15
STRATEGI NASIONAL PERCEPATAN PUG MELALUI PERENCANAAN DAN PENGANGGARAN RESPONSIF GENDER Kementerian Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak RI Tahun 2013

STRATEGI NASIONAL PERCEPATAN PUG MELALUI ... Strategis yang telah dilakukan dalam PUG/PPRG Implementasi Inpres 9/2000 ttg PUG telah dilaksanakan sosialisasi PUG baik di Provinsi dan

  • Upload
    hahanh

  • View
    217

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: STRATEGI NASIONAL PERCEPATAN PUG MELALUI ... Strategis yang telah dilakukan dalam PUG/PPRG Implementasi Inpres 9/2000 ttg PUG telah dilaksanakan sosialisasi PUG baik di Provinsi dan

STRATEGI NASIONALPERCEPATAN PUG

MELALUIPERENCANAAN DAN PENGANGGARAN

RESPONSIF GENDER

Kementerian Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak RITahun 2013

Page 2: STRATEGI NASIONAL PERCEPATAN PUG MELALUI ... Strategis yang telah dilakukan dalam PUG/PPRG Implementasi Inpres 9/2000 ttg PUG telah dilaksanakan sosialisasi PUG baik di Provinsi dan

2

PENGARUSUTAMAAN GENDER

KEBIJAKAN PEMBANGUNANBIDANG-BIDANG

KEBIJAKAN NASIONALPP DAN KKG

PRINSIP2 HAK ASASICEDAW DAN BPFA

KEBIJAKAN PEMBANGUNANBIDANG-BIDANG RESPONSIFGENDER

PELAKSANAAN PROGRAM DAN KEGIATAN

Siklus PUG

PERENCANAAN DAN PENGANGGARAN

EVALUASI

MONITORING PROGRAM DAN KEGIATAN

ISU GENDER

Page 3: STRATEGI NASIONAL PERCEPATAN PUG MELALUI ... Strategis yang telah dilakukan dalam PUG/PPRG Implementasi Inpres 9/2000 ttg PUG telah dilaksanakan sosialisasi PUG baik di Provinsi dan

Pengintegrasian Gender dalam Pembangunan

7 PrasyaratPelaksanaan

PUGPenganggaran

Perencanaan

a. Regulasi ttg PUGb. Pokja PUGc. SDM mampu

a. Regulasi PPRGb. SDM mampuc. Alat analisis,

dll

RPJMD, Renstra SKPD, Renja SKPD ygresponsif gender

a. KUA-PPASb. TOR/GBSc. DPA, RKA

SKPD

a. SDM yg mampub. Juklak/Juknisc. Peran masy, dll

Evaluasia. Pedoman

Monevb. Indikatorc. Alat analisis,

dll

a.Laporan kegiatanRG/A

b.Masukan Renstra, RenjaSKPD

Hasil Kegiatanyang responsif gender/anak

Page 4: STRATEGI NASIONAL PERCEPATAN PUG MELALUI ... Strategis yang telah dilakukan dalam PUG/PPRG Implementasi Inpres 9/2000 ttg PUG telah dilaksanakan sosialisasi PUG baik di Provinsi dan

Hal-hal Strategis yang telah dilakukan dalam PUG/PPRG Implementasi Inpres 9/2000 ttg PUG telah dilaksanakan

sosialisasi PUG baik di Provinsi dan kab/kota. Integrasi Gender dalam perencanaan dalam Propenas

2000-2004 analisis gender telah banyak diperkenalkan baik di K/L maupun provinsi/kab/kota

Isu Gender dalam RPJMN 2005-2009 melalui dana stimulan daerah pendampingan analisis gender dalam prog. dan keg. terus dilakukan baik di K/L maupun provinsi/kab/kota

Gender sbg mainstreaming dlm RPJMN 2010-2014 integrasi gender dalam dokumen perencanaan dan penganggaran pendampingan penyusunan GBS di K/L dan sosialisasi dan Pelatihan ARG di daerah

Page 5: STRATEGI NASIONAL PERCEPATAN PUG MELALUI ... Strategis yang telah dilakukan dalam PUG/PPRG Implementasi Inpres 9/2000 ttg PUG telah dilaksanakan sosialisasi PUG baik di Provinsi dan

Yang telah dilakukan..........(cont....)

Beberapa keg. lain yg telah dilakukan pada 2010-2012 al: Pendampingan PPRG di K/L pusat sbg tindak lanjut

Permenkeu 112/2012 ttg Penyusunan dan penelaahan RKA-KL

Penguatan Kelembagaan kepada Bappeda dan Badan PP provinsi

Pelatihan penyusunan ARG di provinsi Terbentuknya SE Gubernur/Bupati/Walikota untuk ARG

dan penyusunan GBS, seperti provinsi DIY, Sumut, Sulsel, Jateng, Kepri Sulut, NTB, Sulteng dan Jatim.

Page 6: STRATEGI NASIONAL PERCEPATAN PUG MELALUI ... Strategis yang telah dilakukan dalam PUG/PPRG Implementasi Inpres 9/2000 ttg PUG telah dilaksanakan sosialisasi PUG baik di Provinsi dan

Tantangan Pelaksanaan PUG

Penguatan Dasar Hukum PPRG di K/L dan Daerah termasuk Instrumen yang Digunakan

Peran masing-masing SDM penggerak di daerah kurang jelas dan kurang berimbangPenetapan mekanisme pengawalan PPRG (pemantauan dan evaluasi)

Penguatan Kapasitas instansi penggerak PPRG di K/L dan Daerah

Page 7: STRATEGI NASIONAL PERCEPATAN PUG MELALUI ... Strategis yang telah dilakukan dalam PUG/PPRG Implementasi Inpres 9/2000 ttg PUG telah dilaksanakan sosialisasi PUG baik di Provinsi dan

STRATEGI KPP dan PA DALAM PENGUATAN KELEMBAGAAN PUG :

Penguatan komitmen dengan MOU antara KPP & PA dengan K/L teknis dan Pemdamenyebutkan secara eksplisit tentang komitmen untuk melaksanakan PPRG;Penetapan pelaksana dan mekanisme penyusunan PPRG di setiap K/L, minimal di setiap unit eselon 1 bagi Kementerian Negara/Lembaga, dan unit eselon 2 bagi Kementerian/Badan;Re-orientasi fungsi pokja PUG dan Focal Point Gender di setiap K/L dan Pemda, sebagai pendukung internalisasi pemahaman gender; danPenetapan mekanisme penyediaan data terpilah di K/L danPemda.

7

Page 8: STRATEGI NASIONAL PERCEPATAN PUG MELALUI ... Strategis yang telah dilakukan dalam PUG/PPRG Implementasi Inpres 9/2000 ttg PUG telah dilaksanakan sosialisasi PUG baik di Provinsi dan

MATRIKS STRANAS PPRG(yang menjadi Tanggung Jawab KPP & PA)

8

Page 9: STRATEGI NASIONAL PERCEPATAN PUG MELALUI ... Strategis yang telah dilakukan dalam PUG/PPRG Implementasi Inpres 9/2000 ttg PUG telah dilaksanakan sosialisasi PUG baik di Provinsi dan

RENCANA TINDAK LANJUT STRANAS

KEGIATAN OUTPUT

I. PENGUATAN DASAR HUKUM

Fasilitasi Penyusunan Peraturan pelaksanaan PPRG daerah

• Fasilitasi penyusunan pedomanRKPD dan APBD

Masukan Isu Gender dalampedoman RKPD dan APBD

• Penyusunan masukan revisiPeraturan Pelaksanaan PPRG (Permendagri No. 54/2010, Permendagri 13/2006 danPermendagri ttg Evaluasi Kinerja)

Bahan masukan PPRG untuk revisi Permendagri No. 13/2006

• Fasilitasi/Koordinasi Tim Penggerak PPRG di Pusat

Koordinasi Tim Penggerak PPRG di Pusat

• Fasilitasi penyusunan MOU diKementerian PP dan PA

Tersusunnya MOU pelaksanaan PUG antara KPP dan K/L lain

Page 10: STRATEGI NASIONAL PERCEPATAN PUG MELALUI ... Strategis yang telah dilakukan dalam PUG/PPRG Implementasi Inpres 9/2000 ttg PUG telah dilaksanakan sosialisasi PUG baik di Provinsi dan

II.PENGUATAN KOORDINASI1.PERENCANAAN

KEGIATAN OUTPUT

a) Advokasi dan Sosialisasi PPRG -Internal KL penggerak (KPP)

• Advokasi PPRG Bagi Eselon 1 dan 2 Pemahaman PPRG bagi seluruheselon 1 dan 2

• Sosialisasi PPRG Bagi Eselon 3 dan 4 Pemahaman stranas dan juklak PPRG

b)Advokasi PPRG bagi DPR

• Advokasi PPRG Bagi Komisi VIII DPR/Banggar

Pemahaman PPRG bagi anggotaKomisi VIII dan Badan Anggaran

c)Standarisasi fasilitator/SpesialisGender

• Penyusunan Pedoman StandarisasiFasilitator PUG

Pedoman Standarisasi FasilitatorPUG

• TOF Fasilitator Penggerak PPRG (BOTABEK)

Tersedianya fasilitator PPRG

Page 11: STRATEGI NASIONAL PERCEPATAN PUG MELALUI ... Strategis yang telah dilakukan dalam PUG/PPRG Implementasi Inpres 9/2000 ttg PUG telah dilaksanakan sosialisasi PUG baik di Provinsi dan

II.PENGUATAN KOORDINASI2. PENGANGGARAN

KEGIATAN OUTPUTa)Pelatihan analisis gender• Pelatihan analisis gender, lembar

ARG dan Kerangka Acuan yang responsif gender: isu pada level kebijakan dan NSPK di 10 K/L

Meningkatnya ketrampilanimplementasi PPRG dalamkebijakan di K/L

3. PEMANTAUAN DAN EVALUASI

KEGIATAN OUTPUT• Penyusunan Mekanisme

penghargaan (reward) PPRGTersusunnya konsep danmekanisme penghargaan dalam pelaksanaan PPRG

• Monitoring dan Evaluasi PPRG Evaluasi pelaksanaan PPRG

• Fasilitasi PPRG Internal KPPPA Koordinasi PPRG di internal KPP PA

Page 12: STRATEGI NASIONAL PERCEPATAN PUG MELALUI ... Strategis yang telah dilakukan dalam PUG/PPRG Implementasi Inpres 9/2000 ttg PUG telah dilaksanakan sosialisasi PUG baik di Provinsi dan

NO KEGIATAN OUTPUT KEGIATAN

1. Review Modul Fasilitator (TOF) PPRG Daerah

Modul Fasilitator (TOF) PPRG Daerah

2. Koordinasi Mekanisme SDM Penggerak PPRG

A. Workshop Persiapan Pengembangan Mekanisme Kerja SDM Penggerak PPRG

Mekanisme Kerja SDM Penggerak PPRG

B. Workshop PPRG SDM Penggerakbagi Regional Barat

Terbangunnya KomitmenDaerah wilayah barat untukPelaksanaan PPRG, Rencanaaksi dan rencana kerja SDM penggerak PPRG daerah wilayahbarat.

RENCANA TINDAK LANJUT STRANAS

Page 13: STRATEGI NASIONAL PERCEPATAN PUG MELALUI ... Strategis yang telah dilakukan dalam PUG/PPRG Implementasi Inpres 9/2000 ttg PUG telah dilaksanakan sosialisasi PUG baik di Provinsi dan

RENCANA TINDAK LANJUT STRANAS

NO KEGIATAN OUTPUT KEGIATAN

C. Workshop PPRG SDM Penggerak bagi Regional Tengah dan Timur

Komitmen Daerah wilayah tengah dan timur untuk Pelaksanaan PPRG, Rencana aksi dan rencana kerja SDM penggerak PPRG daerah wilayah tengah dan timur.

D. Worshop Evaluasi PPRG bagi SDM Penggerak Provinsi

Provinsi yang berhasil dalam melakukan percepatan pelaksanaan PUG melalui PPRG

E. Implementasi Lembar ARG di 7 Provinsi

Anggaran yang ResponsifGender yang dituangkan dalamRKASKPD

Page 14: STRATEGI NASIONAL PERCEPATAN PUG MELALUI ... Strategis yang telah dilakukan dalam PUG/PPRG Implementasi Inpres 9/2000 ttg PUG telah dilaksanakan sosialisasi PUG baik di Provinsi dan

RENCANA TINDAK LANJUT STRANAS

3. Fasilitasi Peningkatan Kapasitas SDM Penggerak PPRG

A. TOT PPRG Bagi Fasilitator SDM Penggerak

Fasilitator yang mampu dalam memfasilitasi PPRG di Daerah

B. Sosialisasi PPRG bagi SDM Penggerak di 16 Provinsi

Meningkatnya pemahaman PPRG bagi SDM penggerak PPRG di daerah

C. Advokasi Kepala Daerah dan DPRD di 9 Provinsi

Komitmen Kepala Daerah dan DPRD di 9 Provinsi dalam pelaksanaan PPRG

D. Identifikasi Gender pada Level Kebijakan (NSPK) di 10 Provinsi

NSPK yang RG di 10 Provinsi

E. Pelatihan Penelaahan Lembar ARG di 20 Provinsi

Meningkatnya keterampilan SDM penggerak daerah dalam melakukan penelaahan ARG di 20 Provinsi

Page 15: STRATEGI NASIONAL PERCEPATAN PUG MELALUI ... Strategis yang telah dilakukan dalam PUG/PPRG Implementasi Inpres 9/2000 ttg PUG telah dilaksanakan sosialisasi PUG baik di Provinsi dan

Terima Kasih