4
TUGAS TATA CARA KERJA Judul : Peran Tata Cara Kerja Dalam Teknik industri Nama : Yoga Mas Jaya NIM : E1G013014 Dosen : Prof.Dr.Ir M Syaiful ,Ms TEKNOLOGI INDUSTRI PERTANIAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS BENGKULU

Syaiful

Embed Size (px)

Citation preview

TUGAS TATA CARA KERJA

Judul : Peran Tata Cara Kerja Dalam Teknik industriNama : Yoga Mas Jaya NIM : E1G013014Dosen: Prof.Dr.Ir M Syaiful ,Ms

TEKNOLOGI INDUSTRI PERTANIANFAKULTAS PERTANIANUNIVERSITAS BENGKULU2015

Peran Tata Cara KerjaDi indonesia sendiri penerapan ilmu ini belum banyak digunakan karena kurang kesadaran dan pengetahuan tentang Teknik tata cara kerja. Dalam industri banyak hal yang harus diperhitungkan agar produksi dapat berjalan dengan lancar,efisien ,dan mendapatkan hasil yang maksimal.jadi peran TTCK sebagai berikut 1. TTCK sangat mengambil peran dalam perilaku manusia baik secara individu pada saat berinteraksi dengan mesin dalam sistem manusia-mesin dan lingkungan fisik kerja, maupun pada saat berinteraksi dengan sesama manusia lain dalam sebuah aktivitas kelompok kerja akan memberi pengaruh signifikan dalam setiap upaya peningkatan produktivitas. 2. Teknik tata cara kerja itu sendiri sebagai suatu ilmu yang mempelajari prinsip-prinsip dan teknik-teknik untuk mendapatkan suatu rancangan system kerja yang terbaik, 3. TTCK sebagai penentuan peta kerja ,peta kerja merupakan alat komunikasi yang sistematis dan jelas sehingga dalam industri peta kerja dapat memperbaiki metode kerja suatu proses produksi dan juga dpat menghilangkan atau menggabungkan suatu proses dengan peta kerja kita dapat semua langkah atau kejadian yang dialami oleh benda . 4. Dalam industri TTCK sebagai pengukuran waktu kerja karena dalam industri Usaha untuk menentukan lama kerja yg dibutuhkan seorang operator dalam menyelesaikan suatu pekerjaan yg spesifik pada tingkat kecepatan kerja yang normal dalam lingkungan kerja yang terbaik. pengukuran waktu juga ditujukan untuk mendapatkan waktu baku penyelesaian pekerjaan, yaitu waktu yang dibutuhkan secara wajar, normal, dan terbaik. 5. Dalam Tantangan Global Dunia Industri, tata cara kerja dapat menempatkan manusia sebagai pekerja(karyawan) pabrik, selanjutnya bergeser maju berubah dalam pola struktur jaringan (network)dimana manusia (dan juga organisasi) akan beraliansi dalam sebuah mata-rantai kerja-sama dengan semangat partnership. , ttck dalamindustri tidak saja harus mampu meningkatkan produktivitas total-nya akan tetapi juga harus mampu meningkatkan kualitas, menekan biaya dan memenuhi keinginan kustomer secara tepat waktu. 6. TTCK sebgai pemamtauwan tidak saja harus menguasai kepakaran Teknik Industri;tetapi juga harus memiliki wawasan, pemahaman, dan kemampuan seperti halnya (a) kemampuan untuk bekerja dalam kelompok (organisasi), (b) pemahaman tentang tanggung jawab sosial danetika profesi, (c) kemampuan berkomunikasi baik lisan maupun tulisan, (d) kesadaran lingkungan(alam maupun sosial), (e) kepekaan tinggi terhadap berbagai persoalan yang dihadapimenyangkut berbagai macam isue kontemporer, aktual maupun situasional dan (f) kemampuanberorganisasi, manajemen dan leadership, dan sebagainya. 7. TTCK sebagai Studi gerakan yang merupakan salah satu bentuk peran TTCK dalam industri karena metode pemetaan sistem kerja menganalisis gerakan anggota badan saat bekerja yang diuraikan dalam elemen-elemen gerakan. khususnya untuk dapat menghilangkan gerakan-gerakan yang tidak efektif, yang pada akhirnya dapat menghemat waktu kerja maupun pemakaian peralatan dan fasilitas kerja yang tidak menguntung kan industri, sehingga diharapkan dapat Memperbaiki kemampuan pekerja karena menerapkan metode yang baik, penggunaan alat yang baik dan menghentikan kegiatan yang tidak perlu. Kehidupan mesin dapat ditingkatkan. Mengurangi kelelahan pekerja. Mengurangi biaya tenaga kerja karena pemborosan kurang dalam pabrik.