13
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah : SDN Sungai Tiung 1 Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Kelas/Semester : VI/I Alokasi Waktu : 2 x 35 menit Hari/Tanggal : Rabu, 30 Oktober 2013 A. Standar Kompetensi Mengungkapkan pikiran, perasaan, dan informasi secara tertulis dalam bentuk formulir, ringkasan, dialog, dan parafrase. B. Kompetensi Dasar Mengisi formulir (pendaftaran, kartu anggota, wesel pos, kartu pos, daftar riwayat hidup, dan lain-lain) dengan benar. C. Indikator Mengidentifikasi ciri-ciri bahasa dari formulir daftar riwayat hidup. Mengisi formulir daftar riwayat hidup sesuai dengan aturan penulisannya. Menarasikan isi formulir. Membuat isi formulir pendaftaran kegiatan di sekolah. D. Tujuan Pembelajaran Dengan diperlihatkannya tentang contoh formulir daftar riwayat hidup, siswa diharapkan dapat mengidentifikasi formulir daftar riwayat hidup dengan baik dan benar.(C1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.pdf

Embed Size (px)

DESCRIPTION

RPP untuk sekolah dasar kelas VI "mengisi formulir daftar riwayat hidup"

Citation preview

Page 1: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.pdf

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : SDN Sungai Tiung 1

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

Kelas/Semester : VI/I

Alokasi Waktu : 2 x 35 menit

Hari/Tanggal : Rabu, 30 Oktober 2013

A. Standar Kompetensi

Mengungkapkan pikiran, perasaan, dan informasi secara tertulis dalam bentuk

formulir, ringkasan, dialog, dan parafrase.

B. Kompetensi Dasar

Mengisi formulir (pendaftaran, kartu anggota, wesel pos, kartu pos, daftar riwayat

hidup, dan lain-lain) dengan benar.

C. Indikator

Mengidentifikasi ciri-ciri bahasa dari formulir daftar riwayat hidup.

Mengisi formulir daftar riwayat hidup sesuai dengan aturan penulisannya.

Menarasikan isi formulir.

Membuat isi formulir pendaftaran kegiatan di sekolah.

D. Tujuan Pembelajaran

Dengan diperlihatkannya tentang contoh formulir daftar riwayat hidup, siswa

diharapkan dapat mengidentifikasi formulir daftar riwayat hidup dengan baik dan

benar.(C1)

Page 2: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.pdf

Setelah siswa dikenalkan dengan daftar riwayat hidup, siswa diharapkan dapat

membedakan beberapa contoh formulir daftar riwayat hidup dengan benar.

Siswa diharapkan dapat menyelesaikan formulir daftar riwayat hidup dengan baik

dan benar.

Siswa diharapkan dapat menyimpulkan beberapa contoh daftar riwayat hidup

dengan benar.

E. Karakter yang diharapkan

Kerjasama dan teliti

F. Materi Pembelajaran

Mengisi Formulir Daftar Riwayat Hidup

G. Strategi Pembelajaran

1. Pendekatan : Cooperative Learning

2. Model Pembelajaran : Artikulasi

3. Metode Pembelajaran : Kerja kelompok

Penugasan.

H. Langkah-langkah Pembelajaran

1. Pendahuluan ( 5 menit )

a. Mempersiapkan fisik dan psikis

b. Mengajukan pertanyaan (appersepsi)

c. Menjelaskan tujuan atau kompetensi dasar.

d. Menyampaikan cakupan materi dan uraian kegiatan.

2. Kegiatan Inti (45 menit )

Eksplorasi

Guru menjelaskan materi yang akan diajarkan.

Guru menampilkan beberapa contoh formulir sesuai dengan ciri dan

kegunaannya.

Page 3: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.pdf

Elaborasi

Guru meminta siswa untuk membentuk kelompok 4-5 orang

Guru memberikan Lembar Kerja Kelompok (formulir) kepada siswa, untuk

diisi sesuai dengan perintah dengan baik dan benar. Diberikan waktu kepada

siswa untuk mengerjakannya.

Guru memberikan pengarahan dan kesempatan kepada siswa untuk bertanya

tentang tugas kelompok yang dikerjakan.

Konfirmasi

Guru member kesempatan kepada siswa untuk mengemukakan apa yang telah

didapat dari kerja kelompoknya secara acak. Untuk mengoreksi jawaban

perkelompok benar atau salah secara bersama-sama.

Guru mengomentari hasil kerja tiap kelompok yang sudah di bacakan.

Guru memberikan kuis/pertanyaan lisan kepada seluruh siswa. Pada saat

menjawab kuis tidak boleh saling membantu.

Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahuai siswa.

3. Penutup ( 20 menit )

a. Merangkum

b. Melakukan penilaian/refleksi

c. Memberikan umpan balik

d. Merencanakan tindak lanjut

e. Menyampaikan rencana berikutnya

I. Media/Alat/Sumber Bahan

Media : Teks

Alat : Kertas

Sumber Bahan : 1. Buku pegangan guru kelas VI Bahasa Indonesia

2. Silabus pembelajaran bahasa Indonesia Kelas VI sekolah

dasar.

\

Page 4: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.pdf

J. Penilaian

1. Prosedur tes : Test akhir

2. Tekhnik tes : Tertulis,lisan

3. Bentuk : Esay,

4. Instrument tes : Terlampir

5. Kunci Jawaban : -

6. Bobot nilai : Terlampir

7. Kriteria Penilaian : Kegiatan pembelajaran dikatakan berhasil apabila 70% siswa

memperoleh nilai minimal 60.

Mengetahui, Banjarbaru, 30 Oktober 2013

Kepala SDN Sungai Tiung 1 Simulator

TRI ATMINI FIRMANSYAH

NIP. 19531018.197402.2.006 NIM. A1E312407

Page 5: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.pdf

LAMPIRAN

Page 6: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.pdf

Lampiran I

Isilah titik-titik di bawah ini dengan petunjuk yang telah disediakan dengan baik dan benar!

Kelompok : I

Kelas : VI

Nama : 1. …………………………

2. …………………………

3. …………………………

4. …………………………

Page 7: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.pdf

Isilah titik-titik di bawah ini dengan petunjuk yang telah disediakan dengan baik dan benar!

Kelompok : II (dua)

Kelas : VI

Nama : 1. …………………………

2. …………………………

3. …………………………

4. …………………………

Page 8: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.pdf

Isilah titik-titik di bawah ini dengan petunjuk yang telah disediakan dengan baik dan benar!

Kelompok : III (tiga)

Kelas : VI

Nama : 1. …………………………

2. …………………………

3. …………………………

4. …………………………

Page 9: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.pdf

Isilah titik-titik di bawah ini dengan petunjuk yang telah disediakan dengan baik dan benar!

Kelompok : IV (empat)

Kelas : VI

Nama : 1. …………………………

2. …………………………

3. …………………………

4. …………………………

Page 10: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.pdf

Isilah titik-titik di bawah ini dengan petunjuk yang telah disediakan dengan baik dan benar!

Kelompok : V (lima)

Kelas : VI

Nama : 1. …………………………

2. …………………………

3. …………………………

4. …………………………

Page 11: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.pdf

LEMBAR PENGAMATAN AKTVITAS SISWA

No. Aspek Kriteria Skor

1.

Pengetahuan

* Pengetahuan

* kadang-kadang Pengetahuan

* tidak Pengetahuan

4

2

1

2.

Praktek

* aktif Praktek

* kadang-kadang aktif

* tidak aktif

4

2

1

3. Sikap * Sikap

* kadang-kadang Sikap

* tidak Sikap

4

2

1

No. Nama Performance

Produk Jumlah

Skor Nilai

Pengetahuan Praktik Sikap

1 Azmi Hasan

2 M.Baqi

3 M. Doni

4 M. Iqbal

5 M. Rosyid

6 Fina Rizkia

7 Alpia Rahmah

8 Herlina

9 Ita Fitrianti

10 Iin Nopira

11 Mahdiani

12 Mufa Riza Rizky

13 M.Kamaruzzaman

14 Nur Anisa

15 Nurul Akmah

16 Nurul Hikmah

17 Rahmat Hidayatullah

18 Rojidannor

19 Auliani

20 Apriliani

Banjarbaru, 30 Oktober 2013

Praktikan

Firmansyah

NIM. A1E312407

Page 12: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.pdf

DAFTAR NILAI SISWA KELAS VI

Nama Sekolah : SDN Sungai Tiung 1

Kelas/Semester : VI / I

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

Pokok Bahasan : Mengisi Formulir Daftar Riwayat Hidup

NO. NAMA NILAI

INDIVIDU

NILAI

KELOMPOK KETERANGAN

KELOMPOK I

1. Azmi Hasan

2. M. Kamaruzzaman

3. Herlina

4. Nur Anisa

KELOMPOK II

1. M. Baqi

2. Rahmat Hidayatullah

3. Ita Fitrianti

4. Nurul Akmah

KELOMPOK III

1. M. Doni

2. Rojidannor

3. Iin Nopira

4. Nurul Hikmah

KELOMPOK IV

1. M. Iqbal

2. Fina Rizqia

3. Mahdiani

4. Auliani

KELOMPOK V

1. M. Rosyid

2. Alpia Rahmah

3. Mufa Riza Rizki

4. Apriliani

JUMLAH

RATA-RATA

Banjarbaru, 30 Oktober 2013

Praktikan,

Firmansyah

NIM. A1E312407

Page 13: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN.pdf