19
1 MUSCULOSKELETAL REHABILITATION Dr. Cok Dalem Kurniawan, Sp.RM

Rehab Medik (Dr.cok)

Embed Size (px)

DESCRIPTION

rehab medik

Citation preview

  • *MUSCULOSKELETAL REHABILITATION

    Dr. Cok Dalem Kurniawan, Sp.RM

  • *Definisi :Cabang dari ilmu kedokteran yg menangani ketidak mampuan ( Disable ) akibat trauma atau penyakit pada sistem Neuro MusculoSkeletal ,cardio Respirasi serta dampaknya pada psiko-sosio-vocational..

  • *GOAL:

    *Mencegah kecacatan

    * Mengurangi kecacatan

    * Mengoptimalkan fungsi

  • *

    Trauma(Direct or indirect)PainInflammationInfectionEmotional tensionColdImmobilizationReflex MuscleContractionRestrictedMovementCirculatoryStasis(Tissue Ischemia)PainMuscleSpasm

  • *

    a. Heat Therapyb. Cold Therapyc. Massaged. Tractione. Electrical Stimulationf. Hydrotherapyg. Exercise TherapyPhysical Therapy

  • *Physical Therapy.a. Heat Therapy- Analgesik- Inflamasi- Relaksasi otot- Vasodilasi aliran darah- kelenturan Collagen - Sedative

  • *Physical therapyb. Cold therapy- Analgesik- spastisitas- Trauma akut - Proses inflamasi - Reedukasi otot

  • *Physical therapyc. Massage - Relaksasi otot- Sedative - Aliran darah- perlengketan- odem

  • *Physical therapyd. Traksi - Untuk CRS- Spasme otot leher- LBP- HNP

    e. Stimulasi Listrik- TENS- ES ( Faradik - Galvanik )

  • *Terapi Fisikf. HydroterapiSifat :- Daya apung ( Bouyancy )- Daya tahan ( Resistency )- Hydrostastik

  • *Terapi Latihan Umum

    - Lat. mobilitas sendi (ROM)- Lat. penguatan (Isotonik, Isometrik, Isokinetik )- Lat. peregangan- Lat. daya tahan- Lat. koordinasi

  • *Komplikasi Immobilisasi LamaAtropi KontrakturKelemahan otot Osteoporosis Ulcus Decubitus Pnemonia

  • *Komplikasi..Hipotensi OrthostatikDVTHiperkalsiuriaBatu Kandung KencingKonstipasiDepresi

  • *Pencegahan Kelemahan & Atropi Otot

    -Lat Penguatan(Isotonik, Isometrik,Isokinettik) -Lat ROM -Mobilisasi dini

    Kontraktur

    - Mobilisasi dini - Lat ROM - Proper Positioning - Static Splinting

  • *PencegahanOsteoporosis

    - Early Weight Bearing - Isotonic & Isometric Exc - Dynamic Axial Compression Exc

    Pneumonia

    - Mobilisasi dini - Lat Nafas & Batuk - Vibrasi & Perkusi - Drainase postural - Perubahan posisi tiap 2 jam

  • *Pencegahan Ulcus Decubitus

    - Proper Positioning - Merubah posisi tiap 2 jam - Nutrisi yg baik - Pelihara agar kulit tetap bersih dan kering - Kurang tekanan pd daerah dg resiko ulcus decubitus

    Hipotensi Ortostatik

    - Mobilisasi bertahap - Pembalutan pada tungkai - Bila perlu Ls Korset

  • *Pencegahan. DVT

    - Lat ROM - Lat Plantar-dorsofleksi & rotasi ankle ( ankle pumping) - Hindari trauma atau posisi menyilang dr tungkai

    Batu saluran Kencing

    - Mobilisasi dini - Minum banyak - Jika perlu program lat kandung kencing - Pemeriksaan urina rutin

  • *Pencegahan.. Konstipasi

    -Mobilisasi dini -Minum banyak -Makanan cukup serat

    Depresi

    - Berikan aktifitas maksmal bila memungkinkan - Dorongan keluarga & lingkungan - Pendekatan dokter dan petugas kesehatan

  • *

    TERIMA KASIH