3
DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN BARAT Visi (sesuai dengan Keputusan Gubernur Kalimantan Barat Nomor 375/BAPPEDA/2013) “Terwujudnya Industri Yang Maju Dan Perdagangan Yang Tangguh Guna Mendukung Pertumbuhan dan Pemerataan Ekonomi Kalimantan Barat” Misi 1. Menumbuh kembangkan sektor industri untuk dapat memberikan konstribusi nyata dalam pembangunan sektor perindustrian daerah Kalimantan Barat 2. Mengembangkan perdagangan dalam dan luar negeri sehingga dapat memberikan kontribusi nyata dalam pembangunan sektor perdagangan daerah Kalimantan Barat. Moto Industri Maju dan Perdagangan Tangguh untuk Pertumbuhan, Pemerataan dan Kesejahteraan Kalbar TUJUAN STRATEGIS SASARAN STRATEGIS 1 Revitalisasi dan penguatan struktur industri Kalbar 1 Tumbuh dan berkembangnya sektor industri Kalimantan Barat 2 Tumbuh dan berkembangnya IKM Kalimantan Barat 2 Meningkatkan stabilitasi dan penguatan pasar lokal yang terintegrasi dengan pasar dalam negeri 3 meningkatnya efisiensi perdagangan dalam negeri yang didukung dengan pengamanan perdagangan daerah

Visi misi disperindag kalbar

  • Upload
    remon

  • View
    229

  • Download
    11

Embed Size (px)

DESCRIPTION

 

Citation preview

Page 1: Visi misi disperindag kalbar

DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN BARAT

Visi (sesuai dengan Keputusan Gubernur Kalimantan Barat Nomor 375/BAPPEDA/2013)

“Terwujudnya Industri Yang Maju Dan Perdagangan Yang Tangguh Guna Mendukung Pertumbuhan dan Pemerataan Ekonomi Kalimantan Barat”

Misi 1. Menumbuh kembangkan sektor industri untuk dapat memberikan konstribusi

nyata dalam pembangunan sektor perindustrian daerah Kalimantan Barat

2. Mengembangkan perdagangan dalam dan luar negeri sehingga dapat memberikan kontribusi nyata dalam pembangunan sektor perdagangan daerah Kalimantan Barat.

MotoIndustri Maju dan Perdagangan Tangguh untuk Pertumbuhan, Pemerataan

dan Kesejahteraan Kalbar

TUJUAN STRATEGIS SASARAN STRATEGIS1 Revitalisasi dan penguatan struktur

industri Kalbar1 Tumbuh dan berkembangnya sektor industri

Kalimantan Barat2 Tumbuh dan berkembangnya IKM Kalimantan Barat

2 Meningkatkan stabilitasi dan penguatan pasar lokal yang terintegrasi dengan pasar dalam negeri

3 meningkatnya efisiensi perdagangan dalam negeri yang didukung dengan pengamanan perdagangan daerah

3 Meningkatkan perdagangan luar negeri daerah yang berkualitas

4 meningkatnya ekspor daerah dan terkendalinya impor

4 Meningkatkan pelayanan kepada masyarakat dan dunia usaha yang baik dan profesional

5 Meningkatan kualitas kinerja pelayanan eksternal dan internal organisasi

Page 2: Visi misi disperindag kalbar

Sumber : RENSTRA Disperindag Prov. Kalbar 2013 – 2018 (SK Kadis Perindag No. 108 Tahun 2013)

TUPOKSI DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN PROV. KALBARsesuai Peraturan Gubernur Kalimantan Barat Nomor 49 Tahun 2008

TUGAS :Dinas Perindustrian dan Perdagangan mempunyai tugas melaksanakan urusan pemerintah provinsi di bidang perindustrian dan perdagangan, melaksanakan tugas dekonsentrasi dan tugas lainnya yang diserahkan oleh Gubernur sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

FUNGSI :a. Perumusan kebijakan teknis di bidang Industri Kimia, Agro dan Hasil Hutan (IKAHH); Industri

Logam, Mesin, Elektronika dan Aneka (ILMEA); Perdagangan Dalam Negeri (DAGRI) dan Kemetrologian; serta Perdagangan Luar Negeri (DAGLU);

b. Penyelenggaraan urusan pemerintahan dan pelayanan umum dibidang IKAHH, ILMEA, DAGRI dan Kemetrologian; serta DAGLU sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku;

c. Pelaksanaan tugas IKAHH, ILMEA, DAGRI dan Kemetrologian; serta DAGLU sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku;

d. Penyelenggaraan monitoring, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan tugas di IKAHH, ILMEA, DAGRI dan Kemetrologian; serta DAGLU ;

e. Pembinaan dan pengawasan penyelenggaraan tugas dan fungsi IKAHH, ILMEA, DAGRI dan Kemetrologian; serta DAGLU ;

f. Pengelolaan administrasi kepegawaian, keuangan dan asset, serta urusan umum di lingkungan Dinas Perindustrian dan Perdagangan;

g. Pelaksanaan tugas dekonsentrasi, tugas pembantuan dan tugas lainnya di bidang perindustrian dan perdagangan yang diserahkan oleh Gubernur;

STRUKTUR ORGANISASI DINAS PERINDAG PROV. KALBAR (sesuai Peraturan Gubernur Kalimantan Barat Nomor 49 Tahun 2008)

Page 3: Visi misi disperindag kalbar