30
Penyusun : Aditya Pinastikaningrum 09-008 Pembimbing : Dr. Agus Yudawijaya, Sp.S.Msi. Med

Vertigo Ppt ADIT Br

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Vertigo Ppt ADIT Br

Penyusun :Aditya

Pinastikaningrum 09-008

Pembimbing : Dr. Agus Yudawijaya, Sp.S.Msi. Med

Page 2: Vertigo Ppt ADIT Br

SISTEM KESEIMBANGAN TUBUH

System keseimbangan tubuh dibagi menjadi 2 yaitu :

System Vestibular Pusat = batang otak, serebelum dan serebrum Perifer = Struktur telinga dalam (labirin) dan nervus

vestibularis Non Vestibular :

Visual = retina, otot bola mata Somatokinetik = kulit, sendi, otot

Page 3: Vertigo Ppt ADIT Br

Keseimbangan dipelihara oleh berbagai input sensoris

Page 4: Vertigo Ppt ADIT Br

FISIOLOGI Keseimbangan dan

orientasi tubuh

organ proprioseptif

input sensorik dari reseptor

vestibuler di labirin

organ pengelihatan

Koordinasi antara ketiganya dan beberapa pusat di otak akan mempertahankan fungsi keseimbangan tubuh

Rangsang yang diterima oleh reseptor ketiga sistem tersebut disalurkan melalui saraf perifernya ke sistem saraf pusat sebagai pusat integrasi.

Page 5: Vertigo Ppt ADIT Br

DEFINISI VERTIGO Vertigo bahasa Latin “vertere” memutar =

merujuk pada sensasi berputar sehingga mengganggu rasa keseimbangan.

Vertigo : halusinasi gerakan atau rasa gerak dari tubuh atau lingkungan sekitarnya dengan gejala lain yang timbul terutama dari jaringan otonomik yang disebabkan oleh gangguan alat keseimbangan tubuh.

Page 6: Vertigo Ppt ADIT Br

EPIDEMIOLOGI

Vertigo merupakan gejala yang sering didapatkan pada individu dengan prevalensi sebesar 7 %.

Pada sebuah studi mengemukakan vertigo lebih banyak ditemukan pada wanita dibanding pria (2:1), sekitar 88% pasien mengalami episode rekuren.

Page 7: Vertigo Ppt ADIT Br

Etiologi1. Keadaan lingkungan: mabuk darat , mabuk laut2. Obat-obatan: alkohol, gentamisin3. Kelainan telinga4. Infeksi 5. Peradangan Saraf vestibuler, herpes zoster6. Kelainan Neurologis7. Kelainan Sirkularis

Page 8: Vertigo Ppt ADIT Br

Etiologi

Perifer Sentral

Organ vestibuler Inti nervus VII

Inti nervus VIII korteks

Page 9: Vertigo Ppt ADIT Br

1. Labirin, Telinga dalam

3.Telinga luar dan tengah

2.Nervus VIIIPERIFER

•Benign Paroxysmal Positional Vertigo(BPPV)•pasca trauma•penyakit menierre•labirinitis (viral, bakteri)•toksik (misalnya oleh aminoglikosid, streptomisin, gentamisin)•oklusi peredaran darah di labirin•fistula labirin

•Otitis media•Tumor

•neuritis iskemik (pada DM)•infeksi, inflamasi (pada sifilis, herpes zoster)•neuritis vestibular•neuroma akustikus•tumor lain di sudut serebelopontin

Page 10: Vertigo Ppt ADIT Br

SENTRAL1.Supratentorial :

•Trauma•Epilepsi

2.Infratentorial :

•Insufisiensi vertebrobasiler 3. Obat

aminoglikosid, diuretik loop, NSAID, derivat kina atau antineoplasitik yang mengandung platina

Page 11: Vertigo Ppt ADIT Br

KLASIFIKASI

Page 12: Vertigo Ppt ADIT Br

Klinis vertigo

Page 13: Vertigo Ppt ADIT Br

Perbedaan nistagmus sentral dan perifer

No. Nystagmus Vertigo Sentral Vertigo Perifer1. Arah Berubah-ubah Horizontal / horizontal

rotatoar 2 Sifat Unilateral / bilateral Bilateral

3 Test Posisional Latensi Durasi Intensitas Sifat

Singkat Lama Sedang Susah ditimbulkan

Lebih lama Singkat Larut/sedangMudah ditimbulkan

4 Test dengan rangsang (kursi putar, irigasi telinga)

Dominasi arah jarang ditemukan

Sering ditemukan

5 Fiksasi mata Tidak terpengaruh Terhambat

Page 14: Vertigo Ppt ADIT Br

PATOFISIOLOGITeori rangsang berlebihan (overstimulation) rangsang yang berlebihan menyebabkan hiperemi kanalis

semisirkularis sehingga fungsinya terganggu; akibatnya akan timbul vertigo, nistagmus, mual dan muntah.

Teori konflik sensorik terjadi ketidakcocokan masukan sensorik yang berasal dari

berbagai reseptor sensorik perifer yaitu antara mata/visus, vestibulum dan proprioseptik, atau ketidakseimbangan/asimetri masukan sensorik dari sisi kiri dan kanan yang menimbulkan kebingungan sensorik di sentral sehingga timbul respons yang dapat berupa nistagmus (usaha koreksi bola mata), ataksia atau sulit berjalan (gangguan vestibuler, serebelum) atau rasa melayang, berputar (yang berasal dari sensasi kortikal).

Page 15: Vertigo Ppt ADIT Br

Teori neural mismatch otak mempunyai memori/ingatan tentang pola gerakan tertentu;

sehingga jika pada suatu saat dirasakan gerakan yang aneh/tidak sesuai dengan pola gerakan yang telah tersimpan, timbul reaksi dari susunan saraf otonom.Jika pola gerakan yang baru tersebut dilakukan berulang-ulang akan terjadi mekanisme adaptasi sehingga berangsur-angsur tidak lagi timbul gejala.

Teori otonomik perubahan reaksi susunan saraf otonom sebagai usaha adaptasi

gerakan/perubahan posisi, gejala klinis timbul jika sistim simpatis terlalu dominan, sebaliknya hilang jika sistim parasimpatis mulai berperan.

Teori neurohumoral teori histamin (Takeda), teori dopamin (Kohl) dan teori serotonin

(Lucat) yang masing-masing menekankan peranan neurotransmiter tertentu dalam mempengaruhi sistim saraf otonom yang menyebabkan timbulnya gejala vertigo.

Page 16: Vertigo Ppt ADIT Br

Penyebab perifer Vertigo

Benign Paroxysmal Positional Vertigo disebabkan oleh pergerakan otolit dalan kanalis semisirkularis pada telinga dalam.

Ditandai dengan vertigo yang intermiten. Gangguan pendengaran berupa tinnitus (nada rendah), tuli sensoris pada fluktuasi frekuensi yang rendah, dan sensasi penuh pada telinga

Meniere’s disease

Vestibular Neuritis Berhubungan dengan infeksi virus pada nervus vestibularis. Ditandai dgn vertigo, mual, nistagmus, ataksia.

Page 17: Vertigo Ppt ADIT Br

Penyebab Sentral Vertigo

Migraine

Tumor Intrakranial

Vertebrobasilar insufficiency

Page 18: Vertigo Ppt ADIT Br

PEMERIKSAAN

Page 19: Vertigo Ppt ADIT Br

PEMERIKSAANPemeriksaan NeurologikPemeriksaan nervus cranialis untuk mencari

tanda paralisis nervus, tuli sensorineural, nistagmus.

Nistagmus vertical 80% sensitive untuk lesi nucleus vestibular atau vermis cerebellar.

Nistagmus horizontal yang spontan dengan atau tanpa nistagmus rotator konsisten dengan acute vestibular neuronitis.

Page 20: Vertigo Ppt ADIT Br

PEMERIKSAAN Gait testRomberg’s sign

Tes Kalori

Page 21: Vertigo Ppt ADIT Br

PEMERIKSAAN Tes Vertigo(Dix hallpike Manuever)

Page 22: Vertigo Ppt ADIT Br

PEMERIKSAAN

Pemeriksaan darah Pemeriksaan radiologis (CT scan, MRI) Electronysagmography (ENG)

Page 23: Vertigo Ppt ADIT Br

TerapiMedikamentosaAntihistamin(dimenhidrinat, difenhidramin, meksilin,

siklisin)

BetahistinSenyawa Betahistin (suatu analog histamin) yang dapat meningkatkan sirkulasi di telinga dalam, dapat diberikan untuk mengatasi gejala vertigo. Efek samping Betahistin ialah gangguan di lambung, rasa enek, dan sesekali “rash” di kulit.

Page 24: Vertigo Ppt ADIT Br

TERAPIDimenhidrinat (Dramamine)

Lama kerja obat ini ialah 4 – 6 jam. Dapat diberi per oral atau parenteral (suntikan intramuscular dan intravena). Dapat diberikan dengan dosis 25 mg – 50 mg (1 tablet), 4 kali sehari. Efek samping ialah mengantuk.

DifhenhidraminHcl (Benadryl)Lama aktivitas obat ini ialah 4 – 6 jam, diberikan dengan dosis 25 mg (1 kapsul) – 50 mg, 4 kali sehari per oral. Obat ini dapat juga diberikan parenteral. Efek samping mengantuk.

Page 25: Vertigo Ppt ADIT Br

ANTAGONIS KALSIUM Cinnarizine (Stugerone)

Mempunyai khasiat menekan fungsi vestibular. Dapat mengurangi respons terhadap akselerasi angular dan linier. Dosis biasanya ialah 15 – 30 mg, 3 kali sehari atau 1 x 75 mg sehari. Efek samping ialah rasa mengantuk (sedasi), rasa cape, diare atau konstipasi, mulut rasa kering dan “rash” di kulit.

Page 26: Vertigo Ppt ADIT Br

FENOTIAZINEPromethazine (Phenergan)

Golongan Fenotiazine yang paling efektif mengobati vertigo. Lama aktivitas obat ini ialah 4 – 6 jam. Diberikan dengan dosis 12,5 mg – 25 mg (1 draze), 4 kali. Efek samping yang sering dijumpai ialah sedasi (mengantuk), sedangkan efek samping ekstrapiramidal lebih sedikit disbanding obat Fenotiazine lainnya.

Khlorpromazine (Largactil)Serangan vertigo yang berat dan akut. Dosis yang lazim ialah 25 mg (1 tablet) – 50 mg, 3 – 4 kali sehari. Efek samping ialah sedasi (mengantuk).

Page 27: Vertigo Ppt ADIT Br

TERAPI FISIK Melatih gerakan kepala yang mencetuskan

vertigo atau disekuilibrium untuk meningkatkan kemampuan mengatasinya secara lambat laun.

Melatih gerakan bola mata, latihan fiksasi pandangan mata.

Melatih meningkatkan kemampuan keseimbangan

Page 28: Vertigo Ppt ADIT Br

Terapi Fisik Brand-Darrof

Page 29: Vertigo Ppt ADIT Br

Prognosis tergantung penyebab vertigo dan bagaimana respon terhadap terapi

Vertigo yang hebat dapat saling menyusahkan, terutama pada lansia

Gangguan vestibuler perifer dapat menyebabkan hilangnya pendengaran secara progresif

PROGNOSIS

Page 30: Vertigo Ppt ADIT Br

Terima Kasih…