TUTORIAL ANALISIS BUTIR SOAL MENGGUNAKAN ITEMAN 4.pdf

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/25/2019 TUTORIAL ANALISIS BUTIR SOAL MENGGUNAKAN ITEMAN 4.pdf

    1/11

    TUTORIAL ANALISIS BUTIR SOAL MENGGUNAKAN ITEMAN 4.3

    A. Memasukan Butir Soal Pada Ms. Excel

    Gambar 1.1 Entry Butir Soal

    Silahkan Entry hasil jawaban soal pilihan ganda siswa, pada microsoft excel. Model entry dibuat

    seperti pada tampilan gambar 1.1

    B. Memasukan Hasil Butir Soal dari Ms. Excel menuju Notepad

    Gambar 1.2 Cara Copy Butir Soal Pada Ms.Excel

    Langkah 1

    Block area seperti pada gambar 1.2, kemudian klik kanan pada mouse, pilih menu copy

    Langkah 2

    Buka aplikasi notepad di File Program anda, tampilan notepad seperti pada gambar 1.3 berikut,

    Gambar 1.3 Aplikasi Notepad

    Langkah 3

    Setelah aplikasi Notepad aktif. Klik cursor mouse pada area Notepad, selanjutnya klik kanan

    mouse dan pilih menu paste.

  • 7/25/2019 TUTORIAL ANALISIS BUTIR SOAL MENGGUNAKAN ITEMAN 4.pdf

    2/11

    Sehingga entry data yang sudah di inputkan pada Ms.Excel muncul pada lembar kerja Notepad .

    Tampilan notepad setelah di paste seperti pada gambar 1.4 berikut.

    Langkah 4

    Mengatur spasi butir soal yang di entry di lembar kerja Notepad dilakukan dengan cara

    melakukan block pada spasi butir soal seperti pada gambar 1.5.

    Gambar 1.5 Memblock spasi pada Notepad

    Selanjutnya arahkan cursor mouse pada area yang di block.

    Kemudian klik kanan mouse, dan pilih copy

    Selanjutnya pada tool bar, terdapat menu edit, kemudian klik sehingga muncul pilihan menu

    Replace. Pilihlah menu Replace tsb, sehingga muncul tampilan seperti pada gambar 1.6.

    Gambar 1.6 Membuka menu replace

  • 7/25/2019 TUTORIAL ANALISIS BUTIR SOAL MENGGUNAKAN ITEMAN 4.pdf

    3/11

    Pada menu Replace terdapat 2 kolom yang beridentitas find what dan Replace with .

    selanjutnya, letak kan cursor mouse pada kolom find what. Kemudian klik kanan mouse dan pilih

    menu pasteatau pakai Ctrl+V. tampilannya seperti pada gambar 1.7 berikut,

    Gambar 1.7 Mengganti Ukuran Spasi Pada Notepad

    Jika sudah di paste, Selanjutnya pilih dan klik menu Replace All, sehingga spasi pada notepad

    akan berubah menjadi lebih rapat seperti pada gambar 1,8.

    Untuk menghilangkan menu Replace pilihlah menu Cancel atau tanda silang (X)

    Selanjutnya akan tampil seperti pada gambar 1.9.

    Gambar 1.8 dan 1.9 Mengganti Ukuran Spasi dan Meluruskan Butir Soal

    Gambar 1.10 Meluruskan Butir Soal

  • 7/25/2019 TUTORIAL ANALISIS BUTIR SOAL MENGGUNAKAN ITEMAN 4.pdf

    4/11

    Langkah 5

    Jika hasil entry sudah lurus dan rapi, maka simpan file anda dengan cara pilih dan klik menu file

    dan pilih Save As. Beri nama lembar kerja notepad tsb (contoh: Butir Jawaban).

    Kemudian klik Save dengan format txt.

    C.

    Memasukan Kunci Jawaban Butir Soal dari Ms. Excel menuju Notepad

    Formula identitas kunci jawaban software iteman 4.3

    Item01 A 5 1 Y M

    Keterangan:

    Item01 = Nomor Butir Soal

    A = Kunci Jawaban

    5 = Alternatif opsi jawaban (A, B, C, D, E)

    1 = Domain

    Y = Ketentuan Perintah analisis masing-masing butir (Y= Yes; N=No)

    M = Jenis analisis (M=multiple choice, R= Rating Scale, P= Partial Scale)

    Gambar 1.10

    Langkah 1

    Pada gambar 1.10 merupakan tampilan formula kunci jawaban pada Ms.Excel.

    Kemudian block formula jawaban tersebut seperti pada gambar 1.11, selanjutnya klik kanan

    mouse, pilih copy atau Ctrl+C

    Gambar 1.11

  • 7/25/2019 TUTORIAL ANALISIS BUTIR SOAL MENGGUNAKAN ITEMAN 4.pdf

    5/11

    Langkah 2

    Setelah formula kunci sukses di copy, maka si lahkan buka sofware notepad, kemudian letakkan

    cursor pada area/lembar kerja notepad.

    Selanjutnya Kemudian klik kanan mouse dan pilih menu paste atau pakai Ctrl+V.

    Tampilan lembar kerja notepad akan seperti gambar 1.12

    Gambar 1.12 Hasil entry Formula kunci jawaban pada notepad

    Langkah 3

    Jika langkah memasukan formula kunci jawaban di software notepad telah selesai.

    Maka langkah selanjutnya simpan file anda dengan cara pilih dan klik menu file dan pilih Save As.

    Beri nama lembar kerja notepad tersebut (contoh: Kunci Jawaban),

    kemudian klik Save dengan format txt.

    Langkah 5Periksa data yang telah disimpan dalam folder anda, jika penyimpanan sukses, terdapat 2 macam

    file Notepad yaitu (file butir jawaban dan Kunci Jawaban). Tampilkan seperti pada gambar 1.13

    Gambar 1.13 Penyimpanan File Notepad

  • 7/25/2019 TUTORIAL ANALISIS BUTIR SOAL MENGGUNAKAN ITEMAN 4.pdf

    6/11

    D.

    Menganalisis menggunakan Software Iteman 4.3

    Langkah 1

    Buka sofware Iteman 4.3

    Gambar 1.14 Software Iteman 4.3

    Langkah 2

    Lihat toolbar pada sisi atas tedapat pilihan menu toolbar (file ; input format; scoring options;

    output options). Pilih menu input format. Sehingga Tampilannya seperti pada gambar 1.14

    Gambar 1.14 Tampilan menu input format

  • 7/25/2019 TUTORIAL ANALISIS BUTIR SOAL MENGGUNAKAN ITEMAN 4.pdf

    7/11

    Pada menu inputformat terdapat opsi fixed width data di bawahnya terdapat 3 buah kolom.

    Masing-masing kolom beridentitas Number of examinee ID columns , Examinee Ids begin in

    column dan Item response begin in column

    Ketiga kolom tersebut harus disesuaikan nama subyek (nama siswa). misalnya nama siswa

    terpanjang adalah Gunawan.

    Nama terpanjang tersebut menjadi patokan untuk input Number of examinee ID columns

    Nama Gunawanmemiliki jumlah spasi sebanyak 8 (hitung tanda warna merah)

    Sehingga Number of examinee ID columns diisi 8

    Seperti pada gambar 1.15.

    Gambar 1.15 Menghitung Spasi Nama Terpanjang

    Selanjutnya kolom Examinee Ids begin in column merupakan jeda antara nama dengan jawaban

    siswa. seperti pada gambar 1.16 berikut,

    Gambar 1.16 Spasi Nama Terpanjang dengan Jawaban

    Sehingga kolom Examinee Ids begin in column diisi dengan 1

  • 7/25/2019 TUTORIAL ANALISIS BUTIR SOAL MENGGUNAKAN ITEMAN 4.pdf

    8/11

    Kemudian Item response begin in columnmerupakan spasi dimulainya input jawaban siswa,

    artinya Item response begin in columnmerupakan jumlah dari Number of examinee ID columns

    + Examinee Ids begin in column.

    Number of examinee ID columns + Examinee Ids begin in column = Item response begin in

    columnatau (8+1= 9).

    E. Input Data pada Iteman 4.3

    Langkah 1

    Pilih menu File pada software Iteman 4.3. seperti tampak pada gambar 1.17

    Gambar 1.17 Menu File Pada Iteman 4.3

  • 7/25/2019 TUTORIAL ANALISIS BUTIR SOAL MENGGUNAKAN ITEMAN 4.pdf

    9/11

    Langkah 2

    Klik icon pada Data matrix file pilih file notepad butir Jawaban yang telah dibuat dan

    disimpan sebelumnya. Kemudian klik Open

    Lihat gambar 1.18

    Gambar 1.18 Memasukan Butir Jawaban pada Data Matrix File

    Langkah 3

    Kemudian masukan kunci jawaban dengan memilih icon pada Item control file. Pilih kunci

    jawaban yang telah dibuat dan disimpan. Kemudian klik Open lihat gambar 1.19,

    Gambar 1.19 Memasukan Butir Jawaban pada Item control file

  • 7/25/2019 TUTORIAL ANALISIS BUTIR SOAL MENGGUNAKAN ITEMAN 4.pdf

    10/11

    Langkah 4

    Langkah selanjutnya lihat menu Output File. Kemudian, beri nama identitas pada kolom Output

    File sesuai dengan keinginan anda, nama outputnantinya akan menjadi nama file. Lihat gambar

    1.20

    Gambar 1.21 Pemberian Identitas Output File

    Langkah 5

    Berikan berikan identitas pada kolom Run Title (misalnya: Latihan analisis butir soal)

    Tampilanya seperti pada gambar 1.22

    Gambar 1.22 Pemberian Identitas Run title

  • 7/25/2019 TUTORIAL ANALISIS BUTIR SOAL MENGGUNAKAN ITEMAN 4.pdf

    11/11

    Langkah 6

    Jika semua data sukses terinput, maka siap dilakukan analisis. Dengan cara Klik icon Run

    Hasil yang muncul pada folder, akan seperti pada gambar 1.23 berikut,

    Gambar 1.23 Hasil Output Analisis Iteman 4.3