4

Click here to load reader

Soal Final BTR

Embed Size (px)

DESCRIPTION

final laboratorium biologi MK Botani Tumbuhan Rendah

Citation preview

Page 1: Soal Final BTR

Soal tipe A

1. Mengapa Schyzophyta, Algae, Lichenes, Fungi, Bryophyta dan Pterydophyta

dimasukkan kedalam kelompok tumbuhan rendah ?

2. N2 banyak terdapat di udara bebas dan sangat dibutuhkan oleh tumbuhan,

akan tetapi N2 tidak dapat dimanfaatkan langsung oleh tumbuhan. Tumbuhan

bisa memanfaatkan N2 dengan bantuan bakteri. Contoh bakteri tersebut

adalah……

3. Berdasarkan soal no.2, di tumbuhan apakah terdapat bakteri tersebut dan di

organ tumbuhan manakah letak bakteri tersebut?

4. Sebutkan 6 divisi dari tumbuhan alga!

5. Lichen merupakan simbiosis antara……… dan ……….

6. Sebutkan peranan lichens bagi manusia!

7. Mengapa lichens dan tumbuhan lumut dikatakan sebagai tumbuhan perintis ?

8. Tuliskan 3 Kelas dari Divisi Bryophyta menurut sistem Elchlen...

9. Tuliskan metagenesis tumbuhan lumut!

10. Gambarkan jamur yang terdapat pada roti lengkap dengan keterangannya!

11. Tuliskan pembagian kelas pada kingdom fungi!

12. Tuliskan klasifikasi lengkap dari Volvariella vulvacea!

13. Tuliskan ciri jamur (minimal 3)!

14. Tulislah 5 contoh jamur yang dapat dimakan.

15. Tuliskan metagenesis tumbuhan Paku!

16. Tulislah 2 contoh tumbuhan paku Homospor.

17. Tuliskan perbedaan antara tumbuhan paku dan lumut!

18. Apa yang dimaksud dengan sorus.

19. Tulislah nama-nama nabi yang mendapat gelar ulul azmi

20. Tulislah nama surat ke-5 dan ke-6 dalam Al-Quran.

Page 2: Soal Final BTR

Soal tipe B

1. Mengapa Schyzophyta, Algae, Lichenes, Fungi, Bryophyta dan Pterydophyta

dimasukkan kedalam kelompok tumbuhan rendah ?

2. Sebutkan minimal 4 ciri-ciri Schizophyta!

3. Gambarkan satu contoh dari jenis Schyzophyta yang anda ketahui!

4. Sebutkan 3 zat warna (pigmen) yang terdapat pada tumbuhan alga!

5. Simbiosis pada lichen termasuk simbiosis……sebutkan keuntungan dari

masing-masing spesies tersebut!

6. Jika pada suatu daerah tidak ditemukan lichens atau terdapat lichens tapi

sedikit dan berbentuk kecil-kecil mengindikasikan daerah tersebut …

7. Mengapa lichens dan tumbuhan lumut dikatakan sebagai tumbuhan perintis ?

8. Sebutkan ciri-ciri dari Bryophyta......

9. Tuliskan metagenesis tumbuhan lumut!

10. Gambarkan lumut sejati yang terdapat pada roti lengkap dengan

keterangannya!

11. Tuliskan pembagian kelas pada kingdom fungi!

12. Kumpulan dari hifa disebut …..

13. Tuliskan klasifikasi lengkap dari Volvariella vulvacea!

14. Tulislah 5 manfaat jamur selain untuk dimakan !

15. Tuliskan metagenesis tumbuhan Paku!

16. Tulislah 2 contoh tumbuhan paku Heterospor.

17. Tuliskan perbedaan antara tumbuhan paku dan lumut!

18. Alat perkembangbiakan lichens disebut …..

19. Tulislah nama nabi yang mendapat kitab beserta dengan kitabnya!

20. Berapakah jumlah surat yang terdapat dalam al-Quran.