26
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Satuan Pendidikan : SMA Kelas/Semester : Kelas X/Semester 2 Mata Pelajaran : Matematika Topik : Persamaan dan Fungsi Kuadrat Waktu : 2 X 45’ A. Kompetensi Inti SMA 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. 2. Menghayati dan Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan B. Kompetensi Dasar : 2.1. Memiliki motivasi internal, kemampuan bekerjasama, konsisten, sikap disiplin, rasa percaya diri, dan sikap toleransi dalam perbedaan strategi berpikir dalammemilih dan menerapkan strategi menyelesaikan masalah.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Embed Size (px)

DESCRIPTION

rpp matematika

Citation preview

Page 1: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP )

Satuan Pendidikan : SMA

Kelas/Semester : Kelas X/Semester 2

Mata Pelajaran : Matematika

Topik : Persamaan dan Fungsi Kuadrat

Waktu : 2 X 45’

A.    Kompetensi Inti SMA

1.    Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

2.    Menghayati dan Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab,

peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan

menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam

berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam

menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

3.    Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural

berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan

humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban

terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural

pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan

masalah.

4.    Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan

pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu

menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

B.    Kompetensi Dasar :

2.1.         Memiliki motivasi internal, kemampuan bekerjasama, konsisten, sikap disiplin, rasa

percaya diri, dan sikap toleransi dalam perbedaan strategi berpikir dalammemilih dan

menerapkan strategi menyelesaikan masalah.

2.2.         Mampu mentransformasi diri dalam berpilaku jujur, tangguh mengadapi masalah, kritis

dan disiplin dalam melakukan tugas belajar matematika.

2.3.         Menunjukkan sikap bertanggung jawab, rasa ingin tahu, jujur dan perilaku peduli

lingkungan.

3.9 Mendeskripsikan berbagai bentuk ekspresi yang dapat diubah menjadi

persamaan kuadrat

Page 2: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

C.    Indikator Pencapaian Kompetensi

  Menemukan konsep persamaan kuadrat satu peubah

  Menentukan bentuk umum persamaan kuadrat satu peubah

D.    Tujuan Pembelajaran

Setelah melalui proses pembelajaran, siswa dapat menemukan bentuk umum persamaan

kuadrat melalui kegiatan unjuk kerja.

E.    Materi

Konsep Persamaan Kuadrat Satu peubah

F.    Model/Metode Pembelajaran

Pendekatan pembelajaran yang digunakan adalah pendekatan saintifik (Scientific).

Metode Pembelajaran yang digunakan adalah koperatif (cooperative learning) dengan

menggunakan kelompok diskusi yang berbasis masalah (problem-based learning).

G.    Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu

Pendahulu

an

a.  Apersepsi

10 menit

1.    Pembelajaran diawali dengan ucapan salam (Religi).

2.    Mengkondisikan kelas dengan mengabsen peserta didik

(Disiplin)

3.    Membahas pekerjaan rumah (Tanggung Jawab).

4.    Memberikan apersepsi dengan mengingatkan kembali ingatan

peserta didik tentang menentukan nilai peubah (Komunikatif).

b.  Motivasi

1.    Memotivasi peserta didik dengan memberi penjelasan tentang

pentingnya mempelajari materi ini.

2.    Menyampaikan tujuan pembelajaran

3.    Mejelaskan bahwa dalam kehidupan sehari-hari banyak hal

yang berhubungan dengan materi persamaan kuadrat satu

peubah.

4.    Menyampaikan Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) yaitu 77.

Inti a.     Kegiatan Initi I 10 menit

1.    Peserta didik diberikan stimulus berupa bahan ajar oleh guru

mengenai menemukan bentuk umum persamaan kuadrat

Page 3: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

satu peubah dalam kehidupan sehari-hari (ketelitian)

2.    Guru menggali pengetahuan awal yang dimiliki peserta didik

tentang materi yang telah lalu.

: menentukan nilai variabel dengan menggunakan manipulasi

aljabar (materi kelas IX SMP)

3.    Guru mengelompokkan siswa menjadi 8 kelompok heterogen

berdasarkan kemampuan akademik, dengan anggota

kelompok sebanyak 5 orang.

4.    Menyampaikan beberapa hal yang perlu dilakukan siswa

selama mengikuti proses pembelajaran dengan pendekatan

kontekstual dan penilaian aktivitas siswa di kelas.

5.    Menyampaikan penjelasan singkat cara menggunakan LKS

sebagai media/alat pembelajaran (Kerja sama, Tanggung

jawab)

b.     Kegiatan Inti II

b.1 Orientasi siswa pada masalah

15

menit

1.   Memberikan LAS (Lembar Aktivitas Siswa) kepada siswa pada

semua kelompok, meminta salah seorang siswa membaca

petunjuk penggunaan LAS (Lembar Aktivitas Siswa). Setelah

itu meminta tanggapan siswa tentang kejelasan petunjuk

tersebut.

2.   Mengarahkan siswa untuk mempelajari LAS (Lembar Aktivitas

Siswa) dan menyelesaikan masalah persamaan kuadrat dan

bisa mengulang-ngulang bagian ini sampai benar-benar

memahaminya.

3.   Mengklarifikasi apa yang menjadi tugas setiap siswa.

b.2 Membimbing penyelidikan kelompok

15

menit

1.   Berkeliling ruang kelas dan memberikan scaffolding pada

siswa atau kelompok yang mengalami kesulitan.

2.   Guru membantu siswa dalam berbagi tugas dalam

menyelesaikan masalah di kelompoknya.

b.3 Mengembangkan dan menyajikan hasil karya

15

menit

1.   Guru membantu siswa merencanakan dan menyiapkan bahan

presentasi di depan kelas.

2.   Meminta 3 orang siswa yang mewakili kelompok menuliskan

jawabannya di papan tulis (jawaban berbeda).

c.  Kegiatan Inti III 10

1.   Memimpin diskusi kelas dengan meminta tanggapan siswa

Page 4: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

lainnya terhadap jawaban temannya di papan tulis.

menit

2.   Mengarahkan siswa melakukan refleksi atas jawaban mereka.

3.   Mengarahkan siswa untuk memperbaiki jawaban mereka dan

membuat kesimpulan.

Penutup

1.    Guru memberikan umpan balik positif terhadap siswa yang

cepat dan tepat dalam mengerjakan tugas (Menghargai

prestasi).

15

menit

2.    Siswa menyimpulkan materi yang telah dipelajari dengan

dibantu oleh guru (Tanggung jawab).

3.    Guru memberikan penugasan terstruktur berupa postest yang

harus dikerjakan secara individu dan membaca materi untuk

pertemuan berikutnya (Jujur, kerja keras, tanggung jawab).

4.    Guru memberikan motivasi kepada siswa yang belum atau

kurang paham dalam mengerjakan latihan (Kerja keras).

5.    Mengarahkan siswa mengerjakan soal Latihan yang terdapat

dalam LKS di rumah secara individual.

H.    Alat/Media/Sumber Pembelajaran

1.    Alat : Laptop, Infocus dan LAS ( Lembar Aktivitas Siswa )

2.    Sumber : Buku Panduan Siswa Matematika Kls X hal 208-220,

Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan RI, 2013.

I.   Penilaian Hasil Belajar

1.        Teknik Penilaian : pengamatan, tes autentik

2.        Prosedur Penilaian :

NoAspek yang dinilai

Teknik

Penilaian

Waktu

Penilaian

1. Sikap

a.    Terlibat aktif dalam pembelajaran Konsep

Persamaan Kuadrat Satu Peubah.

b.    Bekerjasama dalam kegiatan kelompok dan

melakukan ujuk kerja.

c.     Toleran terhadap proses dan selesaian

pemecahan masalah yang berbeda dan

kreatif.

Pengamatan Selama

pembelajaran

dan saat

diskusi dan

melakukan

unjuk kerja

2. Pengetahuan

Pengamatan Penyelesaian

Page 5: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

NoAspek yang dinilai

Teknik

Penilaian

Waktu

Penilaian

Menjelaskan cara menemukan bentuk umum

persamaan kuadrat secara tepat, sistematis,

dan kreatif.

dan tes kelompok

3. Keterampilan

Terampil menerapkan konsep/prinsip dan

strategi pemecahan masalah yang relevan

yang berkaitan dengan konsep persamaan

kuadrat satu peubah.

Pengamatan Penyelesaian

tugas

(kelompok) dan

saat diskusi

J.    Instrumen Penilaian Hasil belajar

Tes Tertulis

Sepotong kawat tembaga panjangnya 78 cm akan dibentuk menjadi seperti gambar

dibawah ini.

Tentukanlah :

a. x dalam r

b. luas maksimum bangun

Page 6: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Jawab :

a.   x dalam r

78 = 2x + 4r + . 2r

78 = 2x + 4r + . 2 . . r

78 = 2x + 4r + . r (x 7)

546 = 14x + 50r

x =

x =

b.   Luas Maksimum Bangun

Luas Bangun = Luas persegi panjang + Luas setengah lingkaranLB = Lpp + Lsl

1.      Lpp = plLpp = x x 2r = x 2r =

2.      Lsl = r2

Lsl = . . r2 =

3.      LB = Lpp + Lsl

= +

=

=

Sehingga luas bangun tersebut adalah

Catatan:

Penyekoran bersifat holistik dan komprehensif, tidak saja memberi skor untuk jawaban

akhir, tetapi juga proses pemecahan yang terutama meliputi pemahaman, komunikasi

matematis (ketepatan penggunaan simbol dan istilah), penalaran (logis), serta ketepatan

strategi memecahkan masalah.

Page 7: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Rubrik Penyelesaian Permasalahan

Skala Penilaian

Rubrik Penyelesaian Skor Maksimum

Pemahaman Masalah

Membagi bangun menjadi 2 bagian

1.    Setengah Lingkaran2.    Persegi Panjang

Menentukan keliling lingkaran = . 2r

Menentukan keliling persegi panjang = 2x + 4r

= 2x + 2r

3

Penyelesaian Masalah /

Rencana dan

Pelaksanaan

Penyelesaian

x dalam r

78 = 2x + 4r + . 2r

78 = 2x + 4r + . 2 . . r

78 = 2x + 4r + . r (x 7)

546 = 14x + 50r

x =

x =

Luas Bangun Luas Bangun = Luas persegi panjang + Luas setengah

lingkaranLB = Lpp + Lsl

1.    Lpp = plLpp = x x 2r = x 2r =

2.    Lsl = r2

Lsl = . . r2 =

3.    LB = Lpp + Lsl = +

=

=

6

3

3

Page 8: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

3

Jawaban Masalah

a.  x =

b.  Luas Bangun = 2

Total skor maksimum 20

TUGAS KELOMPOKSejumlah murid mengumpulkan uang sebanyak Rp. 96.000,-. Setiap orang harus memberi iuran yang sama. Kemudian ternyata 4 orang tidak mau bayar. Untuk menutup kekurangannya, murid – murid lain harus menambah masing – masing Rp 2000,-. Berapakah jumlah murid yang membayar ?

Page 9: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Lampiran 1

LEMBAR AKTIVITAS SISWA IKelompok : ….Kelas : XSekolah : SMAN 9 Kota Tangerang

Tanpa menentukan nilai peubah, nyatakan pernyataan berikut dalam bentuk persamaan dengan satu peubah !

PERTANYAAN JAWABAN

1.   Selisih kuadrat dari hasil kali 2 bilangan ganjil berurutan sama dengan 255.

.   Jumlah kuadrat dua bilangan kelipatan 3 berurutan adalah 225.

.   Luas maksimum persegi panjang dari suatu persegi panjang panjangnya (p + 3) cm dan lebarnya (7 – p) cm.

.   Banyak suku dari jumlah n suku pertama suatu deret aritmatika ditentukan dengan rumus Sn = 3n² – 6n. Jika Sn = 105.

.   Panjang sisi hipotenus, Jika (p + 3) cm adalah sisi terpanjang sebuah segitiga, dengan penyikunya masing-masing p cm dan (p – 3) cm.

.   Panjang sisi persegi jika luas persegi panjang yang berukuran panjang (2p + 1) cm dan lebar p cm sama dengan luas persegi dengan ukuran (p + 2) cm.

.   Jumlah suatu bilangan dengan 3 kali kebalikannya adalah 4.

Ketua Kelompok:

Anggota :

Page 10: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

1.

2.

3.

4.

8. Panjang rusuk tegak prisma jika luas permukaan prisma 114 cm² dengan alas persegi memiliki rusuk alas p cm dan rusuk tegak (p + 5) cm.

Page 11: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Lampiran 2Kunci Lembar Aktivitas Siswa 1

1.     Selisih kuadrat dari hasil kali 2 bilangan ganjil berurutan sama dengan 255. Jawab :

n(n+2) = 255

n(n+2) 255 = 0

n² + 2n 255 = 0

2.     Jumlah kuadrat dua bilangan kelipatan 3 berurutan adalah 225.

Jawab :

a² + (a + 3)² = 225

a² + (a + 3)² 225 = 0

2a² + 6a + 9 225 = 0

2a² + 6a 216 = 0

a² + 3 108 = 0

3.     Luas maksimum persegi panjang dari suatu persegi panjang panjangnya (p + 3) cm dan lebarnya (7 – p) cm.

Jawab :

(p + 3) x (7 p) = 0

p² + 4p + 21 = 0

4.     Banyak suku dari jumlah n suku pertama suatu deret aritmatika ditentukan dengan rumus Sn = 3n² – 6n. Jika Sn = 105.

Jawab :

3n² - 6n 105 = 0 ;

n² 2n 35 = 0

5.     Panjang sisi hipotenus, Jika (p + 3) cm adalah sisi terpanjang sebuah segitiga, dengan penyikunya masing-masing p cm dan (p – 3) cm.

Jawab :

(p + 3)²  = p² + (p 3)²

p² + 6p + 9  = p² + p² 6p + 9

p² 12p = 0

6.     Panjang sisi persegi jika luas persegi panjang yang berukuran panjang (2p + 1) cm dan lebar p cm sama dengan luas persegi dengan ukuran (p + 2) cm.

Jawab :

Page 12: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

p (2p + 1)   = (p + 2)²

2p² + p = p² + 4p + 4

p² – 3p - 4  = 0

7.     Jumlah suatu bilangan dengan 3 kali kebalikannya adalah 4.

Jawab :

n + – 4 = 0

n² – 4n + 3 = 0

8.     Panjang rusuk tegak prisma jika luas permukaan prisma 114 cm² dengan alas persegi memiliki rusuk alas p cm dan rusuk tegak (p + 5) cm.

Jawab :

2p² + 4p (p + 5) – 114 = 0

2p² + 4p² + 20p - 114 = 0

6p² + 20p - 114 = 0

3p² + 10p - 57 = 0

Page 13: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Lampiran 3

LEMBAR AKTIVITAS SISWA IIKelompok : ….Kelas : XSekolah : SMAN 9 Kota Tangerang

MASALAH 7.1

Arsitek Ferdinand Silaban merancang sebuah rumah adat Batak di

daerah Tuk-tuk di tepi Danau Toba. Ia menginginkan luas penampang

atap bagian depan 12 m2. Di dalam penampang dibentuk sebuah

persegi panjang tempat ornamen (ukiran) Batak dengan ukuran lebar

2 m dan tingginya 3 m. Bantulah Pak Silaban menentukan panjang

alas penampang atap dan tinggi atap bagian depan !

PENYELESAIAN

Ketua Kelompok:

Anggota :

Page 14: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

1.

2.

3.

4.

Lampiran 4Kelompok : ….Kelas : XSekolah : SMAN 9 Kota Tangerang

LEMBAR AKTIVITAS SISWA IIIIMASALAH 7.2 Nenek moyang salah satu suku di Indonesia dalam melakukan operasi

hitung penjumlahan dan perkalian mereka menggunakan basis lima

dengan fakta bahwa banyak jari tangan kiri atau kanan adalah lima.

Coba bantu temukan aturan perkalian untuk menentukan hasil kali

bilangan x dan y dengan :

a. 5 < x, y < 10, dengan x, y ∈ N

b. x = 5 dan y ≥ 5, dengan x, y ∈ N

PENYELESAIAN

Page 15: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Ketua Kelompok:

Anggota : 1.

2.

3.

4.

Page 16: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Lampiran 5

LEMBAR AKTIVITAS SISWA IVKelompok : ….Kelas : XSekolah : SMAN 9 Kota Tangerang

MASALAH 7.3

Pak Anas memiliki tambak ikan mas di hulu sungaiyang berada di belakang rumahnya. Setiap pagi,ia pergi ke tambak tersebut naik perahu melalui sungai yang berada di belakang rumahnya. Dengan perahu memerlukan waktu 1 jam lebih lama menuju tambak dari pada pulangnya. Jika laju air sungai 4 km/jam dan jarak tambak dari rumah 6 km, berapa laju perahu dalam air yang tenang?Ilustrasi masalah dapat dicermati pada gambar berikut.

PENYELESAIAN

Ketua Kelompok:

Page 17: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Anggota : 1.

2.

3.

4.

Page 18: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Lampiran 6

LEMBAR AKTIVITAS SISWA VKelompok : ….Kelas : XSekolah : SMAN 9 Kota Tangerang

MASALAH 7.4

Ronald anak Pak Sulaiman sedang asyik menunggang kerbau. Tiba-

tiba ia melihat seekor burung yang berada di pohon dengan

ketinggian 8 m dari tanah. Ronald mengarahkan ketapelnya dengan

sudut 30o, ternyata batu ketapel mengenai burung saat batu

mencapai ketinggian maksimum. Berapa kecepatan batu bergerak?

(gravitasi bumi = 10 m/det2). Ilustrasi masalah, dapat kamu cermati

pada gambar di bawah ini.

PENYELESAIAN

Page 19: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Ketua Kelompok:

Anggota : 1.

2.

3.

4.

Page 20: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas/Semester : X/2

Tahun Pelajaran : 2013/2014

Waktu Pengamatan : 2 x 45’

Indikator sikap aktif dalam pembelajaran Konsep Persamaan Kuadrat Satu Peubah

1.    Kurang baik jika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam pembelajaran

2.    Baik jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam pembelajaran tetapi belum

ajeg/konsisten

3.    Sangat baik jika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan tugas kelompok

secara terus menerus dan ajeg/konsisten

Indikator sikap bekerjasama dalam kegiatan kelompok.

1.    Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan

kelompok.

2.    Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok

tetapi masih belum ajeg/konsisten.

3.    Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok

secara terus menerus dan ajeg/konsisten.

Indikator sikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif.

1.    Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah

yang berbeda dan kreatif.

2.    Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses

pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten.

3.    Sangat baik jika menunjukkansudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses

pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan ajeg/konsisten.

Bubuhkan tanda () pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.

NoNama

Siswa

Sikap

Aktif Bekerjasama Toleran

Page 21: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

KB B SB KB B SB KB B SB

1 ROMLAN

2NUR

A.ZUHDI

3TRIO

MACAN

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

23

24

25

26

27

28

29

Page 22: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

2

dst

Keterangan:

KB = Kurang baik B = Baik SB = Sangat baik

Page 23: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN

Mata Pelajaran : Matematika

Pokok Bahasan : Peluang

Kelas/Semester : X/2

Tahun Pelajaran : 2013/2014

Waktu Pengamatan : 2 x 45’

Indikator terampil menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang

relevan yang berkaitan dengan peluang.

1.    Kurang terampil jika sama sekali tidak dapat menerapkan konsep/prinsip dan strategi

pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan peluang.

2.    Terampiljika menunjukkan sudah ada usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan

strategi pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan peluang tetapi belum

tepat.

3.    Sangat terampill,jika menunjukkan adanya usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan

strategi pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan peluang dan sudah

tepat.

Bubuhkan tanda √pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.

No Nama Siswa

Keterampilan

Menerapkan konsep/prinsip

dan strategi pemecahan

masalah

KT T ST

1 ROMALAN

2 NUR A. ZUHDI

3

dstTRIO MACAN

Keterangan:

KT : Kurang terampil

T : Terampil

ST : Sangat terampi