rencana penyuluhan

Embed Size (px)

DESCRIPTION

k

Citation preview

TUGAS KEDOKTERAN KOMUNITAS

NAMA : Ririn Agustin NIM : 2009730111KELOMPOK : XTUTOR : dr.Nizamuddin, MS

RENCANA PENYULUHAN KEP (KEKURANGAN ENERGI PROTEIN)1. TOPIK / PESAN : 2. TUJUAN UMUM : Setelah mengikuti program penyuluhan diharapkan paraOrang tua dan masyarakat mengetahui apa itu KEP (kekuragan Energi Protein)

KHUSUS : -Mengetahui pengertian KEP -Mengetahui penyebab KEP- mengetahui tanda dan gejala KEP- Mengetahui cara pencegahan KEP

3. SASARAN : Ibu-ibu kader PKK 4. LATAR BELAKANG SASARAN :Masih kurangnya pengetahuan ibu-ibu terhadap asupan gizi yang baik terutama pemberian ASI eksklusif dan sumber makanan protein.

5. ISI PESAN SINGKAT : KEP adalah keadaan kurang gizi yang disebabkan olehrendahnya konsumsi energi dan protein dalam makanan sehari-hari sehingga tidak memenuhi Angka Kecukupan Gizi (AKG). KEP itu ada yang ringan, sedang dan berat/gizi buruk. Tanda dan gejalanya sesuai dari macam-macam KEP seperti kwashiorkor, marasmus, kwashiorkor marasmus.6. SALURAN KOMUNIKASI : Saat perkumpulan ibu-ibu kader PKK7. STRATEGI : Persuasif 8. METODE : - Ceramah9. SARANA / ALAT PERAGA : - Slide Poster Leaflet