7
 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Normatif  Adaptif Produktif 1 RENCANA PALAKSANAAN PEMBELAJARAN Satuan Pendidikan : SMK PGRI 1 Surakarta Progam Keahlian : Teknik Kendaraan Ringan Kelas/ Semester : X/ Gasal Mata Pelajaran : Otomotif Dasar Standar Kompetensi  : Memperbaiki Sistem Hidrolis Pertemuan ke : 7 - 8 Alokasi Waktu : 4 x 45 Menit Kode Kompetensi  : 020. KK. 01 A. Standar Kompetensi 1. Memperbaiki sistem hidrolis B. Kompetensi Dasar 1. Mengidentifikasi sistem hidrolis C. Indikator 1. Memahami prinsip dasar sistem hidrolis 2. Memahami penerapan sistem hidrolis dibidang otomotif D. Tujuan Pembelajaran (ABCD) 1. Peserta didik mampu memahami prinsip dasar hidrolis melalui  penggalian informasi pada buku manual sesuai SOP. 2. Peserta didik mampu memahami penerapan sistem hidrolis dibidang otomotif melalui penggalian informasi pada buku manual sesuai SOP. E. Materi Pembelajaran 1. Pengertian dan prinsip dasar hidolis 2. Pemanfaatan sistem hidrolis dalam bidang otomotif F. Model dan Metode Pembelajaran 1. Model pembelajaran menggunakan Model CTL (Contexual Teaching and Learning )

rpp 1

Embed Size (px)

DESCRIPTION

RPP

Citation preview

  • 5/27/2018 rpp 1

    1/7

    RENCANA PELAKSANAAN

    PEMBELAJARAN

    Normatif

    Adaptif

    Produktif

    1

    RENCANA PALAKSANAAN PEMBELAJARAN

    Satuan Pendidikan : SMK PGRI 1 Surakarta

    Progam Keahlian : Teknik Kendaraan Ringan

    Kelas/ Semester : X/ Gasal

    Mata Pelajaran : Otomotif Dasar

    Standar Kompetensi: Memperbaiki Sistem Hidrolis

    Pertemuan ke : 7 - 8

    Alokasi Waktu : 4 x 45 Menit

    Kode Kompetensi : 020. KK. 01

    A. Standar Kompetensi1. Memperbaiki sistem hidrolis

    B. Kompetensi Dasar1. Mengidentifikasi sistem hidrolis

    C.

    Indikator1. Memahami prinsip dasar sistem hidrolis2. Memahami penerapan sistem hidrolis dibidang otomotif

    D. Tujuan Pembelajaran (ABCD)1. Peserta didik mampu memahami prinsip dasar hidrolis melalui

    penggalian informasi pada buku manual sesuai SOP.

    2. Peserta didik mampu memahami penerapan sistem hidrolis dibidangotomotif melalui penggalian informasi pada buku manual sesuai SOP.

    E. Materi Pembelajaran1. Pengertian dan prinsip dasar hidolis2. Pemanfaatan sistem hidrolis dalam bidang otomotif

    F. Model dan Metode Pembelajaran1. Model pembelajaran menggunakan Model CTL (Contexual Teaching

    and Learning)

  • 5/27/2018 rpp 1

    2/7

    RENCANA PELAKSANAAN

    PEMBELAJARAN

    Normatif

    Adaptif

    Produktif

    2

    2. Metode Pembelajaran- Ceramah- Tanya jawab- Demontrasi

    G. Langkahlangkah Pembelajaran1. Kegiatan Awal

    Kegiatan WaktuAspek

    Karakter

    a. Apresiasi1. Guru memimpin doa siswa2. Guru melakukan presensi

    siswa

    3. Guru menyampaikan cakupanmateri dan penjelasan uraian

    kegiatan sesuai silabus

    b. Orientasi1. Guru menjelaskan prinsip

    dasar sistem hidrolis

    2. Guru menjelaskan penerapansistem hidrolis dibidang

    hidrolis

    c. Motifasi1. Guru menyampaikan hal-hal

    yang menarik dan pentingnya

    informasi dari memahami

    prinsip dasar sistem hidrolis

    20

    menit

    Jujur Disiplin RasaIngin

    tahu

    Kerja Keras Mandiri Tanggung-jawab

  • 5/27/2018 rpp 1

    3/7

    RENCANA PELAKSANAAN

    PEMBELAJARAN

    Normatif

    Adaptif

    Produktif

    3

    2. Kegiatan IntiKegiatan Waktu

    Aspek

    Karakter

    a. Eksplorasi1. Guru melibatkan peserta

    didik mencari informasi yang

    luas dan dalam tentang materi

    sistem hidrolis

    2. Guru memfasilitasi terjadinyainteraksi antar peserta didik

    serta antara peserta didik

    dengan guru, lingkungan, dan

    sumber belajar lainnya

    3. Guru melibatkan pesertadidik secara aktif dalam

    setiap kegiatan pembelajaran

    b. Elaborasi1. Guru memfasilitasi peserta

    didik melalui pemberian

    tugas, diskusi, dan lain-lain

    2. Guru mefasilitasi pesertadidik dalam pembelajaran

    kooperatifdan kolaboratif

    3. Guru memfasilitasi pesertadidik berkompetisi secara

    sehat untuk meningkatkan

    prestasi belajar

    4. Guru memfasilitasi pesertadidik membuat laporan

    eksplorasi yang dilakukan

    140

    menit

    Jujur Disiplin RasaIngintahu

    Kerja Keras Mandiri Tanggung-jawab

  • 5/27/2018 rpp 1

    4/7

    RENCANA PELAKSANAAN

    PEMBELAJARAN

    Normatif

    Adaptif

    Produktif

    4

    baik lisan untuk

    memunculkan gagasan baru

    baik secara lisan maupun

    tertulis, secara individu

    maupun kelompok

    c. Konfirmasi1. Guru memberikan umpan

    balik positif dan penguatan

    dalam bentuk lisan, tulisan,

    isyarat, maupun hadiah

    terhadap kebersihan peserta

    didik

    2. Guru memberikankonfirmasiterhadap hasil

    eksplorasi dan elaborasi

    peserta didik melalui berbagai

    sumber

    3. Guru memfasilitasi pesertadidik melalukan refleksi

    untuk memperoleh

    pengalaman belajar yang

    telah dilakukan

    4. Guru memberikan motivasikepada peserta didik yang

    kurang atau belum

    berpartisipasi aktif

  • 5/27/2018 rpp 1

    5/7

    RENCANA PELAKSANAAN

    PEMBELAJARAN

    Normatif

    Adaptif

    Produktif

    5

    3. Kegiatan PenutupKegiatan Waktu

    Aspek

    Karakter

    a. Merangkum1. Guru menyampaikan

    kesimpulan dari materi

    pembelajaran

    b. Menilai1. Guru diberikan kesempatan

    untuk menanyakan hal-hal

    yang kurang dipahami

    2. Guru memberikan nilai atauapresiasi pada siswa secara

    random atau acak

    c. Merefleksi1. Guru memberikan penguatan2. Guru memberikan tugas

    berikutnya

    3. Guru merefleksipembelajaran yang akan

    datang

    4. Guru memberikanpengarahan dan motifasi

    belajar

    30

    menit

    Jujur Disiplin RasaIngin

    tahu

    Kerja Keras Mandiri Tanggung-jawab

    H. Alat, Bahan dan Media Pembelajaran1. Alat : a. Taspen DC

    b. Toolset box

    c. Obeng (-) dan (+)

  • 5/27/2018 rpp 1

    6/7

    RENCANA PELAKSANAAN

    PEMBELAJARAN

    Normatif

    Adaptif

    Produktif

    6

    2. Bahan : Rem hidrolis dan dongkrak3. Media Pembelajaran : Modul memperbaiki sisitem hidrolis dan

    manual book

    I. Sumber Materi Pembelajaran1. Manual book Toyota Step 22. Modul memperbaiki sisitem hidrolis dan kompresor udara

    J. Penilaian1. Prosedur/ Teknik

    a. Penilaian dilakukan selama pelajaran berlangsung2. Teknik Evaluasi :

    a. Tes tertulisb. Tes lisan

    3. Instrumen/ Soala. Tuliskan fungsi dari peralatan berikut ini :

    1) Dongkrak hidrolis2) Car lift3) Hidrolic crane4) Hidrolic press

    b. Tuliskan 3 bagian utama dari sistem hidrolis pada dongkrak ?c. Tuliskan pemeriksaan apa saja yang harus dilakukan pada

    perawatan berkala setiap tiga bulan sekali ?

    4. Kunci Jawabana. 1) Untuk mengangkat kendaraan pada salah satu sisi saja, baik

    depan atau belakang kendaraan sampai ketinggian maksimal

    30cm.

    2) Untuk mengangkat seluruh badan kendaraan sampai

    ketinggian maksimal 200cm

    3) Untuk mengangkat engine/ mesin keluar dari dudukannya

    4) Untuk membuka atau memasang dengan tenaga tekan yang

    cukup besar

  • 5/27/2018 rpp 1

    7/7

    RENCANA PELAKSANAAN

    PEMBELAJARAN

    Normatif

    Adaptif

    Produktif

    7

    b. Pompa hidrolik, plunger, reservoir/ tangki fluida (minyak) dansilinder dengan piston hidrolik

    c. Pemeriksaan pada fluidanya jika dirasa kurang ditambahfluidanya, katup pengembali dan kekencangan baut atau

    pengunci.

    5. Pedoman Penilaiana. Soal nomor 1 dijawab benar diberi skor maksimal 4

    b. Soal nomor 2 dijawab benar diberi skor maksimal 3c. Soal nomor 3 dijawab benar diberi skor maksimal 3

    Nilai Akhir = Jumlah Skor (4+3+3 = 10)

    Mengetahui Surakarta, 04 November 2013

    Guru Pengampu/ Pamong Mahasiswa PPL

    H. Suhari, BE, S.Pd. Firdaus Doni Saputra

    Kepala Sekolah Wakil Kepala 1

    Drs. Warwoko Achmadi, S.Pd.