18
I. RINGKASAN EKSEKUTIF Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki suhu panas. Es krim adalah makanan yang mudah ditemukan, apalagi di Negara Tropis seperti Indonesia ini. Namun jarang sekali ditemukan bisnis es krim tong- tong dengan konsep kafe serta menggunakan motor gerobak keliling sebagai tempat berjualan. Colour’s Tong-tong Ice Cream adalah es krim tong- tong yang beraneka warna yang disajikan begitu nikmat, dengan balutan saus coklat dan strawberry serta meses dan juga dapat ditambahkan berbagai aneka topping sehingga para pelanggan dapat merasakan kelembutan dan kemewahan dari es krim tong-tong ini. Colour’s Tong-tong Ice Cream ini disajikan dalam lima varian warna,yaitu white ice cream, chocolate ice cream, pink ice cream, green ice cream, dan yellow ice cream. Yang dimana rasa white ice cream adalah vanila, chocolate ice cream adalah coklat, pink ice cream adalah strawberry, green ice cream adalah avocado, dan yellow ice cream adalah durian. Semua varian es krim diproduksi sendiri dengan bahan-bahan yang berkualitas dan buah-buahan segar asli yang diblender tanpa menggunakan gula karena pada proses pembuatannya sudah diberi gula. Selain itu, Colour’s Tong-tong Ice Cream ini dapat dinikmati dengan dua pilihan, yaitu standar dan

RINGKASAN EKSEKUTIF.docx

Embed Size (px)

DESCRIPTION

mata kuliah kewirausahaan

Citation preview

Page 1: RINGKASAN EKSEKUTIF.docx

I. RINGKASAN EKSEKUTIF

Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki suhu panas. Es krim

adalah makanan yang mudah ditemukan, apalagi di Negara Tropis seperti

Indonesia ini. Namun jarang sekali ditemukan bisnis es krim tong-tong dengan

konsep kafe serta menggunakan motor gerobak keliling sebagai tempat berjualan.

Colour’s Tong-tong Ice Cream adalah es krim tong-tong yang beraneka

warna yang disajikan begitu nikmat, dengan balutan saus coklat dan strawberry

serta meses dan juga dapat ditambahkan berbagai aneka topping sehingga para

pelanggan dapat merasakan kelembutan dan kemewahan dari es krim tong-tong

ini.

Colour’s Tong-tong Ice Cream ini disajikan dalam lima varian warna,yaitu

white ice cream, chocolate ice cream, pink ice cream, green ice cream, dan yellow

ice cream. Yang dimana rasa white ice cream adalah vanila, chocolate ice cream

adalah coklat, pink ice cream adalah strawberry, green ice cream adalah avocado,

dan yellow ice cream adalah durian. Semua varian es krim diproduksi sendiri

dengan bahan-bahan yang berkualitas dan buah-buahan segar asli yang diblender

tanpa menggunakan gula karena pada proses pembuatannya sudah diberi gula.

Selain itu, Colour’s Tong-tong Ice Cream ini dapat dinikmati dengan dua

pilihan, yaitu standar dan premium. Es krim dengan pilihan standar disajikan

dengan kerupuk kerucut yang diproduksi sendiri sehingga terasa kerenyahan dari

kerupuk tersebut yang sangat cocok dipadukan dengan es krim serta diberi meses

dan balutan saus coklat atau strawberry. Lalu pilihan kedua adalah premium,yaitu

disajikan dalam cup yang telah diberi label Colour’s Tong-tong Ice Cream.

Berbeda dengan pilihan yang standar adalah pada pilihan ini disajikan dengan dua

topping dan juga dapat dinikmati bersama keluarga, sahabat dan juga orang yang

disayangi.

Pertama kali akan dibuka sebuah kafe Colour’s Tong-tong Ice Cream

didaerah perkotaan di Pekanbaru. Lalu disusul dengan pembukaan motor gerobak

keliling untuk daerah yang jauh dari perkotaan. Kemudian setelah usaha

berkembang akan dibuka cabang dimana-mana dan dengan menu es krim yang

semakin beragam.

Page 2: RINGKASAN EKSEKUTIF.docx

Perbedaan Colour’s Tong-tong Ice Cream dengan es krim yang lainnya adalah:

1. Terdapat pada cita rasa Colour’s Tong-tong Ice Cream yang sangat enak.

2. Mempunyai ciri khas menu yang berbeda dengan usaha es krim

lainnya,yaitu white ice cream, chocolate ice cream, pink ice cream, green

ice cream, dan yellow ice cream dengan pilihan yang standar dan pilihan

yang premium.

3. Tempatnya strategis dan dapat dikunjungi oleh kalangan umum, selain itu

untuk daerah yang jauh dari perkotaan akan ada motor gerobak keliling

Colour’s Tong-tong Ice Cream sehingga Colour’s Tong-tong Ice Cream

dapat terpromosikan dengan baik.

4. Harganya terjangkau, pelayanannya memuaskan, rapi dan bersih.

5. Tempatnya sangat cocok untuk berkumpul bersama keluarga, sahabat,

rekan bisnis dan orang-orang yang disayangi.

Page 3: RINGKASAN EKSEKUTIF.docx

II. BISNIS

A. Konsep Bisnis

Konsep ”Colour’s Tong-tong Ice Cream” ini adalah es krim tong-tong

yang beraneka ragam warnanya yang diproduksi sendiri sehingga “Colour’s

Tong-tong Ice Cream” terjamin kualitas dan kuantitasnya.

Colour’s Tong-tong Ice Cream ini menawarkan sesuatu yang berbeda

dilidah para pelanggan. Para pelanggan dapat merasakan cita rasa yang berbeda

dari es krim biasanya. Colour’s Tong-tong Ice Cream ini akan membawa para

pelanggan merasakan kelembutan dan kemewahan dari es krim tersebut yang

membuat para pelanggan ketagihan dengan Colour’s Tong-tong Ice Cream.

Colour’s Tong-tong Ice Cream ini disajikan begitu nikmat, dengan balutan

saus coklat dan strawberry serta meses dan juga dapat ditambahkan berbagai

aneka topping sehingga para pelanggan dapat merasakan kelembutan dan

kemewahan dari Colour’s Tong-tong Ice Cream ini.

Colour’s Tong-tong Ice Cream ini disajikan dalam lima varian warna,yaitu

white ice cream, chocolate ice cream, pink ice cream, green ice cream, dan yellow

ice cream. Yang dimana rasa white ice cream adalah vanila, chocolate ice cream

adalah coklat, pink ice cream adalah strawberry, green ice cream adalah avocado,

dan yellow ice cream adalah durian. Semua varian es krim diproduksi sendiri

dengan bahan-bahan yang berkualitas dan buah-buahan segar asli yang diblender

tanpa menggunakan gula karena pada proses pembuatannya sudah diberi gula.

Selain itu, Colour’s Tong-tong Ice Cream ini dapat dinikmati dengan dua

pilihan, yaitu standar dan premium. Es krim dengan pilihan standar disajikan

dengan kerupuk kerucut yang diproduksi sendiri sehingga terasa kerenyahan dari

kerupuk tersebut yang sangat cocok dipadukan dengan es krim serta diberi meses

dan balutan saus coklat atau strawberry. Lalu pilihan kedua adalah premium,yaitu

disajikan dalam cup yang telah diberi label Colour’s Tong-tong Ice Cream.

Berbeda dengan pilihan yang standar adalah pada pilihan ini disajikan dengan dua

topping dan juga dapat dinikmati bersama keluarga, sahabat dan juga orang yang

disayangi.

Page 4: RINGKASAN EKSEKUTIF.docx

Konsep bisnis ”Colour’s Tong-tong Ice Cream” ini adalah sebuah cafe

yang penuh dengan dekorasi Es krim, mulai dari bar-nya hingga seluruh

ruangannya dan dipenuhi hal-hal yang berhubungan dengan es krim agar

terciptanya suasana yang begitu kental terhadap es krim yang diperjualkan. Selain

itu untuk menampakkan ciri khas dari “Colour’s Tong-tong Ice Cream” ini adalah

adanya sebuah pentungan yang berbunyi tong-tong jika ada pemesanan es krim

dan juga Colour’s Tong-tong Ice Cream diletakkan disebuah tong besar yang

sekelilingnya terdapat es batu dan garam agar es krimnya dapat bertahan lama.

B. Pasar dan Pelanggan yang Menjadi Sasaran

Pelanggan saya yang terutama adalah anak-anak karena kebanyakan anak-

anak sangat menyukai es krim dan ditaburi dengan meses coklat dan saus coklat

atau strawberry yang dapat menarik minat anak-anak untuk menjadi pelanggan

Colour’s Tong-tong Ice Cream. Selain anak-anak Colour’s Tong-tong Ice Cream

ini dapat juga dinikmati oleh kalangan umum, karena es krim banyak diminati

kalangan umum karena rasanya yang menyejukkan dan sesuai dengan daerah

tropis seperti negara Indonesia ini.

C. Trend Pertumbuhan Bisnis

Pasar dalam bisnis ini dapat berkembang dengan pesat. Karena ciri khas

menunya yang berbeda dengan es krim biasa lainnya.

Selain dari faktor ciri khas menunya, faktor-faktor produksi yang kami

butuhkan juga banyak tersedia disini. Sehingga tidak perlu mendatangkan faktor

produksi dari luar daerah, ini akan menghemat anggaran belanja perusahaan.

D. Lokasi

Lokasi untuk usaha “Colour’s Tong-tong Ice Cream” ini adalah disebuah

ruko didaerah perkotaan. Yang pertama akan dibuka sebuah kafe lokasinya

strategis untuk berkumpul bersama keluarga, sahabat, rekan bisnis dan orang-

orang yang disayangi. Sedangkan untuk motor gerobak keliling Colour’s Tong-

tong Ice Cream akan berpindah-pindah tempat, yaitu di daerah yang jauh dari

Page 5: RINGKASAN EKSEKUTIF.docx

perkotaan sehingga Colour’s Tong-tong Ice Cream ini dapat terjangkau oleh

masyarakat luas.

E. Karakteristik produk

Karakteristik produk terdapat pada warna-warni Colour’s Tong-tong Ice

Cream serta cita rasa es krim ini yang membuat ketagihan para pelanggan.

Produk yang ditawarkan adalah white ice cream, chocolate ice cream, pink

ice cream, green ice cream, dan yellow ice cream. Yang dimana rasa white ice

cream adalah vanila, chocolate ice cream adalah coklat, pink ice cream adalah

strawberry, green ice cream adalah avocado, dan yellow ice cream adalah durian.

Selain itu Colour’s Tong-tong Ice Cream ini dapat dinikmati dengan dua

pilihan, yaitu standar dan premium. Es krim dengan pilihan standar disajikan

dengan kerupuk kerucut yang diproduksi sendiri sehingga terasa kerenyahan dari

kerupuk tersebut yang sangat cocok dipadukan dengan es krim tok tong serta

diberi meses dan balutan saus coklat atau strawberry. Lalu pilihan kedua adalah

premium,yaitu disajikan dalam cup ice cream. Berbeda dengan pilihan yang

standar adalah pada pilihan ini disajikan dengan dua topping dan juga dapat

dinikmati bersama keluarga, sahabat dan juga orang yang disayangi.

Selain itu ada beberapa produk yang ditawarkan selain es krim, yaitu air

mineral, french fries, beef burger, fish burger, dan chicken burger.

Page 6: RINGKASAN EKSEKUTIF.docx

F. Penentuan Harga

RINCIAN HARGA JUAL

PRODUK HARGA

STANDAR PREMIUM

White ice cream Rp. 6.000 Rp. 15.000

Chocolate ice cream Rp. 7.000 Rp. 16.000

Pink ice cream Rp. 9.000 Rp. 18.000

Green ice cream Rp. 8.000 Rp. 17.000

Yellow ice cream Rp. 10.000 Rp. 19.000

Tambahan Topping

Meses

Setiap menambah 1 topping dari paket tersebut,

menambah Rp. 3.000/topping

Buah :

Strawberry

Anggur

Jeruk

Coklat

Wafer

Coklat “cha-cha”

Choco crunch

Oreo

Nata de coco

Kacang

Menu lainnya :

PRODUK HARGA

Air Mineral Rp. 6000

French Fries Rp. 10.000

Beef Burger Rp. 14.000

Fish Burger Rp. 12.000

Chicken Burger Rp. 13.000

Page 7: RINGKASAN EKSEKUTIF.docx

G. Distribusi dan Promosi

Langkah awal yang saya lakukan untuk mempromosikan produk ini adalah

dengan membuat spanduk-spanduk didekat kafe, lalu menyebarkan selebaran agar

dapat terpromosikan dengan baik. Lalu menyebarkannya lewat social media

lainnya seperti Blackberry Messenger, Instagram, Twitter, dan lain-lainnya. Dan

kemudian melalui motor gerobak keliling yang berkeliling didaerah-daerah yang

jauh dari kafe.

Selanjutnya jika bisnis ini terus menunjukkan perkembangan yang

progressive, tidak dipungkiri untuk mencari lokasi baru untuk menambah

konsumen. Oleh karena itu, kafe Colour’s Tong-tong Ice Cream dibuka didaerah

perkotaan agar masyarakat luas dapat melihat bisnis ini, dan tertarik untuk

membeli produk ini.

Page 8: RINGKASAN EKSEKUTIF.docx

III. LINGKUNGAN BISNIS

Lingkungan bisnis adalah segala sesuatu yang mempengaruhi aktivitas

bisnis dalam suatu lembaga organisasi atau perusahaan.

A. Lingkungan Makro, merupakan tempat di mana perusahaan harus memulai

pencariannya atas peluang dan kemungkinan ancaman. Lingkungan makro

yang dihadapi, yaitu :

1. Lingkungan teknologi, memperlihatkan perubahan teknologi yang semakin

cepat, kesempatan inovasi yang tak terbatas, anggaran riset dan pengembangan

yang tinggi, konsentrasi pada perbaikan kecil daripada penemuan besar, dan

pengaturan yang meningkat terhadap perubahan teknologi.

Lingkungan teknologi yang dihadapi oleh usaha Colour’s Tong-tong Ice

Cream adalah keterbatasan kemampuan dalam mengikuti perkembangan teknologi

mesin- mesin terbaru pembuat es krim di sebabkan terbatasnya anggaran modal.

2. Faktor Geografi

Faktor geografi juga penting diamati oleh perencana strategi, untuk

menentukan peluang dan ancaman perusahaan. Salah satu ancaman dari faktor

geografi adalah masalah cuaca yang sulit untuk diprediksi ketika musim hujan

datang. Ketika hujan, omset akan menurun dikarenakan orang lebih banyak

menikmati es krim ketika cuaca panas.

B. Lingkungan Mikro, dimana perusahaan dapat melakukan aksi – reaksi terhadap

faktor – faktor penentu Opportunty (peluang pasar) dan juga Threat (ancaman dari

luar).

Faktor – faktor yang mempengaruhi, lingkungan mikro :

1. Pesaing

Salah satu kaitan usaha percetakan dengan pesaing adalah semakin banyak

permintaan jasa kebutuhan bahan cetakan, sehingga semakin banyak

muncul perusahan-perusahaan yang sejenis dalam usaha percetakan

2. Konsumen

Page 9: RINGKASAN EKSEKUTIF.docx

Salah satu kaitan usaha es krim dengan konsumen adalah khalayak ramai

yang gemar menikmati es krim dengan menawarkan beberapa inovasi

produk, kenyamanan dan kepuasan baik dari segi rasa maupun harga yang

bervariasi.

Analisis Persaingan dan Peluang Pasar

Dari prediksi permintaan sekarang dan yang akan datang, demi meningkatkan

pangsa pasar atau setidaknya mempertahankan, dapat disimpulkan analisis SWOT

yang dimiliki oleh Colour’s Tong-tong Ice Cream adalah sebagai berikut:

Kekuatan (Strenght )

1. Terdapat pada cita rasa Colour’s Tong-tong Ice Cream yang sangat enak.

2. Mempunyai ciri khas menu yang berbeda dengan usaha es krim

lainnya,yaitu white ice cream, chocolate ice cream, pink ice cream, green

ice cream, dan yellow ice cream dengan pilihan yang standar dan pilihan

yang premium.

3. Tempatnya strategis dan dapat dikunjungi oleh kalangan umum, selain itu

untuk daerah yang jauh dari perkotaan akan ada motor gerobak keliling

Colour’s Tong-tong Ice Cream sehingga Colour’s Tong-tong Ice Cream

dapat terpromosikan dengan baik.

4. Harganya terjangkau, pelayanannya memuaskan, rapi dan bersih.

5. Tempatnya sangat cocok untuk berkumpul bersama keluarga, sahabat,

rekan bisnis dan orang-orang yang disayangi.

Kelemahan (Weakness)

1. Keterbatasan modal untuk membeli mesin yang banyak dan mengikuti

perkembangan teknologi

2. Cuaca yang sulit di perkirakan, sehingga ketika hujan omset penjualan es

krim akan menurun dari hari biasanya.

Peluang ( Opportunity)

Page 10: RINGKASAN EKSEKUTIF.docx

1. Konsumen penggemar es krim khusunya adalah remaja saat ini sangat

menyukai hal-hal yang berbeda dan mereka menyukai penyajian es krim

yang menarik dan tidak membosankan

2. Munculnya banyak komunitas yang berkumpul di tempat umum

3. Adanya event tertentu seperti bazaar di tempat umum.

Ancaman ( Threats)

1. Banyak bermunculan es krim baru dengan iklan atau promosi bagus dan

menggiurkan Target.

Page 11: RINGKASAN EKSEKUTIF.docx

IV. ASPEK KEUANGAN

  Rencana Pengeluaran Biaya Colour’s Tong-tong Ice Cream:Peralatan Jumlah unit Harga Satuan Jumlah Harga

Mesin pembuat Es Krim Model 3

Kran(16-25 liter /jam)1 Rp. 17.000.000 Rp. 17.000.000

Mesin Hard Es Krim (16 liter/jam)

1 Rp. 12.500.000 Rp. 12.500.000

Genset Gas (bahan bakar gas LPG)

1 Rp. 1.000.000 Rp. 1.000.000

Baskom Berbagai Ukuran

Kecil 2Besar 5

Rp. 5.000Rp.10.000

Rp. 60.000

1 Set Mixer 1 Rp.199.000 Rp.199.000Freezer 1 Rp. 2.000.000 Rp. 2.000.000

Wadah tempat topping 11 Rp. 5.000 Rp. 55.000Total Rp. 32.814.000

Biaya Kendaraan JumlahBiaya modifikasi Motor Gerobak keliling Colour’s Tong-tong Ice

Cream

Rp. 8.929.500

Page 12: RINGKASAN EKSEKUTIF.docx

  Perhitungan pengeluaran perbulan usaha Colour’s Tong-tong Ice Cream :Bahan Baku Jumlah Unit Harga Satuan Jumlah Harga

Bubuk Es Krim 1 Box (isi 12 Kg)

Rp. 50.000 Rp. 600.000

Cup + Tutup + sendok + Logo 1 Warna

300 Rp. 350 Rp. 105.000

Susu Cair Instan 10 Liter Rp. 11.000 Rp. 110.000Meses 3 bungkus Rp. 6.000 Rp. 18.000Buah :

StrawberryAnggurJeruk

Strawberry : 6 pak

Anggur : 1,5 Kg

Jeruk : 1,5 Kg

Rp. 5.000

Rp. 30.000Rp. 25.000

Rp. 30.000

Rp. 30.000Rp. 25.000

Coklat 1 batang Rp. 8.000 Rp. 8.000Wafer 1 kotak Rp. 15.000 Rp. 15.000

coklat “cha-cha” 8 bungkus Rp. 3.000 Rp. 24.000choco crunch 2 bungkus Rp. 5.000 Rp. 10.000

Oreo 2 bungkus Rp. 5.000 Rp. 10.000Nata de coco 2 kaleng Rp. 5.000 Rp. 10.000

Kacang 5 ons Rp. 2.500 Rp. 12.500

Roti burger 5 bungkus Rp. 8.000 Rp. 40.000Daging sapi kemasan 20 biji/2 pack Rp. 20.000 Rp. 40.000

Daging Ikan kemasan 20 biji/2 pack Rp. 20.000 Rp. 40.000

Daging Ayam kemasan 20 biji/2 pack Rp. 19.000 Rp. 38.000Total Rp. 2.012.500

Karena perencanaan yang di susun di sini adalah perencanaan jangka pendek untuk 1 bulan, maka diasumsikan bahwa tidak ada kenaikan harga bahan baku, baik itu dari harga bubuk es krim sendiri maupun susu cair.

Biaya Operasional JumlahGaji Karyawan 2 Orang @ Rp 800.000 Rp. 1.600.000

Gaji Supir Rp. 200.000Bensin  Rp. 200.000

Gas LPG 4x3 kg @ Rp. 13.000 Rp. 52.000Total Rp. 2.052.000

Page 13: RINGKASAN EKSEKUTIF.docx

LAMPIRAN

1. Kerupuk Es Krim

2. Cup Es Krim untuk dagang keliling

3. Cup Es Krim yang lainnya

Page 14: RINGKASAN EKSEKUTIF.docx