11
TUGAS AKHIR DESAIN INTERIOR RESTORAN MASAKAN TRADISIONAL YOGYAKARTA DI YOGYAKARTA Moggie Setyo Wibowo C 0810026 PROGRAM STUDI DESAIN INTERIOR FAKULTAS SENI RUPA DAN DESAIN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016

TUGAS AKHIR DESAIN INTERIOR RESTORAN …Ayah dan Mama atas doa, bimbingan, motivasi, dan segalanya fasilitas yang telah diberikan. 2. Teman-teman Desain Interior 2010, 2012 yang selalu

  • Upload
    others

  • View
    25

  • Download
    2

Embed Size (px)

Citation preview

TUGAS AKHIR

DESAIN INTERIOR RESTORAN MASAKAN TRADISIONAL YOGYAKARTA

DI YOGYAKARTA

Moggie Setyo Wibowo

C 0810026

PROGRAM STUDI DESAIN INTERIOR

FAKULTAS SENI RUPA DAN DESAIN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2016

Scanned by CamScanner

Scanned by CamScanner

Scanned by CamScanner

HALAMAN PERSEMBAHAN

Karya ini dipersembahkan kepada :

1. Ayah dan Mama atas doa, bimbingan, motivasi, dan segalanya fasilitas

yang telah diberikan.

2. Teman-teman Desain Interior 2010, 2012 yang selalu memotivasi di

masa-masa sulit.

3. Seluruh pihak yang terlibat dalam membantu menyelesaikan karya ini

yang tak dapat disebutkan satu per satu.

HALAMAN MOTTO

Sesuatu yang besar harus diperjuangkan, bukan ditunggu.

Dalam menjalani segala sesuatu yang dicari adalah kemajuan, bukan kesempurnaan.

Hidup itu gampang-gampang susah, maka kita harus menjalaninya dengan seksama.

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan hidayah-Nya

tercurahkan kepada saya yang tak terhingga ini, karena anugerah dan bimbingan-Nya, penulis

dapat menyelesaikan penulisan Laporan Tugas Akhir ini, dengan judul “Perencanaan dan

Perancangan Interior Restoran Masakan Tradisional Yogyakarta di Yogyakarta” ini dengan tepat

waktu. Namun tak terlepas juga dari bantuan berbagai pihak dalam menyelesaikan karya ini

sebagai syarat untuk mendapatkan gelar Sarjana Seni di Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Untuk itu, pada kesempatan yang baik ini penulis tidak lupa untuk mengucapkan terima kasih

kepada :

1. Drs. Ahmad Adib, M.Hum., Ph.D.,selaku Dekan Fakultas Seni Rupa dan Desain

Universitas Sebelas Maret Surakarta.

2. Anung B. Studyanto, S.Sn., M.T, selaku Ketua Jurusan Desain Interior Fakultas Sastra

dan Seni Rupa.

3. Drs.Soepriyatmono,M.Sn, selaku Dosen pembimbing utama

4. Seluruh dosen, staff, dan rekan-rekan di Jurusan Desain Interior UNS, terimakasih atas

ilmu serta pengalaman, nasihat, yang tak pernah sia-sia.

5. Keluarga yang tak henti memberikan dukungan serta mendoakan hingga selesainya

penyusunan karya ini.

6. Seluruh teman, sahabat, yang selalu memberikan semangat dan motivasinya.

Penulis menyadari bahwa dalam penulisan karya ini masih jauh dari sempurna serta

terdapat banyak kekurangan. Oleh karena itu, penulis sangat mengharapkan kritik dan saran yang

sifatnya membangun demi kesempurnaan karya ini.

Surakarta, 27 Juli 2016

Moggie Setyo Wibowo

C0810026

DESAIN INTERIOR

RESTORAN MASAKAN TRADISIONAL YOGYAKARTA

DENGAN KONSEP TROPIS MODERN

Moggie Setyo Wibowo(1)

Drs.Soepriyatmono,M.Sn.(2)

Mulyadi,S.Sn,M.Ds.(3)

ABSTRAK

2016. Potensi wisata yang menarik untuk dikembangkan dan menjadi agenda bagi

pemerintah setempat yaitu wisata kuliner. Wisata jenis ini memiliki potensi dan dapat

dijadikan sebagai daya tarik wisata. Wisatawan domestik maupun mancanegara akan

menambah pengetahuannya tentang makanan khas daerah dengan mengikuti wisata ini.

Permasalahan pokok yang dibahas dalam perancangan ini adalah: (1) Bagaimana menentukan

organisasi ruang, pola, dan hubungan antar ruang serta sirkulasi dalam perencanaan dan

perancangan “Restoran Masakan Tradisional Yogyakarta” dengan pendekatan tropis modern

yang akan dibangun di Yogyakarta? (2) Bagaimana penyelesaian interior yang dapat

memberikan dukungan terhadap tema dan persyaratan fungsional ruang sehingga dapat

menarik minat pengunjung? (3) Bagaimana sistem pelayanan yang sesuai dalam restoran?

Tujuan penulisan ini adalah sebagai berikut: (1) Dapat menentukan organisasi ruang,

pola, dan hubungan antar ruang serta sirkulasi dalam perencanaan dan perancangan “Restoran

Masakan Tradisional Yogyakarta” dengan pendekatan tropis modern yang akan dibangun di

Yogyakarta. (2) Dapat memberikan penyelesaian interior yang dapat memberikan dukungan

terhadap tema dan persyaratan fungsional ruang sehingga dapat menarik minat pengunjung.

(3) Dapat memberikan sistem pelayanan yang sesuai dalam restoran.

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah: 1. Wawancara, dan 2. Observasi

lapangan yang sangat membantu dalam penyelesaian desain ini.

Dari analisis di atas dapat disimpulkan, yaitu: 1. Dalam suatu desain interior restoran,

harus memperhatikan sirkulasi dalam ruangan tersebut. 2. Desain yang dibuat hendaknya

mampu mendukung segala fasilitas untuk aktivitas publik pada bangunan tersebut. Sehingga

hasil desain menjadi optimal.

1Mahasiswa,Program Studi Desain Interior,NIM C0810026

2Dosen Pembimbing 1

3Dosen Pembimbing 2

INTERIOR DESIGN

YOGYAKARTA TRADITIONAL CUISINE RESTAURANT

WITH MODERN TROPICAL CONCEPT

Moggie Setyo Wibowo(1)

Drs.Soepriyatmono,M.Sn.(2)

Mulyadi,S.Sn,M.Ds.(3)

ABSTRACT

2016. An attractive tourist potential to be developed and the agenda of local government that

is a culinary tour. Tourism has the potential of this type and can be used as a tourist

attraction. Domestic and foreign tourists will increase their knowledge about the food typical

of the region by following this tour. The main problem addressed in this design are : ( 1 )

How to define the organization of space , patterns , and relationships between space and

circulation in the planning and design of " Yogyakara Traditional Cuisine Restaurants " with

a modern tropical approach that will be built in Yogyakarta ? ( 2 ) How is the completion of

the interior to provide support for themes and functional requirements of space so as to attract

visitors ? ( 3 ) How appropriate service system in the restaurant ?

The purpose of this paper is as follows : ( 1 ) to determine the organization of space ,

patterns , and relationships between space and circulation in the planning and design of "

Yogyakarta Traditional Cuisine Restaurants " with a modern tropical approach that will be

built in Yogyakarta . ( 2 ) to provide interior settlement that can provide support for themes

and functional requirements of space so it can attract visitors . ( 3 ) to provide an appropriate

service system in the restaurant.

The method used in this research are : 1. Interviews and 2. Field observations were very

helpful in resolving this design .

From the above analysis it can be concluded , namely : 1. In a restaurant interior design ,

should pay attention to circulation in the room. 2. The design created should be capable of

supporting all the facilities for public events in the building. So the design becomes optimal

results .

1Student of Interior Design Department, NIM C0810026

2Advicer 1

3Advicer 2

DAFTAR ISI

HALAMAN PERSETUJUAN……………………………………...... i

HALAMAN PENGESAHAN………………………………………… ii

HALAMAN PERNYATAAN………………………………………... iii

HALAMAN PERSEMBAHAN............................................................ iv

HALAMAN MOTTO......................................................................... v

KATA PENGANTAR....................................................................... vi

DAFTAR ISI.................................................................................. ix

BAB I PENDAHULUAN…………………………………... 1

A. LATAR BELAKANG ..............................……… 1

B. BATASAN MASALAH.......……………………. 3

C. RUMUSAN MASALAH...........………………... 3

D. TUJUAN................................................................. 3

E. MANFAAT DESAIN............................................. 4

F. METODE DESAIN................................................. 4

G. SISTEMATIKA PENULISAN............................... 5

BAB II KAJIAN LITERATUR…………………………... 7

1. KAJIAN TEORI.………………………… 7

1. Pengertian Restoran……………….. 7

2. Tinjauan Umum Restoran……………... 7

3. Tujuan Restoran……………….......... 8

4. Klasifikasi Restoran……………......... 9

BAB III STUDI LAPANGAN 34

1. Tinjauan umum……………………....... 34

2. Tinjauan khusus...................................... 34

BAB IV ANALISIS DESAIN………………………………… 40

A. Programming………………………………….. 40

1. Definisi Proyek.................................... 40

2. Asumsi Lokasi...................................... 41

B. Konsep………………………………………….. 51

1. Ide Gagasan............................... 51

2. Tema Perancangan...................... 52

3. Suasana Ruang................................... 52

4. Interior System...................................... 53

5. Aspek Keamanan................................. 53

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN...................................... 54

DAFTAR PUSTAKA……………………………………………… 55

LAMPIRAN………………………………………………………...