ulangan umum

Embed Size (px)

DESCRIPTION

PKN

Citation preview

SMP KRISTEN CAHAYA BANGSAULANGAN AKHIR SEMESTER ITAHUN PELAJARAN 2014-2015LEMBAR SOALMata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan Kelas : IX (Sembilan)Hari/ Tanggal : 03 Desember 2014 Alokasi Waktu : 90 menit

Petunjuk Umum1. Tulislah nomor dan nama anda pada lembar jawaban1. Periksalah dan bacalah soal-soal dengan teliti sebelum menjawab1. Dahulukan menjawab soal-soal yang anda anggap mudah1. Kerjakanlah pada lembar jawaban yang di sediakan1. Sikap dan perilaku warga negara yang di jiwai kecintaannya kepada negara kesatuan RI berdasar Pancasila dan UUD 1945 demi kelangsungan hidup bangsa dan negara disebut..a. Bela negarab. Rela berkorbanc. Pertahanan negarad. Ketahanan nasional2. Peraturan yang mengatur tentang hak dan kewajiban membela negara terdapat di dalam UUD 1945 pasal...a. 27 ayat 1 c. 27 ayat 3b. 27 ayat 2 d. 30 ayat 13. Berikut ini yang merupakan bentuk perjuangan bangsa Indonesia untuk mempertahankan NKRI secara diplomasi adalah...a. Bandung lautan api. c. Perundingan Linggarjati.b. Pertempuran Surabaya. d. pertempuran Medan area.4. Usaha untuk memisahkan diri dari NKRI yang terjadi di Nanggroe Aceh Darussalam di lakukan oleh....a. GAM c. OPMb. RMS. d. DI/TII.5. Perundang undangan yang mengatur tentang pertahanan dan negara adalah...a. UU No 12 Tahun 2003 c. UU No 3 Tahun 2002b. UU No 20 Tahun 1982. d. UU No 22 Tahun 1999.6. Pasal 30 ayat 1 UUD 1945, pasal yang memuat tentang hak dan kewajiban warga negara dalam....a. Pendidikan. c. Hukum dan pemerintahan.b. Bela negara. d. Pertahanan dan keamanan negara.7. Penanggung jawab tertinggi dalam pengelolaan pertahanan negara adalah..a. Presiden c. Dewan perwakilan rakyatb. Menteri Pertahanan d. Panglima besar angkata darat.8. Yang tidak termasuk dalam unsur pembentukan negara adalah....a. Rakyat c. Wilayah.b. Politik. d. pemerintahan.9. Kemerdekaan yang di peroleh bangsa Indonesia merupakan....a. Perjuangan TNI.b. Perjuangan para pahlawan bangsa.c. Perjuangan para pemimpin bangsa.d. Perjuangan seluruh rakyat Indonesia dan rahmat tuhan.

10. Tentara Nasional Indonesia memiliki peranan dalam negara kesatuan republik Indonesia peran itu antara lain...a. Menegakkan hukum c. Memelihara keamanan negarab. Sebagai alat pertahanan negara d. aktif dalam menanggulangi kejahatan Internasional. 11. Pelaksanaan azas dekonsentrasi di lakukan pada provinsi dalam kedudukannya sebagai...a. Badan otoritab. Aspek demokrasic. Wilayah administrasid. provinsi12. Pernyataan tentang kebijakan publik di daerah berikut ini yang benar adalah...a. Pembuat kebijakan publik di daerah tidak perlu mendengarkan pendapat masyarakat.b. Kebijakan tentang suatu hal antar daerah yang satu dengan daerah yang lain selalu sama.c. Kebijakan daerah tentan suatu hal seharusnya seragam antara daerah yang satu dengan daerah yang lain.d. Kebijakan tentang suatu hal antara daerah yang satu dengan daerah yang lain bisa berbeda karena perbedaan keadaan.13. Suatu daerah dapat dihapus dan di gabung dengan daerah lain apabila daerah yang bersangkutan....a. Tidak mampu menyelenggarakan otonomi daerah.b. Merupakan daerah yang kaya dengan hasil tambang.c. Bukan merupakan daerah yang berada di perbatasan.d. Sudah dapat memenuhi kebutuhannnya daerahnya sendiri.14. Dalam menjalankan tugas dan wewenang sebagai kepala daerah,Bupati/ walikota bertanggung jawab kepada....a. DPRb. DPRD Provinsic. Gubernurd. DPRD kabupaten / kota15. Kita adalah bangsa yang mencintai hidup damai,supaya bangsa Indonesia dapat hidup teratur,tentram dan sejahtera dalam naungan negara kesatuan Republik Indonesia,maka bangsa Indonesia harus tetap...a. Waspada terhadap bangsa lainb. Selektif terhadap imigrasi asingc. Menjaga stabilitas nasional yang dinamisd. Menjamin kehidupan yang teratur dan terkendali di masyarakat saja.16. Sebagai warga negara kita harus mendukung penyelenggaraan otonomi yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan rakyat.otonomi daerah sebenarnya lebih di titik beratkan pada daerah...a. provinsi b. kelurahan c. kecamatan d. daerah kota 17. Berikut ini yang merupakan kewajiban dari kepala daerah adalah....a. Menuruti kehendak para ahli.b. Menuruti kehendak para DPRD.c. Meningkatkan taraf kesejahteraan rakyat.d. Meningkatkan taraf kesejateraan DPRD dan staf pemerintahan daerah.

18. Berikut ini tugas dan wewenang DPRD, kecuali...a. Memilih Gubernur,Bupati, dan Walikota.b. Menampung dan menindaklanjuti aspirasi dari masyarakat.c. Bersama dengan Gubernur,Bupati, atau Walikota menetapkan APBD.d. Meminta sumbangan dana kepada Gubernur,Bupati, dan Walikota.19. Dibawah ini yang bukan merupakan bentuk partisipasi masyarakat dalam pelaksanaan otonomi daerah adalah...a. Partisipasi dalam pelaksanaan.b. Partisipasi dalam menikmati hasilc. Partisipasi dalam memberi sumbangan.d. Partisipasi dalam proses pembuatan keputusan.20. Pelimpahan wewenang dari pemerintah pusat kepada gubernur sebagai wakil pemerintah pusat dan /atau perangkat pusat di daerah disebut asas...a. Sentralisasi. c. Desentralisasi.b. Dekonsentrasi. d. tugas pembantuan.21. Yang bertindak sebagai lembaga legislasi dan pengawasan dalam pelaksanaan peraturan desa,anggaran pendapatan dan belanja desa, dan keputusan kepala desa adalah...a. Badan penatua desab. Badan perwakilan desac. Lembaga pemantau desad. Lembaga keamanan masyarakat desa.22. Kewenangan daerah otonom untuk mengatur dan mengurus kepentingan masyarakat setempat menurut prakarsa aspirasi masyarakat tersebut di sebut....a. Otonomi daerah c. Daerah istimewab. Daerah otonom d. kepala daerah khusus.23. Berikut ini yang bukan termasuk dalam daerah otonom adalah...a. Daerah kota c. Daerah kabupatenb. Daerah provinsi. d. daerah kecamatan.24. Sistem pemerintahan di mana semua urusan negara di atur oleh pemerintah pusat disebut sistem...a. Koalisi. c. Desentralisasi.b. Sentralisasi. d. dekonsentrasi.25. Undang undang otonomi daerah yang terbaru adalah....a. UU No. 22 tahun 1999. c. UU No 25 tahun 1999.b. UU No. 26 tahun 2000. d. UU No 32 tahun 2004.26. Yang melandasi kemanunggalan TNI / Polri dan rakyat bangsa Indonesia adalah asas....a. Sosialis. c. Kekeluargaan.b. Komunisme. d. demokrasi terpimpin.27. Tujuan yang hendak di capai oleh sebuah negara adalah...a. Kehancuran rakyat.b. Perang antar saudara.c. Kebahagiaan elite negaranya.d. Kebahagiaan seluruh rakyatnya.28. Usaha pembelaan negara merupakan tanggung jawab...a. TNI c. TNI dan Polrib. Polri d. TNI,Polri bersama semua rakyat Indonesia.

29. Pada dasarnya,daerah memiliki kewenangan atas seluruh bidang pemerintahan,kecuali beberapa bidang yang menjadi kewenangan pemerintah pusat, antara lain...a. moneter c. kesehatanb. pariwisata d. perhubungan30. Pembinaan keamanan umum dan ketentraman masyarakat di tujukan kepada usaha untuk mengembangkan sistem keamanan dan ketertiban masyarakat bersifat....a. Sosialis. c. Swakarsa.b. Komunis. d. swapraja.

Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar !

1. Kepala daerah Provinsi....2. Kepala daerah Kabupaten...3. Kepala daerah Kotamadya...4. Penduduk adalah....5. Warga negara adalah....6. Pasal yang mengatur warga negara dalam UUD 1945....7. Yang termasuk pemerintah adalah....8. Kedaulatan keluar adalah...9. Kedaulatan kedalam adalah...10. Sistem keamanan lingkungan adalah....Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar !

1. Tuliskan 4 wewenang dan tugas kepala daerah yang diatur pada pasal 25 UU no 32 thn 2004.2. Tuliskanlah 3 alasan yang di lakukan perubahan cara memilih kepala daerah dan wakilnya.3. Tuliskanlah isi pasal 30: 1-5 UUD 1945 dan 5 tugas dan wewenang DPR4. Tuliskanlah 9 peristiwa pemberontakan yang mengancam kedaulatan negara !!.5. Tuliskan 4 alasan yang menyebabkan kepala daerah dan wakil diberhentikan dan 3 cara kemungkinan pemberhentian kepala daerah dan wakilnya !!