213
FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR 2017 PROSEDUR MUTU       

PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

  • Upload
    vukhanh

  • View
    236

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

2017

PROSEDUR MUTU  

 

 

 

   

Page 2: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

DAFTAR ISI  

PMFT - 01 : Prosedur Pelaksanaan KP/Magang/PKL

PMFT – 02 : Prosedur Pelaksanaan Perkuliahan

PMFT – 03 : Prosedur Pembuatan Surat Keterangan Lulus (SKL)

PMFT – 04 : Prosedur Pengajuan Yudisium

PMFT – 05 : Prosedur Penggantian Ijazah yang Hilang

PMFT – 06 : Prosedur Pengurusan Ijazah dan Transkrip Nilai

PMFT – 07 : Prosedur Pengurusan KHS

PMFT - 08 : Prosedur Penyelenggaraan Semester Antara

PMFT – 09 : Prosedur Pindah PT Lain

PMFT – 10 : Prosedur Tugas Akhir

PMFT – 11 : Prosedur Peminjaman Arsip

PMFT – 12 : Prosedur Peminjaman Inventaris

PMFT – 13 : Prosedur Penyelenggaraan Ujian Tengah Semester (UTS) dan Ujian Akhir Semester (UAS)

PMFT – 14 : Prosedur Pengajuan Pembimbing Tugas Akhir Eksternal

PMFT – 15 : Prosedur Pengelolaan Administrasi Kerja Sama

PMFT – 16 : Prosedur Pengurusan Surat Keluar

PMFT – 17 : Prosedur Pengurusan Surat Masuk

PMFT – 18 : Prosedur Pengajuan Ujian Susulan

PMFT – 19 : Prosedur Permintaan Alat Tulis Kantor

PMFT – 20 : Prosedur Permintaan Perbaikan dan Refill Tinta Printer

PMFT – 21 : Prosedur Penerbitan Surat Keterangan Aktif Kuliah Mahasiswa

PMFT – 22 : Prosedur Penerbitan Surat Keterangan Aktif Kuliah

PMFT – 23 : Prosedur Pemilihan Mahasiswa Berprestasi Tingkat Fakultas

PMFT – 24 : Prosedur Pelaksanaan Rapat

PMFT – 25 : Prosedur Pendaftaran Wisuda

PMFT – 26 : Prosedur Pengajuan Beasiswa

PMFT – 27 Prosedur Pengajuan Kegiatan Mahasiswa

PMFT – 28 : Prosedur Pengajuan Proposal Program Kreativitas Mahasiswa

PMFT – 29 : Prosedur Pengajuan Penugasan Perjalanan Dinas

PMFT – 30 : Prosedur Pengajuan Rencana Kerja Anggaran Tahunan (RKAT)

Page 3: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PMFT – 31 : Prosedur Pencairan RKAT

PMFT – 32 : Prosedur Pengajuan Honorarium Pembimbing Skripsi, Kerja Praktek, Akademik, Kelebihan SKS, Kelebihan Mengajar, Asisten Praktikum, Laboran dan Vakasi

PMFT – 33 : Prosedur Pengajuan Dana Kegiatan Mahasiswa

PMFT – 34 : Prosedur Pengajuan Biaya Perjalanan Dinas

PMFT – 35 : Prosedur Pengadaan Konsumsi Rapat

PMFT – 36 : Prosedur Monitoring Perkuliahan

PMFT – 37 : Prosedur Pembimbingan Akademik

PMFT – 38 : Prosedur Penyusunan Rencana dan Program Kerja

  

 

Page 4: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pelaksanaan KP/Magang/PKL

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 5: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PELAKSANAAN

KP/MAGANG/PKL

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-01

1. TUJUAN:

Prosedur ini dibuat agar pelaksanaan KP/Magang/PKL oleh mahasiswa

dapat berjalan dengan lancar dan efisien.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini dimulai dari pengajuan pelaksanaan KP/Magang/PKL sampai

input nilai KP/Magang/PKL ke sistem.

3. STANDAR:

3.1. Persyaratan KP/Magang/KKL:

3.1.1. Mahasiswa telah menempuh 80 sks bagi program diploma

3.1.2. Mahasiswa telah menempuh 100 sks bagi program sarjana

3.1.3. Pelaksanaan KP/Magang/KKL mnimal 1 (satu) bulan

4. DEFINISI:

4.1. KP/Magang/KKL adalah mata kuliah dengan bobot 2 sks yang

ditempuh oleh mahasiswa di sebuah instansi/perusahaan yang

relevan dengan spesialisasi mahasiswa.

5. PROSEDUR:

5.1 Mahasiswa mengisi form pengajuan KP/Magang/PKL melalui

laman www.ft.untidar.ac.id

5.2 Mahasiswa mencetak dan menyerahkan form pengajuan

KP/Magang/PKL ke TU jurusan dengan menyertakan KRS yang

menerangkan pengambilan mata kuliah KP/Magang/PKL.

Page 6: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PELAKSANAAN

KP/MAGANG/PKL

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-01

5.3 TU jurusan memeriksa kelengkapan persyaratan dan apabila telah

lengkap TU jurusan menandatangani form pengajuan

KP/Magang/PKL.

5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1

surat berlaku untuk 1 lembaga/perusahaan dengan kuota

mahasiswa maksimal 4 orang untuk satu kelompok).

5.5 Ketua Jurusan menandatangani surat ijin pelaksanaan

KP/Magang/PKL, dengan sebelumnya telah diparaf oleh TU

jurusan.

5.6 TU menyerahkan surat izin KP/Magang/PKL kepada mahasiswa.

5.7 Mahasiswa mengirimkan surat izin KP/Magang/PKL ke perusahaan

terkait.

5.8 Apabila surat izin ditolak oleh perusahaan terkait, maka mahasiswa

dapat melakukan pengajuan pelaksanaan KP/Magang/PKL ke

perusahaan yang lain.

5.9 Apabila surat izin diterima oleh perusahaan terkait, mahasiswa

mengirim surat penerimaan dari perusahaan ke jurusan.

5.10 Mahasiswa melakukan survey ke lokasi dan menyusun proposal

5.11 Jurusan menentukan dosen pembimbing KP/Magang/PKL.

5.12 TU jurusan memproses SK Pembimbing KP/Magang/PKL dengan

tanda tangan dari Dekan.

5.13 Mahasiswa berangkat ke lokasi KP/Magang/PKL dan

melaksanakan KP/Magang/PKL selama 1 bulan dengan membawa

surat tugas perintah KP/Magang/PKL dari jurusan.

5.14 Mahasiswa yang telah menyelesaikan KP/Magang/PKL wajib

menyusun laporan dengan didampingi dosen pembimbing

KP/Magang/PKL sesuai SK.

5.15 Mahasiswa melaksanakan seminar KP/Magang/PKL sesuai dengan

jadwal yang telah ditentukan.

Page 7: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PELAKSANAAN

KP/MAGANG/PKL

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-01

5.16 Mahasiswa mengumpulkan laporan KP/Magang/PKL.

5.17 TU Jurusan melakukan input nilai akhir KP/ Magang/PKL ke sistem.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Dekan

6.2. Ketua Jurusan

6.3. Dosen Pembimbing

6.4. Instansi/perusahaan terkait

6.5. Staff Tata Usaha

6.6. Mahasiswa

7. BAGAN ALIR

Page 8: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PELAKSANAAN

KP/MAGANG/PKL

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-01

8. CATATAN :

Pelaksanaan KP/Magang/PKL memiliki sasaran agar proses dapat

berjalan secara lancar dan efisien.

Page 9: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PELAKSANAAN

KP/MAGANG/PKL

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-01

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Surat tugas dosen pembimbing

9.2. Berita acara KP/Magang/KKL

Page 10: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

\

Prosedur Pelaksanaan Perkuliahan

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 11: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PELAKSANAAN PERKULIAHAN

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-02

1. TUJUAN:

Prosedur ini dibuat untuk meningkatkan efisiensi penyelenggaraan

perkuliahan dan memberikan pedoman dalam penyelenggaraan

perkuliahan.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini dimulai dari kegiatan persiapan perkuliahan dan pelaksanaan

perkuliahan.

3. STANDAR:

3.1. Minimal tatap muka 14 kali/semester dan maksimal 16 kali/semester

3.2. Mahasiswa yang berhak mengikuti kuliah adalah mahasiswa yang

berstatus aktif, mempunyai KTM yang masih berlaku, mengambil

mata kuliah sesuai dengan KRS, tercantum dalam presensi kuliah,

dan mentaati tata tertib.

4. DEFINISI:

4.1. Perkuliahan adalah aktivitas belajar mengajar yang diselenggarakan

di kelas sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan.

5. PROSEDUR:

5.1 Persiapan perkuliahan

5.1.1. Program studi menyusun draf jadwal perkuliahan

5.1.2. Program studi mengadakan rapat persiapan pelaksanaan

perkuliahan untuk menentukan dosen pengampu mata kuliah

Page 12: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PELAKSANAAN PERKULIAHAN

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-02

5.1.3. Jurusan/Program Studi menyerahkan draf jadwal perkuliahan

ke bagian akademik disertai dengan nama dosen pengampu

masing-masing mata kuliah

5.1.4. Dosen menginput RPS (Rencana Pembelajaran Semester)

pada portal http://simokul.untidar.ac.id.

5.1.5. Jurusan/Program Studi mengumumkan jadwal perkuliahan

5.2. Pelaksanaan perkuliahan

5.2.1. Dosen melakukan log in ke portal http://simokul.untidar.ac.id,

kemudian membuka kelas.

5.2.2. Dosen melakukan presensi mahasiswa melalui portal

http://simokul.untidar.ac.id.

5.2.3. Dosen hadir tepat waktu di ruang kelas dan memberikan

perkuliahan sesuai dengan jadwal kuliah dan alokasi waktu

yang ditentukan

5.2.4. Dosen mengisi jurnal perkuliahan sesuai dengan topik

perkuliahan yang akan diajarkan

5.2.5. Mahasiswa melakukan validasi melalui portal

http://simokul.untidar.ac.id

5.2.6. Dosen menutup kelas melalui portal

http://simokul.untidar.ac.id

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Prodi/jurusan

6.2. Dosen Pengampu

6.3. Staff Tata Usaha

6.4. Mahasiswa

7. BAGAN ALIR

Page 13: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PELAKSANAAN PERKULIAHAN

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-02

Page 14: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PELAKSANAAN PERKULIAHAN

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-02

8. CATATAN :

Pelaksanaan perkuliahan memiliki sasaran agar proses dapat berjalan

secara lancar dan efisien.

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Presensi kehadiran mahasiswa.

9.2. Jurnal perkuliahan.

Page 15: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pembuatan Surat Keterangan Lulus (SKL)

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 16: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PEMBUATAN

SURAT KETERANGAN LULUS (SKL)

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-03

1. TUJUAN:

Prosedur ini dibuat untuk memberikan panduan bagi staf akademik dalam

pembuatan SKL agar proses dapat berjalan lancar dan efisien.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini meliputi proses pengajuan pembuatan SKL sampai

penerbitan SKL yang telah disahkan.

3. STANDAR:

3.1. Mahasiswa telah melengkapai persyaratan akademik dengan

menyelesaikan semua mata kuliah (beban studi kumulatif) sesuai

dengan kurikulum program studi dengan IPK minimal 2,50

(dibuktikan dengan bukti tutup teori dan transkrip nilai).

3.2. Mahasiswa telah melengkapi seluruh persyaratan administrasi yang

telah ditentukan.

4. DEFINISI:

4.1. Surat keterangan lulus sementara adalah surat keterangan yang

diberikan kepada lulusan yang ijazahnya masih dalam proses

penyelesaian pejabat yang berwenang (tanda tangan Dekan dengan

paraf Kajur)

5. PROSEDUR:

5.1. Mahasiswa mengajukan permohonan pembuatan SKL dengan

membawa syarat-syarat yang telah ditentukan :

Page 17: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PEMBUATAN

SURAT KETERANGAN LULUS (SKL)

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-03

5.1.1. Hasil/bukti tutup teori

5.1.2. Bukti penyerahan skripsi di perpustakaan jurusan

5.1.3. Bukti/berkas lulus skripsi

5.1.4. KHS/transkrip nilai

5.1.5. Pasfoto berwarna (3x4 cm) sebanyak 2 lembar

5.2. Mahasiswa mengisi form blangko permohonan pembuatan SKL.

5.3. TU Jurusan mengecek kelengkapan dan kebenaran berkas

persyaratan permohonan SKL.

5.4. Apabila belum lengkap, mahasiswa harus melengkapi persyaratan

yang masih kurang. Apabila telah lengkap, TU Jurusan akan

memproses pembuatan SKL.

5.5. Surat Keterangan Lulus diparaf oleh Ketua Jurusan.

5.6. Surat Keterangan Lulus ditandatangani oleh Dekan.

5.7. Mahasiswa dapat mengambil SKL yang telah disahkan di bagian

akademik Prodi

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Dekan

6.2. Ketua Jurusan

6.3. Staff Tata Usaha

6.4. Mahasiswa yang bersangkutan

7. BAGAN ALIR

Page 18: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PEMBUATAN

SURAT KETERANGAN LULUS (SKL)

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-03

8. CATATAN :

Pembuatan Surat Keterangan Lulus (SKL) memiliki sasaran agar proses

dapat berjalan secara lancar dan efisien.

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Formulir permohonan SKL.

9.2. Surat Keterangan Lulus (SKL).

Page 19: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pengajuan Yudisium

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 20: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN

YUDISIUM

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-04

1. TUJUAN:

Prosedur ini dibuat agar pelaksanaan pengajuan yudisium oleh

mahasiswa dapat berjalan secara efisien.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini dimulai dari pendaftaran yudisium oleh mahasiswa sampai

pelaksanaan yudisium.

3. STANDAR:

3.1. Yudisium dilaksanakan 2 kali dalam setahun dan ditetapkan

berdasarkan SK Dekan.

3.2. Penyelenggaraan yudisium diatur oleh fakultas dengan format berita

acara yang telah ditetapkan oleh universitas.

3.3. Persyaratan pengajuan yudisium:

3.4.1. Menunjukkan fotokopi penetapan kelulusan untuk dicek oleh

petugas fakultas dengan menyerahkan 1 lembar fotokopi

3.4.2. Menunjukkan kuitansi asli pembayaran uang penyelenggaraan

wisuda dan menyerahkan fotokopi 1 lembar

3.4. Berdasarkan peraturan akademik Universitas, predikat yudisium

terdiri dari:

3.5.1. IPK (2,76 – 3,00) : memuaskan

3.5.2. IPK (3,01 – 3,50) : sangat memuaskan

3.5.2. IPK (3,51 – 4,00) : dengan pujian (cumlaude)

Page 21: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN

YUDISIUM

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-04

Khusus predikat cumlaude, masa studi maksimal 8 semester (S-1)

dan 6 semester (Diploma III) dengan tidak ada nilai D dan tidak

pernah mengulang mata kuliah.

4. DEFINISI:

4.1. Yudisium adalah proses akademik yang menyangkut penetapan nilai

dan kelulusan mahasiswa dari seluruh proses akademik.

4.2. Mahasiswa yang dimaksud adalah mahasiswa yang telah memenuhi

semua kewajiban dan persyaratan administrasi.

5. PROSEDUR:

5.1. Mahasiswa mendaftar yudisium dengan menyerahkan fotokopi SPK

dan kuitansi asli pembayaran wisuda.

5.2. BAKPK mengecek data dan mendaftar mahasiswa yang ikut

yudisium.

5.3. Dekan menerbitkan SK Yudisium dan surat undangan.

5.4. Fakultas melaksanakan yudisium.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Dekan

6.2. Fakultas

6.3. Mahasiswa yang bersangkutan

7. BAGAN ALIR

Page 22: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN

YUDISIUM

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-04

8. CATATAN :

Pengajuan yudisium Fakultas Teknik memiliki sasaran agar proses dapat

berjalan secara efisien.

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Form berita acara yudisium (universitas).

9.2. SK Yudisium.

9.3. Daftar nama peserta yudisium.

9.4. Surat undangan yudisium.

Page 23: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN

YUDISIUM

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-04

Page 24: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Penggantian Ijazah yang Hilang

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 25: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGGANTIAN IJAZAH YANG

HILANG

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-05

1. TUJUAN:

Prosedur ini dibuat untuk memberikan petunjuk dan kemudahan bagi

alumni dalam penggantian ijazah sehingga dapat berjalan dengan lancar

dan efisien.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini meliputi proses pengajuan penggantian ijazah yang hilang

sampai diterbitkannya surat keterangan pengganti ijazah.

3. STANDAR:

3.1. Mahasiswa menyerahkan persyaratan dokumen berupa surat

kehilangan dari kepolisian, fotokopi KTP, dan fotokopi Kartu Alumni.

3.2. Mahasiswa membuat surat permohonan ke Rektor

4. DEFINISI:

4.1. Surat keterangan pengganti ijazah adalah bukti sah yang dapat

digunakan sebagai pengganti ijazah asli karena hilang atau alasan

lain.

5. PROSEDUR:

5.1. Alumni mengajukan permohonan pengganti ijazah ke TU Fakultas

dengan menyerahkan beberapa persyaratan (jika ijazah hilang):

5.1.1. Surat kehilangan dari kepolisian

5.1.2. Fotokopi KTP (KTP asli dibawa)

5.1.3. Fotokopi Kartu Alumni (Kartu Alumni asli dibawa)

5.2. Jika ijazah cacat/rusak, persyaratan yang harus dilengkapi

diantaranya:

Page 26: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGGANTIAN IJAZAH YANG

HILANG

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-05

Ijazah yang cacat/rusak

5.2.1. Fotokopi KTP (KTP asli dibawa)

5.2.2. Fotokopi Kartu Alumni (Kartu Alumni asli dibawa)

5.3. Alumni mengisi form penggantian ijazah

5.4. Apabila ijazah cacat karena kesalahan pencetakan, alumni langsung

datang ke BAKPK

5.5. Apabila ijazah hilang, alumni mengisi surat pernyataan tidak akan

meminta ijazah kembali.

5.6. TU Fakultas memfotokopi arsip ijazah.

5.7. Fotokopi/salinan dilegalisir basah oleh Dekan, dengan sebelumnya

telah diparaf oleh Ketua Jurusan.

5.8. Alumni menerima surat keterangan pengganti ijazah dan

dilaminating serta membayar administrasi ke Fakultas.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Dekan

6.2. Ketua Jurusan

6.3. Staff Tata Usaha

6.4. Alumni

7. BAGAN ALIR

Page 27: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGGANTIAN IJAZAH YANG

HILANG

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-05

8. CATATAN :

Penggantian ijazah yang hilang memiliki sasaran agar proses dapat

berjalan secara lancar dan efisien.

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Formulir penggantian ijazah.

9.2. Formulir surat pernyataaan tidak meminta ijazah kembali Transkrip

nilai.

Page 28: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pengurusan Ijazah dan Transkrip Nilai

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 29: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGURUSAN IJAZAH DAN

TRANKSRIP NILAI

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-06

1. TUJUAN:

Prosedur ini dibuat untuk menjamin kelancaran dalam pengurusan ijazah

dan transkrip sehingga prosesnya dapat berjalan dengan efisien dan

menjamin validasi nilai untuk kepentingan mahasiswa.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini meliputi proses pengecekan data mahasiswa yang akan

diwisuda sampai penerbitan ijazah dan transkrip nilai.

3. STANDAR:

3.1. Keterlambatan penerbitan Ijazah dan Transkrip nilai maksimal 1

bulan setelah wisuda dengan surat pemberitahuan.

4. DEFINISI:

4.1. Transkrip nilai adalah salinan nilai hasil studi mahasiswa pada

program pendidikan akademik yang memuat semua nilai-nilai mata

kuliah, indeks prestasi, perolehan seluruh sks yang telah

dikumpulkan serta indeks prestasi kumulatif.

4.2. Ijazah adalah surat tanda tamat belajar peserta didik setelah yang

bersangkutan menyelesaikan studinya.

5. PROSEDUR:

5.1 BAKPK meminta data kepada fakultas terkait mahasiswa yang akan

diwisuda, data tersebut meliputi:

5.1.1. Nama mahasiswa

5.1.2. Nomor Pokok Mahasiswa (NPM)

Page 30: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGURUSAN IJAZAH DAN

TRANKSRIP NILAI

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-06

5.1.3. Tanggal kelulusan

5.1.4. Transkrip nilai sementara

5.2 BAKPK memproses pembuatan ijazah dan transkrip nilai.

5.3 Tata Usaha (TU) Fakultas mengecek hasil cetakan ijazah dan

transkrip nilai bersama dengan calon wisuda.

5.4 Apabila hasil cetakan ijazah dan transkrip nilai belum valid, hasil

cetakan dikembalikan ke BAKPK untuk dicetak ulang.

5.5 Apabila hasil cetakan ijazah dan transkrip nilai sudah valid, Ijazah

dan transkrip nilai diparaf oleh Ketua Jurusan.

5.6 Ijazah dan transkrip nilai yang telah diparaf Ketua Jurusan,

ditandatangani oleh Dekan.

5.7 TU Fakultas menyerahkan ijazah dan transkrip nilai ke BAKPK untuk

disahkan oleh Rektor.

5.8 BAKPK dan TU Fakultas menerbitkan ijazah dan transkrip nilai dan

melakukan pengarsipan (ijazah dan transkrip Nilai diserahkan saat

wisuda).

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. BAKPK

6.2. Dekan

6.3. Ketua Jurusan

6.4. Staff Tata Usaha

6.5. Mahasiswa yang bersangkutan

7. BAGAN ALIR

Page 31: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGURUSAN IJAZAH DAN

TRANKSRIP NILAI

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-06

8. CATATAN :

Pengurusan ijazah dan transkrip nilai memiliki sasaran agar proses dapat

berjalan secara lancar dan efisien.

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Ijazah.

9.2. Transkrip nilai

Page 32: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pengurusan KHS

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 33: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGURUSAN KHS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-07

1. TUJUAN:

Prosedur ini dibuat untuk memberikan pedoman bagi mahasiswa dalam

pengurusan KHS sehingga prosesnya dapat berjalan dengan efisien.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini meliputi proses pengajuan pengurusan KHS sampai

pencetakan KHS.

3. STANDAR:

Kemajuan yang dicapai oleh mahasiswa harus dimonitor dan direkam

secara tersistem, diumpanbalikkan ke mahasiswa dan diperbaiki secara

berkala.

4. DEFINISI:

4.1. Kartu Hasil Studi (KHS) adalah kartu yang memuat nilai-nilai

evaluasi, Indeks Prestasi Semester (IPS) dan Indeks Prestasi

Kumulatif (IPK) yang telah dicapai oleh mahasiswa berdasarkan

rencana studinya.

5. PROSEDUR:

5.1. Mahasiswa mengajukan permohonan pencetakan KHS ke TU

jurusan.

5.2. TU jurusan memproses pencetakan KHS dengan mengakses laman

www.sia.untidar.ac.id dengan waktu proses minimal 1 hari kerja.

Page 34: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGURUSAN KHS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-07

5.3. TU jurusan mencetak KHS dengan sebelumnya memberikan nomor

surat jurusan pada KHS.

5.4. Ketua Jurusan menandatangani KHS

5.5. TU jurusan mengarsip dan menyerahkan KHS asli kepada

mahasiswa

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Ketua Jurusan dan/atau Ketua Program Studi

6.2. Staff Tata Usaha

6.3. Mahasiswa yang bersangkutan

7. BAGAN ALIR

Page 35: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGURUSAN KHS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-07

8. CATATAN :

Pengurusan KHS Fakultas Teknik memiliki sasaran agar proses dapat

berjalan secara efisien

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Kartu Hasil Studi (KHS).

Page 36: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Penyelenggaraan Semester Antara

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 37: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENYELENGGARAAN SEMESTER ANTARA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-08

1. TUJUAN:

Prosedur ini dibuat agar penyelenggaraan semester antara dapat berjalan

dengan lancar untuk perbaikan nilai dan kelancaran kelangsungan studi.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini meliputi proses persiapan penyelenggaraan semester antara

sampai evaluasi penyelenggaraan semester antara.

3. STANDAR:

3.1. Persyaratan penyelenggaraan semester antara:

3.1.1. Kuota minimal peserta 20 mahasiswa.

3.1.2. Mata kuliah yang diprogram dalam semester antara sudah

pernah ditempuh dengan nilai maksimal C.

3.1.3. Beban maksimum mata kuliah yang diambil maksimum 9 sks

(3 mata kuliah).

4. DEFINISI:

4.1. Semester antara adalah penyelenggaraan perkuliahan diantara akhir

semester genap tahun ajaran tertentu dan menjelang pelaksanaan

semester ganjil tahun ajaran berikutnya.

5. PROSEDUR:

5.1. Jurusan mengumumkan daftar mata kuliah yang ditawarkan

semester antara.

5.2. Mahasiswa yang akan mengikuti semester antara membayar uang

kuliah dengan beban maksimum 9 sks (3 mata kuliah).

5.3. Mahasiswa mengisi KRS.

Page 38: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENYELENGGARAAN SEMESTER ANTARA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-08

5.4. Bagian akademik menyusun absensi untuk peserta masing-masing

mata kuliah yang ditawarkan dalam semester antara.

5.5. Dosen melaksanakan perkuliahan sebanyak 3 kali dalam satu

minggu atau 15 kali dalam satu semester antara, sudah termasuk

UTS dan UAS.

5.6. Hasil evaluasi mahasiswa dalam semester antara segera

disampaikan ke staf jurusan setelah pelaksanaan evaluasi belajar

dilakukan.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Dosen

6.2. Staff Tata Usaha

6.3. Mahasiswa yang bersangkutan

7. BAGAN ALIR

Page 39: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENYELENGGARAAN SEMESTER ANTARA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-08

8. CATATAN :

Penyelenggaraan semester antara memiliki sasaran agar proses dapat

berjalan secara lancar dan efisien.

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Jadwal pelaksanaan semester antara.

Page 40: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pindah PT Lain

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 41: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PINDAH PT LAIN

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-09

1. TUJUAN:

Prosedur ini dibuat untuk menjamin penyelenggaraan perpindahan

mahasiswa Fakultas Teknik ke perguruan tinggi lain dapat berjalan

dengan tertib dan lancar sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini meliputi proses perpindahan mahasiswa Fakultas Teknik ke

perguruan tinggi lain berdasar pada syarat-syarat dan kualifikasi yang

telah ditentukan.

3. STANDAR:

3.1. Mahasiswa tidak memiliki kewajiban kepada fakultas dan/atau

universitas

3.2. Permohonan diajukan maksimal 2 bulan sebelum semester gasal

dimulai

3.3. Mahasiswa melengkapi berkasi persyaratan pindah PT lain yaitu:

3.3.1. Transkrip nilai

3.3.2. Bagi prodi S1 telah menempuh 3 semester yang ditunjukkan

dengan KRS dan KHS semester yang telah ditempuh

3.3.3. Bagi mahasiswa prodi D3 telah menempuh dua semester

yang ditunjukkan dengan KRS dan KHS semester yang telah

ditempuh.

4. DEFINISI:

4.1. Perpindahan mahasiswa ke perguruan tinggi lain adalah proses

perpindahan seorang mahasiswa dari Fakultas Teknik ke perguruan

tinggi lain dengan berdasarkan syarat-syarat dan kualifikasi yang

telah ditentukan oleh UNTIDAR dan Fakultas Teknik UNTIDAR.

Page 42: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PINDAH PT LAIN

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-09

5. PROSEDUR:

5.1. Mahasiswa melengkapi berkas persyaratan pindah PT lain.

5.2. Apabila telah lengkap, mahasiswa mengajukan permohonan

penerbitan surat rekomendasi jurusan yang diketahui Dekan.

5.3. TU Jurusan menyusun draf surat rekomendasi.

5.4. Apabila disetujui, Ketua Jurusan menandatangani surat

rekomendasi.

5.5. Dekan menandatangani surat rekomendasi.

5.6. Rektor mengeluarkan surat keterangan pindah

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Dekan

6.2. Ketua Jurusan

6.3. Staff Tata Usaha

6.4. Mahasiswa yang bersangkutan

7. BAGAN ALIR

Page 43: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PINDAH PT LAIN

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-09

8. CATATAN :

Pindah PT lain memiliki sasaran agar proses dapat berjalan secara lancar

dan efisien.

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Surat rekomendasi pindah PT lain.

Page 44: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Tugas Akhir

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 45: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR TUGAS AKHIR

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-10

1. TUJUAN:

Prosedur ini dibuat agar penyelenggaraan penulisan dan bimbingan tugas

akhir dapat berjalan dengan tertib dan lancar.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini meliputi mekanisme:

a. Pengajuan judul/tema

b. Pengajuan pembimbing tugas akhir

c. Seminar proposal

d. Pembimbingan tugas akhir

e. Ujian tugas akhir

3. STANDAR:

3.1. Tugas akhir diprogram sebagai syarat kelulusan mahasiswa program

S1 (Skripsi) dan program Diploma Tiga (Laporan Akhir).

3.2. Persyaratan pengajuan tugas akhir:

3.1.1. telah menempuh 100 sks bagi program diploma;

3.1.2. telah menempuh 110 sks bagi program sarjana;

3.1.3. bagi mahasiswa program sarjana telah lulus mata kuliah

Metodologi Penelitian atau sejenis dengan nilai minimal C;

3.1.4. IPK minimal 2.0, dengan nilai D maksimum 8 sks tanpa nilai

E.

3.2. Mahasiswa yang mengambil mata kuliah tugas akhir sudah

memenuhi syarat administratif:

3.2.1. telah melakukan registrasi ulang sebagai mahasiswa

UNTIDAR;

Page 46: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR TUGAS AKHIR

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-10

3.2.2. melakukan KRS mata kuliah tugas akhir

3.2.3. telah mengisi formulir pengajuan tugas akhir yang disediakan

oleh jurusan/program studi.

3.3. Penetapan pembimbing dan penguji merupakan kewenangan dari

Ketua Jurusan/Program Studi akan memilih berdasarkan kompetensi

yang sesuai dengan tema tugas akhir.

3.4. Tahapan dalam pembimbingan penulisan tugas akhir berurutan

adalah:

3.4.1. pengajuan judul/tema;

3.4.2. pembimbingan penulisan proposal;

3.4.3. seminar proposal;

3.4.4. pembimbingan penulisan tugas akhir;

3.4.5. ujian tugas akhir.

3.5. Pembimbingan penulisan tugas akhir hanya berlangsung selama

satu semester. Jika belum selesai akan ditambahkan satu semester

berikutnya. Apabila belum selesai juga dalam 2 (dua) semester,

maka pembimbing harus berkonsultasi pada Ketua Jurusan/Program

Studi untuk menentukan keberlanjutan penyelesaian tugas akhir.

3.6. Selama bimbingan tugas akhir, mahasiswa wajib membawa kartu

bimbingan.

3.7. Syarat untuk mengikuti ujian tugas akhir:

3.7.1. terdaftar sebagai mahasiswa aktif UNTIDAR;

3.7.2. telah menulis tugas akhir sesuai dengan format yang berlaku

di UNTIDAR;

3.7.3. tugas akhir telah disetujui oleh para pembimbing untuk diuji;

3.7.4. mengisi formulir ujian tugas akhir rangkap 2 (dua), diketahui

oleh dosen para pembimbing yang menyatakan tugas akhir

siap untuk diujikan dan diserahkan kepada Jurusan/Prodi;

3.7.5. menyerahkan naskah rangkap 4 kepada Jurusan;

Page 47: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR TUGAS AKHIR

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-10

3.7.6. menyerahkan fotokopi legalisir sertifikat TOEFL yang

diterbitkan UNTIDAR dengan score minimal 400;

3.8. mahasiswa dinyatakan lulus ujian tugas akhir dengan revisi

maksimal 3 minggu setelah ujian dilaksanakan. Jika melewati

tenggang waktu dari ketentuan tersebut, maka mahasiswa

dinyatakan gugur dan wajib menyusun proposal tugas akhir baru;

3.9. perbaikan tugas akhir harus dikonsultasikan dengan tim pembimbing

dan tim penguji dalam waktu yang telah ditetapkan dan disepakati

pada saat ujian tugas akhir dengan membawa catatan dari Tim

Penguji yang diterima pada saat ujian tugas akhir. Setelah disetujui

dan ditandatangani oleh dosen penguji dan dosen pembimbing,

laporan tugas akhir dijilid dengan sampul sesuai warna yang

ditentukan masing-masing Jurusan/Prodi dengan tulisan emas dan

diserahkan kepada jurusan/program studi rangkap 4;

3.10. mahasiswa dinyatakan lulus ujian tugas akhir apabila memperoleh

nilai sekurang-kurangnya 56 atau C.

4. DEFINISI:

4.1. Tugas akhir adalah karya ilmiah yang disusun menurut kaidah

keilmuan dan ditulis berdasarkan kaidah Bahasa Indonesia, di

bawah pengawaasan atau pengarahan dosen pembimbing untuk

memenuhi kriteria-kriteria kualitas yang telah ditetapkan sesuai

keilmuannya masing-masing. Skripsi untuk mahasiswa program

sarjana (S1) dan Laporan Akhir untuk mahasiswa program diploma

tiga (D3).

4.2. Dosen pembimbing adalah dosen yang telah memenuhi syarat

tertentu dan mendapatkan tugas dari Dekan untuk melakukan

Page 48: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR TUGAS AKHIR

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-10

pembimbingan. Pembimbing tugas akhir terdiri dari pembimbing

utama dan pembimbing pendamping.

4.3. IPK adalah Indeks Prestasi Kumulatif

5. PROSEDUR:

5.1. Mahasiswa mengajukan judul/tema tugas akhir kepada Ketua

Program Studi.

5.2. Ketua Jurusan/Ketua Prodi melakukan review untuk persetujuan

dengan pertimbangan:

5.2.1. Kesesuaian dengan bidang ilmu Kajian Prodi (road map)

5.2.2. Orisinalitas judul/tema

5.2.3. Ketersediaan dosen pembimbing (yang memiliki keahlian

sesuai judul/tema)

5.3. Apabila tidak disetujui, mahasiswa kembali mengajukan judul/tema

tugas akhir yang baru kepada Ketua Prodi.

5.4. Apabila disetujui, Kajur/KaProdi menetapkan dosen pembimbing

tugas akhir.

5.5. Mahasiswa melakukan konsultasi dan bimbingan proposal tugas

akhir.

5.6. Dosen pembimbing bersama dengan mahasiswa berkoordinasi

dengan penguji untuk penjadwalan seminar proposal.

5.7. Mahasiswa menyerahkan proposal yang telah digandakan

sebanyak 3 eksemplar ke TU jurusan.

5.8. TU jurusan membuat surat undangan seminar proposal dan

menyerahkannya kepada dosen pembimbing dan penguji.

5.9. Mahasiswa melaksanakan seminar proposal tugas akhir.

5.10. TU jurusan memproses SK Pembimbing tugas akhir.

5.11. Dekan menandatangani SK Pembimbing tugas akhir.

Page 49: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR TUGAS AKHIR

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-10

5.12. Mahasiswa melakukan revisi proposal (jika diperlukan) dan

meminta persetujuan dosen pembimbing.

5.13. Apabila tidak disetujui, mahasiswa perlu melakukan revisi proposal

kembali.

5.14. Apabila disetujui, mahasiswa mulai melaksanakan kegiatan

konsultasi dan bimbingan tugas akhir.

5.15. Dosen pembimbing memberikan proses konsultasi dan

pemBimbingan.

5.16. Mahasiswa melaksanakan penyelesaian tugas akhir dan kesiapan

mengikuti ujian.

5.17. Dosen pembimbing melakukan review akhir.

5.18. Apabila disetujui, mahasiswa melakukan persiapan ujian tugas

akhir.

5.19. Dosen pembimbing menyetujui tugas akhir siap untuk diujikan.

5.20. Mahasiswa menyerahkan tugas akhir dan dokumen pendukung

lainnya yang telah digandakan sebanyak 4 eksemplar ke TU

jurusan.

5.21. TU jurusan memproses surat undangan sidang tugas akhir dan

menyerahkan ke dosen pembimbing dan penguji dan tembusannya

kepada mahasiswa yang bersangkutan.

5.22. Mahasiswa melaksanakan ujian tugas akhir.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Dekan

6.2. Ketua Jurusan

6.3. Dosen Pembimbing

6.4. Staff Tata Usaha

6.5. Mahasiswa

Page 50: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR TUGAS AKHIR

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-10

7. BAGAN ALIR

Page 51: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR TUGAS AKHIR

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-10

8. CATATAN :

Tugas akhir memiliki sasaran agar proses dapat berjalan secara lancar

dan efisien.

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Buku pedoman penulisan tugas akhir.

9.2. SK Pembimbing tugas akhir.

9.3. Surat pengajuan judul/tema tugas akhir.

9.4. Kartu bimbingan tugas akhir.

Page 52: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Peminjaman Arsip

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 53: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PEMINJAMAN

ARSIP

Tanggal Revisi : -

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 11

1. TUJUAN:

Prosedur ini ditetapkan untuk menjamin agar peminjaman arsip Fakultas

Teknik Universitas Tidar dapat berjalan secara tertib, efektif dan efisien

serta terdokumentasi dengan baik.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini mencakup prosedur peminjaman arsip di lingkungan Fakultas

Teknik Universitas Tidar.

3. STANDAR:

3.1. Fakultas Teknik UNTIDAR harus dapat memberikan pelayanan

akademik kepada mahasiswa dan dosen yang akuntabel,

transparan, partisipatif dan berkualitas.

3.2. Proses-proses pokok kegiatan di Fakutas Teknik UNTIDAR harus

terdefinisikan dengan jelas dan tersedia indikator untuk menilai

kinerjanya dan harus jelas penanggung jawab dan pelaksanaanya.

4. DEFINISI:

4.1. Arsip adalah dokumen tertulis (misalnya surat, akta, dan

sebagainya), lisan (misalnya pidato, ceramah, dan sebagainya),

atau bergambar (misalnya foto, film, dan sebagainya) dari waktu

yang lampau, disimpan dalam media tulis (kertas), elektronik (pita

kaset, pita video, harddisc komputer, dan sebagainya), dikeluarkan

oleh instansi resmi, disimpan dan dipelihara di tempat khusus untuk

referensi.

Page 54: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PEMINJAMAN

ARSIP

Tanggal Revisi : -

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 11

4.2. Data base adalah kumpulan data yang disimpan secara sistematis

di dalam komputer yang dapat diolah atau dimanipulasi

menggunakan perangkat lunak (program aplikasi) untuk

menghasilkan informasi.

5. PROSEDUR:

5.1. Unit Kerja mengajukan peminjaman ke Kasubag Umum dan

Perlengkapan.

5.2. Staff TU/Kasubag Umum dan Perlengkapan memproses arsip dari

data base atau manual dari rak dan diserahkan ke peminjam dan

dicatat di formulir/buku peminjaman.

5.3. Unit Kerja menerima arsip yang dimaksudkan dan mengisi

formulir/buku peminjaman.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Unit Kerja

6.2. Staff Tata Usaha Fakultas/Kasubag Umum dan Perlengkapan

7. BAGAN ALIR

Page 55: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PEMINJAMAN

ARSIP

Tanggal Revisi : -

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 11

Peminjaman Arsip FT UNTIDAR

Unit KerjaStaff TU Dekanat/

Kasubag Umum dan Perlengkapan

Mulai

Mengajukan surat peminjaman ke Kasubag Umum

dan Perkap

Menerima pengajuan

peminjaman

Memproses arsip dari data base

atau manual dari rak

Menyerahkan ke peminjam

Mencatat di formulir/buku peminjamanMenerima arsip

mengisi formulir/buku peminjaman

Selesai

Page 56: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PEMINJAMAN

ARSIP

Tanggal Revisi : -

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 11

8. CATATAN :

Peminjama arsip Fakultas Teknik memiliki sasaran peminjaman arsip yang

tertib, rapi, arsip-arsip yang ada dan dipinjam dapat terdokumentasi dengan

baik dan mudah dilacak.

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Formulir peminjaman arsip

Page 57: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Peminjaman Inventaris

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 58: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PEMINJAMAN INVENTARIS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 12

1. TUJUAN:

Prosedur ini ditetapkan untuk menjamin agar peminjaman inventaris

Fakultas Teknik Universitas Tidar dapat berjalan secara tertib, teratur,

efektif dan efisien serta terdokumentasi dengan baik.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini mencakup proses peminjaman inventaris di lingkungan

Fakultas Teknik Universitas Tidar.

3. STANDAR:

3.1. Semua fasilitas sarana dan prasarana di lingkungan Fakultas

Teknik UNTIDAR harus dipelihara secara teratur.

3.2. Fakultas Teknik UNTIDAR harus dapat menyediakan sarana dan

prasarana yang mendukung proses pelayanan kepada sivitas

akademika di lingkungan Fakultas Teknik UNTIDAR.

3.3. Proses-proses pokok kegiatan di Fakutas Teknik UNTIDAR harus

terdefinisikan denga n jelas dan tersedia indikator untuk menilai

kinerjanya dan harus jelas penanggung jawab dan pelaksanaanya.

4. DEFINISI:

4.1. Sarana adalah alat atau media yang dipakai untuk maksud atau

tujuan tertentu

4.2. Prasarana adalah segala sesuatu yang merupakan penunjang

utama terselenggaranya suatu proses.

Page 59: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PEMINJAMAN INVENTARIS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 12

4.3. Inventaris adalah daftar yang memuat semua barang milik Fakultas

Teknik Universitas Tidar yang dipakai dalam melaksanakan tugas.

4.4. Disposisi adalah perintah atau penjelasan dari Dekan mengenai

urusan yang termuat dalam suatu surat dinas, yang dituliskan pada

lembar khusus.

5. PROSEDUR:

5.1. Mahasiswa, unit kerja, atau pihak yang berkepentingan membuat

surat peminjaman inventaris.

5.2. Staff TU Dekanat menyerahkan kepada Dekan.

5.3. Dekan memproses surat dan disposisi ke Wakil Dekan Bidang

Keuangan dan Kemahasiswaan.

5.4. Wakil Dekan Bidang Keuangan dan Kemahasiswaan

menyetujui/tidak menyetujui.

5.5. Staff TU Dekanat menerima surat peminjaman inventaris dan

memproses peminjaman inventaris.

5.6. Mahasiswa unit kerja, atau pihak yang berkepentingan menunjukkan

KTM atau jaminan lain (KTP/SIM) dan mengisi buku peminjaman

Inventaris.

5.7. Jaminan dapat diambil jika peminjam telah mengembalikan

inventaris yang dipinjam.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Staff Tata Usaha Dekanat

6.2. Dekan

6.3. Wakil Dekan Bidang Keuangan dan Kemahasiswaan

6.4. Mahasiswa unit kerja, atau pihak yang berkepentingan (peminjam)

Page 60: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PEMINJAMAN INVENTARIS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 12

7. BAGAN ALIR

Peminjaman Inventaris Fakultas Teknik UNTIDAR

Mahasiswa/Unit Kerja Staff TU Dekanat Dekan Wakil Dekan II

Mulai

Memproses surat dan disposisi

kepada Wadek IISetuju/Tidak?

Membuat surat peminjaman

inventaris

Menyerahkan pada Dekan

Menerima surat peminjaman

inventaris dan memproses peminjaman

inventaris

Menolak surat peminjaman

inventaris

Selesai

Tifak

Menyerahkan KTM/KTP dan mengisi buku peminjaman Inventaris

Menerima surat penolakan

peminjaman inventaris

Ya

8. CATATAN :

Prosedur peminjaman inventaris Fakultas Teknik memiliki sasaran

pengurusan inventaris yang tertib, rapi, teratur, daftar inventaris barang di

Page 61: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PEMINJAMAN INVENTARIS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 12

Fakultas Teknik terdokumentasi dengan baik dan barang yang dipinjam

dapat mudah dilacak.

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

4.1. Formulir peminjaman inventaris Fakultas Teknik

4.2. Formulir persetujuan peminjaman inventaris Fakultas Teknik

4.3. Formulir daftar peminjaman inventaris

Page 62: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Penyelenggaraan Ujian Tengah Semester (UTS) dan Ujian Akhir Semester (UAS)

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 63: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENYELENGGARAAN UTS

DAN UAS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 13

1. TUJUAN:

Prosedur ini ditetapkan untuk menjamin agar penyelenggaraan Ujian

Tengah Semester (UTS) dan Ujian Akhir Semester (UAS) Fakultas Teknik

Universitas Tidar dapat berjalan secara efektif dan efisien serta tepat

sasaran sesuai dengan hasil yang diharapkan.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini mencakup proses penyelenggaraan Ujian Tengah Semester

(UTS) dan Ujian Akhir Semester (UAS) di lingkungan Fakultas Teknik

Universitas Tidar.

3. STANDAR:

3.1. Ujian dilaksanakan dalam bentuk ujian tertulis atau ujian praktik.

Cara ujian yang diselenggarakan disesuaikan dengan sifat kegiatan

pendidikan dan jumlah mahasiswa. Ujian utama dilakukan sesuai

kalender akademik.

3.2. Ujian dilakukan harus dapat :

a. Menilai tingkat pemahaman mahasiswa terhadap isi materi

pembelajaran dan penugasan yang diberikan.

b. Mengetahui kemampuan mahasiswa atau kompetensi

mahasiswa dalam mengikuti kegiatan pendidikan.

3.3. Ujian diselenggarakan sekurang-kurangnya dua kali, yaitu satu

ujian sisipan/tengah semester dan satu kali ujian akhir semester.

Pelaksanaan ujian sisipan dan ujian akhir semester untuk kegiatan

pendidikan diatur oleh seksi akademik dan kemahasiswaan serta

disesuaikan dengan kalender akademik Universitas.

Page 64: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENYELENGGARAAN UTS

DAN UAS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 13

3.4. Yang diperbolehkan mengikuti ujian adalah mahasiswa yang

mengambil matakuliah yang tercantum dalam KRS mahasiswa

yang bersangkutan dan mengikuti kegiatan perkuliahan sedikitnya

75% dari seluruh kegiatan perkuliahan yang terselenggara.

3.5. Mahasiswa yang tidak hadir tanpa keterangan apapun dalam ujian

dianggap mengundurkan diri dari mengikuti ujian dan tidak akan

digantikan dengan ujian susulan ataupun ujian pengganti atau ujian

dalam bentuk lainnya.

3.6. Dosen wajib membuat soal ujian secara tertulis dalam format resmi

yang sudah ditentukan dan menyerahkannya ke administrasi

program studi untuk diverifikasi.

3.7. Mahasiswa yang mengikuti ujian wajib menaati peraturan ujian

yang ditetapkan.

4. DEFINISI:

3.1. Kalender akademik adalah jadwal penyelenggaraan kegiatan

akademik selama satu tahun.

3.2. Ujian Tengah Semester adalah ujian yang diberikan di setiap

perguruan tinggi pada waktu pertengahan perkuliahan dalam setiap

semester.

3.3. Ujian Akhir Semester adalah ujian yang diberikan di setiap

perguruan tinggi pada waktu perkuliahan berakhir dalam setiap

semester

3.4. Verifikasi adalah pemeriksaan tentang kebenaran laporan,

pernyataan, perhitungan, dan sebagainya.

3.5. Ujian lisan adalah evaluasi hasil belajar dengan tanya jawab lisan.

Page 65: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENYELENGGARAAN UTS

DAN UAS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 13

5. PROSEDUR:

5.1. Pimpinan Fakultas/Dekan melalui bagian akademik mengumumkan

tanggal pelaksanaan UAS/UTS berdasarkan kalender akademik

Untidar.

5.2. Dosen pengampu mata kuliah menyiapkan dan menyerahkan file

soft copy dan hard copy soal ujian kepada Staff Tata Usaha untuk

digandakan.

5.3. Koprodi/Ketua Jurusan menyusun jadwal pelaksanaan dan

pengawas UAS/UTS.

5.4. Jadwal UAS/UTS di-upload via Sia melalui website : sia.untidar.ac.id

oleh Staff Tata Usaha.

5.5. Jadwal diplubikasikan kepada mahasiswa dan dosen pengampu

mata kuliah.

5.6. Jurusan menyimpan soal ujian sebagai arsip dan meminta Staff Tata

Usaha untuk menyiapkan berkas ujian (daftar hadir peserta, lembar

jawab, lembar penilaian hasil ujian, dan soal ujian).

5.7. Dosen pengampu mata kuliah mengambil berkas ujian (daftar hadir

peserta, lembar jawab, lembar penilaian hasil ujian, dan soal ujian).

5.8. Dosen pengampu mata kuliah bertindak sebagai penguji dan

pengawas ujian.

5.9. Mahasiswa mengikuti pelaksanaan ujian akhir semester

5.10. Dosen pengawas ujian menyerahkan hasil ujian kepada Staff Tata

Usaha

5.11. Staff Tata Usaha mendistribusikan hasil ujian kepada dosen

pengampu mata kuliah yang diujikan.

5.12. Dosen pengampu mata kuliah menyerahkan hasil ujian (nilai)

kepada Staff Tata Usaha.

Page 66: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENYELENGGARAAN UTS

DAN UAS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 13

5.13. Dosen pengampu mata kuliah menginput hasil ujian (nilai) ke dalam

komputer.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Ketua Jurusan dan/atau Ketua Program Studi

6.2. Dosen yang bersangkutan

6.3. Staff Tata Usaha

6.4. Mahasiswa yang bersangkutan

7. BAGAN ALIR

Page 67: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENYELENGGARAAN UTS

DAN UAS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 13

Penyelenggaraan UTS dan UAS Fakultas Teknik UNTIDAR

Dekan DosenStaff TU Jurusan/

ProdiMahasiswa

Mulai

Menyusun jadwal pelaksanaan dan pengawas UTS/

UAS sesuai arahan Kajur/

Kaprodi mengikuti pelaksanaan ujian

tengah/akhir semester

Dekan melalui bagian akademik mengumumkan

tanggal pelaksanaan UAS/UTS berdasarkan

kalender akademik Untidar.

Menyiapkan dan menyerahkan file

soft copy dan hard copy soal ujian

kepada Staff Tata Usaha untuk digandakan

Mengupload adwal UAS/UTS via Sia melalui

website : sia.untidar.ac.id

Menyimpan soal ujian sebagai arsip dan menyiapkan

berkas ujian (daftar hadir

peserta, lembar jawab, lembar penilaian hasil ujian, dan soal

ujian Selesai

Mengambil berkas ujian (daftar hadir peserta, lembar jawab, lembar penilaian hasil ujian, dan soal

ujian)

menguji dan mengawas ujian.

menyerahkan hasil ujian kepada Staff Tata Usaha

Mendistribusikan hasil ujian kepada dosen pengampu mata kuliah yang

diujikan

Menyerahkan hasil ujian (nilai) kepada

Staff Tata Usaha

Menginput hasil ujian (nilai) ke

dalam kompute

Jadwal diplubikasikan

kepada mahasiswa dan dosen

pengampu mata kuliah

8. CATATAN :

Penyelenggaran UTS dan UAS Fakultas Teknik memiliki sasaran

penyelenggaraan UTS dan UAS yang lancar dan tertib, sesuai hasil yang

diharapkan.

Page 68: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENYELENGGARAAN UTS

DAN UAS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 13

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

4.1. Formulir berkas ujian (daftar hadir peserta, lembar jawab, lembar

penilaian hasil ujian, dan soal ujian)

4.2. Peraturan UTS dan UAS

Page 69: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pengajuan Pembimbing Tugas Akhir Eksternal

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 70: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN PEMBIMBING TUGAS AKHIR EKSTERNAL

Tanggal Revisi : -

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 14

1. TUJUAN:

Prosedur ini ditetapkan untuk menjamin agar penyelenggaraan bimbingan

dan penyusunan tugas akhir dengan pembimbing dari luar Jurusan

dan/atau Program Studi dapat berjalan dengan tertib dan lancar.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini meliputi proses pengajuan pembimbing tugas akhir dari luar

Jurusan dan/atau Program Studi di lingkungan Fakultas Teknik UNTIDAR.

3. STANDAR:

3.1. Pembimbing Tugas Akhir adalah dosen yang ditunjuk oleh Fakultas

Teknik UNTIDAR atas usulan Ketua Jurusan dan/atau Program

Studi.

3.2. Penentuan pembimbing Tugas Akhir disesuaikan dengan

kompetensi dosen dan tema tugas akhir yang akan diambil.

4. DEFINISI:

4.1. Tugas Akhir adalah karya ilmiah yang disusun menurut kaidah

keilmuan dan ditulis berdasarkan kaidah Bahasa Indonesia, di

bawah pengawaasan atau pengarahan dosen pembimbing untuk

memenuhi kriteria-kriteria kualitas yang telah ditetapkan sesuai

keilmuannya masing-masing. Skripsi untuk mahasiswa program

sarjana (S1) dan Laporan Akhir untuk mahasiswa program diploma

tiga.

Page 71: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN PEMBIMBING TUGAS AKHIR EKSTERNAL

Tanggal Revisi : -

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 14

4.2. Dosen pembimbing eksternal adalah dosen yang telah memenuhi

syarat tertentu dan mendapatkan tugas dari Dekan untuk melakukan

pembimbingan yang berasal dari luar Jurusan dan/atau Program

Studi.

5. PROSEDUR:

5.1. Mahasiswa mengajukan judul/tema tugas akhir kepada Ketua

Prodi.

5.2. Ketua Jurusan/Ketua Prodi melakukan review untuk persetujuan

dengan pertimbangan:

5.2.1. Kesesuaian dengan bidang ilmu Kajian Prodi (road map)

5.2.2. Orisinalitas judul/tema

5.2.3. Ketersediaan dosen pembimbing (yang memiliki keahlian

sesuai judul/tema)

5.3. Apabila tidak disetujui, mahasiswa kembali mengajukan judul/tema

tugas akhir yang baru kepada Ketua Prodi.

5.4. Apabila disetujui, Kajur/KaProdi menetapkan dosen pembimbing

tugas akhir.

5.5. Apabila tema disetujui namun tidak tersedia dosen pembimbing

yang memiliki keahlian sesuai judul/tema, Ketua Jurusan/Ketua

Prodi menunjuk dosen Pembimbing dari luar Jurusan/Prodi dengan

tembusan kepada Dekan Fakultas Teknik.

5.6. Ketua Jurusan/Ketua Prodi mengajukan surat permohonan Dosen

Pembimbing Eksternal kepada Dosen yang bersangkutan.

5.7. Jika dosen yang bersangkutan menyetujui permohonan dari Ketua

Jurusan/Ketua Prodi, dosen yang bersangkutan mengirimkan

balasan kepada Ketua Jurusan/Ketua Prodi dengan tembusan

kepada Dekan Fakultas Teknik.

Page 72: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN PEMBIMBING TUGAS AKHIR EKSTERNAL

Tanggal Revisi : -

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 14

5.8. Jika dosen yang bersangkutan tidak menyetujui permohonan dari

Ketua Jurusan/Ketua Prodi, dosen yang bersangkutan

mengirimkan balasan kepada Ketua Jurusan/Ketua Prodi dengan

tembusan kepada Dekan Fakultas Teknik, dan mahasiswa memulai

proses dari awal.

5.9. Mahasiswa melakukan konsultasi dan bimbingan proposal tugas

akhir.

5.10. Dosen pembimbing bersama dengan mahasiswa berkoordinasi

untuk penjadwalan seminar proposal.

5.11. Mahasiswa menyerahkan proposal yang telah digandakan

sebanyak 3 eksemplar ke TU jurusan.

5.12. TU jurusan membuat surat undangan seminar proposal dan

menyerahkannya kepada dosen pembimbing dan penguji.

5.13. Mahasiswa melaksanakan seminar proposal tugas akhir.

5.14. TU jurusan memproses SK Pembimbing tugas akhir.

5.15. Dekan menandatangani SK Pembimbing tugas akhir.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Dekan

6.2. Ketua Jurusan/Ketua Program Studi

6.3. Dosen Pembimbing Eksternal

6.4. Staff Tata Usaha Jurusan/Prodi

6.5. Mahasiswa

7. BAGAN ALIR

Page 73: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN PEMBIMBING TUGAS AKHIR EKSTERNAL

Tanggal Revisi : -

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 14

Pengajuan Pembimbing Tugas Akhir Eksternal

Mahasiswa Kajur/Kaprodi Dosen Eksternal TU Jurusan/Prodi Dekan

Mulai

Menyanggupi?

Membuat surat undangan seminar

proposal TA ke dosen

pembimbing

Mengirim surat

persetujuan ke kajur,

Tembusan ke Dekan

Mengajukan judul/tema TA

Review judul/temaSetuju?

Menetapkan dosen

pembimbing TA

Dosen pembimbing internal ada?

Mengajukan surat permohonan

dosen eksternal

Selesai

Tidak

Tidak

YaMengirim

surat penolakan ke Kajur/Kaprodi,

Tembusan ke Dekan

tidak ya

Konsultasi dan bimbingan TA dengan dosen pembimbing

Penjadwalan seminar proposal

TA

Menggandakan 3 rangkap seminar

proposal

ya

Seminar TAMemproses SK Pembimbing TA

Tanda Tangan SK Pembimbing TA

8. CATATAN :

Pengajuan pembimbing Tugas Akhir eksternal memiliki sasaran proses

dapat berjalan secara lancar dan efisien.

Page 74: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN PEMBIMBING TUGAS AKHIR EKSTERNAL

Tanggal Revisi : -

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 14

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Buku pedoman penulisan tugas akhir.

9.2. SK Pembimbing tugas akhir.

9.3. Surat pengajuan judul/tema tugas akhir.

Page 75: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pengelolaan Administrasi Kerja Sama

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 76: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGELOLAAN ADMINISTRASI

KERJA SAMA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 15

1. TUJUAN:

Prosedur ini ditetapkan untuk menjamin agar pelaksanaan pengelolaan

administrasi kerja sama Fakultas Teknik Universitas Tidar dapat berjalan

secara efektif dan efisien, serta tepat sasaran sesuai dengan hasil yang

diharapkan.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini mencakup proses pengelolaan administrasi kerja sama di

lingkungan Fakultas Teknik Universitas Tidar.

3. STANDAR:

3.1. Menjalin kerja sama yang strategis, sinergis dan berkelanjutan.

3.2. Mempunyai program kerja sama yang berkualitas dalam

menjalankan peran dan tugas dibidang keahliannya yang berguna

bagi sivitas akademika atau pemangku kepentingan (stakeholders)

3.3. Terselenggaranya kerjasama dalam bentuk program kembaran,

program pemindahan kredit, tukar menukar dosen dan mahasiswa

dalam penyelenggaraan akademik, pemanfaatan sumber daya

dalam pelaksanaan kegiatan akademik, penerbitan karya ilmiah,

penyelenggaraan seminar atau kegiatan ilmiah lain dan bentuk lain

yang dianggap perlu sehingga Tridharma Perguruan Tinggi dapat

terimplementasi.

3.4. Terjalinnya kerjasama dengan perguruan tinggi luar negeri yang

telah terakreditasi di negaranya.

3.5. Terjalinnya kerjasama dengan institusi pemerintah dan industri

yang berkelanjutan dan saling menguntungkan.

Page 77: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGELOLAAN ADMINISTRASI

KERJA SAMA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 15

3.6. Meningkatnya pelayanan, pendampingan dan kontribusi alumni

bagi pencapaian Tridharma Perguruan Tinggi.

3.7. Program studi dapat melakukan kerja sama dengan institusi lain di

luar Fakultas Teknik UNTIDAR atas persetujuan Dekan.

3.8. Dosen secara individual maupun kolektif dengan sepengetahuan

fakultas sangat dianjurkan untuk melakukan kerjasama dengan

pihak luar dalam berbagai bentuk kegiatan Tri Dharma Perguruan

Tinggi.

3.9. Kegiatan kerjasama hendaknya didasarkan pada asas

kemanfaatan bersama dan etika profesionalitas.

4. DEFINISI:

4.1 Kerja sama adalah kegiatan yang dilakukan beberapa orang (antar

lembaga, instansi, pemerintah, industri, dan lain sebagainya) untuk

mencapai tujuan bersama.Prosedur pengajuan ujian susulan

dilakukan dengan tahapan yang dijabarkan dalam prosedur ini dan

dilengkapi formulir yang telah disediakan dengan melengkapi data

penggunaan.

4.2 Memorandum of Understanding atau MoU (Nota

Kesepahaman/Naskah Kerja Sama) adalah sebuah dokumen legal

yang menjelaskan persetujuan antara dua belah pihak.

4.3 Perjanjian Kerja Sama adalah perjanjian antara dua pihak atau

lebih yang menciptakan suatu kewajiban tertentu.

5. PROSEDUR:

5.1. Ketua Jurusan dan/atau Ketua Program Studi mengajukan usulan

kerja sama dengan istitusi, industri atau calon perguruan tinggi

mitra.

Page 78: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGELOLAAN ADMINISTRASI

KERJA SAMA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 15

5.2. Ketua Jurusan dan/atau Ketua Program Studi melakukan

komunikasi atau kunjungan kepada calon mitra sebagai rintisan

kerja sama yang akan dilakukan.

5.3. Calon mitra menyetujui adanya usulan kerja sama dari Ketua

Jurusan dan/atau Ketua Program Studi.

5.4. Ketua Jurusan dan/atau Ketua Program Studi mengusulkan

penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) antara

universitas dengan calon mitra kepada Rektor melalui Kepala Biro

Akademik, Kemahasiswaan, Perencanaan dan Kerja Sama

(BAKPK).

5.5. Rektor menyetujui usulan kerja sama dari Jurusan dan/atau

Program Studi.

5.6. Ketua Jurusan dan/atau Program Studi melakukan penjadwalan

penandatanganan MoU antara Rektor dengan mitra.

5.7. Penandatanganan MoU oleh Rektor dengan mitra.

5.8. MoU diturunkan ke Fakultas Teknik dalam bentuk Piagam Kerja

Sama (PKS).

5.9. Dekan dan mitra melakukan penandatanganan PKS.

5.10. Ketua Jurusan dan/atau Program Studi menerima salinan PKS dari

staff TU Dekanat.

5.11. Jurusan dan/atau Program Studi dapat melakukan implementasi

kerja sama dengan mitra sesuai isi dari MoU dan PKS.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Ketua Jurusan dan/atau Ketua Program Studi

6.2. Mitra kerja sama (Instansi pemerintah, industri atau Perguruan

Tinggi)

Page 79: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGELOLAAN ADMINISTRASI

KERJA SAMA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 15

6.3. Kepala Biro Akademik, Kemahasiswaan, Perencanaan dan Kerja

Sama (BAKPK)

6.4. Rektor

6.5. Dekan

6.6. Staff Tata Usaha Fakultas

7. BAGAN ALIR

Page 80: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGELOLAAN ADMINISTRASI

KERJA SAMA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 15

Pengelolaan Administrasi Kerja Sama Fakultas Teknik UNTIDAR

Kajur/Kaprodi Mitra Ka-BAKPK Rektor Dekan Staff TU Dekanat

Mulai

Mengajukan usulan kerja sama dari Jurusan/Prodi

ke Rektor

Menyetujui?

Mengajukan usulan kerja sama

Menyetujui?

Selesai

Komunikasi dan kunjungan ke calon mitra

Pengajuan usulan

kerjasama ke Rektor melalui

Ka-BAKPK

tidak

Ya

Menjadwalkan penandatanganan

MoU Rektor dengan Mitra

Ya

Tidak

Tanda Tangan MoU dengan Mitra

MoU diturunkan ke Fakultas dalam bentuk

PKS

Tanda Tangan PKS dengan Mitra

Mendokumentasikan PKS dan membuat

salinan untuk Jurusan dan/atau Prodi

Mengirim salinan PKS ke Jurusan dan/

atau Prodi

Menerima salinan PKS

Implementasi kerja sama

Page 81: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGELOLAAN ADMINISTRASI

KERJA SAMA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 15

8. CATATAN :

Pengelolaan administrasi kerja sama memiliki sasaran penyelenggaraan

kerja sama yang efektif, efisien, berkelanjutan dan menghasilkan manfaat

yang maksimal guna menunjang Tri Dharma Perguruan Tinggi.

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Peraturan Akademik Fakultas Teknik Universitas Tidar

9.2. Standar Pengelolaan Administrasi Kerja Sama

9.3. Formulir MoU Kerja Sama

9.4. Formulir PKS

Page 82: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pengurusan Surat Keluar

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 83: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGURUSAN SURAT

KELUAR

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 16

1. TUJUAN:

Prosedur ini ditetapkan untuk menjamin agar pengurusan surat keluar

Fakultas Teknik Universitas Tidar dapat berjalan secara tertib, efektif dan

efisien serta terdokumentasi dengan baik.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini mencakup proses pengurusan surat keluar di lingkungan

Fakultas Teknik Universitas Tidar.

3. STANDAR:

3.1. Fakultas Teknik UNTIDAR harus dapat memberikan pelayanan

akademik kepada mahasiswa dan dosen yang akuntabel,

transparan, partisipatif dan berkualitas.

3.2. Proses-proses pokok kegiatan di Fakutas Teknik UNTIDAR harus

terdefinisikan dengan jelas dan tersedia indikator untuk menilai

kinerjanya dan harus jelas penanggung jawab dan pelaksanaanya.

3.3. Proses pengurusan surat keluar maksimum 2 (dua) hari.

4. DEFINISI:

4.1. Surat keluar adalah surat yang dikeluarkan/dibuat oleh Fakultas

Teknik untuk dikirimkan ke pihak lain.

4.2. Akuntabel adalah dapat dipertanggunjawabkan sesuai dengan

peraturan yang berlaku.

4.3. Transparan adalah nyata, jelas .

4.4. Partisipatif adalah keterlibatan untuk mencapai maksud dan tujuan

tertentu.

Page 84: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGURUSAN SURAT

KELUAR

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 16

4.5. Indikator adalah sesuatu yang dapat digunakan sebagai petunjuk

atau keterangan.

5. PROSEDUR:

5.1. Staff TU memberi nomor surat yang disediakan Fakultas

5.2. Staff TU menggandakan dan memberi stempel Fakultas

5.3. Staff TU menggandakan surat dan mengarsip

5.4. Staff TU mengirim surat ke tujuan (dalam lingkungan Untidar)

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Staff Tata Usaha

7. BAGAN ALIR

Page 85: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGURUSAN SURAT

KELUAR

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 16

Pengurusan Surat Keluar Fakultas Teknik UNTIDAR

Staff TU Dekanat

Mulai

Memberi nomor surat yang disediakan Fakultas

Mengirim surat ke tujuan (dalam

lingkungan Untidar)

Selesai

Memberi nomor surat yang disediakan Fakultas

Menggandakan surat dan mengarsip

Page 86: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGURUSAN SURAT

KELUAR

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 16

8. CATATAN :

Pengurusan surat keluar Fakultas Teknik memiliki sasaran pengurusan

surat keluar yang tertib, rapi, surat-surat yang keluar dapat terdokumentasi

dengan baik dan mudah dilacak.

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Formulir ekspedisi surat keluar

9.2. SK Rektor mengenai tata cara penomoran surat keluar

Page 87: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pengurusan Surat Masuk

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 88: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGURUSAN SURAT

MASUK

Tanggal Revisi : -

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 17

1. TUJUAN:

Prosedur ini ditetapkan untuk menjamin agar pengurusan surat masuk

Fakultas Teknik Universitas Tidar dapat berjalan secara tertib, efektif dan

efisien serta terdokumentasi dengan baik.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini mencakup proses pengurusan surat masuk di lingkungan

Fakultas Teknik Universitas Tidar.

3. STANDAR:

3.1. Fakultas Teknik UNTIDAR harus dapat memberikan pelayanan

akademik kepada mahasiswa dan dosen yang akuntabel,

transparan, partisipatif dan berkualitas.

3.2. Proses-proses pokok kegiatan di Fakutas Teknik UNTIDAR harus

terdefinisikan dengan jelas dan tersedia indikator untuk menilai

kinerjanya dan harus jelas penanggung jawab dan pelaksanaanya.

4. DEFINISI:

4.1. Surat masuk adalah surat-surat yang diterima oleh Fakultas Teknik,

Jurusan dan/atau Program Studi yang berasal dari pihak luar

Fakultas Teknik.

4.2. Akuntabel adalah dapat dipertanggunjawabkan sesuai dengan

peraturan yang berlaku.

4.3. Transparan adalah nyata, jelas .

4.4. Partisipatif adalah keterlibatan untuk mencapai maksud dan tujuan

tertentu.

Page 89: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGURUSAN SURAT

MASUK

Tanggal Revisi : -

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 17

4.5. Indikator adalah sesuatu yang dapat digunakan sebagai petunjuk

atau keterangan.

4.6. Disposisi adalah perintah atau penjelasan dari Dekan mengenai

urusan yang termuat dalam suatu surat dinas, yang dituliskan pada

lembar khusus.

4.7. Delegasi adalah seseorang yang ditunjuk dan diutus oleh pihak

Fakultas Teknik.

5. PROSEDUR:

5.1. Staff TU Dekanat menerima dan memeriksa surat masuk

5.2. Staff TU Dekanat mengagendakan dan memberi lembar disposisi

5.3. Staff TU Dekanat menyampaikan kepada pimpinan (Dekan)

5.4. Dekan menerima dan memberikan delegasi kepada bagian yang

berkaitan

5.5. Staff TU Dekanat memberikan surat yang telah terdeposisi ke bag.

Tata Usaha (Jurusan/Prodi)

5.6. Staff TU Jurusan/Prodi Menyampaikan Surat sesuai dengan

Disposisi

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Staff Tata Usaha Dekanat

6.2. Dekan

6.3. Staff Tata Usaha Jurusan/Prodi

7. BAGAN ALIR

Page 90: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGURUSAN SURAT

MASUK

Tanggal Revisi : -

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 17

Pengurusan Surat Masuk Fakultas Teknik UNTIDAR

Staff TU Dekanat DekanSatff TU Jurusan/

Prodi

Mulai

Menerima dan memeriksa surat

masuk

Menerima dan memberikan

delegasi kepada bagian yang

berkaitan

Menyampaikan Surat sesuai

dengan Disposisi

Memberikan surat yang telah

terdeposisi ke Bag. Tata Usaha (Jurusan/Prodi)

Selesai

Mengagendakan dan memberi

lembar disposisi

Menyampaikan kepada Dekan

Page 91: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGURUSAN SURAT

MASUK

Tanggal Revisi : -

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 17

8. CATATAN :

Pengurusan surat masuk Fakultas Teknik memiliki sasaran pengurusan

surat keluar yang tertib, rapi, surat-surat yang keluar dapat terdokumentasi

dengan baik dan mudah dilacak.

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

4.1. Formulir daftar surat masuk

4.2. Formulir disposisi

Page 92: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pengajuan Ujian Susulan

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 93: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN UJIAN SUSULAN

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT- 18

1. TUJUAN:

Prosedur ini ditetapkan untuk menjamin agar pelaksanaan pengajuan

ujian susulan oleh mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Tidar dapat

berjalan secara baik dan benar, serta tepat sasaran sesuai dengan hasil

yang diharapkan.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini mencakup proses pengajuan ujian mahasiswa di lingkungan

Fakultas Teknik Universitas Tidar.

3. STANDAR:

3.1. Ujian dilaksanakan dalam bentuk ujian tertulis atau ujian praktik.

Cara ujian yang diselenggarakan disesuaikan dengan sifat kegiatan

pendidikan dan jumlah mahasiswa. Ujian utama dilakukan sesuai

jadwal akademik. Dimungkinkan untuk dilakukan ujian susulan bagi

mahasiswa yang tidak dapat mengikuti ujian utama dan diatur

dengan Surat Keputusan Dekan.

3.2. Mahasiswa yang tidak hadir tanpa keterangan apapun dalam ujian

dianggap mengundurkan diri dari mengikuti ujian dan tidak akan

digantikan dengan ujian susulan ataupun ujian pengganti atau ujian

dalam bentuk lainnya.

3.3. Ujian susulan atau pengganti hanya dilaksanakan jika mahasiswa

yang bersangkutan tidak hadir pada ujian utama dengan disertai

keterangan jelas dan bukti yang mendukung serta mendapat

rekomendasi dari Ketua Program Studi.

3.4. Mahasiswa dalam alasan tertentu dapat mengikuti ujian susulan

atau ujian pengganti.

Page 94: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN UJIAN SUSULAN

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT- 18

3.5. Alasan tertentu yang dimaksud adalah:

3.5.1. Kerja praktek atau penugasan lain dari Program Studi,

Fakultas atau Universitas.

3.5.2. Sakit atau dirawat inap di rumah sakit.

3.5.3. Orang tua atau saudara kandung meninggal dunia.

4. DEFINISI:

4.1. Ujian susulan adalah ujian yang disusulkan sesudah masa ujian

berakhir.

5. PROSEDUR:

5.1. Mahasiswa mengajukan permohonan ujian susulan ke Staff Tata

Usaha dengan mengisi Formulir Ujian Susulan

5.2. Mahasiswa menyerahkan Formulir Ujian Susulan ke Ketua

Program Studi

5.3. Mahasiswa meminta persetujuan ujian susulan ke Dosen yang

bersangkutan dengan membawa surat pengantar dari Kaprodi

untuk menentukan waktu ujian tersebut

5.4. Ujian susulan dilaksanakan paling lambat 1 minggu setelah

pelaksanaan UAS/UTS. Waktu ujian susulan ditentukan oleh Dosen

yang bersangkutan.

5.5. Naskah soal ujian susulan merupakan tanggung jawab dosen yang

bersangkutan

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Ketua Jurusan dan/atau Ketua Program Studi

6.2. Dosen yang bersangkutan

Page 95: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN UJIAN SUSULAN

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT- 18

6.3. Staff Tata Usaha

6.4. Mahasiswa yang bersangkutan

7. BAGAN ALIR

Pengajuan Ujian Susulan Fakultas Teknik UNTIDAR

MahasiswaStaff TU Jurusan/

ProdiKajur/Kaprodi Dosen

Mulai

Setuju/Tidak?Mengajukan

permohonan ujian susulan ke Staff

Tata Usaha dengan mengisi Formulir Ujian

Susulan

Formulir Ujian Susulan dan Surat

Pengantar

Tanda Tangan Formulir Ujian

Susulan

Tidak ada Ujian Susulan atau

Mengulang Tahun depan

Selesai

Tifak

Menyerahkan Formulir Ujian

Susulan ke Ketua Program

Studi

Pelaksanaan Ujian Susulan

Ya

8. CATATAN :

Page 96: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN UJIAN SUSULAN

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT- 18

Pengajuan ujian susulan Fakultas Teknik memiliki sasaran pengajuan

ujian susulan yang tertib, sesuai prosedur, dan memperoleh hasil yang

diharapkan.

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Peraturan Akademik Fakultas Teknik Universitas Tidar

9.2. Standar Pelaksanaan Ujian Susulan

9.3. Formulir Ujian Susulan

9.4. Formulir pengantar ujian susulan dari Koprodi ke dosen yang

bersangkutan

9.5. Formulir berita acara pelaksanaan ujian susulan

Page 97: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Permintaan Alat Tulis Kantor

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 98: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PERMINTAAN ATK

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 19

1. TUJUAN:

Prosedur ini ditetapkan untuk menjamin agar permintaan alat tulis kantor

(ATK) dari Fakultas Teknik Universitas Tidar dapat berjalan secara lancar,

tertib, teratur, efektif dan efisien.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini mencakup proses permintaan ATK di lingkungan Fakultas

Teknik Universitas Tidar.

3. STANDAR:

3.1. Fakultas Teknik UNTIDAR harus dapat menyediakan sarana dan

prasarana yang mendukung proses pelayanan kepada sivitas

akademika di lingkungan Fakultas Teknik UNTIDAR.

3.2. Tata kelola sumber daya fakultas yang mengedepankan fungsi

pelayanan guna menjamin terselenggaranya pendidikan tinggi yang

berkualitas, transparan, partisipatif dan akuntabel.

3.3. Ketersediaan dan jenis prasana, sarana dan dana yang

memungkinkan terciptanya interaksi akademik antara sivitas

akademika.

3.4. Fakultas wajib memfasilitasi sumber-sumber pembelajaran melalui

Program Studi terkait sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

4. DEFINISI:

4.1. Sarana adalah alat atau media yang dipakai untuk maksud atau

tujuan tertentu

Page 99: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PERMINTAAN ATK

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 19

4.2. Prasarana adalah segala sesuatu yang merupakan penunjang

utama terselenggaranya suatu proses.

4.3. Sivitas akademika adalah masyarakat akademik yang terdiri dari

dosen dan mahasiswa.

4.4. Akuntabel adalah dapat dipertanggunjawabkan sesuai dengan

peraturan yang berlaku.

4.5. Transparan adalah nyata, jelas .

4.6. Partisipatif adalah keterlibatan untuk mencapai maksud dan tujuan

tertentu.

5. PROSEDUR:

5.1. Staff Tata Usaha Jurusan dan/atau Program Studi membuat daftar

permintaan ATK yang akan diminta.

5.2. Kepala Tata Usaha Fakultas/Kasubag Umum dan Perlengkapan

memeriksa dan menyetujui daftar permintaan.

5.3. Pesuruh Mengambil permintaan ATK (Alat Tulis Kantor) di bagian

Rumah Tangga Universitas.

5.4. Staff Tata Usaha Jurusan dan/atau Prodi atau Unit Kerja mencatat

ATK (Alat Tulis Kantor) yang diambil pada buku surat bukti

pengeluaran barang .

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Staff Tata Usaha Jurusan dan/atau Prodi

6.2. Kepala Tata Usaha Fakultas/Kasubag Umum dan Perlengkapan

6.3. Pesuruh

6.4. Bagian Rumah Tangga Universitas

Page 100: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PERMINTAAN ATK

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 19

7. BAGAN ALIR

Permintaan Alat Tulis Kantor (ATK) Fakultas Teknik UNTIDAR

Staff TU Jurusan/Prodi

Kepala TU Dekanat/Kasubag Umum dan

PerlengkapanPesuruh

Bagian Rumah Tangga Universitas

Mulai

Mengambil ATK Ke Bagian Rumah

Tangga

Membuat surat dan daftar

permintaan ATK

Memeriksa, Menyetujui?

Ya

Mencatat ATK yang diambil pada formulir

surat bukti pengeluaran

barang

Menerima permintaan ATK

dari Fakultas

Tidak

Selesai

8. CATATAN :

Prosedur permintaan ATK Fakultas Teknik memiliki sasaran permintaan

ATK efektif, efisien, tertib, dan teratur, serta dapat dimanfaatkan secara

maksimal dan sebaik-baiknya oleh sivitas akademika Fakultas Teknik

UNTIDAR.

Page 101: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PERMINTAAN ATK

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 19

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

4.1. Formulir permintaan ATK

4.2. Formulir bukti pengeluaran barang oleh bagian Rumah Tangga

Universitas

4.3. Standar Pemanfaatan Sarana dan Prasarana Fakultas Teknik

UNTIDAR

4.4. Peraturan Akademik Fakultas Teknik UNTIDAR

Page 102: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Permintaan Perbaikan dan Refill Tinta Printer

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 103: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PERMINTAAN PERBAIKAN DAN REFILL

TINTA PRINTER

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 20

1. TUJUAN:

Prosedur ini ditetapkan untuk menjamin agar permintaan perbaikan dan

refill tinta printer dari Fakultas Teknik Universitas Tidar dapat berjalan

secara lancar, tertib, teratur, efektif dan efisien.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini mencakup proses permintaan perbaikan dan refill tinta printer

di lingkungan Fakultas Teknik Universitas Tidar.

3. STANDAR:

3.1. Fakultas Teknik UNTIDAR harus dapat menyediakan sarana dan

prasarana yang mendukung proses pelayanan kepada sivitas

akademika di lingkungan Fakultas Teknik UNTIDAR.

3.2. Tata kelola sumber daya fakultas yang mengedepankan fungsi

pelayanan guna menjamin terselenggaranya pendidikan tinggi yang

berkualitas, transparan, partisipatif dan akuntabel.

3.3. Ketersediaan dan jenis prasana, sarana dan dana yang

memungkinkan terciptanya interaksi akademik antara sivitas

akademika.

3.4. Fakultas wajib memfasilitasi sumber-sumber pembelajaran melalui

Program Studi terkait sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

4. DEFINISI:

Page 104: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PERMINTAAN PERBAIKAN DAN REFILL

TINTA PRINTER

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 20

4.1. Sarana adalah alat atau media yang dipakai untuk maksud atau

tujuan tertentu

4.2. Prasarana adalah segala sesuatu yang merupakan penunjang

utama terselenggaranya suatu proses.

4.3. Refill adalah pengisian kembali tinta printer yang telah habis.

4.4. Servis adalah memperbaiki barang yang rusak atau merawat khusus

suatu barang yang masa penggunaannya telah melampaui batas

tertentu.

4.5. Sivitas akademika adalah masyarakat akademik yang terdiri dari

dosen dan mahasiswa.

4.6. Disposisi adalah perintah atau penjelasan dari Dekan mengenai

urusan yang termuat dalam suatu surat dinas, yang dituliskan pada

lembar khusus.

5. PROSEDUR:

5.1. Staff Tata Usaha Jurusan dan/atau Program Studi atau Unit Kerja

melaporkan kerusakan/refill printer ke Kasubag Umum dan

Perlengakapan.

5.2. Kepala Tata Usaha Fakultas/Kasubag Umum dan Perlengkapan

menugaskan/memberikan disposisi pada staff untuk

memproses/memperbaiki printer yang rusak/refill tinta printer.

5.3. Bagian Rumah Tangga Universitas menindaklanjuti disposisi

pimpinan untuk memperbaiki/merefill printer.

5.4. Staff Tata Usaha Jurusan dan/atau Program Studi atau Unit Kerja

mengambil printer yang sudah diservis/refill di TU Fakultas.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Staff Tata Usaha Jurusan dan/atau Prodi

Page 105: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PERMINTAAN PERBAIKAN DAN REFILL

TINTA PRINTER

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 20

6.2. Kepala Tata Usaha Fakultas/Kasubag Umum dan Perlengkapan

6.3. Bagian Rumah Tangga Universitas

7. BAGAN ALIR

Page 106: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PERMINTAAN PERBAIKAN DAN REFILL

TINTA PRINTER

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 20

Permintaan Perbaikan dan Refill Tinta Printer Fakultas Teknik UNTIDAR

Staff TU Jurusan/Prodi

Kepala TU Dekanat/Kasubag Umum dan

Perlengkapan

Bagian Rumah Tangga Universitas

Mulai

Membuat laporan kerusakan/refill

printer ke Kasubag Umum

dan Perlengkapan

Membuat disposisi pada staff untuk

memproses/memperbaiki

printer yang rusak/refill tinta printer

Mengambil printer yang

sudah diservice/direfill

Menindaklanjuti disposisi,

memperbaiki/ merefill tinta

printer

Selesai

Page 107: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PERMINTAAN PERBAIKAN DAN REFILL

TINTA PRINTER

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 20

8. CATATAN :

Prosedur permintaan perbaikan dan refill tinta printer Fakultas Teknik

memiliki sasaran permintaan perbaikan dan refill tinta printer efektif,

efisien, tertib, dan teratur, serta dapat dimanfaatkan secara maksimal dan

sebaik-baiknya oleh sivitas akademika Fakultas Teknik UNTIDAR.

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

4.1. Standar Pemanfaatan Sarana dan Prasarana Fakultas Teknik

UNTIDAR

4.2. Peraturan Akademik Fakultas Teknik UNTIDAR

Page 108: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Penerbitan Surat Keterangan Aktif Kuliah Mahasiswa

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 109: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENERBITAN SURAT KETERANGAN AKTIF KULIAH MAHASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 21

1. TUJUAN:

Prosedur Pembuatan Surat Keterangan Aktif Kuliah ini bertujuan untuk

memudahkan mahasiswa putra/putri pegawai PNS/Karyawan dalam

memperoleh surat keterangan masih aktif kuliah untuk digunakan

seperlunya.

2. RUANG LINGKUP:

Pengajuan surat permohonan dilakukan oleh mahasiswa untuk

kepentingan aktivitas akademik dan pengembangan potensi.

3. STANDAR:

3.1. Prosedur Pembuatan Surat Keterangan Aktif Kuliah diproses dan

diterbitkan berisi mengenai keterangan bahwa mahasiswa yang

bersangkutan terdaftar sebagai mahasiswa Fakultas Teknik

Universitas Tidar, dimana surat tersebut digunakna oleh mahasiswa

untuk mengikuti kegiatan di luar kampus dalam lingkup akademik

seperti perlombaan dan lain-lain.

4. DEFINISI:

4.1. Mahasiswa aktif adalah mahasiswa yang terdaftar aktif secara

administratif yang telah memenuhi kewajiban sebagai mahasiswa

dalam semester tertentu

5. PROSEDUR:

5.1. Mahasiswa mengambi formulir permintaan surat keterangan aktif

kuliah

Page 110: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENERBITAN SURAT KETERANGAN AKTIF KULIAH MAHASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 21

5.2. Mahasiswa menyerahkan formulir yang telah diisi beserta fotokopi

surat keterangan tugas yang berisi kebutuhan dokumen yang harus

terpenuhi salah satunya adalah surat lunas SPP dan KTM.

5.3. Mahasiswa menyerahkan fotokopi surat keterangan tunjangan

keluarga.

5.4. Permohonan diproses di bagian Tata Usaha masing-masing

program studi.

5.5. Surat ditandatangani oleh Ketua Jurusan.

5.6. Surat dapat diambil di bagian Tata Usaha Program Studi di Fakultas

Teknik Universitas Tidar.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN:

6.1. Mahasiswa

6.2. Staf Tata Usaha Program Studi

Page 111: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENERBITAN SURAT KETERANGAN AKTIF KULIAH MAHASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 21

7. BAGAN ALIR:

Page 112: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENERBITAN SURAT KETERANGAN AKTIF KULIAH MAHASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT - 21

8. CATATAN:-

9. REFERENSI/DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Formulir permohonan keterangan aktif kuliah

9.2. Fotokopi surat tugas yang bersangkutan

9.3. Slip pembayaran SPip pembayaran SPP

Page 113: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Penerbitan Surat Keterangan Aktif Kuliah

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 114: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENERBITAN

SURAT KETERANGAN AKTIF KULIAH

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-22

1. TUJUAN:

Prosedur Pembuatan Surat Keterangan Aktif Kuliah ini bertujuan untuk

memudahkan mahasiswa dalam memperoleh surat keterangan masih

aktif kuliah untuk digunakan seperlunya.

2. RUANG LINGKUP:

Pengajuan surat permohonan dilakukan oleh mahasiswa untuk

kepentingan aktivitas akademik dan pengembangan potensi.

3. STANDAR:

3.1. Prosedur Pembuatan Surat Keterangan Aktif Kuliah diproses dan

diterbitkan berisi mengenai keterangan bahwa mahasiswa yang

bersangkutan terdaftar sebagai mahasiswa Fakultas Teknik

Universitas Tidar, dimana surat tersebut digunakna oleh mahasiswa

untuk mengikuti kegiatan di luar kampus dalam lingkup akademik

seperti perlombaan dan lain-lain.

4. DEFINISI:

4.1. Mahasiswa aktif adalah mahasiswa yang terdaftar aktif secara

administratif yang telah memenuhi kewajiban sebagai mahasiswa

dalam semester tertentu

5. PROSEDUR:

5.1. Mahasiswa mengambi dan mengisi formulir permintaan surat

keterngan aktif kuliah

5.2. Mahasiswa menyerahkan formulir yang telah diisi beserta fotokopi

surat keterangan tugas yang berisi kebutuhan dokumen yang harus

terpenuhi salah satunya adalah surat keterngan aktif.

Page 115: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENERBITAN

SURAT KETERANGAN AKTIF KULIAH

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-22

5.3. Permohonan diproses di bagian Tata Usaha masing-masing

program studi

5.4. Surat diparaf oleh Ketua Jurusan

5.5. Surat ditandatangani oleh Dekan

5.6. Surat dapat diambil di bagian Tata Usaha Program Studi di Fakultas

Teknik Universitas Tidar

6. PIHAK YANG MENJALANKAN:

6.1. Mahasiswa

6.2. Staf Tata Usaha Program Studi

Page 116: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENERBITAN

SURAT KETERANGAN AKTIF KULIAH

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-22

7. BAGAN ALIR:

Page 117: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENERBITAN

SURAT KETERANGAN AKTIF KULIAH

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-22

8. CATATAN:-

9. REFERENSI/DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Formulir permohonan keterangan aktif kuliah

9.2. Fotokopi surat tugas yang bersangkutan

9.3. Slip pembayaran SPP

Page 118: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pemilihan Mahasiswa Berprestasi Tingkat Fakultas

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 119: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PEMILIHAN MAWAPRES FAKULTAS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-23

1. TUJUAN:

Prosedur Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Mawapres) Tingkat Fakultas

bertujuan agar proses pemilihan mahasiswa berjalan baku, akuntabel,

terukur dan dapat tertelusur dengan baik.

2. RUANG LINGKUP:

Pemilihan Mawapres melingkupi mahasiswa aktif di Fakultas Teknik

Universitas Tidar.

3. STANDAR:

3.1. Prosedur Pemilihan Mawapres mengikuti pedoman KEMENRISTEK

Dikti tentang pemilihan mahasiswa berprestasi

4. DEFINISI:

4.1. Pemilihan Mahasiswa Berprestasi adalah proses pemilihan

mahasiswa di lingkup Fakultas Teknik yang memiliki potensi dan

bukti prestasi dalam bidang akademik dan non akademik

penunjang proses pendidikan.

4.2. Tim Penyeleksi adalah tim yang terdiri dari dosen yang dipilih oleh

pimpinan Fakultas Teknik untuk bertugas memberikan penilaian

dan rekomendasi untuk memilih mahasiswa berprestasi tingkat

fakultas.

5. PROSEDUR:

5.1. Mahasiswa mengambil formulir di bagian tata usaha Fakultas

Teknik

Page 120: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PEMILIHAN MAWAPRES FAKULTAS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-23

5.2. Mahasiswa menyerahkan formulir yang telah diisi beserta fotokopi

surat keterangan aktif sebagai mahasiswa dan bukti pendukung

prestasi

5.3. Bagian tata usaha menyerahkan dokumen kepada Tim Penyeleksi

5.4. Tim Penyeleksi melakukan seleksi berkas

5.5. Tim Penyeleksi mengumumkan mahasiswa yang lolos seleksi

berkas

5.6. Mahasiswa yang lolos seleksi berkas diundang untuk

melaksanakan tes wawancara dan demonstrasi potensi

5.7. Tim Penyeleksi melakukan penilaian dan mengumumkan hasil

pemilihan mahasiswa berprestasi tingkat Fakultas agar

direkomendasikan untuk melalui seleksi tingkat universtias.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN:

6.1. Mahasiswa

6.2. Staf Tata Usaha Fakultas

6.3. Tim Penyeleksi

Page 121: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PEMILIHAN MAWAPRES FAKULTAS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-23

7. BAGAN ALIR:

Page 122: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PEMILIHAN MAWAPRES FAKULTAS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-23

8. CATATAN:-

9. REFERENSI/DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Formulir permohonan keterangan aktif kuliah

9.2. Formulir pendaftaran mahasiswa berprestasi

9.3. pendaftaran mahasiswa berprestasi

Page 123: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pelaksanaan Rapat

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 124: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PELAKSANAAN RAPAT

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-24

1. TUJUAN:

Prosedur Pelaksanaan Rapat ini bertujuan untuk menjamin kelancaran

dan keteraturan pelaksanaan rapat jurusan atau program studi (prodi) di

Fakultas Teknik Universitas Tidar.

2. RUANG LINGKUP:

Berlaku untuk pelaksanaan rapat yang diadakan oleh Ketua Program

Studi, Ketua Jurusan dan Dekanat Fakultas Teknik Universitas Tidar.

3. STANDAR:

3.1. Prosedur Pelaksanaan Rapat adalah prosedur yang mengatur

pelaksanaan rapat fakultas, rapat jurusan, program studi maupun

rapat tambahan yang diadakan oleh pihak pejabat Fakultas Teknik

Universitas Tidar

4. DEFINISI:

4.1. Rapat merupakan pertemuan atau berkumpulnya minimal dua

orang atau lebih untuk memutuskan suatu tujuan.

4.2. Rapat dijadikan sebagai media untuk berkomunikasi antar elemen

di Fakultas atau pimpinan dengan staffnya.

4.3. Rapat dilaksanakan minimal 2 jam ( 2 x 60 menit)

5. PROSEDUR:

5.1. Sekretaris yang ditunjuk dalam struktur rapat/kegiatan membuat

surat undangan rapat yang ditandatangani oleh pejawat yang

berwenang

Page 125: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PELAKSANAAN RAPAT

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-24

5.2. Sekretaris meminta staf jurusan atau prodi untuk menggandakan

dan menyampaikan surat undangan kepada peserta rapat minimal

dua hari sebelum pelaksanaan rapat.

5.3. Staf yang berkepentingan menyiapkan kebutuhan rapat, meliputi:

a. Presensi

b. Konsumsi

c. Notulensi

d. Dokumen pendukung

5.4. Pimpinan rapat memimpin rapat

5.5. Staff menyerahkan hasil notulensi kepada peserta rapat

6. PIHAK YANG MENJALANKAN:

6.1. Dosen

6.2. Ketua Program Studi

6.3. Staff Jurusan

6.4. Sekretaris Jurusan

6.5. Ketua Jurusan

6.6. Staf Dekanat

6.7. Wakil Dekan

6.8. Dekan

Page 126: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PELAKSANAAN RAPAT

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-24

7. BAGAN ALIR:

Page 127: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PELAKSANAAN RAPAT

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-24

8. CATATAN:-

9. REFERENSI/DOKUMEN TERKAIT:-

Page 128: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pendaftaran Wisuda

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 129: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENDAFTARAN WISUDA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-25

1. TUJUAN:

Tujuan dari prosedur ini adalah untuk meningkatkan efektivitas pelayanan

dan proses pendaftaran wisuda mahasiswa untuk mahasiswa Fakultas

Teknik Universitas Tidar

2. RUANG LINGKUP:

Lingkup dari prosedur ini adalah mahasiswa yang telah menyelesaikan

persyaratan yudisium S1 maupun D3 di lingkungan Fakultas Teknik

3. STANDAR:

3.1. Prosedur ini mengacu pada ketentuan peraturan akademik Fakultas

Teknik Universitas Tidar

4. DEFINISI:

4.1. Wisuda adalah suatu proses pelantikan kelulusan mahasiswa yang

telah menempuh masa belajar perguruan tinggi.

5. PROSEDUR:

5.1. Mahasiswa menyiapkan berkas wisuda berupa bukti lunas pembayaran,

surat tanda terima penyerahan skripsi dan naskah publikasi dari

perpustakaan, surat bebas pinjam, pas foto dan transkrip nilai akhir, KTM

dan fotokopi ijazah terakhir dan sertifikat TOEFL dengan nilai ≥ 400

5.2. Mahasiswa menyerahkan berkas wisuda ke tata usaha Fakultas

5.3. Mahasiswa mengisi blanko penulisan ijazah dan data alumni

5.4. Selesai

6. PIHAK YANG MENJALANKAN:

6.1. Mahasiswa

Page 130: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENDAFTARAN WISUDA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-25

6.2. Tata usaha fakultas

7. BAGAN ALIR:

8. CATATAN:-

9. REFERENSI/DOKUMEN TERKAIT:-

Page 131: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENDAFTARAN WISUDA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-25

Page 132: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pengajuan Beasiswa

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 133: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENGAJUAN BEASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-26

1. TUJUAN:

Tujuan dari prosedur ini adalah agar proses pengajuan beasiswa

mahasiswa dapat berjalan dengan lancer dan tertib sehingga

pelaksanaannya dapat tepat sasaran

2. RUANG LINGKUP:

Lingkup dari prosedur ini adalah meliputi pengajuan beasiswa mahasiswa

Fakultas Teknik yang diajukan melalui fakultas baik beasiswa internal

maupun eksternal kampus

3. STANDAR:

3.1. Prosedur ini mengacu pada statuta dan peraturan akademik yang

berlaku di lingkungan Fakultas Teknik Universitas Tidar

4. DEFINISI:

4.1. Beasiswa adalah pemberian bantuan keuangan kepada mahasiswa

yang bertujuan untuk digunakan demi keberlangsungan pendidikan

yang ditempuh.

5. PROSEDUR:

5.1. Fakultas memberikan informasi beasiswa kepada mahasiswa

5.2. Mahasiswa yang berminat melakukan konsultasi di tingkat program

studi

5.3. Mahasiswa mengajukan berkas persyaratan pengajuan beasiswa

ke tata usaha

5.4. Berkas persyaratan beasiswa diajukan pada Pembantu Dekan

bidang akademik dan kemahasiswaan

Page 134: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENGAJUAN BEASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-26

5.5. Pembantu Dekan bidang akademik dan kemahasiswa melakukan

seleksi administrasi berkas yang masuk dari mahasiswa

5.6. Fakultas merekomendasikan penerima beasiswa kepada yang

berwenang (pemberi beasiswa) melalui Pembantu Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN:

6.1. Mahasiswa

6.2. Staf Tata Usaha Fakultas

6.3. Pembantu Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan

Page 135: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENGAJUAN BEASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-26

7. BAGAN ALIR:

Page 136: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENGAJUAN BEASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-26

8. CATATAN:-

9. REFERENSI/DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Formulir permohonannan beasiswa

Page 137: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pengajuan Kegiatan Mahasiswa

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 138: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENGAJUAN KEGIATAN MAHASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-27

1. TUJUAN:

Prosedur Pengajuan Kegiatan Mahasiswa dibuat untuk menjamin

kelancaran dalam kegiatan unit kegiatan kemahasiswaan yang ada di

lingkungan Universitas Tidar sesuai dengan prosedur dan aturan yang

berlaku.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini mencakup prosuder pengajuan proposal oleh mahasiswa,

pencairan dana hingga proses akhir. Prosedur berlaku hanya untuk unit

kegiatan mahasiswa yang berada di bawah tanggungjawab Bidang

Kemahasiswaan Fakultas Teknik Universitas Tidar.

3. STANDAR:

3.1. Kegiatan mahasiswa yang diajukan atas dasar usulan mahasiswa di

lingkungan Fakultas Teknik Universitas Tidar

3.2. Kegiatan mahasiswa sesuai dengan visi dan misi Fakultas Teknik

Universitas Tidar

3.3. Proses pelaksanaan kegiatan mahasiswa dapat melibatkan

mahasiswa, dosen dan pihak luar universitas yang disetujui oleh

pimpinan Universitas Tidar dan Fakultas Teknik.

3.4. Usulan penyelenggaraan kegiatan harus pada Rancangan Anggaran

pada tahun yang sama dengan kegiatan

4. DEFINISI:

4.1. Prosedur pengajuan kegiatan mahasiswa dilakukan dengan

tahapan yang dijabarkan dalam prosedur ini dan dilengkapi

formulir/dokumen yang telah disediakan dengan melengkapi data

penggunaan.

Page 139: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENGAJUAN KEGIATAN MAHASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-27

5. PROSEDUR:

5.1. Prosedur Pengajuan Proposal

a. Semua kegiatan mahasiswa harus mendapat izin dari Dekan

Fakultas Teknik Universitas Tidar

b. Panitia kegiatan mahasiswa (Eksekutif Mahasiswa, Dewan

Perwakilan Mahasiswa, Kongres Mahasiswa dan Unit Kegiatan

Mahasiswa di lingkup Fakultas Teknik Universitas Tidar)

mempersiapkan proposal dan surat pengantar proposal yang

ditujukan kepada Dekan Fakultas Teknik Universitas Tidar

sekurangnya 2 pekan sebelum pelaksanaan.

c. Lembar pengajuan proposal harus sepengatahuan pimpinan

lembaga kemahasiswaan di lingkungan Fakultas Teknik

d. Dekan melakukan disposisi ke Wakil Dekan Bidang Akademik

dan Kemahasiswaan untuk mendapatkan pertimbangan atau

pemrosesan lebih lanjut.

e. Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan

mempelajari jenis kegiatan dan RAB.

f. Wakil Dekan Bidang Umum dan Pengadaan menentukan

besaran anggaran.

g. Mahasiswa mengambil anggaran 70% maksimum 3 hari ke

bagian keuangan fakultas setelah mendapat persetujuan dari

Wakil Dekan Bidang Umum dan Pengadaan.

5.2. Pengajuan Laporan Pertanggungjawaban

a. Panitia pelaksana kegiatan mengajukan LPJ ke ketua lembaga

yang bersangkutan untuk dilakukan verifikasi kesesuaian

dengan proposal dan ditandatangani oleh ketua lembaga,

b. Laporan kegiatan (LPJ) maksimum 1 pekan diselesaikan

setelah kegiatan berakhir, diserahkan ke Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan untuk diverifikasi

c. Laporan kegiatan yang sudah diverifikasi, ditandatangani oleh

Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan dan

Page 140: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENGAJUAN KEGIATAN MAHASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-27

digandakan untuk dijadikan arsip lembaga mahasiswa dan

fakultas.

d. Ketua Panitia mengambil dana 30% ke Bagian Keuangan

Fakultas

6. PIHAK YANG MENJALANKAN:

6.1. Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan

6.2. Wakil Dekan Bidang Umum dan Keuangan

6.3. Lembaga/Himpunan Mahasiswa

7. BAGAN ALIR:

Page 141: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENGAJUAN KEGIATAN MAHASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-27

Page 142: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENGAJUAN KEGIATAN MAHASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-27

8. CATATAN:

Pengajuan kegiatan mahasiswa memiliki tatacara

penyelenggaraan agar kegiatan perencaan dan eksekusi

pendaan berjalan tertib dan sesuai dengan yang diharapkan

9. REFERENSI/DOKUMEN TERKAIT:-

Page 143: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pengajuan Proposal Program Kreativitas Mahasiswa

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 144: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENGAJUAN PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS

MAHASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-28

1. TUJUAN:

Tujuan dari prosedur ini adalah agar proses pengajuan proposal program

kreativitas mahasiswa dapat berjalan dengan lancer dan tertib sehingga

pelaksanaannya dapat tepat sasaran

2. RUANG LINGKUP:

Lingkup dari prosedur ini adalah meliputi pengajuan proposal program

kreativitas mahasiswa Fakultas Teknik yang diajukan oleh mahasiswa

3. STANDAR:

3.1. Prosedur ini mengacu pada ketentuan buku pedoman Program

Kreativitas Mahasiswa (PKM) Tahun 2013.

4. DEFINISI:

4.1. Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) adalah suatu wadah yang

dibentuk oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Riset,

Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia dalam

memfasilitasi potensi yang dimiliki mahasiswa Indonesia untuk mengkaji,

mengembangkan, dan menerapkan ilmu dan teknologi yang telah

dipelajarinya di perkuliahan kepada masyarakat luas.

4.2. PKM memiliki 6 sub program yaitu PKM-Penelitian (PKM-P), PKM-

Penerapan Teknologi (PKM-T), PKM Kewirausahaan (PKM-K), PKM-

Pengabdian kepada Masyarakat (PKM-M), PKM-Penulisan Artikel Ilmiah

(PKM-AI) dan PKM-Gagasan Tertulis (PKM-GT).

5. PROSEDUR:

Page 145: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENGAJUAN PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS

MAHASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-28

5.1. Siapkan proposal yang telah selesai direvisi oleh Dosen pendamping

dan format penulisan sesuai ketentuan pada buku Pedoman Program

Kreativitas Mahasiswa (PKM) Tahun 2013.

5.2. Cetak proposal

5.3. Mintakan tanda tangan dan cap fakultas untuk halaman Pengesahan

(ditandatangani oleh: Ketua Tim, Dosen Pendamping, Wakil Dekan

Bidang Akademik dan Kemahasiswaan, Kolom untuk Tandatangan Wakil

Rektor III biarkan kosong dan bubuhkan cap fakultas di bagian Wakil

Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan). Surat Pernyataan

Sumber Tulisan PKM (ditandatangani oleh: Ketua Tim dan Ketua Prodi).

Daftar Riwayat Hidup (Khusus PKM-GT) (ditandatangani oleh: Ketua,

Anggota Tim dan Dosen Pendamping)

5.4. Scan Surat Pernyataan dan Daftar Riwayat Hidup (menggunakan mesin

scan dokumen)

5.5. Konversi file proposal PKM (.doc) ke format pdf (lihat cara konversi doc

ke pdf)

5.6. Serahkan Halaman Pengesahan yang telah ditandatangani oleh Ketua,

Dosen Pendamping, Wakil Dekan Bidang Akademik dan

Kemahasiswaan dan telah dicap fakultas ke Biro Administrasi

Kemahasiswaan (kolektif melalui fakultas atau langsung oleh mahasiswa

sendiri) untuk dimintakan tandatangan Wakil Rektor Bidang

Kemahasiswaan (WR 3) dan cap Universitas.

5.7. Setelah ditandatangani oleh WR 3 dan di cap universitas, Operator PT

akan mendaftarkan tim PKM ke Simlitabmas (DIKTI) untuk mendapatkan

username dan password peserta PKM

5.8. Operator PT akan mengirimkan softcopy halaman pengesahan,

username dan password tim melalui email tim masing-masing

6. PIHAK YANG MENJALANKAN:

Page 146: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENGAJUAN PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS

MAHASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-28

6.1. Mahasiswa

6.2. Dosen Pendamping

6.3. Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan

6.4. Wakil Rektor III (Bidang Kemahasiswaan)

6.5. Operator Universitas

7. BAGAN ALIR:

Page 147: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENGAJUAN PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS

MAHASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-28

Prosedur Pengajuan Proposal Program Kreativitas Mahasiswa

Operator Universitas

Pembantuk Rektor III

Wakil Dekan Bidang Akademik

dan Kemahasiswaan

Dosen Pembimbing

Mahasiswa

Mulai

Menuliskan proposal

Mahasiswa berkonsultasi

Memverifikasi proposal dan

mendisposisi ke PR III

Menyetujui dengan membubuhi

tandatangan di lembar

pengesahan

Mendaftarkan tim PKM

Mengunggah proposal setelah

diberikan username dan

pasword

Print out bukti setor dan proposal

Selesai

8. CATATAN:-

Page 148: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENGAJUAN PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS

MAHASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-28

9. REFERENSI/DOKUMEN TERKAIT:-

Page 149: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pengajuan Penugasan Perjalanan Dinas

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 150: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENGAJUAN PENUGASAN

PERJALANAN DINAS

Tanggal Revisi :

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-29

1. TUJUAN:

Prosedur Pengajuan Penugasan Perjalanan Dinas bertujuan untuk:

1.1. Memenuhi kebutuhan perjalanan dinas yang dibiayai oleh pihak

universitas dan pemerintah

1.2. Memperlancar kegiatan yang sifatnya kedinasan

1.3. Meningkatkan kerjasama dan pengemangan SDM tenaga

pendidik dan kependidikan

2. RUANG LINGKUP:

Perjalanan dinas baik dalam maupun luar negeri yang dibiayai oleh

universitas atau pemerintah diberikan kepada tenaga pendidik maupun

kependidikan dilingkungan Fakultas Teknik Universitas Tidar, yang

mendapatkan perintah untuk melaksanakan tugas dinas.

3. STANDAR:

3.1. Perjalanan dinas diajukan oleh tenaga pendidik maupun

kependidikan di lingkungan Fakultas Teknik Universitas Tidar

4. DEFINISI:

4.1. Perjalanan Dinas adalah perjalanan keluar tempat kedudukan yang

dilakukan dalam wilayah Republik Indonesia untuk kepentingan

Negara, termasuk perjalan dari tempat kedudukan ke tempat

meninggalkan Indonesia untuk bertolak ke luar negeri dan dari

tempat tiba di Indonesia dari luar negeri ke tempat yang dituju di

dalam negeri.

4.2. Surat Perjalan Dinas adalah dokumen yang diterbitkan oleh Pejabat

Pembuat Komitmen dalam rangka pelaksanaan Perjalanan Dinas

Page 151: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENGAJUAN PENUGASAN

PERJALANAN DINAS

Tanggal Revisi :

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-29

Pejabat Negara, Pegawai Negeri, Pegawai Tidak Tetap dan Pihak

Lain.

4.3. Tempat Kedudukan adalah lokasi kantor/satuan kerja

4.4. Tempat Tujuan adalah tempat/kota yang menjadi tujuan perjalanan

dinas

4.5. Satuan biaya uang harian perjalanan dinas dalam negeri adalah

uang harian yang digunakan sebagai uang makan, uang saku dan

transport lokal.

4.6. Satuan biaya uang harian perjalanan dinas luar negeri adalah uang

harian yang digunakan sebagai uang makan, uang saku, transport

lokal, dan uang penginapan.

5. PROSEDUR:

5.1. Prosedur penugasan secara langsung oleh pimpinan:

a. Adanya surat/undangan masuk dari pihak luar instansi untuk

mengikuti atau menghadiri suatu kegiatan.

b. Pimpinan menugaskan tenaga pendidik atau kependidikan

untuk mengikuti atau menghadiri kegiatan tersebut dengan

memberikan Surat Tugas dan SPD serta menentukan

pembiayaan.

c. Penentuan besarnya biaya sesuai dengan Standar Biaya Umum

5.2. Prosedur Perjalanan Dinas melalui pengajuan dari pihak yang

berkepentingan:

a. Tenaga pendidik atau Kependidikan mengajukan surat ke

Pimpinan untuk mengikuti atau menghadiri suatu kegiatan

b. Pimpinan memverifikasi kegiatan yang akan diikuti dengan

memperhatikan relevansi kebutuhan lembaga, baik sebagai

pengembangan SDM maupun peningkatan kerjasama

Page 152: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENGAJUAN PENUGASAN

PERJALANAN DINAS

Tanggal Revisi :

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-29

c. Pimpinan menerbitkan Surat Tugas dan SPPD serta

menentukan pembiayaan

d. Penentuan besarnya biaya sesuai dengan Standar Biaya

Umum

5.3. Tanggungjawab pengguna biaya perjalanan dinas:

a. Melaksanakan tugas sesuai dengan jadwal penugasan

b. Menyerahkan Surat Tugas dan Surat Perjalanan Dinas yang

sudah disahkan oleh instansi yang dituju serta bukti riil atas

penggunaan biaya perjalanan dinas (tiket, boarding pass,

airport tax, bill hotel, bukti pendaftaran dll)

5.4. Pertanggungjawaban oleh bagian keuangan (SPJ).

6. PIHAK YANG MENJALANKAN:

6.1. Tenaga Pendidik dan Kependidikan

6.2. Bagian Keuangan Fakultas

7. BAGAN ALIR:

Page 153: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENGAJUAN PENUGASAN

PERJALANAN DINAS

Tanggal Revisi :

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-29

Page 154: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR

PENGAJUAN PENUGASAN

PERJALANAN DINAS

Tanggal Revisi :

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-29

8. CATATAN:-

9. REFERENSI/DOKUMEN TERKAIT:

1. Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor

113/PMK.05/2012 tentang Perjalanan Dinas Dalam Negeri bagi Pejabat

Negara, Pegawai Negeri dan Pegawai Tidak Tetap

2. Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor

55/PMK.05/2014 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri

Keuangan Nomor 97/PMK.05/2010 tentang Perjalanan Dinas Luar

Negeri Bagi Pejabat Negera, Pegawai Negeri dan Pegawai Tidak Tetap

3. Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor

72/PMK.02/2013 tentang Standar Biaya Masukan Tahun Anggaran 2014

Page 155: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pengajuan Rencana Kerja Anggaran Tahunan (RKAT)

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T, M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 156: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN RKAT JURUSAN/PRODI

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-30

2

1. TUJUAN:

Prosedur ini ditetapkan untuk menjamin agar rencana kerja jurusan di

Fakultas Teknik Universitas Tidar dapat berjalan secara sistematis,

terukur, transparan dan akuntabel serta terdokumentasi dengan baik.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini mencakup proses perencanaan kerja dan anggaran tahunan

(RKAT) pada tiap-tiap jurusan di Fakultas Teknik.

3. STANDAR:

3.1. Seluruh pimpinan, tenaga pendidik dan kependidikan harus

menjalankan standar operasional prosedur (SOP) pengajuan

rencana kerja dan anggaran tahunan dengan baik dan cermat.

3.2. Proses perencanaan kerja dan anggaran tahunan untuk tahun

anggaran berikutnya diajukan sekurang-kurangnya bulan juli pada

tahun berjalan.

3.3. Rancangan rencana kerja dan anggaran tahunan harus diarsipkan,

disimpan dan disosialisasikan agar dapat diakses oleh seluruh

civitas akademika (Mahasiswa, Tenaga Pendidik dan

Kependidikan).

.

4. DEFINISI:

Dalam prosedur ini terdapat istilah-istilh yang didefinisi sebagai berikut:

4.1. Rencana Kerja Anggaran Tahunan (RKAT) Jurusan adalah

dokumen keuangan tahunan yang dibuat oleh Jurusan kepada

Page 157: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN RKAT JURUSAN/PRODI

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-30

3

Fakultas terkait pembiayaan rutin operasional dan program kerja

lainnya dengan memperhatikan Renstra (Rencana Strategis) dan

target PNBP (Penerimaan Negara Bukan Pajak) pada tahun

tersebut.

5. PROSEDUR:

Adapun prosedur penyusunan RKAT Jurusan adalah sebagai berikut:

5.1. Pimpinan jurusan dan fakultas mengidentifikasi seluruh

pembiayaan rutin operasional dan program kerja yang akan

dilaksanakan.

5.2. Pimpinan jurusan dan fakultas menyusun RKAT berdasarkan

Renstra Fakultas dan PNBP.

5.3. Penyusunan RKAT Jurusan dilaksanakan dari mulai April hingga

Juli. Dalam penyusunan RKAT Jurusan, Pimpinan Jurusan berhak

membuat tim kecil untuk membantu penyusunan dokumen

tersebut.

5.4. Penyusunan RKAT Fakultas dilaksanakan dari mulai April hingga

Juli. Dalam penyusunan RKAT Fakultas, Pimpinan Fakultas berhak

membuat tim kecil untuk membantu penyusunan dokumen tersebut

5.5. Setelah dilakukan penyusunan RKAT , Pimpinan jurusan wajib

mensosialisasikan RKAT tersebut kepada seluruh dosen di Jurusan

agar realisasi RKAT dapat diawasi dengan baik sehingga seluruh

target tercapai.

Page 158: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN RKAT JURUSAN/PRODI

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-30

4

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Dekan

6.2. Wakil Dekan Bidang Keuangan dan Kemahasiswaan

6.3. Ketua Jurusan

7. BAGAN ALIR

8. CATATAN :

Prosedur pengajuan rencana kerja dan anggaran tahunan Fakultas Teknik

memiliki sasaran sistematis, transparan, dan akuntabel sehingga kinerja

lembaga dapat terukur dengan baik.

Page 159: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN RKAT JURUSAN/PRODI

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-30

5

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1 Rencana Strategis Universitas Tidar.

9.2 Rencana Strategis Fakultas Teknik.

Page 160: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pencairan RKAT

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T, M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 161: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENCAIRAN RKAT

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-31

2

1. TUJUAN:

Prosedur ini ditetapkan untuk menciptakan kinerja lembaga yang baik di

Fakultas Teknik Universitas Tidar agar dapat sistematis, transparan dan

akuntabel serta terdokumentasi dengan baik.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini mencakup proses pencairan RKAT (Rencana Kerja dan

Anggaran Tahunan) baik di Jurusan maupun di Fakultas Teknik.

3. STANDAR:

3.1. Seluruh pimpinan, tenaga pendidik dan kependidikan harus

menjalankan standar operasional prosedur (SOP) pencairan RKAT

dengan baik dan cermat.

3.2. Proses pencairan RKAT dilakukan dengan pengajuan proposal

rencana kerja per kegiatan sekurang-kurangnya 15 hari kerja

sebelum kegiatan dilaksanakan.

3.3. Laporan hasil kegiatan dibuat sekurang-kurangnya sebelum 10 hari

kerja setelah kegiatan dilaksanakan.

.

4. DEFINISI:

Dalam prosedur ini terdapat istilah-istilh yang didefinisi sebagai berikut:

4.1. RKAT adalah Rencana Kerja dan Anggaran Tahunan yang disusun

oleh Jurusan dan Fakultas dari rencana strategis universitas dan

Page 162: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENCAIRAN RKAT

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-31

3

fakultas yang bertujuan untuk menciptakan kinerja lembaga yang

baik.

5. PROSEDUR:

Adapun prosedur pencairan RKAT adalah sebagai berikut:

5.1. Ketua Jurusan dan Pimpinan Fakultas mengidentifikasi seluruh

kegiatan yang akan dilakukan dalam satu tahun.

5.2. Pencairan RKAT Jurusan dan Fakultas dilakukan dengan membuat

proposal per kegitan kemudian diajukan kepada Wakil Dekan

Umum dan Dekan untuk disetujui dan disahkan.

5.3. Pengajuan proposal kegiatan sekurang-kurangnya 15 hari kerja

sebelum kegiatan dilaksanakan.

5.4. Setelah disetujui dan disahkan oleh Dekan kemudian diajukan

kepada PPK Fakultas untuk dibayarkan.

5.5. Laporan hasil kegiatan dibuat sekurang-kurangnya sebelum 10 hari

kerja setelah kegiatan dilaksanakan.

5.6. Bukti pencairan RKAT Jurusan dan Fakultas harus diarsipkan,

disimpan dan ditulis dalam laporan realisasi keuangan rutin fakultas

yang bisa diakses oleh seluruh tenaga pendidik dan kependidikan.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Dekan

6.2. Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan

6.3. Ketua Jurusan

6.4. Tenaga Pendidik dan Kependidikan

Page 163: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENCAIRAN RKAT

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-31

4

7. BAGAN ALIR

8. CATATAN :

Prosedur pencairan RKAT di Fakultas Teknik memiliki sasaran sistematis,

transparan dan akuntabel sehingga target kinerja lembaga dapat

terpenuhi dengan baik

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1 Program Kerja Tahunan Jurusan.

9.2 Rencana Strategis Fakultas Teknik.

9.3 Rencana Strategis Universitas.

Page 164: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENCAIRAN RKAT

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-31

5

Page 165: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pengajuan Honorarium Pembimbing Skripsi, Kerja Praktek, Akademik, Kelebihan SKS, Kelebihan Mengajar, Asisten Praktikum, Laboran

dan Vakasi

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 166: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN HONORARIUM DAN

VAKASI

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-32

2

1. TUJUAN:

Prosedur ini ditetapkan untuk menjamin agar pengajuan honorarium

pembimbing skripsi, kerja praktek, akademik, kelebihan sks, kelebihan

mengajar, asisten praktikum, laboran dan vakasi di Fakultas Teknik

Universitas Tidar dapat berjalan secara sistematis, transparan dan

akuntabel serta terdokumentasi dengan baik.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini mencakup proses pengajuan honorarium pembimbing skripsi,

kerja praktek, akademik, kelebihan sks, kelebihan mengajar, asisten

praktikum, laboran dan vakasi berlaku untuk semua tenaga pendidik dan

kependidikan di lingkungan Fakultas Teknik Universitas Tidar.

3. STANDAR:

3.1. Seluruh pimpinan, tenaga pendidik dan kependidikan harus

menjalankan standar operasional prosedur (SOP) pengajuan

honorarium dan vakasi dengan baik dan cermat.

3.2. Persyaratan pengajuan honorarium dan vakasi harus sesuai

dengan prosedur yang sudah ada.

3.3. Proses pengajuan honorarium dan vakasi sekurang-kurangnya 1

hari setelah kegiatan dilaksanakan.

3.4. Bukti penerimaan honorarium dan vakasi harus diarsipkan,

disimpan dan ditulis dalam laporan keuangan rutin fakultas yang

bisa diakses oleh seluruh tenaga pendidik dan kependidikan.

Page 167: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN HONORARIUM DAN

VAKASI

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-32

3

.

4. DEFINISI:

Dalam prosedur ini terdapat istilah-istilh yang didefinisi sebagai berikut:

4.1. Honorarium adalah upah di luar gaji sebagai imbalan jasa yang

dibayarkan kepada tenaga pengajar, tenaga kependidikan maupun

mahasiswa.

4.2. Pembimbing skripsi adalah dosen yang ditugaskan untuk

membimbing mahasiswa dari mulai hingga terselesaikannya tugas

akhir/skripsi. Terdapat dua jenis pembimbing skripsi yaitu

pembimbing utama dan pembimbing pendukung.

4.3. Pembimbing akademik adalah dosen yang ditugaskan untuk

melakukan proses pendampingan dan pembimbingan kepada

mahasiswa dalam menyelesaikan studinya.

4.4. Kerja praktek adalah kegiatan mahasiswa yang dilakukan di

perusahaan/lapangan untuk mengetahui kondisi kerja yang

terdapat di lapangan.

4.5. Kelebihan sks adalah jumlah sks yang lebih dari 12 sks

4.6. Kelebihan mengajar adalah jumlah tatap muka perkuliahan yang

lebih dari 14 kali.

4.7. Asisten praktikum adalah mahasiswa yang ditugaskan

membimbing, mendampingi mahasiswa lain dalam melaksanakan

praktikum baik di laboratorium maupun di lapangan.

4.8. Laboran adalah tenaga kependidikan yang ditugaskan sebagai

penanggung jawab teknis laboratorium.

4.9. Vakasi adalah upah yang diberikan kepada tenaga pendidik atas

pekerjaan penyusunan soal ujian, pengawasan ujian dan

pemeriksanaan ujian.

Page 168: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN HONORARIUM DAN

VAKASI

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-32

4

5. PROSEDUR:

Ketua Jurusan mengajukan pembiayaan honorarium dan vakasi dengan

melengkapi syarat:

5.1. Pembimbing Akademik: SK Pembimbing Akademik

5.2. Kerja praktik:

a) SK Pembimbing Kerja Praktik (KP)

b) Undangan seminar Kerja Praktik (KP)

c) Berita acara seminar Kerja Praktik (KP)

d) Lembar pengesahan laporan Kerja Praktik (KP)

5.3. Skripsi/Tugas Akhir:

a) SK Pembimbing Skripsi/Tugas Akhir

b) Undangan ujian proposal/pendadaran Skripsi/Tugas Akhir

c) Berita acara proposal/pendadaran Skripsi/Tugas Akhir

d) Lembar pengesahan proposal/pendadaran Skripsi/Tugas Akhir

5.4. Kelebihan SKS: SK Mengajar

5.5. Kelebihan Jam Mengajar:

a) SK Mengajar,

b) daftar hadir mahasiswa

c) jurnal perkuliahan

5.6. Asisten Praktikum:

a) SK Asisten Praktikum

b) daftar hadir asisten

c) jurnal perkuliahan.

5.7. Laboran:

a) Daftar hadir praktikum

b) SK penanggung jawab praktikum

Page 169: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN HONORARIUM DAN

VAKASI

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-32

5

5.8. Vakasi:

a) Naskah soal

b) Berita acara pelaksanaan ujian

5.9. Setelah kelengkapan persyaratan dipenuhi pengajuan honor dan

vakasi diajukan kepada Dekan dan diperiksa oleh Wakil Dekan

Bidang Umum dan Keuangan.

5.10. Wakil Dekan Bidang Umum dan Keuangan mengevaluasi

pembiayaan, jika menyetujui dananya, akan diteruskan ke Pejabat

Pembuat Komitmen (PPK) Fakultas.

5.11. PPK Fakultas mengevaluasi pengajuan pembiayaan, jika setuju

maka segera dicairkan pengajuan pembiayaan yang diusulkan.

5.12. Staf PPK Fakultas menyimpan bukti pembayaran sebagai arsip.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Dekan

6.2. Wakil Dekan Bidang Umum dan Keuangan.

6.3. PPK Fakultas

6.4. Ketua Jurusan

7. BAGAN ALIR

Page 170: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN HONORARIUM DAN

VAKASI

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-32

6

8. CATATAN :

Prosedur pengajuan honorarium dan vakasi Fakultas Teknik memiliki

sasaran mudah, transparan dan akuntabel sehingga hak tenaga pendidik

dan pendidikan dapat terpenuhi dengan baik.

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1 Formulir pengajuan honorarium

9.2 Formulir pengajuan vakasi

Page 171: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pengajuan Dana Kegiatan Mahasiswa

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T, M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 172: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN DANA

KEGIATAN MAHASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-33

2

1. TUJUAN:

Prosedur ini ditetapkan untuk menciptakan kualitas layanan akademik dan

non-akademik di Fakultas Teknik Universitas Tidar agar dapat sistematis,

terukur dan akuntabel serta terdokumentasi dengan baik.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini mencakup proses pengajuan dana kegiatan mahasiswa

secara keseluruhan baik di Jurusan maupun di Fakultas Teknik.

3. STANDAR:

3.1. Seluruh pimpinan, tenaga pendidik dan kependidikan harus

menjalankan standar operasional prosedur (SOP) pengajuan dana

kegiatan mahasiswa dengan baik dan cermat.

3.2. Proses pengajuan dana kegiatan mahasiswa dilakukan dengan

pengajuan program kegiatan tahunan dari HMJ, BEM dan DPM

diajukan sekurang-kurangnya bulan juli pada tahun berjalan.

3.3. Rancangan program kegiatan tahunan mahasiswa harus

diarsipkan, disimpan dan disosialisasikan agar dapat diakses oleh

seluruh civitas akademika (Mahasiswa, Tenaga Pendidik dan

Kependidikan).

.

4. DEFINISI:

Dalam prosedur ini terdapat istilah-istilh yang didefinisi sebagai berikut:

4.1. Kegiatan mahasiswa adalah kegiatan akademik dan non-akademik

yang direncanakan, diorganisir, dan dilaksanakan oleh mahasiswa

Page 173: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN DANA

KEGIATAN MAHASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-33

3

yang terhimpun dalam Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ),

Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) dan Dewan Perwakilan

Mahasiswa (DPM).

5. PROSEDUR:

Adapun prosedur pengajuan dana kegiatan mahasiswa adalah sebagai

berikut:

5.1. HMJ, BEM maupun DPM mengidentifikasi seluruh kegiatan yang

akan dilakukan dalam satu tahun (program kegiatan tahunan).

5.2. Program kerja tahunan HMJ diajukan kepada Ketua jurusan untuk

meminta persetujuan dan pengesahan.

5.3. Program kerja tahunan BEM dan DPM diajukan kepada Wakil

Dekan Akademik dan Kemahasiswaan untuk disetujui dan

disahkan.

5.4. Setelah disetujui dan disahkan program kegiatan tahunan HMJ,

BEM dan DPM dimasukkan dalam RKAT Fakultas.

5.5. Pencairan dana kegiatan mahasiswa dilakukan dengan proposal

per kegiatan yang disetujui dan disahkan oleh ketua jurusan dan

wakil dekan akademik dan kemahasiswaan.

5.6. Pengajuan proposal kegiatan sekurang-kurangnya 15 hari kerja

sebelum kegiatan dilaksanakan.

5.7. Laporan hasil kegiatan dibuat sekurang-kurangnya sebelum 10 hari

kerja setelah kegiatan dilaksanakan.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Dekan

6.2. Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan

Page 174: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN DANA

KEGIATAN MAHASISWA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-33

4

6.3. Ketua Jurusan

6.4. Mahasiswa

7. BAGAN ALIR

8. CATATAN :

Prosedur pengajuan dana kegiatan mahasiswa di Fakultas Teknik memiliki

sasaran sistematis, transparan dan akuntabel sehingga pelayanan

kemahasiswaan dapat terpenuhi dengan baik

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1 Program Kerja Tahunan BEM, DPM dan HMJ.

9.2 Rencana Strategis Fakultas Teknik.

Page 175: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pengajuan Biaya Perjalanan Dinas

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T, M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 176: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN PERJALANAN DINAS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-34

2

1. TUJUAN:

Prosedur ini ditetapkan untuk memastikan pengajuan perjalanan dinas di

Fakultas Teknik Universitas Tidar agar dapat berjalan secara sistematis,

transparan dan akuntabel serta terdokumentasi dengan baik.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini mencakup proses pengajuan biaya perjalanan dinas pada

tiap-tiap jurusan di Fakultas Teknik.

3. STANDAR:

3.1. Seluruh pimpinan, tenaga pendidik dan kependidikan harus

menjalankan standar operasional prosedur (SOP) pengajuan

perjalanan dinas dengan baik dan cermat.

3.2. Persyaratan pengajuan perjalanan dinas harus sesuai dengan

prosedur yang sudah ada.

3.3. Proses pengajuan perjalanan dinas sekurang-kurangnya 15 hari

kerja sebelum kegiatan dilaksanakan.

3.4. Bukti pelaksanaan perjalanan dinas didokumentasi dengan laporan

yang berisi notulensi kegiatan, foto kegiatan dan kwitansi

pengeluaran.

3.5. Laporan hasil kegiatan dibuat sekurang-kurangnya sebelum 10 hari

kerja setelah kegiatan dilaksanakan

3.6. Bukti pembayaran perjalanan dinas harus diarsipkan, disimpan dan

ditulis dalam laporan keuangan rutin fakultas yang bisa diakses

oleh seluruh tenaga pendidik dan kependidikan.

Page 177: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN PERJALANAN DINAS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-34

3

4. DEFINISI:

Dalam prosedur ini terdapat istilah-istilh yang didefinisi sebagai berikut:

4.1. Perjalanan dinas terdiri atas perjalanan dinas dalam negeri dan luar

negeri. Secara definisi perjalanan dinas dalam negeri adalah

perjalanan ke luar tempat kedudukan baik perorangan mau

bersama-sama yang jaraknya sekurang-kurangnya 5 kilometer dari

batas kota yang sesuai dengan tupoksinya. Sedangkan perjalanan

dinas luar negeri adalah perjalanan sesuai tupoksi baik perorangan

maupun bersama-sama untuk kepentingan dinas/negara, dari

tempat bertolak di dalam negeri ke tempat tujuan di luar negeri dan

juga sebaliknya yang dananya bersumber dari Anggaran

Pendapatan dan Belanja Negara (APBN).

5. PROSEDUR:

Adapun prosedur pengajuan perjalanan dinas adalah sebagai berikut:

5.1. Pelaksana mengidentifikasi seluruh pembiayaan perjalanan dinas

yang akan dilakukan.

5.2. Diajukan kepada Ketua jurusan untuk meminta persetujuan biaya

perjalanan dinas yang diusulkan.

5.3. Diajukan kepada Dekan dan diperiksa oleh Wakil Dekan II

pengajuan biaya perjalanan dinas yang diusulkan. Jika disetujui

dimintakan persetujuan dekan.

5.4. Diajukan kepada PPK Fakultas untuk diperiksa, jika disetujui akan

segera dicairkan pengajuan biaya yang diusulkan sebesar 70% dari

anggaran yang disetujui. 30% sisanya dicairkan setelah laporan

hasil kegiatan dibuat. Seluruh bukti perjalanan disimpan sebagai

arsip.

Page 178: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN PERJALANAN DINAS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-34

4

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Dekan

6.2. Wakil Dekan Bidang Keuangan dan Kemahasiswaan

6.3. Ketua Jurusan

6.4. Tenaga pendidik dan kependidikan

7. BAGAN ALIR

Page 179: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGAJUAN PERJALANAN DINAS

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-34

5

8. CATATAN :

Prosedur pengajuan perjalanan dinas memiliki sasaran sistematis,

transparan dan akuntabel sehingga kinerja kelembagaan dapat tercapai

dengan baik.

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

9.1 Formulir SPPD.

9.2 Tanda bukti perjalanan dinas.

Page 180: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pengadaan Konsumsi Rapat

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 181: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGADAAN KONSUMSI RAPAT

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-35

2

1. TUJUAN:

Prosedur ini ditetapkan untuk menjamin agar pengadaan konsumsi rapat

berjalan secara sistematis, transparan dan akuntabel serta

terdokumentasi dengan baik.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini mencakup proses pengadaan konsumsi rapat berlaku untuk

pimpinan, tenaga pendidik dan kependidikan di lingkungan Fakultas

Teknik Universitas Tidar.

3. STANDAR:

3.1. Seluruh pimpinan, tenaga pendidik dan kependidikan harus

menjalankan standar operasional prosedur (SOP) pengadaan

konsumsi rapat dengan baik dan cermat.

3.2. Persyaratan pengadaan konsumsi rapat harus sesuai dengan

prosedur yang sudah ada.

3.3. Proses pengajuan pengadaan konsumsi sekurang-kurangnya 2 hari

kerja sebelum kegiatan dilaksanakan.

3.4. Bukti pengeluaran dibuat sekurang-kurangnya sebelum 1 hari kerja

setelah kegiatan dilaksanakan.

3.5. Bukti pembayaran konsumsi rapat diarsipkan, disimpan dan ditulis

dalam laporan keuangan rutin fakultas yang bisa diakses oleh

seluruh civitas akademika.

.

Page 182: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGADAAN KONSUMSI RAPAT

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-35

3

4. DEFINISI:

Dalam prosedur ini terdapat istilah-istilh yang didefinisi sebagai berikut:

4.1. Rapat adalah kegiatan tatap muka yang mebicarakan,

mendiskusikan dan mengkoordinasi kegiatan/program kerja.

4.2. Konsumsi adalah makan dan snak yang diperlukan untuk

mendukung pelaksanaan rapat.

5. PROSEDUR:

Adapun prosedur pengadaan konsumsi rapat adalah sebagai berikut:

5.1. Pelaksana mengidentifikasi seluruh pembiayaan konsumsi rapat

yang akan dilaksanakan.

5.2. Melampirkan undangan rapat yang ditandatangani oleh pimpinan

fakultas atau pimpinan jurusan atau kepala bagian TU atau ketua

gugus tugas dan atau ketua panitia sekurang-kurangnya 2 hari

kerja sebelum rapat dilaksanakan.

5.3. Diajukan kepada Wakil Dekan Umum dan Keuangan untuk disetujui

dan dibayarkan.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Dekan

6.2. Wakil Dekan Bidang Umum dan Keuangan.

6.3. Ketua Jurusan

6.4. Tenaga pendidik dan kependidikan

Page 183: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENGADAAN KONSUMSI RAPAT

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-35

4

7. BAGAN ALIR

8. CATATAN :

Prosedur pengadaan konsumsi rapat di lingkungan Fakultas Teknik

memiliki sasaran sistematis, transparan dan akuntabel sehingga tercipta

kinerja lembaga yang baik.

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

Page 184: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Monitoring Perkuliahan

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 185: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MONITORING PERKULIAHAN

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-36

1. TUJUAN:

Standard Operational Procedure (SOP) ini bertujuan untuk:

1.1. Memberikan penjelasan tentang tata cara monitoring pelaksanaan

perkuliahan termasuk kegiatan praktikum di lingkungan Fakultas

Teknik Universitas Tidar.

1.2. Sebagai pedoman bagi sivitas akademika Fakultas Teknik

Universitas Tidar dalam menjalankan aktivitas perkuliahan.

2. RUANG LINGKUP:

2.1. Tatacara monitoring pelaksanaan perkuliahan.

2.2. Pihak-pihak terkait yang bertanggungjawab atas pelaksanaan

monitoring perkuliahan.

3. STANDAR:

3.1. Proses pembelajaran harus melibatkan mahasiswa secara aktif.

3.2. Proses pembelajaran berlangsung dalam bentuk interaksi antara

dosen, mahasiswa dan sumber belajar dalam lingkungan belajar

tertentu.

3.3. Proses pembelajaran dilaksanakan sesuai dengan rencana

pembelajaran semester atau silabus.

3.4. Metode pembelajaran harus menggunakan Student Centered

Learning dengan pendekatan kolaboratif dan terintegrasi.

3.5. Fakultas, Jurusan, dan/atau Program Studi harus mempunyai suatu

kebijakan yang adil, bertanggungjawab dan berkesinambungan

tentang evaluasi hasil studi.

3.6. Semua kebijakan yang berhubungan dengan evaluasi hasil studi

Page 186: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MONITORING PERKULIAHAN

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-36

harus disosialisasikan ke seluruh staf akademik dan ditinjau ulang

secara periodik dalam rangka mendapatkan kebijakan yang lebih

baik.

3.7. Fakultas, Jurusan, dan/atau Program Studi harus mempunyai

prosedur yang mengatur tentang transparansi sistem evaluasi hasil

studi.

3.8. Penilaian umpan balik oleh sivitas akademika dan tenaga

kependidikan harus dikembalikan tepat waktu dan didokumentasikan

secara baik.

4. DEFINISI:

4.1. Kuliah adalah kegiatan belajar mengajar tatap muka antara dosen

dan mahasiswa yang dijadwalkan.

4.2. Praktikum adalah kegiatan belajar mengajar tatap muka antara

dosen (atau dibantu asisten) dan mahasiswa, yang menekankan

pada aspek psikomotorik (ketrampilan), kognitif (pengetahuan), dan

afektif (sikap) dengan menggunakan peralatan di laboratorium yang

dijadwalkan.

4.3. Dosen adalah seseorang yang berdasarkan persyaratan pendidikan,

keahlian, dan kemampuannya menjalankan tugas pokok pendidikan.

Dosen terdiri dari Dosen Tetap dan Dosen Tidak Tetap.

4.4. Mahasiswa adalah peserta didik yang terdaftar secara sah pada

program studi masing-masing dalam lingkup FT Untidar.

4.5. Staf administrasi akademik adalah pegawai yang ditugaskan di Tata

Usaha FT Untidar sub-bagian akademik. Staf administrasi terdiri dari

Pegawai Tetap dan Pegawai Tidak Tetap. Dosen PA adalah seorang

dosen tetap Jurusan yang ditunjuk oleh Ketua jurusan/PS untuk

Page 187: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MONITORING PERKULIAHAN

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-36

memberikan bimbingan akademik kepada beberapa mahasiswa.

5. Prosedur

5.1. Persiapan

1. Tata Usaha FT sub-bagian akademik bersama dengan Program

Studi mempersiapkan jadwal perkuliahan, rombongan belajar

mahasiswa, ruangan perkuliahan, daftar hadir mahasiswa untuk

masing-masing mata kuliah.

2. Tata Usaha FT sub-bagian akademik mempersiapkan kuisioner

mahasiswa untuk evaluasi proses perkuliahan.

5.2. Pelaksanaan

1. Tata Usaha FT sub-bagian akademik menyiapkan kebutuhan

perkuliahan (yang terdiri dari jadwal mengajar, rombongan belajar

mahasiswa, ruangan perkuliahan dan jurnal perkuliahan) dalam

sistem monitoring perkuliahan (simokul.untidar.ac.id)

2. Dosen mempersiapkan RPS (Rencana Pembelajaran Semester)

kemudian diunggah dalam simokul.ac.id. dan melaksanakan

kegiatan perkuliahan sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan.

Kuliah dilakukan minimal 14 (empat belas) kali pertemuan dalam

setiap semester dengan membuka kelas, presensi, pengisian

jurnal dan validasi mahasiswa melalui simokul.ac.id. Perubahan

jadwal perkuliahan oleh dosen ataupun kuliah pengganti lainnya

akibat libur nasional atau alasan lain dilakukan pada menu ganti

pertemuan di simokul.ac.id dan akan divalidasi oleh Tata Usaha

FT sub-bagian akademik.

3. Setiap dosen wajib mengisi catatan kegiatan perkuliahan,

mendata kehadiran mahasiswa pada portal simokul.ac.id.

Page 188: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MONITORING PERKULIAHAN

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-36

4. Staf administrasi akademik dapat mengoreksi kembali kegiatan

perkuliahan dari dosen pada portal simokul.ac.id.. Dosen yang

wajib menutup kelas dan mengakhiri kuliahnya sesuai dengan

jadwal yang ditentukan. Dosen tidak dapat membuka kelas jika

kelas sebelumnya belum ditutup.

5. Staf administrasi akademik dapat melakukan rekapitulasi jumlah

pelaksanaan perkuliahan masing-masing mata kuliah 3 (tiga)

minggu sebelum jadwal Ujian Akhir Semester (UAS) melalui

simokul.ac.id. Hasil rekapitulasi tersebut disampaikan ke program

studi masing-masing untuk ditindak lanjuti.

6. Program Studi menyampaikan surat pemberitahuan kepada dosen

yang jumlah kehadirannya belum memenuhi syarat minimal 14

kali pertemuan untuk diantisipasi lebih awal oleh dosen yang

bersangkutan.

7. Staf administrasi akademik dapat melakukan rekapitulasi

prosentase kehadiran mahasiswa masing-masing mata kuliah 1

(satu) minggu sebelum jadwal UAS. Hasil rekapitulasi prosentase

kehadiran mahasiswa yang diperoleh melalui simokul.ac.id

selanjutnya dilaporkan ke program studi masing-masing.

8. Program Studi mengumumkan nama-nama mahasiswa yang

diperbolehkan mengikuti UAS (jumlah kehadiran minimal 75%)

untuk setiap mata kuliah.

9. Staf administrasi akademik bersama dosen penguji

mendistribusikan kuisioner proses perkuliahan kepada masing-

masing mahasiswa pada saat pelaksanaan UAS. Dosen wajib

menyerahkan formulir kuisioner yang telah diisi oleh mahasiswa

ke program studi masing-masing untuk dianalisa lebih lanjut.

Formulir kuisioner ini akan menjadi bahan evaluasi proses

pelaksanaan perkuliahan.

Page 189: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MONITORING PERKULIAHAN

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-36

10. Program studi menganalisa hasil isian formulir kuisioner untuk

ditindaklanjuti.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN

6.1. Sub-bagian Akademik FT

6.2. Ketua Jurusan/koordinator program studi

6.3. Dosen

6.4. Mahasiswa

Page 190: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MONITORING PERKULIAHAN

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-36

7. BAGAN ALIR

Monitoring Perkuliahan

Sub Bagian Akademik Program Studi Dosen Mahasiswa

Start

Menyusun RPS dan diunggah

dalam simokul.ac.id

Melakukan validasi pada saat kelas

akan ditutup bersama dosen

dalam simokul.ac.id

End

menyiapkan kebutuhan perkuliahan (yang terdiri

dari jadwal mengajar, rombongan belajar mahasiswa, ruangan

perkuliahan dan jurnal perkuliahan) dalam

simokul.ac.id Melakukan perkuliahan dengan

simokul.ac.id dimulai dengan membuka kelas,

presensi mahasiswa, mengisi jurnal dan

menutup kelas

Melakukan monitoring kegiatan perkuliahan

dosen (melalui simokul.ac.id)

melakukan rekapitulasi jumlah pelaksanaan perkuliahan masing-masing mata kuliah 3

(tiga) minggu sebelum jadwal Ujian Akhir

Semester (UAS) melalui simokul.ac.id

menyampaikan surat pemberitahuan kepada

dosen yang jumlah kehadirannya belum

memenuhi syarat minimal 14 pertemuan

Melakukan rekapitulasi prosentase kehadiran mahasiswa masing-

masing mata kuliah 1 (satu) minggu sebelum

jadwal UAS

mengumumkan nama-nama mahasiswa yang

diperbolehkan mengikuti UAS (jumlah kehadiran minimal 75%) untuk setiap mata kuliah

Mengisi kuisioner proses perkuliahan

pada saat UAS

Melakukan UTS dan UAS

Menganalisis hasil isian formulir kuisioner UAS

Page 191: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MONITORING PERKULIAHAN

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-36

8. CATATAN:

-

9. DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Jadwal perkuliahan

9.2. Kuisioner mahasiswa

Page 192: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Pembimbingan Akademik

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 193: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PEMBIMBINGAN

AKADEMIK

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-37

1. TUJUAN:

Prosedur ini ditetapkan untuk membantu mahasiswa dalam menyusun

rencana studi sejak semester pertama sampai selesai studi dan

Menjelaskan tata cara dan proses pembimbingan akademik.

2. RUANG LINGKUP:

2.1. Tugas dan kewajiban dosen PA.

2.2. Penunjukan dosen PA.

2.3. Tata cara pembimbingan akademik.

3. STANDAR:

3.1. Fakultas, Jurusan dan/atau Program Studi harus mempunyai

dosen pembimbing akademik untuk mahasiswa.

3.2. Fakultas, Jurusan dan/atau Program Studi harus memfasilitasi

mahasiswa untuk bimbingan konseling.

3.3. Fakultas, Jurusan dan/atau Program Studi harus mendorong

mahasiswa untuk berpartisipasi aktif dalam kegiatan-kegiatan

mahasiswa non-akademik.

4. DEFINISI:

4.1. Pembimbingan akademik adalah suatu proses konsultasi oleh

mahasiswa kepada dosen Pembimbing Akademik (PA) mengenai

penyusunan rencana studi dan strategi belajar di Jurusan/PS di

Fakultas Teknik Universitas Tidar.

4.2. Dosen PA adalah seorang dosen tetap Jurusan yang ditunjuk oleh

Ketua jurusan/PS untuk memberikan bimbingan akademik kepada

beberapa mahasiswa.

Page 194: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PEMBIMBINGAN

AKADEMIK

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-37

5. Prosedur

5.1. Umum

Penyelenggaraan program pendidikan atas dasar Sistem Kredit

Semester (SKS) berorientasi kepada mahasiswa, oleh karena itu

bimbingan terhadap mahasiswa sangat perlu dilakukan. Bimbingan

dilakukan agar mahasiswa dalam mengikuti perkuliahan terencana

dengan baik dan dapat menyelesaikan studinya tepat waktu tanpa

mengalami hambatan. Oleh karena itu, perlu ditunjuk seorang Dosen

Penasehat Akademik untuk membimbing beberapa mahasiswa dan

ditentukan tugas dan kewenangannya.

5.2. Tugas Dosen PA

1. Membantu mahasiswa menyusun rencana studi sejak semester

pertama sampai selesai studi.

2. Memberi pertimbangan tentang matakuliah yang dapat diambil

pada semester yang akan berlangsung sesuai peraturan

akademik dengan memperhatikan kode matakuliah, SKS, dosen

penanggung jawab (PJ), mata kuliah wajib/pilihan.

3. Memvalidasi jumlah beban studi yang dapat diambil mahasiswa

pada setiap semester secara online.

4. Memberitahukan kepada mahasiswa jika masih ada kesalahan

dalam pengisian KRS ataupun mahasiswa belum mengisi KRS.

5. Mencatat dan mengevaluasi program yang dijalani mahasiswa

yang dibimbingnya dalam catatan/file yang telah ditentukan agar

mudah memantaunya.

6. Memahami kurikulum yang diikuti mahasiswa bimbingannya.

7. Memonitor kegiatan mahasiswa yang dibimbing.

8. Menetapkan dan mengumumkan jadwal bimbingan kepada

mahasiswa.

Page 195: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PEMBIMBINGAN

AKADEMIK

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-37

9. Membimbing mahasiswa bimbingannya dengan baik.

10. Melapor kepada ketua jurusan/program studi jika akan

meninggalkan tugas.

5.3. Kewenangan Dosen PA

1. Memberi nasihat kepada mahasiswa yang dibimbing.

2. Memberi peringatan kepada mahasiswa apabila melakukan

pelanggaran kode etik mahasiswa.

3. Membantu mengatasi masalah yang menghambat kelancaran

studi mahasiswa yang dibimbingnya terkait bidang akademik dan

non akademik.

4. Meneruskan permasalahan mahasiswa yang bukan kewenangan

atau di luar

5. kemampuan dosen PA kepada jurusan/program studi untuk

diselesaikan.

6. Merekomendasikan mahasiswa bimbingannya kepada dosen

konseling apabila diperlukan.

5.4. Penunjukan Dosen PA

1. Dekan mengangkat dosen PA atas usulan ketua jurusan/program

studi yang dituangkan dalam bentuk surat keputusan dekan tiap

semester untuk membimbing 12-20 mahasiswa.

2. Dosen PA yang berhalangan sementara, maka tugasnya sebagai

PA

3. digantikan oleh ketua jurusan/program studi.

4. Dosen PA yang berhalangan tetap, tugasnya sebagai PA

digantikan dosen lain dengan surat keputusan dekan atas usulan

ketua jurusan/program studi.

5.5. Prosedur Pembimbingan

Page 196: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PEMBIMBINGAN

AKADEMIK

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-37

1. Dosen PA menetapkan dan mengumumkan jadwal bimbingan

setiap awal semester.

2. Dosen PA mengevaluasi hasil kuliah semester sebelumnya dan

memberikan arahan tentang mata kuliah (meliputi kode mata

kuliah, SKS, dosen PJ, mata kuliah wajib/pilihan) dan jumlah

kredit yang dapat diambil pada semester yang akan berlangsung

pada pertemuan pembimbingan tersebut.

3. Dosen PA menetapkan jumlah SKS maksimal yang dapat

diprogramkan mahasiswa bimbingannya secara on line.

4. Mahasiswa mengisi KRS secara online sesuai jadwal yang telah

ditentukan oleh Universitas dan Fakultas.

5. Dosen PA memvalidasi KHS dan KRS Mahasiswa bimbingannya.

6. Mahasiswa menyerahkan KHS dan KRS kepada Dosen PA,

Jurusan/Program Studi dan Sub Bagian Akademik untuk diproses

lebih lanjut.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN:

6.1. Mahasiswa

6.2. Dosen Pembimbing

6.3. Ketua Program Studi

Page 197: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PEMBIMBINGAN

AKADEMIK

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-37

7. BAGAN ALIR

Unit Dosen PA Mahasiswa Jurusan/prodi

Mulai

jadwal bimbingan setiap awal semester.

Pembimbingan Akademik

Dosen PA menetapkan Jumlah SKS

maksimal Mahasiswa

Mahasiswa mengisi KRS secara on line

Dosen PA memvalidasi KHS dan KRS mahasiswa bimbingannya

Page 198: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PEMBIMBINGAN

AKADEMIK

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-37

8. CATATAN:

-

9. REFERENSI/DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Lembar KHS

9.2. Lembar KRS

9.3. Buku Pembimbingan Mahasiswa-PA

Mahasiswa menyerahkan KHS dan KRS kepada Dosen PA

Jurusan/Program Studi

Selesai

Page 199: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR MUTU

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR

Prosedur Penyusunan Rencana dan Program Kerja

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 200: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENYUSUNAN RENCANA DAN PROGRAM KERJA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-38

1. TUJUAN:

Prosedur ini ditetapkan untuk membantu ketua Jurusan dalam menyusun

rencana dan program kerja Jurusan setiap tahun anggaran guna

meningkatkan mutu program kerja Jurusan.

2. RUANG LINGKUP:

2.1. Tata cara dan persyaratan yang diperlukan dalam melakukan Usulan

Rencana Kegiatan dan Anggaran Tahunan Tingkat Perguruan Tinggi.

2.2. Pihak-pihak yang terlibat dalam proses penyusunan Usulan

Rencana Kegiatan dan Anggaran Tahunan Tingkat Perguruan

Tinggi..

3. STANDAR:

3.1. Terciptanya program kerja yang mendukung peningkatan baik bidang

akademik maupun non-akademik, realistis, dan akuntabel.

3.2. Program dan kegiatan di dalam dan di luar proses pembelajaran,

yang dilaksanakan baik di dalam maupun di luar kelas untuk

menciptakan suasana akademik yang kondusif (misalnya seminar,

simposium, lokakarya, bedah buku, penelitian bersama, pengenalan

kehidupan kampus, dan temu dosen-mahasiswa-alumni)

4. DEFINISI:

Usulan Rencana dan program kerja merupakan pola perencanaan

anggaran tahunan dengan pendekatan Renstra, dan Target Kinerja dan

menghasilkan output Rencana Kerja Tahunan (RKT).

Page 201: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENYUSUNAN RENCANA DAN PROGRAM KERJA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-38

5. Prosedur

Prosedur penyusunan rencana dan program kerja Jurusan adalah sebagai

berikut:

5.1. Rektor Melalui Wakil Rektor I, II, dan III mendelegasikan tugas agar

segera melaksanakan Raker ke Dekan.

5.2. Dekan dibantu dengan Wakil Dekan II menyurati Jurusan dan unit

kerja lainnya untuk memasukkan draf rencana kerja.

5.3. Ketua jurusan membuat usulan rencana kerja bersama ketua prodi

dan kepala Laboratorium.

5.4. Dekan dan ketua Jurusan melakukan koordinasi, konsolidasi, dan

sinkronisasi masukan draf rencana kerja jurusan dan unit kerja

lainnya.

5.5. Dekan dibantu dengan Wakil Dekan II melakukan review masukan

dari ketua Jurusan dan unit kerja lainnya.

5.6. Ketua Jurusan dan unit kerja lainnya melakukan revisi draf usulan

untuk disampaikan pada saat finalisasi Raker program kerja.

5.7. Dekan dibantu Wakil Dekan II membuat jadwal pelaksanaan finalisasi

Raker usulan anggaran dengan ketua Jurusan dan unit kerja lainnya.

5.8. Dekan menyampaikan hasil review masukan dan data pendukung

untuk membuat draf rencana kerja.

5.9. Hasil review oleh Dekan menjadi rujukan yang akan disampaikan

pada Raker dengan Rektor.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN:

6.1. Rektor

6.2. Dekan

6.3. Jurusan/Program Studi/Unit kerja lainnya

Page 202: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENYUSUNAN RENCANA DAN PROGRAM KERJA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-38

7. BAGAN ALIR:

Unit Rektor Dekan Jurusan/Program

Studi/Unit Kerja lainnua

Mulai

Rektor melalui Pembantu Wakil Rektor I, II, dan III memerintahkan Pelaksanaan raker

Dekan menyurati Jurusan dan unit kerja lainnya untuk memasukkan draf rencana kerja

Ketua jurusan membuat usulan rencana kerja bersama ketua prodi dan kepala Laborator

Dekan dan ketua Jurusan melakukan koordinasi, konsolidasi, dan sinkronisasi masukan draf rencana kerja jurusan dan unit kerja lainnya

Dekan dibantu dengan Wakil Dekan II melakukan review masukan dari ketua Jurusan dan unit kerja lainnya.

Ketua Jurusan dan unit kerja lainnya melakukan revisi draf usulan untuk disampaikan pada saat finalisasi Raker program kerja.

Page 203: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

PROSEDUR PENYUSUNAN RENCANA DAN PROGRAM KERJA

Tanggal Revisi : 25 September 2017

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT-38

8. CATATAN:

-

9. REFERENSI/DOKUMEN TERKAIT:

9.1. Draf Rencana dan Program Kerja

Hasil review oleh Dekan menjadi rujukan yang akan disampaikan pada Raker dengan Rektor.

Selesai

Dekan dibantu Wakil Dekan II membuat jadwa pelaksanaan finalisasi Raker usulan anggaran dengan ketua Jurusan dan unit kerja lainnya

Dekan menyampaikan hasil review masukan dan data pendukung untuk membuat draf rencana kerja.

Page 204: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

Peminjaman Ruang

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 205: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

Tanggal Revisi : 1 Maret 2018

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT – 39

1. TUJUAN:

Prosedur ini ditetapkan untuk menjamin agar peminjaman ruang di

Fakultas Teknik Universitas Tidar dapat berjalan secara tertib, teratur,

efektif dan efisien serta terdokumentasi dengan baik.

2. RUANG LINGKUP:

Prosedur ini mencakup proses peminjaman ruang di lingkungan Fakultas

Teknik Universitas Tidar.

3. STANDAR:

3.1. Semua fasilitas sarana dan prasarana di lingkungan Fakultas

Teknik UNTIDAR harus dipelihara secara teratur.

3.2. Fakultas Teknik UNTIDAR harus dapat menyediakan sarana dan

prasarana yang mendukung proses pelayanan kepada sivitas

akademika di lingkungan Fakultas Teknik UNTIDAR.

3.3. Proses-proses pokok kegiatan di Fakutas Teknik UNTIDAR harus

terdefinisikan dengan jelas dan tersedia indikator untuk menilai

kinerjanya dan harus jelas penanggung jawab dan pelaksanaanya.

4. DEFINISI:

4.1. Sarana adalah alat atau media yang dipakai untuk maksud atau

tujuan tertentu

4.2. Prasarana adalah segala sesuatu yang merupakan penunjang

utama terselenggaranya suatu proses.

Page 206: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

Tanggal Revisi : 1 Maret 2018

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT – 39

4.3. Disposisi adalah perintah atau penjelasan dari Dekan mengenai

urusan yang termuat dalam suatu surat dinas, yang dituliskan pada

lembar khusus.

5. PROSEDUR:

5.1. Mahasiswa, unit kerja, atau pihak yang berkepentingan membuat

surat peminjaman ruang.

5.2. Staff TU Dekanat menyerahkan kepada Dekan.

5.3. Dekan memproses surat dan disposisi ke Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan.

5.4. Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan

menyetujui/tidak menyetujui.

5.5. Kasubag Akademik dan Kemahasiswaan menerima surat

peminjaman inventaris dan memproses peminjaman ruang ke pihak

rumah tangga dan tenaga kependidikan di program studi yang

bersangkutan.

5.6. Mahasiswa unit kerja, atau pihak yang berkepentingan dapat

menggunakan ruangan sesuai waktu yang ditentukan.

6. PIHAK YANG MENJALANKAN :

6.1. Staff Tata Usaha Dekanat

6.2. Dekan

6.3. Kasubag Akademik dan Kemahasiswaan

6.4. Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan

6.5. Mahasiswa unit kerja, atau pihak yang berkepentingan (peminjam)

Page 207: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

Tanggal Revisi : 1 Maret 2018

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT – 39

7. BAGAN ALIR

Peminjaman Ruang Fakultas Teknik UNTIDAR

Mahasiswa/Unit Kerja Staff TU Dekanat Dekan Wakil Dekan IIKasubag Akademik

dan Kemahasiswaan

Mulai

Memproses surat dan disposisi

kepada Wadek IISetuju/Tidak?

Membuat surat peminjaman ruang

Menyerahkan pada Dekan

Menerima surat peminjaman

inventaris dan memproses

peminjaman ruang (konfirmasi rumah tangga dan unit

terkait)

Menolak surat peminjaman ruang

Selesai

Tifak

Ruang dapat dipinjam sesuai

waktu yang ditentukan

Menerima surat penolakan

peminjaman ruang

Ya

Page 208: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

Tanggal Revisi : 1 Maret 2018

Tanggal berlaku :

Kode Dokumen : PMFT – 39

8. CATATAN :

Prosedur peminjaman ruang Fakultas Teknik memiliki sasaran

pengurusan ruang yang tertib, rapi, teratur di Fakultas Teknik

terdokumentasi dengan baik.

9. REFERENSI/ DOKUMEN TERKAIT:

4.1. Formulir peminjaman ruang Fakultas Teknik

4.2. Formulir persetujuan peminjaman ruang Fakultas Teknik

Page 209: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

Daftar Peminjaman Ruang

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 210: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

FORMULIR DAFTAR PEMINJAMAN RUANG

Bulan: Tahun:

No. Ruang Yang Dipinjam Tanggal

Peminjaman Waktu

Peminjam

Nama Jurusan/Prodi

Page 211: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

Persetujuan Peminjaman Ruang

PENGESAHAN

Disiapkan Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:

Gugus Mutu Fakultas Wakil Dekan Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan

Dekan Fakultas Teknik

Evi Puspitasari, S.T., M.Sc. Trisma Jaya S, S.T., M.T. Ir. Kun Suharno, M.T.

Page 212: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

FORMULIR PERSETUJUAN PEMINJAMAN RUANG

Berdasarkan surat permohonan peminjaman ruang dari

................................................................. Nomor: ................................ , dengan ini saya:

Nama : .................................

Jabatan : Wakil Dekan Bidang Akademik dan

Kemahasiswaan

Menyetujui / Tidak Menyetujui*

Permohonan peminjaman inventaris dengan rincian sebagai berikut :

No. Ruang yang Dipinjam Tanggal

Peminjaman

Waktu

Peminjaman

Peminjam

Nama Jurusan/Prodi

Magelang, .............................

Wakil Dekan Bidang Akademik dan

Kemahasiswaan

Trisma Jaya S., S.T., M.T.

NIP.

*coret salah satu

Page 213: PROSEDUR MUTU - ft.untidar.ac.idft.untidar.ac.id/wp-content/uploads/2018/04/Prosedur-Mutu-Fakultas... · 5.4 TU jurusan memproses surat izin pelaksanaan KP/Magang/PKL (1 surat berlaku

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI

UNIVERSITAS TIDAR

Alamat : Jalan Kapten Suparman 39 Magelang 56116

Telp. (0293) 364113 Fax. (0293) 362438

Laman : www.untidar.ac.id Surel : [email protected]

Kutipan Surat Keputusan Rektor

Nomor : 020/UN57/KP/2018 Tanggal : ............................

Tentang

PENGANGKATAN PENGAMPU MATA KULIAH SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2017/2018

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS TIDAR

REKTOR UNIVERSITAS TIDAR

Membaca : dsbnya : Menimbang : dsbnya :

Mengingat : dsbnya : Memperhatikan : dsbnya :

MEMUTUSKAN

Menetapkan :

Pertama : Mengangkat pengampu mata kuliah/asisten/tetap/tidak tetap untuk mengampu mata kuliah semester genap tahun akademik 2017/2018 yang

tersebut dalam kolom 5 (lima) sebagai berikut :

No Nama/NIP/NIK Gol Status Mata Kuliah Smt Sks Prodi

1 2 3 4.a 4.b

5 6 7 8 T TT

1 1. .................

2. ..................

Jumlah sks

Kedua : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan catatan apabila dikemudian hari terdapat kesalahan akan dibetulkan sebagaimana mestinya.

Ketiga : Segala biaya yang timbul akibat keluarnya surat keputusan ini dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Fakultas Teknik Universitas Tidar tahun Akademik 2017/2018.

Ditetapkan di : Magelang

Pada tanggal : 7 Februari 2018 a.n. Rektor

Wakil Rektor Bidang Akademik

Prof. Dr. Joko Widodo, M.Pd.

NIP. 196701061991031003