6
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah : SMA Islam Terpadu Assalam Martapura Mata Pelajaran : Matematika Kelas/ Semester : X (sepuluh) / 2 (enap) Tahun Pelajaran : 2!"2 # 2!"$ Pokok %ahasan : &o'ika Matematika Alokasi aktu: * +, menit ($ pertemuan) A. Standar Kompetensi +- Men''unakan lo'ika matematika dalam peme.ahan masalah an' 0erkaitan den'an pern ataan majemuk dan pern ataan 0erkuantor B. Kompetensi Dasar +-"- Memahami pern ataan dalam matematika dan in'karan atau ne'asin a C. Indikator a- Ko'niti1 "- Menjelaskan arti dan .ontoh dari pern ataan dan kalimat ter0uka serta m nilai ke0enaran suatu pern ataan 2- Menentukan in'karan atau ne'asi dari suatu pern ataan 0eserta nilai ke0e 0- A1ekti1 "- Karakter a- 3isiplin 0- %ertan''un' ja4a0 2- Keterampilan Sosial a- %ertan a 0- Mem0erikan ide atau pendapat .- Menjadi penden'ar an' 0aik d- Kerjasama D. T!an Pem"e#a!aran a- Ko'niti1 Setelah mempelajari materi ini peserta didik diharapkan mampu : "- Menjelaskan arti dan .ontoh dari pern ataan dan kalimat ter0uka serta m nilai ke0enaran suatu pern ataan 2- Menentukan in'karan atau ne'asi dari suatu pern ataan 0eserta nilai ke0e 0- A1ekti1 "- Karakter 3alam proses pem0elajaran sis4a dapat dilatihkan karakter : a- 3isiplin aitu sis4a selalu teliti dan terti0 dalam men'erjakan tu'a 0- Tan''un' ja4a0 sis4a men'erjakan tu'as an' di0erikan den'an 0aik t 4aktu dan mempertan''un'ja4a0kan ke0enaran dari ja4a0an soal- 2- Keterampilan Sosial 3alam diskusi kelompok atau kelas : a- Sis4a akti1 men'ajukan pertan aan 0- Sis4a mem0erikan pendapat .- Sis4a menjadi penden'ar an' 0aik d- Sis4a dapat 0ekerja sama E. Ke$iatan Pem"e#a!aran "- Model : &an'sun' 2- Pendekatan : Student 5entered Approa.h

rppsmt21-140713055148-phpapp02

Embed Size (px)

DESCRIPTION

kw

Citation preview

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Nama Sekolah: SMA Islam Terpadu Assalam MartapuraMata Pelajaran: MatematikaKelas/ Semester: X (sepuluh) / 2 (Genap)Tahun Pelajaran: 2012 2013 Pokok Bahasan: Logika MatematikaAlokasi Waktu: 6 x 45 menit (3 pertemuan)

A. Standar Kompetensi4. Menggunakan logika matematika dalam pemecahan masalah yang berkaitan dengan pernyataan majemuk dan pernyataan berkuantor

B. Kompetensi Dasar4.1. Memahami pernyataan dalam matematika dan ingkaran atau negasinya

C. Indikatora. Kognitif1. Menjelaskan arti dan contoh dari pernyataan dan kalimat terbuka, serta menentuka nilai kebenaran suatu pernyataan2. Menentukan ingkaran atau negasi dari suatu pernyataan beserta nilai kebenarannyab. Afektif1. Karaktera. Disiplinb. Bertanggung jawab2. Keterampilan Sosiala. Bertanyab. Memberikan ide atau pendapatc. Menjadi pendengar yang baikd. Kerjasama

D. Tujuan Pembelajarana. KognitifSetelah mempelajari materi ini, peserta didik diharapkan mampu:1. Menjelaskan arti dan contoh dari pernyataan dan kalimat terbuka, serta menentuka nilai kebenaran suatu pernyataan2. Menentukan ingkaran atau negasi dari suatu pernyataan beserta nilai kebenarannyab. Afektif1. KarakterDalam proses pembelajaran, siswa dapat dilatihkan karakter :a. Disiplin, yaitu siswa selalu teliti dan tertib dalam mengerjakan tugas.b. Tanggung jawab, siswa mengerjakan tugas yang diberikan dengan baik, tepat waktu dan mempertanggungjawabkan kebenaran dari jawaban soal.2. Keterampilan SosialDalam diskusi kelompok atau kelas :a. Siswa aktif mengajukan pertanyaanb. Siswa memberikan pendapatc. Siswa menjadi pendengar yang baikd. Siswa dapat bekerja samaE. Kegiatan Pembelajaran1. Model : Langsung2. Pendekatan: Student Centered Approach3. Metode: ceramah, diskusi, tanya jawab

F. Materi Pokok1. Pernyataan dan Ingkarannyaa. Pengertian Pernyataanb. Kalimat Terbukac. Ingkaran (Negasi) Suatu Pernyataan

G. Langkah-langkah PembelajaranPertemuan ke-1No.KegiatanKarakter / Keterampilan Sosial

A. Pendahuluan

1.

2.

3.Guru mengucapkan salam dan mengawali dengan berdoa dan mengaji dan selanjutnya menanyakan kabar siswaGuru memeriksa kehadiran siswa

Guru memberikan apersepsiSiswa menjawab salam dan berdoa serta mengaji bersama dan memberitahukan kabar mereka

Siswa memberitahukan siswa yang tidak hadirSiswa menjadi pendengar yang baik

B. Kegiatan Inti

1.

2.

3.

4.

5.

6. EksplorasiGuru memberikan penjelasan materi sambil tanya jawab dengan siswaGuru memberikan kesempatan untuk bertanya ElaborasiGuru menyiapkan Koran/ tabloid, kemudian siswa untuk diminta mencari sebuah kalimatGuru meminta siswa untuk mempresentasikan hasil pekerjaannya dan menentukan apakah kalimat yang didapat tersebut merupakan pernyataan atau bukan pernyataanGuru memberikan arahan dalam mencari jawabanGuru memberikan post testSiswa menghargai guru dan disiplin di dalam kelasSiswa bertanya dan mengemukakan pendapatnya

Siswa mengerjakan secara bertanggung jawab

Siswa mampu mempresentasikan jawabannya

Siswa memperhatikan dengan baik

Siswa bertanggung jawab secara individu

C. Penutup

1.

2.

3. KonfirmasiGuru meminta siswa memberikan kesimpulanGuru memberikan penugasan

Guru mengucapkan terima kasih dan salamSiswa mampu menyimpulkan materi yang didapatSiswa bertanggung jawab dalam mengerjakan tugasSiswa menjawab salam

Pertemuan ke-2No.KegiatanKarakter / Keterampilan Sosial

A. Pendahuluan

1.

2.

3.Guru mengucapkan salam dan menanyakan kabar dan keadaan siswa

Guru memeriksa kehadiran siswa

Guru memberikan apersepsi dan menanyakan apakah PR sudah dikerjakanSiswa menjawab salam dan memberitahukan kabar dan keadaan mereka

Siswa memberitahukan siswa yang tidak hadirSiswa menjadi pendengar yang baik menjawab pertanyaan guru dengan baik

B. Kegiatan Inti

1.

2.

3.

4.

5.

6. EksplorasiGuru memberikan penjelasan materi sambil tanya jawab dengan siswaGuru memberikan kesempatan untuk bertanya ElaborasiGuru menyiapkan beberapa kalimat yang nantinya siswa bergiliran untuk mengambil sebuah kalimat secara acak kemudian menentukan apakah kalimat itu merupakan pernyataan (benar atau salah) atau bukan merupakan pernyataan, agar siswa tidak jenuh guru memutarkan beberapa laguGuru meminta siswa untuk mempresentasikan hasil pekerjaannya, jika jawaban benar maka akan diberi nilai 100 dan akan mendapat sebuah coklat. Jika jawaban salah maka siswa akan diberi sanksi berdiri di depan kelas (guru nanti akan memberikan kesempatan kedua untuk menjawab)Guru memberikan arahan dalam mencari jawabanGuru memberikan post testSiswa menghargai guru dan disiplin di dalam kelasSiswa bertanya dan mengemukakan pendapatnya

Siswa belajar sambil bermain secara bertanggung jawab dan disiplin

Siswa mampu mempresentasikan jawabannya dengan sungguh-sungguh

Siswa memperhatikan dengan baik

Siswa bertanggung jawab secara individu

C. Penutup

1.

2.

3. KonfirmasiGuru meminta siswa memberikan kesimpulanGuru meminta siswa mengumpulkan PR yang sebelumnya diberikan dan memberikan penugasan kembali

Guru mengucapkan terima kasih dan salamSiswa mampu menyimpulkan materi yang didapatSiswa bertanggung jawab dalam mengerjakan tugas

Siswa menjawab salam

Pertemuan ke-3No.KegiatanKarakter / Keterampilan Sosial

A. Pendahuluan

1.

2.

3.Guru mengucapkan salam dan mengawali dengan berdoa dan mengaji, selanjutnya menanyakan keadaan siswa

Guru memeriksa kehadiran siswa

Guru memberikan apersepsi dan menanyakan apakah PR sudah dikerjakanSiswa menjawab salam dan berdoa serta mengaji bersama, selanjutnya memberitahukan keadaan mereka

Siswa memberitahukan siswa yang tidak hadirSiswa menjadi pendengar yang baik menjawab pertanyaan guru dengan baik

B. Kegiatan Inti

1.

2.

3.

4.

5.

6. EksplorasiGuru memberikan penjelasan materi sambil tanya jawab dengan siswaGuru memberikan kesempatan untuk bertanya ElaborasiGuru mengajak siswa untuk belajar sambil bermain. Sebagian siswa diminta untuk membuat sebuah kalimat yang merupakan pernyataa benar atau salah, kemudian sebagian siswa yang lain akan diminta untuk menentukan ingkaran/ negasi dari pernyataan tersebutGuru meminta siswa untuk mempresentasikan hasil pekerjaannyaGuru membimbing dan memberikan arahanGuru memberikan post testSiswa menghargai guru dan disiplin di dalam kelasSiswa bertanya dan mengemukakan pendapatnya

Siswa belajar sambil bermain secara bertanggung jawab dan disiplin

Siswa mampu mempresentasikan jawabannya dengan sungguh-sungguhSiswa memperhatikan dengan baik

Siswa bertanggung jawab secara individu

C. Penutup

1.

2.

3. KonfirmasiGuru meminta siswa memberikan kesimpulanGuru meminta siswa mengumpulkan PR yang sebelumnya diberikan dan memberikan penugasan kembali

Guru mengucapkan terima kasih dan salamSiswa mampu menyimpulkan materi yang didapatSiswa bertanggung jawab dalam mengerjakan tugas

Siswa menjawab salam

H. Alat dan Sumber BelajarAlatWhiteboard, Spidol, LCD, Netbook, Speaker

Sumber BelajarBuku Matematika SMA Kelas X, Penerbit ErlanggaLKS Matematika Kelas X

I. Penilaian1. Teknik: tugas individu, tugas kelompok2. Bentuk instrument: uraian3. Instrumen penilaian:1. Buatlah masing-masing 1 buah pernyataan dan bukan pernyataan!2. Tentukan nilai kebenaran pernyataan-pernyataan berikut.a. 85 bukan kelipatan 8.b. Kesebelasan Spanyol memenangi gelar Piala Eropa tahun 2012.c. Semua siswa kelas X memakai sepatu.3. Tentukan ingkaran dari pernyataan berikut.a. Dua puluh lima termasuk bilangan genap.b. Pak Sofyan seorang guru Matematika.c. Hanya ada satu bilangan prima yang genap.

Mengetahui,Kepala SMA Islam Terpadu Assalam Martapura

Awad, M.A.Martapura, Januari 2013Guru Mata Pelajaran

Agusrini Khairunnida, S.Pd.