1
PEDOMAN SISTEMATIKA LAPORAN RESUME ASUHAN KEPERAWATAN JIWA Mahasiswa membuat laporan resume satu kasus selain kasus kelolaan Laporan terdiri dari biodata dan diagnosa medis klien, data- data hasil pengkajian, diagnosa yang ditegakkan sesuai dengan temuan data hari itu, rencana tindakan berdasarkan temuan diagnosa yang ditemukan, apabila memungkinkan tindakan keperawatan dan menyampaikan hasil evaluasi apabila dilakukan. Laporan resume berbentuk narasi, ditulis tangan rapi diberi hari dan tanggal pengkajian serta ditandatangani mahasiswa yang melaksanakan kegiatan tersebut.

Sistematika Laporan Resume Kasus Jiwa1

Embed Size (px)

DESCRIPTION

askep jiwa

Citation preview

PEDOMAN

SISTEMATIKA LAPORAN

RESUME ASUHAN KEPERAWATAN JIWA Mahasiswa membuat laporan resume satu kasus selain kasus kelolaan Laporan terdiri dari biodata dan diagnosa medis klien, data-data hasil pengkajian, diagnosa yang ditegakkan sesuai dengan temuan data hari itu, rencana tindakan berdasarkan temuan diagnosa yang ditemukan, apabila memungkinkan tindakan keperawatan dan menyampaikan hasil evaluasi apabila dilakukan.

Laporan resume berbentuk narasi, ditulis tangan rapi diberi hari dan tanggal pengkajian serta ditandatangani mahasiswa yang melaksanakan kegiatan tersebut.