1
Komposisi urin (air kemih): 1. Ureum, adalah hasil akhir metabolisme protein 2. Asam urat, kadar normal didalam darah adalah 2-3 mg setiap 100 cm, sedangkan 1,5-2 mg setiap hari dikeluarkan ke dalam air kemih 3. Kreatin, adalah hasil buangan keratin dalam otot 4. Natrium klorida (garam dapur), garam natrium dan kalium klorida dikeluarkan untuk mengimbangi jumlah yang masuk melalui mulut Faring dibagi atas tiga bagian, yaitu: 1. Nasofaring, terletak diantara koane sampai langit-langit lunak. Pada nasofaring terletak tonsil faringika (adenoid) dan dua lubang tuba eustakhius. Dinding nasofaring diselaputi oleh epitel berlapis semu bersilia. 2. Orofaring, terletak dibelakang rongga mulut, diantara langit-langit lemak sampai tulang hyoid. Pada orofaring terletak lonsil palatina dan tonsil lingualis. Orofaring diselaputi oleh epitel berlapis pipih, suatu selaput yang tahan gesekan karena merupakan tempat persilangan saluran pernapasan dan saluran pencernaan 3. Laringofaring, terletak diantara tulang hyoid sampai belakang laring. Membran mukosa pada laring membentuk dua pasang lipatan, yaitu: 1. Lipatan sebelah bawah yang disebut juga pita suara sejati (vocal fold). Didalam pita suara sejati terdapat serat-serat elastik yang dihubungkan dengan otot-otot laring dan tulang rawan. Dengan demikian pita suara dapat dibuka, ditutup, diregangkan atau ditegangkan. 2. Lipatan sebelah atas yang disebut pita suara palsu (ventricular fold) yang dapat merapat untuk menahan napas misalnya sewaktu kita menggedan Sumber: Irianto, kus. 2004. Strutur dan Fungsi Tubuh Manusia. Bandung: Yrama Widya

Step 7 Sk. 2

Embed Size (px)

DESCRIPTION

materi tutorial

Citation preview

Komposisi urin (air kemih):1. Ureum, adalah hasil akhir metabolisme protein2. Asam urat, kadar normal didalam darah adalah 2-3 mg setiap 100 cm, sedangkan 1,5-2 mg setiap hari dikeluarkan ke dalam air kemih3. Kreatin, adalah hasil buangan keratin dalam otot4. Natrium klorida (garam dapur), garam natrium dan kalium klorida dikeluarkan untuk mengimbangi jumlah yang masuk melalui mulutFaring dibagi atas tiga bagian, yaitu: 1. Nasofaring, terletak diantara koane sampai langit-langit lunak. Pada nasofaring terletak tonsil faringika (adenoid) dan dua lubang tuba eustakhius. Dinding nasofaring diselaputi oleh epitel berlapis semu bersilia.2. Orofaring, terletak dibelakang rongga mulut, diantara langit-langit lemak sampai tulang hyoid. Pada orofaring terletak lonsil palatina dan tonsil lingualis. Orofaring diselaputi oleh epitel berlapis pipih, suatu selaput yang tahan gesekan karena merupakan tempat persilangan saluran pernapasan dan saluran pencernaan3. Laringofaring, terletak diantara tulang hyoid sampai belakang laring. Membran mukosa pada laring membentuk dua pasang lipatan, yaitu:1. Lipatan sebelah bawah yang disebut juga pita suara sejati (vocal fold). Didalam pita suara sejati terdapat serat-serat elastik yang dihubungkan dengan otot-otot laring dan tulang rawan. Dengan demikian pita suara dapat dibuka, ditutup, diregangkan atau ditegangkan.2. Lipatan sebelah atas yang disebut pita suara palsu (ventricular fold) yang dapat merapat untuk menahan napas misalnya sewaktu kita menggedanSumber: Irianto, kus. 2004. Strutur dan Fungsi Tubuh Manusia. Bandung: Yrama Widya