11
REFERAT HIPERTENSI DALAM KEHAMILAN Oleh: Dea Lita Barozha, s.ked Pembimbing dr. Taufiqurrahman, Sp.OG (K) Definisi: tekanan darah sistolik ≥ 140 mmHg dan tekanan darah diastolik ≥ 90 mmHg atau berdasarkan riwayat hipertensi sewaktu periksa kehamilan ke petugas kesehatan. Opponent 1. Lita Marlinda 2. Patrio Gondo 3. Jaya Ndaru

Referat Dea

Embed Size (px)

DESCRIPTION

hu

Citation preview

Page 1: Referat Dea

REFERATHIPERTENSI DALAM KEHAMILAN

Oleh: Dea Lita Barozha, s.ked

Pembimbingdr. Taufiqurrahman, Sp.OG (K)

Definisi: tekanan darah sistolik ≥ 140 mmHg dan tekanan darah diastolik ≥ 90 mmHg atau berdasarkan riwayat hipertensi sewaktu periksa kehamilan ke petugas kesehatan.

Opponent1. Lita Marlinda2. Patrio Gondo3. Jaya Ndaru

Page 2: Referat Dea

Klasifikasi

Klasifikasi Hipertensi dalam Kehamilan (berdasarkan Report of the National High Blood Pressure Education Program Working Group on High Blood Pressure in Pregnancy, tahun 2001)• Hipertensi Kronis• Preeklampsia-eklampsia• Hipertensi kronis dengan superimposed

preeclampsia• Hipertensi gestasional

Page 3: Referat Dea

Faktor risiko• nullipara• riwayat keluarga preeklampsia, • Hasil buruk dari kehamilan sebelumnya• multifetal kehamilan, mola hidatidosa, hidrops janin, primigravida• usia ibu saat hamil <20 tahun atau>35 tahun• status sosial ekonomi rendah• Obesitas• hipertensi kronis• Penyakit ginjal• Sindrom antibodi antifosfolipid thrombophili• Kekurangan Kekurangan protein• Defisiensi Antithrombin• Vaskular dan gangguan jaringan ikat• Gestational diabetes• lupus erythematosus sistemik

Page 4: Referat Dea

PATOFISIOLOGI

• Teori kelaianan vaskularisasi plasenta• Teori iskemik plasenta dan pembentukan oksidan/ radikal bebas• Teori intoleransi imunologi ibu dan janin• Teori adaptasi kardiovaskuler• Teori defisiensi gizi• Teori stimulus inflamasi

Page 5: Referat Dea

Penilaian DasarIbu• Pemeriksaan Mata.• Protein urin: rasio kreatinin jika ada keraguan

tentang proteinuria pada dipstick, yaitu, 1 atau+2 Proteinuria.

• Elektrolit serum.• EKGJanin• Dasar USG untuk penilaian anatomi janin.• Tindak lanjut USG pada 26-28 minggu.• Dari 28 minggu, USG setiap 2-3 minggu untuk

mengevaluasi pertumbuhan janin.• Mingguan tes non-stres dari 30 minggu.

Page 6: Referat Dea

Tatalaksana1. Obat anti hipertensi oral• Sympatetic Nervous System Inhibitor

Metildopa (hambat aliran simpatis) Klonidin (a2 agonis sentral)

• Peripherally Acting Agent Doksazosin ( a bloker, relaksasi otot polos a

v) Labetalol (a b bloker, penurunan resistensi

vaskuler perifer)• Calcium Chanel Blocker

Nifedipin (penyekat ion kalsium)• Direct vasodilators

HidralazinNatrium nitroprussid

Page 7: Referat Dea

Obat anti hipertensi yang tidak direkomendasikan untuk digunakan selama kehamilan

1. Angiotensin Converting Enzyme Inhibitor (ACEI) dan Angiotensin Receptor Blocker (ARB) kaptopril

2. Diuretik

Page 8: Referat Dea

Lanjutan...

2. Pemberian MgSO43. Managemen konservatif & ekpektatif

Page 9: Referat Dea
Page 10: Referat Dea

Pencegahan • Memperhatikan pola makan• Konsumsi makanan yang dapat menurunkan

tekanan darah seperti ikan, coklat, pisang, dan jeruk.

• Terapkan pola hidup sehat. • Olahraga. • Hindari stress• Hindari kelelahan• Rajinlah mengontrol kondisi kandungan pada

dokter kandungan atau bidan (ANC)

Page 11: Referat Dea

DAFTAR PUSTAKA• Rachimhadhi S., Wiknjasastro T. 2010. Hipertensi dalam Kehamilan Sarwono

Prawirohardjo. PT Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo: Jakarta• Sirait AM. 2007. Prevalensi Hipertesi Pada Kehamilan Di Indonesia dan

Berbagai Faktor Yang Berhubungan. Indonesia: AKD• Cunningham, F.G et al: Williams Obstetrics 21st Editions. McGraw-Hill Medical

Publishing Divisions.• Clinical Guidelines. 2014. Complications of pregnancy, Hypertension in

pregnancy. Maternal Fetal Assessment Unit - Quick Reference Guide Gestational Hypertension And Pre eclamsia. UK: Women and New Born Health Service.

• Clinical Guidelines. 2014. Complications of pregnancy, Hypertension in pregnancy. Medical Management. UK: Women and New Born Health Survive.

• Maternity and Neonatal Clinical Guidelines. 2010. Hypertensive disorders of pregnancy. USA: Queensland Clinical Guidelines.

• World Health Organization. 2011. Edukia: Materi Pembelajaran Ibu dan Anak. Hipertensi dalam kehamilan, preeklamsia,dan eklamsia. Available at edukia.org