3
FYI : BEASISWA PPA DAN BBP-PPA Pada Hari Rabu, 15 April 2015 telah diadakan sosialisasi beasiswa PPA dan BBP-PPA di gedung Rektorat Unsoed. Tujuan dari sosialisasi ini adalah agar mahasiswa Unsoed mengetahui bahwa pendaftaran beasiswa PPA dan BBP-PPA mulai dibuka dan harapannya bagi mereka yang membutuhkan bantuan biaya kuliah bisa memanfaatkan kesempatan ini. Adapun hasil dari sosialisasi ini adalah sebagai berikut: 1. Perbedaan dari kedua jenis beasiswa ini adalah pada sasarannya, yaitu beasiswa PPA lebih ditujukan pada mahasiswa berprestasi (minimal IPK 3,0), sedangkan Beasiswa BBP-PPA lebih ditujukan untuk mahasiswa kurang mampu (minimal IPK 2.75). 2. Pendaftaran online akan dibuka pada 16 April-6 Mei 2015. 3. Beasiswa berlaku untuk mahasiswa aktif dan sedang tidak menerima beasiswa lain maupun keringanan UKT. 4. Pendaftaran melalui online, bisa dilihat pada poin 5. 5. Mekanisme pendaftaran: a. Membuka http://kemahasiswaan.unsoed.ac.id untuk mengetahui Syarat dan Ketentuan Beasiswa yang ditawarkan. b. Mempersiapkan berkas sesuai dengan jenis beasiswa yang akan diikuti. Misal: Scan KHS terakhir (pdf), Scan Rekening Bank (pdf), Scan Surat Keterangan Penghasilan Ortu (pdf), Foto (jpg) dengan ukuran maksimal 200kb, Scan bukti prestasi dan Scan Surat Keterangan Tidak Mampu (bagi beasiswa BBP-PPA) c. Log in ke http://sikemas.unsoed.ac.id dengan menggunakan id user dan password yang sama dengan log in SIA (Sistem Informasi Akademik).

Syarat Beasiswa PPA

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Syarat Beasiswa PPA

Citation preview

FYI : BEASISWA PPA DAN BBP-PPAPada Hari Rabu, 15 April 2015 telah diadakan sosialisasi beasiswa PPA dan BBP-PPA di gedung Rektorat Unsoed. Tujuan dari sosialisasi ini adalah agar mahasiswa Unsoed mengetahui bahwa pendaftaran beasiswa PPA dan BBP-PPA mulai dibuka dan harapannya bagi mereka yang membutuhkan bantuan biaya kuliah bisa memanfaatkan kesempatan ini. Adapun hasil dari sosialisasi ini adalah sebagai berikut:1. Perbedaan dari kedua jenis beasiswa ini adalah pada sasarannya, yaitu beasiswa PPA lebih ditujukan pada mahasiswa berprestasi (minimal IPK 3,0), sedangkan Beasiswa BBP-PPA lebih ditujukan untuk mahasiswakurang mampu (minimal IPK 2.75).2. Pendaftaran online akan dibuka pada 16 April-6 Mei 2015.3. Beasiswa berlaku untuk mahasiswa aktif dan sedang tidak menerima beasiswa lain maupun keringanan UKT.4. Pendaftaran melalui online, bisa dilihat pada poin 5.5. Mekanisme pendaftaran:a. Membuka http://kemahasiswaan.unsoed.ac.id untuk mengetahui Syarat dan Ketentuan Beasiswa yang ditawarkan.b. Mempersiapkan berkas sesuai dengan jenis beasiswa yang akan diikuti. Misal: Scan KHS terakhir (pdf), Scan Rekening Bank (pdf), Scan Surat Keterangan Penghasilan Ortu (pdf), Foto (jpg) dengan ukuran maksimal 200kb, Scan bukti prestasi dan Scan Surat Keterangan Tidak Mampu (bagi beasiswa BBP-PPA)c. Log in ke http://sikemas.unsoed.ac.id dengan menggunakan id user dan password yang sama dengan log in SIA (Sistem Informasi Akademik).d. Melengkapi biodata, misal: No. rekening, Nama Bank, Penghasilan ortu, IPK dll.e. Mengisi prestasi yang pernah diraih (jika ada).f. Mengisis organisasi yang pernah diikuti (jika ada).g. Mengisi Usulan Draft PKM untuk tahun berjalan yang telah ditandatangani pembimbing. (jika ada)h. Menunggah file-file pendukung (Scan KHS, Scan Rekening, Scan Keterangan Penghasilan)i. Melakukan finalisasi data apabila semua data yang diinput telah dianggap betul.j. Cetak Bukti Pendaftaran Beasiswa dan Surat Tidak sedang menerima beasiswa.k. Mengirimkan Berkas yang telah ditandatangani sesuai persyaratan ke Bagian Kemahasiswaan Fakultas.6. Untuk jenis rekening bank yang diunggah di pendaftaran diharapkan sama dengan jenis Bank yang telah ditentukan oleh Fakultas masing-masing.7. Setiap berkas memiliki bobot nilai tertentu, yang akan menentukan lolos tidaknya sebagai penerima beasiswa, sehingga diharapkan kepada mahasiswamelengkapi berkas persyaratan pada pendaftaran.8. Pengisian data pada saat pendaftaran menjadi tanggung jawab mahasiswa pendaftar. Dengan ini diharapkan data yang diunggah adalah asli, lengkap danbenar adanya.9. Pengumuman sekitar akhir bulan Juni 2015.10. Pencairan dana sekitar bulan Juli dan Desember.Terimakasih.- BEM Unsoed 2015