13
i REAKSI PASAR DI SEKITAR TANGGAL PENGUMUMAN LAPORAN AUDIT WAJAR TANPA PENGECUALIAN DENGAN PARAGRAF PENJELASAN DAN LAPORAN AUDIT WAJAR DENGAN PENGECUALIAN OLEH: Winny Winarto NIM : 232010008 SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis Guna Memenuhi Sebagian dari Persyaratan-Persyaratan untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi FAKULTAS : EKONOMIKA DAN BISNIS PROGRAM STUDI : AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2014

Reaksi Pasar Disekitar Tanggal Pengumuman Laporan …repository.uksw.edu/bitstream/123456789/5842/1/T1_232010008_Judul.… · i reaksi pasar di sekitar tanggal pengumuman laporan

  • Upload
    buiminh

  • View
    217

  • Download
    4

Embed Size (px)

Citation preview

i

REAKSI PASAR DI SEKITAR TANGGAL PENGUMUMAN LAPORAN

AUDIT WAJAR TANPA PENGECUALIAN DENGAN PARAGRAF

PENJELASAN DAN LAPORAN AUDIT WAJAR DENGAN

PENGECUALIAN

OLEH:

Winny Winarto

NIM : 232010008

SKRIPSI

Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis

Guna Memenuhi Sebagian dari

Persyaratan-Persyaratan untuk Mencapai

Gelar Sarjana Ekonomi

FAKULTAS : EKONOMIKA DAN BISNIS

PROGRAM STUDI : AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

SALATIGA

2014

ii

FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

Jl. Diponegoro 52 – 60

Tlp: (0298) 321212, 311881

Salatiga , 50711 - Indonesia

Fax. (0298) – 21433

PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS SKRIPSI

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Winny Winarto

NIM : 232010008

Program Studi : Akuntansi

Fakultas Ekonomika dan Bisnis

Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga

menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi :

Judul : Reaksi Pasar Di Sekitar Tanggal Pengumuman

Laporan Audit Wajar Tanpa Pengecualian Dengan

Paragraf Penjelasan Dan Laporan Audit Wajar

Dengan Pengecualian

Pembimbing : Yeterina Widi Nugrahanti, SE, M.Acc

Tanggal diuji : 23 Mei 2014

adalah benar – benar karya saya.

Di dalam skripsi ini tidak terdapat keseluruhan atau sebagian tulisan atau gagasan

orang lain yang saya ambil dengan cara menyalin atau meniru dalam bentuk

rangkaian kalimat atau simbol yang saya aku seolah – olah sebagai tulisan saya

sendiri tanpa memberikan pengakuan pada penulis aslinya.

Apabila kemudian terbukti bahwa saya ternyata melakukan tindakan menyalin atau

meniru tulisan orang lain seolah – olah hasil pemikiran saya sendiri, saya bersedia

menerima sanksi sesuai peraturan yang berlaku di Fakultas Ekonomika dan Bisnis

iii

Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga, termasuk pencabutan gelar kesarjanaan

yang telah saya peroleh.

Salatiga,23 April 2014

Yang memberi pernyataan,

Winny Winarto

iv

REAKSI PASAR DI SEKITAR TANGGAL PENGUMUMAN LAPORAN

AUDIT WAJAR TANPA PENGECUALIAN DENGAN PARAGRAF

PENJELASAN DAN LAPORAN AUDIT WAJAR DENGAN

PENGECUALIAN

OLEH:

Winny Winarto

NIM : 232010008

SKRIPSI

Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis

Guna Memenuhi Sebagian dari

Persyaratan-Persyaratan untuk Mencapai

Gelar Sarjana Ekonomi

FAKULTAS : EKONOMIKA DAN BISNIS

PROGRAM STUDI : AKUNTANSI

Disetujui Untuk Diuji Oleh:

Yeterina Widi Nugrahanti, SE, M.Acc

Pembimbing

FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

SALATIGA

2014

v

MOTTO

Dan bukan hanya itu saja. Kita malah bermegah juga

dalam kesengsaraan kita, karena kita tahu, bahwa

kesengsaraan itu menimbulkan ketekunan, dan ketekunan

menimbulkan tahan uji dan tahan uji menimbulkan

pengharapan.

Roma 5: 3-4

The success will not come own, keep trying,

make innovations, never give up, and pray.

be Patient and Persistent

vi

ABSTRACT

Report of the audit opinion in general to express an opinion on the fairness of the

financial statements. The audit opinion can provide information that will be a

signal for the users of the financial statements for decision making. This study

aims to look at the market reaction before and after the announcement of the audit

opinion. Audit opinion used in this study is an unqualified opinion with an

explanatory paragraph and a qualified audit. This research was done using the

event study method. The sample is a company that has an unqualified audit

opinion with an explanatory paragraph and a qualified audit opinions listed on

the Indonesia Stock Exchange in 2012. Results showed that before and after the

announcement of an unqualified audit opinion with an explanatory paragraph

does not differ significantly affect stock trading volume and abnormal return. That

different results before and after the announcement of a qualified audit opinion

differs significantly affect trading volume and did not differ significantly affect

abnormal return.

Keywords : Market Reaction, Unqualified Opinion with paragraph explanation, a

qualified opinion, Volume Stock Trading, Stock Price

vii

SARIPATI

Laporan opini audit pada umumnya untuk menyatakan pendapat tentang

kewajaran laporan keuangan. Opini audit tersebut dapat memberikan sebuah

informasi yang akan menjadi sinyal bagi para pengguna laporan keuangan

tersebut untuk pengambilan keputusan. Penelitian ini bertujuan untuk melihat

reaksi pasar sebelum dan sesudah adanya pengumuman opini audit. Opini audit

yang digunakan dalam penelitian ini adalah wajar tanpa pengecualian dengan

paragraf penjelasan dan opini audit wajar dengan pengecualian. Penelitian ini

dilakukan dengan menggunakan metode studi peristiwa. Sampelnya adalah

perusahaan yang memiliki opini audit wajar tanpa pengecualian dengan paragraf

penjelasan dan opini audit wajar dengan pengecualian yang terdaftar di Bursa

Efek Indonesia pada tahun 2012. Hasil penelitian menunjukan bahwa sebelum dan

sesudah pengumuman opini audit wajar tanpa pengecualian dengan paragraf

penjelasan tidak berbeda secara signifikan mempengaruhi volume perdagangan

saham dan abnormal return saham. Hasil yang berbeda bahwa sebelum dan

sesudah pengumuman opini audit wajar dengan pengecualian berbeda secara

signifikan mempengaruhi volume perdagangan saham dan tidak berbeda secara

signifikan mempengaruhi abnormal return saham.

Kata Kunci: Reaksi Pasar, Opini Wajar Tanpa Pengecualian Dengan Paragraf

Penjelasan, Opini Wajar Dengan Pengecualian, Volume Perdagangan Saham,

Harga Saham

viii

KATA PENGANTAR

Kertas kerja yang berjudul “Reaksi Pasar Di Sekitar Tanggal Pengumuman

Laporan Audit Wajar Tanpa Pengecualian Dengan Paragraf Penjelasan Dan

Laporan Audit Wajar Dengan Pengecualian” ini dibuat dengan tujuan untuk

memenuhi persyaratan dalam mencapai gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi

di Universitas Kristen Satya Wacana. Laporan Audit yang berisi opini auditor

menjadi salah satu hal yang penting dalam mempertimbangkan pengambilan

keputusan untuk berinvestasi. Laporan audit dibutuhkan untuk meyakinkan publik

bahwa informasi yang disampaikan perusahaan adalah informasi yang andal.

Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui reaksi pasar sebelum dan

sesudah laporan opini audit wajar tanpa pengecualian dengan paragraf penjelasan

dan laporan opini audit wajar dengan pengecualian. Penulis menyadari penelitian

ini belum sempurna dan penulis berharap di masa yang akan datang, ada yang

dapat melengkapi penelitian ini agar menjadi lebih baik. Akhir kata, semoga

penelitian ini dapat berguna untuk penelitian selanjutnya dan berguna untuk

pihak-pihak yang embutuhkan referensi.

ix

UCAPAN TERIMAKASIH

Penulis menyadari dalam penyusunan penelitian ini tidak dapat

diselesaikan oleh penulis sendiri. Berbagai pihak terlibat dalam pembuatan

penelitian ini baik dengan cara memberi motivasi, bimbingan, dan lain-lain. Pada

kesempatan ini, penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada pihak yang

terlibat dalam penelitian ini:

1. Tuhan Yesus Kristus yang selalu menyertai setiap langkah, memberikan

pertolongan, pengharapan, hikmat, dan kekuatan sehingga saya mampu

menyelesaikan kertas kerja ini. Tanpa Tuhan yang menyertai saya, tidak

mungkin kertas kerja ini dapat selesai tepat waktu.

2. Mamah, Papah, Wilson, Tristan tercinta serta Keluarga yang telah

memberikan dukungan baik moral maupun material kepada penulis dalam

menyelesaikan penelitian ini.

3. Ibu Yeterina Widi Nugrahanti, SE, M.Acc selaku pembimbing yang

dengan sabar, semangat, dan teliti membimbing penulis menyelesaikan

penelitian ini.

4. Ibu Dra. Suzy Novianti, SE, Akt, MM selaku wali studi yang membantu

penulis selama kuliah di Fakultas Ekonomika dan Bisnis UKSW.

5. Bapak Hari Sunarto, SE, MBA selaku Dekan Fakultas Ekonomika dan

Bisnis UKSW.

6. Bapak Ibu dosen matakuliah dan Staff pengajar di FEB yang telah

mendidik penulis selama berkuliah di FEB UKSW.

7. Ramadhan yang selalu mendengarkan keluh kesahku, memberikan

semangat, memberikan dukungan, memberikan perhatian, dan bantuan

dalam proses pengerjaan kertas kerja ini.

8. My best Friend dari jaman sekolah Ruth Nathania dan Martha Tinora yang

dengan sabar dan penuh pengertian memberikan semangat.

9. Teman-teman semasa kuliah Monica Yunita Sanjaya, Felecia Novita

Iriyanto, Frinsiska Jelinda Sahadula, Yuliana Nyonata, Irene Sari Susilo,

Wisnu Jati, Danny, Eunike Allufris, Vania Putri, Metyani Kala dan semua

teman-teman yang tidak dapat disebutkan satu persatu. Terimakasih untuk

kebersamaannya, berbagi cerita suka dan duka, berbagi pengalaman, dan

nasehat.

10. Teman-teman sekost Grace Inneke, Myrna, Ci Tata, Kiky Mangansige,

Priska, Estrela, Rima, Hana, Libna, Yolanda, Ka Monic, Oliv, Venna,

Selvi. Terimakasih untuk kebersamaannya, dukungan dan semangat

kalian.

11. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah

membantu penyusunan penelitian ini.

x

DAFTAR ISI

Judul ......................................................................................................... i

Surat Pernyataan Keaslian Skripsi ............................................................ ii

Halaman Persetujuan ................................................................................. iv

Halaman Motto.......................................................................................... v

Abstract ..................................................................................................... vi

Saripati ..................................................................................................... vii

Kata Pengantar .......................................................................................... viii

Ucapan Terima Kasih ................................................................................ ix

Daftar isi .................................................................................................. x

Pendahuluan ....................................................................................... 1

Kerangka Teoritis ............................................................................... 4

Efisiensi Pasar ............................................................................. 4

Studi Peristiwa (Event Studies) ................................................... 5

Teori Sinyal (Signalling Theory) ................................................ 5

Reaksi Pasar ................................................................................ 6

Laporan Audit ............................................................................. 7

Opini-Opini Auditor.................................................................... 7

Hipotesis ..................................................................................... 9

Metode Penelitian .............................................................................. 11

Jenis dan Sumber Data ................................................................ 11

Populasi dan Penariakan Sampel ................................................ 12

Teknik Analisis ........................................................................... 12

Alat-Alat Penguian Hipotesis ..................................................... 13

Uji Normalitas ............................................................................. 16

Hasil dan Pembahasan ....................................................................... 16

Gambaran Umum Objek Penelitian ............................................ 16

Analisis Deskriptif ...................................................................... 17

Pengujian Normalitas .................................................................. 20

Pengujian Hipotesis .................................................................... 21

xi

Penutup ............................................................................................. 26

Kesimpulan ................................................................................. 26

Implikasi Penelitian .................................................................... 27

Keterbatasan ................................................................................ 28

Saran ........................................................................................... 28

Daftar Pustaka ........................................................................................... 30

Lampiran .................................................................................................. 32