4
Puji Tuhan.... Dalam kesempatan ini saya ingin menyaksikan cinta kasih Tuhan yang luar biasa dalam hidup saya.Nama saya Gideon Tjoek Hardjatmo,saya seorang karyawan disalah satu perusahaan imporr raw chemical di Indonesia.Selama ini saya diberka oleh khotbah bapak Pdt.Obaja sebelumnya,yang mengangkat tema The Mighty Man,disitu Bapak Pdt.Obaja mengangkat tokoh alkitab “Gideon” sebagai seorang pahlawan. Dan disini saya merasa bersyukur bisa menjadi pahlawan kecil dihidup saya ; -Pahlawan dikeluarga, Bisa membantu membuka usaha warung makan walaupun masih kontrak,tapi Puji Tuhan sudah masuk tahun ke-3. -Pahlawan di lingkungan pekerjaan, Bisa bekerja maksimal dan totalitas sesuai dengan permintaan perusahaan. -Pahlawan untuk seorang sahabat, Bisa membantu seorang teman kecil yang sudah 20 tahun lebih dak Salam Keluarga Allah yang sangat diberka Tuhan! Saya sangat bersyukur pada Tuhan sebab saya mendengar banyak jemaat yang bersaksi mengalami berkat Tuhan melalui rhema Firman Tuhan yang disampaikan di gereja kita. Ada yang mengalami mujizat pembebasan hutang, ada yang mengalami mujizat lepas dari kutuk kemiskinan, ada yang mengalami mujizat kesembuhan, mujizat pemulihan dan masih banyak lagi. Inilah tandanya bahwa Tuhan sungguh-sungguh sedang berkarya di tengah-tengah kita. Karya Tuhan yang sangat nyata di gereja kita ini harus kita beritakan kepada sebanyak mungkin orang supaya semakin banyak orang juga mengalami anugerah, kasih karunia dan mujizat Tuhan. Saya mendorong seap jemaat dan pelayan Tuhan Keluarga Allah dimanapun berada, mari kita berjuang dengan lebih sungguh-sungguh lagi untuk menyelamatkan jiwa. Sebab kita percaya inilah waktunya Tuhan akan memberikan tuaian besar di tengah-tengah kita. Saudara bisa memakai ket undangan yang sudah disediakan gereja kita untuk mengundang jiwa-jiwa datang dalam ibadah di gereja kita. Sebentar lagi kita juga akan memasuki bulan Desember dimana kita akan merayakan Natal. Saya mendorong saudara semua untuk memakai kesempatan Natal nan untuk membawa jiwa-jiwa datang kepada Tuhan. Saya percaya keka seap kita berfokus pada selamatkan jiwa, maka ha Tuhan disenangkan dan Tuhan akan mencurahkan anugerah serta berkat-Nya melimpah dalam hidup kita. Salam Penggembalaan, Pdt. Obaja Tanto Seawan

Salam Keluarga Allah yang sangat diberkati Tuhan! - gbika.orggbika.org/site/media/2015/11/global1.pdf · Kontrakan warung makan saya,yang semula boleh dikontrak sesuai keinginan kami,tapi

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Salam Keluarga Allah yang sangat diberkati Tuhan! - gbika.orggbika.org/site/media/2015/11/global1.pdf · Kontrakan warung makan saya,yang semula boleh dikontrak sesuai keinginan kami,tapi

Puji Tuhan.... Dalam kesempatan ini saya ingin menyaksikan cinta kasih Tuhan yang luar biasa dalam hidup saya.Nama saya Gideon Tjoek Hardjatmo,saya seorang karyawan disalah satu perusahaan importir raw chemical di Indonesia.Selama ini saya diberkati oleh khotbah bapak Pdt.Obaja sebelumnya,yang mengangkat tema The Mighty Man,disitu Bapak Pdt.Obaja mengangkat tokoh alkitab “Gideon” sebagai seorang pahlawan.Dan disini saya merasa bersyukur bisa menjadi pahlawan kecil dihidup saya ;-Pahlawan dikeluarga, Bisa membantu membuka usaha warung makan walaupun masih kontrak,tapi Puji Tuhan

sudah masuk tahun ke-3.-Pahlawan di lingkungan pekerjaan, Bisa bekerja maksimal dan totalitas sesuai dengan permintaan perusahaan.-Pahlawan untuk seorang sahabat, Bisa membantu seorang teman kecil yang sudah 20 tahun lebih tidak

bertemu,datang bersama istri dan anak minta tolong untuk dibukakan suatu usaha,dan akhirnya membuka suatu usaha bersama Toko Cat dan bahan bangunan.

Tapi Puji Tuhan dengan semuanya itu dibulan Oktober 2015,tema gereja “Mujizat di Masa krisis” tepat di bulan Oktober hari ulang tahun saya,Tuhan memberikan 3 Kado Istimewa sekaligus dihidup saya ;1. Kontrakan warung makan saya,yang semula boleh dikontrak sesuai keinginan kami,tapi berhubung yang yang mempunyai tanah merasa bahwa tempat itu sangat potensi untuk usaha kuliner, maka tempat itu dipakai sendiri untuk kuliner dan kami harus pindah tempat dengan biaya 2 kali lebih mahal dari kontrakan sebelum nya. Dan disini kami harus mengeluarkan biaya extra.2. Kado ke 2, Teman kecil yang lama membutuhkan pekejaan,kami bantu membuka usaha bersama Toko Material,dengan berbagi semua ilmu bagaima order,handle proyek bahkan dikenalkan ke semua suplier. Tapi justru bukannya pembagian hasil yang didapat,tapi justru ke-tidak jujuran yang kami terima,bahkan sampai sekarangpun usaha tersebut masih dia jalankan,tapi saya pun memutuskan untuk lepas dari usaha tersebut dengan meninggalkan banyak hutang bagi saya ke beberapa suplier,karena toko tersebut dibuka atas kepercayaan nama saya ke semua suplier. Dan lagi-lagi pengeluaran keuangan yang extra luar biasa hingga saya sampai hutang ditempat lain.3. Kado ke-3, Tidak berhenti sampai disitu dibulan Oktober 2015,Tuhan masih memberikan kado istimewa. Dengan kondisi saya masih membutuhkan support financial tapi justru saya harus rela melepas pekerjaan saya dikantor.

Karena ada oknum kantor yang merasa terganggu kepentingannya,saya dikondisikan harus dimutasi keluar kota bila tidak saya harus menerima di PHK. Dengan banyak pertimbangan saya memilih di PHK. Dengan ke – 3 Kado istimewa dihari ulang tahun saya dibulan Oktober 2015 ini.Saya sempat berfikir secara manusia apakah ini arti sebuah “The Mighty Man” dari seorang Gideon ? Harus di PHK dan meninggal kan banyak hutang yang secara manusia mungkin baru akan lunas diwaktu 5 tahun bahkan mungkin lebih.Walaupun dalam kondisi tersebut membuat saya menangis dan down,tapi saya tetap semangat dan berusaha menyenangkan hati Tuhan.

Saya mulai belajar bagaimana menyenangkan hati Tuhan ;- Saya tetap belajar taat untuk tidak melakukan hal negatif,justru saya semakin dekat dengan Tuhan,dengan taat bersyukur dan bermazmur di Pondok Daud setiap Pk.05.00 WIB.- Saya tetap belajar taat memberikan Persembahan dan Perpuluhan yang terbaik untuk Tuhan,walaupun sebenarnya saya membutuhkanya.- Dan tetap optimis bekerja apapun itu pekerjaannya .

Dengan belajar Taat Tuhan membukan pintu berkatnya salah satu custumer saya telp saya membutuhkan Tepung Maizena 500kg,Product Road marking 200 kg. Walaupun tidak banyak tapi buat itu suatu berkat yang luar biasa.Tapi Tuhan berkata lain semua order itu dicancel karena bekas kantor lama saya tidak mengizinkan saya order kekantor karena ada oknum yang tidak berkenan untuk saya order.Saya hanya bisa menangis dengan Tuhan untuk tetap belajar mengucap syukur. Bahkan di minggu ke-3,saat Bapak Pdt.Obaja menampaikan firman tentang pelepasan kutuk kegagalan,kemiskinan dan bahkan pelepasan hutang,saya maju untuk didoakan didepan mimbar. Bahkan saat tumpang tangan dari salah satu pendoa,saya tidak sadar tubuh saya terpental kebelakang seakan-akan ada benda besar menghantam dada saya dan membuat dada saya terasa sakit,tapi saya merasakan semua beban bahkan kutuk-kutuk telah lepas semua bersama doa Bapak Pdt.Obaja. Dihari berikutnya saya tetap taat pondok Daud dan melakukan aktivitas untuk membuka peluang mendapat pemasukkan keuangan. Tidak terasa hari jumat telah tiba,sepulang dari Pondok Daud saya sempat bilang sama Tuhan, “Tuhan besok hari minggu,saya tidak ingin bolong dalam perpuluhan yang selama ini saya lakukan.Dan sekitar pk.10.00 WIB dihari Jumat salah satu custumer saya semula order 200 kg karena dicancel,justru Tuhan ubah order lebih banyak menjadi 1.000 kg bahkan yang lebih dahsyat Tuhan membukan pintu lain walaupun bukan dari bekas perusahaan lama saya. Tidak berhenti disitu Tuhan berikan 10.000 kg lagi yang semestinya bisa order 1 container tapi karena stock hanya ada 10.000kg,Bahkan yang membuat saya merind-ing walaupun barang belum diterima,pembelian tersebut dilakukan dengan pembayaran cash didepan.Dan tepat pk.14.30 WIB, Pembayaran cash itu sudah masuk ke rekening saya.Dengan semua itu saya masuk kamar hanya bisa menangis dan mengucap syukur ke Tuhan....badan saya seperti diguyur air es,karena Luar Biasanya Tuhan. Tuhan jawab doa saya,bukan hanya bisa perpuluhan tapi Tuhan telah lunasi semua hutang-hutang saya,bahkan saya masih punya sisa modal lagi,bukan dalam hitungan 5 Tahun atau berbulan-bulan tapi hanya dalam hitungan minggu Tuhan Lunasi semua hutang-hutang saya....Teri-makasih Tuhan Yesus....terimakasih....terimakasih..... Dan lebih dahsyatnya lagi saya masih ada permintaan 40.000kg gula yang saat ini saya berusaha masih mencari suplier. Luar biasa Tuhan kadomu....Mujizat di Masa Krisis telah Engkau Genapi...terimakasih Tuhan. Demikian kesaksian yang bisa saya berikan,di dalam Tuhan tidak ada masa krisis, asal kita tetap mau taat. Tetap mendekat ke Tuhan,taat dalam mesbah doa,taat Pondok Daud,taat memberikan persembahan yang terbaik ke Tuhan dan Taat memberikan Perpuluhan. Demikian kesaksian ini bisa menjadi berkat dan tetap semangat didalam Tuhan Yesus.

Salam Keluarga Allah yang sangat diberkati Tuhan!

Saya sangat bersyukur pada Tuhan sebab saya mendengar banyak jemaat yang bersaksi mengalami berkat Tuhan melalui rhema Firman Tuhan yang disampaikan di gereja kita. Ada yang mengalami mujizat pembebasan hutang, ada yang mengalami mujizat lepas dari kutuk kemiskinan, ada yang mengalami mujizat kesembuhan, mujizat pemulihan dan masih banyak lagi. Inilah tandanya bahwa Tuhan sungguh-sungguh sedang berkarya di tengah-tengah kita.

Karya Tuhan yang sangat nyata di gereja kita ini harus kita beritakan kepada sebanyak mungkin orang supaya semakin banyak orang juga mengalami anugerah, kasih karunia dan mujizat Tuhan. Saya mendorong setiap jemaat dan pelayan Tuhan Keluarga Allah dimanapun berada, mari kita berjuang

dengan lebih sungguh-sungguh lagi untuk menyelamatkan jiwa. Sebab kita percaya inilah waktunya Tuhan akan memberikan tuaian besar di tengah-tengah kita. Saudara bisa memakai tiket undangan yang sudah disediakan gereja kita untuk mengundang jiwa-jiwa datang dalam ibadah di gereja kita.

Sebentar lagi kita juga akan memasuki bulan Desember dimana kita akan merayakan Natal. Saya mendorong saudara semua untuk memakai kesempatan Natal nanti untuk membawa jiwa-jiwa datang kepada Tuhan. Saya percaya ketika setiap kita berfokus pada selamatkan jiwa, maka hati Tuhan disenangkan dan Tuhan akan mencurahkan anugerah serta berkat-Nya melimpah dalam hidup kita.

Salam Penggembalaan,Pdt. Obaja Tanto Setiawan

Page 2: Salam Keluarga Allah yang sangat diberkati Tuhan! - gbika.orggbika.org/site/media/2015/11/global1.pdf · Kontrakan warung makan saya,yang semula boleh dikontrak sesuai keinginan kami,tapi

Puji Tuhan.... Dalam kesempatan ini saya ingin menyaksikan cinta kasih Tuhan yang luar biasa dalam hidup saya.Nama saya Gideon Tjoek Hardjatmo,saya seorang karyawan disalah satu perusahaan importir raw chemical di Indonesia.Selama ini saya diberkati oleh khotbah bapak Pdt.Obaja sebelumnya,yang mengangkat tema The Mighty Man,disitu Bapak Pdt.Obaja mengangkat tokoh alkitab “Gideon” sebagai seorang pahlawan.Dan disini saya merasa bersyukur bisa menjadi pahlawan kecil dihidup saya ;-Pahlawan dikeluarga, Bisa membantu membuka usaha warung makan walaupun masih kontrak,tapi Puji Tuhan

sudah masuk tahun ke-3.-Pahlawan di lingkungan pekerjaan, Bisa bekerja maksimal dan totalitas sesuai dengan permintaan perusahaan.-Pahlawan untuk seorang sahabat, Bisa membantu seorang teman kecil yang sudah 20 tahun lebih tidak

bertemu,datang bersama istri dan anak minta tolong untuk dibukakan suatu usaha,dan akhirnya membuka suatu usaha bersama Toko Cat dan bahan bangunan.

Tapi Puji Tuhan dengan semuanya itu dibulan Oktober 2015,tema gereja “Mujizat di Masa krisis” tepat di bulan Oktober hari ulang tahun saya,Tuhan memberikan 3 Kado Istimewa sekaligus dihidup saya ;1. Kontrakan warung makan saya,yang semula boleh dikontrak sesuai keinginan kami,tapi berhubung yang yang mempunyai tanah merasa bahwa tempat itu sangat potensi untuk usaha kuliner, maka tempat itu dipakai sendiri untuk kuliner dan kami harus pindah tempat dengan biaya 2 kali lebih mahal dari kontrakan sebelum nya. Dan disini kami harus mengeluarkan biaya extra.2. Kado ke 2, Teman kecil yang lama membutuhkan pekejaan,kami bantu membuka usaha bersama Toko Material,dengan berbagi semua ilmu bagaima order,handle proyek bahkan dikenalkan ke semua suplier. Tapi justru bukannya pembagian hasil yang didapat,tapi justru ke-tidak jujuran yang kami terima,bahkan sampai sekarangpun usaha tersebut masih dia jalankan,tapi saya pun memutuskan untuk lepas dari usaha tersebut dengan meninggalkan banyak hutang bagi saya ke beberapa suplier,karena toko tersebut dibuka atas kepercayaan nama saya ke semua suplier. Dan lagi-lagi pengeluaran keuangan yang extra luar biasa hingga saya sampai hutang ditempat lain.3. Kado ke-3, Tidak berhenti sampai disitu dibulan Oktober 2015,Tuhan masih memberikan kado istimewa. Dengan kondisi saya masih membutuhkan support financial tapi justru saya harus rela melepas pekerjaan saya dikantor.

Karena ada oknum kantor yang merasa terganggu kepentingannya,saya dikondisikan harus dimutasi keluar kota bila tidak saya harus menerima di PHK. Dengan banyak pertimbangan saya memilih di PHK. Dengan ke – 3 Kado istimewa dihari ulang tahun saya dibulan Oktober 2015 ini.Saya sempat berfikir secara manusia apakah ini arti sebuah “The Mighty Man” dari seorang Gideon ? Harus di PHK dan meninggal kan banyak hutang yang secara manusia mungkin baru akan lunas diwaktu 5 tahun bahkan mungkin lebih.Walaupun dalam kondisi tersebut membuat saya menangis dan down,tapi saya tetap semangat dan berusaha menyenangkan hati Tuhan.

Saya mulai belajar bagaimana menyenangkan hati Tuhan ;- Saya tetap belajar taat untuk tidak melakukan hal negatif,justru saya semakin dekat dengan Tuhan,dengan taat bersyukur dan bermazmur di Pondok Daud setiap Pk.05.00 WIB.- Saya tetap belajar taat memberikan Persembahan dan Perpuluhan yang terbaik untuk Tuhan,walaupun sebenarnya saya membutuhkanya.- Dan tetap optimis bekerja apapun itu pekerjaannya .

Dengan belajar Taat Tuhan membukan pintu berkatnya salah satu custumer saya telp saya membutuhkan Tepung Maizena 500kg,Product Road marking 200 kg. Walaupun tidak banyak tapi buat itu suatu berkat yang luar biasa.Tapi Tuhan berkata lain semua order itu dicancel karena bekas kantor lama saya tidak mengizinkan saya order kekantor karena ada oknum yang tidak berkenan untuk saya order.Saya hanya bisa menangis dengan Tuhan untuk tetap belajar mengucap syukur. Bahkan di minggu ke-3,saat Bapak Pdt.Obaja menampaikan firman tentang pelepasan kutuk kegagalan,kemiskinan dan bahkan pelepasan hutang,saya maju untuk didoakan didepan mimbar. Bahkan saat tumpang tangan dari salah satu pendoa,saya tidak sadar tubuh saya terpental kebelakang seakan-akan ada benda besar menghantam dada saya dan membuat dada saya terasa sakit,tapi saya merasakan semua beban bahkan kutuk-kutuk telah lepas semua bersama doa Bapak Pdt.Obaja. Dihari berikutnya saya tetap taat pondok Daud dan melakukan aktivitas untuk membuka peluang mendapat pemasukkan keuangan. Tidak terasa hari jumat telah tiba,sepulang dari Pondok Daud saya sempat bilang sama Tuhan, “Tuhan besok hari minggu,saya tidak ingin bolong dalam perpuluhan yang selama ini saya lakukan.Dan sekitar pk.10.00 WIB dihari Jumat salah satu custumer saya semula order 200 kg karena dicancel,justru Tuhan ubah order lebih banyak menjadi 1.000 kg bahkan yang lebih dahsyat Tuhan membukan pintu lain walaupun bukan dari bekas perusahaan lama saya. Tidak berhenti disitu Tuhan berikan 10.000 kg lagi yang semestinya bisa order 1 container tapi karena stock hanya ada 10.000kg,Bahkan yang membuat saya merind-ing walaupun barang belum diterima,pembelian tersebut dilakukan dengan pembayaran cash didepan.Dan tepat pk.14.30 WIB, Pembayaran cash itu sudah masuk ke rekening saya.Dengan semua itu saya masuk kamar hanya bisa menangis dan mengucap syukur ke Tuhan....badan saya seperti diguyur air es,karena Luar Biasanya Tuhan. Tuhan jawab doa saya,bukan hanya bisa perpuluhan tapi Tuhan telah lunasi semua hutang-hutang saya,bahkan saya masih punya sisa modal lagi,bukan dalam hitungan 5 Tahun atau berbulan-bulan tapi hanya dalam hitungan minggu Tuhan Lunasi semua hutang-hutang saya....Teri-makasih Tuhan Yesus....terimakasih....terimakasih..... Dan lebih dahsyatnya lagi saya masih ada permintaan 40.000kg gula yang saat ini saya berusaha masih mencari suplier. Luar biasa Tuhan kadomu....Mujizat di Masa Krisis telah Engkau Genapi...terimakasih Tuhan. Demikian kesaksian yang bisa saya berikan,di dalam Tuhan tidak ada masa krisis, asal kita tetap mau taat. Tetap mendekat ke Tuhan,taat dalam mesbah doa,taat Pondok Daud,taat memberikan persembahan yang terbaik ke Tuhan dan Taat memberikan Perpuluhan. Demikian kesaksian ini bisa menjadi berkat dan tetap semangat didalam Tuhan Yesus.

Page 3: Salam Keluarga Allah yang sangat diberkati Tuhan! - gbika.orggbika.org/site/media/2015/11/global1.pdf · Kontrakan warung makan saya,yang semula boleh dikontrak sesuai keinginan kami,tapi
Page 4: Salam Keluarga Allah yang sangat diberkati Tuhan! - gbika.orggbika.org/site/media/2015/11/global1.pdf · Kontrakan warung makan saya,yang semula boleh dikontrak sesuai keinginan kami,tapi

KELUARGA ALLAH SOLO•Ibadah Umum: Sabtu pk. 18.00 wib | Minggu, Pk. 06.00 • 09.00 • 13.00 • 16.00 • 19.00 WIB | •Sekretariat GBI Keluarga Allah Solo: Jl. Sutan Syahrir 88, Widuran - Solo 57129, Telp. (0271) 634996, Fax. (0271) 642822 | •Contact Person GBI Keluarga Allah Solo: Ibu Vonny (0271) 634996 | •No Rekening: CIMB NIAGA, AC: 265.01.00070. 00.7 a/n GBI Keluarga Allah; BCA Cabang Pasar Klewer Solo, AC: 078-0150-777 a/n GBI Keluarga Allah; BANK BUKOPIN, AC: 1101.02.5577 a/n GBI Keluarga Allah; BANK MANDIRI Cabang Slamet Riyadi Solo, AC: 138.0000.77700.8 a/n: GBI Keluarga Allah; UOB - BUANA AC: 308 101 2952 a/n GBI Keluarga Allah; BANK BII AC: 8.182.003330 a/n GBI Keluarga Allah; BANK OCBC NISP AC: 120.800.000.800 a/n GBI Keluarga Allah; BRI CAB. SUDIRMAN AC: 0097.01.033500.50.9 a/n. GBI Keluarga Allah; BANK DANAMON Cab. BDI Solo Kapten Tendean AC: 00.3551676475 a/n GBI Keluarga Allah.KELUARGA ALLAH SOLO PALUR PLAZA•Ibadah umum : Minggu Pk. 17.00 Wib | Jl. Solo Sragen km.1 Palur Karanganyar •Contact Person GBI Keluarga Allah Solo : Ibu Vonny (0271) 634996KELUARGA ALLAH JOGJAKARTA•Ibadah Umum: Ibadah Umum Sabtu, Pk.18.00 wib | Ibadah Umum Minggu Pk.09.00 wib | 11.30 wib | 16.30 wib | 19.00 wib | Jogja City Mall, Rooftop Jl. Magelang KM 6 No. 18 Yogyakarta | •Ibadah Umum Grand Pelita Jogjakarta: Jl. C. Simanjuntak, Minggu pk. 07.00 wib, pk. 10.00 wib, pk. 16.00 wib, pk. 19.00 wib. | •Sekretariat GBI Keluarga Allah Yogyakarta: Jl. C.Simanjuntak 91 Telp. (0274) 545456. CP: Ibu Widhi 082329857777 (only SMS) | •No. Rekening: CIMB NIAGA SOLO SLAMET RIYADI, AC : 405.01.00512.00.1 a/n GBI Keluarga Allah.KELUARGA ALLAH JAKARTA•Ibadah Umum | Minggu Pk. 08.00 • 10.30 • 17.00 WIB Central Park Podomoro City | •Ibadah Young Profesional: Minggu pk. 13.00 WIB, Central Park Podomoro City. | •Sekretariat GBI Keluarga Allah Jakarta: Jl. let. Jend. S. Parman kav 28, Gedung APL, lt 32, Jakarta Barat 11470 Telp. (021) 29034448, 29034449. | •Contact Person GBI Keluarga Allah Jakarta : Sdri. Lenny (021) 29034448, (021) 29034449 | •No. Rekening: BCA cab. Pasar Klewer AC 0780. 198.800 a/n GBI Keluarga Allah | No Rekening Sosial BCA cab. Purwosari: AC 3920.333.388 a/n GBI Keluarga Allah.KELUARGA ALLAH NGAWI•Ibadah Umum Minggu Pk. 17.00 WIB | •Sekretariat GBI Keluarga Allah Ngawi: Jl. PB Sudirman 26 C Margomulyo Ngawi Tlp (0351) 3455533 / 088805629906 |•Contact Person: Bp. Pdp. Joko Nugroho - 0818.0444.4749 |•No. Rekening: BCA cab. Purwosari AC 3920.336.999, a/n GBI Keluarga Allah.KELUARGA ALLAH MADIUN•Ibadah Umum Minggu Pk. 09.00 • 17.30 WIB Timbul Jaya Plaza (Jl. Pahlawan no 46-48 Madiun) | •Sekretariat GBI Keluarga Allah Madiun Timbul Jaya Plaza (Jl. Pahlawan no. 46 - 48 Madiun) Telp. Gereja : 0351-475275 | Contact Person: Sdri. Nursikin (0852. 3511.9577) | •No Rekening: GIRO BCA Solo Pasar Klewer, AC: 0780.15.7500 a/n GBI Keluarga Allah.KELUARGA ALLAH WONOGIRI•Ibadah Umum Minggu Pk. 08.00 • 17.00 WIB | Jl. Murti Pranoto Sanggrahan | •Sekretariat GBI Keluarga Allah Wonogiri | Jl. Murti Pranoto, Sanggrahan Rt. 02 / 09 Giripurwo - Wonogiri, Telp. 0273 322212 |•No. Rekening: BCA cab. Purwosari AC 3920.339.777, a/n GBI Keluarga Allah.KELUARGA ALLAH MAGELANG•Ibadah Umum Minggu Pk. 09.00 WIB | GEdung Impact, Jl. P. Senopati No.7 Magelang | CP. Pdp. Kaleb Panggah (081915446006) •No Rekening: CIMB NIAGA : 2870-100-565-000 a/n GBI Keluarga Allah.

KELUARGA ALLAH SEMARANG•Ibadah Umum Minggu pk. 07.00 & 09.00 • 17.00 WIB Pasaraya Sri Ratu Pemuda Lt. 5 Semarang Telp. 024-40248787 | •Konseling: Bp. Rizaldi 0813.2567.2174, Ibu Indriyani 0888.0643.1706 |•No Rekening: GIRO BCA Solo Pasar Klewer, AC: 0780.199.229 a/n GBI Keluarga Allah.KELUARGA ALLAH PURWOKERTO•Ibadah Umum Minggu, Pk. 09.00 & 17.00 Wib, Ruko Permata Hijau No.11 & 12 Purwokerto | •Contact Person: Bp. Jani (08164282104)•No. Rekening: BCA cab Purwosari a/c 392 032 2777 a.n GBI Keluarga Allah.KELUARGA ALLAH KLATEN•Ibadah Umum Minggu, pk. 07.00 wib & Pk. 17.00 Wib, Jl. Bali Pandan Rejo RT 02 /RW 05 Kel. Kabupaten Klaten | •Contact Person: Ibu Anik (0815.6772.6210) | •No. Rekening: BCA cab. purwosari a/c 392 031 6777 a.n GBI Keluarga Allah.KELUARGA ALLAH BANDUNG•Ibadah Umum Minggu, Pk. 10.30 Wib | Gedung BANK MANDIRI lantai 3 Jln. Siliwangi No. 3 Bandung | •Sekretariat : Gd. Bank Mandiri lantai 2, Jl. Siliwangi No.3 Bandung | •Contact Person : Bp. Agus / Ibu Vivi, Telp. 0878 2227 3839, Pin BB 7596DD71. | No. Rekening: BCA Cab. Purwosari a/c 392 031 3000 an. GBI Keluarga Allah.KELUARGA ALLAH SAMARINDA•Ibadah Umum Minggu, Pk. 09.00 Wita. Ruko Jl. Sentosa No.79 D-E, Samarinda. •Telp. Gereja & Sekretariat: 0541-771417| •Contact Person : Bp. Jumadi – 081325055278, Bp. Anton Prasetya – 082133108670 |•No. Rekening: BCA Cab. Purwosari a/c 392 034 0007 a.n GBI Keluarga Allah.KELUARGA ALLAH SURABAYA•Ibadah Umum Minggu, Pk. 16.00 Wib. Di lantai dasar Restaurant Forum, Jl. Margorejo Indah D.101 (dekat Plaza Marina - samping lampu merah). |•Contact Person: Bp. Widi (0818322428), Bp. Daniel (081703032849), Sdr. Vondra (087852525308). | No. Rekening: BCA Cab. Purwosari a/c 392 035 5888 an. GBI Keluarga Allah.KELUARGA ALLAH BOYOLALI•Ibadah Umum Minggu, Pk. 09.00 Wib, Jl Jinten no 2 Rt.04 Rw. 01 Madumulyo Boyolali |•Contact Person: Bp Tommy (085229145678) •No. Rekening: BCA cab. Purwosari a/c 392 033 3337 a.n GBI Keluarga Allah. KELUARGA ALLAH SALATIGA•Ibadah Umum Minggu pk. 17.00 wib | •Hotel Mutiara Jalan Langensuko no 31 Salatiga | •Contact Person : Bp. Handoko (08112727225)| No. Rekening: BCA Cab. Purwosari Solo a/c 392 035 1777 an. GBI Keluarga Allah.KELUARGA ALLAH BATURETNO•Ibadah Umum Minggu, Pk. 16.00 Wib, Jl Raya Solo Pacitan Rt 01/ 08 Batutengah, Kec Baturetno, Kabupaten Wonogiri | •Contact Person:Bp Daniel Siswanto ( 089673132329 ) | •No. Rekening: BCA cab. Purwosari a/c 392 033 0001 a.n GBI Keluarga Allah.KELUARGA ALLAH GIRIBELAH•Ibadah Umum Minggu, Pk. 12.00 Wib, Jatirejo Rt 03/07, Giritontro Kabupaten Wonogiri |•Contact Person: Bp Yahuda Suratno ( 081393087405 ) | •No. Rekening: BCA cab. Purwosari a/c 392 032 6900 a.n GBI Keluarga Allah.KELUARGA ALLAH JAYAPURA•Ibadah Umum Minggu Pk. 09.00 WIT Komplek Ruko Kelapa Dua Street no. 14-15 - Entrop Jayapura I |•Sekretariat: Kompleks Karantina Hewan, RT 002 RW 005, Entrop Distrik Jayapura Selatan I•Contact Person: Ev Timotius Tri 0823 9955 5145. | No. Rek: BCA Cab. Purwosari Solo a/c 392 032 6888 an. GBI Keluarga Allah.KELUARGA ALLAH TANGERANGJl.Imam bonjol Ruko Victoria Park blok A2 no 31 karawaci Tangerang | No.tlp 021-22252323 | No. Rek : BCA KCP Purwosari Solo a/c 392 - 0356 - 400 a/n GBI Keluarga AllahSEKRETARIAT KELUARGA ALLAH GLOBALJl. Sutan Syahrir 88, Widuran - Solo 57129, Telp. (0271) 630987, Email: [email protected], website: www.gbika.org