7
SOAL FISIKA 1. Benda dapat dikatakan bergerak terhadap titik acuan tertentu, tetapi tidak bergerak terhadap benda lain disebut …. a. gerak c. gerak relative b. gerak lurus d. gerak lurus berubah beraturan 2. Benda dikatakan bergerak lurus, sebab …. a. bersifat gerak relative b. lintasannya garis lurus c. lintasannya tak beraturan d. benda tersebut lurus 3. Kedudukan sama artinya dengan …. a. acuan c. titik b. letak d. patokan 4. Perubahan kedudukan suatu benda akibat terjadinya perubahan waktu disebut …. a. kelajuan c. kecepatan b. gerak d. perpindahan 5. Besar kecepatan disebut …. a. perpindahan c. kecepatan b. kelajuan d. kedudukan 6. Kecepatan dalam SI memiliki satuan …. a. km/jam c. m/s b. cm/s d. cm/menit 7. Kelajuan yang arah geraknya dinyatakan disebut …. a. kedudukan b. perpindahan c. kecepatan d. besar kelajuan 8. Hasil bagi jarak total yang ditempuh dengan waktu tempuh disebut …. a. kecepatan rata-rata b. perpindahan rata-rata c. kelajuan rata-rata 9. Apabila jarak dinyatakan dengan s, kecepatan dinyatakan v, dan waktu dinyatakan t, maka rumus gerak lurus yang benar adalah …. a. t = v.s c. v = s.t b. s = v/t d. v = s/t 10. Seseorang bersepeda menempuh jarak 120 meter membutuhkan waktu 30 sekon. Kelajuan sepeda tersebut sebesar …. a. 8 m/s c. 4 m/s b. 6 m/s d. 2 m/s 11. Gerak lurus beraturan merupakan gerak benda dengan lintasan garis lurus dan memiliki …. a. percepatan tetap b. kecepatan tetap

SOAL FISIKA

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: SOAL FISIKA

SOAL FISIKA1. Benda dapat dikatakan bergerak terhadap titik

acuan tertentu, tetapi tidak bergerak terhadap

benda lain disebut ….

a. gerak c. gerak relative

b. gerak lurus d. gerak lurus berubah beraturan

2. Benda dikatakan bergerak lurus, sebab ….

a. bersifat gerak relative

b. lintasannya garis lurus

c. lintasannya tak beraturan

d. benda tersebut lurus

3. Kedudukan sama artinya dengan ….a. acuan c. titikb. letak d. patokan

4. Perubahan kedudukan suatu benda akibat terjadinya perubahan waktu disebut ….

a. kelajuan c. kecepatan b. gerak d. perpindahan

5. Besar kecepatan disebut ….a. perpindahan c. kecepatan b. kelajuan d. kedudukan

6. Kecepatan dalam SI memiliki satuan ….a. km/jam c. m/sb. cm/s d. cm/menit

7. Kelajuan yang arah geraknya dinyatakan disebut ….

a. kedudukan b. perpindahanc. kecepatan d. besar kelajuan

8. Hasil bagi jarak total yang ditempuh dengan waktu tempuh disebut ….a. kecepatan rata-rata b. perpindahan rata-rata c. kelajuan rata-rata

9. Apabila jarak dinyatakan dengan s, kecepatan dinyatakan v, dan waktu dinyatakan t, maka rumus gerak lurus yang benar adalah ….a. t = v.s c. v = s.t b. s = v/t d. v = s/t

10. Seseorang bersepeda menempuh jarak 120 meter membutuhkan waktu 30 sekon. Kelajuan sepeda tersebut sebesar ….

a. 8 m/s c. 4 m/sb. 6 m/s d. 2 m/s

11. Gerak lurus beraturan merupakan gerak benda dengan lintasan garis lurus dan memiliki ….a. percepatan tetapb. kecepatan tetapc. acuan tetapd. percepatan berubah-ubah

12. Gerak yang dilakukan jarum jam adalah ….a. gerak melingkar beraturan b. gerak melingkar berubah beraturanc. gerak lurus beraturand. gerak lurus berubah beraturan

13. Konversikan satuan kelajuan berikut:

72 km/jam = ... m/s

50 m/s = ... km/jam

a) 20 m/s dan 160 km/jam

b) 20 m/s dan 180 km/jam

c) 20 m/s dan 100 km/jam

14. Sebuah motor melaju sejauh 6 km dalam waktu 15 menit. Berapakah kelajuan motor tersebut?

a) 22 km/jam b) 26 km/jam c) 24 km/jam

15. Sebuah bus melaju di jalan tol yang lurus. Selama 30 menit pertama bus itu menempuh jarak 45 km, 15 menit selanjutnya menempuh jarak 15 km, dan 15 menit selanjutnya menempuh jarak 20 km. Tentukanlah kelajuan rata-rata bus tersebut…a) 80 km/jam b) 60 km/jam c) 120 km/jam

16. Yudi berangkat ke sekolah pukul 06.30

dengan naik sepeda. Jarak rumah Yudi

Page 2: SOAL FISIKA

dengan sekolah 3 km. Sekolah Yudi

dimulai pukul 07.00. Agar Yudi tidak

terlambat tiba di sekolah, berapakah

kecepatan minimum yang harus dikayuh

Yudi?

a) 8 km/jam b) 6 km/jam c) 10 km/jam

17. Kecepatan sebuah mobil di jalon tol yang

lurus adalah sebagai berikut.

a. 5 menit pertama, kecepatannya 10 m/s

b. 20 menit kedua, kecepatannya 20 m/s

c. 5 menit ketiga, kecepatannya 15 m/s.

Berapakah kelajuan rata-rata mobil tersebut?

a) 51 km/jam b) 63 km/jam c)30,5 km/jam

18. Sebuah mobil menempuh jarak 90 km

selama 1 jam 12 menit. Berapakah jarak

yang ditempuh apabila kendaraan tersebut

hanya berjalan selama 32 menit?

a) 36 km/jam b) 40 km/jam c) 42 km/jam

19. Tiga buah pesawat (A, B, dan C) mula-mula

bergerak dengan kecepatan yang sama 20

m/s. Setelah 1 sekon pesawat A bergerak

dengan kecepatan 30 m/s, pesawat B

bergerak dengan kecepatan 50 m/s, dan

pesawat C bergerak dengan kecepatan 40

m/s. Tentukanlah besar percepatan masing-

masing pesawat!

a) 10 m/s2, 40 m/s2, 20 m/s2

b) 10 m/s2, 30 m/s2, 20 m/s2

c) 10 m/s2, 10 m/s2, 20 m/s2

d) 10 m/s2, 40 m/s2, 30 m/s2

20. Grafik hubungan antara kecepatan terhadap waktu pada gerak lurus beraturan adalah ….

21. Gerak lurus berubah beraturan memiliki ….a. kecepatan tetap c. percepatan tetapb. percepatan berubah-ubah d. kelajuan tetap

22. Perubahan kecepatan terhadap selang waktu disebut ….

a. kelajuan c. kedudukan b. percepatan d. titik acuan

23. Gerak dipercepat beraturan terjadi pada ….a. buah kelapa yang jatuh dari pohonnyab. mobil yang menyusul mobil lainnyac. perahu yang meluncur di lautand. sepeda motor yang direm

24. Sebuah benda bergerak menempuh jarak 10 meter dalam waktu 20 sekon. Kelajuan rata-rata benda tersebut adalah ….

a. 200 m/s c. 2 m/sb. 20 m/s d. 0,2 m/s

25. Bola jatuh bebas dari ketinggian tertentu, dengan kecepatan 20 m/s. Percepatan bola tersebut dalam selang waktu 2 sekon adalah ….

a. 0 m/s2 c. 10 m/s2

b. 5 m/s2 d. 40 m/s2

26. Kecepatan sebuah mobil berubah dari 10 m/s menjadi 30 m/s dalam selang waktu 20 sekon. Percepatan mobil tersebut adalah ….

a. 0,5 m/s2 c. 2 m/s2

Page 3: SOAL FISIKA

b. 1 m/s2 d. 4 m/s2

27. Sebuah mobil bergerak dengan kelajuan 36 km/jam. Kelajuan mobil tersebut dalam SI sama dengan ….

a. 25 m/s c. 15 m/sb. 20 m/s d. 10 m/s

28. Beberapa peristiwa gerak lurus berubah beraturan dalam kehidupan sehari-hari antara lain, sebagai berikut ,, kecualia) Gerak mobil yang dipercepat dengan

cara menekan pedal gas.b) Gerak mobil yang diperlambat dengan

cara menekan pedal remc) Gerak jatuh bebas buah mangga dari

tangkainyad) Mobil melaju dengan kecepatan tetap

29. Perhatikan grafik di bawah! Tentukan besar

percepatan dan jarak yang ditempuh!

a) 100 m dan 10 m/s2 b) 150 m dan 5 m/s2

c) 115 m dan 10 m/s2 d) 140 m dan 5 m/s2

30. Suatu benda dikatakan bergerak jika ....a. jarak benda itu tidak berubah terhadap

benda lainb. kedudukan benda itu jauh terhadap

benda lain c. kedudukan benda itu berimpit dengan benda lain

d. kedudukan benda itu berubah terhadap titik acuan

31. Doni naik mobil yang sedang bergerak lurus. Pernyataan yang benar adalah ....a. Doni bergerak terhadap mobil

b. Doni tidak bergerak terhadap rumah di pinggir jalan

c.Doni bergerak terhadap pohon di pinggir jalan

d. mobil tidak bergerak terhadap pohon di pinggir jalan

32. Arni berangkat ke sekolah naik sepeda dengan kecepatan 5 m/s. Jarak rumah Arni dengan sekolah 12 km. Sekolah dimulai pukul 07.00. Agar tiba di sekolah 15 menit sebelum dimulai, Arni harus berangkat dari rumah pukul ....

a. 06.20 c. 06.05b. 06.10 d. 06.00

33. Sebuah motor bergerak dengan kecepatan sebagai berikut. Selama 2 sekon pertama kecepatannya 5 m/s, 5 sekon berikutnya berhenti, dan 3 sekon berikutnya kecepatan motor menjadi 2 m/s. Kecepatan rata-rata motor tersebut selama kurun waktu di atas adalah ... m/s.

a. 1,6 c. 3,33b. 3,2 d. 5

34. Berikut ini adalah contoh gerak benda.(1) bola jatuh bebas(2) bola menggelinding di atas pasir(3) bola menuruni bidang miring(4) bola dilempar vertikal ke atas

Gerak di atas yang termasuk gerak lurus berubah beraturan dipercepat adalah ....

a. (1) dan (2) c. (1) dan (3)

b. (2) dan (3) d. (2) dan (4)35. Jarak kota A ke kota B adalah 110 km. Pak

Anton berangkat dari kota A pukul 08.00 menuju kota B menggunakan motor dengan kecepatan rata-rata 40 km/jam. Pak Anton tiba di kota B pukul ....

a. 10.15 c. 10.45b. 10.30 d. 11.00

36. Pernyataan yang benar untuk GLBB adalah ....

a. kecepatan benda tetapb. kecepatan benda bertambahc. kecepatan benda berubah-ubahd. kecepatan benda berubah secara teratur

Page 4: SOAL FISIKA

37. Gerak batu yang dilempar vertikal ke atas dan akhirnya jatuh ke tanah adalah ....a. GLB kemudian berubah menjadi GLBBb. GLBB diperlambat kemudian berubah

menjadi GLBB dipercepatc. GLBB kemudian berubah menjadi GLBd. GLB

38. Ciri benda yang bergerak lurus beraturan adalah ....a. jaraknya selalu tetapb. jarak yang ditempuh selalu tetap dalam

selang waktu yang berbedac. kelajuannya berubah secara beraturand. jaraknya berubah secara beraturan

39. Perhatikan gambar di bawah ini. Sebuah mobil A dan B bergerak dengan arah berlawanan masing-masing dengan kecepatan tetap 20 m/s dan 10 m/s. Hitung kapan dan di mana mobil A berpapasan jika jarak kedua mobil mula-mula 210 m.

a) mobil A berpapasan dengan mobil B setelah 10 sekon dan berjalan 140 m

b) mobil A berpapasan dengan mobil B setelah 7 sekon dan berjalan 140 m

c) mobil A berpapasan dengan mobil B setelah 7 sekon dan berjalan 120 m

40. Dua buah kereta api berjalan pada rel yang sama dengan arah berlawanan. Kereta api pertama beregrak dari kota A dengan kelajuan 72 km/jam. Pada saat yang bersamaan kereta kedua bergerak dari kota B dengan kelajuan 108 km/jam, pada jarak AB adalah 216 km. Pada jarak berapakah dari kota A kedua kereta tersebut bertemu?a) 76,4 km b) 86,2 km c) 86,4 km

41. Seekor burung terbang dengan kelajuan 144 km/jam berada 1 km didepan sebuah pesawat komersial yang terbang dengan

kelajuan 250 km/jam. Berapa sekon waktu yang diperlukan melewati burung tersebut?a) 33,80 s b) 33,96 s c) 40, 4 s

42. Ketiga grafik dibawah ini menunjukkan tentang peristiwa…

a) GLB b) GLBB

43. Grafik hubungan antara jarak terhadap waktu

pada gerak lurus beraturan adalah .…

44. Berikut ini termasuk gerak dipercepat, kecuali ....a. sebuah mangga jatuh b. meluncur di bidang miringc. sebuah batu dilempar ke atasd. benda jatuh bebas

45. Hubungan jarak dan waktu dari suatu benda

bergerak lurus adalah sebagai berikut,

Kecepatan rata-rata gerak benda tersebut

adalah ....

a. 4 m/s c. 7 m/s

b. 5 m/s d. 7,5 m