17
PUBERTAS Suatu periode dengan ciri-ciri seks sekunder mulai berkembang dan kemampuan reproduksi seksual mulai di dapat

Pubertas

Embed Size (px)

DESCRIPTION

pubertas

Citation preview

PUBERTAS

PUBERTASSuatu periode dengan ciri-ciri seks sekunder mulai berkembang dan kemampuan reproduksi seksual mulai di dapatMasa PubertasMasa pubertas, biasanyaWanita : 8 - 14 th ; Pria : dimulai dr 10 th, lebih lambat 2 th dr wanitaPubertas tiap anak terjadi dalam usia yang berbedaDitandai: Wanita : awal berfungsinya ovarium ovarium berfungsi mantap dan teraturPria : testis dan sistem reproduksi lainnya mulai fungsionalFaktor-faktorPubertas pada priaTestosteron mulai (+) kembali oleh sel-sel Leydig yang terdapat dalam testisPubertas pada priadiatur oleh hormon testosteron(+) dikeluarkan oleh testis janinSetelah lahir, sekresi testosteron berhenti dan sistem reproduksi lainnya tetap kecil dan nonfungsionalSampai PUBERTASTESTIS

Sepasang organ yang berbentuk lonjongTerletak didalam skrotumTestis sinistra lebih rendah dari dextraMasing-masing dikelilingi kapsula fibrosa yg kuat (tunika albuginea)

Dipermukaan dalam kapsula (+) >> septa fibrosa yg membagi testis jd lobulus-lobulusTiap lobulus (+) tubulus seminiferus (+) kelompok sel bulat intertisial (sel leydig)(+) testoteronBermuara ke rete testisDihubungkan oleh duktus eferens ke epididimisPembungkus testis : Tunika vaginalis testis Tunika albugineaLH dan FSH mengontrol sekresi testosteron dan spermatogenesis

Sebelum PubertasHipotalamus sangat peka terhadap efek umpan balik negatif testosteronSejumlah kecil testosteron dapat menghambat (+) GnRHPada Awal PubertasSekresi GnRH hanya berlangsung malam hari (+) LH testosteron >> pengeluaran semen dari penis (mimpi basah)PubertasHipotalamus >Perubahan PrimerKemampuan memproduksi sperma Karena testis sudah kembali fungsionalPerubahan SekunderPertumbuhan rambut(+) pubis, wajah, dada(-) pertumbuhan rambut pd puncak kepalaTestosteron Hipertrofi mukosa laring dan penebalan laringSuara orang dewasaKebotakkanKulit tebalPengendapan ProteinKonfigurasi tubuh pria(bahu lebar, otot dan tungkai besar)

Efek testosteron nonreproduktifEfek anabolik proteinFisik >> berototMendorong pertumbuhan tulangMenutup ujung-ujung tulang panjang/ lempeng epifisisMencegah pertumbuhan > lanjutMeningkatkan sekresi kelenjar sebaseaACNEPubertas pada wanitaBiasanya sekitar 8-14 tahunSistem reproduksi wanita belum aktif sampai pubertasPada akhir kehidupan janinOogonia memulai tahap-tahap awal pembelahan meiotik pertamaOosit primerTetap berada dalam keadaan meiotic arrest sampai bertahun-tahun sel ini dipersiapkan untuk ovulasiDikelilingi oleh satu lap granulosa(+) folikel primerYang tidak dikelilingiapoptosisMencapai kematangan dan berovulasiDegenerasi/atresiaSemua folikel yang mulai berkembang (+) atresia pada tahap-tahap awal tanpa pernah berovulasiSampe pubertas!!Perubahan primer Menarche (haid pertama)Variasi normal (+) antara usia 9-16 tahun, rata-rata 13-14 tahunUmumnya : anovulatorik iregular, periode lama dan perdarahan >>HipotalamusGnRH >>Hipofisis AnteriorLHOvariumEsterogenPerubahan SekunderPembesaran payudara (thelarche) the first physical sign of PubertyEsterogen (+) penimbunan lemak di jar payudara, tidak (+) perkembangan gl. MammaeMatang +/- usia 14-15 tahunEsterogen juga berperan dalam pigmentasi aerola

Pertumbuhan rambut pubis dan ketiak (pubarche dan adrenarche)

Akibat meningkatnya produksi androgen adrenal(7-8 tahun)

GnRH sekresi GH (+) IGF 1 (insulin-like growth factor 1)Pertumbuhan tinggi badan (2 tahun sesudah telarche atau 1 tahun sebelum menarche)Androgen (+) libido (hasrat seks)Perubahan Psikis > sensitif, emosional (sedih, terharu, marah), rasa ingin tahu yang tinggi, kagum dan rasa tertarik pada lawan jenisEsterogen (+) lempeng epifisis menutup