12
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Kelas / Semester : VI / 1 Waktu : 2 x 35 menit (1x pertemuan) Standar Kompetensi Mendengarkan : memahami teks dan cerita anak yang dibacakan Kompetensi Dasar Menuliskan hal-hal yang penting / pokok dari suatu teks yang dibacakan Indikator Mencatat hal-hal pokok yang penting / pokok dari suatu teks yang dibacakan Mengembangkan hal-hal penting / pokok dari suatu teks yang menjadi carita baru yang menarik secara tertulis Nilai yang dikembangkan : Pendikar : - Relegius - Komunikatif - Tanggung Jawab - Gemar membaca Kw ek : - Mandiri I. Tujuan Pembelajaran Dengan membaca teks diharapkan siswa dapat : 1. Mencatat hal-hal pokok dari suatu teks 2. Menjawab pertanyaan KKS 3. Mengembangkan hal-hal penting / pokok dari suatu teks menjadi carita baru yang menarik secara tertulis II. Materi Pokok / Pembelajaran Cerita anak

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Embed Size (px)

DESCRIPTION

k2013

Citation preview

Page 1: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

Kelas / Semester : VI / 1

Waktu : 2 x 35 menit (1x pertemuan)

Standar Kompetensi

Mendengarkan : memahami teks dan cerita anak yang dibacakan

Kompetensi Dasar

Menuliskan hal-hal yang penting / pokok dari suatu teks yang dibacakan

Indikator

Mencatat hal-hal pokok yang penting / pokok dari suatu teks yang dibacakan

Mengembangkan hal-hal penting / pokok dari suatu teks yang menjadi carita baru yang

menarik secara tertulis

Nilai yang dikembangkan :

Pendikar : - Relegius - Komunikatif

- Tanggung Jawab - Gemar membaca

Kw ek : - Mandiri

I. Tujuan Pembelajaran

Dengan membaca teks diharapkan siswa dapat :

1. Mencatat hal-hal pokok dari suatu teks

2. Menjawab pertanyaan KKS

3. Mengembangkan hal-hal penting / pokok dari suatu teks menjadi carita baru yang

menarik secara tertulis

II. Materi Pokok / Pembelajaran

Cerita anak

III. Metode Pembelajaran

- Tanya jawab

- Ceramah

- Tugas

Model Pembelajaran

Page 2: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

IV. Langkah Pembelajaran

Kegiatan Awal

Membuka dengan salam dan doa

Menanyakan keadaan siswa

Memberikan motivasi

Apersepsi

- Cerita apa yang pernah kamu baca?

- Adakah hal-hal yang menarik dalam cerita tersebut?

Coba kamu sebutkan salah satunya yang menarik itu!

- Menyampaikan tujuan pembelajaran

Pertemuan I

Kegiatan Inti

Eksplorasi

1. Siswa menyimak teks yang dibacakan

2. Siswa menjawab pertanyaan yang diajukan

3. Siswa mencatat hal-hal pokok dari suatu teks

Elaborasi

1. Siswa membacakan hal-hal pokok dari suatu teks

2. Siswa yang lain menanggapi

Konfirmasi

1. Guru memberikan pertanyaan

2. Guru memberikan penanaman nilai karakter

Kegiatan Penutup

1. Guru memberikan penilaian

2. Siswa dan guru menulis simpulan materi

3. Guru menginformasikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya

V. Alat dan Sumber Belajar

Alat :

- Teks cerita

- Buku Bahasa Indonesia BSE kelas VI

Page 3: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

VI. Penilaian

Bentuk tes :

- Unjuk kerja

- Tes tertulis

Instrumen tes

Bacalah paragraf berikut ini!

Istilah filateli mungkin sudah akrab ditelinga kita. Filateli adalah kegiatab

mengumpulkan benda-benda pos, terutama perangko sebaliknya istilah numismatik

boleh jadi terasa asing.

Numismatik adalah pengetahuan atau kegiatan yang berkenaan dengan mata

uang. Ahli numismatik adalah numismatis.

1. Tulislah 2 hal-hal penting dari paragraf tersebut.

2. Kembangkanlah hal-hal pokok / penting itu menjadi cerita baru.

Mengetahui

Ka SD No. 004 Tanjungpinang Timur

RETNOWATI, S.Pd SD

NIP. 19650112 198309 2001

Tanjungpinang, 27 Juli 2015

Guru Kelas VI

FARIDA, S.Pd SD

NIP. 19641204 198410 2007

Page 4: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata Pelajaran : PKn

Kelas / Semester : VI / 1

Waktu : 2 x 35 menit (1x pertemuan)

Standar Kompetensi

Menghargai nilai-nilai juang dalam proses perumusan pancasila sebagai Dasar Negara

Kompetensi Dasar

Mendeskripsikan nilai-nilai juang dalam proses perumusan pancasila sebagai Dasar

Negara

Indikator

1. Menuliskan susunan panitia Sembilan

2. Menyebutkan nama-nama panitia Sembilan

3. Menuliskan rumusan pancasila yang dikemukakan oleh Mr. Muh Yamin, Supomo,

dan Ir. Soekarno

Nilai yang dikembangkan :

Pendikar : - Relegius - Kerja keras

- Tanggung Jawab - Cinta tanah air

Kw ek : - Mandiri

I. Tujuan Pembelajaran

1. Siswa dapat menuliskan susunan panitia Sembilan

2. Siswa dapat menyebutkan nama-nama panitia Sembilan

3. Siswa dapat menuliskan rumusan pancasila yang dikemukakanoleh Mr. Muh Yamin,

Mr. Supomo, dan Ir. Soekarno

II. Materi Pokok / Pembelajaran

Pancasila

III. Metode Pembelajaran

- Tanya jawab

- Ceramah

- Tugas

- Pemecahan masalah

Page 5: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Model Pembelajaran : Coorperative script

IV. Langkah Pembelajaran

Kegiatan Awal

Membuka dengan salam dan doa

Mengabsen siswa

Memberikan motivasi

Apersepsi

- Menyanyikan lagu Garuda Pancasila

- Apa arti pancasila?

- Apa dasar Negara kita?

Menyampaikan tujuan pembelajaran

Kegiatan Inti

Tahap Eksplorasi

1. Siswa mengamati susunan panitia Sembilan

2. Siswa membaca susunan panitia Sembilan

3. Siswa menjawab pertanyaan yang diajukan

4. Siswa menuliskan rumusan pancasila yang dikemukakan Mr. Muh Yamin, Supomo,

Ir. Soekarno

5. Siswa mengerjakan LKS

Tahap Elaborasi

1. Siswa membacakan hasil kerja LKS

2. Siswa yang lain menanggapi

Tahap Konfirmasi

1. Memberikan penguatan secara lisan

2. Menyarankan murid agar gemar membaca

3. Memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang aktif

Kegiatan Penutup

1. Bersama siswa membuat simpulan materi

2. Melakukan penilaian

3. Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya

4. Memperikan PR

Page 6: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

4. Alat dan Sumber Belajar

- Teks susunan panitia

- LK

- Buku PKn BSE kelas VI

5. Penilaian

Bentuk tes :

- Tes tertulis

Instrumen tes

I. Jawablah pertanyaan berikut ini!

1. Tulislah susunan penitia Sembilan!

2. Siapa ketua panitia Sembilan?

3. Tulislah rumusan pancasila yang dikemukakan oleh Mr. Muh Yamin!

4. Tulislah rumusan pancasila yang dikemukakan oleh Mr. Supomo!

5. Tulislah rumusan pancasila yang dikemukakan oleh Ir. Soekarno!

Mengetahui

Ka SD No. 004 Tanjungpinang Timur

RETNOWATI, S.Pd SD

NIP. 19650112 198309 2001

Tanjungpinang, 27 Juli 2015

Guru Kelas VI

FARIDA, S.Pd SD

NIP. 19641204 198410 2007

Page 7: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata Pelajaran : IPS

Kelas / Semester : VI / 1

Waktu : 2 x 35 menit (1x pertemuan)

Standar Kompetensi

Memahami perkembangan wilayah Indonesia

Kompetensi Dasar

Mendeskripsikan perkembangan system administrasi wilayah Indonesia

Indikator

Menjelaskan perkembangan jumlah, penggolongan, persebaran, dan kepadatan penduduk

Indonesia

Nilai yang dikembangkan :

Pendikar : - Relegius - Kejujuran

- Tanggung Jawab

Kw ek : - Mandiri

I. Tujuan Pembelajaran

1. Siswa dapat menyebutkan 8 provinsi awal kemerdekaan

2. Siswa dapat menjelaskan sebab bertambahnya provinsi di Indonesia

3. Siswa dapat menjelaskanperkembangan jumlah, penggolangan, persebaran, dan

kepadatan penduduk di Indonesia

II. Materi Pokok / Pembelajaran

Perkembangan Wilayah Indonesia

III. Metode Pembelajaran

- Tanya jawab

- Ceramah

- Unjuk kerja

Model Pembelajaran

- Problem Based Introduction (PBI)

Page 8: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

IV. Langkah Pembelajaran

Kegiatan Awal

Membuka dengan salam dan doa

Mengabsen siswa

Memberikan motivasi

Apersepsi

- Kamu tinggal di pulau apa?

- Apa nama provinsi mu?

- Dulu provinsi kita ini apa namanya?

Menyampaikan tujuan pembelajaran

Kegiatan Inti

Tahap Eksplorasi

1. Siswa menjawab pertanyaan guru tentang jumlah provinsi diawal kemerdekaan dan

sekarang

2. Siswa menjawab 8 nama provinsi awal kemerdekaan

3. Bertanya jawab apa sebab jumlah provini di Indonesia bertambah

4. Siswa menjawab pertanyaan 33 provinsi secara acak

5. Seswa mengerjakan LKS

Tahap Elaborasi

1. Pembahasan LKS

2. Siswa yang lain menanggapi

Tahap Konfirmasi

1. Guru memberikan penguatan

2. Memotivasi siswa

Kegiatan Penutup

5. Guru memberikan penilaian

6. Siswa dan guru menulis simpulan materi

7. Guru menginformasikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya

V. Alat dan Sumber Belajar

Alat :

- Peta Indonesia

Page 9: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

- LKS

- Grafik kependudukan

- Buku IPS BSE kelas VI

VI. Penilaian

Prosedur : - Proses

- Akhir

Bentuk tes : - Unjuk kerja

- Tes tertulis

Bentuk Instrumen : Tes uraian

I. Jawablah pertanyaan berikut ini!

1. Berapakah jumlah provinsi di awal kemerdekaan?

2. Sebutkan 8 provinsi tersebut!

3. Apa sebab provinsi di Indonesia bertambah?

4. Tulislah 2 provinsi di pulau sumatera!

5. Tulislah 3 provinsi di pulau jawa!

Mengetahui

Ka SD No. 004 Tanjungpinang Timur

RETNOWATI, S.Pd SD

NIP. 19650112 198309 2001

Tanjungpinang, 27 Juli 2015

Guru Kelas VI

FARIDA, S.Pd SD

NIP. 19641204 198410 2007