Apabila saya terkena COVID-19 saat program berjalanyang menyebabkan saya tidak dizinkan untuk mengikutiprogram secara aktif dan lengkap, apakah akan diberikeringanan?

Kesehatan dan keselamatan kerja merupakan prioritasutama MIND ID dalam menjalankan operasinya. Tidakhanya keringanan, Peserta program yang tidak dapatmengikuti program secara aktif dikarenakan sakit jugaakan terus di monitor kondisinya!

Force Majeure

24