41
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) MATA KULIAH : PENGANTAR BISNIS Kode Mata : IU0132.MKK JUMLAH SKS : 2 PENANGGUNG JAWAB MATA KULIAH : HJ. ROSTI SETIAWATI, SE, MSi 1

SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

(SAP)

MATA KULIAH : PENGANTAR BISNIS

Kode Mata : IU0132.MKK

JUMLAH SKS : 2

PENANGGUNG JAWAB MATA KULIAH : HJ. ROSTI SETIAWATI, SE, MSi

1

Page 2: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

Daftar Isi

1. Garis-garis Besar Program Pengajaran

2. Kontrak Belajar

3. Satuan Acara Perkuliahan

2

Page 3: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN

Mata Kuliah : Pengantar Bisnis Kode Mata : IU132.MKKSemester : 1 / GanjilKredit : 2Penanggung jawabMata Kuliah : Hj. Rosti Setiawati, SE, MSi

DESKRIPSI SINGKAT : Mata kuliah ini menggambarkan dasar-dasar bisnis, perusahaan dan lingkungan, manajemen perusahaan, teknik-teknik manajemen, pengembangan dan penciutan bisnis serta pengukuran keberhasilan bisnis.

TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM : Setelah menyelesaikan perkuliahan, mahasiswa diharapkan dapat memahami konsep-konsep, ruang lingkup, dan operasionalisasi suatu kegiatan bisnis.

KONTRAK BELAJAR

3

Page 4: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

Mata Kuliah : Pengantar Bisnis Kode Mata Kuliah : IU132.MKK Pengajar : Hj. Rosti Setiawati, SE, MSi Semester : 1 (ganjil) 2010/ 2011 Hari pertemuan/jam : Senin dan Kamis/ Jam 08.00 sd 09.40 dan jam 10.45 sd jam

12.25 Tempat Pertemuan : Ruang 301, 302, 405, 406

1. MANFAAT MATA KULIAH Untuk melakukan suatu bisnis diperlukan pengetahuan dasar mengenai bisnis. Oleh sebab itu, mata kuliah Pengantar Bisnis ditawarkan untuk membantu mahasiswa memahami dan mengetahui konsep-konsep, ruang lingkup dan operasionalisasi bisnis.

2. DESKRIPSI PERKULIAHAN

Pengantar Bisnis membahas mengenai konsep-konsep dasar bisnis, sistem perusahaan, aspek teknis ekonomis, aspek hukum, aspek lokasi, spesialisasi, kombinasi dan kerjasama antar perusahaan, manajemen umum, pemasaran, produksi, pembelanjaan/keuangan, sumber daya manusia, akuntansi, statistika dan metoda kuantitatif, komputer dan sistem informasi manajemen, risiko, perluasan, dan pengukuran keberhasilan bisnis.

3. TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS (TIK)

4

Page 5: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

TIUSetelah mengikuti kuliah Pengantar Bisnis, mahasiswa dapat memahami

konsep-konsep, ruang lingkup, dan operasionalisasi bisnis

Menjelaskan perkembangan dan penciutan serta pengukuran keberhasilan bisnis

Menjelaskan teknik-teknik manajemen meliputi akuntansi, statistika dan metoda kuantitatif, komputer dan sistem

informasi manajemen

Menjelaskan manajemen perusahaan meliputi manajemen umum, pemasaran, produksi, pembelanjaan/keuangan,

sumber daya manusia

Menjelaskan perusahaan dan lingkungan meliputi sistem perusahaan, aspek teknis, ekonomis, hukum, lokasi,

spesialisasi, kombinasi dan kerjasama

Menjelaskan konsep-konsep dasar bisnis

4. STRATEGI PERKULIAHAN

Metoda yang digunakan dalam kuliah ini meliputi ceramah dan diskusi di kelas.

5

Page 6: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

5. MATERI/BACAAN PERKULIAHAN

1. Richard M. Hogetts, Introduction to Business

2. Veron A. Musselman & John H. Jackson, introduction to Modern Business.

3. Basu Swasta DH, Ibnu sukotjo W., Pengantar Bisnis Modern, Edisi Ke empat, Penerbit Liberty, 1995.

4. Heidjrachman Ranu Pandoyo, Irawan, dan Sukamto, Pengantar Ekonomi Perusahaan, Edisi Revisi Jilid I & II, Penerbit F E UGM, Yogyakarta.

5. Indriyo Gitosudarmo, Pengantar Bisnis, BPFE Yogyakarta, 1994.

6. Murti Sumarni - John Soeprihanto, Pengantar Bisnis,Penerbit Liberty Yogyakarta , 1995.

7. Sukardi Sigit,Pengantar Ekonomi Perusahaan Praktis, Edisi Revisi, Penerbit Aromunita, Yogyakarta.

8. Radiks Purba, Mengenal Praktek Bisnis, PPM, 1993.

6. TUGAS

a. Mahasiswa diwajibkan membaca materi kuliah yang ada pada bahan bacaan sebelum mengikuti kuliah.

b. Mengumpulkan PR pada minggu selanjutnya.

c. UTS dan UAS akan dilaksanakan dalam bentuk essay dan pilihan

d. Pada setiap akhir semester (sebelum UAS) mahasiswa diharuskan membuat paper.

7. KRITERIA PENILAIAN

Nilai Mutu Range KeteranganABCDE

>_ 8070 – 7960 – 6950 – 59

< 49

Sangat BaikBaik

CukupKurangGagal

6

Page 7: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

Dalam menentukan nilai akhir akan digunakan pembobotan sebagai berikut :

No Komponen Pembobotan (%)1.2.3.4.

PaperTugas dan KuisUjian Tengah SemesterUjian Akhir Semester

20103535

Jumlah 100

8. JADWAL PERKULIAHAN

Pertemuan Pokok Bahasan Bacaan1 Pengenalan Bisnis 1,3,5

Tugas Tambahan2 Sistem Perusahan 2,43 Aspek Teknis Ekonomi dan Hukum Perusahaan 3,74 Lokasi Perusahaan 75 Spesialisasi, Kombinasidan Kerjasama antar

Perusahaan4

6 Manajemen Umum 67 Manajemen Pemasaran 3,48 Ujian Tengah Semester9 Manajemen Produksi 3,4

10 Manajemen Pembelanjaan/keuangan 3,411 Manajemen Sumberdaya Manusia 3,412 Akuntansi 5,613 Statistika dan Metoda kuantitatif 3,614 Komputer dan Sistem Informasi Manajemen 3,415 Risiko, perluasan, penciutan, dan pengukuran

keberhasilan bisnis4,8

16 Ujian Akhir Semester

7

Page 8: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata Kuliah : Pengantar BisnisKode Mata : IU132.MKKSKS : 2Waktu Pertemuan : 100 menitPertemuan ke : 1

8

Page 9: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

A. Tujuan

1. TIU Mata Kuliah

Setelah menyelesaikan perkuliahan,mahasiswa diharapkan dapat memahami konsep-konsep, ruang lingkup, dan operasionalisasi suatu kegiatan bisnis.

2. TIK Proses Belajar

Setelah mempelajari pokok bahasan ini, mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan dengan baik konsep-konsep dasar bisnis.

B. Pokok Bahasan : Konsep-konsep dasar bisnis.

C. Sub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor yang menentukan iklim bisnis serta problema bisnis yang dihadapi saat ini.

Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Waktu (menit)

Daftar Pustaka

Pendahuluan 1. Menjelaskan kontrak perkuliahan

2. Menjelaskan Tujuan Instruksional Khusus (TIK) dari pokok bahasan ini

3. Menjelaskan posisi mata kuliah Pengantar Bisnis

Mendengarkan mencatat

LCD Player

10

Penyajian 1. Menjelaskan konsep-konsep dasar bisnis meliputi pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis tanggung jawab, etika dan faktor-faktor yang menentukan iklim bisnis serta problema bisnis yang dihadapi saat ini.

2. Menanyakan kepada mahasiswa tentang hal-hal yang belum dipahami dan menjelaskan ulang

Mendengarkan mencatat

Bertanya

LCD Player White board

40 1,3,5

Penutup 1. Menanyakan komentar mahasiswa atas materi yang disampaikan

2. Menjelaskan secara singkat pokok bahasan minggu berikutnya

Memberikan komentar

Mencatat

White board

10

9

Page 10: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

3. Memberikan pekerjaan rumah untuk minggu depan

Diskusi Mengkoordinasikan pembentukan kelompok

Membentuk kelompok diskusi

40

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata Kuliah : Pengantar BisnisKode Mata : IU132.MKKSKS : 2Waktu Pertemuan : 100 menitPertemuan ke : 2

A. Tujuan

1. TIU Mata Kuliah

Setelah menyelesaikan perkuliahan, mahasiswa diharapkan akan dapat memahami konsep-konsep, ruang lingkup, dan operasionalisasi suatu kegiatan bisnis.

2. TIK Proses Belajar

10

Page 11: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

Setelah mempelajari pokok bahasan ini, mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan dengan baik konsep sistem perusahaan.

B. Pokok Bahasan : Sistem perusahaan

C. Sub Pokok Bahasan : Beberapa pengertian perusahaan, perusahaan sebagai sistem terbuka, komponen sistem perusahaan, dan lingkungan perusahaan.

Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Waktu (menit)

Daftar Pustaka

Pendahuluan 1. Mereview pokok bahasan sebelumnya

2. Menjelaskan cakupan pokok bahasan minggu ini

Mendengarkan 10

Penyajian 1. Menjelaskan konsep sistem perusahan meliputi beberapa pengertian perusahaan, perusahaan sebagai sistem terbuka, komponen sistem perusahaan, dan lingkungan perusahaan

2. Menanyakan kepada mahasiswa tentang hal-hal yang belum dipahami dan menjelaskan ulang

Mendengarkan mencatat

Bertanya

LCD PlayerWhite board

40 2,4

Penutup 1. Menanyakan komentar mahasiswa atas materi yang disampaikan

2. Menjelaskan secara singkat pokok bahasan minggu berikutnya

3. Memberikan pekerjaan rumah untuk minggu depan

Memberikan komentar

Mencatat

White board

10

Diskusi Memimpin diskusi untuk membahas pekerjaan rumah minggu lalu

Diskusi Kelompok

40

11

Page 12: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata Kuliah : Pengantar BisnisKode Mata : IU132.MKKSKS : 2Waktu Pertemuan : 100 menitPertemuan ke : 3

A. Tujuan

1. TIU Mata Kuliah

Setelah menyelesaikan perkuliahan, mahasiswa diharapkan akan dapat memahami konsep-konsep, ruang lingkup, dan operasionalisasi suatu kegiatan bisnis.

2. TIK Proses Belajar

Setelah mempelajari pokok bahasan ini, mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan dengan baik aspek teknis ekonomis dan hukum perusahaan.

B. Pokok Bahasan : Aspek teknis ekonomis dan hukum perusahaan

C. Sub Pokok Bahasan : Usaha pertanian dan ekstraktif, industri, konstruksi, jasa, pengertian hukum /perusahaan perorangan dan swasta,dan badan Usaha milik negara serta koperasi.

Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Waktu (menit)

Daftar Pustaka

Pendahuluan 1. Mereview pokok bahasan Mendengark 10

12

Page 13: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

sebelumnya2. Menjelaskan cakupan pokok

bahasan minggu ini

an

Penyajian 1. Menjelaskan konsep aspek teknis ekonomis dan hukum perusahaan meliputi usaha pertanian dan ekstraktif, industri, konstruksi, jasa, pengertian hukum /perusahaan perorangan dan swasta,dan badan Usaha milik negara dan koperasi

2. Menanyakan kepada mahasiswa tentang hal-hal yang belum dipahami dan menjelaskan ulang

Mendengarkan mencatat

Bertanya

LCD Player White board

40 3,7

Penutup 1. Menanyakan komentar mahasiswa atas materi yang disampaikan

2. Menjelaskan secara singkat pokok bahasan minggu berikutnya

3. Memberikan pekerjaan rumah untuk minggu depan

Memberikan komentar

Mencatat

White board

10

Diskusi Memimpin diskusi untuk membahas pekerjaan rumah minggu lalu

Diskusi Kelompok

40

13

Page 14: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata Kuliah : Pengantar BisnisKode Mata : IU132.MKKSKS : 2Waktu Pertemuan : 100 menitPertemuan ke : 4

A. Tujuan

1. TIU Mata Kuliah

Setelah menyelesaikan perkuliahan, mahasiswa diharapkan akan dapat memahami konsep-konsep, ruang lingkup, dan operasionalisasi suatu kegiatan bisnis.

2. TIK Proses Belajar

Setelah mempelajari pokok bahasan ini, mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan dengan baik konsep lokasi perusahaan.

B. Pokok Bahasan : Lokasi perusahaan

C. Sub Pokok Bahasan : Basis produksi dan lokasi perusahaan, beberapa pertimbangan dalam penempatan lokasi perusahaan, dan beberapa model pemilihan lokasi.

Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Waktu (menit)

Daftar Pustaka

Pendahuluan

1. Mereview pokok bahasan sebelumnya

2. Menjelaskan cakupan pokok bahasan minggu ini

Mendengarkan

10

Penyajian 1. Menjelaskan konsep lokasi perusahaan meliputi basis produksi dan lokasi perusahaan, beberapa pertimbangan dalam penempatan lokasi

Mendengarkan mencatat

LCD Player White board

40 7

14

Page 15: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

perusahaan, dan beberapa model pemilihan lokasi

2. Menanyakan kepada mahasiswa tentang hal-hal yang belum dipahami dan menjelaskan ulang

Bertanya

Penutup 1. Menanyakan komentar mahasiswa atas materi yang disampaikan

2. Menjelaskan secara singkat pokok bahasan minggu berikutnya

3. Memberikan pekerjaan rumah untuk minggu depan

Memberikan komentar

Mencatat

White board

10

Diskusi Memimpin diskusi untuk membahas pekerjaan rumah minggu lalu

Diskusi Kelompok

40

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

15

Page 16: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

Mata Kuliah : Pengantar BisnisKode Mata : IU132.MKKSKS : 2Waktu Pertemuan : 100 menitPertemuan ke : 5

A. Tujuan

1. TIU Mata Kuliah

Setelah menyelesaikan perkuliahan,mahasiswa diharapkan akan dapat memahami konsep-konsep, ruang lingkup, dan operasionalisasi suatu kegiatan bisnis.

2. TIK Proses Belajar

Setelah mempelajari pokok bahasan ini, mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan dengan baik konsep spesialisasi, kombinasi, dan kerjasama antar perusahaan.

B. Pokok Bahasan : Konsep spesialisasi, kombinasi, dan kerjasama antar perusahaan

C. Sub Pokok Bahasan : Pengertian spesialisasi, kombinasi dan kerjasama, beberapa bentuk kombinasi perusahaan, dan beberapa bentuk kerjasama antar perusahaan.

Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Waktu (menit)

Daftar Pustaka

Pendahuluan 1. Mereview pokok bahasan sebelumnya

2. Menjelaskan cakupan pokok bahasan minggu ini

Mendengarkan 10

Penyajian 1. Menjelaskan konsep spesialisasi, kombinasi, dan kerjasama antar perusahaan meliputi pengertian dan beberapa bentuk

2. Menanyakan kepada mahasiswa tentang hal-hal yang belum dipahami dan menjelaskan ulang

Mendengarkan mencatat

Bertanya

LCD Proyektor White board

40 4

Penutup 1. Menanyakan komentar mahasiswa atas materi yang disampaikan

2. Menjelaskan secara singkat pokok bahasan

Memberikan komentar

Mencatat

White board

10

16

Page 17: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

minggu berikutnya3. Memberikan pekerjaan

rumah untuk minggu depan

Diskusi Memimpin diskusi untuk membahas pekerjaan rumah minggu lalu

Diskusi Kelompok 40

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata Kuliah : Pengantar BisnisKode Mata : IU132.MKKSKS : 2Waktu Pertemuan : 100 menitPertemuan ke : 6

A. Tujuan

17

Page 18: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

1. TIU Mata Kuliah

Setelah menyelesaikan perkuliahan, mahasiswa diharapkan akan dapat memahami konsep-konsep, ruang lingkup, dan operasionalisasi suatu kegiatan bisnis.

2. TIK Proses Belajar

Setelah mempelajari pokok bahasan ini, mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan dengan baik konsep manajemen umum.

B. Pokok Bahasan : Manajemen umum

C. Sub Pokok Bahasan : Pengertian, fungsi-fungsi, dan proses manajemen serta tujuan perusahaan.

Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Waktu (menit)

Daftar Pustaka

Pendahuluan 1. Mereview pokok bahasan sebelumnya

2. Menjelaskan cakupan pokok bahasan minggu ini

Mendengarkan 10

Penyajian 1. Menjelaskan konsep manajemen umum meliputi pengertian, fungsi-fungsi, dan proses manajemen serta tujuan perusahaan

2. Menanyakan kepada mahasiswa tentang hal-hal yang belum dipahami dan menjelaskan ulang

Mendengarkan mencatat

Bertanya

LCD Proyektor White board

40 6

Penutup 1. Menanyakan komentar mahasiswa atas materi yang disampaikan

2. Menjelaskan secara singkat pokok bahasan minggu berikutnya

3. Memberikan pekerjaan rumah untuk minggu depan

Memberikan komentar

Mencatat

White board

10

Diskusi Memimpin diskusi untuk membahas pekerjaan rumah minggu lalu

Diskusi Kelompok 40

18

Page 19: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata Kuliah : Pengantar BisnisKode Mata : IU132.MKKSKS : 2Waktu Pertemuan : 100 menitPertemuan ke : 7

A. Tujuan

1. TIU Mata Kuliah

Setelah menyelesaikan perkuliahan, mahasiswa diharapkan akan dapat memahami konsep-konsep, ruang lingkup, dan operasionalisasi suatu kegiatan bisnis.

2. TIK Proses Belajar

19

Page 20: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

Setelah mempelajari pokok bahasan ini, mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan dengan baik konsep manajemen pemasaran.

B. Pokok Bahasan : Manajemen pemasaran

C. Sub Pokok Bahasan : Fungsi pemasaran, strategi produk, saluran distribusi, kebijakan dan penetapan harga, advertensi, penjualan dan promosi pemasaran serta penelitian pasar.

Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Waktu (menit)

Daftar Pustaka

Pendahuluan 1. Mereview pokok bahasan sebelumnya

2. Menjelaskan cakupan pokok bahasan minggu ini

Mendengarkan 10

Penyajian 1. Menjelaskan konsep manajemen pemasaran meliputi fungsi pemasaran, strategi produk, saluran distribusi, kebijakan dan penetapan harga, advertensi, penjualan dan promosi pemasaran serta penelitian pasar

2. Menanyakan kepada mahasiswa tentang hal-hal yang belum dipahami dan menjelaskan ulang

Mendengarkan mencatat

Bertanya

LCD Player White board

40 3,4

Penutup 1. Menanyakan komentar mahasiswa atas materi yang disampaikan

2. Menjelaskan secara singkat pokok bahasan minggu berikutnya

3. Memberikan pekerjaan rumah untuk minggu depan

Memberikan komentar

Mencatat

White board

10

Diskusi Memimpin diskusi untuk membahas pekerjaan rumah minggu lalu

Diskusi Kelompok 40

20

Page 21: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata Kuliah : Pengantar BisnisKode Mata : IU132.MKKSKS : 2Waktu Pertemuan : 100 menitPertemuan ke : 9

A. Tujuan

1. TIU Mata Kuliah

Setelah menyelesaikan perkuliahan,mahasiswa diharapkan akan dapat memahami konsep-konsep, ruang lingkup, dan operasionalisasi suatu kegiatan bisnis.

2. TIK Proses Belajar

Setelah mempelajari pokok bahasan ini, mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan dengan baik konsep manajemen produksi.

B. Pokok Bahasan : Manajemen produksi

C. Sub Pokok Bahasan : Sistem produksi dan perencanaan kerja, perencanaan dan pengendalian produksi, pengendalian persediaan dan pengadaan, pengendalian kualitas, dan penghitungan harga pokok produk.

21

Page 22: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Waktu (menit)

Daftar Pustaka

Pendahuluan 1. Mereview pokok bahasan sebelumnya

2. Menjelaskan cakupan pokok bahasan minggu ini

Mendengarkan 10

Penyajian 1. Menjelaskan konsep manajemen produksi meliputi Sistem produksi dan perencanaan kerja, perencanaan dan pengendalian produksi, pengendalian persediaan dan pengadaan, pengendalian kualitas, dan penghitungan harga pokok produk

2. Menanyakan kepada mahasiswa tentang hal-hal yang belum dipahami dan menjelaskan ulang

Mendengarkan mencatat

Bertanya

LCD Player White board

40 3,4

Penutup 1. Menanyakan komentar mahasiswa atas materi yang disampaikan

2. Menjelaskan secara singkat pokok bahasan minggu berikutnya

3. Memberikan pekerjaan rumah untuk minggu depan

Memberikan komentar

Mencatat

White board

10

Diskusi Memimpin diskusi untuk membahas pekerjaan rumah minggu lalu

Diskusi Kelompok 40

22

Page 23: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata Kuliah : Pengantar BisnisKode Mata : IU132.MKKSKS : 2Waktu Pertemuan : 100 menitPertemuan ke : 10

A. Tujuan

1. TIU Mata Kuliah

Setelah menyelesaikan perkuliahan, mahasiswa diharapkan akan dapat memahami konsep-konsep, ruang lingkup, dan operasionalisasi suatu kegiatan bisnis.

2. TIK Proses Belajar

Setelah mempelajari pokok bahasan ini, mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan dengan baik konsep manajemen pembelanjaan/keuangan.

B. Pokok Bahasan : Manajemen pembelanjaan/keuangan

C. Sub Pokok Bahasan : Alat-alat analisis dan perencanaan keuangan, analisis sumber dan penggunaan dana, analisis dan pengendalian uang, analisis titik impas dan perencanaan laba, manajemen modal kerja, biaya modal, dan penganggaran modal.

Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Waktu (menit)

Daftar Pustaka

Pendahuluan 1. Mereview pokok bahasan sebelumnya

2. Menjelaskan cakupan pokok bahasan minggu ini

Mendengarkan 10

Penyajian 1. Menjelaskan konsep manajemen pembelanjaan/keuangan meliputi alat-alat

Mendengarkan mencatat

LCD Player White board

40 3,4

23

Page 24: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

analisis dan perencanaan keuangan, analisis sumber dan penggunaan dana, analisis dan pengendalian uang, analisis titik impas dan perencanaan laba, manajemen modal kerja, biaya modal, dan penganggaran modal

2. Menanyakan kepada mahasiswa tentang hal-hal yang belum dipahami dan menjelaskan ulang

Bertanya

Penutup 1. Menanyakan komentar mahasiswa atas materi yang disampaikan

2. Menjelaskan secara singkat pokok bahasan minggu berikutnya

3. Memberikan pekerjaan rumah untuk minggu depan

Memberikan komentar

Mencatat

White board

10

Diskusi Memimpin diskusi untuk membahas pekerjaan rumah minggu lalu

Diskusi Kelompok 40

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

24

Page 25: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

Mata Kuliah : Pengantar BisnisKode Mata : IU132.MKKSKS : 2Waktu Pertemuan : 100 menitPertemuan ke : 11

A. Tujuan

1. TIU Mata Kuliah

Setelah menyelesaikan perkuliahan,mahasiswa diharapkan akan dapat memahami konsep-konsep, ruang lingkup, dan operasionalisasi suatu kegiatan bisnis.

2. TIK Proses Belajar

Setelah mempelajari pokok bahasan ini, mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan dengan baik konsep manajemen sumber daya manusia.

B. Pokok Bahasan : Manajemen sumber daya manusia

C. Sub Pokok Bahasan : Struktur organisasi dan staffing, perilaku manusia dalam organisasi, kebijakan dan perencanaan sumber daya manusia serta administrasi kepegawaian.

Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Waktu (menit)

Daftar Pustaka

Pendahuluan 1. Mereview pokok bahasan sebelumnya

2. Menjelaskan cakupan pokok bahasan minggu ini

Mendengarkan 10

Penyajian 1. Menjelaskan konsep manajemen sumber daya manusia meliputi Struktur organisasi dan staffing, perilaku manusia dalam organisasi, kebijakan dan perencanaan sumber daya manusia serta administrasi kepegawaian

2. Menanyakan kepada mahasiswa tentang hal-hal yang belum dipahami dan

Mendengarkan mencatat

Bertanya

LCD Player White board

40 3,4

25

Page 26: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

menjelaskan ulangPenutup 1. Menanyakan

komentar mahasiswa atas materi yang disampaikan

2. Menjelaskan secara singkat pokok bahasan minggu berikutnya

3. Memberikan pekerjaan rumah untuk minggu depan

Memberikan komentar

Mencatat

White board

10

Diskusi Memimpin diskusi untuk membahas pekerjaan rumah minggu lalu

Diskusi Kelompok

40

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata Kuliah : Pengantar BisnisKode Mata : IU132.MKKSKS : 2Waktu Pertemuan : 100 menitPertemuan ke : 12

A. Tujuan

1. TIU Mata Kuliah

26

Page 27: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

Setelah menyelesaikan perkuliahan, mahasiswa diharapkan akan dapat memahami konsep-konsep, ruang lingkup, dan operasionalisasi suatu kegiatan bisnis.

2. TIK Proses Belajar

Setelah mempelajari pokok bahasan ini, mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan dengan baik konsep akuntansi.

B. Pokok Bahasan : Akuntansi

C. Sub Pokok Bahasan : Pengertian, fungsi, dan proses akuntansi serta laporan keuangan.

Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Waktu (menit)

Daftar Pustaka

Pendahuluan 1. Mereview pokok bahasan sebelumnya

2. Menjelaskan cakupan pokok bahasan minggu ini

Mendengarkan

10

Penyajian 1. Menjelaskan konsep akuntansi meliputi pengertian, fungsi, dan proses akuntansi serta laporan keuangan

2. Menanyakan kepada mahasiswa tentang hal-hal yang belum dipahami dan menjelaskan ulang

Mendengarkan mencatat

Bertanya

LCD Player White board

40 5,6

Penutup 1. Menanyakan komentar mahasiswa atas materi yang disampaikan

2. Menjelaskan secara singkat pokok bahasan minggu berikutnya

3. Memberikan pekerjaan rumah untuk minggu depan

Memberikan komentar

Mencatat

White board

10

Diskusi Memimpin diskusi untuk membahas pekerjaan rumah minggu lalu

Diskusi Kelompok

40

27

Page 28: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata Kuliah : Pengantar BisnisKode Mata : IU132.MKKSKS : 2Waktu Pertemuan : 100 menitPertemuan ke : 13

A. Tujuan

1. TIU Mata Kuliah

Setelah menyelesaikan perkuliahan,mahasiswa diharapkan akan dapat memahami konsep-konsep, ruang lingkup, dan operasionalisasi suatu kegiatan bisnis.

2. TIK Proses Belajar

28

Page 29: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

Setelah mempelajari pokok bahasan ini, mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan dengan baik konsep statistika dan metode kuantitatif.

B. Pokok Bahasan : Statistika dan metode kuantitatif

C. Sub Pokok Bahasan : Statistika deskriptif, statistika sebagai alat bantu analisis keputusan.

Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Waktu (menit)

Daftar Pustaka

Pendahuluan 1. Mereview pokok bahasan sebelumnya

2. Menjelaskan cakupan pokok bahasan minggu ini

Mendengarkan

10

Penyajian 1. Menjelaskan Statistika dan metode kuantitatif meliputi statistika deskriptif, statistika sebagai alat bantu analisis keputusan

2. Menanyakan kepada mahasiswa tentang hal-hal yang belum dipahami dan menjelaskan ulang

Mendengarkan mencatat

Bertanya

LCD Player White board

40 3,6

Penutup 1. Menanyakan komentar mahasiswa atas materi yang disampaikan

2. Menjelaskan secara singkat pokok bahasan minggu berikutnya

3. Memberikan pekerjaan rumah untuk minggu depan

Memberikan komentar

Mencatat

White board

10

Diskusi Memimpin diskusi untuk membahas pekerjaan rumah minggu lalu

Diskusi Kelompok

40

29

Page 30: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata Kuliah : Pengantar BisnisKode Mata : IU132.MKKSKS : 2Waktu Pertemuan : 100 menitPertemuan ke : 14

A. Tujuan

1. TIU Mata Kuliah

Setelah menyelesaikan perkuliahan,mahasiswa diharapkan akan dapat memahami konsep-konsep, ruang lingkup, dan operasionalisasi suatu kegiatan bisnis.

2. TIK Proses Belajar

Setelah mempelajari pokok bahasan ini, mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan dengan baik konsep komputer dan sistem informasi manajemen.

B. Pokok Bahasan : Komputer dan sistem informasi manajemen

C. Sub Pokok Bahasan : Peranan komputer dalam perusahaan, pengelolaan data manajemen sistem basis data, sistem informasi manajemen,dan sistem

pendukung keputusan.

30

Page 31: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Waktu (menit)

Daftar Pustaka

Pendahuluan 1. Mereview pokok bahasan sebelumnya

2. Menjelaskan cakupan pokok bahasan minggu ini

Mendengarkan 10

Penyajian 1. Menjelaskan konsep komputer dan sistem informasi manajemen meliputi peranan komputer dalam perusahaan, pengelolaan data manajemen sistem basis data, sistem informasi manajemen, dan sistem pendukung keputusan

2. Menanyakan kepada mahasiswa tentang hal-hal yang belum dipahami dan menjelaskan ulang

Mendengarkan mencatat

Bertanya

LCD Player White board

40 3,4

Penutup 1. Menanyakan komentar mahasiswa atas materi yang disampaikan

2. Menjelaskan secara singkat pokok bahasan minggu berikutnya

3. Memberikan pekerjaan rumah untuk minggu depan

Memberikan komentar

Mencatat

White board

10

Diskusi Memimpin diskusi untuk membahas pekerjaan rumah minggu lalu

Diskusi Kelompok 40

31

Page 32: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Mata Kuliah : Pengantar BisnisKode Mata : IU132.MKK

SKS : 2Waktu Pertemuan : 100 menitPertemuan ke : 15

A. Tujuan

1. TIU Mata Kuliah

Setelah menyelesaikan perkuliahan, mahasiswa diharapkan akan dapat memahami konsep-konsep, ruang lingkup, dan operasionalisasi suatu kegiatan bisnis.

2. TIK Proses Belajar

Setelah mempelajari pokok bahasan ini, mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan dengan baik konsep risiko, pengembangan, penciutan, dan pengukuran keberhasilan bisnis.

B. Pokok Bahasan : Risiko, pengembangan, penciutan, dan pengukuran keberhasilan bisnis.

C. Sub Pokok Bahasan : Risiko, perluasan dan pengukuran keberhasilan bisnis serta reorganisasi dan likuidasi.

Tahap Kegiatan

Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa

Media Waktu (menit)

Daftar Pustaka

Pendahuluan 1. Mereview pokok bahasan sebelumnya

2. Menjelaskan cakupan pokok bahasan minggu ini

Mendengarkan

10

Penyajian 1. Menjelaskan konsep risiko, perluasan dan

Mendengarkan mencatat

LCD Proyekto

40 4,8

32

Page 33: SATUAN ACARA PERKULIAHAN - ROSTI … · Web viewSub Pokok Bahasan : Pengertian, hakikat dan latar belakang, peluang, mengapa belajar bisnis, tanggung jawab , etika, dan faktor-faktor

pengukuran keberhasilan bisnis serta reorganisasi dan likuidasi

2. Menanyakan kepada mahasiswa tentang hal-hal yang belum dipahami dan menjelaskan ulang

Bertanya r White board

Penutup Menanyakan komentar mahasiswa atas materi yang disampaikan

Memberikan komentar

White board

10

Diskusi Memberikan kuis Mengerjakan kuis

Kertas soal

40

33