17
  Siklus Akuntansi

sistem akuntansi dasar

Embed Size (px)

DESCRIPTION

jurnal

Citation preview

PowerPoint Presentation

Siklus Akuntansi

Pengertian Jurnal dan Fungsinya

Jurnal merupakan catatan akuntansi pertama setelah bukti transaksi.

Fungsi jurnal adalah menyediakan catatan yang lengkap dan permanen dari semua transaksi perusahaan yang disusun dalam urutan kronologis kejadiannya sebagai referensi di masa mendatang.

Tujuan mencatat transaksi ke dalam jurnal adalah untuk menunjukkan pengaruh setiap transaksi ke dalam akun perusahaan.Dalam siklus akuntansi perusahaan, jurnal merupakan kegiatan pencatatan dasar sebelum posting akun di buku besar. Dengan demikian, bila terjadi kesalahan dalam membuat jurnal, mengakibatkan akun di buku besar juga salah, sehingga laporan keuanganpun pada akhirnya juga salah.

Jurnal digunakan sebagai dasar untuk melakukan posting ke akun di buku besar.

JURNAL UMUMJika jenis transaksi perusahaan masih sedikit.JURNAL KHUSUSJika usaha suatu badan usaha semakin berkembang dan jenis transaksi lebih banyak

Buku jurnal yang digunakan hanya untuk mencatat satu jenis transaksi saja disebut dengan Jurnal Khusus atau Buku Harian Khusus.

Karena perusahaan dagang memiliki empat transaksi yang paling tinggi frekwensinya, maka jurnal khusus di dalam perusahaan dagang dapat dibagi menjadi empat jurnal khusus.

Jurnal KhususJurnal Khusus Pembelian (Purchase Journal)Jurnal Khusus Penerimaan Kas (Cash Reciept Journal)Jurnal Khusus Penjualan (Sales Journal)Jurnal Khusus Pengeluaran Kas (Cash Payment Journal)

Jurnal KhususJurnal Khusus Penjualan adalah buku harian yang hanya digunakan untuk mencatat transaksi penjualan produk perusahaan secara kredit. Penjualan produk perusahaan secara tunai tidak dicatat di buku harian ini. JURNAL KHUSUS PENJUALAN

Jurnal Khusus PenjualanBuku Harian Khusus Penerimaan Kas yaitu buku harian yang digunakan hanya untuk mencatat aktivitas penerimaan kas dari berbagai sumber penerimaan perusahaan. JURNAL KHUSUS PENERIMAAN KAS

Jurnal Khusus Penerimaan KasBuku Harian Pembelian adalah buku harian yang digunakan hanya untuk mencatat transaksi pembelian barang dagangan secara kredit.JURNAL KHUSUS PEMBELIAN

Jurnal Khusus PembelianBuku Harian Khusus Pengeluaran Kas adalah buku harian yang digunakan khusus untuk mencatat transaksi pengeluaran kas untuk berbagai keperluan. Baik pengeluaran kas untuk membayar hutang, pembelian barang dagangan secara tunai, membayar berbagai macam beban operasi maupun untuk berbagai keperluan yang ada.Buku Jurnal Khusus Pengeluaran Kas

Jurnal Khusus Pengeluaran KasBuku Jurnal Umum (Buku Harian Serba-serbi) yaitu buku harian yang digunakan untuk mencatat berbagai macam transaksi perusahaan dagang yang tidak dapat ditampung di keempat buku harian khusus.

JURNAL UMUM(BUKU HARIAN SERBA-SERBI)

Buku Jurnal