22
Ada-ada Saja Serampang KAMIS, Pahing, 25 Oktober 2012/9 Zulhijjah 1433 H No: 24023 Tahun Ke-66 Terbit 20 Halaman (A1-8, B1-12) Harga Eceran: Rp2.500,- W A S P A D A Demi Kebenaran Dan Keadilan Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) Berbekallah, dan sebaik-baik bekal adalah taqwa dan bertaqwalah kepada-Ku hai orang-orang yang berakal. (QS. al-Baqarah:197) DALAM menunaikan ibadah haji, Allah melarang melakukan kemaksiatan seperti rafats, fusuk dan jidal, sebaliknya Allah menganjurkan para jamaah haji untuk beramal shaleh baik berupa ibadah (hamblumminallah) maupun berbuat baik sesama manusia (hablumminannas). Allah SWT mengetahui dan menyaksikan kebaikan yang dilakukan hamba-Nya sebagaimana firman-Nya:..Dan apa yang kamu kerjakan berupa kebaikan, niscaya Allah mengetahui-Nya (QS.2:197). Al Bayan Lanjut ke hal A2 kol. 6 Bekal Taqwa Oleh Tgk H Ameer Hamzah - Rela ya dibola-bola partai? - He...he...he... Lanjut ke hal A2 kol. 3 Soekirman Level III Di PAN MEDAN (Waspada): Partai Amanat Nasional (PAN) ternyata banyak dilirik pendukung para kandidat. Hari ini tampil lagi seorang pendatang baru Ir. H. Soekirman. Pendukungnya melakukan aksi kirim kupon dalam jumlah Lanjut ke hal A2 kol. 1 Pengumuman Tidak Terbit Berhubung tibanya Hari Raya Idul Adha yang jatuh Jumat, 26 Oktober 2012 (10 Zulhijjah 1433 H), maka Harian WASPADA tidak terbit pada Hari Besar Umat Islam tersebut (besok). Harian WASPADA akan terbit kembali seperti biasa pada Sabtu 27 Oktober 2012. Demikian diumumkan kepada seluruh pembaca, relasi, dan pemasang iklan. Harap maklum. Selamat Hari Raya Qurban.(Red.) Lanjut ke hal A2 kol. 1 Menyamar Jadi Jok Mobil ADA-ada saja cara imi- gran ilegal untuk menyusup ke negara lain. Seperti yang dila- kukan seorang pria asal Guinea ini. Untuk masuk ke negara Spanyol, pemuda 20 tahun ini menyamar menjadi jok mobil. Diberitakan Telegraph.co, Rabu (24/10), siasat itu terbong- kar ketika polisi menggeledah MAKKAH (Waspada): Labbaik Allahumma labbaik, Labbaikala syarikalaka labbaik, Innal hamdaWanni’mata, Laka wal mulk La syarikalak (hambaMu telah datang menyambut panggilanMu ya Allah, hambaMu datang menyambut panggilanMu. Sesungguhnya segala puji- pujian, nikmat dan kerajaan adalah kepunyaanMu dan tidak ada sekutu bagiMu) bergema dari jutaan jamaah calon haji dari berbagai negara termasuk Indonesia,yang memulai napak tilas mengikuti jejak Nabi Muhammad SAW menuju Kota Mina dalam tahap awal ibadah haji. Lebih tiga juta jamaah yang mengenakan pakaian ihram datang dari berbagai belahan dunia untuk satu ibadah wajib dan merupakan pertemuan paling besar umat Islam di dunia. Mereka akan ditambah dengan satu juta jamaah dari Arab Saudi dan lebih dari satu juta jamaah Arab non-Saudi. Lanjut ke hal A2 kol. 6 BEIJING (Antara): Badan Narkotika Nasional (BNN) mengemukakan terdapat pulu- han Warga Negara Indonesia yang ditahan di China, terkait kasus narkotika dan obat-oba- tan terlarang. Direktur Pemberantasan BNN Inspektur Jenderal Benny Mamoto di Beijing, Rabu (24/10) mengatakan sebagian besar WNI yang ditahan di Chi- 41 WNI Ditahan Di China Terbanyak Wanita Dijadikan Kurir Narkoba na karena narkoba adalah wanita. “Sebagian besar adalah wanita, yang banyak dijadikan kurir oleh sindikat narkoba di China,” ungkapnya. Benny mengemukakan modus yang digunakan untuk menarik para wanita-wanita itu adalah iming-iming akan dinikahi dan diberi penghidu- pan yang layak. “Yang lebih mengenaskan lagi, mereka biasanya dihamili terlebih dulu. Karena wanita hamil, yang tersangkut kasus narkoba tidak dihukum di Chi- na, tetapi langsung dideportasi ke Indonesia,” ungkapnya. Berdasar data yang diterima, saat ini tercatat 41 WNI yang tersangkut kasus narkoba di Lanjut ke hal A2 kol. 5 JAKARTA (Waspada): Partai politik (parpol) menengah ke bawah, ternyata tidak tinggal diam menanti keputusan parpol besar terkait pasangan calon gubernur dan calon wakil gubernur Sumatera Utara yang akan bertarung pada Pilkada Gubsu 2013. Jika parpol besar seperti Partai Demokrat, PDI Perjua- ngan dan Partai Golkar masih mengutak-atik siapa pasangan cagubsu- cawagubsu yang akan dimajukan, partai menengah seperti Partai Gerakan Indo- nesia Raya (Gerindra) yang memiliki 3 kursi di DPRD Su- mut ternyata sudah membe- rikan tiket penuh kepada Gus Irawan untuk maju sebagai cagubsu. “Gerindra sudah me- ngusung Gus Irawan sebagai cagubsu, “ ujar sumber Waspa- da di DPP Gerindra, Jakarta, Rabu (24/10). Sedangkan pasangan, me- nurut sumber diserahkan sepe- nuhnya kepada Gus Irawan. Da- lam kaitan ini, Gerindra menya- rankan Gus Irawan mengga- lang kekuatan parpol menengah ke bawah untuk maju sebagai cagubsu. Artinya, Gus Irawan jangan terlalu berharap kepada parpol besar yang belum pasti memberikan dukungan . Sementara, informasi di- himpun Waspada di Jakarta, Gerindra Usung Gus Irawan, PDIP Beralih Ke Calon Lain PDI Perjuangan mengalihkan cagubsunya ke calon lain, setelah diketahui Gus Irawan didukung Gerindra, padahal melalui survei nama Gus Ira- wan berada di posisi atas. Ini artinya, koalisi PDI Per- juangan dan Gerindra tidak ba- kal terjadi di pilgubsu sebagai- mana di pilkada DKI Jakarta yang mengusung pasangan Jokowi-Ahok. Sedangkan, Plh Sekretaris Partai Demokrasi Pembaruan (PDP) Didi Supriyanto mengakui partainya sudah melirik sosok Gus Irawan sebagai cagubsu. “Memang ada dua nama yang Lanjut ke hal A2 kol. 3 20 Angkutan Plat Hitam Terjaring MEDAN (Waspada): 20 Dari ratusan armada plat hitam yang mencari sewa di sepanjang ruas Jl.Sisingamangaraja Medan, terjaring operasi yang digelar Sat Lantas Polresta Medan, Selasa (23/10) malam. Armada- armada tersebut terjaring saat dalam perjalanan membawa penumpang. Razia dipimpin Waka Sat Lantas Polresta Medan AKP AA Rangkuti dan Panit Laka Iptu Ardy dimulai pukul 19:00 hingga Rabu (24/10) dinihari pukul 01:00. Menurut informasi, dalam operasi itu, anggota Sat Lantas yang membawa mobil ang- kutan Himpak yang terjaring dan akan dibawa ke Sat Lan- tas, dicegat seorang pria ber- pakaian kaos loreng dan celana loreng diduga aparat yang mengaku sebagai pemilik mobil. Namun, Iptu Ardy me- nyatakan, agar berurusan di Sat Lantas. Kasat Lantas Polresta Me- dan Kompol Risya Mustario kepada wartawan mengatakan, 20 armada plat hitam ini terja- ring razia satu malam mulai pu- kul 19:00 sampai Rabu (24/10) pukul 01:00. Lanjut ke hal A2 kol. 3 Satu Lagi Tahanan Kabur Ditangkap MEDAN (Waspada): Seorang lagi tahanan Polsek Medan Area yang kabur Sabtu (20/10) malam, berhasil ditangkap saat berada di dalam kamar Hotel Labana Inn di kawasan Medan Baru, Rabu (24/10) siang. BSS,28, warga Jl. Sutrisno, Kel. Kotamatsum I, Kec Medan Kota yang diduga otak pelaku pembobol sel tahanan ditangkap saat bersama teman wanitanya Wy ,19, warga Pasar V, Desa Marendal, Kec Patumbak. Dari tersangka, polisi menyita satu sangkur. Informasi Waspada peroleh di kepolisian, awalnya pengejaran terhadap BSS dilakukan Reskrim Polsek Medan Area ke rumah teman wanitanya, namun di tempat yang dicurigai itu, polisi tidak menemukannya. Setelah mendapat informasi , tersangka BSS sering menginap di hotel, akhirnya polisi meluncur ke Hotel Labana Inn di kawasan Medan Baru. Di bagian resepsionis hotel kelas melati itu, polisi mencurigai nama Beni di dalam daftar buku tamu yang menginap. Selanjutnya, petugas Polsek Medan Area dibantu karyawan hotel membuka kamar hotel tempat tersangka BSS dicurigai menginap. Lanjut ke hal A2 kol. 1 JAKARTA (Waspada): Men- teri Pendidikan dan Kebu- dayaan Prof. Dr. Ir. H. Moham- mad Nuh,DEA melantik tujuh pejabat eselon II di lingkungan Kemdikbud. Masing-masing Drs. Yanto Sugianto sebagai Inspektur II Inspektorat Jenderal, Drs. Suyadi, M.Si sebagai Inspektur Investigasi Inspektorat Jenderal, Prof. Ibnu Hamad sebagai Ke- Mendikbud Lantik Koordinator Kopertis Wilayah I Sumut-Aceh Tingkatkan Efisiensi Dan Efektivitas pala Pusat Informasi dan Hu- bungan Masyarakat, Dra. Intan Mardiana N., M.Hum sebagai Kepala Museum Nasional. Prof. H. Dian Armanto, M.Pd, MA, MSc, Ph.D sebagai Koordinator Kopertis Wilayah I Sumut-Aceh periode 2012- 2016, Dr. Ir. Moh. Sofian Asmir- za S., M.Sc sebagai Kepala Pu- sat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Bidang Bangunan dan Listrik, serta Dra. Sri Tutie Rahayu, M.Si sebagai Direktur Politeknik Maritim Negeri Indonesia. Dalam pelantikan yang dilakukan di gedung A Kem- dikbud, Senin (22/10), Men- dikbud menekankan kepada para pejabat di lingkungan Lanjut ke hal A2 kol. 5 Labbaik Allahumma Labbaik Bergema Waspada/Rudi Arman KASAT Lantas Polresta Medan Kompol Risya Mustario menunjukkan mobil angkutan umum plat hitam yang terjaring razia penertiban di Jl. SM Raja Medan, Selasa (23/10) malam. Plt. Gubsu Dan Pangdam I/BB Kunjungi Calhaj Sumut Di Makkah MAKKAH (Waspada): Plt Gubsu H Gatot Pujo Nugroho dan Pangdam 1/ BB Mayjen TNI Lodewijk F Paulus me- ngunjungi calhaj asal Sumut di Makkah, Rabu (24/10). Kedua pejabat tinggi Sumut tersebut menyempatkan diri shalat zuhur bersama calhaj asal Me- dan di Mahtab Bahutmah. Gatot sempat berdialog de- ngan sejumlah calhaj dan menanyakan kesehatan para calhaj tersebut. Kepada calhaj Gatot berpesan agar selalu menjaga kesehatan. Dia juga minta agar calhaj mengambil pelajaran dari seluruh rang- kaian ibadah haji dengan me- neladani Nabi Ibrahim AS sebagai pribadi, keluarga dan bermasyarakat. Diharapkan setelah pulang ke tanah air menghidupkan suasana haji seperti ikhlas, sa- bar semangat berkorban (mendahulukan kepentingan umum dari kepentingan diri sendiri). Gatot juga mengimbau calhaj menjalankan rukun dan wajib haji dengan khusuk agar menjadi haji yang mabrur. Setelah shalat zuhur dan makan siang, Plt Gubsu dan Pangdam ikut bersama rom- bongan calhaj menuju Arafah untuk melaksanakan wukuf. Lanjut ke hal A2 kol. 3 MEDAN (Waspada): Daya pikat Ariel, vokalis NOAH, memang masih menjadi magnet tersendiri buat penggemar musik di Indonesia. Tak kecuali di Kota Medan, ribuan peng- gemarnya pun memadati Pardede Hall dalam rang- kaian tur promo “Born To Make History”, Rabu (24/10) malam. Penataan panggung maupun permainan mul- timedia dilengkapi layar light-emitting diode (LED) menjadi tambahan daya pikat konser NOAH yang diawali dengan lagu ‘Co- balah Mengerti’. Teriakan histeris remaja penggemar berat band NOAH seakan menjadi per- tanda kharisma Ariel tak menyurutkan mereka mencintai idolanya yang memang dikenal mampu NOAH Memang ‘Seperti Seharusnya’ Waspada/Surya Efendi VOKALIS NOAH, Ariel, menghapus kerinduan penggemarnya saat tampil pada konser “Born To Make History” di Pardede Hall Medan, Rabu (24/10) malam.

Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Waspada daily

Citation preview

Page 1: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

Ada-ada Saja

Serampang

KAMIS, Pahing, 25 Oktober 2012/9 Zulhijjah 1433 H No: 24023 Tahun Ke-66 Terbit 20 Halaman (A1-8, B1-12) Harga Eceran: Rp2.500,-

WASPADADemi Kebenaran Dan Keadilan

Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999)

Berbekallah, dan sebaik-baik bekal adalah taqwadan bertaqwalah kepada-Ku hai orang-orang yang berakal.

(QS. al-Baqarah:197)

DALAM menunaikan ibadah haji, Allah melarangmelakukan kemaksiatan seperti rafats, fusuk dan jidal,sebaliknya Allah menganjurkan para jamaah haji untukberamal shaleh baik berupa ibadah (hamblumminallah)maupun berbuat baik sesama manusia (hablumminannas).Allah SWT mengetahui dan menyaksikan kebaikan yangdilakukan hamba-Nya sebagaimana firman-Nya:..Dan apayang kamu kerjakan berupa kebaikan, niscaya Allahmengetahui-Nya (QS.2:197).

Al Bayan

Lanjut ke hal A2 kol. 6

Bekal TaqwaOleh Tgk H Ameer Hamzah

- Rela yadibola-bolapartai?

- He...he...he...Lanjut ke hal A2 kol. 3

Soekirman Level III Di PANMEDAN (Waspada): Partai Amanat Nasional (PAN)

ternyata banyak dilirik pendukung para kandidat. Hari initampil lagi seorang pendatang baru Ir. H. Soekirman.Pendukungnya melakukan aksi kirim kupon dalam jumlah

Lanjut ke hal A2 kol. 1

PengumumanTidak Terbit

Berhubung tibanya HariRaya Idul Adha yang jatuhJumat, 26 Oktober 2012(10 Zulhijjah 1433 H), makaHarian WASPADA tidakterbit pada Hari Besar UmatIslam tersebut (besok).

Harian WASPADA akanterbit kembali seperti biasapada Sabtu 27 Oktober 2012.

Demikian diumumkankepada seluruh pembaca,relasi, dan pemasang iklan.Harap maklum.

Selamat Hari RayaQurban.(Red.)

Lanjut ke hal A2 kol. 1

MenyamarJadi Jok Mobil

ADA-ada saja cara imi-gran ilegal untuk menyusup kenegara lain. Seperti yang dila-kukan seorang pria asal Guineaini. Untuk masuk ke negaraSpanyol, pemuda 20 tahun inimenyamar menjadi jok mobil.

Diberitakan Telegraph.co,Rabu (24/10), siasat itu terbong-kar ketika polisi menggeledah

MAKKAH (Waspada): Labbaik Allahumma labbaik,Labbaikala syarikalaka labbaik, Innal hamda Wanni’mata,Laka wal mulk La syarikalak (hambaMu telah datangmenyambut panggilanMu ya Allah, hambaMu datangmenyambut panggilanMu. Sesungguhnya segala puji-pujian, nikmat dan kerajaan adalah kepunyaanMu dantidak ada sekutu bagiMu) bergema dari jutaan jamaahcalon haji dari berbagai negara termasuk Indonesia,yangmemulai napak tilas mengikuti jejak Nabi MuhammadSAW menuju Kota Mina dalam tahap awal ibadah haji.

Lebih tiga juta jamaah yang mengenakan pakaian ihramdatang dari berbagai belahan dunia untuk satu ibadah wajib danmerupakan pertemuan paling besar umat Islam di dunia. Merekaakan ditambah dengan satu juta jamaah dari Arab Saudi danlebih dari satu juta jamaah Arab non-Saudi.

Lanjut ke hal A2 kol. 6

BEIJING (Antara): BadanNarkotika Nasional (BNN)mengemukakan terdapat pulu-han Warga Negara Indonesiayang ditahan di China, terkaitkasus narkotika dan obat-oba-tan terlarang.

Direktur PemberantasanBNN Inspektur Jenderal BennyMamoto di Beijing, Rabu(24/10) mengatakan sebagianbesar WNI yang ditahan di Chi-

41 WNI Ditahan Di ChinaTerbanyak Wanita Dijadikan Kurir Narkoba

na karena narkoba adalahwanita.

“Sebagian besar adalahwanita, yang banyak dijadikankurir oleh sindikat narkoba diChina,” ungkapnya.

Benny mengemukakanmodus yang digunakan untukmenarik para wanita-wanitaitu adalah iming-iming akandinikahi dan diberi penghidu-pan yang layak.

“Yang lebih mengenaskanlagi, mereka biasanya dihamiliterlebih dulu. Karena wanitahamil, yang tersangkut kasusnarkoba tidak dihukum di Chi-na, tetapi langsung dideportasike Indonesia,” ungkapnya.

Berdasar data yang diterima,saat ini tercatat 41 WNI yangtersangkut kasus narkoba di

Lanjut ke hal A2 kol. 5

JAKARTA (Waspada): Partaipolitik (parpol) menengah kebawah, ternyata tidak tinggaldiam menanti keputusanparpol besar terkait pasangancalon gubernur dan calon wakilgubernur Sumatera Utara yangakan bertarung pada PilkadaGubsu 2013.

Jika parpol besar sepertiPartai Demokrat, PDI Perjua-ngan dan Partai Golkar masihmengutak-atik siapa pasangancagubsu- cawagubsu yang akandimajukan, partai menengahseperti Partai Gerakan Indo-nesia Raya (Gerindra) yangmemiliki 3 kursi di DPRD Su-mut ternyata sudah membe-rikan tiket penuh kepada GusIrawan untuk maju sebagaicagubsu. “Gerindra sudah me-ngusung Gus Irawan sebagaicagubsu, “ ujar sumber Waspa-da di DPP Gerindra, Jakarta,Rabu (24/10).

Sedangkan pasangan, me-nurut sumber diserahkan sepe-nuhnya kepada Gus Irawan. Da-lam kaitan ini, Gerindra menya-rankan Gus Irawan mengga-lang kekuatan parpol menengahke bawah untuk maju sebagaicagubsu. Artinya, Gus Irawanjangan terlalu berharap kepadaparpol besar yang belum pastimemberikan dukungan .

Sementara, informasi di-himpun Waspada di Jakarta,

Gerindra Usung Gus Irawan,PDIP Beralih Ke Calon Lain

PDI Perjuangan mengalihkancagubsunya ke calon lain,setelah diketahui Gus Irawandidukung Gerindra, padahalmelalui survei nama Gus Ira-wan berada di posisi atas.

Ini artinya, koalisi PDI Per-juangan dan Gerindra tidak ba-kal terjadi di pilgubsu sebagai-mana di pilkada DKI Jakartayang mengusung pasanganJokowi-Ahok.

Sedangkan, Plh SekretarisPartai Demokrasi Pembaruan(PDP) Didi Supriyanto mengakuipartainya sudah melirik sosokGus Irawan sebagai cagubsu.“Memang ada dua nama yang

Lanjut ke hal A2 kol. 3

20 AngkutanPlat HitamTerjaring

MEDAN (Waspada): 20 Dari

ratusan armada plat hitam yangmencari sewa di sepanjang ruasJl.Sisingamangaraja Medan,terjaring operasi yang digelarSat Lantas Polresta Medan,Selasa (23/10) malam. Armada-armada tersebut terjaring saatdalam perjalanan membawapenumpang.

Razia dipimpin Waka SatLantas Polresta Medan AKP AARangkuti dan Panit Laka IptuArdy dimulai pukul 19:00 hinggaRabu (24/10) dinihari pukul01:00.

Menurut informasi, dalamoperasi itu, anggota Sat Lantasyang membawa mobil ang-kutan Himpak yang terjaringdan akan dibawa ke Sat Lan-tas, dicegat seorang pria ber-pakaian kaos loreng dan celanaloreng diduga aparat yangmengaku sebagai pemilikmobil. Namun, Iptu Ardy me-nyatakan, agar berurusan di SatLantas.

Kasat Lantas Polresta Me-dan Kompol Risya Mustariokepada wartawan mengatakan,20 armada plat hitam ini terja-ring razia satu malam mulai pu-kul 19:00 sampai Rabu (24/10)pukul 01:00.

Lanjut ke hal A2 kol. 3

Satu Lagi TahananKabur Ditangkap

MEDAN (Waspada): Seorang lagi tahanan Polsek Medan Areayang kabur Sabtu (20/10) malam, berhasil ditangkap saat beradadi dalam kamar Hotel Labana Inn di kawasan Medan Baru, Rabu(24/10) siang. BSS,28, warga Jl. Sutrisno, Kel. Kotamatsum I, KecMedan Kota yang diduga otak pelaku pembobol sel tahananditangkap saat bersama teman wanitanya Wy ,19, warga PasarV, Desa Marendal, Kec Patumbak. Dari tersangka, polisi menyitasatu sangkur.

Informasi Waspada peroleh di kepolisian, awalnya pengejaranterhadap BSS dilakukan Reskrim Polsek Medan Area ke rumahteman wanitanya, namun di tempat yang dicurigai itu, polisitidak menemukannya.

Setelah mendapat informasi , tersangka BSS sering menginapdi hotel, akhirnya polisi meluncur ke Hotel Labana Inn di kawasanMedan Baru. Di bagian resepsionis hotel kelas melati itu, polisimencurigai nama Beni di dalam daftar buku tamu yang menginap.Selanjutnya, petugas Polsek Medan Area dibantu karyawan hotelmembuka kamar hotel tempat tersangka BSS dicurigai menginap.

Lanjut ke hal A2 kol. 1

JAKARTA (Waspada): Men-teri Pendidikan dan Kebu-dayaan Prof. Dr. Ir. H. Moham-mad Nuh,DEA melantik tujuhpejabat eselon II di lingkunganKemdikbud.

Masing-masing Drs. YantoSugianto sebagai Inspektur IIInspektorat Jenderal, Drs.Suyadi, M.Si sebagai InspekturInvestigasi Inspektorat Jenderal,Prof. Ibnu Hamad sebagai Ke-

Mendikbud Lantik Koordinator Kopertis Wilayah I Sumut-Aceh

Tingkatkan Efisiensi Dan Efektivitaspala Pusat Informasi dan Hu-bungan Masyarakat, Dra. IntanMardiana N., M.Hum sebagaiKepala Museum Nasional.

Prof. H. Dian Armanto,M.Pd, MA, MSc, Ph.D sebagaiKoordinator Kopertis WilayahI Sumut-Aceh periode 2012-2016, Dr. Ir. Moh. Sofian Asmir-za S., M.Sc sebagai Kepala Pu-s a t P e n g e m b a n g a n d a nPemberdayaan Pendidik dan

Tenaga Kependidikan BidangBangunan dan Listrik, serta Dra.Sri Tutie Rahayu, M.Si sebagaiDirektur Politeknik MaritimNegeri Indonesia.

Dalam pelantikan yangdilakukan di gedung A Kem-dikbud, Senin (22/10), Men-dikbud menekankan kepadapara pejabat di lingkungan

Lanjut ke hal A2 kol. 5

Labbaik Allahumma Labbaik Bergema

Waspada/Rudi Arman

KASAT Lantas Polresta Medan Kompol Risya Mustario menunjukkan mobil angkutan umumplat hitam yang terjaring razia penertiban di Jl. SM Raja Medan, Selasa (23/10) malam.

Plt. Gubsu Dan Pangdam I/BBKunjungi Calhaj Sumut Di Makkah

MAKKAH (Waspada): PltGubsu H Gatot Pujo Nugrohodan Pangdam 1/ BB MayjenTNI Lodewijk F Paulus me-ngunjungi calhaj asal Sumut diMakkah, Rabu (24/10). Keduapejabat tinggi Sumut tersebutmenyempatkan diri shalatzuhur bersama calhaj asal Me-dan di Mahtab Bahutmah.

Gatot sempat berdialog de-ngan sejumlah calhaj danmenanyakan kesehatan para

calhaj tersebut. Kepada calhajGatot berpesan agar selalumenjaga kesehatan. Dia jugaminta agar calhaj mengambilpelajaran dari seluruh rang-kaian ibadah haji dengan me-neladani Nabi Ibrahim ASsebagai pribadi, keluarga danbermasyarakat.

Diharapkan setelah pulangke tanah air menghidupkansuasana haji seperti ikhlas, sa-bar semangat berkorban

(mendahulukan kepentinganumum dari kepentingan dirisendiri). Gatot juga mengimbaucalhaj menjalankan rukun danwajib haji dengan khusuk agarmenjadi haji yang mabrur.

Setelah shalat zuhur danmakan siang, Plt Gubsu danPangdam ikut bersama rom-bongan calhaj menuju Arafahuntuk melaksanakan wukuf.

Lanjut ke hal A2 kol. 3

MEDAN ( Waspada):Daya pikat Ariel, vokalisNOAH, memang masihmenjadi magnet tersendiribuat penggemar musik diIndonesia. Tak kecuali diKota Medan, ribuan peng-gemarnya pun memadatiPardede Hall dalam rang-kaian tur promo “Born ToMake History”, Rabu (24/10)malam.

Penataan panggungmaupun permainan mul-timedia dilengkapi layarlight-emitting diode (LED)menjadi tambahan dayapikat konser NOAH yangdiawali dengan lagu ‘Co-balah Mengerti’.

Teriakan histeris remajapenggemar berat bandNOAH seakan menjadi per-tanda kharisma Ariel takmenyurutkan merekamencintai idolanya yangmemang dikenal mampu

NOAH Memang ‘Seperti Seharusnya’

Waspada/Surya Efendi

VOKALIS NOAH, Ariel, menghapus kerinduan penggemarnya saat tampil pada konser “Born To Make History” di PardedeHall Medan, Rabu (24/10) malam.

Page 2: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

MenaraMarwah

Hotel Royal Orchid

MenaraSafa

MenaraAl

Maqam

HotelFairmont

MASJIDILHARAM

MenaraZam-zam

1

246

35 7

Marwah

Safa

SAI: Berjalan diselingi berlari kecil tujuh kali antara Safa dan Marwah, dua bukit yang kini berada di dalam Masjidil Haram

HajarAswad

12

34 5 6 7

TAWAF: Berjalan mengelilingi Kabah tujuh kali

Muzdalifah

Arafah

5 km

Mina

U

MasjidilHaram

MAKKAH

3 4

Marwah

Safa

Utara

Ujung kaki tidak boleh tertutup

Memakai dua potong kain putih

tanpa jahitan wajib bagi jamaah pria

Jamaah wanita boleh memakai

warna lain, tetapi putih

lebih dianjurkan

BERIHRAM

Puncak Ibadah Haji Hari Ini, Wukuf Di ArafahPelaksanaan ibadah haji 1433 H mencapai

puncaknya hari ini -- 9 Zulhijah -- saat semua jamaah berkumpul di Arafah untuk wukuf, rukun haji yang tak bisa diwakilkan kepada orang lain. Mayoritas jamaah tiba di Arafah (lihat peta) menjelang siang hari ini dari Mina, termasuk jamaah Indonesia yang mengguna-kan fasilitas PIHK (Penyelenggara Ibadah Haji Khusus) atau ONH Plus. Jamaah reguler Indonesia sudah berada di Arafah sejak kemarin -- 8 Zulhijah -- diantar langsung dari

pemondokan dengan bus, saat mayoritas jamaah bergerak meninggalkan Makkah menuju di mana mereka bermalam.

Wukuf berlangsung, usai zuhur hingga menjelang maghrib. Ketika malam datang, jamaah segera menuju Muzdalifah, untuk melewatkan malam di tempat ini.

Besok -- 10 Zulhijah -- setelah pagi di

Muzdalifah, jamaah segera menuju Mina untuk melaksanakan ibadah Jumrah Aqabah, yaitu melempar batu sebanyak tujuh kali ke tugu pertama sebagai simbolisasi mengusir setan. Setelah melontar jumrah Aqabah, mayoritas jamaah kembali ke kemah masing-masing di Mina

untuk memotong rambut sekurang-kurangnya tiga helai – dikenal sebagai tahallul awal. Sebagian jamaah memilih meneruskan perjalanan ke Masjidil Haram untuk melaksanakan Tawaf Haji, Sa’i dan tahallul qubra, lalu kembali bermalam di Mina dan melaksanakan jumrah lanjutan (Ula dan Wustha).

11 Zulhijah, jamaah melempar tiga jumlah – Aqabah, Ula dan Wustha. Bagi jamaah yang melakukan nafar awal, diharuskan meninggalkan Mina

sebelum matahari tenggelam, kembali ke Makkah untuk menyelesaikan tawaf, sa’i dan tahallul qubra.

Jamaah yang melakukan nafar tsani, masih menginap satu malam lagi di Mina untuk melontar tiga jumrah pada 12 Zulhijah, lalu meninggalkan Mina untuk menyelesaikan wajib haji lainnya: tawaf, sa’i dan tahallul.

500 km

Riyadh

Makkah

ARABSAUDI

Bahan: Arab News, Reuters Graphic, m04.

Serampang- Jangan

banyak kalimakan daging ya

- He.... he....he....

WASPADADemi Kebenaran Dan Keadilan

http://epaper.waspadamedan.com

Ada-ada Saja

MenyamarJadi Jok Mobil

ADA-ada saja cara imigranilegal untuk menyusup kenegara lain. Seperti yang di-lakukan seorang pria asalGuinea ini. Untuk masuk kenegara Spanyol, pemuda 20tahun ini menyamar menjadijok mobil.

Diberitakan Telegraph.co,Rabu (24/10), siasat itu ter-bongkar ketika polisi meng-geledah sebuah mobil Re-nault7 asal Maroko yang akanmasuk ke perbatasan Spanyolmelalui Melilla, Utara Afrika.

Awalnya, saat polisi per-batasan memberhentikan danmemeriksa dua orang Marokodi dalam mobil itu, tidaktercium adanya hal yang

Jamaah Indonesia Masuk Arafah

Bekal TaqwaOleh: H. Ameer Hamzah

Berbekallah, dan sebaik-baik bekal adalah taqwa danbertaqwalah kepada-Ku hai orang-orang yang berakal.

(QS. al-Baqarah:197)

DALAM menunaikan ibadah haji, Allah melarangmelakukan kemaksiatan seperti rafats, fusuk dan jidal,sebaliknya Allah menganjurkan para jamaah haji untukberamal shaleh baik berupa ibadah (hamblumminallah)

Lanjut ke hal A2 kol 2

Al Bayan

Lanjut ke hal A2 kol 1

Terbit 20 Halaman (A1-8, B1-12) Harga Eceran: Rp 2.500,-KAMIS, Pahing, 25 Oktober 2012/9 Zulhijjah 1433 H No: 24023 * Tahun Ke-66

MAKKAH (Waspada): Jamaah Indonesia mulaime-masuki Padang Arafah sekitar pukul 11.00 waktuSaudi atau pukul 15.00 WIB dengan mengenakanihram (pria) dan mukena putih (perempuan). Semen-tara petugas haji Indonesia Daerah Kerja Jeddahsudah bergerak ke Padang Arafah sejak pukul 08.00waktu setempat, Rabu (24/10), mendahului jamaahuntuk bersiap menyambut mereka di Arafah.

Gema talbiyah berkuman-dang di sepanjang jalur Mak-kah dan Arafah menyambutpanggilan Allah menunaikanibadah haji.

Sekretaris Satgas ArafahNur Alya Fitrah yang meman-tau di lapangan mengatakanhingga pukul 11.40 waktu Sau-di perjalanan masih lancar.

Petugas akan melakukanpenyisiran hingga sore hariuntuk memastikan semuajamaah sudah diberangkatkanke Arafah.

Untuk jamaah yang sakit,petugas kesehatan akan men-safari wukuf mereka denganambulans. Praktik safari wukufakan dilaksanakan Kamis

(25/10) hari ini menjelangZuhur. Penyambutan jamaahdilaksanakan oleh petugasDaker Jeddah yang menjadiSatuan Tugas Arafah. PetugasDaker Makkah menjadi SatgasMuzdalifah dan Daker Madinamenjadi Satgas Mina.

Kabid Pelayanan Bim-bingan Haji Panitia Penyeleng-gara Ibadah Haji Indonesia diArab Saudi Surahmad mengata-kan, wukuf di Arafah merupa-kan rukun haji yang paling uta-ma dan tidak dapat ditinggalkanatau digantikan dengan amalanyang lain. Artinya, jika tidakwukuf maka tidak sah hajinya.

Lanjut ke hal A2 kol 2

Waspada/Mustafa Kamal

WARGA melintas di bekas balai Dayah Babul Darul Ma’arifyang telah rata dengan tanah usai dibakar OTK di GampongManyang, Kec. Meurah Mulia, Aceh Utara, Rabu (24/10).

Diduga Aliran Sesat,OTK Bakar Dayah

LHOKSEUMAWE (Waspada): Diduga mengajarkanaliran sesat, dua unit balai di Dayah Babul Ma’arif di DesaManyang, Kec. Meurah Mulia, Aceh Utara milik Tgk

Lanjut ke hal A2 kol 1

PengumumanTidak Terbit

Berhubung tibanyaHari Raya Idul Adha yangj a t u h h a r i Ju m a t , 2 6Oktober 2012 (10 Zulhijjah1433 H), maka HarianWASPADA tidak terbit padaHari Besar Umat Islamtersebut (besok).

Harian WASPADA akanterbit kembali seperti biasapada hari Sabtu, 27 Oktober2012.

Demikian diumumkankepada seluruh pembaca,relasi, dan pemasang iklan.Harap maklum.

Selamat Hari RayaQurban. (Red.)

Antara

SHALAT IDUL ADHA. Ratusan penganut Tarekat Naqsabandiyah melaksanakan Shalat HariRaya Idul Adha 10 Zulhijjah 1433 Hijriah di Surau Baitul Ma’kmur, Padang, Sumbar, Rabu(24/10). Sebagian Umat Islam penganut aliran Tarekat Naqsabandiyah di daerah tersebut telahmelaksanakan Shalat Hari Raya Idul Adha yang penetapan melalui perhitungan metode hisabmunjid atau penanggalan yang sudah dilakukan turun menurun.

JAKARTA (Antara): Pengu-rus Besar Nahdlatul Ulama(PBNU) menduga ada keterli-batan pegawai KementerianAgama (Kemenag) dalam ka-sus penipuan terhadap calonjamaah haji (Calhaj) yang bela-kangan banyak terungkap.

“Yang terlibat pegawai ba-wahan, bukan yang di atas,yang kongkalikong denganpenyelenggara ibadah haji,”

kata Ketua Umum PBNU KHSaid Aqil Siroj di Jakarta, Rabu(24/10).

Menurut dia, keterlibatanpegawai Kemenag terjadimelalui modus konspirasibusuk dengan PenyelenggaraIbadah Haji Khusus (PIHK)yang tidak terdaftar.

“Diiming-imingi, seolah-olah ada kuota tambahan,meski sebenarnya sudah tidak

ada,” kata Said Aqil.Dikatakannya, harus ada

pemberian sanksi tegas terha-dap PIHK tak terdaftar yangterlibat konspirasi busuk ter-sebut.

“Kemenag tahu mana pe-nyelenggara yang nakal. Coretdari daftar, jika perlu laporkanke polisi untuk diproses secara

NAGAN RAYA (Waspada):Ladang ganja seluas 1,5 hek-tare kembali ditemukan diBeutong Ateuh Banggalang,Kab. Nagan Raya, Aceh, Selasa(23/10).

Pantauan Waspada, dalampenemuan tersebut medan kelokasi ladang sangat susah danberisiko besar untuk ditelusuri,sebab harus melewati sungaidan tanjakan gunung yangsangat tinggi hal ini sangatmelelahkan.

Sebelumnya penemuanladang ini ditemukan atas

penggerebekan dari BabinsaPosramil dengan tim regu me-nemukan dan membongkarladang ganja yang seluas 1,5hektare di Desa Blang Tengah,Kec. Beutong Ateuh Bangga-lang. Meski hujan mengguyurdari siang hingga sore, Selasa(23/10), personel TNI dan Polridi Kab. Nagan Raya ini tetapbertahan di ladang bertan-jakan tinggi itu.

Kapolres Nagan RayaAKBP Heri Heriyandi melaluiKasat Narkoba Ipda Ismailmengatakan, pihaknya terus

menyelidiki penemuan ladangganja ini dan pihaknya akanmempersempit para pena-nam ini. Ismail menambah-kan, kasus ini akan terus di-kembangkan sampai selesai,karena di Beutong Ateuh inidikenal ladang ganja yanghampir seluruhnya besar.

Sementara itu, Pasi IntelKodim 0116 Nagan Raya Kap-ten Rustam mengungkapkan,perlu diketahui bahwa pe-nemuan ladang ini atas kerjakeras bagi Babinsa PosramilBeutong Ateuh. (cb07)

Waspada/Muji Burrahman

PERSONEL TNI dan Polri di lokasi ladang ganja di Desa Blang Teugeh, Kec. Beutong AteuhBanggalang, Selasa (23/10).

Ditemukan Ganja 1,5 Ha Di Nagan Raya

PBNU Duga Penipuan CalhajLibatkan Pegawai Kemenag

Waspada/Sapriadi

EVA br Hutabarat, 42, warga Dusun IV Sidorejo, DesaSeimuka, Kec. Talawi, Kab. Batubara, saat menjalaniperawatan medis di RSUD Kisaran. Karena luka terlaluparah korban akhirnya tewas.

Istri Tewas DidugaKorban KDRT

KISARAN ( Waspada): Seorang istri tewas saatmenjalani perawatan di RSUD Kisaran, Rabu (24/10).

JAKARTA (Waspada): Par-tai politik (parpol) menengahke bawah, ternyata tidak ting-gal diam menanti keputusanparpol besar terkait pasangancalon gubernur dan calon wa-kil gubernur Sumatera Utarayang akan bertarung padaPilkada Gubsu 2013. Jika par-pol besar seperti Partai De-mokrat, PDI Perjuangan danPartai Golkar masih meng-utak-atik siapa pasangan ca-gubsu- cawagubsu yang akan

dimajukan, partai menengahseperti Partai Gerakan Indo-nesia Raya (Gerindra) yangmemilik 3 kursi di DPRD Su-mut ternyata sudah memberi-kan tiket penuh kepada GusIrawan untuk maju sebagaicagubsu. “Gerindra sudahmengusung Gus Irawan seba-gai cagubsu, “ ujar sumberWaspada di DPP Gerindra,Jakarta, Rabu (24/10).

Sedangkan pasangan,menurut sumber diserahkan

sepenuhnya kepada GusIrawan.Dalam kaitan ini,Gerindra menyarankan GusIrawan menggalang kekuatanparpol menengah ke bawahuntuk maju sebagai cagubsu.

Gerindra Usung Gus Irawan,PDIP Beralih Ke Calon Lain

Lanjut ke hal A2 kol 4

Lanjut ke hal A2 kol 2

JAKARTA (Waspada) Ba-dan Pemeriksa Keuangan(BPK) berjanji menyerahkanhasil audit investigasi proyekpembangunan sarana pusatolahraga di Bukit Hambalang,Bogor, Jawa Barat, hari ini,Kamis (25/10).

Saat ini BPK sedang mela-kukan finalisasi, dan pimpinanDPR akan segera menerimahasil audit BPK tersebut. Ha-nya saja, Ketua DPR MarzukiAlie menduga ada yang mem-bocorkan hasil audit tersebut.

“BPK akan finalisasi auditHambalang, dan berjanji akansegera diberikan ke DPR, “ ujarKetua DPR RI Marzuki Aliepada wartawan di GedungDPR RI Jakarta, Rabu (24/10).

Pada sisi lain , Marzukimenduga ada oknum BPKyang membocorkan hasilaudit, sebab, terlalu berlebihanmenanggapi laporan yangsampai saat ini belum dinya-takan final, yakni mengenaiketerlibatan beberapa pihak.

“ Belum keluar kok sudahribut, mungkin ada orang da-lam BPK tidak suka, lalu dibo-

corkan,” tandas Marzuki AlieSementara anggota Panitia

Kerja (Panja) HambalangZulfadli, Komisi X DPR tetapmengharapkan hasil auditsegera disampaikan ke DPRpaling lambat kamis besok.

“Kita harapkan hari ini(Kamis) sudah diserahkan, apalagi DPR sudah masa sidangpenutupan,” ujarnya.

Dia mengakui perminta-an melakukan audit investigasimemang dari Panja DPR. Dan,investigasi sudah dilakukansejak sembilan bulan lalu.

“Mengapa kami mende-sak? Karena ini memang sudahterlalu lama, sudah sembilanbulan audit investigasi dilaku-kan. Dan, itu pasti akan men-jadi pintu masuk yang pentingbagi Panja dan bagi KPK untukmenuntaskan persoalan yangada di Hambalang ini,” terangpolitisi Golkar ini.

Menurutnya kalau terjadipengunduran penyerahanhasil audit oleh BPK, akanmenambah kuat dugaan bah-wa ada persoalan di internalBPK yang tak beres. (aya)

Hari Ini Audit HambalangDiserahkan Ke DPR

Lanjut ke hal A2 kol 6

BANDA ACEH (Waspada):Rumah yang pernah ditempatiWakil Gubernur Aceh Muza-kir Manaf di jalan Makam T.Nyak Arief Lamreung kec.Syiah Kuala yang sekarangdijadikan kantor milik PartaiAceh dilempari batu oleh OTKyang berjumlah 15 orang,Rabu (24/10).

Menurut sumber, padasaat itu para OTK tersebut

datang dengan mengendaraisepeda motor lalu memar-kirkan kendaraannya, kemu-dian melempar batu danmengakibatkan kaca depanrumah pecah.

Informasi yang dihimpun,para OTK ini datang untukmenjumpai Muzakkir Manafguna meminta uang me-gang, namun karena tidakberhasil menemui Muzakkir,

m e r e k a k e c e w a d a nmelempari rumah tersebutdengan batu selanjutnyam e n i n g g a l k a n t e m p a ttersebut.

Hingga berita ini diturun-kan, rumah tersebut dalamkeadaan kosong, hanyalampu teras yang menyala.Dan kondisi pagar dalamkeadaan tertutup.

(Cb01)

Kediaman Muzakir ManafDilempari Batu

Page 3: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

WASPADAKamis

25 Oktober 2012A2 Berita Utama

Al Bayan ....maupun berbuat baik sesamamanusia (hablumminannas).Allah SWT mengetahui danmenyaksikan kebaikan yangdilakukan hamba-Nya seba-gaimana firman-Nya:..Danapa yang kamu kerjakan be-rupa kebaikan, niscaya Allahmengetahui-Nya (QS.2:197).

Bekal awal yang palingdituntut kebaikannya adalahbiaya perjalanan haji ke Mak-kah yang perlu dipersiapkandari sumber yang halal. Jangannaik haji tanpa bekal, jangandengan uang yang haram.Sebab membekali diri denganuang yang haram hasilnyatidak berfaedah kecuali harampula. Allah tidak menerima

haji mereka yang naik hajidengan biaya yang haram.Misalnya dari uang riba, uangkorupsi, perampokan dansumber dari uang sogokan.

Bekal yang sangat baikadalah taqwa kepada AllahSWT. Bila bekal ini sudahdimiliki sejak dari kampung,biasanya yang lain-lainpunmenjadi baik, sebab orangyang telah memiliki bekaltaqwa pasti cara mencarirezekipun dengan semangattaqwa, yakni halal. Mereka inibiasanya orang-orang berakal(ulil albab). Dengan memilikipotensi aqal salim merekatahu mana yang halal danmana yang haram.

Sebaliknya kelompok

lemah akal dan lemah agama,berpeluang untuk mengha-lalkan segala cara, termasukdalam hal mencari rezeki, asalmenguntungkan, merekatidak membedakan manayang halal, syubhat danharam. Jika mereka naik hajijuga tidak sepenuh hati, tetapiada udang di balik batu. Misal-nya ingin dikenal orang seba-gai orang shaleh dan taqwa,ingin mengejar popularitas,menyandang titel dan inginmemecah rekor, bahwa diri-nya yang paling banyak ke haji.Karena bukan dengan bekaltaqwa, meski berulangkali naikhaji, tidak ada pada dirinyanilai-nilai kemabruran. Wal-lahu a’lamu bishshawab!

MEDAN (Waspada): Par-tai Amanat Nasional (PAN)ternyata banyak dilirik pendu-kung para kandidat. Hari initampil lagi seorang pendatangbaru Ir. H. Soekirman. Pendu-kungnya melakukan aksi kirimkupon dalam jumlah yangbesar dengan harapan partaiberlambang matahari tersebutmencalonkan Wakil BupatiSergei tsb sebagai balonGubsu.

Sayangnya aksi para pen-dukung Soekirman tersebuthanya menaikkan rating Soe-kirman pada level III di PANmenyamai posisi Wildan Tan-jung yang Bupati Labusel itu.

Terkecuali aksi pendu-kung Soekirman, belum adakejutan dari pendukung lain-nya. Posisi nomor satu di bursaPAPS (Partai Apa Pilih Siapa)masih dipegang oleh GusIrawan dengan menguasaiempat partai (Partai Demok-rat, Partai Golkar, PDI-P danPAN). Sementara itu FadlyNurzal tetap bertengger diPKS, sedangkan Wildan Tan-jung di PPP.

Selengkapnya hitungankupon PAPS Rabu (24/10) sbb:untuk Partai Demokrat, pem-baca yang mengusulkan agarpartai itu mencalonkan kan-didatnya menjadi BalonGubsu terbanyak diraih olehGus Irawan 37% (sebelumnya40%), Amri Tambunan 25%(sebelumnya 18%), CornelSimbolon 15% (18%), lain-lain23% (suara lain-lain al. daripendukung Fadly Nurzal,Ondim dll). Total jumlahkupon PAPS untuk PartaiDemokrat 11%.

Untuk Partai Golkar,pembaca yang mengusulkanagar partai itu mencalonkankandidatnya menjadi BalonGubsu terbanyak diraih olehGus Irawan 52% (sebelumnya53%), Wildan Tanjung 21%(sebelumnya 21%), Chairu-

pendukung Ondim dll). Totaljumlah kupon PAPS untuk PKS11%.

Untuk PAN, pembacayang mengusulkan agar partaiitu mencalonkan kandidatnyamenjadi Balon Gubsu terba-nyak diraih Gus Irawan 37%(sebelumnya 42%), Ondim30% (sebelumnya 35%), Wil-dan Tanjung 13% (sebelumnya16%), Soekirman 13% (sebe-lumnya 0%) lain-lain 7% (suaralain-lain al. dari pendukungFadly Nurzal, ChairumanHarahap dll). Total jumlahkupon PAPS untuk PAN 25%.

Untuk PPP, pembaca yangmengusulkan agar partai itumencalonkan kandidatnyamenjadi Balon Gubsu terba-nyak diraih oleh WildanTanjung 35% (sebelumnya36%), Fadly Nurzal 34% (sebe-lumnya 34%), Gus Irawan 30%(sebelumnya 30%), lain-lain1% (suara lain-lain al. dariC h a i r u m a n , G a t o t P u j oNugroho. Total jumlah kuponPAPS untuk PPP 13%. (Tim)

Soekirman Level III Di PAN

man 16% (sebelumnya 14%),lain-lain 11% (suara lain-lainal. dari pendukung Ondim,Fadly Nurzal dll).Total jumlahkupon PAPS untuk PartaiGolkar 29%.

Untuk PDI-P, pembacayang mengusulkan agar partaiitu mencalonkan kandidatnyamenjadi Balon Gubsu terba-nyak diraih oleh Gus Irawan46% (sebelumnya 47%), Wil-dan Tanjung 24% (sebelumnya24%), Ondim 7% (sebelumnya7%) , lain-lain 23% (suara lain-lain al. dari pendukung Chai-ruman, Ondim, Fadly Nurzal,Cornel Simbolon, RE Naing-golan dll). Total jumlah kuponPAPS untuk PDI-P 11%.

Untuk PKS, pembacayang mengusulkan agar partaiitu mencalonkan kandidatnyamenjadi Balon Gubsu terba-nyak diraih oleh Fadly Nurzal50% (sebelumnya 50%), GatotPujo Nugroho 26% (sebelum-nya 26%), Gus Irawan 14%(sebelumnya 14%) lain-lain10% (suara lain-lain al. dari

Partai Apa Pilih Siapa (PAPS)

Jamaah Indonesia ....Dia lalu mengutip hadis

Rasulullah SAW, “Haji adalahArafah, barangsiapa datangpada malam perkumpulansebelum terbitnya fajar, makasesungguhnya dia telahmenemukan Haji”.

Kondisi Padang Arafahyang terletak di sebelah selatankota Makkah saat ini sudahbanyak ditumbuhi pepoho-nan. Dia mengingatkan WadiUranah (lembah uranah) yangberbatasan dengan Arafah se-cara geografis tidak termasukwilayah Arafah sehinggajamaah haji tidak dibolehkanmelaksanakan wukuf di WadiUranah.

Persiapan wukuf dilaksa-nakan sejak 8 Dzulhijjah,dimana seluruh jamaah hajiakan berangkat menuju keArafah dengan berpakaianihram dengan niat berhaji daripemondokan di Makkah. Padamalam hari seluruh jamaahhaji telah berada di Arafah danmemperbanyak zikir, berdoadan membaca Alquran.

Pelaksanaan wukuf dila-kukan pada tanggal 9 Dzulhij-jah, dimulai setelah zawal (ter-gelincir matahari) sampai ter-bit fajar tanggal 10 Dzulhijjah.

Sebagai ibadah badaniah(ibadah fisik) pelaksanaanwukuf lebih fleksibel dari iba-dah lainnya, jamaah haji yang

melaksanakan wukuf tidakdisyaratkan suci dari hadaskecil maupun hadas besar.Pada saat wukuf disunahkanuntuk memperbanyak zikir,berdoa, tafakkur dan tadabburserta membaca Alquran.

“Berdoalah yang baik-baikuntuk diri sendiri, keluarga,masyarakat dan bangsa Indo-nesia. Berbicara atau berbin-cang-bincang tidak dilarangsepanjang tidak membicara-kan yang kotor, berdebat ataubertengkar,” kata Surahmat.

Pada hari wukuf (yaumil‘Arafah) tanggal 9 Dzulhijjah,disebut yamuil barakah,yaumil ijabah, karena padahari itu Allah akan mengabul-kan doa dan permohonanhamba-Nya (jamaah haji).Oleh karena itu disarankanberdoa yang baik untuk kebai-kan dan keberkahan diri sen-diri, keluarga dan masyarakat.Tidak disarankan berdoa yangjelek (negatif ), karena akanmembawa kemudharatanbagi diri sendiri.

Jumlah Haji Indonesia211.000 yang terdiri atas194.000 jamaah reguler dan17.000 jamaah yang dikoor-dinir Penyelenggara IbadahHaji Khusus.

Jamaah Indonesia terbagidalam 72 maktab, 70 untukjamaah reguler dan duamaktab untuk jamaah khusus.

250 Jamaah SakitDisafariwukufkan

Sebanyak 250-an jamaahyang sakit di Balai PengobatanHaji Indonesia (BPHI) danrumah sakit Arab Saudi akandisafariwukufkan saat prosesiwukuf di Arafah sebagai rukunhaji hari ini Kamis (25/10), kataKepala Bidang KesehatanTeknis Urusan Haji Indonesiadi Arab Saudi, dr. Azimal, diMekkah, Rabu (24/10).

Para pasien itu pertamadimandikan, dipakaikanpakaian ihram dan kemudiandiinfus kembali yang memangperlu lalu disafariwukufkankira-kira selama satu jam saatwaktu wukuf di Arafah, kataAzimal, saat mengikuti rom-bongan Amirual Hajj MenteriAgama Sur yadharma Alimeninjau tenda-tenda yangtelah berdiri di Padang Arafah,Selasa petang atau Rabu dinihari WIB.

“Satu jam saja telah me-menuhi syarat karena kese-hatan mereka juga menjadipertimbangan,” ujar Azimalyang sehari-hari memantauperkembangan para pasien diBPHI. Jumlahnya bisa jugameningkat atau justru menu-run, tinggal bagaimana derajatkesehatan para pasien seharilagi menjelang waktu wukuf,tapi ancer-ancernya telah ter-daftar 250-an jamaah, lanjut-

nya.Para pasien itu akan diba-

wa ke Arafah menggunakanambulans dan dibimbingmelaksanakan zikir oleh parapembimbing haji Kemente-rian Agama. Setelah melaku-kan safari wukuf selama sejam,pasien dikembalikan ke ruangperawatan di BPHI atau dirumah sakit Arab Saudi.

“Yang penting hajinyadisahkan dulu,” kata Azimalyang sore sampai petang itumengikuti Amirul Hajj sertapara pejabat KementerianAgama meninjau lokasi tendajamaah haji reguler dan tendajamaah haji khusus yangsebelumnya disebut ONH Plusitu.

Sedangkan jumlah jamaahyang hajinya akan dibadalkan,ujar Azimal, masih dalamproses penghitungan.

Sampai Selasa petang, 160lebih pasien masih berada diBPHI dan Rumah Sakit ArabSaudi. Sedangkan calon jama-ah haji yang meninggal sam-pai Selasa malam tercatat 107orang. (ant/m10)

Diduga Aliran ....Zarkasyi dibakar orang tak

dikenal, Rabu (24/10) sekitarpukul 03:30. Namun, peristiwaitu tidak ada korban jiwa.

Du a b a l a i p e n g a j i a nkonstruksi papan ukuran 4x6meter tersebut rata dengantanah setelah dilalap api. Duabalai ini persis berada dalamKo m p l e k s D a y a h D ar u lMa’arif. Dayah ini sempatdiancam bakar oleh sekolom-pok orang beberapa waktulalu, karena dinilai mengajar-kan ajaran sesat kepada santri-nya. Namun penyelesaiandugaan warga ini terhadap TgkZarkasyi, Muspida Plus AcehUtara dan Majelis Permusya-waratan Ulama (MPU) Provin-si Aceh, pernah mengkaji ben-tuk pengajaran di Babul DarulMa’arif. Ketika itu, pimpinandayah Tgk Zarkasyi, 47, sempatdiamankan petugas kepoli-sian, karena diduga sesat.

“Saya sedang tidur ketikaawalnya dibakar, saya tidakmengetahui persis kejadian-nya. Saya terbangun ketika apisudah membesar. Tak lamakemudian, sejumlah polisi dariPolsek Meurah Mulia tiba dilokas,” kata Nurdin, wargayang rumahnya sekitar 50 met-er dari TKP.

Saat kejadian Tgk Zarkasyitidak ada di rumah, dia berobatke luar kota, tapi puluhan kitasuci Alquran hangus terbakarapi, karena tidak ada orangsempat menyelamatkannya.

Menurut keuchik desasetempat, Muhammad, sebe-lumnya ada tulisan disebarkanwarga, maka terhembusbah-wa di dayah ini mengajar-kanaliran sesat.

“Sejak hembusan isu ini,Dayah Tgk Zarkasyi ditentangwarga agar dihentikan aktivitaspengajian. Atas permintaanini, beliau menghentikan akti-vitas pengajian, tetapi shalatberjamAah lima waktu tetapada,” ucap keuchik Muham-mad.

Kapolres LhokseumaweAKBP Kukuh Santoso melauiKapolsek Meurah Mulia IpdaSofyan yang dijumpai DI Tem-pat Kejadian Perkara (TKP)mengatakan, pihaknya sedangmengusut motif dan pela-kunya. (cmk/b13)

Ada-ada Saja ....mencurigakan.

Namun, setelah polisimemeriksa ke dalam mobildan mengecek bagian jokpenumpang bagian depan,polisi merasa janggal. Jok yangditekannya tidak terasa sepertibusa, melainkan daging.

Benar saja. Setelah jok itudibongkar, didapati seorangpria bersembunyi di balikselimut sarung jok.

Jadi, selama perjalanan,salah satu penumpang men-duduki pria berkulit hitam itulayaknya sebuah jok agar tidakdicurigai petugas perbatasan.

Atas kesalahan tersebut,dua orang asal Maroko ditahanuntuk dilakukan pemeriksaan.Sedangkan pemuda Guineayang gagal menjadi warganegeri Matador, terpaksa men-dekam di penjara.

“Kami telah melihat bebe-rapa upaya yang cukup anehuntuk melintasi perbatasan,tapi belum pernah seperti ini,”ujar juru bicara kepolisiansetempat. (vvn/rzl)

PBNU Duga ....hukum,” kata Said Aqil.

Lebih lanjut Said Aqilmengatakan, kasus penipuanterhadap Calhaj juga ditenga-rai melibatkan staf KedutaanArab Saudi. Modus yang digu-nakan adalah janji pengurusanvisa haji, meski kuota yangtersedia sudah habis.

“Yang terlibat orang Indo-nesia yang memang ngepos disana, bukan orang Arab diKedutaan. Itu juga harus ditin-dak. Jangan diberi angin sedi-kitpun, jangan dimaafkan.Sa y a m i n t a D u b e s A r ab

membuang orang-orangseperti itu,” katanya.

Sejumlah kasus penipuanCalhaj terungkap di sejumlahdaerah di Indonesia, salahsatunya di Medan, SumateraUtara. Sebanyak 76 orang yangmendaftar melalui Azizi Tour& Travel, batal diberangkatkanmeski telah membayar Rp70juta hingga Rp80 juta.

Da t a d i I n s p e k t o r a tJ e n d e r a l K e m e n t e r i a nA g a m a , j u m l a h k o r b a npenipuan di seluruh Indonesiasaat ini sudah lebih dari 2500orang.

Gerindra Usung ....Artinya, Gus Irawan jangan

terlalu berharap kepada par-pol besar yang belum pastimemberikan dukungan .

Sementara, informasidihimpun Waspada di Jakarta,PDI Perjuangan mengalihkancagubsunya ke calon lain,setelah diketahui Gus Irawandidukung G er indra, pa-dahal melalui survei namaGus Irawan berada di posisiatas.

Ini artinya, koalisi PDIPerjuangan dan Gerindratidak bakal terjadi di pil-g u b s u s e b a g a i m a n a d ipilkada DKI Jakarta yangmengusung pasangan Jokowi-Ahok.

Sedangkan, Plh SekretarisPartai Demokrasi Pembaruan( P D P ) D i d i S u p r i y a n t omengakui partainya sudahmelirik sosok Gus Irawansebagai cagubsu.

“Memang ada dua nama

yang kita bahas di DPP yakniGus Irawan dan RE Naing-golan. Tapi beberapa harit e r a k h i r i n i , k e c e n d e -rungan nama Gus Irawan yanglebih baik. Memang partaibelum memutuskan, tapiPDP lebih mengarah ke sosokG u s I r a w a n , “ u j a r n y amenjawab Waspada usaip e l u n c u r a n b u k u b e r -judul “Soeharto Murid Soe-karno” karya politisi Roy B.B.Janis di Gedung DPR RI.

Istri Tewas ....Korban mengalami kekerasandalam rumah tangga (KDRT)diduga dilakukan suaminya.Saat dibawa warga ke rumahsakit, korban menderita lukaberat di bagian kepala dandalam kondisi kritis.

Informasi dihimpun Was-pada, korban Eva br Hutaba-rat, 42, warga Dusun IV Sido-rejo, Desa Seimuka, Kec.Talawi, Kab. Batubara, dibawawar ga ke RSUD K isarandengan kondisi luka robekpada kepala sebelah kanansepanjang 12 Cm, lebar 4 Cm,dengan kedalaman 3 Cm,sehingga tengkoraknya retakdan kelopak matanya biram.

Setelah menjalani perawatantiga jam, korban tewas.

“Saya tidak tau apa penye-babnya, kabarnya korban ber-tengkar dengan suaminya,”jelas teman tersangka Emi brManurung kepada Waspadadi RSUD Kisaran.

Sementara, Polsek Labu-hanruku, Polres Asahan, mem-benarkan pelapor terjadinyakekerasan rumah tangga yangberujung tewasnya korban.“Kita masih mencari suamikorban LS, dan masalah inimasih dalam penyidikan,”jelas Kanit Reskrim PolsekLabuhanr uku Aiptu EdiSiwoyo.

(a15)

MuhammadiyahMedan Sembelih661 Kurban

MEDAN (Waspada): Mu-hammadiyah Kota Medan me-nyembelih 661 hewan kurbanterdiri dari 619 ekor sapi dan42 ekor kambing pada IdulAdha 1433 Hijriyah. Penyem-belihan hewan kurban ini dila-kukan di 62 lokasi penyeleng-garaan shalat Idul Adha ter-sebut. Demikian disampaikanKetua Pimpinan Daerah Mu-hammadiyah Kota Medan AdriK dan Sekretaris PDM Mu-hammad Syafii dalam siaranp e r s n y a y a n g d i t e r i m aWaspada, kemarin.

Penyembelihan hewankurban di kalangan Muham-madiyah terus meningkatsetiap tahun. (rel/m13)

JAKARTA (Waspada): Men-teri Pendidikan dan Kebuda-yaan Prof. Dr. Ir. H. MohammadNuh,DEA melantik tujuh peja-bat eselon II di lingkunganKemdikbud. Masing-masingDrs. Yanto Sugianto sebagai In-spektur II Inspektorat Jenderal;Drs. Suyadi, M.Si sebagai In-spektur Investigasi InspektoratJen-deral; Prof. Ibnu Hamad se-bagai Kepala Pusat Informasidan Hubungan Masyarakat;Dra. Intan Mardiana N., M.Humsebagai Kepala MuseumNasional; Prof. Dian Armantosebagai Koordinator KopertisWilayah I di Medan Periode2012-2016; Dr. Ir. Moh. SofianAsmirza S., M.Sc sebagai KepalaPusat Pengembangan dan

Pemberdayaan Pendidik danTenaga Kependidikan BidangBangunan dan Listrik, serta Dra.Sri Tutie Rahayu, M.Si sebagaiDirektur Politeknik MaritimNegeri Indonesia.

Dalam pelantikan yangdilakukan di gedung A Kem-dikbud, Senin (22/10), Mendik-bud menekankan kepada parapejabat di lingkungan Ke-menterian Pendidikan danKebudayaan untuk mening-katkan akuntabilitas dalamsemua pengelolaan atau mana-jemen sesuai tugas, pokok, danfungsi (tupoksi) masing-masing.

Khusus untuk Kopertis,

Menteri Nuh berpesan supayaKopertis sebagai perpanjangantangan kementerian bisamenempatkan diri denganbertugas sebagai wajah dariKemdikbud. Kopertis jugadiharapkan bisa memberikanmotivasi kepada perguruantinggi swasta di wilayah.

“Kita tidak ingin mem-bedakan perguruan tinggiswasta dengan perguruan tingginegeri dalam menjalankanfungsi utama, yaitu mem-berikan akses seluas-luasnya,serta meningkatkan kualitaspendidikan,” tandas Nuh.

(dianw)

Mendikbud Lantik Tujuh Pejabat Eselon IIDian Armanto Koordinator Kopertis Wilayah I Medan

Jawaban Sudoku:

Jawaban TTS:

TTS Topik Olahraga

Jawaban Problem Catur,

TTS Dan Sudoku

Dari Halaman Sport.

Jawaban Problem Catur:

1. Ke7+, MxK.

2. Mg7+mat (Jika

1. ....., KxK.

2. Mh8+mat).

5

6

89 3 42 1

5

6 89 3 4

21

568

342

1 7

689

2

1 3

5 9 3 4 2

15

63

42

1 7

56

89

3421

7

7

1

2

3

45

67

8 9

12

34 56

78 9

4 56

7

8

9

789

7

Page 4: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

WASPADAKamis

25 Oktober 2012A2 Berita Utama

Soekirman Level III Di PAN ...yang besar dengan harapan partai berlambang matahari terse-but mencalonkan Wakil Bupati Sergei tersebut sebagai balon Gubsu.

Sayangnya aksi para pendukung Soekirman tersebut ha-nya menaikkan rating Soekirman pada level III di PAN menya-mai posisi Wildan Tanjung yang Bupati Labusel itu.

Terkecuali aksi pendukung Soekirman, belum ada kejutandari pendukung lainnya. Posisi nomor satu di bursa PAPS(Partai Apa Pilih Siapa) masih dipegang oleh Gus Irawan de-ngan menguasai empat partai (Partai Demokrat, Partai Golkar,PDI-P dan PAN). Sementara itu Fadly Nurzal tetap bertenggerdi PKS, sedangkan Wildan Tanjung di PPP.

Selengkapnya hitungan kupon PAPS Rabu (24/10) sbb: untukPartai Demokrat, pembaca yang mengusulkan agar partai itumencalonkan kandidatnya menjadi Balon Gubsu terbanyakdiraih oleh Gus Irawan 37% (sebelumnya 40%), Amri Tambu-nan 25% (sebelumnya 18%), Cornel Simbolon 15% (18%), lain-lain 23% (suara lain-lain al. dari pendukung Fadly Nurzal, On-dim dll). Total jumlah kupon PAPS untuk Partai Demokrat 11%.

Untuk Partai Golkar, pembaca yang mengusulkan agar partaiitu mencalonkan kandidatnya menjadi Balon Gubsu terbanyakdiraih oleh Gus Irawan 52% (sebelumnya 53%), Wildan Tanjung21% (sebelumnya 21%), Chairuman 16% (sebelumnya 14%), lain-lain 11% (suara lain-lain al. dari pendukung Ondim, Fadly Nur-zal dll).Total jumlah kupon PAPS untuk Partai Golkar 29%.

Untuk PDI-P, pembaca yang mengusulkan agar partai itumencalonkan kandidatnya menjadi Balon Gubsu terbanyakdiraih oleh Gus Irawan 46% (sebelumnya 47%), Wildan Tan-jung 24% (sebelumnya 24%), Ondim 7% (sebelumnya 7%) ,lain-lain 23% (suara lain-lain al. dari pendukung Chairuman,Ondim, Fadly Nurzal, Cornel Simbolon, RE Nainggolan dll).Total jumlah kupon PAPS untuk PDI-P 11%.

Untuk PKS, pembaca yang mengusulkan agar partai itumencalonkan kandidatnya menjadi Balon Gubsu terbanyakdiraih oleh Fadly Nurzal 50% (sebelumnya 50%), Gatot PujoNugroho 26% (sebelumnya 26%), Gus Irawan 14% (sebelum-nya 14%) lain-lain 10% (suara lain-lain al. dari pendukungOndim dll). Total jumlah kupon PAPS untuk PKS 11%.

Untuk PAN, pembaca yang mengusulkan agar partai itumencalonkan kandidatnya menjadi Balon Gubsu terbanyakdiraih Gus Irawan 37% (sebelumnya 42%), Ondim 30% (sebelum-nya 35%), Wildan Tanjung 13% (sebelumnya 16%), Soekirman13% (sebelumnya 0%) lain-lain 7% (suara lain-lain al. dari pen-dukung Fadly Nurzal, Chairuman Harahap dll). Total jum-lah kupon PAPS untuk PAN 25%.

Untuk PPP, pembaca yang mengusulkan agar partai itumencalonkan kandidatnya menjadi Balon Gubsu terbanyak

diraih oleh Wildan Tanjung35% (sebelumnya 36%), Fad-ly Nurzal 34% (sebelumnya34%), Gus Irawan 30% (sebe-lumnya 30%), lain-lain 1%(suara lain-lain al. dari Chai-ruman, Gatot Pujo Nugroho.Total jumlah kupon PAPS un-tuk PPP 13%. (Tim)

Jawaban Sudoku:

Jawaban TTS:

TTS Topik Olahraga

Jawaban Problem Catur,

TTS Dan Sudoku

Dari Halaman Sport.

Jawaban Problem Catur:

1. Ke7+, MxK.

2. Mg7+mat (Jika

1. ....., KxK.

2. Mh8+mat).

5

6

89 3 42 1

5

6 89 3 4

21

568

342

1 7

689

2

1 3

5 9 3 4 2

15

63

42

1 7

56

89

3421

7

7

1

2

3

45

67

8 9

12

34 56

78 9

4 56

7

8

9

789

7

Al Bayan ...Bekal awal yang paling dituntut kebaikan-

nya adalah biaya perjalanan haji ke Makkah yangperlu dipersiapkan dari sumber yang halal. Ja-ngan naik haji tanpa bekal, jangan dengan uangyang haram. Sebab membekali diri dengan uangyang haram hasilnya tidak berfaedah kecualiharam pula. Allah tidak menerima haji merekayang naik haji dengan biaya yang haram. Misal-nya dari uang riba, uang korupsi, perampokandan sumber dari uang sogokan.

Bekal yang sangat baik adalah taqwa kepadaAllah SWT. Bila bekal ini sudah dimiliki sejak darikampung, biasanya yang lain-lainpun menjadibaik, sebab orang yang telah memiliki bekal taq-wa pasti cara mencari rezekipun dengan sema-

ngat taqwa, yakni halal. Mereka ini biasanyaorang-orang berakal (ulil albab). Dengan memili-ki potensi aqal salim mereka tahu mana yanghalal dan mana yang haram.

Sebaliknya kelompok lemah akal dan lemahagama, berpeluang untuk menghalalkan sega-la cara, termasuk dalam hal mencari rezeki, asalmenguntungkan, mereka tidak membedakanmana yang halal, syubhat dan haram. Jika merekanaik haji juga tidak sepenuh hati, tetapi ada udangdi balik batu. Misalnya ingin dikenal orang sebagaiorang shaleh dan taqwa, ingin mengejar popula-ritas, menyandang titel dan ingin memecah rekor,bahwa dirinya yang paling banyak ke haji. Karenabukan dengan bekal taqwa, meski berulangkalinaik haji, tidak ada pada dirinya nilai-nilai kemab-ruran. Wallahu a’lamu bishshawab!

Satu Lagi Tahanan ...Begitu pintu kamar terbuka, polisi langsung menyergap

BSS dan teman wanitanya, kemudian diboyong ke MaposlekMedan Area.

Kapolsek Medan Area Kompol Sonny W Siregar yang dikon-firmasi, membenarkan hal tu. Sementara, Dewi istri tersangkaBSS yang sedang hamil masih menjalani pemeriksaan karenamenyelundupkan gergaji ke dalam sel yang digunakan untukmemotong jeruji besi untuk para tahanan kabur. Sedangkan Wyterlihat menangis atas penangkapan itu.

Dengan tertangkapnya BSS, berarti sudah tujuh tahanan ka-bur yang kembali ditangkap, enam lagi dalam pengejaran. (h04)

JAKARTA (Waspada): Ko-misi Kepolisian Nasional (Kom-polnas) meminta Kapolri Jen-deral Pol Timur Pradopo me-ngevaluasi kinerja Polda Sumutdalam hal ini Polresta Medandan Polsekta Medan Area terkaitkaburnya 13 tahanan dari pen-jara beberapa hari lalu.

”Kaburnya tahanan akibatpetugasnya lalai menjalankantugas . Apapun modusnya, halitu tidak bisa ditolelir,” kata ang-gota Kompolnas Edi SahputraHasibuan di Jakarta, Rabu (24/10).

Menurut Edi, harus adasanksi disipliner yang tegas ter-hadap petugas yang saat kaburnya

20 Angkutan ...“Razia terpaksa dilakukan

malam hari karena saat pagi dansiang hari mereka ini (pengusahaangkutan plat hitam) tidak ber-operasi untuk mengelabui pe-tugas,” kilah Risya Mustario.

Mobil angkutan umum plathitam ini terjaring saat memba-wa penumpang dan melintasdi Jl. Sisingamangaraja Me-dan. “Semuanya terjaring saatmembawa penumpang di ja-lan,” katanya.

Ditegaskannya, angkutanumum plat hitam yang terjaringini kita amankan ke Sat LantasPolresta Medan dan tidak akandikeluarkan. “Semua angkutanplat hitam yang terjaring, kitaproses sampai ke pengadilan,”tegas Risya.

Razia angkutan umum plathitam ini merupakan tindak lan-jut dari aksi demo yang dilaku-kan Kesper dan Organda, Senin(22/10), salah satunya menuntutpenertiban angkutan umumplat hitam.

“Dua tuntutan Kesper dan

Organda sudah kita laksana-kan yakni penertiban angku-tan umum plat hitam. Setelahitu masalah pengurusan SIMyang akan kita lakukan secarakolektif,” jelas Kompol RisyaMustario.

Armada plat hitam yang ter-jaring yakni mobil jenis L300 BK1423 GF tanpa merek, L300 BK1268 EF angkutan Sampri, L300BK 1713 FZ angkutan Himpak,L300 BK 1187 HA tanpa merek,L300 BK 1694 HN angkutan CVMartabe, Inova BK 1247 WCangkutan Paradep Taxi, L300 BK1534 PW angkutan Simpati, L300BK 1343 HA tanpa merek, L300BK 1475 GQ angkutan Himpak,Bus BK 7089 YH angkutan KUPJ,L300 BK 1754 HV angkutan BTN,L300 BK 1721 HN angkutan BTN,L300 BK 1790 DE angkutan B-ukit Lawang Trans, L300 BK 1656EH angkutan BTN Jaya, L300 BK1073 XI tanpa merek, L300 BK1815 KG tanpa merek, L300 BK1525 LJ tanpa merek, L300 BK1097 GB tanpa merek, L300 BK1751 GY tanpa merek dan L300BK 1381 XA tanpa merek. (m39)

Ada-ada Saja ...sebuah mobil Renault7 asal Maroko yang akan masuk ke perba-tasan Spanyol melalui Melilla, Utara Afrika.

Awalnya, saat polisi perbatasan memberhentikan dan memerik-sa dua orang Maroko di dalam mobil itu, tidak tercium adanyahal yang mencurigakan.

Namun, setelah polisi memeriksa ke dalam mobil dan menge-cek bagian jok penumpang bagian depan, polisi merasa janggal.Jok yang ditekannya tidak terasa seperti busa, melainkan daging.

Benar saja. Setelah jok itu dibongkar, didapati seorang priabersembunyi di balik selimut sarung jok.

Jadi, selama perjalanan, salah satu penumpang mendudukipria berkulit hitam itu layaknya sebuah jok agar tidak dicurigaipetugas perbatasan.

Atas kesalahan tersebut, dua orang asal Maroko ditahan untukdilakukan pemeriksaan. Sedangkan pemuda Guinea yang gagalmenjadi warga negeri Matador, terpaksa mendekam di penjara.

“Kami telah melihat beberapa upaya yang cukup aneh untukmelintasi perbatasan, tapi belum pernah seperti ini,” ujar jurubicara kepolisian setempat.(vvn/rzl)

Gerindra Usung ...kita bahas di DPP yakni Gus Ira-wan dan RE Nainggolan. Tapibeberapa hari terakhir ini, ke-cenderungan nama Gus Irawanyang lebih baik. Memang partaibelum memutuskan, tapi PDPlebih mengarah ke sosok GusIrawan, “ ujarnya menjawabWaspada usai peluncuran bukuberjudul “Soeharto Murid Soe-karno” karya politisi Roy B.B.Janis di Gedung DPR RI.

PDI Perjuangan yang me-nargetkan kemenangan padapilgubsu 2013, hingga sampaisaat ini masih belum memutus-kan pasangan cagub/cawagub-sunya, walaupun sudah melaku-kan uji kelayakan dan kepatutanterhadap enam bakal cagubsu.

Untuk cagubsu PDI Perju-

Labbaik Allahumma ...Para jamaah mulai mening-

galkan Makkah menuju Minapada Selasa malam hingga Ra-bu (24/10), setelah melaksana-kan tawaf. Seluruh suasana didan sekitar Masjidil Haram pe-nuh dengan semangat kesale-han dan para jamaah, pria, wa-nita dan anak-anak, berbicarahanya satu bahasa - bahasa Al-quran. Airmata sukacita terge-nang di mata mereka. Pemerin-tah Arab Saudi telah memberi-kan prioritas pada keamanandan keselamatan para jamaahdengan mengerahkan ribuanpasukan keamanan di Makkah,Mina, Arafah dan Muzdalifah.

CalhajIndonesiaMasuk Arafah

Jamaah Indonesia mulaimemasuki Padang Arafah se-kitar pukul 11:00 waktu Saudiatau pukul 15:00 WIB denganmengenakan ihram (pria) danmukena putih (perempuan).Sementara petugas haji Indo-nesia Daerah Kerja Jeddah su-dah bergerak ke Padang Arafahsejak pukul 08:00 waktu setem-pat, Rabu (24/10), mendahuluijamaah untuk bersiap menyam-but mereka di Arafah.

Gema talbiyah berkuman-dang di sepanjang jalur Makkahdan Arafah menyambut pang-gilan Allah menunaikan iba-dah haji.

Kabid Pelayanan BimbinganHaji Panitia Penyelenggara Iba-

dah Haji Indonesia di Arab SaudiSurahmad mengatakan, wu-kuf di Arafah merupakan ru-kun haji yang paling utama dantidak dapat ditinggalkan ataudigantikan dengan amalan yanglain. Artinya, jika tidak wukufmaka tidak sah hajinya.

Dia lalu mengutip hadis Ra-sulullah SAW, “Haji adalah Ara-fah, barangsiapa datang padamalam perkumpulan sebelumterbitnya fajar, maka sesungguh-nya dia telah menemukan Haji”.

Persiapan wukuf dilaksana-kan sejak 8 Zulhijjah, dimanaseluruh jamaah haji akan bera-ngkat menuju ke Arafah denganberpakaian ihram dengan niatberhaji dari pemondokan di Mak-kah. Pada malam hari seluruh

jamaah haji telah berada di Arafahdan memperbanyak zikir, ber-doa dan membaca Alquran.

Pelaksanaan wukuf dilaku-kan pada tanggal 9 Zulhijjah, di-mulai setelah zawal (tergelincirmatahari) sampai terbit fajartanggal 10 Zulhijjah.

250 Jamaah SakitDisafariwukufkan

Sebanyak 250-an jamaahyang sakit di Balai PengobatanHaji Indonesia (BPHI) dan rumahsakit Arab Saudi akan disafariwukufkan saat prosesi wukuf diArafah sebagai rukun haji hariini Kamis (25/10), kata Kepala Bi-dang Kesehatan Teknis UrusanHaji Indonesia di Arab Saudi, dr.Azimal, di Makkah, Rabu (24/10).

(an/m10/ant)

Calhaj Asal Deliserdang WafatMEDAN (Waspada): Calhaj Embarkasi Medan bernama Jumini

Saikromo Binti Jumadi, 63, Kloter 5, penduduk Dusun 3 BangunPurba Deliserdang wafat di Balai Pengobatan Haji Indonesiadi Makkah, Selasa (23/10) pukul 07:50 WAS, akibat penyakit endok-trin. Calhaj dimakamkan di Sara. Demikian disampaikan Koor-dinator Humas Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Em-barkasi Medan HM Sazli, Rabu (24/10). Terkait hal ini, Sazlimenyampaikan kepada ahli waris untuk datang ke Asrama Hajisaat kloter ini kembali pada 4 November mendatang untuk meng-ambil surat kematian yang dibawa oleh petugas, selanjutnyamengurus asuransi kematian senilai Rp33 juta rupiah.

Cuaca MendukungJamaah yang bergabung dalam Kloter 7 asal Binjai Jaharuddin

yang juga sebagai petugas daerah kepada Waspada, kemarin,menyebutkan cuaca di Makkah sangat baik dan mendukungberbagai kegiatan yang mereka laksanakan. “Insya Allah seluruhjamaah Binjai akan bergerak hari ini untuk wukuf bersama jamaahlainnya,”kata Jaharuddin melalui telepon selulernya . (m37/h02)

Kaburnya 13 Tahanan Polsekta Medan Area

Kompolnas Minta Kapolri Evaluasi13 tahanan tersebut. “Harus adasanksi bagi anggota yang terbuktilalai menjalankan tugasnya da-lam penegakan hukum. Ini harusdilakukan agar tidak terulang dimasa mendatang,” kata Edi.

”Kapolri harus mengevalua-si Kapolda, Kapolresta dan Ka-polsek Medan Area. Ini tidak dapatdibiarkan, Kompolnas akan me-minta Kapolri untuk mengeva-luasi itu semua,” tegas Edi.

Keteledoran petugas yangmengakibatkan 13 tahanan ka-bur, lima personel Polsekta Me-dan Area telah diperiksa BidangProfesi dan Pengamanan Pol-dasu. (j02)

angan nama RE Nainggolansangat menguat, namun DPPPDI Perjuangan dikabarkankesulitan mencari cawagubsu.Beberapa tokoh yang sudahdicoba dilobi semua inginmenjadi cagubsu dan belumada yang bersedia sebagai ca-wagubsu. Kemungkinan PDIPerjuangan akan memasangpendamping RE Nainggolan da-ri kader partai sendiri, yakni sa-lah seorang pengurus DPD PDIPerjuangan Sumut.

Demikian halnya denganPartai Demokrat. Walaupunpartai ini menjadi satu-satunyaparpol yang dapat mengajukansendiri pasangan cagub/cawa-gubsu, ternyata Demokrat tidakgampang memutuskannya.Apa lagi nama H Amri Tambu-nan makin menguat. (aya)

Batubara, dibawa warga keRSUD Kisaran dengan kondisiluka robek pada kepala sebelahkanan sepanjang 12 Cm, lebar4 Cm, dengan kedalaman 3 Cm,sehingga tengkoraknya retakdan kelopak matanya biram.

Tingkatkan Efisiensi ...Kementerian Pendidikan

dan Kebudayaan untuk meni-ngkatkan akuntabilitas dalamsemua pengelolaan atau mana-jemen sesuai tugas, pokok, danfungsi (tupoksi) masing-masing.

Dalam akuntabilitas seti-daknya ada dua aspek. Pertama,akuntabilitas dari sisi substan-si, yaitu tupoksi masing-masing.Kedua, akuntabilitas dari sisipertanggungjawaban, terutamalaporan keuangan.

“Kita tidak ingin ada beritapenyimpangan dalam pengelo-laan anggaran,” tegasnya.

Karena itu, lanjut dia, peren-canaan keuangan harus berbasiskinerja. Dan alokasi anggaranyang disusun harus bisa diper-tanggungjawabkan. Selain me-ningkatkan akuntabilitas, Men-dikbud juga berpesan untukmeningkatkan efisiensi danefektivitas, serta meningkatkankomunikasi publik.

Khusus untuk Kopertis, Men-teri berpesan supaya Kopertissebagai perpanjangan tangankementerian bisa menempatkandiri dengan bertugas sebagai wa-jah dari Kemdikbud. Kopertis jugadiharapkan bisa memberikanmotivasi kepada perguruan ting-gi swasta di wilayah.

“Kita tidak ingin membe-dakan perguruan tinggi swastadengan perguruan tinggi negeridalam menjalankan fungsi uta-ma, yaitu memberikan akses se-luas-luasnya, serta meningkat-kan kualitas pendidikan,” tan-das Nuh. (dianw)

Setelah menjalani perawatantiga jam, korban tewas.

“Saya tidak tau apa penye-babnya, kabarnya korban ber-tengkar dengan suaminya,” jelasteman tersangka Emi br Ma-nurung kepada Waspada diRSUD Kisaran.

Sementara, Polsek Labu-hanruku, Polres Asahan, mem-benarkan pelapor terjadinyakekerasan rumah tangga yangberujung tewasnya korban.“Kita masih mencari suami kor-ban LS, dan masalah ini masihdalam penyidikan,” jelas KanitReskrim Polsek LabuhanrukuAiptu Edi Siwoyo. (a15)

Hari Ini Audit HambalangDiserahkan Ke DPR

JAKARTA (Waspada): Badan Pemeriksa Keuangan (BPK)berjanji menyerahkan hasil audit investigasi proyek pem-bangunan sarana pusat olahraga di Bukit Hambalang, Bogor,Jawa Barat, hari ini,Kamis (25/10).

Saat ini BPK sedang melakukan finalisasi, dan pimpinan DPRakan segera menerima hasil audit BPK tersebut. Hanya saja, Ke-tua DPR Marzuki Alie menduga ada yang membocorkan hasilaudit tersebut. “BPK akan finalisasi audit Hambalang, dan ber-janji akan segera diberikan ke DPR, “ ujar Ketua DPR RI MarzukiAlie pada wartawan di Gedung DPR RI Jakarta, Rabu (24/10).

Pada sisi lain , Marzuki menduga ada oknum BPK yang membo-corkan hasil audit, sebab, terlalu berlebihan menanggapi laporanyang sampai saat ini belum dinyatakan final, yakni mengenaiketerlibatan beberapa pihak. “ Belum keluar kok sudah ribut,mungkin ada orang dalam BPK tidak suka , lalu dibocorkan,”tandas Marzuki Alie

Anggota Panitia Kerja Hambalang Zulfadli, Komisi X DPRtetap mengharapkan hasil audit segera disampaikan ke DPR palinglambat Kamis. “ Kita harapkan hari ini (Kamis) sudah diserahkan,apa lagi DPR sudah masa sidang penutupan,” ujarnya. (aya)

Istri Tewas Diduga Korban KDRTKISARAN (Waspada): Se-

orang istri tewas saat menjalaniperawatan di RSUD Kisaran,Rabu (24/10). Korban mengala-mi kekerasan dalam rumahtangga (KDRT ) diduga dilaku-kan suaminya. Saat dibawa war-

ga ke rumah sakit, korban men-derita luka berat di bagian kepaladan dalam kondisi kritis.

Informasi dihimpun Was-pada, korban Eva br Hutabarat,42, warga Dusun IV Sidorejo,Desa Seimuka, Kec. Talawi, Kab.

41 WNI Ditahan ...China. Masing-masing sepu-luh orang di Beijing dan 31 WNIdi Guangzhou.

Berdasar UU Pidana Chi-na pasal 347 pelaku tindak pi-dana penyelundupan, penjua-lan, pemindahan dan pembua-tan obat-obatan terlarang akandijatuhi hukuman 15 tahunpenjara atau hukuman penja-ra dengan termin tetap penja-ra seumur hidup atau huku-man mati.

Menurut Kedutaan Re-publik Indonesia di Beijing, pa-ra WNI yang menjadi kurir inipada umumnya mantan Te-naga Kerja Wanita (TKW) yangtelah habis masa kerjanya daningin membawa uang lebih saatkembali ke Indonesia. Sindikatnarkoba internasional biasanyamemanfaatkan WNI wanita ber-usia 20-40 tahun yang berpe-nampilan menarik.

Plt Gubsu Dan Pangdam ...Kedua pejabat itu berbaur

dengan calhaj di tenda yang se-derhana bahkan terkesan ku-muh. Bahkan keduanya sempatmembetulkan tenda yang ham-pir rubuh dengan mendirikanpenyanggah.

Di sini Plt Gubsu dan Pang-dam sempat berdialog dengancalhaj diantaranya calhaj berusialanjut asal Medan Azhar Muinyang telah berusia 84 tahun. Mo-men ini dimanfaatkan ibu- ibuuntuk bisa foto dengan Gatot danPangdam. Di tenda ini Gatot men-jadi imam shalat asyar. (m28/h03)

NOAH Memang ...melahirkan lirik-lirik lagu berna-da romantis dan sarat makna.

Pria ganteng kelahiranPangkalan Brandan itu tampakanggun muncul ke panggungmengenakan kaus warna ungudibalut jaket coklat berkalungsyal, hingga menghipnotis pe-nonton ikut berjingkrak. Selainitu, mereka pun menghadiah-kan padanya untaian bunga ma-war pertanda rasa cinta padapenyanyi bersuara khas ini.

“Selamat malam Medan!Lama kita tidak kemari danrasanya inilah kesempatan kitabertemu kembali di suasana dansemangat baru bersama NOAH,”seru Ariel menyapa penontonyang sudah tak sabar menan-ti aksi Uki, David, Lukman, Re-za, dan Ihsan naik panggung.

Usai ‘Cobalah Mengerti’,Ariel membuka jaketnya danmenghadiahkan Sahabat NOAH(sebutan fans) dengan “WalauHabis Terang”, “Di Atas Normal”serta “Menghapus Jejakmu”

yang dirangkai dalam bait Ba-hasa Inggris lagu milik bandColdplay. Tak cuma membawa-kan lagu-lagu lama ketika masihgabung di Peterpan, Ariel jugamenghadirkan lagu dari albumterbarunya “Seperti Seharus-nya” berjudul Puisi Adinda.

“Saya akan menyanyikanlagu untuk kalian semua parasahabat di Medan. Terima kasihatas kesetiaan kalian,” kata Arieldi sela aksinya yang langsungdisambut tepuk tangan dansorak-sorai 3000-an penonton.

“Saya minta warga Medanmenyanyi bersama sampaitengah malam. Saya yakin se-mua yang datang di sini inginbersenang-senang. Terima kasihtelah datang,” kata Ariel meng-ajak penonton nyanyi bersama.

Di tengah kehebohannya,Ariel sempat menyanyikan la-gu “Dara” yang diciptanyaketika mendekam di Rutan Ke-bon Waru, Bandung. Dika-takan, lagu tersebut diciptakansaat suasana tengah malamsekira pukul 01.00 dalam ru-angan jeruji besi yang digem-bok,” ucapnya haru.

Tampilan menarik lainadalah sumbangan suara Reza.Drummer NOAH ‘dipaksa’ Arielmenyanyikan “Mungkin Nanti”walau hanya sebait dan diterus-kan Ariel. “Uki dan David sudahnyanyi di kota lain. Kini Medangiliran Reza,” katanya.

Setelah “Raja Negeri”, kon-ser diakhiri dengan lagu “TakBisakah”, “Langit Tak Men-dengar”, “Tak Ada Yang Abadi”,Separuh Aku”, dan “Topeng”mengakhiri kesahajaan Arielbersama NOAH seperti seha-rusnya. (m19/m33)

Page 5: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

Luar NegeriWASPADAKamis25 Oktober 2012 A3

HAMPIR 23.000 jamaahcalon Haji dari Inggris akanmenunaikan ibadah Hajinyatahun ini, hampir sama sepertitahun 2011 lalu. Sebagian besarmereka sudah berada di ArabSaudi jauh sebelum ibadah Hajidimulai dan sebagian lagi segerasampai sebelum dimulai acararitual Haji, kata MohammedShoukat, Konjen Inggris the Bri-tish consul general.

Setiap tahunnya pemerintahInggris membentuk satu timyang terdiri dari para pejabatkantor luar negeri guna menyiap-kan pendukung konsular. “Timitu berpangkalan di Makkah un-tuk memberikan dukungan kon-sular bagi para jamaah di Mak-kah selama musim Haji,” ka-tanya.

Dia lebih jauh lagi menga-takan pekerjaan dan tujuan daritim ini telah berkembang selama

Kapal Perusak AS Kawal LimaNelayan Filipina Terdampar

MANILA (Antara/PNA-OANA): Kapal USS McCampbell (DDG-85), sebuah destroyer dipandu rudal kelas-Arleigh Burke bagian darikapal induk USS George Washington (CVN-73) pembawa kelompoktempur, menyelamatkan lima nelayan Filipina terhanyut di perairanPulau Lubang, Mindoro Oriental sebelum fajar Rabu (24/10).

Kedutaanbesar AS di Manila mengatakan bahwa penyelamatanitu dilakukan sekitar pukul 01:00 waktu setempat Rabu. Para nelayanyang sebelumnya ditemukan oleh pilot-pilot helikopter yang terbangdi sekitar USS McCampbell pada tengah malam.

Para nelayan yang diselamatkan melaporkan bahwa kapalpenangkap ikan mereka mulai kemasukan air pada 23 Oktober dankapal tersebut hampir tenggelam saat terlihat. Pilot-pilot AS melihatlima orang tersebut mengedipkan sinar saat berdiri di atap kapalmereka - satu-satunya bagian kiri yang berada di atas air.

USS McCampbell segera dikerahkan untuk pengambilan darilima nelayan tertekan itu. Kapal perusak meluncurkan dua kapaluntuk menyelamatkan nelayan terhanyut tersebut yang segeradiberi perawatan medis di atas kapal.

RI Dan Malaysia BahasKerjasama Lintas Sektor

JAKARTA (Waspada): Menteri Luar Negeri RI Marty Natalegawadan Menlu Malaysia Anifah Hj. Aman memimpin Pertemuanke-12 Komisi Bersama mengenai Kerja sama Bilateral RI-Malaysiadi Yogyakarta. Pertemuan membahas secara keseluruhan perkem-bangan bilateral RI-Malaysia.

“Pertemuan ini adalah forum penting yang membahas berbagaikerjasama lintas sektor. Tidak hanya politik, namun juga bidang-bidanglain seperti ekonomi, perdagangan, pariwisata, ketenagakerjaan dankekonsuleran,” jelas Marty usai pertemuan berlangsung, dalamketerangan pers Kementerian Luar Negeri RI Rabu (24/10).

Pembahasan dalam pertemuan tersebut, mengkaji perkem-bangan sejak Pertemuan ke-11 Komisi Bersama Tingkat Menludan Pertemuan Tingkat Kepala Negara, Oktober tahun lalu.

Perkembangan positif yang dicatat, misalnya perjanjian dibidang nelayan yang disepakati Januari tahun ini telah membawakedua negara pada pengelolaan yang lebih baik terhadap insiden-insiden yang melibatkan nelayan. Permintaan Indonesia mengenaipembukaan community learning center di Sabah juga telah disetujui.

Pemerintah Inggris Bangga DapatLayani Para Jamaah Hajinya

beberapa tahun terakhir, karenapemerintah Saudi meningkat-kan layanan mereka sendiri un-tuk para jamaah. Tahun lalu,tim Inggris memberikan duku-ngan mulai dari dokumen daru-rat perjalanan ke penggantianpaspor hilang atau dicuri, mendu-kung para jamaah yang menja-lani perawatan di rumah sakit,menasehati para jamaah Inggrisyang menjadi korban operatortur dan menyediakan pengatu-ran logistik dan birokrasi kepadakeluarga jamaah Haji yang me-ninggal selama menunaikanhaji.

“Semua ini dilakukan mela-lui kerjasama erat dengan pihakberwenang Arab Saudi yangmemberikan dukungan fantas-tis kepada tim konsular kamidi Makkah. Ternyata peningka-tan minat berhaji dan berumrahitu bukan saja di Indonesia, Ma-

laysia dan sejumlah negara lain-nya sehingga mereka memohonkesediaan Arab Saudi menam-bah kuota mereka, namun di Ing-gris juga.

Menurut Shoukat, pada ta-hun 2011 saja, lebih dari 65.000jamaah Inggris datang ke ArabSaudi untuk melaksakan umrahselama bulan Ramadhan saja.Itulah sebabnya Konjen dan Ke-dubes Inggris masih menjadi-kannya sebagai prioritas pentingyang harus diberi dukunganseperlunya.

Kerajaan Arab Saudi meme-gang satu tanggungjawab besaruntuk menjamin seluruh jama-ah dari seluruh dunia agar dapatmelaksanakan ibadahnya, yangmerupakan tugas keagamaan.Pada 2011, lebih dari tiga jutajamaah dari berbagai penjurudunia berkumpul di Arafah un-tuk memohon ampunan dan me-

nyatakan kesyukuran atas ke-sempatan yang diberikan menu-naikan ibadah Haji ke tanahsuci. Masjidil Haram di Makkahsekarang ini dapat mengako-modasi 750.000 jamaah sekaligusdan kini diupayakan dapat me-nampung dua kali lipatnya.

Menurut satu laporan ter-akhir di satu suratkabar lokalsatu organisasi amal Inggris te-lah mengatur satu tim relawankesehatan di bawah delegasiHaji Inggris untuk memberikanpelayanan bagi para jamaahselama musim Haji. Tim tersebutterdiri dari sembilan dokter danmereka akan mendirikan satuklinik kecil — dengan dua kamaroperasi dan kamar tunggu —yang akan memberikan pelaya-nan gratis selama 14 sampai 16jam seharinya, kata laporantersebut.

(an/mujo)

Unjukrasa di Sittwe, ibukotanegara bagian Rakhine, terjadisetelah kekerasan Selasa malamdi kota terdekat ketika kerusuhanmeletus antara suku Rakhine danwarga Muslim Rohingya pada hariketiga.

Setidaknya tiga orang tewasdan ratusan rumah dibakar Senindalam bentrokan antara keduapihak, kata para pejabat, dengan50 properti dibakar Selasa pagi.Negara bagian Rakhine dilandakerusuhan yang luas Juni yangme-newaskan puluhan orangdan puluhan ribu terlantar, memi-cu kelompok-kelompok hak asasimanusia memperingatkan akanbahaya penderitaan masyarakat.

Mahasiswa Myanmar PimpinUnjukrsa Anti-RohingyaRusuh Sehari Sebelumnya Menewaskan Tiga Orang

YANGON (AP/CNN/Antara/AFP): Ratusan ma-hasiwa universitas Buddha Rabu (24/10) melakukan

unjukrasa menentang warga Rohingya di kota tem-pat pusat ketegangan di Myanmar barat,

kata pemimpin unjukrasa tersebut.

Rohingya dianggap oleh pe-merintah Myanmar dan banyakwarga Myanmar mengaggap me-reka sebagai imigran ilegal dariBangladesh yang menyebut me-reka ‘Benggali.’ Lebih dari 800mahasiswa ikut dalam protesyang menyerukan penghentian‘studi para warga Benggali,’ danpembongkaran desa-desa Ro-hingya di jalan menuju universi-tas, kata pemimpin protes maha-siswa Wai Yan.

Protes tersebut merupakanyang terbaru dalam rangkaian un-jukrasa oleh warga Buddha diMyanmar terhadap warga Ro-hingya yang tidak memiliki kewar-ganegaraan, yang lama dianggap

oleh PBB merupakan salah satudari masyarakat paling tersiksa dibumi.

Ketegangan tetap tinggi di negarabagian Rakhine dengan jam malamdiberlakukan di banyak daerah,smentara puluhan ribu warga Ro-hingya merana dalam kamp-kampburuk, bebe-rapa diantara kampitu berada dibelakang kawat berduridi Sittwe, sejak aksi kekerasanmeletus Juni.

Kelompok-kelompok hakasasi manusia mengataan Ro-hingya menjadi semakin sengsarakarena ada satu usaha untuk

meaksa mereka keluar dari negaraitu, dengan para biarawan me-mainkan satu peran utama me-nentang mereka.

Aksi kekeraan terbaru, ter-masuk pembakaan rumah-ru-mah terjadi Selasa malam di duakota, kata seorang juru bicaranegara bagian Rakhine. “Ada ben-trokan-bentrokan kemarin ma-lam dan rumah-rumah dibakardi kota-kota Mybon dan KyaukPhui,” kata Myo That yang me-nambahkan dia tidak tahu apakahada korban.

Kerusuhan baru

Bentrokan sekte kembaliterjadi di bagian barat Myanmar,Rakhine, menewaskan tiga orangdan menyebabkan lebih 400rumah, satu masjid dan satu biaraterbakar, kata pihak berkuasaSelasa.Bentrokan itu mulai terjadiMinggu malam dan menyebarke empat kota, kata Jaksa UmumHla Thein.Rakhine merupakantempat tinggal bagi mayoritasRohingya, etnis Muslim minoritasyang mengeluhkan prilaku militerMyanmar yang menyiksa merekaselama puluhan tahun kekuasaanotoriter mereka.

Kerusuhan antara mayoritaspenganut Budha dan minoritasRohingya bermula lima bulan laludan menguji usaha pemerintahPresiden Thein Sein yang menco-ba berdamai dengan kelompoketnis berbeda Myanmar dan me-ngubah negara itu ke arah yanglebih demokrasi.Pihak berwenangmenyatakan negara dalamkeadaan darurat di dua kota, dimana PM negara memerin-tahkan agar tim medis didampingioleh personil keamanan ketikamereka mengunjungi berkunjungke kedua kota itu.(m23/m10)

Jepang Ganti Menteri KehakimanTOKYO (AP): PM Jepang mengganti Menteri Kehakiman Rabu

(24/10), sehari setelah anggota kabinet senior itu mengundurkandiri dengan alasan kesehatan dan setelah laporan mengatakandia menjalin hubungan dengan mafia dan menerima dana dariwarga asing.

Makoto Taki dipilih untuk kembali memimpin KementrianKehakiman karena pengalaman dan kepahamannya akan tatakerja pekerjaan itu, kata Kepala Sekretaris Kabinet Osamu Fujimura.Taki meninggalkan jabatan itu setelah perubahan kabinet 1 Oktoberlalu, namun penggantinya mengundurkan diri Selasa.

Keishu Tanaka dirawat di rumahsakit karena detak jantung tidakteratur dan masalah kesehatan lain, namun dia juga menjadi pusattuduhan terkait penerimaan dana dari warga asing dan menghadiripernikahan yang diadakan seorang tokoh mafia 30 tahun lalu.

Pengunduran diri Tanaka dipandang sebagai pukulan baru bagipemerintahan PM Yoshihiko Noda. Tingkat dukungan bagi Noda menurunsekitar 20 persen, dan dia mendapat tekanan untuk menyelenggarakanpemilihan parlemen untuk membuktikan bahwa dia masih memilikimandate. Dia menolak menetapkan tanggal pemilihan parlemen karenapartainya diperkirakan akan mengalami kekalahan jika pemilihandiadakan dalam waktu dekat.(m23)

60.000 Haji Ilegal DistopMAKKAH (Waspada): Kalau di Indonesia banyak jamaah calon

Haji yang dikecewakan para penyelenggara Haji, yang akhirnyatidak dapat memberangkatkan mereka karena tak kebagian visaatau alasan lain. Tetapi di Arab Saudi ada kira-kira 60.000 jamaacalon Haji tanpan izin dikirimkan kembali dari pos pemeriksaandekat Makkah dan Madinah.

Kol. Badr Al-Malik, jurubicara Departemen Paspor mengatakanSelasa (23/10) bahwa para petugas departemennya telah menangkapsejumlah pelanggar aturan residensi, orang yang kelebihan masatinggal, visa umrah dan sejumlah warga asing yang telah memasukiArab Sausi secara ilegal.

“Kami juga telah menahan sejumlah orang yang mengangkutjamaah ilegal,” kata Al-Malik. “Kami telah menyita kendaraan merekadan pengemudinya telah diserahkan kepada Departemen UrusanEkspatriat untuk tindakan hukuman.”

Dia mengatakan para pengemudi yang mengangkut para jamaahilegal akan menghadapi hukuman denda dan dipenjara. “Kamiakan mengusir warga asing yang terlibat dalam pengangkutanpara jamaah calon Haji yang tidak dilengkapi dokumen ke tempat-tempat suci,” katanya mengingatkan. (an/m10)

China Kecewa DenganObama Dan Romney

BEIJING (Waspada): China memang menjadi topik panas dalamdebat Pemilihan Presiden Amerika Serikat (Pilpres AS) ronde terakhir.Beijing kecewa dengan ucapan Presiden Barack Obama dan MittRomney dalam menyikapi kemajuan China.

“Siapapun politisi AS, mereka harus menyikapi perkembanganChina dalam sikap yang rasional, serta meningkatkan kerja samabilateral AS dan China,” ujar juru bicara Kementerian Luar NegeriChina Hong Lei, seperti dikutip AFP, Rabu (24/10).

Obama dan Romney bersumpah untuk mempertegas sikapnyaterhadap China. Namun Romney justru melontarkan ucapan-ucapan yang dinilai menyinggung China. Romney bersumpah,bila terpilih sebagai Presiden AS, Romney akan menyebut Chinasebagai manipulator mata uang.

“Mereka (China) mencuri kekayaan intelektual kita, paten kita,rancanangan kita, teknologi kita, meretas komputer kita, dan memal-sukan produk-produk kita,” ujar Romney dalam debat.

Sementara itu, Obama menjanjikan kerja sama ekonomi denganNegeri Panda, meski banyaknya ketidaksepakatan. Namun Obamamenegaskan kembali, China harus mematuhi aturan-aturan perdaga-ngan. Media China langsung memberitakan adanya ucapan-ucapananti-China dalam debat Pilpres AS. Ucapan Obama dan Romney langsungdiprotes dalam kolom komentar di kantor berita Xinhua.

Militer Syria BelumSepakati Gencata Senjata

BEIRUT (Waspada): Militer Syria dikabarkan belum menyetujuiproses gencatan senjata yang akan dilaksanakan selama liburan IdulAdha. Pernyataan ini sangat bertentangan dengan laporan yangdisampaikan utusan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Lakhdar Brahimi.

Tepat pada hari ini, Brahimi yang menggantikan posisi KofiAnnan sebagai mediator perdamaian Syria melaporkan bahwa,Presiden Syria Bashar Assad telah menyepakati proposal gencatansenjata itu. Mereka juga akan mengumumkan gencatan senjatatersebut dalam waktu dekat ini.

Namun beberapa saat kemudian, Kementerian Luar NegeriSyria mengatakan, proposal gencatan senjata itu masih harus ditelusurioleh angkatan senjata. Keputusan Syria mengenai hal ini akandiumumkan besok, demikian, seperti menurut laporan pers Rabu(24/10). Inisiatif perdamaian itu tidak mengandung perjanjianmengenai masuknya pengamat internasional yang akan mengawasiproses gencatan senjata. Brahimi pun hanya mengatakan, gencatansenjata itu berlangsung empat hari menjelang hari raya.

Tepat pada hari ini, jet tempur Syria melakukan bombardir diKota Maarat al-Numan yagn dikuasai fraksi oposisi. Lima orang wargasipil pun tewas, dan beberapa orang di antara mereka adalah anak-anak. Sebelumnya dari Kairo, Mediator Internasional LakhdarBrahimi Rabu mengatakan, pemerintah Syria telah setuju untukgencatan senjata selama liburan Idul Adha dan Damaskus akanmengumumkan keputusan itu dalam waktu dekat.

Liburan mulai Kamis dan berlangsung selama tiga atau empathari. Brahimi, seorang mediator yang dipilih PBB dan Liga Arab,mengatakan beberapa kelompok oposisi Syria yang dihubunginyajuga setuju untuk gencatan senjata.

“Setelah kunjungan yang saya lakukan ke Damaskus, ada kesepa-katan dari pemerintah Syria untuk gencatan senjata selama Idul Adha,”kata Brahimi pada konferensi pers di Liga yang bermarkas di Kairo.Dia tidak memberi jangka waktu yang jelas bagi gencatan senjata namunDamaskus akan mengumumkan perjanjian itu Rabu atau Kamis. “Faksilain di Syria yang kami hubungi, para kepala kelompok yang menentangpemerintah, sebagian besar mereka juga menyetujui prinsip gencatansenjata itu,” tambahnya.(m23/m10)

Ribuan Orang BerdemonstrasiDi Luar Gedung Kongres Spanyol

MADRID (Antara/Xinhua-OANA): Demonstran kembali mem-protes di dekat gedung Kongres Spanyol di Madrid untuk memperlihatkanpenentangan mereka terhadap pemerintah Mariano Rajoy.

Aksi paling akhir atas gerakan 25-S dilancarkan kurang satu bulansetelah upaya pertama mereka untuk mengepung Kongres, yang berakhirdalam serangkaian pemukulan oleh polisi dengan menggunakanpentungan dan lebih dari 60 orang memerlukan perawatan.

Demonstrasi baru Selasa (23/10) itu dilakukan bersamaandengan pembukaan debat tentang anggaran 2013 di Kongres. Dalamdebat tersebut, Rajoy belum tampil untuk mempertahankan kebija-kan ekonomi pemerintah Partai Rakyatnya.

Pemerintah berkeras demonstrasi pada Selasa tidak sah, sebagiankarena izin untuk memprotes belum diberikan pada waktunya sementara600 polisi anti-huru-hara disiapkan untuk melindungi Kongres, demikianlaporan Xinhua. Gedung Kongres kembali dilindungi dengan penghalanglogam guna menghentikan demon-stran terlalu dekat.

Jumlah pemrotes bertambah menjelang malam dan hinggapukul 20.30 waktu setempat antara 3.000 dan 4.000 orang sudahberkumpul, cukup untuk menghentikan arus lalu lintas di Paseodel Prado.

PBB, New York (Antara/Xin-hua-OANA): Hampir lima jutaorang terpengaruh oleh banjir di

Hampir Lima Juta Orang Terkena Pengaruh Banjir Di PakistanPakistan selatan, kata Juru BicaraPBB Martin Nesirky kepada warta-wan di Markas PBB, New York, de-

ngan mengutip perkiraan dari pe-merintah Pakistan. “Berbagai lem-baga PBB dan organisasi non-pe-merintah mengirim bantuan gunamendukung upaya bantuan pim-pinan pemerintah,” kata Nesirky

dalam taklimat harian di MarkasPBB Selasa (23/10). September, ban-jir bandang merendam ProvinsiBalochistan, Punjab dan Sindh diPakistan, 270.000 orang mening-galkan tempat tinggal mereka.

Page 6: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

WASPADAKamis

25 Oktober 2012A4 Politik & Hukum

MEDAN (Waspada): Ketua Forum Komuni-kasi Masyarakat Melayu (FKMM) Kota MedanIr H Tengku Sofyan Dewangga merasa yakin ter-hadap T Erry Nuradi yang mencalonkan diri seba-gai bakal calon Gubernur Sumatera Utara akanmendapat simpatik masyarakat.

‘’Alasannyamengingat kinerja bupati SerdangBedagai itu dalam menyetarakan pembangunandi kabupaten pemekaran Deliserdang sudah seta-ra dengan kabupaten induknya,’’ ujar Tengku Sofyan dalam sebuah diskusi antarpengurus FKMM KotaMedan yang berlangsung di Griya Riatur Jalan TAmirt Hamzah, Selasa (24/10) malam.

Dikatakan, dirinya telah lama mengenal sosokT Erry Nuradi maupun keluarganya. Dia merupa-kan tokoh pekerja keras yang memiliki komitmenbesar dalam pembangunan Sumatera Utara.“Beliau adalah pengusaha muda yang sukses,sehingga berhasil membangun Sergai danobsesinya untuk membangun Sumut jelas akankita dukung, mengingat latar belakang beliauyang sudah terbukti dalam memimpin Sergaihamper dua periode,” ujar mantan dosen padasebuah perguruan tinggi di Sumut itu.

Tengku Sofyan yang juga menjabat sebagaiKetua Lembaga Kebudayaan Melayu (LKM) Su-mut juga sangat menghargai T Erry Nuradi karenamenjunjung tinggi nilai-nilai budaya. “FKMMsangat mengdukung pencalonan T Erry Nuradiselain keberhasilannya membangun Sergai, sosokT Erry Nuradi sangat menjunjung tinggi nilai-nilai budaya yang ada di tengah masyarakat,”ujarnya.

Tokoh masyarakat melayu Kota Medan, Wan

MEDAN (Waspada): KetuaKomisi Pemilihan Umum Pro-vinsi Sumatera Utara (KPUProvsu) Irham Buana Nasutionmeresmikan Media Centre KPUSU, di Jalan Perintis Kemerde-kaan Medan, Senin (22/10).

Peresmian tersebut dihadiripuluhan wartawan dari berba-gai media massa, KomisionerTurunan B. Gulo, dan lainnya.

Dalam acara sederhana diKantor KPU Provsu tersebut,Irham Buana mengemukakan,kehadiran media massa ataupara wartawan selama ini sa-ngat berpartisipasi dalam pem-beritaan berbagai kegiatan KPUSumut, termasuk pelaksanaantahapan-tahapan berkaitan de-ngan persiapan Pilgubsu 2013.

‘’Wartawan maupun mediamassa dan KPU Sumut meru-pakan mitra, terlebih dalammensosialisasikan berbagai per-syaratan bagi para bakal calonGubsu menuju Pilgub 2013. Disamping itu tentu masyarakat pundapat mengetahui serta meng-ikuti perkembangan menjelangPilgubsu,’’kata Irham.

Dia berharap, hubungan ke-mitraan media massa/warta-wan dan KPU Sumut tetap terja-lin baik dan semakin ditingkat-kan. Sedangkan adanya KPUMedia Centre tersebut bisamemberikan kemudahan bagiwartawan meliput berbagaikegiatan KPU Sumut.

MEDAN (Waspada):Penangan korupsi diIndonesia tidak lagi bisa main-main, tapi haruslebih serius, kata advokat senior Medan BorkatHarahap,SH, Senin (22/10), menanggapi korupsidi negara tercinta ini sudah mendarah daging.

Kata Harahap, karena korupsi sekarang initidak saja melibatkan instansi sipil tapi sudahmerebak terjadi di instansi penegak hukumseperti jaksa, hakim, advokat, kepolisian. Untukitu seluruh elemen masyarakat harus ‘siap siaga’dalam ikut serta memberantas korupsi.

Susahnya korupsi ini sudah masuk ke tubuhaparat penegak hukum itu sendiri, makanyasangat sulit untuk memberantasnya. Oleh karenaitu sangat diperlukan kekuatan seluruhmasyarakat untuk membantu menumpaskorupsi tersebut dengan memberikan hukumanyang berat tetap diberlakukan bagi para koruptor

Ahyar lebih yakin terhadap pencalonan T ErryNuradi diterima oleh partai politik yang akanmenyongsongnya untuk mendaftar ke KomisiPemilihan Umum (KPU) Sumut. Alasannya,selain T Erry Nuradi sudah menguasai adminis-trasi negara selama menjabat sebagai bupati, masyarakat melayu Kota Medan khususnya danSumut pada umumnya sangat merindukankesinambungan pembangunan di provinsi inidilanjutkan oleh adik kandung mantan Gubsualmarhum T Rizal Nurdin tersebut.

“T Erry Nuradi adalah sosok kepala daerahterbaik di Indonesia dan pantas memimpinSumut. Sebagai orang melayu, beliau memilikifilosofi Tepak yang juga lambangnya FKMMbermakna tempat pembersatu antarsuku, “ sebutWan Ahyar.

Dukungan pencalonan juga disampaikanketua Anak Nelayan Pantai FKMM Medan, OKKamaluddin yang merasa optimis bila T ErryNuradi terpilih sebagai Gubsu mampu meng-angkat derajat masyarakat pesisir yang mayoritasadalah nelayan.

Dikatakannya, selama ini masyarakat pesisirtermarjinalkan oleh pemerintah dan lebihmemusatkan perhatian terhadap warga yangberada di inti kota. “Kita percaya jika kelak T Erryterpilih sebagai Gubsu, nelayan di Sumutmendapat perhatian yang besar mengingatkonstribusinya dalam menyumbangkan gizihewani laut untuk anak bangsa ini relatif besar,”kata OK Kamaluddin yang juga pendampingKelompok Usaha Bersama (KUBE) di kawasanpesisir kota Medan tersebut. (m08/rel)

FKMM Medan DukungTengku Erry Nuradi Cagubsu

Ir HT Sofyan Dewangga Wan AhyarOK Kamaluddin

apalagi terhadap penegak hukum itu sendiri.Dan tidak bisa kita hanya memberi kekuatan yanglebih kepada Komisi Pemberantasan Korupsi(KPK) sebagai lembaga penumpas korupsi diIndonesia. Sudah saatnya pendidikan di Indone-sia menambah kurikulum ‘anti korupsi’ mulaitingkat kelas menengan sampai ke perguruantinggi. Hal itu sangat penting agar generasi mudabisa mempelajari dan memahami bahwa korupsiadalah perbuatan laknat bukan saja merusaknama keluarga tapi juga merugikan bangsa dannegara, ujar Harahap.

Salah satu cara mengurangi tindak korupsiadalah rakyat tidak meminta sesuatu kepadacalon-calon pejabat atau calon-calon anggotaparlemen. Dan pimpinan-pimpinan instansi baiksipil atau militer tidak meminta sesuatu daripejabat yang akan dipromosikan.(m24)

Advokat Senior Borkat Harahap:

Korupsi Sudah Masuk Ke Tubuh Aparat

salah seorang pengikut BungKarno dan pengagum Megawati

Sukarnoputri warga Deli-serdang Rojikin menyampaikandukungannya kepada BennyPasaribu sebagai calon Gubsubukan Cawagubsu. Dia menilaiBenny Pasaribu memiliki ke-mampuan membawa peruba-han bagi masyarakat Sumut.Bahkan, ia mengklaim, BennyPasaribu sangat tepat sebagaiJokowi di Sumut yang bersihdan peduli kepada penderitaanrakyat, khususnya petani, nela-yan, buruh, pedagang kecil,pengrajin, koperasi, dan lainsebagainya. (m49)

dijadwalkan Minggu ini sudahberjalan. Sementara itu, sese-puh PDI- P Sumut, Edi

Suparman menyampaikanpolling PDI-P harus sukses,meskipun tidak menjadi penen-tu, namun sebagai instrumenuntuk mengukur atau salah satubahan pertimbangan.

“Begitupun jika ada kaderPDI-P Sumut yang maju men-calonkan diri menjadi Cagubsu,maka anggota wajib mendukung-nya. PDI- P sebagai salah satu par-tai besar sudah sewajarnya meng-usung atau mengajukan kadernyasendiri sebagai Cagubsu, bukanCawagubsu. Secara terpisah,

Soetarto mengatakan sebelummemutuskan siapa pantas di-usung, DPP PDI-P lebih dulumelakukan survei atau pollingsecara independen.

“Metode ini merupakanmekanisme partai dalam me-milih calon yang layak. Hasilpolling akan menjadi dasar per-timbangan memilih calon yangakan diusung,” ungkapnya.DPD PDI-P Sumut telah melaku-kan uji kelayakan ( fit and propertest)terhadap lima dari 12 balon.

Dia mengatakan kebijakanatau keputusan partai tetapmengedepankan kemampuan.Survei internal dan polling

dapat menemukan sosok pe-mimpin seperti Gubernur DKIJakarta terpilih Jokowi .

“ Masyarakat Sumut harusmenemukan dan memilihsosok seperti Jokowi . Apa punagamanya. Apa pun sukunya,dan uang bukanlah segala-galanya, “ tandasnya.

Dia mengatakan meskisudah banyak calon mendaf-tarkan ke PDI-P, tapi, hingga saatini DPP PDI-P dan Ketua UmumMegawati Soekarnoputri belummenetapkan siapa calon Gubsuyang akan diusung partainya.Sementara itu, Wakil SekretarisInternal DPD PDI- P Sumut,

MEDAN (Waspada):Politisi PDI Perjuangan

Maruarar Sirait menegas-kan hingga saat ini DPP PDI

Perjuangan dan KetuaUmum Megawati Soekar-

noputri belum menetapkannama calon Gubernur Su-

matera Utara (Cagubsu).

“Belum ada diputuskansiapa Cagubsu,” katanya men-jawab wartawan di Medan, Sela-sa (23/10). Namun, katanya,PDIP cenderung memilih calonyang mampu membawa peru-bahan. Dia berharap masyara-kat Sumut dalam Pilgubsu nanti

Cagubsu PDIP: UangBukan Segalanya

Media Centre KPU Sumut DiresmikanPendaftaran Cagubsu Ditutup 16 November

Sedangkan dalam temu sila-turrahmi KPU Sumut dan war-tawan di rumah makan Jalan H.Adam Malik (Glugur By Pass)Medan seusai peresmian mediacentre, secara singkat terbentukkordinator, yakni Sugiatmo(Analisa) dan Sekretaris Rinaldi(Sindo).

Disinggung wartawan peri-hal isu yang berkembang terkaitdisebut-sebutnya Ketua KPUSumut bakal berpasangan de-ngan kalangan bakal calon Gub-su untuk Pilgub 2013, Irhammenjawab dengan diplomasidengan menyebutkan, bahwasemua rakyat/warga negaraIndonesia berhak memilih dandipilih. ‘Politik itu injury time,atau pada saat detik-detik ter-akhir baru diketahui. Namun,biarlah waktu yang memutus-kan,’’katanya.

Disinggung, apakah ang-gota KPU atau komisioner KPUdibenarkan peraturan atau un-dang-undang untuk mencalon-kan diri sebagai kepala daerah,Irham menjelaskan, setelahadanya putusan MahkamahKonstitusi (MK) atas UU No.15/2011 yang sebelumnya mela-rang anggota KPU maupunBadan Pengawas Pemilu (Ba-waslu) berpolitik, maka atasjudicial review yang diajukan,maka MK memutuskan/meng-abulkannya, antara lain menya-takan hak KPU/Bawaslu sama

dengan hal warga lain, yakniboleh memilih dan dipilih.

Lebih lanjut dia mengemu-kakan, hingga saat ini masih me-nantikan data valid tentangjumlah pemilih (DPT). Akantetapi perihal jumlah pemilihini memang semua pihak, khu-susnya KPU Sumut sangat ber-hati-hati sebab ini merupakansalah satu sumber konflik.

Disebutkannya, Pilgubsudijadwalkan (hari H) 7 Maret2013, dan salah satu indikasipenting sukses tidaknya Pilgub-su 2013 adalah tingkat partisipa-si warga terutama para pemilih.

Dicontohkannya, PilkadaKota Padangsidimpuan partisi-pasi pemilih/ masyarakat ber-fluktuatif, sedangkan sebelum-nya pada Pilkada Kota Medantingkat partisipasi pemilih ha-nya antara 30 persen hingga 40persen. Sedangkan Pilgubsu2008 tingkat partisipasi itusekitar 65 persen.

‘’Makanya diharapkan Pil-gubsu 2013 meningkat lagi, bah-kan diharapkan bisa mencapai100 persen,’’ujar Irham.

Menyinggung tentang taha-pan menuju Pilgubsu, dia men-jelaskan, KPU Sumut dalamwaktu dekat mengadakan pen-daftaran para pasangan bakalcalon Gubsu yang diusung Par-pol termasuk Parpol berkoalisi.

Pendaftaran mulai 10November hingga 16 November

2012, dan khusus hari terakhirKPU Sumut akan menerimapendaftaran hingga pukul 24:00.Makanya kepada masing-ma-sing pasangan calon atau tim-nya sudah harus mulai me-nyiapkan berbagai persyaratan.

Namun demikian, katanyalagi, sebelum memasuki tahappendaftaran, KPU Sumut akanmelakukan sosialisasi denganmengundang para pimpinanParpol, tim kampanye, pasang-an bakal calon Gubsu, warta-wan, kelompok masyarakat un-tuk mengikuti forum komuni-kasidi Hotel Grand Angkasa pada 25Oktober 2012, jam 10:00.

‘’Penjelasan ini merupakan

undangan terbuka sekaligussilaturrahmi dan informasi tatacara pencalonan,’’katanya.

Sedangkan Turunan Gulomenambahkan, dalam sosiali-sasi nanti, KPU Sumut akanmenjelaskan secara detil tatacara pencalonan dan pendafta-ran pasangan bakal calon Gubsu.

Kami segera mengundangmereka, akan tetapi yang men-jadi problem adalah tidak dike-tahuinya alamat dan kantor ma-sing-masing pasangan bakal ca-lon. Namun, diharapkan dalamsosialiasi nanti yang datangadalah pasangan bakal calonm a s i n g - m a s i n g , s e c a ralangsung, kata Turunan.(m34)

Waspada/Feirizal Purba

PERESMIAN KPU Sumut Media Centre di Kantor Komisi PemilihanUmum Provinsi Sumatera Utara.

ran, malah dibela hakim. Bahwabenar, keadilan telah mati dipengadilan itu sendiri,” kataBambang menenangkan ke-luarga Marlon Purba.

Pada persidangan sebelum-nya, Bripka Manuel Ati Beremengaku tidak melihat IptuGunawan menunjukkan surat-surat yang dimaksud. “Setahusaya, ada SP-Kap sama Surat Tu-gas Pak. Tapi saya tidak melihatsecara langsung apakah PakKanit ada memperlihatkan suratitu pada Pak Marlon Purba. Ka-rena saya ada di luar pak,” kata-nya kepada hakim.

Di persidangan turut puladihadirkan SPKap yang diklaimpihak termohon ditunjukkanpada Marlon. Namun dalamPertimbangan SP Kap denganNomor: SP. Kap/347/IX/2012/Reskrim ditanyatakan, untukkepentingan penyelidikan danatau penyidikan tindak pidanadan atau bagi pelaku pelangga-ran yang telah dipanggil 2 kaliberturut-turut tidak datang tan-pa alasan yang sah, maka perludikeluarkan Surat Perintah ini.

Ketika ditanya BambangSantoso kepada Brigadir YansenMalau, apakah pemanggilan viatelepon seperti yang dikatakanIptu Gunawan itu sah dan diaturdalam Kitab Undang UndangHukum Acara Pidana (KUHAP)? Yansen menjawab, hal itu tidakdiatur dalam KUHAP. (m38)

Salah satu pengakuan itu disam-paikan seorang saksi dari polisi,namun hakim Muhammad tidakmempertimbangkan itu.

Setelah mendengar keputu-san itu, massa yang membludaklangsung melontarkan kekece-waan mereka. Massa dan peng-unjung sidang menuding hakimtidak adil dan bijaksana sertatelah bersubahat dengan polisi.

Sementara pengacara Mar-lon Purba, Bambang Santoso SH,MH, dan rekan langsung menge-luarkan statement bahwa peng-adilan tidak memberikan kepu-tusan yang adil. Bahkan, Bam-bang mengatakan, sebaiknyaupaya prapid agar ditiadakan saja.

“Keadilan sudah mati dipengadilan ini. Sembilan saksikami ditambah satu keterangandari 4 orang polisi mengatakanbahwa SP Kap itu tidak ada, tapikenapa hakim lebih memihakkepada yang tidak ada? Kalaubegitu, sebaiknya upaya praperadilan dihapuskan saja,karena hakimnya sudah pastibela polisi,” ujarnya.

Kata dia, lihat saja sepertihari ini, hakim tidak memper-timbangkan keterangan saksi,fakta persidangan dan bukti-bukti yang dihadirkan, tapi yasama saja. Ini akan membuatpolisi akan semakin semena-mena dalam bertindak. “Karenasebuah kasus yang jelas-jelasbanyak melakukan pelangga-

MEDAN (Waspada): Mu-hammad SH, MH, yang men-jadi hakim tunggal pada sidangperkara Pra Peradilan yangdiajukan tim kuasa hukummantan anggota DPRDSU Mar-lon Purba terhadap KapolsekMedan Kota Kompol M HariSandy Sinurat SIK, dinilai ‘mem-berikan’ legitimasi terhadapbentuk pelanggaran yang dila-kukan oknum polisi.

Hal itu terungkap setelahhakim dalam putusannya me-nolak permohonan pra peradi-lan yang diajukan Marlon Purbamelalui kuasa hukumnya, diPengadilan Negeri (PN) Medan,Selasa (23/10).

Sidang yang digelar di ruangCakra 6 itu dipadati pengunjungdan simpatisan Marlon. Merekaingin menyaksikan putusanmajelis hakim. Namun, merekaharus menelan kekecewaan se-telah hakim Muhammad me-nolak seluruh prapid yangdimohonkan Marlon Purba.

Hakim dalam amar putu-sannya mengatakan, penang-kapan yang mengerahkan 50personel polisi yang menyebab-kan anak dan istri Marlon meng-alami penganiayaan itu sudahsesuai prosedur. Meski saksi-saksi yang dihadirkan di persi-dangan banyak yang mengata-kan penangkapan itu tidakdisertai Surat Tugas dan SuratPerintah Penangkapan (SP Kap).

Hakim Tolak Prapid Marlon PurbaPutusan Dinilai Tidak Adil

MEDAN (Waspada): Untukmelengkapi berita acara peme-riksaan (BAP) kasus pembu-nuhan terhadap korban Azwar,61, pensiunan PNS PuskopadDam I/BB, warga Jalan Rahayu,Dusun 10, Desa Sambirejo Ti-mur, Pasar 7 Tembung, penyidikPolsek Percut Seituan bersamaKejari Lubukpakam menggelarrekonstruksi di halaman markasPolsek Percut Seituan, Rabu (24/10) sekira pukul 12:00.

Rekonstruksi dilakukandengan 18 adegan yang lang-sung diperankan oleh pelakuberinisial DS, 20, tetangga kor-ban, dan seorang lagi korbanyang masih hidup langsungdiperankan oleh Susilawati, 47,dibantu oleh petugas PolsekPercut Seituan.

Susilawati sebagai korbanyang selamat dari pembunuhanitu, ketika berlangsung rekons-truksi terlihat sangat berantu-sias. Korban bahkan sempatberdebat dengan pelaku, ketikamenurutnya apa yang diperan-kan oleh pelaku salah.

Aksi pembunuhan tersebutdilakukan tersangka DS dibantutemannya berinisial And (bu-ron) pada Jumat (28/9) sekirapukul 21:00. Awalnya, tersangkaAnd mematikan mesin gensetsehingga korban Azwar keluardari dalam rumahnya. Begitukeluar, tersangka DS langsungmenerkam korban dan memu-kul korban hingga tewas.

Begitu melihat ada kegadu-han di luar rumah, Susilawatibergegas keluar. Namun, saathendak melihat suaminya,Susilawati dipukul dan pura-

pergi meninggalkan rumah danpermisi kepada anak pertama-nya yang masih duduk di Kelas3 SD. Semenjak itulah WS tidaklagi pulang, seluruh keluargasudah mencari ke tempat orangyang dikenal WS.

“Pada kamis itu, saya pukul4 pagi sudah berangkat tugas.Karena saat itu ada apel. Namunsaat saya pulang tugas pukul19.00 Wib istri saya tidak di ru-mah lagi dan anak saya Birga bi-lang mamanya itu pergi daripagi tidak pulang,” sebutnya.(h02)

Istri Anggota BrimobDitemukan Tewas Di Sungai

saya. Saya tanda dengan denganbekas jahitan operasi caesar diperutnya. Selain itu, bekas lukajahitan di paha kanannya dandari tahi lalat dibawah matasebelah kiri,” katanya.

Selain itu, kata Tarigan, dili-hat dari baju hijau yang dipakaikorban, sama persis dengan mi-lik istrinya , begitu juga denganjam tangan besi putih yangdipakai. “Ya, saya yakin baju itumilik istri saya, beserta jam ta-ngannya itu saya tanda,” ujarnya.

Thomas menuturkan, istri-nya sejak Kamis (18/10) pagi,

MEDAN (Waspada): Istrianggota Brimobdasu ThomasTarigan, 35, ditemukan tewasterapung di Sungai Batu Ging-ging Gang Bambu Dusun Mas-jid, Desa Aras Kabu, Kec. Deliser-dang, Minggu (21/10). Mayattersebut diduga berinisial WS,32, warga Pancurbatu, Desa La-ma, Deliserdang.

Identitas mayat yang terba-ring di Ruang Instalasi JenazahRSU dr. Pirngadi Medan (RSPM)baru diketahui, Selasa (23/10),setelah suaminya Thomas Tari-gan datang ke RSPM. “Ini istri

Waspada/Andi Aria Tirtayasa

TERSANGKA DS memperagakan cara membunuh korbannyaAzwar di depan rumah korban Jalan Rahayu, Dusun X, Desa Sam-birejo Timur, Kec Percut Seituan, pada gelar rekonstruksi pembu-nuhan tersebut di halaman Polsek Percut Seituan, Rabu (24/10).

pura tewas. Selanjutnya, keduapelaku melarikan diri. TersangkaDS ditangkap petugas PolsekPercut Seituan saat hendak me-larikan diri ke Kec. Secanggang,Langkat, sedangkan seorang lagitemannya berinisial And me-larikan diri dan hingga kini ma-sih diburon.

Kanit Reskrim Polsek Percut

Seituan AKP Faidir Chaniagomengatakan, rekonstruksi terse-but dilakukan untuk melengka-pi BAP yang akan segera dikirimke jaksa penuntut umum, se-dangkan seorang lagi pelakuyang belum tertangkap akan te-rus dikejar. “Pelaku yang satunyalagi berinisial And masih dalampengejaran,” sebutnya. (h04)

petugas itu langsung menang-kap Bejo berikut barang bukti-nya. Dia mengaku terpaksamenjual ganja karena penghasi-lannya sebagai tukang ojek takcukup menghidupi keluar-ganya.

Kanit Reksirm Polsek Me-dan Labuhan AKP Pahala Ma-nurung membenarkan adanyapenangkapan itu dan tersangkamasih menjalani pemeriksaan.“Tersangka kita amankan de-ngan barang bukti sekitar 1 onsganja kering,” sebutnya. (h03)

Polisi Gelar RekonstruksiPembunuhan Pensiunan PNS

kapan pria yang sehari - hariberprofesi sebagai tukang ojekitu, berawal dari informasi mas-yarakat. Polisi melakukanpenyelidikan dengan menyarusebagai pembeli ganja.

Petugas yang menyaru ke-mudian mendatangi rumah ter-sangka, pura-pura hendakmembeli ganja. Tersangka Bejoyang tidak curiga pembelinyaitu petugas yang menyaru lalumemberikan pesanan yangdiminta.

Begitu menyerahkan ganja,

BELAWAN (Waspada): Pe-ngedar ganja berinisial LK aliasBejo, 30, menjual ganja kepadapolisi yang menyaru sebagaipembeli, ditangkap petugasPolsek Medan Labuhan, Senin(22/10).

Dari tersangka Bejo, wargaJln. Paku, Link. II, Kel. Tanah EnamRatus, Kec. Medan Marelan, disitabarang bukti 38 paket kecil dan2 bungkusan ganja kering diper-kirakan berjumlah 1 ons.

Informasi diperoleh dari la-pangan menyebutkan, penang-

Jual Ganja Pada Polisi Ditangkap

Page 7: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

Info SumutWASPADAKamis25 Oktober 2012 A5

P E L A K S A N A Tu g a sGubernur Sumatera Utara(Plt.Gubsu), H.Gatot PujoNugroho, ST mengajak ma-syarakat untuk meminatimanggadong atau mema-kan ubi sebagai kuliner khasnusantara. Hal itu dika-takan Gatot di hadapanpeserta Forum dan ExpoPangan Gebyar KulinerNusantara di Aula MartabeKantor Gubernur Sumut, JlnDiponegoro Medan, baru-baru ini.

Dalam acara yang ber-temakan “Akselerasi Pe-mantapan Pangan MelaluiSinergi PemberdayaanPotensi Eksisting dan Bu-daya Lokal Menuju Keman-dirian dan KedaulatanBangsa” tersebut, Plt Gubsum e n g a j a k m a s y a r a k a tSumut lebih jauh meng-hayati pentingnya ketaha-nan pangan guna meng-antisipasi kekurangan.

“Sebagaimana diketa-hui, Indonesia adalah kon-sumsi beras paling besar.Jadi dengan manggadong(makan ubi) yang menjadisuara kearifan lokal dariSumut ini, mudah-muda-han masyarakat bisa me-ngonsumsi ubi-ubian se-lain nasi yang berasal dariberas,” ujar Gatot.

Manggadong sebagaikearifan lokal memangmenjadi salah satu alternatifyang digiatkan PemerintahProvinsi Sumut di tengahkonsumsi beras yang terusmeningkat—manggadongsebagai program diversi-vikasi pangan nasional.Program ini akan semakindigencarkan seiring denganpelaksanaan Forum danExpo Pangan Gebyar Ku-liner Nusantara.

Gatot berharap, selainingin menjadikan mang-gadong sebagai diversivikasipangan nasional juga bisa

Gatot Ajak Minati Manggadong

m e n e k a n l a b e l S u m u tsebagai provinsi terbanyakmengabiskan beras.

“Kalau selama ini Su-matera Utara dikenal se-bagai provinsi paling ba-nyak mengonsumsi berasseIndonesia, mudah-mu-d a h a n l e w a t p r o g r a mmanggadong ini predikattersebut bisa diminima-lisir bahkan dihilangkan,”harap Gatot.

Gatot sangat yakin pro-gram manggadong akanberhasil bila didukung olehsemua pihak, misalnya ho-

tel, restauran, rumah makandan seluruh masyarakatmenjadikan Gadong seba-gai menu khususnya. LewatGebyar Kuliner Nusantaranantinya menjadi momenkebangkitan pariwisataSumatera Utara. Denganmanggadong tentunya akanalternatif makanan yangdapat mendatangkan pe-ngunjung sebanyak-ba-nyaknya ke Sumatera Utara.

Sementara Kepala Ba-dan Ketahanan Pangan(Ketapang) Sumut, Purwadi,menyebutkan acara Forum

dan Expo Pangan GebyarKuliner Nusantara merupa-kan agenda untuk programdiversivikasi pangan diSumut guna menyukseskanprogram manggadong yangsudah mendapat perhatiandari pemerintah pusat.

Ditambahkan, dalamrangka menyukeskan pro-gram Expo Pangan GebyarKuliner Nusantara yangrencananya dibuka di HotelTiara Medan pada 27 Ok-tober mendatang, pihaknyabekerjasama dengan Proli-ma, Trans 7, dan Waspada

Online serta beberapa pihaklain untuk pemantapanpangan.

Direktur Utama Prolima,Basri Ahmad, menyebutkaninti utama acara Expo Pa-ngan Gebyar Kuliner Nu-s a n t a r a a d a l a h m e n g -gaungkan program mang-gadong di seluruh Indo-nesia. Program tersebut,menurut Basri, juga sudahmenggaung di tingkat pu-sat. “Dari 33 pionir, Sumut-lah yang mendapat dirsi-pikasi pangan di Sumut,”tutup Basri.(m33)

Waspada/Surya Efendi

PLT.Gubsu H.Gatot Pujo Nugroho, ST bersama istri ketika berdialog dengan peserta Forum dan Expo Pangan GebyarKuliner Nusantara di Aula Martabe Kantor Gubernur Sumut, Jl.Diponegoro Medan. Gatot mengajak masyarakat meminatimanggadong atau mengonsumsi panganan dari ubi.

Waspada/ist

PLT.Gubsu, Gatot Pujo Nugroho (tengah), memberi pemaparan terkait program manggadongdalam acara Forum dan Expo Pangan Gebyar Kuliner Nusantara di Aula Martabe KantorGubernur Sumut, Jln Diponegoro Medan, baru-baru ini.

Waspada/Surya Efendi

PLT.Gubsu H.Gatot Pujo Nugroho, ST ketika mencicipi panganan dari ubi kayu (manggadong)di arena Forum dan Expo Pangan Gebyar Kuliner Nusantara di Aula Martabe KantorGubernur Sumut, belum lama ini.

Page 8: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

WASPADAKamis

25 Oktober 2012SportA6

DONETSK,Ukraina

(Waspada):Manajer

Roberto DiMatteo

mengancam pembalasansetimpal atas kekalahan

2-1 Chelsea dari tuanrumah Shakhtar Donetskpada matchday 3 Grup E

Liga Champions.

“Kami bertanding sangatkuat di kandang dan permai-nannya akan berbeda jika terjadidi London,” klaim Di Matteo,seperti dilansir Reuters, Rabu(24/10).

Dalam duel di Donbass Are-na, Selasa (Rabu WIB) tersebut,The Blues sudah tertinggal satubola ketika laga baru memasukimenit ketiga. Alex Teixeira yangmembuka keunggulan Shakh-tar, lantas dilengkapi rekannyasesama asal Brazil Fernandinhomenit 52.

Pemain Brazil lainnya yangmembela Chelsea, Oscar, sem-pat menghidupkan harapan timtamu dengan golnya menit 88.Tapi sisa waktu yang sangatsingkat, tak dapat menyelamat-kan sang juara bertahan darikekalahan di Donetsk.

“Sangat berat saat Anda ke-bobolan gol pertama. Kamimalu bisa mencetak gol yangagak terlambat dalam permai-nan,” ucap Di Matteo.

Ini merupakan kekalahanpertama Fernando Torres cs diLiga Champions sejak di bawahasuhan pelatih asal Italia itu.Karenanya Di Matteo sangatterobsesi untuk membalasnyaketika Shakhtar bertempur diStadion Stamford Bridge pada7 November mendatang.

“Kami mesti memenangkansisa dua pertandingan di kan-dang, itu wajib. Kami harus ber-main lebih baik sebagai tim,”tegasnya, merujuk pada partaikandang melawan Shakhtardan tim underdog Nordsjaelland(Denmark) pada 5 Desember.

Shakhtar menggunakan

LILLE, Prancis (Waspada):Penalti Thomas Mueller menit20, Selasa (Rabu WIB), sudahcukup untuk mengamankan ke-menangan 1-0 Bayern Munichatas tuan rumah LOSC Lillepada matchday 3 Grup F LigaChampions.

Bek Lucas Digne melanggarkapten Philipp Lahm di kotakterlarang, Mueller sukses me-ngonversi gol dari titik putihuntuk menutupi buruknyapenampilan FC Hollywood.

“Kami kurang bagus, tapikami berjuang keras dan padaakhirnya, kami pantas menang,”papar pelatih Bayern JuppHeynckess dalam laman UEFA,Rabu (24/10).

“Terlihat jelas bahwa kamitidak bebas mengalirkan boladan dengan demikian kamiharus puas bisa memenangipertandingan ini, meskipunkinerja kami biasa-biasa saja,”ujarnya lagi.

Setelah dikejutkan BATEBorisov pada matchday 2 GrupF, FC Hollywood mestinya me-

pola dan dinamisasi sebagai fak-tor utama yang telah membawamereka ke puncak klasemenLiga Ukraina dengan 12 keme-nangan dari seluruh pertan-dingan.

“Pendukung kami menyak-sikan Shakhtar yang sebenarnyamalam ini. Kami bermain lebihbaik dari Chelsea dan sangatdisayangkan kami tidak men-cetak gol lebih banyak lagi,” ujarkapten Darijo Srna.

Dia mengklaim, timnya me-rasa percaya diri sehingga ke-menangan tersebut bukanlahkeberuntungan. “Ini merupa-kan kemenangan yang cemer-lang,” tambah Srna.

Sesali Juve Shakhtar pun memimpin

klasemen Grup E dengan tujuhpoin, Chelsea di peringkat duanilai empat, Juventus tak be-

ranjak dari posisi ketiga setelahditahan 1-1 oleh Nordsjaellanddi Farum Park, Denmark.

Gol telat Mirko Vucinic me-nit 81 yang menyelamatkan Juvedari kekalahan memalukan. GolVucinic tercipta setelah Mauri-cio Isla melakukan pekerjaanbagus di sektor kanan, yangmembuat kiper Jesper Hansentidak dapat menggagalkanpenyelesaiannya.

Nordsjaelland unggul lebihdahulu menit 50, setelah penye-rang Mikkel Beckmann mele-paskan tendangan bebas me-lengkung dari jarak 20 meteruntuk menghindari pagar betisskuad I Bianconeri.

“Saya kesal dengan hasilakhir yang kami raih dan carakami kebobolan,” sesali kipersekaligus kapten GianluigiBuffon melalui Soccerway.

“Kami kebobolan dari ten-

dangan bebas yang seharusnyabisa kami hindari. Karena itusatu-satunya cara mereka un-tuk bisa menjebol gawang kami,”tambahnya.

Buffon pun berharap, SiNyonya Tua bisa mendulangpoin penuh ketika gantian men-jamu Nordsjaelland pekan

depan di Juventus Arena.“Saya tahu tidak ada laga

yang mudah di ajang LigaChampions dan Nordsjaellandbermain sangat bagus. Sekarangkami harus melakukan apapununtuk bisa menang di laga se-lanjutnya,” pungkas Buffon.

(m15/ant/rtr/sw/espn)

APSTRIKER Chelsea Fernando Torres (kanan) kalah dalam duel melawan bek Shakhtar Darijo Srna di Donbas Arena, Donetsk,Ukraina, Rabu (24/10) dinihari WIB.

Blues Ancam Balas Shakhtar

Hasil Matchday 3 LC, Selasa (Rabu WIB)Grup ENordsjaelland (Denmark) v Juventus (Italia) 1-1Shakhtar Donetsk (Ukraina) v Chelsea (Inggris) 2-1Grup FBATE Borisov (Belarusia) v Valencia (Spanyol) 0-3Lille (Prancis) v Bayern Muenchen (Jerman) 0-1Grup GBarcelona (Spanyol) v Celtic (Skotlandia) 2-1Spartak Moscow (Rusia) v Benfica (Portugal) 2-1Grup HGalatasaray (Turki) v CFR Cluj (Rumania) 1-1Manchester United (Inggris) v Braga (Portugal) 3-2

APPHILIPP Lahm dan kawan-kawan merayakan kemenangan di Grand Stade Lille Metropole.

Bayern Menang Meski Kurang BagusKlasemen Grup E

Shakhtar 3 2 1 0 5-2 7Chelsea 3 1 1 1 7-4 4Juventus 3 0 3 0 4-4 3Nordsjaelland 3 0 1 2 1-7 1

Klasemen Grup FValencia 3 2 0 1 6-2 6BATE Borisov 3 2 0 1 6-5 6B Munich 3 2 0 1 4-4 6Lille 3 0 0 3 1-6 0

Klasemen Grup GBarcelona 3 3 0 0 7-3 9Celtic 3 1 1 1 4-4 4Spartak 3 1 0 2 6-7 3Benfica 3 0 1 2 1-4 1

Klasemen Grup HMan United 3 3 0 0 6-3 9CFR Cluj 3 1 1 1 4-3 4Braga 3 1 0 2 4-5 3Galatasaray 3 0 1 2 1-4 1

nang telak karena menguasaipermainan. Lille sebaliknya ha-nya memiliki sedikit peluang un-tuk mengancam gawang kiperManuel Neuer di Grand StadeLille Metropole, Prancis,

“Memimpin dengan skor1-0 selalu berbahaya, karenaLille mencoba segalanya untukmenyamakan kedudukan. Inijenis laga yang harus Anda me-nangi,” tukas Heynckes.

Dengan hasil ini, Bayernberada di peringkat tiga GrupF mengoleksi enam poin, samadengan torehan Valencia danBATE Borisov di posisi satu dandua.

Di Minsk, Roberto Soldadomencetak hatrik untuk mem-bawa Valencia menang 3-0 dimarkas Borisov. Los Ches asu-han Mauricio Pellegrino berge-rak cepat di fase grup, sampaiSoldado mencetak gol dari titikpenalti menit 45.

Tim tamu semakin menjauhpada babak kedua, ketika Sol-dado menyarangkan dua gollagi menit 55 dan 59. Namun

tembakan striker Spanyol itudi menit-menit akhir dapat di-gagalkan kiper Andrey Gor-bunov. (m15/rtr/uefa)

BARCELONA, Spanyol (Waspada): Gol JordiAlba menit 94 di Camp Nou, Selasa (Rabu WIB),memberi Barcelona keberuntungan darikunjungan Glasgow Celtic pada matchday 3 LigaChampions.

Berkat Alba, yang awal musim ini diboyongEl Barca dari Valencia, tim tuan rumah asuhanentrenador Tito Vilanova (foto) menang 2-1,sekaligus sempurna memimpin di puncakklasemen Grup G.

“Beruntung bisa menang di ujung laga? Sayapikir kami malah sial, tidak bisa menyelesaikannyalebih cepat,” dalih Vilanova melalui Marca, Rabu(24/10).

“Sebelumnya ada yang mengatakan per-mainan kami membosankan, saya pikir sekarangitu bukan masalah lagi,” tambah suksesor PepGuardiola tersebut.

Celtic lebih dahulu unggul lewat gol strikerYunani Giorgios Samaras menit 18. El Blaugranabaru bisa menyamakannya dengan gol gelandangAndres Iniesta menit 45.

Para pendukung klub raksasa Skotlandia itubersiap untuk merayakan satu poin di CampNou, namun mereka harus kecewa setelah kema-sukan gol jarak dekat dari Alba.

“Ini merupakan pembuktian bahwa pemainkami akan terus berusaha sampai akhir. Merekasudah memenangkan segalanya, tapi merekaterus berusaha maju,” klaim Vilanova.

Pada laga tersebut, pemain muda berusia21 tahun Marc Bartra dipanggil Vilanova untukmengisi pos yang ditinggal dua seniornya dijantung pertahanan, Carles Puyol dan GerrardPique.

“Bartra masuk tim utama karena saya me-nginginkannya. Kami memiliki uang untukmembeli bek tengah musim panas lalu, tapi sayamengatakan pada klub untuk menyimpannya,”pungkas Vilanova.

Laga lainnya di Grup G, Spartak Moscowmeraih kemenangan perdana dengan memukulSC Benfica 2-1.

Gol Rafael Carioca menit ketiga dan gol bunuhdiri Jardel menit 43, membuat tuan rumahmeraih tiga poin yang dibutuhkan setelah duakali berturut-turut kalah 2-3 pada lawatan kemarkas Barcelona dan Celtic. (m15/marca/afp)

Barca Beruntung

AP

MANCHESTER, Inggris (Waspada): Gelan-dang Manchester United asal Jepang, Shinji Ka-gawa, cemas menanti kabar lanjutan atas cederalutut yang dia alami setelah timnya menang 3-2 atas Sporting Braga pada matchday 3 GrupH Liga Champions.

Kaki Kagawa terkilir pada pertengahan babakpertama di Stadion Old Trafford, Selasa (RabuWIB), namun dia tetap bermain hingga babakpertama usai sebelum digantikan winger asalPortugal Luis Nani.

“Dia memutar lututnya dan terkilir, jadi kamiterpaksa mengeluarkannya usai babak pertama.Terlalu dini untuk mengatakan apa yangdideritanya, itu pun jika memang ada,” tuturmanajer Sir Alex Ferguson, seperti dikutip dariAFP, Rabu (24/10).

Jika Kagawa dinyatakan belum bisa bermainkembali dalam waktu panjang, maka itu menjadiujian berat bagi Ferguson. Sebab bintang berumur23 tahun kelahiran Kobe itu telah melakukanawal yang baik setelah direkrut dari BorussiaDortmund pada awal musim ini.

Kagawa menjadi korban ketika Setan MerahMU bangkit dari ketertinggalan 0-2 untuk menang3-2 lewat kisah heroik striker Javier ‘Chicharito’Hernandez.

APBINTANG kemenangan MU Javier ‘Chicharito’ Hernandez (tengah)bersama Wayne Rooney dan Shinji Kagawa (kiri) di Stadion OldTrafford, Manchester, Rabu (24/10) dinihari WIB.

“Kami tahu pentingnya partai ini, tapi jujurkami memiliki awal yang buruk dengankemasukan dua gol di kandang. Kami bahagiabisa mencetak tiga gol dan kini kami menantilaga berikutnya yang sangat penting melawanChelsea,” ucap Chicharito kepada ITV Sport.

Braga secara mengejutkan unggul lebihdahulu lewat dua gol Alan menit kedua dan20. Chicharito menghidupkan harapan tuanrumah menit 25, sebelum The Red Devilsberpesta di babak kedua berkat gol Jonny Evansmenit 62 dan Chicharito menit 75.

Chicharito sebenarnya sempat tersingkirdari skuad utama United, sebab Ferguson lebihmenyukai duet Wayne Rooney dan Robin vanPersie, serta pelapis Danny Welbeck.

“Saya selalu mengatakan bahwa sayamenikmati waktu saya di sini. Saya sudah siapsejak awal musim dan ketika pelatih memberisaya kesempatan, saya harus melakukan yangterbaik,” klaim penyerang asal Mexico berusia24 tahun tersebut.

United pun mantap memimpin klasemenGrup H dengan 9 poin dari sembilan pertan-dingan, posisi kedua dihuni CFR Cluj yang secaramengejutkan mampu menahan tuan rumahGalatasaray 1-1 di Istanbul. (m15/afp/itv)

Kagawa KorbanPesta Chicharito CsKagawa KorbanPesta Chicharito Cs

Honda Menggebrak LagiSeri Akhir Kejurda Road Race

MEDAN (Waspada): Setelah mengguncang sirkuit padakeikutsertaan pertama kali di Kejurda Road Race tahun 2010dengan mendapatkan juara kelas MP5 dan MP6 serta menjuaraikelas MP3 dan MP4 tahun 2011, tim balap Honda menggebraklagi tahun 2012 ini.

Akhir pekan lalu, Honda kembali meraih podium 1 dan 2kelas bergengsi Tune Up 110 cc Seeded menggunakan HondaBlade pada seri pamungkas Kejurda Road Race Sumatera Utara.

Sukses di Sirkuit IMI Sumut Jalan Pancing tersebut, menjadibukti ketangguhan tim dan para pebalap Honda. Pebalap berbakatYogi Hermana tergabung dalam Honda Enduro KYT Intrac suksesmeraih podium 1 kelas MP2, podium 2 diduduki Kevin Holydari Honda NHK Telaga Tujuh Racing Team.

Syabra Buana, pimpinan Honda Enduro KYT Intrac,mengungkapkan hasil ini tidak terlepas dari kekompakan timdan kualitas mesin Honda Blade yang mumpuni, serta mudahnyamelakukan settingan pada si raja sirkuit tersebut.

Martha, pimpinan Honda NHK Telaga Tujuh Racing Team,mengaku berbahagia dengan hasil ini. “Kevin sangat berbakat,dia memang cukup bersahabat dengan Sirkuit IMI Sumut. BersamaHonda Blade, menjadikan dia lebih mudah menaklukkannya,”beber Martha.

“Kami sangat berterimakasih atas kerja keras tim-tim balapHonda. Ini merupakan hasil dari proses yang cukup panjangdan pantas mendapatkan apresiasi tinggi dari kami selaku maindealer Honda di wilayah Sumatera Utara,” ujar Gunarko Hartoyo,Promotion Manager CV Indako Trading Co, Rabu (24/10).

Menurutnya, Honda Blade memang motor berdesain racingyang diinspirasi dari MotoGP. Dengan memadukan desain sporty,mesin performa tinggi, fitur handal, bodi bergaris-garis tajamdan tegas, serta knalpot sporty berlapis crom, makin menunjanggaya dan tampilan Honda Blade layaknya motor besar.

“Lampu utama ganda dilengkapi multireflektor, memberikanjangkauan lampu lebih luas dan terang, dipadukan visor yangsporty. Tampilan ini disempurnakan dengan desain lampu tanganmodern beraksen futuristik, serta sayap samping model tigadimensi dengan lubang udara aerodinamis,” katanya lagi.

Di lintasan balap, perlahan namun pasti banyak pebalap kinimemakai Honda Blade sebagai motor balapnya. Beberapa diantaranya bahkan naik podium juara di kejurda dan kejurnas,seperti halnya Yogi dan Kevin. (adv)

YOGI Hermana (3 kanan) danKevin Holy (2 kanan), pebalapandalan Honda meraih juara1 & 2 kelas bergengsi Tune Up110 cc Seeded denganmenggunakan Honda Blade.-Waspada/Ist-

Page 9: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

WASPADAKamis25 Oktober 2012 Sport

TTS TOPIK OLAHRAGAProblem Catur

Jawaban di halaman A2.

1

2

3

45

67

8 9

12

34 56

78 9

4 56

7

8

9

789

7****212

Sudoku Isi kotak kosong dengan angka 1 sampai 9. Tidak boleh ada pengulanganangka mendatar, menurun, maupun di dalam kotak 3x3 bergaris tebal. Tidak ada keterlibatan matematika, hanya membutuhkan pertimbangan dan logika. Tingkat kesulitan: sulit (****), bisa diselesaikan dalam waktu 15 menit.Jawabannya lihat di halaman A2 kolom 1.

A B C D E F G H

1

2

3

4

5

6

7

8

A7

MENDATAR1. Kota di Turki, ajang kejuaraan

tenis dunia (WTA) pada 23-28Oktober 2012.

5. Negara asal petenis MariaSharapova.

9. Negara asal petenis SerenaWilliams (dua kata tanpa spasi).

11. Bola sodok.13. Kode negara Amerika Serikat dari

IOC (Komite OlimpiadeInternasional) dan FIFA (federasisepak bola dunia).

14. Jenis medali kebanggaansang juara.

16. Kode negara Azerbaijan dari IOCdan FIFA.

17. Kode negara India dari IOC danFIFA.

19. Adu kecepatan denganmengayuh kereta angin (dua katatanpa spasi).

22. Lance______, nama pebalapsepeda AS yang dicabut semuagelar juara Tour de France karenadoping (Waspada edisi23 Oktober 2012)

26. Alam penyiksaan; Istilah untukgrup yang terdiri dari jago-jago;Celaka.

27. Negara tetangga yang jalanandi tengah kota menjadi arenabalap Formula.

29. Cabang olahraga di bawahpermukaan air, indukorganisasinya POSSI.

30. Minuman atlet.

31. Alat berbunyi yang dibawa wasit.

MENURUN2. Lapangan olahraga yang

dikelilingi tempat duduk.3. Kode negara Burundi dari IOC

(Komite Olimpiade Internasional).4. Liga (Inggris).6. Singkatan Union Cycliste

Internationale.7. Kode negara Austria dari IOC.8. Kuda terbang (rasi bintang);

Balap mobil, boat; Nama klubsepak bola Hongkong melawanSriwijaya FC tahun lalu.

10. Salah satu cabang pertandingankarate.

12. Bola yang terbuat dari anyamanrotan; Takraw.

15. Kota sirkuit di Kuala Lumpur.17. Negara yang berkode INA dari

IOC.18. Reli balap tahunan sejak 1979

hingga 2008.19. David_____, pesepak bola

ternama asal Inggris dan pernahmemperkuat Manchester United.

20. Kode negara Libya dari IOC.21. Kode negara Estonia dari IOC.23. Inter____ dan AC_____ dua klub

sepak bola Italia.24. Balap (Inggris).25. Catatan langkah-langkah dalam

pertandingan catur.28. Kode negara Norwegia dari IOC.29. Kode negara Swedia dari IOC

dan FIFA.

Putih melangkah, mematikan lawannya dua langkah.

MEDAN (Waspada): Tim U-10 SSB Karisma Deliserdangmemasang target maksimal da-lam mengikuti festival sepakbolabertajuk “Inter Football SchoolChampionship 2012” di StadionManahan Solo, 1-4 November.

“Event itu akan diikuti 32 timyang sebagian pesertanya me-rupakan tim-tim terbaik daribabak penyisihan di 12 wilayahdi Indonesia,” ujar Manajer TimSSB Karisma Sumitro didam-pingi pelatih Paino dan Yanto,Rabu (24/10).

Dikatakan, SSB Karismasendiri merupakan salah satutim yang mengikuti event itulewat jalur undangan panitia.Hal ini mengingat babak penyi-sihan wilayah tidak digelar diSumut. Khusus Pulau Sumatera,babak penyisihan hanya diputardi Sumsel.

“Meski berstatus tim uda-

MEDAN (Waspada): KONISumatera Utara memberikanapresiasi kepada Pengprov Per-satuan Wanita Olahraga SeluruhIndonesia (Perwosi) Sumut da-lam menggelorakan olahragadi tengah masyarakat, khusus-nya terhadap kaum wanita.

“Kita berharap Perwosi da-pat berperan aktif dalam me-ningkatkan motivasi kaum ha-wa menekuni kegiatan olah-raga,” ujar Ketua Harian KONISumut Jhon Ismadi Lubis, di-dampingi Wakil Ketua II ProfDr Agung Sunarno saat mene-

MEDAN (Waspada): Kadispora Medan, DrsAbdul Azis, Rabu (24/10), melepas tim BMX danB’Boy Medan mengikuti Invitasi Sout East YouthAction Sports Games (SEYASG) 2012 yang akanberlangsung di Pantai Festival Ancol, 26-28 Oktober.

“Jaga nama baik Kota Medan dan raihlahprestasi dengan cara sportif. Terlebih event itubertatap internasional yang diikuti peserta darinegara-negara Asean,” ujar Kadispora didampingiKabid Pemberdayaan Olahraga, Indra SH MAP.

Dikatakan, pihaknya memberikan apresiasikepada para atlet dan Federasi Olahraga Masya-

16 Tim Ramaikan Gemkara CupLABUHANRUKU (Waspada): 16 Tim akan bersaing pada

turnamen sepakbola Gemkara Cup III/2012 di Lapangan GajahRuku, Labuhanruku Talawai, Kabupaten Batubara, 28 Oktoberhingga 19 November mendatang.

“Ke-16 tim itu berasal dari tujuh kecamatan di KabupatenBatubara sekitar untuk memperebutkan piala bergilir BupatiBatubara, H OK Arya Zulkarnain,” ujar Ketua Panitia, Abd LatifLufhti Panjaitan, Rabu (24/10).

Berdasar hasil technical meeting, 16 tim yang bersaing dibagidalam empat pool. Pool A dihuni Jokodolok Nexius Limapuluh,Persibar 99 Indrapura, PSKS Tanjungtiram, dan Bonex FC SeiBejangkar. Batubara FC, PSG Guntung, Delta Putra L Tador, PersadaBagandalam (Pool B).

PSSM L Tador, Bina Jaya Tanjungtiram, Putra Parlente Talawi,PS Patmi Limapuluh (Pool C), Persitas FC Binjai Baru, LaskarKartini Tanjungtiram, PSDSM Tanjungtiram, dan Perseta LalangMedangderas (Pool D). (a12)

Kido-Pia Gagal Susul Towi-ButetPARIS (Waspada): Ganda campuran IndonesiaTontowi Ahmad-Liliyana ‘Butet’ Natsir maju ke

babak kedua turnamen bulutangkis Super SeriesPrancis Terbuka di Paris, Rabu (24/10).

Towi-Butet menghentikanlangkah pasangan Prancis Bap-tiste Careme-Audrey Fontainedua game langsung 21-15, 21-17, hanya dalam waktu 29 menit.

Namun, duet bersaudaraMarkis Kido-Pia Zebadiah gagalmenyusul Towi-Butet setelahdikalahkan unggulan pertamaXu Chen-Ma Jin 18-21, 16-21.

Kido mengakui kekuatanganda China itu, apalagi merekabaru pertama kali bertemu.“Mereka kuat sekali. Saya masihbelum begitu mengerti pola ber-main campuran. Masih seringsalah,” kata Kido.

Pasangan Indonesia lainnya,Muhammad Rijal-Debby Su-santo, sukses melangkah ke ba-bak kedua setelah mengungguliganda campuran Korea, KimKi Jung- Kim So Young, 21-1221-9.

Di nomor tunggal putri,

Aprilla Yuswandari menunduk-kan pemain Selandia Baru Mi-chelle Chan Ky 21-11, 21-17. Aprilakan menghadapi pemain Thai-land Ratchanok Intanon padababak berikutnya.

“Yang jelas saya siap main‘ngoyo’. Terakhir bertemu sudahlama sekali, dua tahun yanglalu,” papar April.

Laga April kontra Ratcha-nok menjadi pertemuan ketigabagi mereka. Pada pertemuanpertama di Vietnam Interna-tional Challenge 2009, April tun-duk, namun dia mampu mem-balasnya di Chinese Taipei GrandPrix Gold 2010.

Tunggal putri Indonesia lain-nya, Belaetrix Manuputi, ter-singkir setelah dipecundangi pe-main Jerman Juliane Schenk.Belaetrix menyerah 10-21,12-21.

(m15/ant)

KADISPORAMedan Drs AbdulAzis (tengah)bersama tim BMXdan B’Boy Medanyang akanmengikuti SEYASGdi Jakarta, Rabu(24/10).-Waspada/ist-

BMX-B’Boy Medan Ikut SEYASGrakat Indonesia (FORMI) Medan yang berperanaktif menggairahkan olahraga masyarakat. Diajuga meminta para atlet mempromosika KotaMedan.

Dalam kegiatan tersebut, Dispora Medanmengirimkan enam atlet BMX, yakni FamdiTrijuni, Ardika Winata, M Rusdi, Akbar, ArifKazamah, dan Feri Ariadi dengan Manajer EdiSupanto. Untuk B’Boy mengirimkan lima atlet,terdiri atas Bories Bolqiah, Giovando, DikaPrianka, Roy Marten, dan Septiandi Yudistiradengan Manajer Sapri Moesa MM. (m42)

Waspada/Dedi RionoTIM U-10 SSB Karisma bersama pengurus dan sejumlah orangtua sesuai berlatih di LapanganPasar VII Helvetia, Desa Manunggal, Labuhan Deli, Deliserdang, Rabu (24/10).

SSB Karisma Target MaksimalIFS Championship 2012

ngan, kita tetap memasangtarget maksimal meraih gelarjuara. Apalagi tim yang kami be-rangkatkan ini sudah diper-siapkan maksimal dan telahcukup berpengalaman dalammengikuti kompetisi,” beberSumitro.

Menurutnya, tim yang di-bentuk sejak April 2012 itu telahmeraih beberapa prestasi ter-baik, di antaranya menjuaraiturnamen SSB Rajawali Cup dantampil sebagai runner-upturnamen MSC Cup di Medanpada September lalu.

“Jika nantinya anak-anakmampu merebut gelar juara,maka mereka berhak mewakiliIndonesia di event interna-sional yang akan berlangsungdi Singapura,” pungkasnya.

Untuk mengikuti festivaltersebut, SSB Karisma mem-bawa 14 pemain, yakni Al Fazri

Perdana, Aryo Nugroho, Casa-noval, Dandy Shapira, Fachri,Ganesha Raka, Ilham Mansiz,M Ferry Khadafi, Rio Prinanda,Wudy Ajie, Yudha Pratama,Wesly, dan Fatur Raihan. (m42)

Waspada/Setia Budi SiregarKETUA Umum PBSI Sumut, Ir Johannes IW, bersama pengurus PBSI Tebingtinggi di ruang kerjanyaKawasan Industri Medan, Rabu (24/10).

Kejurprov PBSI Sumut Di TebingtinggiMEDAN (Waspada): Kejur-

prov Li Ning PBSI Sumut tahun2012 akan digelar di Kota Te-bingtinggi, 12-15 Novembermendatang. Event yang akandiikuti 650 peserta itu mem-perebutkan trofi Wali Kota Te-bingtinggi, Ir H Umar ZunaidiHasibuan.

Demikian Ketua UmumPengprov PBSI Sumut, Ir Johan-nes IW, di ruang kerjanya Ka-wasan Industri Medan (KIM)II, Rabu (24/10).

Menurutnya, Kejurprovyang merupakan program ker-ja PBSI Sumut itu tidak bolehdiikuti atlet Pelatnas.

Johannes turut didampingiWakil Ketua Pengprov PBSI Su-mut Kasim Wijaya, Sekretaris

H Syari Arwansyah, Ketua Peng-kot PBSI Tebingtinggi Parlin-dungan SE, dan Ketua PanpelOgamota Hulu SH.

Kejurprov sekaligus dirang-kai penataran pelatih bulutangkisitu sebagai sarana menyiapkanatlet menghadapi Kejurnas diSolo pada 4-8 Desember 2012.

Johannes yang dipercaya se-bagai Koordinator Wilayah Pe-latnas Desentralisasi dalam ke-pengurusan PB PBSI pimpinanGita Wirjawan, menyebut ha-rapan PBSI Sumut sebagai tuanrumah Pelatnas Desentralisasibakal terwujud pada 2013.

“Pelatnas Desentralisasi Wi-layah Barat yang sudah di-wacanakan sejak tujuh tahunlalu akan terealisasi tahun depan

(2013). Kejurprov nanti sebagaitolak ukur pembinaan bagi klubdan penilaian atlet menujuPelatnas,” jelas Johannes.

Parlindungan SE menyam-paikan terima kasih atas keper-cayaan Pengprov PBSI Sumutuntuk menggelar Kejurprov se-kaligus penataran pelatih diTebingtinggi.

“Pak Wali Kota sudah mem-beri dukungan atas penyeleng-garaan Kejurprov. Begitu jugadengan masyarakat Tebing-tinggi,” ujarnya.

Ketua Panpel OgamotaHulu SH mengatakan kesiapansebagai tuan rumah di GORMarah Halim dengan mem-pertandingkan 12 nomor ter-sebut. (m18)

MEDAN (Waspada): DinasPemuda dan Olahraga (Dis-pora) Kota Medan akan meng-gelar Kejuaraan Olahraga Pela-jar Kota Medan yang memper-tandingkan enam cabang olah-raga pada 1-5 November 2012.

Keenam cabor dimaksudadalah atletik, pencak silat, gulat,sepak takraw, tenis meja, danrenang. Pertandingan berlang-sung di tiga venue, yakni untukcabor tenis meja di PTM Sa-habat, Jl Thamrin, renang diKolam Selayang, Jl Dr Mansyur,dan cabor lainnya berlangsungdi Lapangan PPLP Sumut.

“Kegiatan ini merupakanagenda tahunan untuk men-jaring bibit atlet usia muda yangdipersiapkan mengikuti berba-gai event tingkat provinsi danwilayah seperti Popda atau Pop-wil,” ujar Kabid PeningkatanPrestasi Olahraga DisporaMedan, Drs Azam NasutionMAP, Rabu (24/10).

Dikatakan, dalam menggelarevent tersebut, pihaknya meng-gandeng Pengurus Cabang(Pengcab) enam cabor dimak-sud. Tujuannya jelas untuk ber-sama mendukung pembinaanatlet usia muda sebagai proses

KONI Sumut Apresiasi Perwosiregenerasi atlet senior.

“Kita berharap sekolah-sekolah di Kota Medan mengi-rimkan wakil siswanya untukambil bagian dalam event ini.Rencananya acara akan dibukaresmi oleh Wali Kota Medan diLapangan PPLP Sumut,” pung-kas Azam.

Pendaftaran peserta dapatdilakukan di Kantor DisporaKota Medan, Jl Ibus Raya No129 B Medan. Pendaftaran su-dah dimulai sejak Rabu(24/10). (m42)

rima pengurus Perwosi Sumut,Rabu (24/10).

“Kami juga mendukungrencana Perwosi menggelarPekan Olahraga Wanita tingkatSumatera Utara,” tambahnya.

Dikatakan, Perwosi sebagaisalah satu organisasi tempatberkumpulnya kaum wanitayang ingin selalu sehat lewatolahraga perlu mendapat du-kungan semua pihak.

Sebelumnya, Ketua PerwosiSumut Dra Hj Vita Lestari Nasu-tion MSi, mengatakan pihaknyaakan menggelar Pekan Olah-

raga Wanita Provinsi Sumut pada3-9 Desember 2012. Event itumempertandingkan tiga cabangolahraga, yakni bulutangkis, bolavoli, dan senam poco-poco.

“Kami sangat mengharap-kan dukungan KONI Sumut.Kegiatan ini bagian dari pro-gram Perwosi untuk mengajakmasyarakat hidup sehat. Kedepan, kita akan terus mengam-panyekan pentingnya olahragasebagai bagian dari pola hidupsehat,” papar Vita.

Dalam audiensi tersebut,Vita didampingi Ketua PanitiaPelaksana POR Wanita SumutHj Yufinar Zahara SE, Wakil Ke-tua drg Idamawati Nababan,dan Sekretaris Agusnita HelviMunar.

Prof Dr Agung Sunarno me-minta supaya lebih banyak lagimenggelar kejuaraan cabangolahraga berprestasi bagi wanita,karena potensi sangat besar.

“Banyak atlet wanita kitayang meraih medali emas diPON 2012 lalu, di antaranya ma-lah dari cabang tinju dan ka-rate. Perwosi mesti lebih giatmenggerakkan olahraga pres-tasi bagi wanita Sumut, karenapasti sangat menarik bagi ma-syarakat,” pungkasnya. (m42)

Pertandingkan Enam CaborKejuaraan Pelajar Dispora Medan

Kala Hitam Dominasi Binus OpenMEDAN (Waspada): Sukses

mendominasi ajang BinusKyokushin-kan Open Turnamen2012 di Jakarta pada 13 Oktoberlalu, menjadi bukti PerguruanKarate Kala Hitam merupakanraja karate aliran Kyokushin-kan di Indonesia.

“Dalam kejuaraan yangmempertandingkan lima kelasitu, kita hanya mengirim tigaatlet dan mampu meraih duamedali emas serta satu perung-gu. Prestasi ini membuktikanPerguruan Kala Hitam raja ka-

rate aliran Kyukushin-kan di ta-nah-air,” ujar Wakil Ketua I Peng-prov Kala Hitam Sumut, DodiSutanto, saat acara syukurandi Hotel Candi Medan, Selasa(23/10) malam.

Ketua Umum Pengprov Ka-la Hitam, Ristanto SPn, mem-beri apresiasi kepada para atlet-nya. Menurutnya, PerguruanKala Hitam tetap murni sebagaialiran beladiri karate dan tidakterbawa ranah politik.

Sekretaris Pengprov KalaHitam Sumut, Tri Agus Jaya, me-

ngatakan prestasi itu cukupmengharukan karena tim ka-rate yang ditangani Chief Ins-tructur Sujarwo berhasil me-ngulang sukses 20 tahun lalu.

Binus Open diikuti karateka-karateka juara Asia, bahkan adapeserta luar negeri asal Bul-garia. Dua karateka Kala Hitamyang menyumbang medaliemas adalah Reza Fahrian (kelas-65kg) dan Daniel F Pakpahan(kelas -72kg). Sedangkan Ha-rianto menyabet medali pe-runggu kelas -80kg. (m18)

Page 10: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

WASPADAKamis

25 Oktober 2012SportA8

Sharapova Tolak Hadiah NaikISTANBUL (Waspada): Petenis nomor dua dunia, Maria

Sharapova (foto), tak sepakat dengan ide meningkatkan hadiahuang bagi petenis yang tersingkir di babak pertama AustraliaTerbuka 2013 mendatang.

Pasalnya, total hadiah turnamen tersebut mengalamipeningkatan sebesar 4 juta dolar AS (Rp 38,504 miliar. Panitiaturnamen bergengsi awal tahun tersebut sudah memberikanpengumuman pada awal Oktober bahwa total uang hadiah30 juta dolar AS (Rp288,780 miliar). Jumlah yang fantastis tersebutmenjadikan Australia Terbuka sebagai event terkaya arenatenis.

Meski demikian, belum ada pengumuman mengenai pem-bagian jumlah hadiah itu. Tetapi, diharapkan ada peningkatanyang besar bagi para petenis yang langsung tersingkir di babakpertama, demi menjaga kelangsungan karier petenis denganranking lebih rendah di ATP dan WTA.

Presiden ATP Player Council, Roger Federer, termasukorang yang sangat bersimpati dengan situasi tersebut. Peringkatsatu dunia asal Swiss ini mengakui petenis sudah menghabiskanbanyak biaya untuk ambil bagian dalam turnamen besar. Namun,Sharapova punya pandangan lain karena menilai meningkatkanhadiah bukan langkah tepat.

“Saya tidak tahu jika setuju dengan ide menaikkan jumlahuang bagi yang kalah di putaran pertama,” ujar Sharapova,Rabu (24/10).

Mantan pemain nomor satu dunia asal Rusia ini mengatakandirinya lebih sepakat jika hadiah meningkat bagi pemain yangbisa terus melaju. Anggota WTA Player Council, Serena Williams,mengaku senang dengan keputusan Tenis Australia mening-katkan jumlah hadiah. Pasalnya, hal tersebut mengakomodasikeinginan sejumlah besar pemain.

Peningkatan hadiah uang di Australia Terbuka ini mengikutihal serupa yang terjadi di dua grand slam lainnya, Wimbledondan AS Terbuka. Pada Wimbledon 2012, pemain yang kalahdi putaran pertama mengantongi cek senilai 23.300 dolar AS(Rp 224,285 juta) atau meningkat 26 persen dibandingkantahun 2011. (m33/ap)

AP

Pedrosa Tatap Empat BeruntunPHILLIP ISLAND, Australia (Waspada): Pebalap

Spanyol, Dani Pedrosa (foto) merasa percaya dirimenatap seri berikutnya yang bakal tersaji di Phillip

Island, akhir pekan ini. Besarnya kepercayaan diritersebut membuat rider berusia 27 tahun ini

menargetkan juara empat kali secara beruntun.

Pebalap Honda ini selamatiga balapan telah meraih po-dium utama, di mana ketiga seritersebut didapatkan di MotoGPAragon, Jepang, dan terakhirMalaysia. Bahkan Pedrosa nya-ris mencetak enam kemena-

ngan beruntun andai tidakterjatuh balapan di San Marino.

Kini menghadapi MotoGPAustralia, Pedrosa berpeluangmencetak empat kemenanganberuntun. Apalagi Sirkuit PhillipIsland cukup bersahabat dengan

pebalap kelahiran Katalan itu.Sebelumnya, Pedrosa pernahmemenangkan dua kali gelarkelas 250cc pada tahun 2004 dan2005.

“Phillip Island merupakantrek yang hebat, khususnya ter-hadap mesin-mesin di mana An-da bisa selalu melihat sisisisi dibagian belakang. Tampilan trek-nya membuat pebalap sangatnyaman, maka saya berharapkami akan beruntung dan mo-tor juga bisa berlari dengan baik,”ucap Pedrosa, Rabu (24/10).

Keberuntungan juga men-

jadi hal yang sangat dibutuhkanPedrosa untuk bisa menjuaraiMotoGP musim ini. Keberun-tungan yang dibutuhkan adalahJorge Lorenzo (Yamah) gagalfinish dan dirinya memperta-hankan performa positif. De-ngan demikian, selisih 23 poindari Lorenzo dapat dikejar.

“Saya punya banyak kena-ngan yang sangat bagus denganmenjuarai 250cc 2004-2005 dansaya harap saya bisa memilikiba-lapan yang bagus,” ucapPedrosa menutup percakapan.

(m33/auto)

AP

Serena Pertama Lolos

Pasang IklanTelp. 4528431

HP. 081370328259Email:

[email protected]

ISTANBUL ( Waspada):Petenis Amerika Serikat (AS),Serena Williams (foto), menjadipeserta Kejuaraan WTA 2012yang pertama lolos ke semifinal.Melawan Li Na (China), Rabu(24/10), Serena yang juga difa-

voritkan juara menang 7-6,6-3.

Dua kemenangan kianmenempatkan Serena favorituntuk mewakili Grup Merah dibabak empat besar bersamaratu tenis dunia sekaligus ung-

gulan utama, Victoria Azarenka.Namun Azarenka belum ber-tanding dan baru akan meng-hadapi Agnieszka Radwanska(Polandia).

Kemenangan pertama Se-rena diraih dengan menum-bangkan Angelique Kerber.Petenis Jerman itu dikalahkan4-6, 1-6. Alhasil, Serena tinggalmenanti pendampingnyasekaligus calon lawannya dariGrup Putih.

Di Grup Putih, klasemen di-pegang Agnieszka Radwanska(Polandia) dan Maria Sharapova(Rusia). Radwanska mengawaliperjuangannya dengan keme-nangan atas unggulan keenamasal Republik Ceko sekaligusjuara bertahan, Petra Kvitova,6-3, 6-2.

Di lain pihak, publik SinanErdem Dome juga menjadi saksikeunggulan Sharapova atas SaraErrani (Italia). Si cantik asal Rusiaitu menang mudah 6-3, 6-2 atasErrani yang awalnya diharapkanmembuat kejutan.

Khusus Azarenka, kemena-ngan atas Kerber akan menjadi-kannya tinggal butuh satu poinuntuk mempertahankan mah-kotanya hingga akhir tahun.Untuk menjaga status ratu tenisdunia, Azarenka memang ha-nya membutuhkan dua keme-nangan di Istanbul. (m33/ap)AP

Page 11: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

Medan MetropolitanWASPADAKamis25 Oktober 2012 B1

Utara berkaitan dengan kasusyang menjeratnya serta peneta-pan dirinya sebagai tersangkaatas dugaan korupsi anggaranpemeliharaan jalan danjembatan 2010 yang merugikannegara Rp80 miliar.

“Namun pada dakwaan inimenjadi bertambah menjadiRp105 miliar,” ujarnya serayamenyatakan padahal sebelum-nya sudah dilakukan pemerik-saan termasuk para kabid diDinas PU, PPATK, serta SekdaDeliserdang Azwar.

Karena itu, dalam eksepsipekan depan, lanjutnya, kitaakan sanggah semua tudinganterhadap Kepala Dinas PU Deli-serdang Ir Faisal dan BendaharaPengeluaran Elvian. (m38)

Waspada/Hamzah

RATUSAN massa yang tergabung dalam kelompok P3A Deliserdang mendesak majelis hakimPengadilan Negeri (PN) Medan agar membebaskan Kadis PU Deliserdang Ir Faisal, Rabu (24/10).

Pasal 2 ayat (1) jo Pasal 18 UUNo 31 Tahun 1999 tentang Pem-berantasan Tindak PidanaKorupsi jo Pasal 55 ayat (1) ke-1 KUHP sebagaimana dakwaanprimair.

Sementara penasehat ho-kum terdakwa, Taufik Siregar csmenyatakan, jaksa telah me-langgar pasal 143 ayat 4 KUHPtentunya ini harus dipertim-bangkan dan kita eksepsi terha-dap dakwaan nanti. “Seharus-nya dakwaan telah diberikan ke-pada kita sebelum pembacaandakwaan. Hal ini akan kita bawadalam eksepsi pada lanjutansidang pekan depan,” ujarnya.

Dia menambahkan, sebe-lumnya Ir Faisal ditahan olehKejaksaan Tinggi Sumatera

pembangunan dimana pemba-yaran jasa dan perbelanjaanmodal tidak sesuai. “Selainpengerjaannya tidak sesuai didalam anggaran, juga tidakseluruhnya pengerjaan proyekswakelola tersebut berjalandengan baik,” tambah JPU.

Akibat tindakan terdakwayang menyerahkan pengerjaanproyek secara swakelola kepadaseseorang yang tidak memilikiperusahaan dan NPWP, meng-akibatkan kerugian PemkabDeliserdang mencapai Rp105miliar mulai dari tahun 2007 s/d 2010.

Dengan demikian terdakwaterjerat pasal 18 ayat 3 UU No.31tahun 1999 dan Pasal 9 UUNo.21 Junto pasal 55 ayat 1 dan

jembatan 2010 yang merugikannegara Rp105 miliar pada Peng-adilan Tindak Pidana Korupsi(Tipikor) di Pengadilan Negeri(PN) Medan, Jaksa PenuntutUmum (JPU) PDE Pasaribumenyatakan, Kepala Dinas PUDeliserdang Ir Faisal dan Benda-hara Pengeluaran Elvian terjeratpasal 18 ayat 3 UU No.31 tahun1999 dan Pasal 9 UU No.21 Juntopasal 55 ayat 1 dan Pasal 2 ayat(1) jo Pasal 18 UU No 31 Tahun1999 tentang PemberantasanTindak Pidana Korupsi jo Pasal55 ayat (1) ke-1 KUHP sebagai-mana dakwaan primair.

“Tersangka Ir Faisal secarabersama-sama dengan Elviandan Agus Sumantri telah mela-kukan pengelolaan APBD tahun2008 s/d 2010 dengan pelak-sanaan pengerjaannya secaraswakelola telah merugikanPemkab Deliserdang sebesarRp105 miliar,” ujarnya.

Dimana dana APBD yangditetapkan Rp179 miliar padatahun 2010 dengan dana tersa-lurkan hampir keseluruhansekitar Rp178 miliar lebih. Se-hingga sisa dana anggaran seki-tar Rp600 juta tidak tersalurkan,”ujar JPU di depan majelis hakimyang diketuai P Simarmata.

“Dalam pengerjaan secaraswakelola tersebut, seharusnyatidak hanya disahkan pemerin-tah daerah, tetapi melibatkananggota legislatif sehingga telahmelanggar peraturan pengerja-an proyek,” ujarnya.

Selain itu, lanjut JPU, adanyapenyimpangan dana sepertipembiayaan rehabilitasi peme-liharaan jalan, pembangunaninfrastruktur, perbelanjaankonstruksi yang telah ditetapkanpada DPA (Dokumen PelaksanaAnggaran) terhadap empat titik

MEDAN (Waspada): Ratu-san massa yang tergabung da-lam kelompok Petani Padi Pe-makai Air (P3A) Deliserdangmendatangi Gedung Penga-dilan Negeri (PN) Medan. Mere-ka meminta majelis hakim agarmembebaskan Kadis PUDeliserdang.

“Kami mendesak MajelisHakim Pengadilan Negeri (PN)Medan agar mempertimbang-kan alasan masyarakat untukmembebaskan Kadis PU Deli-serdang Ir. Faisal,” ujar Koor-dinator P3A Anjur Silitonga dihalaman Gedung PN Medan,Rabu (24/10).

Alasan kami mendesakhakim agar membebaskan IrFaisal, lanjut Anjur, karena ber-bagai hal. Pertama, perekono-mian petani di Deliserdang se-makin membaik, berbagai in-frastruktur seperti jalan dan sa-luran irigrasi terbangun denganbaik. “Apa yang diwajibkan pe-merintah SBY telah dilaksana-kan Ir. Faisal untuk rakyat Deli-serdang,” ujarnya.

Silitonga juga mengingat-kan jaksa bahwa keadilan se-sungguhnya ada di tangan rak-yat. “Lihatlah seluruh elemenmasyarakat sudah berkumpulmendesak majelis hakim untukmempertimbangkan keputu-san tersebut,” lanjutnya.

Sementara Humas PN Me-dan SB Hutagalung memintamassa agar tertib dalam mengi-kuti persidangan. “Pada dasar-nya ruang persidangan adalahtempat yang tenang dan tertib.Hal ini harus dihormati olehpengunjung agar sidang dapatberjalan fair play,” ujarnya.

Sementara dalam sidangperdana dugaan korupsi angga-ran pemeliharaan jalan dan

Massa Minta Kadis PU Deliserdang Dibebaskan

Kasus Perubuhan Masjid Al-Khairiyah:

Polisi Jangan Berstandar Gandaditahan. Padahal pelakunya su-dah ditetapkan sebagai tersang-ka,” ujar Leo Imsar Adnans.

Selama ini, kata Leo, polisiberdalih tersangka HK tidakditahan karena sudah berusialanjut dan bersikap kooperatif.Kenyataanya, tersangka HKtidak memenuhi panggilanpolisi pada Senin (22/10) untukmenjalani pemeriksaan. Kon-disi seperti ini membuktikanketidakseriusan aparat kepoli-sian untuk menuntaskan kasustersebut hingga ke pengadilan.

Menurut Leo, kinerja aparatkepolisian dalam menanganikasus perubuhan Masjid Al-Khairiyah, sangat jauh dari hara-pan Ormas Islam. Sepertinyaada ‘kekuatan’ besar di balikkasus perubuhan Masjid Al-Khairiyah sehingga polisi tidakberani menangkap apalagimenahan tersangka HK.

Namun, tambah Leo, Alian-si Ormas Islam tetap mendesakKapolresta Medan segeramenuntaskan kasus perubuhanMasjid Al-Khairiyah dan segeramelimpahkan berkasnya ke JaksaPenuntut Umum berikut mena-ngkap tersangka HK. (m34/h04)

pihak kepolisian segera menin-daklanjuti kasus ini. Sebagai-mana lazimnya, jika telahditetapkan sebagai tersangka,maka kasus itu sudah cukupbukti untuk ditindaklanjuti keproses hukum.

Jika polisi tidak segeramenyelesaikannya, maka po-tensi konflik sosial lebih tinggi.Sebab, masyarakat tidak melihatada lagi saluran hukum sehing-ga berpotensi terjadi tindakanmain hakim sendiri.

“Jika terjadi konflik sosial,maka pejabat kepolisian diPolresta Medan dan Poldasuharus diminta pertanggungja-wabannya secara institusi,” ujarIkhwaluddin.

Sementara itu, KetuaUmum Aliansi Ormas IslamPembela Masjid Sumatera UtaraDrs. Leo Imsar Adnans menga-ku kecewa dengan kinerja pe-nyidik Polresta Medan yang ti-dak melakukan upaya penaha-nan terhadap tersangka HK.

“Kinerja polisi sangatmengecewakan Ormas Islam.Sudah jelas ada pelaku pengru-sakan dan perubuhan masjidAl-Khairiyah, namun tidak

Apalagi kasus ini sudah me-ngendap selama delapan tahun.Artinya, polisi sudah memilikibukti-bukti lengkap untuk me-nindaklanjuti kasus tersebut,’’katanya.

Di mata hukum, kataIkhwaluddin, tidak ada alasantua atau muda, kecuali adanyapermohonan penangguhanpenahanan. Jika tersangka tidakmemenuhi panggilan polisisebanyak tiga kali, maka harusdilakukan upaya paksa.

Karena kasus tersebut ber-singgungan dengan masyarakatumum atau publik dan sudahberlangsung selama bertahun-tahun, maka dapat dipastikanorang-orang yang menjadi la-wan publik memiliki kekuatan,baik dengan cara politik mem-pengaruhi kekuasaan maupundengan memanfaatkan ke-mampuan finansial.

‘’Tegasnya, polisi janganmengulur-ulur waktu mem-proses kasus ini dengan berba-gai alasan. Polisi jangan meng-gantung kasusnya sehinggamerugikan masyarakat,” ujarnya.

Sebagai seorang warga,Ikhwaludin juga mendesak

MEDAN (Waspada):Ketua Polri Watch

Ikhwaluddin Simatupang,SH berpendapat, jika dalamkasus perubuhan Masjid Al-

Khairiyah telah adatersangka, hendaknya polisi

tidak berstandar ganda.

Dia mengatakan hal itu saatdihubungi Waspada, Rabu (24/10), terkait pernyataan polisibahwa tersangka tidak ditahankarena telah berusia lanjut.

‘’Polisi tidak boleh berstan-dar ganda. Usia lanjut tidak bisadijadikan alasan untuk tidakmenahan tersangka. Sebab,banyak juga tersangka yangusianya sudah lanjut, tapi tetapditahan,’’ kata Ikhwaluddin.

Menurut Ikhwaludin, kasusperubuhan masjid tersebut su-dah menjadi perhatian masya-rakat khususnya umat Islam.Dalam hal ini, penahanan terha-dap tersangka bertujuan agar tidakada pengaruh dari pihak eksternal,terutama yang bersinggungandengan masyarakat.

‘’Solusinya, tersangka harusditahan, di BAP dan langsungdilimpahkan ke Kejaksaan.

TERMASUK jamaah calon haji (calhaj) yang gagal berangkatsesuai janji yang diberikan PT AAW di Jln. Sutomo Ujung, BambuII Medan, Samsir, 57, asal Riau mengaku sangat kesal. Bahkan,dia berjanji untuk ikut jalur reguler yang dikelola pemerintah,sekalipun masa tunggunya lama.

“Saat ditawarkan mendaftar di travel ini dijanjikan bisaberangkat tahun ini juga, siapa tak senang,”kata Samsir, Rabu(24/10).

Meski merasa sangat sedih atas batalnya pemberangkatanini, Samsir berusaha tegar. Pasalnya, ia menjadi tumpuan calhajyang bernasib sama dari Pekanbaru. “Ya, saya menjadi tumpuancalhaj lainnya, kebetulan saya ada mobil jadi tidak terlalu susah,meskipun tadi malam sempat tidur di SPBU karena tidak tahuakan kemana,” tuturnya sembari memperlihatkan brosur terkaitpaket pemberangkatan haji husus dengan tawaran sesuai nilaitukar rupiah terhadap dolar pada saat penyetoran. Paket A 10.000dolar, paket B 9.000 dolar dan paket C 8.000 dolar.

Calhaj Plus Gagal Berangkat Berniat Jalur Reguler“Saya dan istri membayar lebih 100 juta, untuk bisa menunai-

kan ibadah haji dengan pembayaran dua kali. Pertama awal Maret,keduanya sekitar bulan Agustus. Selain memberikan uang sayajuga sudah menyerahkan paspor kepada PT AAWperwakilanPekanbaru sebagai syarat mendapatkan visa,” sebut Samsir yangmengaku sempat tertidur di SPBU karena kurang paham jalan-jalan di Medan, untuk bisa mendapatkan kantor PT AAW.

Dia mengakui, jika peserta dari Pekanbaru bukan dia danistrinya saja. “Ada 22 orang, semuanya nasibnya terkatung-katung.Karena itu mereka juga meminta tolong pada saya untuk kepastianuang kami yang sekarang dipegang pimpinan PT AAW bernamaNazlah. Yang jelas kami ingin uang itu kembali secara utuh,” ujarnyayang memperlihatkan surat perjanjian pengembalian uang dariNazlah.

Samsir mengaku jera dengan praktik pemberangkatan hajinon reguler yang diurus oleh biro travel haji dan umroh ini. Karenaitu dia meminta pemerintah bertindak tegas dan mengumumkan

travel mana saja yang bisa memberangkatkan jamaah danjumlah calhaj yang bisa berangkat setiap tahunnya.

“Kami masyarakat awam kurang mendapatkan informasiyang jelas tentang keberadaan travel haji dan umroh ini.Sehingga saat mereka menjanjikan bisa berangkat denganmembayar puluhan juta, kami langsung membayar. Padahalbeginilah jadinya, kami tertipu. Sekarang tak tahu lagi kemanamencari Nazlah pimpinan PT AAW ini,” kata Samsir yang mem-perlihatkan selebaran surat bergambar Nazlah yang meyakinkanbahwa travelnya adalah resmi di bawah naungan KementerianAgama.

Kejadian ini ternyata membuat Samsir jera. Diapun berjanjiakan terus mencari Nazla agar uangnya kembali. Begitu jugadengan uang calhaj lainnya yang ada di Pekanbaru. “Tidakmungkin semuanya ikut ke Medan, untuk mencari Nazla, semuaingin uangnya kembali. Saya yakin dengan cara apapun bisamenemukan Nazlah, “ tutrunya. (m37)

Waspada/Anum Saskia

SAMSIR Calhaj Plus asal Pekanbaru yang ingin uangnyadikembalikan PT AAW.

Polisi Nilai Tersangka HK Masih Kooperatifdiancam hukuman 5 tahunpenjara.

HK merupakan Ketua BKMMasjid Al-Khairiyah dengansekretaris Hj. NHS dan benda-hara Hj. N dari tahun 2003-2005.Kepengurusan BKM ini sengajadibentuk pihak pengembangPT Jatimasindo setelah meng-hentikan pengurus BKM lamapimpinan H. Pimpin Sitepukarena menolak perubuhanMasjid Al-Khairiyah.

Setelah pengangkatanpengurus BKM pimpinan HK,pihak pengembang langsungmerubuhkan Masjid Al-Khairiyah. Perubuhan masjiditu disebut-sebut mendapat izindari HK.(m39)

diangkat pihak pengembang,ditetapkan sebagai tersangkakasus perubuhan masjid terse-but. Dia dilaporkan ke PolrestaMedan oleh pengurus BKMlama pimpinan H. Pimpin Site-pu sesuai nomor laporan polisi:LP/1655/VI/2004/Ops/Tabes,tanggal 8 Juni 2004 tentangtindak pidana secara bersama-sama melakukan kekerasanterhadap barang (pengrusakan)sebagaimana dimaksud dalampasal 170 jo. Pasal 406 KUHPi-dana.

HK dijerat dengan pasal 170jo 406 KUHPidana tentang tin-dak pidana secara bersama-sa-ma melakukan kekerasan terha-dap barang (pengrusakan) dan

sung.“Memang pada saat peris-

tiwa terjadinya perubuhanMasjid Al-Khairiyah di belakangHotel Emerald Garden, HK ber-ada di lokasi kejadian,” jelasnya.

Seperti diberitakan, KetuaBKM versi pengembang berini-sial HK, 73, warga Jln. Srikandi,Tegal Sari, Mandala 3 tidak me-menuhi panggilan penyidikUnit Resum Polresta Medan,Senin (22/10).

Saat itu, tersangka tidak da-tang tanpa ada pemberitahuan.Pemeriksaan terhadap HKsebagai tersangka perubuhanMasjid Al-Khairiyah oleh penyi-dik Polresta Medan dilakukanuntuk melengkapi BAP sebelumdikirim ke Jaksa.

Pemeriksaan terhadaptersangka HK yang ditetapkansebagai tersangka dalam kasusperubuhan Masjid Al-Khairiyaholeh penyidik Polresta Medandilakukan untuk melengkapiBAP sebelum dikirim ke Jaksa.

HK yang waktu itu menjabatKetua BKM Al-Khairiyah setelah

MEDAN (Waspada): KasatReskrim Polresta Medan Kom-pol Yoris Marzuki menilai ter-sangka HK yang terlibat kasusperubuhan Masjid Al-Khairiyahmasih kooperatif karena telahmenghubungi penyidik danmenyatakan siap diperiksa padaSenin (29/10).

“HK tadi menghubungipenyidik melalui handphonedan siap diperiksa pada Senindepan. Alasan kemarin tidakmemenuhi panggilan karenamasih ada urusan keluarga,”kata Kompol Yoris Marzuki,Rabu (24/10).

Ditanya kenapa HK tidakditahan, Yoris menjelaskan, HKtidak ditahan karena yangbersangkutan sudah berusia 73tahun dan tidak akan melarikandiri, serta tidak menghilangkanbarang bukti.

Menurut Yoris, HK ditetap-kan sebagai tersangka karenasebagai penyebab awal terjadi-nya peristiwa perubuhan MasjidAl-Khairiyah dan tidak ikutmelakukan perubuhan lang-

MEDAN (Waspada): Menje-lang Idul Adha 1433 H (26 Okto-ber 2012) puluhan Tenaga KerjaIndonesia (TKI) asal SumateraUtara dan Aceh mudik ke kam-pung halamannya. “Pada Rabu(24/10), sedikitnya 40 TKI asalSumut/Aceh mendarat di Ban-dara Polonia Medan, baik dariPenang dan Kuala Lumpur,”kata Nico Saragih, petugas PosPengendalian (Posdal) TKI diterminal kedatangan luar negeribandara itu.

40 TKI yang tiba di BandaraPolonia terdiri dari 35 wanitadan lima pria hanya balik cuti

merupakan kepercayaan dariumat Islam sekitar Masjid DaarulAzhar Jadid, termasuk warga diVilla Gading Mas Medan Amplas.“Jumlah hewan kurban tahun inidi luar perkiraan panitia, karenapada hari raya kurban tahun 1432H / 2011 M hanya terkumpul 17hewan lembu, namun tahun inijumlahnya mencapai 22 ekor lem-bu,” tambah Romi Ridwan SE,sekretaris panitia.

Disebutkan Romi, dari 22ekor lembu kurban itu yangdisembelih, maka dagingnyaakan didistribusikan secaraselektif kepada warga yang telahterdata, termasuk 154 pekurbanyang masing-masing akanmendapatkan empat bagiandaging kurban tersebut. (m37)

sana kurban akan menyembelih22 Lembu yang merupakanamanah dari 154 orang pekurban.

Ketua Panitia Kurban IdhulAdha 1433 H Masjid DaarulAzhar Jadid H DiurnawanQelana Putra didampingi RomiRidwan, Rakhmad selakuSekretaris dan Bendahara, sertaH Husaini Harun dan H Subuno,pelaksanaan penyembelihan 22lembu kurban tersebut akandilakukan seusai shalat IdulAdha 1433 H, hari Jum’at (26/10) mulai pukul 09:00 – selesai.Diharapkan bisa diambil olehpara pekurban dan warga yangberhak menerima, mulai pukul14:00-17:00 Wib.

Kata Diurnawan, jumlah 22hewan kurban yang diterima

perayaan Hari Raya Idul Adhaini adalah pelaksanaan shalatIdul Adha yang dilaksanakan dimasjid maupun di lapanganyang sudah disediakan olehpanitia penyelenggara. Keserta-an dalam ibadah ini kiranyadilaksanakan dengan tertib dankhusyuk agar mampu mening-katkan ketaqwaan kepada AllahSWT,” katanya.

Dia mengingatkan agar umatIslam menyemarakkan Idul Adhadengan memperbanyak takbir,tahmid, tahlil, zikir dan doa seba-gai syiar ajaran agama Islam.

BKM Daarul AzharBadan Kemakmuran Masjid

(BKM) Daarul Azhar Jadid Jln.Bajak II, Kel. Harjosari II, MedanAmplas, melalui panitia pelak-

MEDAN (Waspada): KepalaKantor Kementerian AgamaWilayah Provinsi Sumatera UtaraDrs Abd Rahim M.Hum menyata-kan, hari raya Idul Adha dan pelak-sanaan kurban menjadi saranauntuk memupuk kepeduliansosial sesama umat muslim.

Hal itu disampaikan AbdRahim, Rabu (24/10), terkaithimbauan perayaan Hari RayaIdul Adha 1433 H pada Jumat(26/10). Menurut dia, kepeduli-an sosial yakni dengan melak-sanakan pemotongan hewankurban dan memberikan padayang kurang memerlukan, khu-susnya di daerah yang terpencildan kaum muslimnya sangatperlu perhatian.

“Yang sangat utama dalam

Pupuk Kepedulian Sosial Dengan Berkurban

lebaran. Namun ada TKI yangpulang karena kontrak kerjanyadi Malaysia telah berakhir.

Namun TKI yang mudiksaat ini lebih sedikit dibanding-kan jumlah TKI yang mudik saatIdul Fitri yakni mencapai 100orang per hari.

Petugas Posdal TKI mem-perkirakan, pada Kamis (25/10)atau sehari menjelang IdulAdha, jumlah TKI asal Sumutdan Aceh yang mudik ke kam-pung halaman akan meningkat.

Menyinggung arus penum-pang dari luar negeri tujuan Me-dan, petugas Posdal TKI menga-takan, masih tergolong stabil.Tidak terjadi peningkatan pe-numpang di setiap pener-bangan yang mendarat dari Pe-nang, Singapura dan Kuala-lumpur.

Begitupun, ada juga wisata-wan yang datang berkunjungke Medan baik dari Eropa, Ma-laysia dan Singapura. (m32)

Jelang Idul Adha, TKI Mudik

Peran Pemuda TerkikisPerkembangan Zaman

MEDAN (Waspada): Kepala Lembaga Pendidikan Kepolisian(Kalemdikpol) Mabes Polri Komisaris Jenderal (Komjen) Oegrosenomengatakan, dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakatperlu ada sinergitas antara Polri dengan pemuda dan instansi terkait

“Menjaga Kamtibmas, Polri tidak bisa bekerja sendiri, melainkanharus mendapat dukungan berbagai pihak termasuk pemuda,”kata Oegroseno saat menyampaikan materi dalam acara seminarnasional menyambut hari sumpah pemuda dengan tema “Pemudadan Patriotisme dalam Menjaga Keutuhan NKRI,” di ruang RektoratUnimed, Selasa (23/10).

Menurutnya, pemuda sangat berperan mengawal pembangu-nan nasional dan membangun karakter bangsa. “Perubahan tidakakan terjadi tanpa adanya kepeloporan pemuda,” sebut mantanKapolda Sumut itu.

Dia mengatakan, pemuda sebagai agen perubahan, telahmencatatkan sebuah sejarah yang terus dikenang lewat sumpahpemuda. Namun nilai itu, mulai terkikis perkembangan zaman,sehingga perlu dibangun sinergitas untuk semua lintas sektordalam mempertahankan NKRI ini. “Kita harapkan pemuda terusmerapatkan barisan menjaga keutuhan NKRI dengan mengawalimenciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif,” ujarnya.

Sementara itu, Ketua DPD KNPI Kota Medan Zulham EfendiSiregar menilai karakter rela berkorban penuh keikhlasan dalammengisi kemerdekaan mulai terkikis. “Terjadinya KKN, merupakanpengingkaran terhadap sikap keikhlasan dan kejujuran. Tidakdipungkiri jika pemuda sebagai elemen penting dalampembangunan bangsa dinilai gagal memberi solusi terhadappersoalan bangsa,” katanya.

Menurut dia, saat ini pemuda sudah mulai terjangkit multikrisis,seperti krisis mental, krisis eksistensi, dekadensi moral serba instantdan melepas idealismenya. Sehinggaperlu peranan pentingpemerintah menyusun UU kewirausahaan, kepemimpinan, dankepeloporan guna membangkitkan jati diri pemuda.

Sedangkan Kepala Pusat Studi HAM Unimed Majda El Muhtajmenyatakan, pemuda dalam pembaruan dan pembangunanbangsa, memiliki fungsi dan peran yang sangat strategis. (m49)

Page 12: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

WASPADAKamis

25 Oktober 2012Medan MetropolitanB2

MEDAN (Waspada): Medan meraih penghar-gaan dari Museum Rekor Indonesia (MURI)terkait pemberian pelayanan vasektomi atau KBpria dengan sasaran 2.025 peserta. Pelayananvasektomi ini dilakukan selama dua hari, yakniSelasa (23/10) dan Rabu (24/10), di beberaparumah sakit, klinik dan Puskesmas di Medan.

“Kita sudah memecahkan rekor MURIdengan melakukan vasektomi terhadap 1.140pria, meski jumlah sasaran kita mencapai 2.025akseptor. Dengan sudah melakukan vasektomiterhadap 1.140 pria saja, kita sudah mengalahkanrekor MURI yang pernah diraih Kalimantandengan jumlah peserta vasektomi 800 orang,”kata Kepala Pemberdayaan Perempuan danKeluarga Berencana (PP dan KB) Kota Medandrg. Usma Polita Nasution di ruang kerjanya, Rabu(24/10).

Polita mengatakan, Wali Kota Medan sangatkonsern dengan program KB. Sebab, untuk mem-bentuk keluarga yang berkualitas, harus melaluiperencanaan. “Wali Kota Medan sangat konsernterhadap program KB. Beliau langsung memim-pin rapat koordinasi tingkat kota,” katanya serayamenambahkan, kegiatan ini hasil kerjasamadengan perwakilan Badan Kependudukan danKeluarga Berencana (BkkbN) Sumut.

Sebelum dilaksanakan vasektomi secaraserentak di beberapa rumah sakit, klinik danPuskesmas, lanjut Polita, seluruh pejabat PP danKB, lurah, camat dan dokter yang terlatih sertapara akseptor yang sudah divasektomi, turunke kecamatan-kecamatan guna melakukansosialisasi dan mengubah mindset (pola pikir)soal vasektomi.

“Selama ini orang beranggapan kalau vasek-tomi bisa buat impoten dan menjadi tidak ‘jantan’,padahal tidak seperti itu. Makanya, kita turunke lapangan untuk mengubah mindset itu. Vasek-tomi itu tindakan untuk mengikat saluran spermayang menghubungkan buah zakar dengan

kantung sperma. Jadi, kalau dokter yang sudahahli hanya membutuhkan waktu 5 sampai 10menit untuk melakukan vasektomi ini,” tam-bahnya.

Usai melakukan sosialisasi untuk mengubahpola pikir tersebut, katanya, diadakan rapatkoordinasi tingkat kota yang dipimpin wali kota.“Dalam rapat ditentukan setiap lingkungan satuorang yang ikut vasektomi, tapi nyatanya melebihitarget hingga mencapai 2.025 orang yangmendaftar,” ujarnya.

Namun, kata Polita, pelayanan vasektomiyang dilakukan ini, bukan semata-mata untukmemecahkan rekor MURI. Tujuan yang palingutama adalah mengubah pola pikir masyarakatdari keluarga besar menjadi keluarga berkualitas,sehat dan sejahtera. “Penyerahan sertifikat MURIakan dilaksanakan di kantor Wali Kota Medanpada 2 November,” ujarnya.

Sementara itu, Kepala Perwakilan BkkbNSumut Drg. Widwiono, MKes mengatakan,keberhasilan memecahkan rekor MURI ini meru-pakan komitmen BkkbN Sumut dengan PemkoMedan, baik dalam jumlah peserta, biaya, obatdan dokter yang diperlukan.

“Hari ini kita tentukan pencapaian rekorMURI itu. Kita bersama Pemko Medan, BadanPP dan KB memecahkan rekor MURI tingkatinternasional. Substansinya, kita meningkatkananimo masyarakat Sumut khususnya Medanuntuk mengikuti program vasektomi,” tam-bahnya.

Salah satu rumah sakit yang dijadikan tempatpelaksanaan vasektomi adalah RS Mitra Sejati.GM RS Mitra Sejati Kartar Singh mengatakan,pihaknya mendukung penuh kegiatan tersebut.“Pada prinsipnya kita mendukung penuh setiapprogram pemerintah. Kita juga mengucapkanterimakasih atas kepercayaan pemerintah kepadaRS Mitra Sejati untuk melaksanakan programini,” demikian Kartar. (h02)

Ribuan Pria Divasektomi,Medan Pecahkan Rekor MURI

IKMT Masjid Al MusabbihinAdakan Takbir Keliling

MEDAN (Waspada): Dalam rangka menyambut hari raya IdulAdha, 1 Muharram, dan Milad ke-25, Ikatan Keluarga MuslimTaman Setia Budi Indah (IKMT) Masjid Al Musabbihin mengadakanberbagai kegiatan.

“Untuk menyambut hari raya Idul Adha, kita harapkan wargamuslim Tasbih ikut takbir keliling komplek dengan kendaraanmobil dan sepedamotor, yang start dan finish dilakukan di MasjidAl Muhsabbihin, ba’da Isya,” kata Ketua Umum IKMT Masjid AlMusabbihin H Maulana Pohan didampingi Sekretaris UmumH Yose Rizal Ahmad dan Panitia H Rusli Djambak, H DarsonoJuliando, dan H Soemardi KH, di Sekretariat Masjid MusabbihinBlok C Taman Setiabudi Indah, Medan, Rabu (24/10).

Dijelaskan, untuk pelaksanaan shalat Idul Adha yang seyog-yanya di lapangan bola terpaksa dipindahkan ke Masjid Al Mus-sabbihin karena mengingat cuaca yang cenderung hujan. “Mulaitahun ini juga lebih digalakkan qurban dikirim ke luar dari kotaMedan. Nantinya yang dikirimkan berupa hewan qurban lembuatau kambing untuk dipotong di daerah penerima,” sebutnya.

Sementara dalam rangka menyambut 1 Muharram, akandiadakan ceramah semalam suntuk dimulai dari ba’da Isya sampaimenjelang Subuh. Penceramahnya ada 5 ustadz yakni Buya KHAmiruddin MS, Drs HM Latief Khan, Drs H Sahrin Al Azhar Lubis,Drs H Ngatman Aziz, dan Drs H Nazrul Fachri.

“Kegiatan ini juga nanti diselingi dengan pembacaan ayatsuci Alquran dan sholawat oleh Qori juara nasional dan interna-sional H Jafar Hasibuan dan H Darwin Hasibuan,” ujar Maulana.

Sedangkan dalam rangka Milad IKMT ke-25 tahun, akandilaksanakan kegiatan lomba selama delapan hari (18 s/d 25November 2012) di Masjid Al Musabbihin.

Lomba itu di antaranya antar sekolah (TK dan SD), antar masjid(azan, memandikan dan sholat jenazah, sholawat, marhabandan asma’ul husna. Untuk umum sepeda santai dan jalan santaiyang keduanya berhadiah utama masing-masing 1 unitsepedamotor. Selain itu bazaar meliputi stand bisnis dan kulinerserta pentas hiburan, serta tabligh akbar oleh Ustadz AhmadAnshori dari Jakarta. (cwan)

Babarafi yang merupakan wani-ta berprestasi dibalik suksesnyaKebab Turki Baba Rafi, Yuswo-hady selaku pakar marketing diIndonesia, Jamilazzaini selakuinspirator sukses, dan UstadzYusuf Mansur,” ujarnya.

Sementara itu, SekretarisTDA Medan Laila Sari menam-bahkan, nantinya event tersebutakan diisi pameran UKMsebanyak 56 stan. Harga tiketmasuk mulai dari Rp350.000sampai Rp500.000 per dua hari.

Bagi para peserta yang inginmendaftar dapat menghubungiHidayati (085360782315), Citra(08163139511) dan Laila(081396200313). TDA merupa-kan suatu komunitas yangdibentuk untuk memba-ngun jiwa entrepreuner kepadamasyarakat.(cdu)

Rabu (24/10).Menurut Henry, ada empat

macam kegiatan yang akandilaksanakan yakni BusinessConference, Business Expo, Bu-siness Workshop dan BusinessMatching. Event tersebut akanmenghadirkan 10 pembicaranasional.

“Kita akan mendatangkan10 pembicara nasional antaraRia R. Kristina yang merupakanbintang tamu terinspiratif diprogram chatting dengan YMdi ANTV, Elang Gumilang selakupengusaha muda pemenangWirausaha Muda Mandiri 2007,Ustadz Felixsiauw yang meru-pakan seorang Islamic Inspira-tor, Ali Akbar selaku penasehatbisnis internet, Happy Treng-gono selaku pendiri PT BaliMuda Persada, Nilam Sari

MEDAN (Waspada) : Ko-munitas Tangan Di Atas (TDA)Medan akan menggelar PestaWirausaha 2012. Hal ini sebagaiupaya membangun jiwa en-trepreneur masyarakat Indo-nesia, khususnya Medan. Eventini juga bertujuan menjalinsilaturahmi antara wirausa-hawan di Medan.

“Kita akan menggelar PestaWirausaha 2012 di Tiara Con-vention Center Medan pada 11- 12 Desember. Kegiatan inimengambil tema “ExpandingNew Generation Of Charac-terpreneur” dengan tujuanmembangkitkan jiwa entre-preneur bagi masyarakat KotaMedan,” kata Ketua BMT TDAMedan Henry Rido, ST didam-pingi Sekretaris TDA Medan Lai-la Sari, SPsi kepada Waspada,

TDA Gelar Pesta Wirausaha 2012

MEDAN (Waspada): Duaperampok babak belur dihajarmassa usai melakukan aksinyaterhadap korban dua wanita, dilokasi dan hari berbeda.

Tersangka ZL, 30, yang didu-ga telah berulangkali melakukanperampokan, dihajar massa ke-tika sedang beraksi di Jln. Sekipdepan toko Durian House, Rabu(24/10). Korbannya MagdalenaBr Doloksaribu, 45, menderitaluka di tangan dan kaki akibatterjatuh dari boncengan sepe-damotor.

Saksi mata kepada Waspadadi lapangan menyebutkan, pe-ristiwa itu terjadi pukul 08:00,saat korban Magdalena dibon-ceng suaminya Joharlo Dama-nik, 49, mengendarai sepeda-motor hendak menuju pulangke rumahnya di Jln. Sekip GangSehat, Medan Petisah.

Ketika melintasi Jln. Mesjid,kalung emas yang melingkar dileher korban dirampok tersang-ka ZL, penduduk Jln. Katamso,Kel. Sei Mati, Kec. Medan Mai-mun, yang juga berboncengansepedamotor bersama abangsepupuhnya RH, 35.

Akibat sentakan yang cukupkeras, korban bersama suami-nya dan tersangka ZL terjatuhdari sepedamotor. Massa me-ngetahui kejadian itu langsungmenangkap tersangka ZL danmenghajarnya hingga babakbelur. Sedangkan abang sepu-puhnya RH melarikan diri.

Timsus Rekrim Polsek MedanBaru dipimpin Ipda Sehat TariganSH, yang melintas di lokasi kejadi-an langsung mengamankantersangka ZL dari amuk massa.

Kapolsek Medan Baru Kom-pol Jean Calvijn Simanjuntak

MEDAN (Waspada): Polsek Medan Helvetia meringkus enamtersangka kasus narkoba dan pencurian sepedamotor dalampenyergapan secara berbeda, Selasa (23/10). Satu di antaranyaoknum PNS Pemprovsu.

Kapolsek Medan Helvetia AKP Azuar SH, MH, melalui KanitReskrim Iptu Hendrik Temaluru SH, kepada Waspada mengatakan,awalnya adanya informasi dari masyarakat bahwa di salah saturumah Jln. Gurilla Gang Sersan, Kel. Sei Kera Hilir, Kec. MedanPerjuangan, ada orang gumpul dan mencurigakan.

Petugas ke lokasi melakukan penyelidikan sekaligus melakukanpenggerebekan. Dari tempat itu diringkus empat tersangka yanglagi mengonsumsi sabu-sabu. Mereka yakni tersangka ZS, 47,oknum PNS Pemprovsu penduduk Jln. Pasar Baru Gang Banteng,Dusun Duku, Kec. Percut Seituan, Deliserdang, MT, 35, pendudukJln. M Yacub Gang Sersan, Kel. Sei Kera Hilir II, Kec. MedanPerjuangan, SM, 41, AA, 27, keduanya penduduk Jln. Rakyat/Jln.Sei Jadi, Pasar V, Kel. Tegal Rejo, Kec. Medan Perjuangan.

Enam Tersangka NarkobaDan Curanmor Diringkus

Dari keempat tersangka disita barang bukti alat pengisap sabuterdiri dari botol susu bayi berisikan air, dua pipa kaca, kompengbayi, mancis pada bagian ujungnya jarum.

“Tersangka melanggar pasal 112 jo 127 No.35 tahun 2009 tentangtanpa hak memiliki, menguasai, penyimpan narkotika golongan1 dalam bentuk bukan tanaman atau penyalahgunakan narkotikagolongan 1 dengan ancaman 4 tahun penjara,” kata Hendrik.

Selain itu, lanjut Hendrik, pihaknya menangkap tersangkaAG, penduduk Jln. Pendidikan, Kel. Cinta Damai, Kec. MedanHelvetia, terlibat pencurian sepedamotor dan tersangka U, wargaKabanjahe, sebagai penadah. Keduanya ditangkap di Kabanjahe,Karo. Dari mereka disita barang bukti rangka sepedamotor yangsudah di ‘sate’.

Menurut dia, AG pada Rabu (25/5) dinihari pukul 03:00, masukke rumah warga di Jln. Budi Luhur simpang Jln. Asrama, Kel.Dwikora, Kec. Medan Helvetia, dengan cara merusak jendela.Dari rumah itu tersangka mengambil cincin emas London 10 gram,cincin emas putih 2,5 gram, handphone merek Nokia tipe X-3,dan sepedamotor Yamaha RX King BK 3136 AJ warna merah atasnama Wahyudi Atmawan Lubis.

Selanjutnya sepedamotor dijual kepada U di Kabanjahe denganharga Rp1.500.000. “Dia sudah tiga kali melakukan pencuriansepedamotor yakni, April 2011 Yamaha Mio di Jln. Gatot Subrotodepan Makro, Kec. Medan Sunggal, Desember 2011 Yamaha MioSoul di warnet Jln. Letjen Jamin Ginting, Kec. Medan Baru,” tuturHendrik. (m36)

KANIT Reskrim Polsek Medan Helvetia IptuHendrik Temaluru SH, memegang besisepedamotor sambil menginterogasi tersangkacuranmor disaksikan tersangka narkoba.Waspada/Ismanto Ismail

Dua Perampok Dihajar Massa

Waspada/Ismanto Ismail

PETUGAS Juper Reskrim Polsek Medan Baru Aiptu Tugono SH,melakukan pemeriksaan terhadap tersangka perampokan ZL.

SH, SIK, M.Hum melalui KanitRekrim AKP Andik Eko SiswantoSH mengatakan, tersangka ZLmasih menjalani pemeriksaan.

Sehari sebelumnya, seorangperampok berinisial EL jugababak belur dihajar massa usaimerampas tas milik korbanKurmalasari alias Sari, 18, di Jln.Gatot Subroto depan Tapian Da-ya Medan, Selasa (23/10) sore.

Saksi mata kepada Waspadamengatakan, korban Sari, pen-duduk Jln. Sakti Lubis GangBengkel, bersama temannyaHumahiro, 22, penduduk Jln.Turi, berboncengan sepedamo-tor Yamaha Zupiter dari kantorPajak Jln. Asrama hendak me-nuju ke kantor Bank Mega di Jln.Cirebon Medan.

Setiba di Jln. Gatot Subrotodepan Tapian Daya, tas yang

dipegang korban dirampoktersangka EL yang posisinyajuga diboceng sepedamotoroleh temannya berinisial S, war-ga Jln. Sukadono, Tanjunggusta.Diduga akibat korban memper-tahankan tasnya, sepedamotoryang dikendarai pelaku olengdan tersangka EL terjatuh.

Massa melihat kejadian itulangsung menangkap tersangkaEL, warga Simpang Melati, danlangsung menghajarnya hinggababak belur, sementara teman-nya S kabur bersama sepeda-motornya.

Kapolsek Medan HelvetiaAKP Azuar SH, MH melalui Ka-nit Reskrim Iptu Hendrik Tema-luru SH mengatakan, tersangkaEL masih menjalani pemerik-saan. Sementara temannya Sdiburon. (m36)

ribu SH. Kata dia, tim peng-awasan yang mentalnya sudahteruji perlu dioptimalkan meng-awasi semua kinerja pejabatpelaksana UU, peraturan, danhukum.

Opsi ini, paling tidak bisamencegah praktik kotor yangbiasa dikembangkan olehoknum pejabat itu.”Kalau men-tal pejabat sudah baik, saya ya-kin penerapan UU dan hukumakan berjalan baik,” ujarnya.

Disamping itu, sistem birok-rasi, pengawasan, dan pembi-naan terhadap mental pejabatperlu direformasi secara menye-luruh. Paling penting bagaima-na aparatur negara itu memilikiakhlak yang baik, dalam mewu-judkan dirinya sebagai bagiandari pemimpin bangsa ini.

Bila mental sudah terbiasamenerima uang suap, tetap sajaberkeinginan untuk mendapat-kannya, bahkan, diduga UU danhukum dijadikan sarana untukmencari keuntungan “Selamamentalitas masih rendah, perlusebuah pembenahan serta me-numbuhkan budaya malu bagipejabat. Memang pembenahanmentalitas tidaklah semudahmembalikkan telapak tangan.Tetapi tidak ada istilah terlambatdaripada tidak sama sekali,’’katanya. (m49)

tapi bukan mengurangi pelang-garan, melainkan menambahpenyelewengan.

“Budaya sogok-menyogokdan sebagainya, sudah menjadibudaya yang tidak tabu di negeriini, sehingga tidak heran kalaubangsa besar ini meraih peres-tasi sebagai negara terkorup didunia,” ujarnya.

Dia mengatakan, imple-mentasi UU harus benar-benarmaksimal, sehingga masyarakattaat. Untuk itu, Muslim meman-dang perlu revolusi total dilaku-kan di kalangan pejabat pelak-sana UU dan aparat penegakhukum untuk melahirkanorang-orang profesional.

Artinya, sejak awal telahdipersiapkan secara dini fisik,mental dan intelektualnya da-lam sebuah sekolah khusus,agar mentalitas mereka terjagasebelum memangku jabatan.Tahan banting dan tangguh darigodaan para penyuap.

“Revolusi total perlu dilaku-kan untuk melahirkan pejabatyang profesional. Paling menda-sar pembenahan mental yangtangguh tahan suap. Sebab, saatini yang memprihatinkan ituadalah masalah mental,”sebutnya.

Hal senada disampaikanpraktisi hukum Kasiaman Pasa-

MEDAN (Waspada): Pene-rapan undang-undang danpenegakan hukum di Indonesiacarut-marut. Kondisi ini diaki-batkan bobroknya mental peja-bat yang sudah mendarah da-ging dari aparat paling terbawahhingga teratas.

“Masyarakat sekarangbanyak makin bingung, aturanUU dengan sanksinya secarajelas, sepertinya tidak ditakuti,terbukti pelanggaran dan pe-nyimpangan bukan makin me-nurun melainkan makin ma-rak,” kata Kepala Pusat StudyHukum dan Pembaharuan(PUSHP) Muslim Muis kepadaWaspada, Senin (22/10).

Menurut dia, diduga bob-roknya mental pejabat penegakhukum karena sistem pelicinuntuk mengatrol pejabat terse-but sudah menjadi kelaziman.Sudah bukan hal aneh, di ka-langan pejabat dan penegak hu-kum disinyalir menjadikan UUatau peraturan sebagai saranamencari uang.

Kata Muslim, dengan kondi-si mental pejabat yang bobrok,maka jangan mimpi penerapanUU atau hukum bisa berjalanmaksimal. Salah satu contohseperti penerapan UU lalulintas,perparkiran atau sejenisnya .UU dan payung hukum ada,

Mental Pejabat Bobrok,Implementasi UU Tak Jalan

MEDAN (Waspada): Ko-misi Pemberantasan Korup-si (KPK) mendatangi KantorWali Kota Medan, Rabu (24/

10). Berdasarkan hasilpengamatan dan identi-fikasi ditemukan sangat

rentan berpotensi menim-bulkan praktik korupsi,

terdiri dari instansi publikyang bersentuhan langsung

dengan masyarakat.

Ketua Tim Korsup Pencega-han KPK Nurul Ichsan menye-butkan, sejumlah pelayananpublik yang selama ini merekaamati banyak terjadi praktikkorupsi, seperti di kantor BadanPertanahan, Imigrasi, BadanPelayanan Perizinan Terpadu(BPPT), Dishub, dan Bea Cukai.

“Dari objek yang kita lihatinstansinya seperti badan perta-nahan, Dishub, kantor imigrasijuga pelayanan terpadu,” kataNurul kepada wartawan saatmenggelar temu pers di KantorWali Kota usai Seminar Pence-gahan Korupsi KPK dan BPKPdi kantor Balai Kota Medan.

Nurul Ichsan menjelaskan,praktik korupsi yang kerap dite-mukan di instansi pelayananpublik seperti terjadi di petugasfront office. “Sejauh ini pelaya-nan publik kita masih buruk, inihampir menjadi penyakit diseluruh Indonesia, tidak hanyadi Medan tapi juga di 33 provinsidan 33 kabupaten/kota,”ujarnya.

Praktik korupsi kerapditemukan dalam pengurusanSIUP, pengurusan IMB, peng-urusan SIM hingga pengurusanproses perizinan KIR yakniserangkaian kegiatan mengujiatau memeriksa bagian-bagiankendaraan bermotor di DinasPerhubungan (Dishub) Medan.

“Banyak kita temukan me-sin KIR itu rusak, kalau perala-tannya tidak berfungsi, bagai-mana bisa diketahui kalau ken-daraan lulus uji, ini lah meru-pakan satu indikasi korupsi,seperti inilah yang harus dibe-

KIR Rentan Praktik KorupsiKPK Datangi Kantor Wali Kota

nahi,” sebutnya.Hasil pengamatan KPK

selama ini, terang Nurul, dalampelayanan publik celah yangbisa diketahui kalau terindikasikorupsi adalah saat antreanyang tidak stabil. “Kita bisa lihatmisalnya di instansi pelayananpublik, kalau antreannya stabilmaka akan berjalan sesuaidengan waktu tapi kalau sudahterindikasi korupsi bisa saja darinomor antrean 1 hingga antrean5 waktunya cepat, namunsewaktu antrean ke nomor 6 kitalihat ada jeda waktu yang pan-jang, ini bisa mengindikasikanterjadinya korupsi,” tuturnya.

Bahkan, pihaknya pernahmenemukan kasus di Bea CukaiKantor Pelayanan Utama mene-mukan uang tunai Rp300 jutayang terjadi dari praktik gratifi-kasi korupsi. “Kita menemukanuang Rp300 juta di kantor BeaCukai Pelayanan Utama. Uangitu kita temukan ada yang dikaus kaki, di tong sampah jugatransaksi di mushola,” ujarNurul.

Menurut dia, temuan dibeberapa instansi pelayananpublik ini bukan berarti sampaidi sini, artinya di instansi pela-yanan publik juga tidak menu-tup kemungkinan hal itu terjadi,hanya saja untuk tahun inibeberapa instansi tadilah yangmenjadi objek pengamatanKPK. “Bukan berarti instansiyang lain enggak. Ini kan kitajuga keterbatasan orang danwaktu, makanya kita coba duludi instansi ini, tahun depan akankita tambah lagi,” katanya.

Sebagai upaya untuk men-cegah korupsi inilah, pihaknyaberupaya untuk mewujudkantata kelola pemerintahan yangbaik di Pemerintah Kota Medan.Itulah tujuannya KPK bersamaBPKP Sumut, menyelenggara-kan seminar pencegahan ko-rupsi bertema peningkatanakuntabilitas pelayanan publikdan pengelolaan anggaran pen-dapatan belanja daerah (APBD)di Medan.

“Kita berupaya untuk mela-kukan perbaikan pelayananpublik dan pengelolaan APBDyang transparan dan akuntabel,karena kita nilai pelayanan pub-lik yang paling baik merupakanelemen vital dalam keberhasilanpemberantansan korupsi,”tuturnya.

Dijelaskannya, upaya yangbisa dilakukan untuk mencegahkorupsi ini tak lain seperti mem-perbaiki sistem, menetapkanStandar Operasional Prosedur(SOP), pengelolaan anggaranyang transparan, juga member-lakukan fakta integritas hinggamemberlakukan proses rekrut-men yang baik.

Deputi Kepala BPKP BidangPengawasan PenyelenggaraanKeuangan Daerah Imam Bustaridalam kesempatan itu menga-takan, sekitar 285 pejabat saatini berurusan dengan KPK ter-kait korupsi. Tentunya ini harusmenjadi cambuk dan perhatian

bagi semua sehingga kasustersebut tidak terjadi, terutamadi Kota Medan.

Imam menjelaskan, pence-gahan korupsi bukan dari KPK,kejaksaan maupun kepolisianmelainkan harus dari diri sen-diri. “Untuk itu dalam pengelo-laan keuangan daerah, harusdilakukan dengan sebaik-baik-nya dan akuntabel. Karenanya,satu rupiah pun uang dari ne-gara harus bisa dipertang-gungjawabkan penggunaan-nya,” katanya.

Sementara itu, AsistenDeputi Perumusan KebijakanPelayanan Publik KementerianPendayagunaan Aparatur Nega-ra Republik Indonesia M Sitorusmemaparkan pelayanan publikyang ada saat ini masih jauh dariharapan. Kondisi ini terjadi aki-bat sistem birokrasi masihgemuk dan belum profesionalsehingga tidak mampu mem-berikan pelayanan publik yang

baik.Terkait dengan masalah

pelayanan publik, Kartini Istiqo-mah dari Ombusman RepublikIndonesia mendorong masya-rakat yang merasa dirugikanmenyangkut masalah itu bisamengadukannya kepadaOmbusman. Dipastikannya,pengaduan yang disampaikanitu akan ditindaklanjuti.

Wali Kota Medan Rahud-man Harahap mengatakan,seminar yang digelar itu secaraumum merupakan motivasibagi Pemko Medan. “Seminarini telah banyak memberikankita arahan dan verifikasi untukmencegah korupsi. Kita terusberupaya untuk mencegah ko-rupsi, seperti yang kita lakukansetiap pejabat publik yang maudilantik harus terlebih dahulumenanda-tangani fakta integri-tas, begitu juga untuk penggunaanggaran kita buat fakta integri-tasnya,” tuturnya. (m50)

Page 13: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

Medan MetropolitanWASPADAKamis25 Oktober 2012 B3

MEDAN (Waspada): Ketua PerhimpunanIndonesia Tionghoa (INTI) Kota Medan Dra LilyMBA, MH, meminta Wali Kota Medan menabal-kan nama tokoh yang berasal dari Medan atauSumatera Utara, sebagai pengganti beberapanama jalan.

Menurut Lily, sebenarnya cukup banyak to-koh tokoh yang memiliki nama besar di Indonesiaitu, berasal dari Medan ataupun Sumatera Utara.Dia mencontohkan tokoh pers seperti Hj. AniIdrus yang saat ini telah dipakai sebagai penggantinama jalan Pandu, tentunya memiliki nilaihistorikal yang tinggi, dan kelas masyarakatMedan dapat menjadikannya sebagai warisanbudaya dan sejarah.

“Kami minta kepada wali kota agar dapatmenerima masukan ini, karena hasil kajian kamimasih banyak tokoh-tokoh seperti Chairil Anwar,Sanusi Pane, Sutan Takdir Alisjahbana dan lainnyayang cukup pantas menerima penghargaan untukditabalkan sebagai nama jalan di kota Medan,”kata Lily saat melakukan audiensi dengan WaliKota Medan, Selasa (23/10), bersama panitiaseminar “Mengenang 100 tahun Wafatnya MajorTjong Yong Hian” pada 30 Oktober mendatangdi Capital Building.

Turut hadir dalam audiensi tersebut KetuaPanitia Seminar Dr Budi Agustono dari FakultasIlmu Budaya USU, Sekretaris Panitia Dra HeristinaDewi MPd, dan juga ahli waris Major Tjong YongHian yakni Budihardjo Chandra, Linda Setiawan,dan Sugihardiman Chandra.

Kehadiran panitia seminar adalah menyam-paikan undangan sekaligus meminta Wali KotaMedan Drs H Rahudman Harahap MM, untukmembuka secara resmi dan berkenan menjadi

TRTB Kota Medan segera mela-kukan penertiban dan jangantebang pilih begitu juga ter-hadap dua ruko disebelahnya,”katanya.

Pantauan Waspada, walauSIMB belum keluar namunlantai 2 bangunan hotel tersebutsudah ditempati, denganmemasang kipas angin.

TolakSementara itu, Dewan Ma-

jelis Perwakilan Mahasiswa(DMPM) Budi Dharma Medan,menolak secara tegas bangunanbaru Hotel Grand Antares Jln.SM Raja Medanm yang tidakmemiliki SIMB dan telah me-langgar roilen (batas kelayakan).

Ketua DMPM Budi DharmaHamdani meminta, Kadis TRTBKota Medan Syampurno Pohanhendaknya jangan tebang pilih,apabila terjadi pelanggarandalam mendirikan bangunanagar menindak tegas.

“Kami minta Wali KotaMedan Rahudman Harahapuntuk menindaklanjuti keresa-han ini, dengan menginstruksi-kan Kadis TRTB Syampurno Po-han segera membongkar ba-ngunan yang dinilai illegal ter-sebut. Pekerjaan tersebut jelas-jelas telah mengangkangi kebi-j a k a n w a l i k o t a ,” s e b u tHamdani.

Kata dia, jangan sampaibangunan yang telah menyalahiaturan itu berdampak burukterhadap citra Kota Medan yangbelum lama ini memperolehpenghargaan Adipura.

Apalagi pengerjaan bangu-nan baru Hotel Grand Antaresdilakukan sejak 3 bulan laluberdempetan dengan rumahwarga. Selain membuat GangRukun dan Gang Sepakat yangtiap hari dilalui warga menjadisempit dan mengancam kesela-matan warga.

“Diduga ada permainanpihak Hotel Grand Antaresdengan Dinas TRTB Kota Me-dan, karena sudah 3 bulanbangunan baru tersebut terusdikerjakan, padahal SIMB-nyatidak ada,” tutur Hamdani sem-bari menyebutkan, jika penola-kan mereka tidak digubris makapihaknya akan turun kejalandengan jumlah besar.

Menurut dia, pihaknyasebagai mahasiswa tidak akantinggal diam, apalagi bangunanbaru Hotel Grand Antares terse-but tidak jauh dari kampusBudhi Dharma. (m24)

Waspada/Ist

KETUA Perhimpunan INTI Kota Medan Dra Lily MBA, MH, bersama panitia Seminar Mengenang100 tahun Wafatnya Major Tjong Yong Hian, foto bersama Wali Kota Medan Drs Rahudman Harahapsaat mengadakan audiensi, Selasa (23/10).

keynote speaker.Budi Agustono mengatakan, kegiatan

tersebut akan diikuti oleh sekitar 200 peserta dariberbagai kalangan. Tujuan penyelenggaraanseminar adalah mensosialisasikan kembali jasadan kontribusi almarhum Major Tjong Yong Hiankepada masyarakat kota Medan.

Sementara Sugiharman Chandra, salah se-orang ahli waris dari Major Tjong Yong Hian,mengharapkan melalui pelaksanaan seminartersebut, maka masyarakat Kota Medan dapatterkenang kembali atas jasa dan kontribusi MajorTjong Yong Hian. Sehingga atas dasar pertim-bangan sejarah tersebut, Pemko Medan dapatmengembalikan nama Jalan Tjong Yong Hianyang telah dirubah menjadi Jalan Bogor padatahun 1960an itu.

Wali Kota Medan Drs Rahudman HarahapMM, menyambut baik pelaksanaan seminartersebut serta menyampaikan kesediaannyauntuk tampil sebagai keynote speaker. Mengenaiusulan dari Perhimpunan INTI Medan, Rahud-man menyatakan akan meminta jajarannyauntuk melakukan pengkajian dan tentunyasebagai kota multi etnis dan multi kultur, usulanyang disampaikan itu merupakan usulan yangsangat baik.

Rahudman yang didampingi Kepala DinasKebudayaan dan Pariwisata Kota Medan BusralManan, mengakui sangat terkesan dengan seja-rah dan kehidupan dari Major Tjong Yong HIan.Bahkan untuk mengetahui sendiri tentang MajorTjong Yong Hian, dia mengaku sempat turunlangsung ke Jalan Bogor untuk berdialog denganwarga tentang adanya usulan dari DPRD Medantentang pengembalian nama jalan tersebut. (m22)

INTI Minta Tabalkan NamaTokoh Pada Jalan Di Medan

Pangkalan TNI Soewondo JadiOperasional Pesawat Tempur

MEDAN (Waspada): Pang-kalan TNI Angkatan Udara Soe-wondo di Medan, mulai tahun2013 akan dikembangkan men-jadi operasional pesawat-pesa-wat tempur (Sekuadron).

Pesawat F-16, Hercules, CN235, dan pesawat tanpa awak un-tuk pengintai musuh akan di-tambah di Pangkalan Soewondo,menjadi pangkalan kuat di Indo-nesia wilayah barat.

“Hal tersebut berkaitan Ban-dara Polonia Medan bakal pin-dah ke Kuala Namu Internasio-

nal Airport (KNIA) di Deliserdang. Namun Pangkalan TNI AU tetapberada di Medan,” kata Komandan Pangkalan TNI Angkatan Udara(Dan Lanud) Soewondo Kolonel Pnb SM Handoko, saat sitarurahmidengan wartawan di markas pangkalan itu, Senin (22/10). Hadirjuga pada pertemuan tersebut antara lain Letkol Pnb Rusli Purba,Mayor RU Panggabean, Mayor Andi Sultan, dan perwira lainnya.

Menurut Dan Lanud Soewondo, berdasarkan Keppres No.62 tahun 2011, pada 25 November 2011, bandara itu tetap diperta-hankan untuk bandara internasional. Namun, dia belum dapatmemastikan untuk apa terminal Bandara Polonia Medan sekarang.“Sepertinya sama dengan Bandara Tabing di Padang dan HalimPerdana Kusuma Jakarta, untuk saat ini masih dijadikan PangkalanTNI Angkatan Udara,” sebut Handoko.

Kata dia, Bandara Polonia Medan lahannya atas pinjamandari TNI Angkatan Udara, nantinya harus digunakan juga untukoperasional militer di wilayah barat, bahkan untuk operasionalpesawat-pesawat chateran.

Pada kesempatan itu, Handoko menyatakan prihatin ataskejadian oknum TNI mencekik leher wartawan Riau dua hari lalu.Dia yakin untuk di Medan tidak bakal terjadi seperti kasus di Riau,karena TNI dan wartawan sama-sama punya peranan besar dalampembangunan.

Dia selalu membuka diri untuk menjaga keharmonisan dengankalangan insan pers, sebagaimana yang telah dilaksanakan diJakarta dan berkewajiban meningkatkan silaturahmi dengan semuapihak. (m32)

bintang empat Grand Antaresyang diduga tidak memilikiSurat Izin Mendirikan Bangu-nan (SIMB), namun hingga saatini terus dikerjakan.

Sedangkan Ketua KongresAdvokat Indonesia (KAI) Suma-tera Utara dan Pengamat Ling-kungan Golongan B Borkat Ha-rahap SH, meminta Dinas TRTBKota Medan melakukan tinda-kan tegas terhadap bangunantanpa izin, khususnya bangu-nan baru Hotel Grand AntaresJln. SM Raja Medan yang didugabelum memiliki izin.

“Bangunan baru HotelGrand Antares dapat mem-pengaruhi kehidupan wargaLingkungan 8, Kelurahan SirejoI, Kecamatan Medan Kota, apa-bila persoalan yang timbul se-perti kebakaran. Untuk itu Dinas

MEDAN (Waspada): Anggo-ta Komsi D DPRD Medan Par-laungan Simangunsong menga-takan, pemilik Hotel Grand An-tares Jln. SM Raja Medan, telahmelanggar Perda No. 9 Tahun2002 tentang izin mendirikanbangunan, dimana harus me-miliki roilen atau spasi (jarak).

“Komisi D segera memang-gil pemilik bangunan HotelGrand Antares dan Kadis TRTBKota Medan Syampurno Pohanmenyangkut bangunan terse-but, sekaligus mengimbau agarjangan dikerjakan lagi dan dipe-rintahkan bongkar termasukbangunan lama karena dempetdengan pemukiman warga.Pihak hotel harus menyediakangang kebakaran,” ujar Par-laungan, Senin (22/10), me-nanggapi bangunan baru hotel

DPRD Medan Segera PanggilPemilik Hotel Tanpa SIMB

MEDAN (Waspada): Pasca perselisihanmahasiswa Universitas Islam Sumatera Utara(UISU) dan sejumlah oknum TNI AD, Jumat (19/10), Komandan Batalyon (Dan Yon) Armed IILetkol Arm Muhammad Hasbi Lubis menemuiRektor UISU Al Munawwarah di ruangannya,Senin (21/10) pagi.

Kedatangan Dan Yon Armed II Letkol Arm.Muhammad Hasbi Lubis itu untuk meminta maafsecara langsung kepada keluarga besar UISUdalam hal ini rektorat dan mahasiswa. Sebab,dua anggotanya Pratu Ardianto dan Pratu Simbo-lon berselisih paham dengan Agung, mahasiswaFakultas Tehnik UISU.

“Atas nama institusi, saya selaku KomandanBatalyon Armed menyampaikan permohonanmaaf kepada civitas akademika UISU atasterganggunya proses belajar mengajar karenaulah anggotanya, “ kata Letkol Muhammad HasbiLubis.

Hasbi menilai kedua anggotanya bersalah.“Meninggalkan kesatuan saja, itu jelas salah.Apalagi melakukan tindakan melanggar hukum.Tindakan prajurit itu mengakibatkan cederanyamahasiswa UISU. Kedua prajurit itu telah menja-lani proses hukum di Peradilan Militer,” jelasnya.

Sementara, tiga anggota lainnya yang tidakterlibat langsung perselisihan , dikenakan hukumdisiplin karena meninggalkan kesatuan tanpaizin. “Sedangkan dua anggota saya yang melang-gar hukum, masih dalam tahap pemeriksaan

Waspada/ist

KOMANDAN Batalyon Armed II Letkol Arm Muhammad Hasbi Lubis menemui Rektor UISU AlMunawwarah Prof Zulkarnain Lubis di Kampus UISU pasca perselisihan dua anggotanya denganmahasiswa UISU.

di Denpom ,” terangnya.Dengan adanya pertemuan ini, Hasbi berjanji

masalah serupa tidak akan terjadi lagi. Dia jugamenjamin keamanan seluruh mahasiswa setelahpernyataan maaf yang disampaikannya. “Sayajamin tidak ada lagi ancaman dalam bentukapapun dari anggota saya. Karena saya diperin-tahkan Pangdam I/BB untuk menyampaikanini kepada rektor, agar tidak terjadi lagi hal-halseperti ini,” ujarnya

Sementara itu, Rektor UISU Prof. ZulkarnainLubis menyambut baik dan mengapresiasi keda-tangan Dan Yon Armed II ke kampus UISU .”Padaprinsipnya hubungan kita tidak terganggu.Terimakasih atas kehadiran pimpinan Armed.Kami juga menyampaikan hal serupa jika adayang berkenaan dengan anak didik kami, “tegasnya.

Menurut rektor, perselisihan tidak akanmerusak harmonisasi antara UISU dan Armed.Hikmah dari semua ini, mari kita tingkatkansilaturahmi sebagai umat beragama. “Saya berha-rap kejadian kemarin tidak merusak harmonisasidan tidak menjadi penghalang untuk hubungankeduanya,” ujarnya.

Begitu juga Agung, mahasiswa yang menjadikorban pemukulan, secara pribadi sudah mem-berikan maaf. “Secara pribadi, saya sudah me-maafkan. Namun kami perlu adanya jaminankeamanan ke depan agar tidak terulang lagi kasusyang sama,” tegasnya. (m49)

Pasca Perselisihan Oknum TNI AD - Mahasiswa:

Dan Yon Armed II MintaMaaf Kepada UISU

Waspada/Surya Efendi

PANSUS KUALANAMU: Ketua Pansus H. Fadly Nurzal, SAg (tengah) memimpin rapat pantia khususguna mendengar masukan nama Bandara di Kualanamu dari tokoh masyarakat Sumut di gedungDPRDSU, Rabu (24/10). Jadwal Penerbangan Di Bandara Polonia

No. Penerbangan Ke Flight Pukul Tiba Dari Flight Pukul

GARUDA INDONESIA1 Jakarta GA-181 05.20 Jakarta GA-180 08.002 Jakarta GA-183 08.45 Jakarta GA-182 09.453 Jakarta GA-185 10.30 Jakarta GA-184 11.104 Jakarta GA-187 11.55 Jakarta GA-186 13.205 Jakarta GA-189 14.10 Jakarta GA-146 14.206 Jakarta GA-191 15.55 Jakarta GA-188 15.107 Jakarta GA-193 17.55 Jakarta GA-190 17.108 Jakarta GA-147 18.45 Jakarta GA-192 19.109 Jakarta GA-195 19.55 Jakarta GA-196 22.0010 Banda Aceh GA-142 09.45 Banda Aceh GA-143 12.2511 Banda Aceh GA-14.6 14.50 Banda Aceh GA-147 17.55 CITILINK1 Jakarta QG-831 8.40 Jakarta QG-830 08.052 Jakarta QG-833 18.50 Jakarta QG-832 09.053 Jakarta QG-835 20.05 Jakarta QG-834 09.354 Batam QG-880 10.00 Batam QG -881 13.155 Batam QG-882 14.20 Batam QG-883 17.55

AIR ASIA1 Kuala Lumpur QZ-8050 06.05 Kuala Lumpur QZ-8051 08.302 Kuala Lumpur QZ- 8054 11.20 Kuala Lumpur QZ-8055 10.553 Kuala Lumpur AK- 1351 08.00 Kuala Lumpur AK-1350 07.354 Kuala Lumpur AK-1355 17.25 Kuala Lumpur AK-1354 17.005 Penang QZ-8072 10.40 Penang QZ-8073 16.306 Penang AK-5837 18.30 Penang AK-5836 18.15 7 Kuala Lumpur AK-1357 21.25 Kuala Lumpur AK-1356 21.058 Baangkook QZ-8084 17.00 Bangkok (2,4,6) QZ-8085 29.559 Bandung QZ-7987 08.25 Bandung QZ-7986 05.3510 Surabaya QZ-7611 11.35 Surabaya QZ-7610 11.1011 Bandung QZ-7981 17.10 Bandung QZ-7980 19.55 LION AIR1 Jakarta JT- 211 0545 Jakarta JT-380 08.202 Jakarta JT- 381 06.45 Jakarta JT-300 09.203 Jakarta JT- 397 07.50 Jakarta JT-394 10.204 Jakarta JT- 207 08.40 Jakarta JT-302 11.105 Jakarta JT- 301 10.00 Jakarta JT-214 11.406 Jakarta JT- 395 11.00 Jakarta JT-200 12.107 Jakarta JT- 303 11.50 Jakarta JT-204 13.10 8. Jakarta JT- 215 12.25 Jakarta JT-398 14.409 Jakarta JT-201 12.50 Jakarta JT-382 15.1010 Jakarta JT- 387 13.50 Jakarta JT-384 16.2011 Jakarta JT-399 15.20 Jakarta JT-202 17.2012 Jakarta JT-383 15.50 Jakarta JT-212 17.5013 Jakarta JT-385 17.00 Jakarta JT-396 19.4514 Penang JT-1282 08.05 Penang JT-1283 10.2515 Penang JT-1288 13.35 Penang JT-1289 15.5516 Jakarta JT-205 2010 Jakarta JT-206 9.2017 Jakarta JT-203 18.00 Jakarta JT-208 18.25.18 Jakarta JT-219 20.40 Jakarta JT-386 21.0519 Jakarta JT-309 19.10 Jakarta JT-308 22.2020 Jakarta JT-209 21.00 Jakarta JT-218 23.2021 Surabaya JT-0970 07.00 Surabaya JT-971 12.1522 Surabaya JT-972 12.55 Surabaya JT-973 16.0023 Banda Aceh JT-396 12.15 Banda Aceh JT-397 07.0524 Jakarta JT-305 18.30 Jakarta JT-210 07.20 MALAYSIA1 Kuala Lumpur MH-861 09.40 Kuala Lumpur MH-860 08.502 Kuala Lumpur MH-865 15.45 Kuala Lumpur MH-864 15.00 SILK AIR1 Singapura MI-233 08.40 Singapura MI-232 07.502 Singapura MI-237 20.35 Singapura MI-238 19.50 VALUAIR1 Singapura (2.4,7) VF-282 10.55 Singapura (2.4.7) VF-281 09.552 Singapura (1,3,6) VF-284 18.25 Singapura (1,3,6) VF-283 17.40 BATAVIA AIR1 Jakarta Y6-594 16.00 Jakarta Y6-593 13.002 Jakarta Y6-596 18.15 Jakarta Y6-595 15.153 Batam 7P-568 12.25 Batam YP-567 10.30 SRIWIJAYA AIR 1 Jakarta SJ-015 13.25 Jakarta SJ-010 11.002 Jakarta SJ-011 15.55 Jakarta SJ-016 16.203 Batam SJ-035 16.50 Batam SJ-034 14.554 Pekanbaru SJ-043 10.20 Pekanbaru SJ-042 11.505 Pekanbaru SJ-041 17.20 Pekanbaru SJ-040 15.456 Banda Aceh SJ-010 12.50 Banda Aceh SJ-011 14.207 Penang SJ-102 07.20 Penang SJ-103 09.508 Padang SJ-021 16.00 Padang SJ-020 14.10 FIRE FLY 1 Subang FY -3413 14.35 Subang FY-3412 14.052 Penang FY- 3403 10.55 Penang FY-3402 10.353. Penang FY- 3407 18.20 Penang FY-3406 17.55 MANDALA AIRLINE1 Jakarta RI-092 06.40 Singapura RI-862 07.202 Singapura RI-861 11.00 Jakarta RI-093 11.303. Jakarta RI-096 18.50 Jakarta RI-097 19.204 Jakarta (5.7) RI-096 16.40 Jakarta (5.7) RI-097 20.55

Jadwal Perjalanan Kereta ApiNo KA Nama KA Kelas Dari Tujuan Berangkat Datang

U.2 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan Rantau Prapat 08.00 13.16 U.4 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan Rantau Prapat 10.30 15.31U.6 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan Rantau Prapat 15.00 20.18U.8 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan Rantau Prapat 22.50 03.34U.1 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan 08.05 13.12U.3 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan 14.35 19.49U.5 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan 16.55 21.50U.7 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan 23.25 04.21U.10 Sri Bilah Bisnis Medan Binjai 04.50 05.42U.12 Sri Bilah Bisnis Medan Binjai 20.15 21.07U.9 Sri Bilah Bisnis Binjai Medan 09.20 10.12U.11 Sri Bilah Bisnis Binjai Medan 21.40 22.32U.14 Putri Deli Ekonomi Medan Tanjung Balai 06.50 11.17U.16 Putri Deli Ekonomi Medan Tanjung Balai 12.50 17.27 U.18 Putri Deli Ekonomi Medan Tanjung Balai 17.10 22.15U.13 Putri Deli Ekonomi Tanjung Balai Medan 07.15 11.54U.15 Putri Deli Ekonomi Tanjung Balai Medan 11.55 16.28U.17 Putri Deli Ekonomi Tanjung Balai Medan 19.25 22.47U.22 Siantar Ekspres Ekonomi Medan Siantar 11.25 14.50 U.21 Siantar Ekspres Ekonomi Siantar Medan 07.00 10.45PLB 7000 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Tebing Tinggi 18.00 20.04PLB 7002 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai 07.30 08.22PLB 7004 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai 05.00 05.52PLB 7008 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai 09.50 10.42PLB 7010 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai 12.15 13.07PLB 7012 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai 14.40 15.32PLB 7001 Sri Lelawangsa Ekonomi Tebing Tinggi Medan 05.20 07.22PLB 7003 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan 08.55 09.47PLB 700 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan 06.30 07.22PLB 7009 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan 11.00 11.52PLB 7011 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan 13.30 14.22PLB 7012 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan 15.50 16.42 �Informasi��Pemesanan��-Stasiun���KA��Medan��(061)�4514114,��-Stasiun��KA���R.�Prapat�(0624)�21617.

Rapat Pansus DPRDSU

Tiga Nama UntukBandara Kualanamu

nama Bandara di Kualanamuyang nantinya akan diparipur-nakan untuk selanjutnyadikirim kepada pemerintahpusat. ‘’Pemerintah pusat(Menteri Perhubungan) hanyameminta satu nama,’’ sebutnya.

Namun, kata Fadly, DPRD-SU berharap masyarakat Sumuttidak terpecah belah hanyagara-gara nama ini.(m46)

Nama KNIA diusulkan darikomunitas Pers, nama TengkuAmir Hamzah diusulkan tokohmasyarakat Melayu, sedangkanRaja Sisingamangaraja XIIdiusulkan tokoh masyarakatTapanuli.

Ketua Pansus DPRDSU H.Fadly Nurzal, SAg mengatakankepada Waspada, rapat pansusdigelar guna memproses usulan

sional Kualanamu (KualanamuInternational Airport/KNIA),Bandara Internasional TengkuAmir Hamzah dan BandaraInternasional Raja Sisinga-mangaraja XII.

Mencuatnya tiga namatersebut setelah mendengarberbagai masukan dari tokohmasyarakat Melayu, masyarakatTapanuli dan komunitas Pers.

pengganti Polonia Medan telahmengerucut menjadi tiga nama.

Pengamatan Waspada, adatiga nama dari puluhan namayang diusulkan beberapa tokohmasyarakat yang muncul dalamrapat pansus tersebut. Tiganama itu yakni Bandara Interna-

MEDAN (Waspada): PanitiaKhusus (Pansus) DPRDSU me-nggelar rapat untuk mendengarmasukan dan usulan namaBandara di Kualanamu, Keca-matan Beringin, KabupatenDeliserdang, , Rabu (24/10). Saatini, nama bandara sebagai

hal itu akan menjadi penilaianbagi tim revisi trayek yangdibentuk oleh Pemko Medan.

Ketua Organda Kota MedanMont Gomery Munthe menu-turkan, dalam pertemuan itupihaknya sama sekali tidakmembahas mengenai TransMedan. Pembahasan itu hanyaseputar masalah revisi trayekyang sudah tidak sesuai lagidengan kondisi di lapangan danmerugikan kalangan sopirangkot di lapangan.

“Kita memang memintarevisi trayek angkot itu karenabagian dari tuntutan kita padaaksi mogok kemarin. Kitamemang harus menyesuaikan-nya lagi agar tidak merugikankalangan sopir. Karena sepertirute KBM itu dan Pasar IndukTuntungan tidak ada angkotmenuju kesana. Kita harapkan,Pemko Medan punya sikapyang bijaksana dalam mena-ngani permasalahan angkutandi Kota Medan ini,” tegasnya.

Data dari Dishub KotaMedan tercatat jumlah perusa-haan angkutan umum di KotaMedan mencapai 52 perusa-haan antara lain Becak Bermo-tor (Betor) 25 perusahaan de-ngan jumlah plafon 26.200 unit,terealisasi 24.399 unit. Taksi 11perusahaan, plafon (3.045 unit),realisasi 1.009 dan Angkot 16 pe-rusahaan, plafon (15.547 unit),realisasi (8.552 unit). (m50)

yang sudah berubah arah.“Kan sudah banyak jalan

yang berubah arus. Ada yangdahulu arus jalannya dua arah,saat ini sudah satu arah dantidak lagi dua arus. Inilah yangperlu direvisi, karena kenyata-annya di lapangan tidak sesuaidengan trayek yang diberikan.Disepakati tadi, trayek akandirevisi melalui sebuah tim yangkita bentuk,” ujarnya.

Tim revisi trayek itu, akandibentuk oleh Pemko Medanyang terdiri dari beberapa unsur.Nantinya, tim ini akan meninjaudan mensurvey seluruh izintrayek yang sudah diterbitkanuntuk direvisi dan disesuaikanlagi dengan kebutuhan.

“Tim ini nantinya yang akanmelakukan trayek mana sajayang akan direvisi dan perludirubah maupun yang perluditambahkan rute baru di da-lam trayek itu. Karena darimasukan para pengusaha ataustakeholder tadi, seperti rute keKebun Binatang Medan (KBM)itu perlu ditambahkan dalamtrayek atau merivisi trayek sebe-lumnya,” sebutnya.

Dia menjelaskan, tidakhanya KBM saja, pengusahajuga memberikan masukanseperti revisi trayek untuk mem-buka rute ke kawasan PasarInduk Tuntungan dan KolamRenang Unimed perbatasanMedan-Deliserdang. Nantinya,

MEDAN (Waspada): Peme-rintah Kota (Pemko) Medanmembentuk Tim Revisi Trayekangkutan kota (angkot) di KotaMedan, yang selama ini sudahtidak sesuai dengan kondisi rutedi lapangan mengingat adanyaperubahan jalur di inti kota.

Namun, Kadis Perhubung-an (Kadishub) Kota Medan Ren-ward Parapat membantah pem-bahasan itu dilakukan terkaitaksi mogok massal angkot diKota Medan pada, Senin (22/10).

“Pertemuan dan pembaha-san ini tidak berkaitan denganaksi mogok angkot kemarin. Inimemang sudah lama direnca-nakan dan baru ini kita bahasbersama-sama. Tidak adakaitannya sama sekali denganaksi mogok. Intinya, ini me-mang kepentingan bersama,”kata Kadis Perhubungan KotaMedan Renward Parapat kepa-da wartawan di Kantor BalaiKota Medan usai rapat teknisbersama Organisasi AngkutanDarat (Organda) Kota Medan,Selasa (23/10).

Kata Renward, dalam pem-bahasan telah disepakati bebe-rapa hal meliputi revisi trayekangkot yang selama ini masihpakai trayek lama. Padahal,kenyataannya banyak rute padatrayek lama itu sudah tidaksesuai dengan kondisi jalan saatini, mengingat banyak jalan

Pemko Bentuk Tim Revisi Trayek

Page 14: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

WASPADAKamis,

25 Oktober 2012Ekonomi & BisnisB4

Nilai Mata Uang RupiahTerhadap Mata Uang Asing

Mata Uang Simbol Beli Jual

Dolar AS USD 9.537 9.633Dolar Singapura SGD 7.803 7.888Dolar Australia AUD 9.777 9.884Euro Eropa EUR 12.358 12.485Yen Jepang JPY 121,01 122,26Dolar Hongkong HKD 1.230 1.242Ringgit Malaysia MYR 3.117 3.150Rial Saudi Arabia SAR 2.543 2.568Poundsterling Inggris GBP 15.318 15.479

*) Kurs dapat berubah sewaktu-waktuSumber: Bank Indonesia(m41)

Harga EmasLondon Murni (LM) 537.000Emas 22 Karat (97%) 521.000Emas 17 Karat (70%) 377.000Suasa 260.000 (cdu)

Daftar Harga Bahan PokokDi Medan, Selasa (23/10)

-Beras IR 64 : Rp8.500 per kg-Beras Ramos : Rp9.500 per kg-Beras Kuku Balam : Rp9.500 per kg-Beras Kita : Rp8.000 per kg-Beras Aceh : Rp8.000 per kg-Minyak Goreng Kuning : Rp10.500 per kg-Minyak Goreng Tropical : Rp24.000 per 2 Liter-Minyak Goreng Bimoli : Rp24.000 per 2 Liter-Daging Sapi : Rp75.000 per kg-Daging Ayam : Rp15.000 per kg-IKan Teri Belah : Rp80.000 per kg-Ikan Teri Nasi Jumbo : Rp65.000 per kg-Ikan Teri Medan : Rp60.000 per kg-Ikan Asin Kakap : Rp70.000 per kg-Ikan Asin Senangin : Rp85.000 per kg-Ikan Asin Kepala Batu : Rp45.000 per kg-Ikan Asin Gabus : Rp60.000 per kg-Gula Merah Aren : Rp20.000 per kg-Tepung Terigu Biasa : Rp6.700 per kg-Tepung Terigu Bogasari : Rp7.000 per kg-Kacang Tanah : Rp18.000 per kg-Kacang Hijau : Rp13.000 per kg-Telur Ayam Ras : Rp900-Telur Ayam Kampung : Rp2.000-Telur Bebek : Rp1.700-Telur Puyuh : Rp350-Cabai Merah : Rp25.000 per kg-Cabai Rawit : Rp24.000 per kg-Cabai Hijau : Rp15.000 per kg-Bawang Merah : Rp15.000 per kg-Bawang Putih : Rp18.000 per kg-Gula Pasir : Rp13.000 per kg-Daging Sapi : Rp75.000 per kg-Ikan Tongkol : Rp30.000 per kg-Ikan Dencis : Rp25.000 per kg-Ikan Mujair : Rp22.000 per kg

(cdu)

Waspada/HamdaniSeorang pedagang merangkai ketupat di Pasar Sukaramai Medan, (24/10). Menjelang lebaranIdul Adha 1433 Hijriah para pedagang ketupat mulai menjual ketupat yang merupakan salahsatu cirri khas umat muslim untuk menyambut Hari Raya Islam. Harga ketupat daun ini mulaidari Rp 2.500 hingga Rp 4.000 perketupat.

Tingkatkan PelayananJamsostek Gelar SosialisasiPP No. 53 Tahun 2012

MEDAN (Waspada) : Jaminan Sosial Tenaga Kerja (Jamsostek)Persero Cabang Belawan mensosialisasikan peraturan pemerintahnomor 53 tahun 2012 tentang penyelenggaraan program jaminansosial tenaga kerja yang baru terhadap 360 perusahaan dan provideryang berada di daerah Belawan.

Kepala Jamsostek Cabang Belawan, Panji Wibisana menyatakanPP No. 53 Tahun 2012 yang baru ini memberikan manfaat programjaminan sosial yang lebih baik bagi tenaga kerja dan keluarganya.

“Hal ini dikarenakan iuran untuk program jaminan kecelakaankerja, jaminan kematian dan kesehatan (JPK) sepenuhnyaditanggung pengusaha, sedangkan untuk iuran jaminan hari tuasebesar 5,7 persen dari gaji atau upah per bulannya ditanggungpengusaha sebesar 3,7 persen dan pekerja dua persen,” ujarnyadisela-sela acara sosialisasi peraturan baru terhadap 360 perusahaandi Grand Liberty, Medan, Selasa (23/10).

Perubahan penting dalam PP terbaru tersebut, lanjutnya, adalahbatas upah naik dari sebelumnya Rp1 juta menjadi maksimalRp3,08 juta dengan kenaikan besaran iuran, maka manfaat dancakupan pelayanan dapat ditingkatkan.

“Diantaranya mencakup cuci darah, pengobatan untukpenyakit jantung, kanker, dan HIV/AIDS,” ujarnya didampingiKepala Pemasaran, Noormansyah, Kabid Pelayanan, Rujianto,Kabid JPK pps Cab Belawan, dr Suci Rahmat.

Sedangkan perubahan lainnya terkait manfaat jaminankematian (JK) yang semula diberikan sebesar Rp16,8 juta menjadiRp21 juta per orang dengan rinciannya santunan kematian darisebelumnya Rp10 juta menjadi sebesar Rp14,2 juta, danpemakaman tetap Rp2 juta.

Sebelumnya, Kepala Pemasaran Noormansyah menyatakantarget dari sosialisasi ini sampai akhir bulan para peserta JPKdiseluruh cabang Belawan dapat memahami dan memenuhipelaksanaan PP 53 Tahun 2012.

“Sampai saat ini sudah 80 persen peserta jaminan pelayanankesehatan (JPK) sudah mendapatkan sosialiasi. Kita harap hinggaakhir Oktober mereka sudah memahami dan memenuhi peraturanpemerintah tersebut,” ujarnya.

Dia juga menyatakan Jamsostek Cabang Belawan dalam halini memprioritaskan dari 1200 perusahaan, ada 620 peserta JPK.“Sebelumnya sudah dilakukan sosialisasi terhadap 56 perusahaandi Musim Mas Group, kemudian beberapa perusahaan lainnyadengan cara langsung berkunjungan ke kantornya, dan ini terakhiradalah pada 23 s/d 24 Oktober terakhir sosialisasi bagi perusahaanyang mengikuti program jaminan kesehatan,” lanjutnya kembali.

“Dapat dikatakan bahwa sudah sepantasnya kalau adaperubahan peraturan JPK mengingat produk tersebut sudah sangatlama mulai 1993 s/d 5 Juni 2012 dengan setingi-tingginya upahRp1 juta,” ujarnya.

Saat ini mengapa peraturan tersebut dirubah, lanjutnya, banyakpertimbangan pemerintah mulai dari harga obat, dokter, kamaryang selama ini telah meningkat setiap tahunnya. “Dengan adanyaperubahan tersebut tentunya akan bertujuan untuk meningkatkanpelayanan terhadap peserta,” lanjutnya kembali. (m38)

Meugang Pertama, HargaDaging Tembus Rp130 Ribu

BANDA ACEH (Waspada) : Meugang hari pertama menyambutLebaran Idul Adha 1433 H, Rabu (24/10), harga daging sapi diKota Banda Aceh dan sekitarnya Rp130.000 per kg.

Pantauan Waspada di sejumlah pasar daging, masyarakat men-datangi pasar-pasar tradisional untuk membeli berbagai kebutuhanmenyambut lebaran. Kebutuhan yang diburu selain daging jugasembako.

Daging sapi merupakan kebutuhan yang harus terpenuhiuntuk lebaran. Karena banyaknya permintaan membuat harganyanaik tinggi.

Syahrul, pedagang daging musiman di Pusat Pasar Banda Acehkepada Waspada menjelaskan, harga daging pada meugang IdulAdha dinilai normal, sama dengan harga daging pada meugangRamadhan lalu. “Kami pedagang terpaksa menjual dengan hargatinggi karena dipicu harga lembu juga sudah tinggi dari peternak,“ katanya.

Diakui Syahrul, permintan daging meugang menyambutLebaran Idul Adha 1433 H jauh menurun dibandingkan meugangsebelumnya. Ini terjadi karena harga daging dinilai warga terlalutinggi.

Bahkan di beberapa pasar musiman, yang khusus menjualdaging meugang, harga daging sapi lokal (sapi Aceh) mencapaiRp130.0000 per kg. Sedangkan harga daging sapi luar, seperti sapiMedan, Lampung, dan Bali Rp88.000 hingga Rp90.000 per kg.(b09).

Kenaikan TDL Turunkan DayaSaing Produk Dalam Negeri

JAKARTA (Antara): Asosiasi Pemilik Merek Lokal Indonesiamenilai kenaikan tarif dasar listrik akan menurunkan daya saingproduk Indonesia karena harganya akan naik, sementara hargaproduk impor bisa lebih murah.

“Kenaikan TDL akan menaikkan harga jual produk kami, ituyang akan menurunkan daya saing produk lokal dibandingkanproduk impor yang lebih kompetitif, terutama dalam pasar global,”kata Ketua Umum Asosiasi Pemilik Merek Lokal Indonesia (Amin)Putri K. Wardani di Jakarta, Rabu (24/10).

Menurut dia, Amin menolak kebijakan pemerintah tersebutkarena akan berdampak pada pengusaha dalam skala besar dankecil. Putri mengatakan dampak terburuk dari kebijakan tersebutadalah banyak pengusaha yang bangkrut karena tingginya biayaproduksi yang mereka tanggung.

Dia mengatakan, selama ini, subsidi energi sebesar 50 persendiberikan pada sektor konsumtif, yaitu untuk daya 450 volt ampere(va) dan 900 va.

Menurut dia, jumlah itu tidak besar dengan biaya dikeluarkanpengusaha jika TDL dinaikkan untuk sektor produksi. “Harga TDLtidak naik di sektor konsumtif, tetapi naik 15 persen di sektorproduktif, ini akan menimbulkan inflasi dan akhirnya masyarakatyang dirugikan,” katanya.

Dia mencontohkan industri kosmetik. Dampak kebijakantersebut akan menaikkan biaya produksi 15—30 persen. Hal ituakan berpengaruh terhadap kenaikan harga jual produk tersebut.

“Sebenarnya kami tidak ingin menaikkan harga jual, tetapikami juga tidak ingin rugi,” katanya.

Sekretaris Jenderal Gabungan Pengusaha Makanan danMinuman Seluruh Indonesia (GAPMMI) Franky Sibaranimengharapkan pemerintah memberikan dukungan bagipengusaha lokal ditengah persaingan global karena dalam Undang-Undang APBN 2013 disebutkan keputusan pemberian subsidienergi ada pada pemerintah.

“Oleh karena itu, kami dari Forum Komunikasi Asosiasi Nasionalmenolak kenaikan TDL pada tahun 2013,” kata Franky.

Menurut dia, total subsidi pemerintah bagi konsumsi listriksektor konsumtif dengan daya 450 va dan 900 va masing-masingRp20,8 triliun dan Rp18,4 triliun per tahun, sedangkan subsidiuntuk sektor industri lebih kecil dibanding sektor konsumtif.

“Selama ini, sektor produktif mensubsidi sektor konsumsi.Di berbagai negara, sebaliknya,” katanya. (okz)

Pemakaian PremiumDibatasi Mulai Juli 2013

JAKARTA (Antara): Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumiakan mengeluarkan peraturan yang membatasi penggunaanpremium bersubsidi untuk kendaraan pribadi mulai Juli 2013.

Kepala BPH Migas Andy N Sommeng saat rapat dengan KomisiVII DPR di Jakarta, Rabu, mengatakan aturan tersebut merupakantahapan pembatasan penggunaan BBM subsidi sebagai tindaklanjut Peraturan Menteri ESDM No 12 Tahun 2012 tentangPengendalian Penggunaan BBM.

“Sebagai tindak lanjut Permen ESDM 12/2012, maka perlupengaturan batasan kuota penggunaan premium bersubsidi untukkendaraan pribadi mulai Juli 2013,” katanya.

Selain itu, pihaknya juga akan mengeluarkan aturan yangmengatur konsumen pengguna premium dan solar untuk mobilpribadi mulai Januari 2013.

Lalu, aturan yang melarang penggunaan solar bersubsidi bagimobil barang dan kapal barang nonpelayaran rakyat untuk seluruhIndonesia mulai Desember 2012.

“Juga pelarangan penggunaan premium bersubsidi untukkendaraan dinas pemerintah, pemda, BUMN, dan BUMD diseluruh Indonesia mulai Januari 2013,” ujarnya.

BPH Migas memperkirakan konsumsi BBM bersubsidi sampaiakhir 2012 akan mencapai 45,373 juta kiloliter atau melebihi kuotaAPBN Perubahan yang ditetapkan 44,04 juta kiloliter.

Sepanjang Januari-September 2012, konsumsi BBM subsidimencapai 32,906 juta kiloliter atau 75 persen dibandingkan kuota44,04 juta kiloliter.

Sementara pada Oktober 2012, konsumsi BBM diperkirakanmencapai 3,882 juta kiloliter, November 3,931 juta kiloliter, danDesember 2012 naik lagi menjadi 4,221 juta kiloliter.

Dengan demikian, sampai akhir tahun kami perkirakan akanmenjadi 45,373 juta kiloliter.

Kelebihan konsumsi tertinggi terjadi pada BBM jenis solaryang diperkirakan 6,9 persen menjadi 16,041 juta kiloliterdibandingkan kuota APBN Perubahan 2012 sebesar 15 juta kiloliter.Lalu, premium akan “over” kuota sebesar 1,3 persen dari 27,84menjadi 28,196 juta kiloliter.

Sedangkan perkiraan realisasi minyak tanah akan di bawahkuota sebesar 5,3 persen dari target 1,2 juta kiloiter, hanya terealisasi1,136 juta kiloliter. Kuota BBM subsidi yang ditetapkan APBNPerubahan 2012 sudah dinaikkan menjadi 44,04 juta kiloliter dariangka APBN yang 40 juta kiloliter.

Kementerian Keuangan juga menargetkan realisasi konsumsiBBM subsidi 2012 mencapai 43,5 juta kiloliter agar beban subsiditidak membengkak lagi.

Waspada / H. Rusli IsmailHARGA TINGGI : Pedagang daging sapi di Pasar TradisionalGampong Ateuek Pahlawan, Kec. Baiturrahman, Kota Banda Aceh,terlihat sepi pembeli. Harga daging pada meugang Rp120.000– Rp130.000 per kg, Rabu (24/10).

KETUPATLEBARAN

Presiden: MP3EI BukanProyek Pencitraan

Seluruh proyek MP3EI ada-lah proyek yang terencana deng-an baik, dan proyek strategisyang mampu menjadi lokomo-tif pembangunan di daerah di-mana proyek itu dibangun.

Presiden SBY, mengatakanitu di Balikpapan, Rabu (24/10),pada peresmian dan groundbreaking proyek-proyek MP3EIdi Kariangau Kontainter Termi-nal (KKT) di Balikpapan. Kata-

nya, MP3EI adalah proyek yangriil, sudah teruji dan bisa dicapai.

Proyek MP3EI di Kaliman-tan Timur yang diresmikanPresiden di Balikpapan adalahperesmian beroperasinyapelabuhan petikemas Karia-ngau, atau dengan nama resmiKariangau Kontainer Terminal.Acara tersebut di pusatkan diBandar Udara Kalimarau di Kab.Berau.

Proyek yang diground brea-king atau sedang dalam prosespembangunannya, diantaranyaproyek pembangunan pabrikpupuk Kaltim V di Bontang,pengembangan Bandara Inter-nasional Sepinggan di Balik-papan dan proyek pembangun-an Bandara Samarinda Baru diSamarinda. Kemudian pem-bangunan Kawasan Industridan Pelabuhan InternasionalMaloy di Kutai Timur, dantermasuk juga pembangunanJembatan Kembar SungaiMahakam di Samarinda.

Proyek-proyek tersebut, danperkembangan Kalimantan,khususnya Kalimantan Timurdalam delapan tahun terakhirjuga disebutkan sebagai raksasayang sudah bangun dari tidur.“Dalam kunjungan saya ke

Kalimantan Timur 8 tahun yanglalu saya katakan, Kalimantanjanganlah jadi sleeping giant,raksasa yang sedang tidur. Hariini terbukti, raksasa itu sudahbangun.

Tidak hanya mengge-liat,tapi sudah mulai berlari,’’ kataPresiden yang kembali diikutitepuk tangan hadirin.

Sementara itu MenkoPerekonomian Hatta Rajasamenyebutkan seluruh proyekitu bernilai Rp19 triliun.

Sekitar pukul 11.15 WaktuIndonesia Tengah, Presidendidampingi Menteri Koor-dinator Perekonomian HattaRajasa dan Gubernur KaltimAwang Faroek Ishak, memencettombol untuk membunyikansirene tanda peresmian keenamproyek MP3EI tersebut.

BALIKPAPAN (Antara): Presiden RI Susilo Bambang

Yudhoyono (SBY), menegaskan bahwa proyek-proyek

Masterplan Percepatan dan Perluasan Pembangunan

Ekonomi Indonesia (MP3EI) bukanlah proyek

pencitraan atau isapan jempol.

NTP Petani Sumut Turun,Industri Hilir Perlu Dibangun

MEDAN (Waspada): NilaiTukar Petani (NTP) ProvinsiSumatera Utara (Sumut) padaSeptember 2012, tercatatsebesar 101,05 atau mengalamipenurunan 0,60 persen biladibandingkan dengan NTPAgustus 2012 sebesar 101,66.

Sedangkan NTP per sub-sektor masing-masing tercatatsebesar 99,81 untuk subsektorpadi & palawija; 108,37 untuksubsektor hortikultura; 98,86untuk subsektor tanaman per-kebunan rakyat; 104,85 untuksubsektor peternakan; dan 98,64untuk subsektor perikanan.

Kepala Badan Pusat Statistik(BPS) Sumut Drs. Suharno, MScmenjelaskan, indeks hargaditerima petani (lt) dari kelimasubsektor menunjukkan fluk-tuasi harga beragam komoditaspertanian yang dihasilkanpetani.

Pada September 2012, in-deks harga yang diterima petanidi Provinsi Sumut mengalamipenurunan sebesar 0,32 persendibandingkan dengan Agustus2012, yaitu dari 142,91 menjadi142,45.

“Penurunan It terjadi padasemua subsektor, yaitu sub-sektor tanaman pangan (padi& palawija) sebesar 0,15 persen,subsektor hortikultura sebesar

0,20 persen, subsektor tanamanperkebunan rakyat sebesar 0,63persen, subsektor peternakansebesar 0,16 persen, dan sub-sektor perikanan sebesar 0,62persen,” sebut Suharno dikantornya, Jalan AsramaMedan, Senin (22/10).

Sedangkan, melalui indeksharga yang dibayar petani (Ib)dapat dilihat fluktuasi hargabarang dan jasa yang dikon-sumsi oleh masyarakat per-desaan, khususnya petani yangmerupakan bagian terbesar,serta fluktuasi harga barang danjasa yang diperlukan untukmemproduksi hasil pertanian.

Pada September 2012, IbProvinsi Sumatera Utara naiksebesar 0,29 persen bila diban-dingkan dengan Ib Agustus2012, yaitu dari 140,57 menjadi140,98.

“Kenaikan Ib terjadi padakeseluruhan subsektor, yaitusubsektor tanaman pangansebesar 0,32 persen, subsektorhortikultura sebesar 0,27 persen,subsektor tanaman perkebunanrakyat sebesar 0,23 persen,subsektor peternakan sebesar0,29 persen, dan subsektorperikanan sebesar 0,30 persen,”ujarnya.

Pengamat ekonomi Sumut,Gunawan Bonjamin menga-

takan, NTP sebesar 101,05 biladiterjemahkan daya beli petanidi Sumut masih cukup untukmemenuhi kebutuhan hiduppara petani Sumut.

Namun, diakuinya, dataBPS tersebut merupakan nilairata-rata untuk hampir semuajenis petani yang ada di Sumut.Bila diterjemahkan hasil yangdidapat para petani perkebunandi Sumut tidak mencukupi un-tuk memenuhi semua kebutuh-an hidup petani itu sendiri.

“Dengan kata lain petanikita harus menambal keua-ngannya bila ingin semua kebu-tuhan petani tersebut tercukupi.Kondisi tersebut tidak terlepasdari murahnya harga komoditasyang terjadi belakangan ini.Kapankah petani kita akanmembaik daya belinya?

Jawabannya justru sebalik-nya, kondisi krisis di sejumlahnegara maju dan di Asia justrumasih akan berlangsung. Se-hingga Petani Sumut diperkira-kan masih akan mengalamikesulitan ekonomi hingga 2013mendatang,” ungkap Gunawanyang juga Account OfficerDanareksa Sekuritas CabangMedan.

Dia menjelaskan, mele-mahnya daya beli petaniperkebunan Sumut berpotensi

menekan Product DomesticBruto Regional (PDRB) Sumutsecara keseluruhan. Dari sekianbanyak jenis petani, hanyapetani holtikultura yang bisamenikmati hasil pertaniannyaguna memenuhi kebutuhanhidupnya.

Karena indeksnya masih diatas 100, yakni 108.37 untukb u l a n S e p t e m b e r. B i l adibandingkan secara nasional,NTP Sumut jauh berada dibawah rata-rata nasional yangindeksnya di atas 105.

Industri Hilir PerluDibangun

Menurut Gunawan, Pemdabagaikan tak berdaya mengha-dapi rendahnya daya beli petaniSumut. Petani di Sumut dimintauntuk terus bersabar karena inimerupakan dampak negatif daripengaruh luar (eksternal). Selainitu, minimnya kemampuan kitadalam mengelola komoditashingga ke sektor hilir juga sangatdirasakan pada saat ini.

“Sudah saatnya kita mulaimembangun industri hilirnya,harus segera dipacu. Hal iniberguna untuk meminimalisirdampak negatif pengaruh luarterhadap nasib para petani kita,”ujarnya. (m41)

Order Kue Kering Meningkat Jelang Idul AdhaBANDA ACEH: Sejumlah

perajin yang memproduksi kuekering mengaku orderanmereka mereka meningkathingga tiga kali lipat menjelangLebaran Idul Adha 1433 H.

Wati, seorang perajin kuekering di Gampong Peuniti, Kec.Baiturrahman, Kota BandaAceh, mengatakan peningkatanpermintaan sudah terjadi sejakpekan lalu. “Kami mempro-duksi kue dalam jumlah banyakuntuk dipasok kepada sejumlahpedagang kue, makanya saat initelah banyak orderan yang ma-suk, “katanya kepada Waspada,Rabu (24/10).

Hingga saat ini, kata dia,rata-rata orderan yang masuk50 hingga 100 toples kue keringper hari. Itu berarti meningkatcukup signifikan dibanding haribiasa yang hanya 20 toples perhari.

Jenis kue produksinyabervariasi, antara lain castengel,nastar, putih salju, choconut,outmeal, kelapa, kacang love,lidah kucing, kue nenas, kuecoklat, kue keju dan aneka jeniskue kering lainnya.

Diakuinya, permintaan kuekering justru lebih banyak daripemilik toko dan swalayan.Pelanggannya kebanyakan ada-lah pedagang yang membeli da-lam jumlah banyak untuk dijualkembali. “Saat ini pedagang su-dah menyiapkan stok untuklebaran. Makanya orderan terusmasuk dan meningkat, “jelas-nya.

Di pasaran, harga kue keringbervariasi. Rata-rata dijualdengan harga Rp70.000 hinggaRp100.000 per toples. Ada jugayang harganya lebih dariRp150.000 per toples, tergan-tung jenisnya.

Waspada / Rusli IsmailDUA PEMBELI memilih kue kering di Pasar Lambaro, Kec. InginJaya, Kab. Aceh Besar, Rabu (24/10). Industri rumahan yangmemproduksi kue kering menggeliat jelang Idul Adha 1433 H.Bahkan beberapa pengrajin mengaku kebanjiran order hinggatiga kali lipat jelang lebaran.

Seorang pengusaha kue ke-ring di Desa Neusu Aceh, Ros-mawati, mengatakan denganpeningkatan permintaanseperti itu, diprediksi omset kue

kering akan meningkat hinggatiga kali lipat dari biasanya.Begitupun, dia juga mengakui,hampir setiap tahun terjadikenaikan harga kue kering. (b09)

Waspada/HamzahKepala Pemasaran PT Jamsostek Cabang Belawan Noormansyahsedang melakukan sosialisasi PP No. 53 Tahun 2012 terhadap pesertasosialisasi.

Page 15: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

WASPADAKamis25 Oktober 2012 Sumatera Utara B5

K o t a Zhuhur ‘Ashar Magrib ‘Isya Imsak Shubuh Syuruq

Medan 12:12 15:30 18:13 19:22 04:43 04:53 06:08B. Aceh 12:25 15:44 18:25 19:35 04:58 05:08 06:23Binjai 12:13 15:31 18:14 19:23 04:44 04:54 06:09Bireuen 12:20 15:39 18:20 19:29 04:52 05:02 06:17B. Pidie 12:19 15:38 18:20 19:29 04:51 05:01 06:16G. Sitoli 12:16 15:33 18:19 19:28 04:45 04:55 06:11K. Jahe 12:13 15:30 18:14 19:24 04:43 04:53 06:09Kisaran 12:08 15:26 18:10 19:19 04:39 04:49 06:04Kutacane 12:15 15:33 18:17 19:26 04:46 04:56 06:11Langsa 12:15 15:33 18:15 19:25 04:46 04:56 06:12

K o t a Zhuhur ‘Ashar Magrib ‘Isya Imsak Shubuh Syuruq

L.Seumawe 12:18 15:37 18:18 19:28 04:50 05:00 06:16L. Pakam 12:11 15:29 18:13 19:22 04:42 04:52 06:08Sei Rampah 12:10 15:28 18:12 19:21 04:41 04:51 06:07Meulaboh 12:22 15:40 18:23 19:32 04:53 05:03 06:19P.Sidimpuan 12:09 15:26 18:13 19:22 04:39 04:49 06:04P. Siantar 12:10 15:28 18:12 19:21 04:41 04:51 06:06Balige 12:10 15:28 18:13 19:22 04:40 04:50 06:06R. Prapat 12:07 15:24 18:10 19:19 04:37 04:47 06:02Sabang 12:25 15:44 18:25 19:34 04:58 05:08 06:23Pandan 12:11 15:28 18:14 19:23 04:41 04:51 06:07

K o t a Zhuhur ‘Ashar Magrib ‘Isya Imsak Shubuh Syuruq

Sibolga 12:11 15:28 18:14 19:23 04:41 04:51 06:06Sidikalang 12:13 15:31 18:15 19:24 04:43 04:53 06:09Sigli 12:23 15:42 18:23 19:32 04:55 05:05 06:20Singkil 12:15 15:33 18:18 19:27 04:46 04:56 06:11Stabat 12:12 15:31 18:14 19:23 04:44 04:54 06:09Takengon 12:19 15:38 18:20 19:29 04:51 05:01 06:16T.Balai 12:07 15:25 18:09 19:19 04:38 04:48 06:03Tapaktuan 12:18 15:36 18:19 19:29 04:49 04:59 06:14Tarutung 12:11 15:28 18:13 19:22 04:41 04:51 06:06T.Tinggi 12:10 15:28 18:12 19:21 04:41 04:51 06:06

Dihisab oleh: Tim Ahli Badan Hisab dan Rukyat (BHR) Sumut

K o t a Zhuhur ‘Ashar Magrib ‘Isya Imsak Shubuh Syuruq

Panyabungan 12:08 15:25 18:12 19:21 04:37 04:47 06:03Teluk Dalam 12:15 15:31 18:19 19:28 04:44 04:54 06:09Salak 12:13 15:31 18:15 19:24 04:43 04:53 06:09Limapuluh 12:09 15:27 18:11 19:20 04:40 04:50 06:05Parapat 12:11 15:28 18:13 19:22 04:41 04:51 06:07Gunung Tua 12:08 15:25 18:11 19:20 04:38 04:48 06:03Sibuhuan 12:08 15:24 18:11 19:20 04:37 04:47 06:02Lhoksukon 12:17 16:36 18:18 19:27 04:49 04:59 06:15D.Sanggul 12:11 15:29 18:14 19:23 04:42 04:52 06:07Kotapinang 12:06 15:23 18:09 19:18 04:36 04:46 06:01Aek Kanopan 12:08 15:25 18:10 19:19 04:38 04:48 06:03

GPI Binjai Kembali KirimLaporan Polres Ke Irwasum Polri

BINJAI Waspada): Ketua Gerakan Pemuda Islam (GPI) KotaBinjai, Leriadi, S.Sos prihatin sikap Kapoldasu yang tidak menang-gapi perintah Kompolnas untuk meneliti kasus penembakanJunaidi, warga Jalan Imam Bonjol, Kel. Setia, Kec. Binjai Kota.

Leriadi yang juga aktivis LSM di Binjai, menegaskan, Senin(22/10) akan kembali mengirim data kasus ke Irwasum Polri diJakarta. “Pihak Irwasum melalui pesan singkat, minta data tentangKapolres Binjai dan tembusannya disampaikan kepada Kapolridi Jakarta,” ujarnya. Menurut Leriadi, pihak Kompolnas sudahminta Kapoldasu meneliti kasus Kapolres Langkat, tapi laporannyabelum diterima pihak Kompolnas.

Rudi Alfary Rangkuti, pengacara tersangka Junaidi mendesakPolres Binjai dan Poldasu mengusut tuntas kasus penembakan,1 September 2012 itu. Menurut Rudi, kasus penembakan terhadapJunaidi setelah ia ditangkap dalam kondisi sehat, bisa berpotensiseperti kasus yang menimpa penyidik Komisi PemberantasanKorupsi (KPK), Kompol Novel Baswedan, yang dibangkitkan lagisetelah beberapa tahun berlalu.

Rudi menambahkan, penembak Junaidi sudah bisa ditetapkanmenjadi tersangka. Sebab bukti sudah cukup. Rudi Al Fachrimenyayangkan, kepolisian terkesan menutup kasus ini. “Buktipertama, telah adanya hasil Laboratorium Poldasu, yangmenjelaskan, benar penembakan itu disengaja oleh polisi.Kemudian pengakuan Junaidi.”(a04)

Operasi Sayang Jaring 11 SiswaBINJAI (Waspada): Polsek Binjai Timur, Senin (22/10)

melaksanakan Operasi Sayang dan berhasil menjaring 11 siswayang bolos sekolah dan mangkal di lokasi hiburan.

Keterangan diperoleh, saat dilakukan Operasi Sayang, aparatPolsek memergoki sejumlah pelajar asyik bermain internet diwarnet kawasan Jalan Sukarno-Hatta.

Para siswa yang terjaring, kemudian diboyong ke Polesek BinjaiTimur. Pihak anggota Bimas Polsek Binjai Timur juga kembalimerazia Super Mall Binjai, dan berhasil menjaring sejumlah siswabolos sekolah.

Menurut informasi, 11 siswa yang terjaring, setelah membuatperjanjian tidak mengulangi perbuatannya, dibenarkan pulangke rumah masing masing.

Kanit Serse Polsek Binjai Timur Iptu Rudi Ketika dikonfirmasiWaspada, membenarkan hal itu.(a05)

Pilkades Sendangrejo Putaran 2Subandi Raih Suara Terbanyak

STABAT (Waspada): Pelaksanaan Pilkades (Pemilihan KepalaDesa) Desa Sendangrejo Kec. Binjai yang tertunda Kamis (11/10) pekan lalu, karena tidak mencukupi korum, akhirnya kembalidiulang, Minggu (21/10). Dari 4.196 jumlah pemilih terdaftar,2.648 hadir memberikan hak suara sedangkan 15 suara dinyatakanbatal.

Pilkades putaran ke dua ini dihadiri Drs. H. Syahruddin KabagPemdeskel Setdakab Langkat, Camat Binjai Dra. Yetti Yanti dansejumlah tokoh masyarakat.

Hasil perhitungann suara dimenangkan Subandi dengan tandagambar jagung memperoleh 899 suara, Eko Apriadi (padi) 728,Supri Irianto (kelapa) 498, Prawoto (pisang) 392 dan Suryana dengantanda gambar nenas hanya meraih 120 suara.(a01)

BESITANG (Waspada): Anggota DPRDLangkat dan praktisi hukum mendesakinstitusi penegak hukum untuk memprosessejumlah oknum PNS di Dinas Pendidikandan Pengajaran (P dan P) Kec. Besitang yangdiduga keras melakukan pemungutan uangdari para guru honorer yang jumlahnyamencapai puluhan juta rupiah.

“Masalah ini sunggung sangat mempri-hatinkan dan saya meminta aparat penegakhukum supaya proaktif menyikapi kasus yangmerugikan para guru honorer ini,” kata HasnulArifin, SH saat dimintai tanggapannya terkaitpungli terhadap puluhan guru honorer baru-baru ini.

Dia mendesak aparat kepolisian atau kejak-saan segera melakukan pengusutan terhadapkasus pengutan liar ini. “Langkah penegakanhukum sangat penting untuk menciptkanlembaga pendidikan yang bersih dari prilakuoknum yang bermental korup,” tandasnya.

Arifin juga meminta Inspektorat atau Ba-wasda untuk memproses oknum yang terlibatpungli. Menurut dia, oknum yang melakukan

Anggota Dewan Dan PraktisiHukum Minta Pelaku Pungli Diproses

pemungutan mau pun menerima kucuran uangharam dari hasil pungli harus diberi sanksi yangtegas sesuai PP 30.

Meskipun kasus ini sudah menjadiperbincangan publik, namun belum ada iktikadbaik dari KUPT Dinas P dan P untuk mengem-balikan puluhan juta rupiah uang para guruhonorer Sekolah Dasar (SD). Padahal, Tumaryo,saat dikonfirmasi Waspada berjanji akanmengembalikan uang para guru.

Tiga orang guru honorer di SDN 050780,yakni Zulfah, Ama.Pd, Sitiawan, Zulkarnain, yangditemui Waspada belum lama ini mengatakan,uang mereka yang dipungut oknum PNS diUPTD P dan P, belum juga dikembalikan. “UangRp1 juta tersebut, sangat besar nilainya bagi kamiyang hanya berstatus sebagai guru honor,” ujarmereka.

Pungli terhadap guru honor ini mendapat reaksiluas di masyarakat termasuk anggota dewan.Seorang anggota DPRD Langkat, Samin Sihotang,menyatakan keprihatinannya. “Perbuatan inisungguh sangat tidak manusiawi,” tukasnya serayameminta kasus ini diproses hukum. (a02)

SEIRAMPAH (Waspada): Aksi pencurianyang dilakukan WT, 34, berstatus ibu rumahtangga (IRT) warga Dusun IV, Desa Teluk AirKiri, Kec. Teluk Dalam, Kab. Asahan tergolongunik, dengan sasaran warga yang tengahmenggelar hajatan pesta pernikahan.

Tersangka menjalankan aksi denganberpura-pura menjadi tamu di kediamanabang Julianto, warga Dusun XV, Pasar Baru,Desa Firdaus, Kec. Sei Rampah, Minggu (21/10) sekira pukul 20:30. Aksi diketahui setelahmempelai pria, Muhammad Nafis kehilangandompet dan amplop sumbangan. Beruntungsalah seorang warga melihat ada perempuanmasuk ke kamar mengenakan pakaian biru.

Pihak keluarga berusaha mengejar pelakudan sekira 200 meter dari lokasi hajatan, wanita

Mencuri Di Pesta PerkawinanIRT Diamankan Polisi

itu berhasil ditemukan. Ketika diperiksa, di tasnyaditemukan dompet korban berisi uangRp1.250.000 dan uang dalam amplop sumbanganRp531 ribu sehingga total Rp1.781.000.

Keluarga korban dan warga menyerahkantersangka ke Mapolres Sergai, selanjutnya setelahmenjalani pemeriksaan dititipkan ke MapolsekFirdaus. Pelaku, WT ketika dikonfirmasi Waspadadi Mapolsek Firdaus, Senin (22/10), mengakukhilaf dan menyesal. “Saya dari rumah naik bus,”akunya.

Sementara Kasubbag Humas Polres Sergaiyang juga Lakhar Kapolsek Firdaus, AKP ZNSiregar membenarkan penangkapan tersangka.“Kasus ini tergolong unik dan tersangka kinidititipkan ke Mapolsek Firdaus,” terang ZNSiregar.(c03)

TEBINGTINGGI (Waspada): Pencuriandengan pemberatan terhadap nasabah bankdi kota Tebingtinggi, seakan tak ada henti. Kaliini nasabah Bank Mandiri Agus Leman, 55,warga Jalan Perintis Kemerdekaan, Kec. Galang,Kab. Deliserdang, kehilangan uang Rp100 jutadi dalam mobil.

Dalam pengaduannya di Mapolres Tebing-tinggi, Rabu (24/10) sekira pukul 14.30, korbanusai mengambil uang di Bank Mandiri berang-kat ke toko Sanjaya di Jalan Suprapto untukmembeli sesuatu. Mobil sedan Vios BK1567NG diparkir di depan toko. Usai membeli be-berapa keperluan, korban ke luar toko.

Nyalakan Lampu Teplok,Ayah Dan Anak Terbakar

STABAT (Waspada): Ayah dan anak di Lingkungan Batu DelapanKel. Bingai Kec. Wampu, Kab. Langkat terbakar setelah menyalakanlampu teplok, Selasa (23/10) malam. Kedua korban kini dirawatdi Klinik Rehmalem Stabat dengan luka bakar di sekujur tubuh.

Informasi dihimpun, sebelum kejadian sang ayah Jumain,39, menyalakan lampu teplok karena listrik padam. Entah bagai-mana didekatnya terdapat tabung gas bocor hingga menyambarlampu teplok dan terjadi kebakaran. Selain membakar sekujurtubuhnya, apai juga menghanguskan sebagian ruang tamu.

Sang anak Serli, 11, yang sedang tidur turut terbakar, sementaraJumian panik berlari memadamkan api di tubuhnya. Warga yangmelihat kejadian itu berusaha menolong ke dua korban danberusaha memadamkan api. (a03)

Pemkab DS Dukung PeranMuhammadiyah Bidang KIA

LUBUKPAKAM (Waspada): Pemkab Deliserdang mendukungperan Muhammadiyah setempat dalam bidang kesehatan,khususnya program Kesehatan Ibu dan Anak (KIA).

Dukungan itu terungkap dalam Dialog Interaktif bertema ‘PeranMuhammadiyah dalam bidang kesehatan mendukung programKIA’ di aula Kantor Dinas Infokom Deliserdang, akhir pekan lalu.

dr. Ruslan Pandia SPOg (Dinas Kesehatan) dan Sugiharti (BidanKordinator) dalam kesempatan itu, menyatakan pemerintahmendukung kegiatan Muhammadiyah sesuai program pemerintahyaitu CERIA (Percepatan Penurunan Kematian Ibu dan Anak).

Selain itu, pemerintah juga sudah mengucurkan programJampersal (Jaminan Persalinan) gratis bagi ibu hamil yang akanmelahirkan, dengan syarat jika sang ibu tidak memiliki jaminankesehatan/asuransi kesehatan untuk persalinan.

“Jampersal bisa diperoleh melalui bidan desa, Puskesmas atauklinik bidan swasta yang memiliki MoU dengan program Jampersal.Jika terjadi kesulitan persalinan dapat dirujuk bukan saja di RSUD,melainkan ada beberapa RSU swasta yang memiliki kerjasamaJampersal. Saat ini sedang digalakkan Program EMAS (ExpandingMaternal Neonatal Suvirval) di Deliserdang, dalam meningkatkanpelayanan RSU dan Puskesmas mendukung program KIA,” sebutkedua pegiat kesehatan Pemkab Deliserdang tersebut.

Kegiatan itu menghadirkan narasumber H. Waluyo (KetuaMuhammadiyah Deliserdang), Taufik Hidayat (Ketua MajelisPelayanan Sosial), dr. Ruslan Pandia, SPOg (Dinas Kesehatan)dan Sugiharti (Bidan Kordinator).(m16)

SEIBAMBAN (Waspada):Sepedamotor jenis Yamaha RXKing BK 2344 NE milik tersangkapelaku perampokan di Desa SeiRampah Estate, Kec. Sei Bam-ban, Kab. Serdang Bedagaiditinggal kabur setelah keha-bisan bensin.

Sebelumnya tersangka ber-hasil menguras perhiasan ka-lung dan cincin emas milik Susi,23, warga Kebun Tengah, DesaSei Rampah Estate saat melintasdi Dusun VIII Kebun KelapaDesa Pon, diperkebunan kelapasawit PT. PP Lonsum, padaSelasa (22/10) sekira pukul 09:30.

Informasi dihimpun, pagiitu perawat yang bekerja di RSMelati Desa Pon mengendaraisepedamotor Yamaha Mio BK3093 NAC dari Dusun IX Kam-pung Ibus, Desa Sei Rampah

BATANGKUIS (Waspada):Anggota DPRD Sumut Mus-dalifah menyatakan, ekonomikerakyatan harus terus didoronguntuk meningkatkan kesejahte-raan masyarakat terutama de-ngan membentuk kelompokusaha produktif bagi masyarakat.

“Salah satu upaya yang dila-kukan adalah dengan memben-tuk kelompok-kelompok usahaproduktif bagi masyarakat, se-perti yang dilakukan PKBMBintang Meriah,” kata Musda-lifah saat panen jagung bersamamasyarakat di Pusat KegiatanBelajar Masyarakat (PKBM) Bin-tang Meriah, Kecamatan Ba-tangkuis, Deliserdang, baru-baru ini.

Di hadapan ratusan masya-

TEBINGTINGGI (Waspada): Beda demo-krasi dengan anarkisme, kata Wakil GubernurLembaga Ketahanan Nasional, sangat tipis.Atas nama demokrasi, orang atau sekolompokorang bisa seenaknya melakukan tindakananarkis, bahkan anarkisme dipandang sebagaibagian dari demokrasi. Kondisi itu bisa terjadi,jika aturan hukum yang ada dalam sistemdemokrasi lemah.

Mayjend TNI Moeldoko, SIP, MSi menga-takan itu pada seminar nasional pemuda da-lam rangka ‘Hari Sumpah Pemuda ke 84 Tahun2012’ kemarin, di aula Balai Kartini. Tampilpembicara pendamping sta ahli Infokom-PoraKementerian Pemuda dan Olah Raga Drs. H.Sakhyan Asmara, MSP.

Wagub Lemhanas mengutarakan hal itu,terkait bahasan ciri-ciri globalisasi yangmerupakan keniscayaan dan harus diterimaserta dihadapi secara terbuka. Salah satu ciriutama globalisasi, adalah aturan hukum yangjelas dan adil. Hukum tidak bisa dijadikan alatoleh kekuasaan yang ada. Moeldoko membericontoh, pengadilan Provinsi Henan memvonismati mantan wali kota Shenzhen, Xu Zonghen,karena korupsi.

Berbeda di Indonesia, Voice Of Americamengejek dengan kalimat kasar “Indonesianuse sandals as justice symbols.” (Simbolpenegakan hukum Indonesia adalah kasussandal jepit). Reaksi keras ini munculsehubungan dengan peradilan AAL, 15, bocah

Waspada/Abdul KhalikWAGUB Lemhanas Mayjend TNI Moeldoko, SIP, MSi menyerahkan cenderamata kepada

Wali kota Tebingtinggi Ir. H. Umar Z Hasibuan, MM sesaat sebelum pelaksanaan seminar nasionalpemuda.

Wagub Lemhanas: Beda DemokrasiDan Anarkis Sangat Tipis

yang dituduh mencuri sandal jepit, di PN Palu,tulis Moeldoko dalam makalahnya.

Ditegaskan, dalam era globalisasi, selainhukum ciri-ciri lain adalah, free market (pasarbebas), penguasaan sains dan teknologi, sistemmeritokrasi yang memberikan hak sepenuhnyakepada manusia untuk mengembangkan diri.Selanjutnya, pragmatisme di mana orang tidakmelihat idealitas, tapi kapasitasnya. “Tidak soal,apakah seekor kucing itu hitam atau putih,asalkan bisa menangkap tikus, kucing itu kucingyang baik,” mengutip kalimat pemimpin terting-gi RRC Deng Xiaoping. Baru kemudian dileng-kapi dengan budaya damai dan pendidikan.

Saat ini, dinamika Indonesia sudah beradadalam arah yang benar, dengan tingkat pendi-dikan yang relatif sama dengan negara-negaraAsia. Demikian pula dengan tingkat pertum-buhan ekonomi yang stabil dan citra Indonesiayang terus membaik di forum dunia. “Kunciuntuk terus maju sebagai bangsa yang besar,adalah tetap menjaga nilai-nilai Pancasila bagigenerasi mendatang,” pesan Wagub Lemhanasitu, kepada ratusan pemuda dari berbagaielemen masyarakat.

Sedangkan pemakalah kedua Drs. H.Sakhyan Asmara, MSP lebih memfokuskankajian pada rencana pengembangan pemudaIndonesia dalam kehidupan berbangsa danbernegara. Saat ini, kata Asmara, terdapat sekira62 juta lebih pemuda di Indonesia dan menjadipotensi utama pembangunan bangsa.(a09)

Rp100 Juta Uang NasabahBank Raib Dari Mobil

Saat melirik ke mobilnya yang diparkir, kacapintu sebelah kanan depan telah pecah. Kemu-dian langsung saja korban melihat uangnya yangdiletakkan di bawah jok sopir, ternyata tidakada lagi.

Kabag Humas Polres Tebingtinggi AKPNgemat Surbakti, saat dikonfirmasi membenar-kan kejadian itu. “Kasus ini dalam peneylidikankepolisian,” ujar dia.

Dalam catatan Waspada, kasus pencurianuang nasabah dengan modus membongkarkenderaan nasabah yang baru ke luar dari bankdi kota Tebingtinggi selama 2012, telahberlangsung berkali-kali.(a09)

Kapolres Binjai Diprapidkan

Pengacara Dahsat Tarigan,SH dalam sidang prapid, Rabu(24/1), di PN Binjai denganhakim Nurningsih Amariani,SH, MH dalam repliknya me-nyatakan pemohon masih anakdi bawah umur dan tidak men-dapat perlindungan khusus.Bahkan ditahan bersama orangdewasa. Termohon praperadi-lan ternyata tidak membantahpenangkapan pemohon dilaku-kan di kandang lembu di TanahSeribu, setelah Ane diintograsidengan cara tidak sesuai me-

kanisme hukum. Apalagitermohon, Kapolres Binjai,dinilai melanggar hak asasitersangka, akibat mengurangisatu hari kebebasan tersangka.

Dahsat Tarigan juga me-nyebutkan, tersangka ketikadiproses BAP nya dinilai tidakobjektif dan tidak didampingipenasehat hukum. ApalagiMhd. Hendra Suhendra Chan-dar Ganesa alias Ane ketikamenjalani pemeriksaan diPolres Binjai mendapat tekananfisik dan psikis, sehingga BAP,

disesuaikan dengan arahan.Kemudian penyitaan barangbukti sepedamotor Vega R, de-ngan surat perintah penyitaanNo. SP. Sita/ 283/X/2012/Reskrim tertanggal 5 Oktober2012 melanggar pasal 38 KHU-Pidana, disebabkan penyitaantidak ada izin dari Ketua PN Binjai.

Ipan Syahputra yang ditu-duh mencuri pucuk tebu pada5 Oktober 2012, sesuai ketera-ngan saksi tidak dapat dibukti-

kan. Seperti keterangan Rus-diono yang hanya menemukanAne memotong pucuk tebu diblok 41. Apalagi barang buktipucuk tebu satu ikat besardinilai harganya Rp7 juta. Halitu rekayasa penyidik, menghin-dari Perma No. 2/2012, yangmensyaratkan perkara pidanadapat diajukan ke peradilan,apabila nilai kerugian di atasRp2.500.000.

Pengacara Dahsat Tarigan

menegaskan, termohon prapidtidak dapat membuktikan tin-dakan hukum dan merampaskebebasan tersangka. Apalagitermohon tidak menilai demikepentingan terbaik bagi anak,sehingga sepantasnya tersangkadibebaskan dan menghukumKapolres Binjai akibat melaku-kan tindakan kekeliruan terha-dap tersangka. Sidang prapid ter-hadap Kapolres Binjai, dilanjutkanKamis (25/10), hari ini.(a04)

BINJAI (Waspada): Kapolres Binjaidipraperadilankan (Prapid) akibat ada dugaansalah penangkapan terhadap Ipan Syahputra dankawan-kawan.

Kehabisan Bensin, PerampokTinggalkan Sepedamotor

menuju pulang usai melihatkeluarganya yang sakit. Saat me-lintasi perkebunan sawit sepe-damotor Susi dipepet orangtidak dikenal (OTK) mengen-darai sepedamotor Yamaha RKKing BK 2344 NE.

Selanjutnya pelaku meno-dongkan senjata jenis pistolsambil merampas kalung dancincin milik Susi seberat 15gram, kemudian kabur. Namunbaru bergerak ratusan meter,sepedamotor pelaku kehabisanbensin. Nekatnya, dengan dalihkehabisan bensin pelaku me-nitipkan sepedamotornya kesalah satu rumah warga di DesaSei Rampah Estate tempat ting-gal korban, bahkan perampoktersebut minta tolong kepadapemilik rumah untuk mengan-tarkan membeli bensin.

Kembalinya tersangka yangmembawa bensin menumpanglagi dengan sepedamotor wargayang melintas. Setiba di lokasipenitipan sepedamotornya,tersangka melihat warga telahramai. Karena itu dia punlangsung kabur.

Menurut beberapa warga,perampok tersebut berbadankecil dan bertato. Walau tidakberhasil menangkap pelaku,namun warga berhasil menga-mankan sepedamotor pelaku.

Kapolsek Firdaus, AKP ZNSiregar membenarkan peristiwaperampokan tersebut. “Sepe-damotor pelaku telah diaman-kan ke Mapolsek Firdaus,sementara personel Polsektengah mengejar tersangka,”terang ZN Siregar kepadaWaspada. (c03)

Musdalifah: PemberdayaanEkonomi Kerakyatan Harus Didorong

Waspada/IstMUSDALIFAH bersama masyarakat usai panen jagung dan kacang tanah bersama.

rakat binaan PKBM BintangMeriah, Musdalifah menegas-kan, hal ni adalah upaya konkrityang dilakukan lembaga pendi-dikan nonformal untuk mem-bangkitkan ekonomi kerakyatandan kewirausahaan masyarakat.

Dalam panen bersama ter-sebut, Musdalifah didampingiKetua PKBM Bintang MeriahMarwoto Amd, Ketua LembagaPengembangan PAUDNI Su-mut Indra Prawira ST, dan KetuaForum PKBM Sumut Hakimud-din Lubis memanen jagung dankacang tanah bersama masya-rakat dengan penuh keceriaan.

Sementara itu, Ketua PKBMBintang Meriah Marwoto me-nyampaikan apresiasinya ataskehadiran dan dukungan Mus-

dalifah untuk pengembangankelompok masyarakat yangdibina melalui PKBM-nya.

Sementara itu, Ketua Lem-baga Pengembangan Pendidi-kan Anak Usia Dini Nonformaldan Informal (PAUDNI) SumutIndra Prawira menjelaskan, ge-liat perekonomian bangsa harusdidorong dengan menumbuh-kembangkan semangat kewira-usahaan di tengah-tengah ma-syarakat. “Lembaga pendidikannonformal merupakan lembagayang strategis untuk melakukanhal itu. Lemabaga pendidikannonformal, termasuk PKBM ha-rus menjadi lokomotif untukmembangkitkan kewirausahaandan perekonomian rakyat diSumatera Utara”, ujarnya. (m41)

DUKUNGAN para tokohterhadap balon GubernurSumatera Utara Ir. HT. ErryNuradi, M.Si di seluruh ka-bupaten/kota di Sumut terusmengalir. Seperti tokoh aga-ma, tokoh masyarakat, tokohadat dan tokoh pemuda se-bagaimana disampaikan H.Muhammad Alinafiah Na-sution, 63, pimpinan PondokPesantren Al JamiyatulWashliyah Desa TanjungHaloban, Kec. Bilah Hilir,Kab. Labuhanbatu.

Dikatakan Alinafiah(foto), Bupati SerdangBedagai HT. Erry Nuradi yangmerupakan adik kandungHT. Rizal Nurdin (alm),mantan Gubsu, sangat tepatbila didukung menjadi calonGebernur Sumatera Utara.Sebab di samping sifatnyayang santun juga kabupatenyang dipimpinnya pemba-ngunannya sangat pesat. “Itusaya ketahui dari media, baikcetak mau pun elektronok,”katanya.

Dukungan Untuk Balon GubsuHT. Erry Nuradi Terus Mengalir

Begitu juga di bidangpendidikan, di Kab. SerdangBedagai yang dihuni lebihkurang 600 ribu jiwa itu sudahdiberlakukan Wajib Belajar 12tahun, sejak 2008 dari tingkatSD, SMP dan SMA Negeri, gratis.Dengan digratiskannya uangSPP, tentu sangat mendukungperekonomian masyarakat. “Itulah yang membuat saya menja-di simpatik bila HT. Erry Nuradimaju menjadi calon GubernurSumatera Utara periode 2013/2018. “Insya Allah kami siap men-

dukungnya,” kata Alinafiah.Hal itu juga yang kita

harapkan apabila nantinyaHT. Erry Nuradi diizinkanAllah memimpin SumateraUtara, tentu beliau juga akanmembangun semua kabu-paten/kota di Sumut, terma-suk Kabupaten Labuhan-batu. “Bisa juga diterapkanPerda Wajib Belajar 12 tahun,sehingga masyarakat diKabupaten Labuhanbatudapat tertolong, kata Alina-fiah Nasution sembari me-nambahkan, duet kepemim-pinan Bupati HT. Erry Nuradisudah hamper dua periodetapi tetap harmonis. Inisangat sulit ditemukan didaerah kabupaten/kota yangada di Sumatera Utara.

Sedangkan dalam me-mimpin sebagai bupati, HT.Erry Nuradi tidak bersifat KKN.Semua etnis dan agamaditerima dengan baik sehinggadaerah yang dipimpinnyasenantiasa kondusif.

* Eddi Gultom

Page 16: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

Pemimpin Perusahaan: Dr. Hj. Rayati Syafrin. Wakil Pemimpin Perusahaan: H. Bahtiar Tanjung. Iklan: Hj. Hilda Mulina (Kabag), Rumondang Siagian (Medan), Lulu Lusia Damayanti (Jakarta).Redaktur Pelaksana Berita: Armin Rahmansyah Nasution. Redaktur Pelaksana Opini & Artikel: Dedi Sahputra. Redaktur Minggu & Akhir Pekan: Muhammad Thariq. Redaktur Berita: H. Halim Hasan, Hendra DS. Redaktur Medan: David Swayana. Redaktur Sumatera Utara: H.T. Dony Paridi. Redaktur Aceh: M. Zeini Zen. Redaktur Luar Negeri: H. Muhammad Joni. Redaktur Nusantara: H. Halim Hasan. Redaktur Olahraga: Jonny Ramadhan Silalahi. Redaktur Ekonomi: Zulkifli Harahap. Redaktur Agama: H. Syarifuddin Elhayat.Litbang: H. Akmal AZ (Kabag). Humas: H. Erwan Effendi (Kabag), Aidi Yursal. Promosi: Edward Thahir (Koordinator). Sekretaris Redaksi: Hj. Hartati Zein. Pemasaran: H. Subagio PN (Medan), Zultamser (Sumatera Utara), Sinur Manik (Aceh). Asisten Redaktur: Irwandi Harahap (Medan); Irham Hagabean Nasution (Sumatera Utara); Armansyah Thahir (Sumatera Utara, Otomotif); Diurna Wantana (Aceh); Austin Antariksa (Olahraga, KMS Kreasi); Syafriwani Harahap (Luar Negeri, Popular, Pariwisata); Rudi Faliskan (Berita); Erwin Siregar (Opini); Hj. Hoyriah Siregar (Ekonomi); T. Junaidi (Hiburan); Hj. Erma Sujianti Tarigan (Agama), Hj. Neneng Khairiah Zen (KMS Remaja, Mode); Anum Purba (Keluarga); David Swayana (Infotainmen); Hj. Ayu Kesumaningtyas (Kesehatan); Dedi Riono (Budaya); Denny Adil (Pelangi).Wartawan Kota Medan:Umum: Amir Syarifuddin, Ismanto Ismail, Rudi Arman, Zulkifli Darwis, H. Abdullah Dadeh, H. Suyono, Ayu Kesumaningtyas, Feirizal Purba, Gito AP, M. Ferdinan Sembiring, M. Edison Ginting, Anum Purba, Sahrizal, Sulaiman Hamzah, Sugiarto, Rustam Effendi, Mursal Alfa Iswara, Andi Aria Tirtayasa.Olahraga: Austin E. Antariksa, H. Syahputra MS, Setia Budi Siregar, Dedi Riono. Fotografer: Muhammad Faisal, Hang Tuah Jasa Said, Surya Effendi, Hamdani. Otomotif: Armansyah Thahir. Koran Masuk Sekolah/KMS: Hajrul Azhari Ritonga, Arianda Tanjung. Wartawan Jakarta: Andi Yanto Aritonang (Koordinator Liputan), Hermanto, H. Ramadhan Usman, Hasriwal AS, Nurhilal, Edi Supardi Emon, Agus Sumariyadi, Dian Warastuti, Aji K, Yuslan Kisra.Wartawan Sumatera Utara:Binjai: H. Riswan Rika, Nazelian Tanjung. Deli Serdang: H.M. Husni Siregar, Hotma Darwis Pasaribu, Rizaldi Anwar, M. Suhandi Nasution. Serdang Bedagai: Eddi Gultom, Edi Sahputra. Stabat: H. Ibnu Kasir, Abdul Hakim. Pangkalan Brandan: Chairil Rusli, Asri Rais. Kabanjahe/ Berastagi: Dickson Pelawi, Basita Bukit, Dedek Mohan Basri Hasibuan, Micky Maliki. Tebingtinggi: Muhammad Idris, Abdul Khalik. Pematangsiantar: Mulia Siregar, Edoard Sinaga. Simalungun: Ali Bey, Hasuna Damanik, Balas Sirait. Aek Kanopan: Indra Muheri Simatupang, Syahril Ilham. Rantau Prapat: Armansyah Abdi, Neirul Nizam, Budi Surya Hasibuan. Kota Pinang: Hasanuddin Harahap, Deni Syafrizal Daulay. Pangururan: Edison Samosir. Balige: Jimmy Sitinjak. Sidikalang: Natar Manalu. Tarutung: Parlindungan Hutasoit, Marolop Panggabean. Sibolga/Tapanuli Tengah: Zulfan Nasution, Alam Satriwal Tanjung. Padangsidimpuan: H. Syarifuddin Nasution, Sukri Falah Harahap, Ahmad Cerem Meha. Gunung Tua: Sori Parlah Harahap. Sibuhuan: Idaham Butarbutar, Syarif Ali Usman. Panyabungan: Munir Lubis, Sarmin Harahap, Alpin Lubis. Gunung Sitoli: Bothaniman Jaya Telaumbanua. Kisaran: Nurkarim Nehe (Koordinator Liputan Asahan, Batubara & Tanjungbalai), Bustami Chie Pit, Sapriadi. Batubara: Helmy Hasibuan, Agus Diansyah Hasibuan, Sahril, Iwan Hasibuan. Tanjung Balai: Rahmad Fansur Siregar, Rasudin Sihotang. Wartawan Aceh:Banda Aceh: Aldin Nainggolan (Ka Perwakilan), Iskandarsyah (Koordinator Liputan), Muhammad Zairin, Munawardi Ismail, Zafrullah, T. Mansursyah, T. Ardiansyah, Jaka Rasyid, Gito Rollies. Lhokseumawe: Bustami Saleh (Ka Perwakilan/Koordinator Liputan), M. Jakfar Ahmad, Zainal Abidin, Zainuddin Abdullah, Maimun, Arafat Nur. Kuala Simpang: Muhammad Hanafiah, Hasanul Hidayat. Langsa: H. Syahrul Karim, H. Ibnu Sa’dan, H. Samsuar, Dedek Juliadi. Lhoksukon: Musyawir, Mustafa Kamal. Idi: Muhammad H. Ishak. Bireuen: HAR Djuli, Amiruddin, Abdul Mukti Hasan. Takengen: Bahtiar Gayo, Irwandi. Sigli: Muhammad Riza, H. Rusli Ismail. Sabang: T. Zakaria Al-Bahri. Subulussalam: Khairul Boang Manalu. Tapaktuan: Zamzamy Surya. Blangpidie: Sudarmansyah Putra. Kutacane: Mahadi Pinem, Ali Amran. Blangkejeren: Jasvira Sautisa. Bener Meriah: Khairul Akhyar, Irham Hakim. Singkil: Tarmizi Ripan, Mansurdin. Sinabang: Muhammad Rapyan. � Semua wartawan WASPADA dilengkapi dengan kartu pers.Jangan layani dan segera laporkan ke pihak berwajib atau ke Sekretaris Redaksi bila ada yang mengaku wartawan WASPADA tetapi tidak bisa menunjukkan kartu pers yang sah, ditandatangani Pemimpin Redaksi �

Sumatera UtaraB6WASPADA

Pemimpin UmumDr. Hj. Rayati Syafrin

Pemimpin Redaksi/Penanggung JawabH. Prabudi Said

Wakil Pemimpin Umum/WapemredH. Teruna Jasa Said

Wakil Penanggung JawabH. Sofyan Harahap

Redaktur SeniorH. Azwir Thahir

Hubungi kami

Penerbit: PT Penerbitan Harian Waspada

Komisaris Utama: Tribuana SaidDirektur Utama: dr. Hj. Rayati Syafrin, MBA, MMSIUPP: 065/SK/MENPEN/SIUPP/A.7/198 tanggal 25 Februari 1988Anggota SPS No. 13/1947/02/A/2002

KANTOR PUSATJalan Letjen Suprapto/Brigjen Katamso No. 1 Medan 20151Tel: (061) 4150858, Faks Redaksi: (061) 4510025,Faks Tata Usaha: (061) 4531010.E-mail Redaksi: [email protected]

KANTOR PERWAKILAN DAN BIRO� Perwakilan dan Biro Jakarta: Jalan Siaga II No. 6 C Pejaten Barat, Pasar Minggu Jakarta Selatan. Tel: (021) 79197052, Faks: (021) 79199874.

� Perwakilan dan Biro Banda Aceh: Jalan Ratu Syafiatuddin No. 21 C, Banda Aceh. Tel & Faks: (0651) 22385.

� Perwakilan dan Biro Lhokseumawe: Jalan Iskandar Muda No. 65, Lhokseumawe. Tel: (0645) 42109.

� Biro Asahan, Batubara & Tanjungbalai: Jalan Sutami No. 30 Kisaran. Tel: (0623) 41412.

Harga iklan per mm kolom: Hitam-putih Rp. 11.000,-, berwarna Rp. 30.000,- Halaman depan: hitam-putih Rp. 33.000,-, berwarna Rp. 90.000,-Ukuran kolom: 40,5 mm.E-mail Iklan: [email protected]

Pencetak: PT Prakarsa Abadi Press, Jalan Sidorukun Medan. Isi di luar tanggung jawab percetakan

TANJUNGBALAI (Waspada): Pemprov akanmembantu 188 warga miskin di KotaTanjungbalai dalam bentuk bedah rumah.Mereka yang dapat bantuan itu berdasarkanhasil survei lapangan dan laporan dari DinasSosial Kota Tanjungbalai kepada Dinas TataRuang dan Pemukiman Sumut.

“Renovasi Rumah Tidak Layak Huni(RRTLH) ini hendaknya berkesinambungan,karena kegiatan ini merupakan wujud upayapemberdayaan masyarakat dalam gerakanpengentasan kemiskinan secara terpadu,” kataWakil Wali Kota Tanjungbalai, Rolel Harahapsaat temu ramah dengan Dinas Tarukim Sumutdan 188 warga calon penerima bantuan bedahrumah di aula IPHI Kota Tanjungbalai kemarin.

Pada kesempatan itu, mantan Ketua KNPISumut itu berharap, TNI-AD selaku pelaksanakegiatan RRTLH atau bedah rumah, mampu be-kerja maksimal dan gotongroyong dengan masya-rakat. “Kegiatan ini tujuannya meningkatkan rasanyaman bagi warga Tanjungbalai,” kata Rolel.

Direktur RSUDBatubara Dilantik

LIMAPULUH(Waspada): Pelantikan direktur Rumah SakitUmum Daerah (RSUD) Kab. Batubara oleh Bupati Batubara baru-baru ini mendapat sorotan dari sejumlah kalangan. Sebab, hinggahari ini diketahui tidak ada peraturan daerah (perda) yang menjadipayung hukum pengangkatan direktur RSUD tersebut.

Menurut keterangan berbagai sumber yang ditemui Waspadamengatakan, sebelumnya memang ada Pansus Perda tentangstruktur organisasi RSUD Kab. Batubara di DPRD Batubara. NamunPansus itu hingga hari ini belum menghasilkan produk hukumyang mengatur tentang struktur RSUD dan tata kelolanya.

Humas Forum Monitoring Transparansi Anggaran Sumut(Formitrasi) Batubara Azizi kepada Waspada, baru-baru inimempertanyakan legalitas pelantikan direktur yang terkesan tanpaperaturan yang jelas.

“Tanpa adanya payung hukum atau perda mengangkatseseorang untuk menduduki jabatan itu suatu hal yang ganjil.Kita pantas heran bagaimana tata kelola RSUD itu besok, apadasar pengutipan dari pelayanan yang diberikan, ini memanganeh,” ujar Azizi.

Pantauan Waspada di RSUD Batubara di Desa Kuala Gunung,kondisi jalannya memprihatinkan. Meskipun pembangunan jalansekitar Rp 40 miliar sudah ditenderkan.

Secara terpisah Ketua DPRD Batubara Selamat Arifin, SEmengakui kalau memang Perda tentang RSUD itu belum disahkan.“Sebelumnya Ranperda struktur RSUD itu sudah ada tapi memangbelum disahkan. Tapi nanti akan disahkan,” ujar Selamat. (c05)

BATUBARA ( Waspada):Pembangunan fasilitas pelabu-han (faspel) tahap V ProyekKemenhub Direktorat JenderalPerhubungan Laut Kantor UnitPenyelenggara PelabuhanTanjungtiram Batubara hampirselesai.

Bangunan pelabuhan danaAPBN Tahun 2012 sebesar Rp9,4

RANTAUPRAPAT ( Was-pada): Menjelang pelaksanaanhari Raya Idul Adha 1433, KadisPeternakan, Perikanan dan Ke-lautan Kab. Labuhanbatu mela-kukan pemeriksaan kesehatanhewan qurban di Desa Aik-paing, Kec. Bilah Barat. Peme-riksaan dilakukan agar masya-rakat perlu diberikan perlindu-ngan dari bahaya penularanpenyakit sehingga penyembe-lihan hewan qurban tahun ini

Waspada/Budi Surya HasibuanDR Rusdi ketika melakukan pemeriksaan gigi salah seekor lembu dipeternakan Wartoyo.

Pemeriksaan Hewan Qurban Di L. Batubebas dari penyakit.

“Kita harus keras dalampengawasan Sub Poin perlunyadiperbatasan daerah lalu lintaskeluar masuknya hewan.Pemkab Labuhanbatu belumpunya Sub Poin sedangkanPemkab Asahan sudah punyaSub Poin untuk mengantisipasimasuknya hewan ternak dariluar Pemkab tersebut,” ujarKadis Peternakan, Perikanandan Kelautan, Nirwan Latif

Siregar melalui dr Rusdi kepadaWaspada, Senin (22/10).

Rusdi menambahkan, lem-bu untuk di qurbankan harusberusia dua tahun, dan usialembu pada umumnya dilihatdari giginya dan bukan dari tan-duknya,. “Apabila gigi serinyabaru copot satu pasang, usialembu tersebut sekitar satu ta-hun, dan apabila gigi seri lembutersebut sudah copot dua pa-sang lembu tersebut sudah ber-usia dua tahun” ujarnya. (c07)

Waspada/Helmy HasPEMBANGUNAN pelabuhan Tanjungtiram Batubara hampir selesai memasuki pekerjaan

pencoran lantai.

Pelabuhan Tj.Tiram Hampir Selesaimiliar itu saat ini hampir selesaimemasuki pekerjaan pencoranlantai walaupun di plang proyektertulis selesai 24 September2012. Sayangnya, aktivitas di pe-labuhan internasional Tanjung-tiram hanya dijadikan tang-kahan nelayan melaut dansampan tambang.

Diharapkan, selesainya

pelabuhan nanti dapat diting-katkan aktivitas sarana lautseperti fery mengangkut pe-numpang ke negeri jiran KlangMalaysia kembali beroperasi,berlanjut dapat direncanakanpengangkutan barang/hasilpertanian antar pulau sepan-jang Pulau Sumatera dan Ma-laysia, Singapura. (a12)

Pemprovsu Bantu WargaMiskin Tanjungbalai

Kadis Tarukim Sumut diwakili staf Belisdamengatakan, pihaknya bekerjasama denganTNI-AD dalam kegiatan bedah rumah itu. Dika-takannya, Pemko Tanjungbalai mengajukanpermohonan atau usulan, baru selanjutnyadidata oleh Dinas Sosial dan hasilnya diperoleh188 rumah di Tanjungbalai tidak layak huni danharus dibantu.

Sementara, data Waspada diperoleh darihasil Pendataan Program Perlindungan Sosial(PPLS) versi BPS Tanjungbalai, warga miskindi Kota Tanjungbalai yang diusulkan menjadipenerima beras miskin sebanyak 14.518 keluar-ga, dan yang disetujui 12.52. “Berdasarkan dataBPS itu, ternyata masih banyak warga miskindi Kota Tanjungbalai yang sangat pantas untukdibantu, terutama dalam bentuk bedah rumah.Dibandingkan dengan jumlah yang dibantuPemprovsu melalui bedah rumah, berartibelasan ribu lagi warga miskin yang masihterpinggirkan,” ujar aktivis LSM M.Roby MAkepada Waspada. (a14)

hati-hati.“Saya sudah melihat sendiri 12 speed trap

di jalan Ustadz Abdul Hamid dan sangat tidaknyaman ketika melintas. Tingginya lebih dariempat sentimeter, jauh melewati ambang batasyang diatur, yakni empat milimeter. Jelas inimelanggar UU No 22 Tahun 2009 tentang LaluLintas dan Angkutan Jalan,” ungkap Evan.

Disebutkan, speed trap yang benar seba-gaimana dipasang di Jl. Jenderal Sudirman, tepatdi depan Kantor Wali Kota Tanjungbalai. Tinggihanya empat milimeter dan terbuat dari bahanthermo plastic, bukan aspal.

Terkait adanya speed trap di Jl. Ustadz AbdulHamid, Evan menegaskan akan melaporkanhal itu kepada atasannya. Agar dapat ditindak-lanjuti dan bila perlu akan dibongkar karenamenyalahi peraturan.

“Nanti akan kami analisis, jika speed trapmemang dibutuhkan di ruas jalan Ustad AbdulHamid, maka akan dipasang bersamaan denganpenandanya,” pungkas Evan yang merupakanlulusan Sekolah Tinggi Transportasi Darat(STTD) Tahun 2003.

Pantauan Waspada, ruas jalan Ustadz AbdulHamid yang panjangnya kurang dari 70 me-ter di Lingk. V, Kel. Tanjungbalai Kota II, Kec.Tanjungbalai Selatan terpasang 12 speed trap. Ba-han terbuat dari beton dan salah satunya tali kapal.

Kepala Terminal Terpadu Sijambi, Dahirin,yang sering melintas di sana kepada Waspadamengaku sangat tidak nyaman atas keberadaan12 ‘polisi tidur’ itu. Sebab terlalu tinggi dan jum-lahnya juga melebihi batas normal. (a32)

‘Polisi Tidur’ Melanggar UU

Waspada/Rasudin SihotangSEJUMLAH pengendara sepedamotor berusaha menghindari belasan ‘polisi tidur’ di Jl. Ustadz

Abdul Hamid Kota Tanjungbalai.

TANJUNGBALAI (Waspada): Pemasangan‘polisi tidur’ di Jl. Ust Abdul Hamid, Kel.Tanjungbalai Kota II, Kec. Tanjungbalai Selatan,Kota Tanjungbalai melanggar Undang-UndangNo. 22 Tahun 2009 Tentang Lalu Lintas danAngkutan Jalan.

Demikian dikatakan Kepala Dinas Perhu-bungan Kota Tanjungbalai Drs. Walman RiadiGirsang, MAP, melalui Kasi Lalu Lintas Elvandia,S.SiT, Rabu (24/10). Menurutnya, ada sejumlahprosedur dan ketentuan yang dilalui sebelum‘polisi tidur’ dibangun.

Menurut Evan, dalam bahasa baku, ‘polisitidur’ adalah alat pembatas kecepatan (speedtrap) yang dibuat di badan jalan. Pemasanganspeed trap tidaklah sembarangan melainkanharus melewati analisis dan kajian. Salahsatunya ialah tingkat volume kendaraan dankecelakaan lalu lintas tinggi. Jika di jalandimaksud banyak kendaraan lalu lalang dansering terjadi kecelakaan maka boleh diajukanpemasangan speed trap.

Lebih lanjut diterangkan, ketinggian speedtrap juga diatur maksimal empat milimeter.Sedangkan bahannya harus terbuat dari thermoplastic atau material cat yang dipanaskandengan suhu tertentu, bukan bahan lain sepertiaspal, semen, karet, tali dan lainnya.

Sementara, pihak yang memasang speedtrap bukan dari masyarakat umum, melainkanpetugas Dinas Perhubungan. Dan jika speedtrap telah terpasang, maka harus ada rambulalu lintas (marka) yang menginformasikanadanya ‘polisi tidur’ agar pengendara bisa ber-

Polres T. Balai BekukEmpat Sindikat Pengedar Narkoba

TANJUNGBALAI (Waspa-da): Tim Satuan Narkoba PolresTanjungbalai membekuk empattersangka sindikat pengedarsabu dan pil ekstasi yang ber-operasi di Kab. Asahan serta KotaTanjungbalai, Selasa (23/10).

Empat tersangka, satu diantaranya wanita lanjut usia, di-amankan dalam penggerebe-kan terpisah di Jl. Anwar Idris,Kec. Datukbandar, Kota Tan-jungbalai. Dari tangan para ter-sangka, diamankan barangbukti sabu seberat 0,43 gram,10 butir pil ekstasi, uang ratusanribu, 3 unit telepon genggam,dan 1 sepeda motor jenis bebekBK 2046 QV.

Kapolres Tanjungbalai,melalui Kasubbag Humas AKPYani Sinulingga didampingiKasat Narkoba AKP Novie Ar-dhie di ruang kerjanya, Rabu(24/10) mengatakan, penangka-pan berkat kerjasama antara pe-tugas dan masyarakat. Informa-si awal, kata Sinulingga, para

tersangka yang merupakantarget operasi petugas, beradadi Jl. Anwar Idris.

Menindaklanjuti laporanitu, Kasat Narkoba memerintah-kan anggotanya untuk menya-mar sebagai calon pembelikepada tersangka MA, 27, wargaDusun 3 Desa Airjoman, Kec.Airjoman, Kab. Asahan, dan HS,27, warga Jl. Anwar Idris, Link6, Kel. Bunga Tanjung, Kec. Da-tukbandar.

Hasilnya, kedua tersangkaterkecoh dan berhasil ditangkappetugas. Pengembangan kasus,petugas kemudian menyarukembali sebagai pembeli untukmenangkap tersangka Suw, 27,warga Desa Silaubaru, Kec.Silaulaut, Kab. Asahan. Semulatersangka Suw menolak mem-berikan bahan kepada petugasyang menyaru sebagai calonpembeli, dengan alasan harusmembeli paket besar.

Berkat kejelian Kasat Nar-koba, akhirnya tersangka Suw

bersedia bertransaksi hingga ter-sangka dibekuk bersama barangbukti sabu. “Suw mengaku ba-rang bukti itu diperoleh dariseorang wanita berinisial N, 51,warga Desa Seijawi-jawi, Kec.Seikepayang Barat, Kab. Asa-han,” kata Sinulingga.

Menindaklanjuti informasiitu, petugas kemudian meman-cing N untuk bertransaksi. Samahalnya dengan tersangka Suw,semula N menolak denganalasan harus membeli denganjumlah besar. Setelah berulang-kali dibujuk, akhirnya N menye-tujui transaksi di Jl. Anwar Idris.“ B e g i t u b a r a n g b u k t idiserahkan, petugas yangmenyaru sebagai pembelilangsung menangkap N,” kataSinulingga.

Untuk proses lebih lanjutsekaligus mempertanggung-jawabkan perbuatannya,keempat tersangka kemudiandigelandang ke ruang tahananMapolres Tanjungbalai. (a14)

KISARAN (Waspada): Akibat keterbatasanbiaya perobatan, seorang balita, Firly 2,7 tahunmenderita gizi buruk dan berujung denganMeningitis TB Paru (kuman TB Paru menginfeksiselaput otak), dan kini mendapatkan perawatanintensif di RSUD Kisaran, Selasa (23/10).

Informasi dihimpun Waspada, pasien Firly,anak ketujuh pasangan DTM Syahrial, 44, danNurbaiti, 44, warga Desa Bagan Asahan, Kec.Tanjungbalai, Kab. Asahan, telah sakit sejaksetengah bulan lalu. Sebelumnya, anak ini telahmenjalani perawatan di klinik Kota Tanjung-balai, karena sering demam dan kejang, namunkarena keterbatasan biaya, pengobatannyadiberhentikan. Akibatnya, kondisi semakin

Balita Gizi Buruk DirawatDi RSUD Kisaran

Waspada/SapriadiFIRLY, 2,7 tahun, didampingi ibunya menjalani perawatan

intensif di RSUD Kisaran, karena menderita gizi buruk dan berujungMeningitis TB Paru (kuman TB Paru menginfeksi selaput otak).

bayi, karena menurut catatan, saat masukberatnya hanya 5,2 kg, dan setelah dirawat empathari beratnya masih sama.

Ibu pasien Nurbaiti, ditemui Waspada me-nuturkan, putranya baru kali ini sakit parah. Dansaat ditanya dengan imunisasi, balita ini hanyaikut tiga kali (obat tetes). “Karena sibuk mencariuang dan memenuhi kebutuhan keluarga, tidaksempat melakukan imunisasi,” alasan Nurbaiti.

Nurbaiti juga menjelaskan, bahwa pera-watan anaknya selama di perawatan disibukandengan administrasi, karena keluarga merekatidak terdaftar peserta Jamkesmas, sehinggamengurus Surat Keterangan Miskian (SKTM),dan hingga saat ini belum selesai. (a15)

parah karena menderita TBParu, dan dirawat di RSUDTanjungbalai selama tiga hari.

Namun karena alasanklasik (tidak ada biaya), me-reka lalu dirujuk ke RSUD Ki-saran untuk menjalani pera-watan. Dan hingga saat inikondisinya belum ada kema-juan. “Pasien saat masuk diRSUD Kisaran empat harilalu, sudah dalam keadaankritis, dan tidak sadar (koma).Dan hasil pemeriksaan balitaini selain gizi buruk juga men-derita Meningitis TB Paru,”jelas Direktur RSDU Kisarandr.Nilwan Arif, ditemui Was-pada saat melihat kondisibalita, di ruang anak.

Oleh sebab itu, kata Nil-wan, pihaknya akan terusmemantau perkembangan

KISARAN (Waspada): Man-tan Bendahara DPRD Kab. Asa-han ditahan atas kasus dugaankorupsi uang perjalanan dinasanggota dewan 2008 senilaiRp789 juta lebih.

Informasi dihimpun Was-pada di Kejaksaan Kisaran, Rabu(24/10), tersangka SD, menjabatBendahara 2008 dan terindikasimelakukan penyelewenganuang perjalanan dinas. Tidakhanya itu tersangka juga me-lakukan laporan pertanggung-jawaban. Namun, hasil penyi-dikan investigasi Kejari Kisaran,dengan memeriksa 25 mantandan anggota dewan yang men-jabat pada masa itu tidak mene-rima uang atau melakukan per-

Mantan BendaharaDPRD Asahan Ditahan25 Anggota Dewan Diperiksa

jalanan dinas itu.Akibatnya, tiga hari lalu SD

ditahan, dan kini diamankan diLP Labuhanruku, serta akan men-jalani pemeriksaan selanjutnya.

“SD terindikasi melakukanpenyelewengan anggaran perja-lanan dinas tersebut, sehinggayang bersangkutan ditahan,”jelas Kajari Kisaran, melalui KasiIntel Rudhy Parhusip, ditemuiWaspada di ruang kerjanya.

Menurut Rudhy, saat mela-kukan penyidikan, pihaknyadihadapkan dengan berbagaimasalah, karena sebahagian be-sar anggota DPRD tidak lagimenjabat dan tidak menetap diAsahan, namun demikian de-ngan kerja keras, sehingga ma-

salah ini selesai dengan pene-tapan tersangka.

Disinggung dengan tersang-ka lain, dan keterlibatan mantanKetua DPRD Asahan BustamiHS. Rudhy menjelaskan, me-mang ada terindikasi orang lainterlibat yaitu mantan SekretarisDPRD. Tapi dia telah meninggaldunia. Sedangkan untuk man-tan Ketua DPRD Asahan, hinggasaat ini belum ada data yangmenunjukkan keterlibatannyadalam masalah ini.“Namun de-mikian kita akan terus mengem-bangkan kasus ini, sehingga se-mua yang terlibat dalam penyele-wengan ini diamankan dan mem-pertanggungjawabkannya dimata hukum,” jelas Rudhy. (a15)

WASPADAKamis

25 Oktober 2012

Page 17: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

WASPADAKamis25 Oktober 2012 B7Sumatera Utara

Muhammadiyah P. SiantarSholat Idul Adha Di 5 Lapangan

PEMATANGSIANTAR (Waspada): Organisasi Islam Muham-madiyah Kota Pematangsiantar akan melaksanakan Sholat IdulAdha 1433 H/2012 M di lima lapangan terbuka pada Jumat (26/10) bersamaan dengan keputusan pemerintah melaluiKementerian Agama RI.

Demikian Ketua PD Muhammadiyah Pematangsiantar H.Badri Kalimantan, SE, MM melalui Ketua Majelis Informasi ZulhanifAl, Selasa (23/10). Lapangan terbuka yang digunakan terdirilapangan SMA Negeri 4, Jalan Pattimura dan bertindak sebagaiKhatib dan Imam Drs. Tagor Muda Lubis, MA, lapangan kampusUSI, Jalan Sisingamangaraja dengan Khatib/Imam Khairul ErwinHutasuhut, MA, lapangan Masjid Taqwa Rambung Merah denganKhatib/Imam Ahmad Syukri Batubara, S.Ag, lapangan SD InpresLapangan Bola Bawah dengan Khatib/Imam Ahmad Fithrianto,MA dan lapangan MTs Muhammadiyah Marubun Jaya denganKhatib.Imam Muhammad Nuh Rambe, S.Ag. (a30)

Warga Pangururan KesurupanMengaku Korban Pembunuhan

SAMOSIR (Waspada): Selama dua hari, S boru Nainggolanyang bekerja sebagai baby sitter di Pangururan, mengalamikesurupan.

Menurut warga yang kesurupan, awalnya dia diberikanminuman, baru setelah tidak sadar dia diperkosa selanjutnyadibunuh oleh beberapa orang dan dibuang ke jurang kawasanTele sekira dua tahun yang lalu.

Ditambahkannya, dia bekerja di kafe dan mengaku wargaSunggal Medan berusia 21 tahun, bernama Friska boru Rangkutidan ibunya boru Hombing. Pengakuannya dia dijual Rp 5 jutaoleh orangtuanya.

Sumber yang dihimpun Waspada, Senin (22/10) mengatakan,dua tahun lalu pernah ditemukan warga tulang belulang di sekitarwilayah Tele, namun tidak diketahui identitas. Pengakuan korbankesurupan, bahwa tulang-belulang dibawa orang dan tidakdiketahui dibawa kemana.

Wanita yang kesurupan, adalah warga Langgapayung dansudah setahun tinggal di rumah Ribka Silalahi Pangururan.

Menurut Silalahi, pihaknya sudah menghubungi pihak PolresSamosir, namun pihak Polres mengatakan ini tidak dapat dijadikanfakta, dan tidak ada yang merasa kehilangan warga di wilayahhukum Polres Samosir. (c11)

PAKPAK BHARAT (Waspa-da): Pada saat musim hujan,ruas jalan provinsi sepanjangSalak hingga ke Sirpang Jambu,Kab. Pakpak Bharat memilikitingkat kerawanan terhadapkecelakaan lalulintas sangattinggi. Pasalnya, hingga saat inikegiatan pelebaran dan per-

GUNUNGTUA (Waspada): Sejak dua pekanlalu, Dinas Peternakan dan Perikanan Kab.Padanglawas Utara membentuk tim pemeriksahewan kurban. Tujuannya memeriksa keseha-tan hewan menjelang Idul Adha terutama dariluar kota.

Kepala Dinas Peternakan Kab. Paluta, Ir.Marabangun Harahap mengatakan, tim terdiridari 16 orang yang memiliki wilayah kerjamasing-masing di 9 kecamatan. Setiap hewankurban yang berasal dari luar kota akan dilihatsurat keterangan kesehatan hewan (SKKH) daridokter wilayah asal.

Pembentukan tim melalui SK. 524/186/K/2012 tanggal 2 Oktober. Dikatakan Marabangun,jika hewan ternyata sakit maka tidak bolehdiperjualbelikan. Harus dirawat sampaisembuh. Jika hewan belum dilengkapi SKKH,petugas akan memeriksanya.

“Tim sudah turun ke lapangan sejak duapekan lalu. Sampai saat ini belum ditemukanhewan yang sakit. Hewan juga akan diperiksakesehatannya saat akan penyembelihan,”

P. SIDIMPUAN (Waspada): Pemerintah Kota(Pemko) Padangsidimpuan harus mampumendongkrak Pendapatan Asli Daerah (PAD)dalam usianya yang ke 11 tahun, untuk meno-pang pembangunan berbagai bidang.

Demikian dituturkan Ketua DPRD KotaPadangsidimpuan, H. Aswar Syamsi Lubis kepadaWaspada usai menghadiri Hari Ulang Tahun(HUT) Pemko di sekretariat kantor wali kota,dihadiri Muspida plus, elemen masyarakat antaralain alim ulama, Hatobangon, cerdik pandaikemudian SKPD dan lainnya, Senin (22/10).

Selain peningkatan PAD, Aswar juga me-ngajak Pemko Padangsidimpuan meningkatkanpelayanan terhadap masyarakat, antara lainbidang kesehatan, peningkatan sarana jalanraya, bidang pendidikan, gerakan maghribmengaji dan sosial lainnya.

Di bidang sarana kesehatan salah satucontoh meningkatkan jumlah tenaga dokterspesialis ditugaskan di RSUD Kota Padang-

KABANJAHE (Waspada): Pelaksanaanproyek peningkatan struktur di jalan nasionalMedan-Kabanjahe yang menelan biayaRp37.670.216.197 bersumber dari APBN T.A2012, mulai rampung.

Namun sejumlah masyarakat sangatmenyayangkan hasil pekerjaan pada proyektersebut karena pekerjaannya diduga tidaksesuai dengan kontrak dan tanpa perencanaanyang matang.

Pengamatan Waspada di lapangan, Selasa(23/10), proyek di jalan nasional Medan-Kaban-jahe untuk tahun anggaran 2012, meliputipekerjaan peningkatan struktur badan jalandengan aspal hot miks,perluasan atau pelebarantikungan badan jalan dengan bahan beton,pembangunan tembok penahan badan jalandan tebing pinggir bahu jalan serta pemba-ngunan paret jalan.

Namun, terlihat berbagai kejanggalan dilapangan, seperti pembangunan tembokpengaman tebing di kilometer 35 Desa SembaheKac. Sibolangit Kab. Deliserdang. Bangunantembok sekira 10 meter sudah retak-retak.Untuk menutupi keretakan itu, pihak pekerjaberusaha menutupinya dengan mendempulretakan beton, tetapi tetap saja terlihat.

Selain itu, pengecoran berem jalan untukmemperlebar badan jalan,terutama padasejumlah tikungan diduga ada yang dikerjakantanpa perencanaan yang matang. Karena lokasipekerjaan pelebaran ada yang tidak tepatsasaran,sedangkan yang seyogianya perludiperlebar sesuai dengan kondisi jalan, tidakdiperlebar. Demikian juga pemakaian besi corbeton tidak dipasang secara merata.

Disisi lain, sejumlah ujung badan jalan yangdiperlebar dengan bahan beton tersebut tidak

Disnakan Turunkan TimPemeriksa Hewan Kurban

terangnya.Saat ini banyak hewan kurban yang berasal

dari luar daerah, seperti daerah Sibuhuan,Binanga, Huristak dan Simangambat. Semen-tara untuk dalam kota biasanya diambil dariwilayah Kec. Padangbolak. Dia mengingatkan,masyarakat tidak boleh sembarangan mencarihewan kurban. Jika ingin dikonsumsi carilah hewankurban yang dipelihara secara khusus denganmakanan hijauan selama 1-2 bulan terus menerus.

Perketat PenjualanLangkah antisipasi menularnya penyakit

ternak ke manusia menjelang Idul Adha ataulebaran haji, Dinas Peternakan dan Perikanan(Disnakan) Padanglawas Utara juga memper-ketat serta melakukan pengawasan terhadaplalulintas penjualan hewan kurban. Pengawasanekstra akan diberlakukan pada pedagang yangmendirikan tenda di pinggir jalan dan lingku-ngan perumahan warga.

Marabangun mengharapkan, masyarakatmemahami kesehatan hewan sebelummelakukan transaksi jual beli.(a35)

Pemko P. SidimpuanHarus Tingkatkan PAD

sidimpuan. “Saat ini tenaga dokter spesialis diRSUD kota ini masih terbatas, kami harapkanPemko menambah tenaga dokter spesialis gunameningkatkan taraf kesehatan masyarakat,”ujar Aswar yang juga politisi Partai Demokrat.

Ketua DPRD itu juga mengharapkan PADditingkatkan guna memacu perkembanganpembangunan kota pelajar dan jasa, sebutanlain kota Padangsidimpuan. Solusinya, jelasAswar, dengan menitikberatkan bidang PADseperti mendongkrak retribusi, pajak restoran,galian C, pajak hiburan dan sumber-sumberPAD lainnya.

“Apalagi kota ini salah satu ruas lintasSumatera menuju Kota Padang, Sumatera Barat,Sibolga, Medan serta daerah lain. Dari situasiwilayah otomatis kota ini selalu disinggahipengunjung dan warga kota lain yang melintas.Sedikit banyaknya mereka termasuk pendong-krak PAD yang menginap di hotel dan jajanandi restoran,” ujar Aswar Syamsi.(c13)

Waspada/Saut BoangmanaluKONDISI jalan antara Salak hingga Sirpang Jambu saat musim turun hujan. Badan jalan dipenuhi

lumpur tanpa ada upaya pembersihan.

Jalan Provinsi Sirpang JambuRawan Kecelakaan Saat Hujan

baikan jalan yang dilakukanoleh pihak Pemprovsu tidakkunjung diselesaikan.

Bukan hanya itu, seperti yangterlihat pada, Sabtu sore (20/10)hampir semua badan jalan se-panjang dari Gapura perbatasanKec. Salak dengan Siempat Rubebecek dipenuhi lumpur dari bahu

jalan bekas pengorekan alat berat.“Harus hati-hati, jika tidak

akan terjerembab. Saya seringmelintas di kawasan ini, tetapitidak pernah terlihat petugasmaupun pekerja yang mau mem-bersikan jalan dari lumpur yangmemenuhi badan jalan,” ujarPadang, seorang warga. (csb)

Proyek Jalan Medan-KabanjaheDituding Tanpa Perencanaan MatangTembok Baru Dikerjakan Sudah Retak

menyambung mengikuti sudut jalan yang dias-pal hot mix. Kondisi tersebut dapat mengan-cam keselamatan pemakai jalan,terutama rodadua. Karena apabila mengikuti alur jalan bisaterjebak badan jalan yang terputus.

Sementara itu pemakaian material pasirbatu (Sirtu) untuk menutupi berem jalan yangbaru diaspal hotmix yang berlokasi di Desa Ram-bung Baru-Sembahe-Sibolangit-BatulayangKabupaten Deliserdang dan dari panoramaDaulu hingga kota Berastagi Kabupaten Karo,dilakukan secara tidak merata.

Bahkan diduga bahan material Sirtu yangdipergunakan kurang baik. Karena banyakmengandung tanah,sehingga apabila diguyurhujan berem jalan yang ditutupi dengan bahanmaterial yang kurang baik itu menjadi becek.

Untuk itu masyarakat mengharapkan pihakyang berkompeten dan terkait lainnya agarbetul-betul mengawasi pelaksanaan proyektersebut dan tidak menerima hasil pekerjaanyang tidak sesuai dengan kontrak dan Bestekpekerjaan.

Proyek di bawah penanganan Balai BesarPelaksanaan Jalan Nasional Satker : PelaksanaanJalan Nasional Metropolitan Medan Bagianpelaksanaan: PPK -18 (Metropolitan MedanSelatan,Cs) Kementerian Pekerjaan UmumDirektorat Jendral Bina Marga tersebut, terdiridua paket yaitu paket batas Medan – batas Kab.Karo 6 km dengan biaya Rp17.675.875.070 danpaket batas Kab. Deliserdang – batas Kota Ka-banjahe 7,33 km menelan biaya Rp19.994.341.127.

Sesuai data, paket proyek batas Medan –batas Kab. Karo, dikerjakan kontraktor PT. KaryaMurni Perkasa. Sedangkan proyek untuk paketbatas Deliserdang – batas Kota Kabanjahedikerjakan PT. Sabarita Perkasa Abadi. (c09)

PEMATANGSIANTAR(Waspada): Pertamina melaluiprogram Corporate Social Re-sponsibility (CSR) kepadamasyarakat di sekitar lokasioperasional Terminal BahanBakar Minyak (TBBM) KotaPematangsiantar, memberikanbantuan berupa kotak roti/contong dari stainless, payungjumbo, modal usaha berupabahan baku pembuat es krimdan sound system kepada 16pedagang es krim di Kel. Banjar,Kec. Siantar Barat.

Penyerahan bantuan Perta-mina peduli dari TBBM Pema-tangsiantar secara langsungkepada 16 pedagang es krimserta disaksikan Lurah BanjarSyaiful Rizal dan warga di TBBMPematangsiantar, Jalan BolaKaki, Kel. Banjar, sebut OHTBBM Suwardi, baru-baru ini.

Menurut Suwardi, pembe-rian bantuan itu untuk mem-

Diduga Pencuri, Tewas DikeroyokPEMATANGSIANTAR (Waspada): Seorang pria diduga pencuri,

Su, 33, buruh harian lepas (BHL) PKS Bandar Sakti, warga DusunIII Jati Rejo, Desa Partimbalan, Kec. Bandar Masilam, Kab.Simalungun tewas diduga akibat dikeroyok massa.

Su diduga tewas dikeroyok massa, karena melakukan pencuriandi rumah Jumain, 35, sopir, warga Huta III Jati Rejo, DesaPartimbalan, Kecamatan Bandar Masilam, Simalungun pada Selasa(23/10) pukul 02:00 dinihari.

Informasi diperoleh, Su memasuki rumah Jumain dengan lebihdulu mencongkel pintu. Namun, ketika sedang beraksi di dalam rumah,pemilik rumah terbangun dan berteriak maling. Mendengar teriakanpemilik rumah, Su segera berusaha melarikan diri.

Namun, warga yang mendengar teriakan pemilik rumah segerabangun dan melakukan pengepungan terhadap Su. Ketika Suberhasil ditangkap, warga yang disulut emosi, langsung melakukanpemukulan dengan menggunakan tangan, kaki, kayu dan brotihingga Su jatuh lemas.

Polisi yang sampai di tempat kejadian, berniat membawa Suke rumah sakit terdekat. Tapi, Su ternyata sudah meninggal.Akhirnya, pihak kepolisian membawa Su dengan menggunakanambulance Puskesmas setempat ke RSUD Dr. Djasamen Saragih,Kota Pematangsiantar, untuk divisum.

Kapolres Simalungun AKBP M. Agus Fajar H, S.Ik saatdikonfirmasi melalui Kasubbag Humas AKP H. Panggabean, SH,Kasat Reskrim AKP Ronny Nicholas Sidabutar, S.Ik dan KapolsekPerdagangan AKP Aron Siahaan, SH membenarkan Su didugahendak melakukan pencurian dan sudah 12 warga diamankandi Mapolsek Perdagangan akibat tewasnya Su.

Namun, belum ada warga yang ditetapkan sebagai tersangkaakibat tewasnya Su dan masih didalami keterlibatan 12 wargaitu atas tewasnya Su. (c05/a30)

Waspada/istPENERIMA bantuan Pertamina peduli TBBM Pertamina Pematangsiantar 16 pedagang es krim

dari Kel. Banjar, Kec. Siantar Barat yang sebagian sudah menggunakan sepedamotor saat menerimabantuan itu di TBBM Pertamina, Jalan Bola Kaki.

Pertamina Bantu Pedagang Es Krimberdayakan ekonomi warga danmerupakan paket bantuanlanjutan kepada kelompok pe-dagang es krim serta dilakukanatas dasar upaya pemberdayaansampai adanya kemantapandan kemandirian bagi per-orangan pedagang es krim didalam satu kelompok.

“Kriteria kemandirian dapatdinilai dari konsistensi kegiatanusaha para pedagang dan peru-bahan angka yang relatif baikatau lebih besar dari 25 persensetiap tahunnya,” ujarnya.

Suwardi menyebutkan,pada 2010 belum ada bantuanPertamina kepada pedagang eskrim dan mereka belum mem-bentuk kelompok serta peng-hasilan mereka saat itu sekiraRp85.000 per hari sesudah ber-jualan pukul 07:00-18:00. Na-mun, sesudah Pertamina pedulidigulirkan pada 2011 denganmemberikan bantuan kepada

kelompok 16 pedagang es krimberupa tong es, rompi, topi,modal usaha dan pelatihanseluruhnya bernilai Rp32 juta,penghasilan mereka menjadiRp100.000 per hari sesudahberjualan pukul 07:00-16:00.

Sementara, dalam tahun2012, penghasilan pedagang eskrim itu meningkat menjadiRp130.000 per hari dan lamaberjualan antara pukul 08:00-16:00 hingga dengan adanya pe-ningkatan itu, Pertamina pedulikembali menggulirkan bantuanpada 2012 yang nilainya men-capai Rp34.400.000.

Dia mengharapkan denganadanya bantuan lanjutan itu,para pedagang es krim dapattetap bersemangat dalam upayamencari nafkah bagi keluarga-nya dan tetap memakai sertamerawat perlengkapan yangada serta tetap memakai iden-titas CSR Pertamina. (a30)

Waspada/Idaham ButarbutarMASYARAKAT membersihkan tanah longsor di sekitar badan jalan dan perumahan warga.

Banjir Dan Longsor Rusak 17 RumahPuluhan Hektar Sawah Di Sosopan Gagal Panen

Plt Bupati Padanglawas, H.Ali Sutan Harahap diwakiliKepala Badan PenanggulanganBencana Daerah, Arpan Nasu-tion, S.Sos, Selasa (23/10) mela-kukan peninjauan kerusakansejumlah rumah akibat banjirdan longsor di Desa Sianggunandan Desa Hulim Kec. Sosopan.

Puluhan hektar sawah yang

gagal panen ini seperti di DesaUluaer, Aekbargot, HutabaruSiundol, Siundol Dolok, SiundolJulu, Siundol Jae serta lahanpersawahan masyarakat DesaHutabargot.

Plt Bupati Palas H Ali SutanHarahap melalui Kepala BadanPenanggulangan BencanaDaerah Arpan Nasution, S.Sos

mengungkapkan, Kec. Sosopanyang geografisnya berbukit-bukit dengan curah hujan tinggi,sangat rawan banjir dan longsor,apalagi di musim penghujanseperti sekarang. Untuk ituwarga diminta lebih waspada.

Dijelaskannya, PemerintahKabupaten (Pemkab) Padang-lawas (Palas) turut prihatin danberduka atas musibah banjirdan longsor yang menimpa ma-syarakat di wilayah Kec. Soso-pan yang mengakibatkan 10rumah di Desa Sianggunanrusak serta tujuh unit rumahDesa Hulim juga ikut rusak

akibat diterjang air sungai dantanah longsor.

Musibah yang menimpawarga akibat banjir dan longsormenelan kerugian tidak sedikit,bahkan kemungkinan tidak bisalangsung bekerja mencari naf-kah, karena terpaksa member-sihkan dan memperbaikirumah yang telah rusak diter-jang longsoran tanah. Untuk ituPemerintah Padanglawasmemberikan bantuan beras danmi instan untuk meringankanbeban keluarga para korban.

Kemudian, kata Arpan,mengingat cuaca masih dalam

musim penghujan, makapemerintah Padanglawasmengimbau masyarakat agarlebih waspada, terutama ma-syarakat yang berada di wilayahKec. Sosopan, yang termasukdaerah rawan banjir danlongsor, katanya.

Ida, salah satu warga korbanbanjir dan longsor yang rumah-nya bagian dapur rusak akibatditerjang tanah longsor tidakmampu membendung airmataatas perhatian pemerintah. Diaterharu mendapat bantuan daripemerintah. (a33)

SOSOPAN (Waspada): Selain merusak 17rumah, musibah banjir dan tanah longsor di Kec.Sosopan, Kab. Padanglawaas (Palas), jugamengakibatkan puluhan hektar lahanpersawahan masyarakat rusak dan gagal panen.

PANYABUNGAN ( Was-pada): Puluhan petani padi dikawasan Huraba Kec. Siabu Kab.Mandailing Natal (Madina) ter-ancam gagal panen. Pasalnya,areal persawahan petani yangakan memasuki musim panentersebut terendam banjirselama sepekan terakhir akibatcurah hujan yang cukup tinggi.

“Kalau areal persawahan initerus-menerus terendam banjir,maka tanaman padi kami akanmembusuk dan mengakibat-kan gagal panen,” ujar Marado-tang Pulungan, 40, salah seorangpetani ketika Waspada yangturun ke lokasi, Selasa (23/10).

Menurutnya, luas lahan

Puluhan Hektar Sawah Di Siabu Terendam

Waspada/Munir LubisKEPALA Dinas Pertanian Madina Taufik Zulhendra Ritonga

ketika meninjau areal persawahan terendam banjir di Desa Huraba,Kec. Siabu.

pertanian yang terendam banjirpuluhan hektar. Kemudian arealpersawahan ini sudah menjadilangganan banjir saat hujan de-ras dan ini terjadi akibat saluranirigasi tidak mampu menam-pung debit air ketika hujanderas, sehingga meluap ke arealpersawahan di kawasan SabaRodang itu.

“Masyarakat umumnyasangat menggantungkan hidupdari bercocok tanam padi, tetapikini harus pasrah, karena tana-man padinya yang masuk wak-tu panen akan layu dan mem-busuk karena terus menerusdirendam banjir,” katanya.

Dijelaskan, jika panen gagal,

tidak sedikit petani yang merugikarena areal persawahan terse-but selama ini menjadi tum-puan harapan masyarakatuntuk menutupi kebutuhankeluarga dan keperluan biayamenyekolahkan anak-anak

Kepala Desa Huraba I AmasMuda Hasibuan dan Huraba IIKasmir Dalimunthe menyebut-kan, curah hujan yang cukuptinggi tetap menjadi ancamanbagi lahan pertanian karena be-berapa sungai akan meluap danmerendam areal persawahan.

“Kami berharap pemerin-tah bisa mencari solusi untukmenangani banjir yang sering

melanda tanaman padi di dae-rah ini. Sebab, banjir tersebutsudah tiap tahun terjadi dan yangpaling parah tahun ini,” ucapkedua kepala desa tersebut.

Keduanya berharap agarpemerintah daerah segeramelakukan upaya penangananseperti melakukan pengerukansedimen pada saluran irigasiyang sudah dibangun Pemprov-su sekitar sepuluh tahun lalu,karena kini kondisinya sudahtertutup dan mengalami pen-dangkalan.

Kadis Pertanian dan Peter-nakan Madina Taufik ZulhendraRitonga saat meninjau areal

persawahan yang terendambanjir itu, Selasa (23/10) menga-takan, luas tanaman padi ma-syarakat yang terendam banjirsudah terjadi sejak Sabtu ( 20/10) lalu dan luasnya mencapai15 hingga 20 hektar denganumur 100 sampai 110 hari.

Taufik didampingi Sekre-taris Jhon Amriadi dan KepalaUPT Kecamatan Siabu EdyAman Daulay menungkapkanbahwa pemerintah akan ber-upaya meringankan bebanmasyarakat yang padinyaterendam banjir khususnyadalam bentuk memberikanbantuan bibit. (a28)

PANYABUNGAN (Waspada): Ketua InsanMuda Demokrat Indonesia Kabupaten Man-dailing Natal (Madina) Rahmad Rizki Daulay,mengajak segenap pemuda yang ada di Madinakhususnya untuk lebih kreatif, semangat,enerjik, dan juga tetap komit menjaga idealismepemuda yang terus dipupuk dan dikembang-kan demi dan untuk kemajuan Madina.

“Peringatan Hari Sumpah Pemuda tanggal28 Oktober setiap tahunnya, harus dijadikansebagai simbol semangat dan kebangkitanpemuda dalam mengkawal NKRI, termasukdi dalamnya mengisi pembangunan karenapemuda adalah pilar pembangunan,” ujarRahmad Rizki Daulay, yang juga anggota DPRDMadina dari Fraksi Demokrat, kepada Waspadadi Panyabungan, Selasa (23/10).

Dijelaskannya, peringatan Hari Sumpah

Pemuda Madina Diminta Lebih KreatifPemuda harus menjadi cambuk perjuanganpembangunan dan peningkatan sumber dayamanusia (SDM) di era globalisasi yang penuhpersaingan, sehingga pemuda dituntut siapdalam segala hal kemungkinan yang terjadi.

“Atas dasar itu, pemuda Madina harus di-tempa dengan berbagai program kegiatanketerampilan di sejumlah bidang demi mencip-takan sejumlah lapangan kerja baru di berbagaisektor sebagai perwujudan pemuda yang man-diri dan tidak cengeng,” ucap Rizki

Untuk itu, Rizki lewat IMDI Madina akanmelakukan pengkaderan dan pembinaan terarahdan terencana sesuai dengan apa yang telahdilakukan para pemuda terdahulu, yang telahmelakukan berbagai peranan penting dalamsebuah pergerakan pembangunan yang di masakini akan diawali dari Insan Muda Demokrat. (c14)

Page 18: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

A C : Air Condit ion P S : Power StearingBR : Ban Radial PW : Power WindowCL : Central Lock RT : Radio TapeND : Nippon Denso VR : Velg RacingDB : Double Blower EW : Electric Window

Informasi Pembaca

Bursa Automotive

BURSAAUTOMOTIVE Pelanggan Yang Terhormat

HAHAHAHAHATI-HATI-HATI-HATI-HATI-HATI TI TI TI TI terhadap penipuan yang mengatasnamakan PT. Harian WASPADA, kami dari PT. HarianWASPADA tidak pernah mengirim sms untukmembeli produk anda, dan HAHAHAHAHATI-HATI-HATI-HATI-HATI-HATI TI TI TI TI apabilaanda ingin melakukan transaksi jual beli melaluitransfer. Segala akibat yang terjadi diluartanggungjawab

PT. Harian WASPADA.Apabila anda mencurigai sesuatu,

silahkan hubungi kami di061-4576602

Terimakasih

BURSASEPEDA MOTOR

HONDA Mega Pro CW 2011 (1 Nama) Velg,Double Disk, Hrg. 16,5Jt. Nego.Hub. 0831 9371 9016 - 0812 6382 346

* DAIHATSU BARU *Xenia DP 29 Jt Angs: 3,560 JtTerios DP 34 Jt Angs: 4,4 JtGran Max PU DP 9 Jt Angs: 2,6 JtAYLA HARGA 85 - 105 JT, INDENT SEKARANG

Hub: Purba 0812 6359 5744

BURSABUTUH DANA

BUTUH DANA?Bagi yang ditolak Bank, Jaminandi Medan SHM. Hub. 0821 6443 2376

BURSAKOMPUTER

CUCI GUDANG LAPTOP SPESIAL OKTOBER- Toshiba 14” :1,9 jt- HP 14” : 1,7Jt- HP 21,1” : 1, 95Jt- Fujitsu 14” : 1,7Jt- IBM 11” : 1,5Jt- IBM 14” : 1,7Jt- Kohjitsu 9” : 1,9Jt- Tablet 7” : 1,5Jt- Dell 14” : 1,3Jt- NEC 14” : 1,7Jt- Projector Infokus : 1,8Jt.

- Merk terkenal- Kwalitas Terjamin- Digaransi

Hubungi:0852 6076 24300852 1090 74220813 7508 3972Pondok Kelapa No. 98

Medan RingroadTersedia Cicilan Kartu

Kredit 12 Bulan

BURSAALAT MUSIK

TUMPAT/ SAL. AIR8 4 5 . 8 9 9 68 4 5 . 8 9 9 68 4 5 . 8 9 9 68 4 5 . 8 9 9 68 4 5 . 8 9 9 6

0812.631.66310812.631.66310812.631.66310812.631.66310812.631.6631Bergaransi/ Jl.Kpt. MuslimWC

BURSAALAT MUSIK

SERVICEKONSTRUKSI

BURSAPHOTO COPY

BUTUH DANAJaminan apa saja Sertifikat Tanahmobil & Sp. Motor. Segala tahun.Hub. 061-8222774 HP. 0853 6199 1500

WC TUMPAT/SEDOTHub. 0813 6151 3698 0853 7276 7755

SERVICEELEKTRONIK

KHUSUS REPARASI /SERVICEKulkas, M. Cuci, Sanyo Air, Dis-penser, Bongkar Pasang ACHub. PRATAMA ELECTRICTelp. 7343789

ACGARANSI

TERCECER

*PAKET DAIHATSU 12*XENIA ANGS : 2,2 JT-ANTERIOS ANGS : 2,7 JT-ANGRAN MAX ANGS : 2,4 JT

LUXIO, SERION, READY STOCKHADIAH: ALAS DASAR + BODY COVERHUB: 0813 9621 3456 (IYAL SIREGAR)

PROMO DAIHATSU BARUKhusus PNS Swasta dan wiraswasta juga bisa.Ready Stock, Xenia, Terios, Luxio, Gran MaxPU & MB Sirion. Kredit Hingga 5 thn. ProsesCepat. Hub. PAIREN 0812 6305 0708

PROMO DAIHATSUXenia, Terios Ready Stock.Pesan sekarang sebelum harga naikHub. Hasibuan Astra 0812 6362 4634

# DAIHATSU BARU UTK PNS & UMUM #All New Xenia DP 27Jt, Angs. Rp. 3,5Jt (59 Bln).New Gran Max PU DP 8 Jt-an, Angs. Rp. 2,6 (97 bln)Proses Cepat, Data dijemput, Mobil diantarHub. Arif Nasution Astra Daihatsu. 0812 6005 2465

100%BARU

ASTRA DAIHATSUDapatkan Promo Menuju Akhir TahunSemua Type Diskon, menarik,DP 15%. Atau Angs. 2 Jt-an

Hub. 0811 6052 882. IRFAN

# DAIHATSU PROMO #New Xenia...DP 20 Jt-an atau Angs. 3 Jt-anTerios...DP 20 Jt-an Angs. 5 Jt-anGran Max PU...DP 10 Jt-an Angs. 2Jt-anFERRY 0823 6763 7777 - ASTRA 061-7788 0707

DAIHATSU Xenia X1 (1.3)Dijual. Family. Warna hitamThn. 2010. Harga Rp. 135Juta.Hub. 0813 630 11564. Jl. SeiRokan No. 11A-Medan.DAIHATSU Rocky ‘91. Warna hitam metalic.Body mulus, mesin sehat, pajak full satu tahun.AC, TR (Gerdang dua hidup, siap pakai.Rp. 63Jt. Nego. Hub. 0813 9754 5210

HONDA Accord Maestro Dijual Segera.Thn. 93/94. Hitam, EFI, AC, DVD, PWR, Sun, SUV,Velg 18 Impor, Krum, Mobil sangat mulus. Hrg.56.5Jt. Damai. Hub. Komplek IAIN. SU Jl. KemuningBaru Blok B No. 7 Jl. Pancing Desa Sampali Medan.

OPEL Blazer LT Injection Abu2 SilverThn. 97. Sgt orisinil. Dan mulus, mesinsehat, AC Dingin, Hrg. 48Jt. Nego.Hub. 0823 6261 5557

MERCY C180 Silver met Th. 97 Sgt mulus,orisinil, Hrg. 72Jt. Terima BBN Nama pembelilangsung. Hub. 0812 6063 7823

SUZUKI Sidekick Thn. ‘95 warnabiru metalik. Mobil siap pakai, bodykaleng2, Ban 4 Baru. Khusus yangnyari mobil cantik. (Mobil simpanan).Hub. 0813 7043 0799

M-Eterna, 92/93, Matic BK 1504-DN, Abu2 tua, kondisi mulus (original).Hub. 0821 6399 3022

SUZUKI Escudo 1.600cc Th. 2004,BK Medan. Manual, cat dan mesinmulus. W. Hitam met. Hrg. Nego.Jual Cepat HP. 0821 6021 0957

TOYOTA Kijang Kapsul Solar LGXTh. ‘99 BK Mdn Lengkap, siap pakai.W. Coklat muda met. Hrg. Nego.Jual Cepat HP. Hub. 0811 652 506

*TOYOTA BARU 2012*(Dealer Resmi Toyota)

1. New Fortuner Bunga 0% Angs. 5.569.0002. New Yaris...Angs. 2.900.0003. New Rush...Angs. 3.304.0004. All New Avanza...Angs. 2.800.0005. Gran New Kijang Innova Angs. 3.304.000Semua tipe Ready Stock.Terima Tukar Tambah. Info lebih lengkap Hub.0852 7515 0363. Dapatkan Juga PromoHadiah Spektakuler di bulan ini.

TOYOTA BARU 100%Ready Stock Avanza dan Veloz, Innova,Fortuner, Yaris, Hilux. Dapatkan penawaranmenarik sampai Raya Haji, dan hadiahlangsung.

Discount BesarHub. 0813 6121 1719 / 6878 3325

Bisa Tukar Tambah.

TOYOTA Kijang Capsul Model LGX NewBensin 1,8 Th. 2003. Biru mika, mulus terawat,VR, BR, PS, PW, CL, RMT, E. Miror, AC DB, Fullsound pake TV, Hrg. 128Jt. Nego abis.Hub. 0823 6635 9858

TOYOTA PAKET AKHIR TAHUNREADY: Avanza, Innova, Yaris, Fortuner, dll. FullDiscount, Hub. DICKY. 0853 5939 7782

TOYOTA BARU ASTRAAvanza, Innova, FortunerPURBA: 0813 9736 0333

TOYOTA Kijang Krista Diesel Thn. 2000. BKMdn. W. Silver Abu2, lengkap, AC DB. Tape,VR, BR, PW, PS, Jok kulit, mulus luar dalamBU. Hub. HP. 0823 6979 5303 Mdn.

TOYOTA KIJANG JANTAN RAIDER DIJUALThn. 93. Biru met, Dashboard sedan AC DB,PW, VR, BR, Mobil mulus. Hrg. 53,5Jt. Damai.Hub. Komplek IAIN SU Jl. Kemuning Baru. BlokB No. 7 Jl. Pancing Desa Sampali Mdn.

TELAH HILANG !Satu Berkas SuratTanah Asli (SK Camat).Yang terletak di Jl.Selamat / Gg. Sadar8D. Desa Binjai Kec.Medan Denai. Yangdikeluarkan olehCamat Medan DenaiThn. 1980. A/n. CalvinAritonang.

HILANG2 BPKB & STNK Mobil1. Nissan Serena B 8534-VB Thn. 2004. No. Rangka C. 24 AO 2484 No. Mesin: QR20 - 5035484. A/n. Elisa D. Poeraatmadja.2. Honda Jazz B 1721 TPS Thn. 2009. No. Rangka: MHRGE 87609j90 2213. No. Mesin: L15A 7175 935 A/n. ERINA SETYAWATI.Bagi yang menemukan hub.0819 3246 8735 - 0852 6228 4244

HILANGSurat Tanah PenyerahanHak atas Jual Beli TanahTerdaftar dgn Nomor: 282/LEG/MS/X/2002.A/n. Ir. Tobrani Srg. Bagiy a n g m e n e m u k a nhubungi Sdri. Dewi. No.HP. 0819 827 930 Jl. PantaiHarapan No. 3 Sunggal.

SUZUKI KARIMUN THN. 01/00.BK Mdn. AC, PS, PW, SL, Biru met. Fullmusik. Kaleng2. Mulus luar dalam.Hub. 0812 6424 995 Buk Suhar.

TELAH HILANG/TERCECER

Asli Surat PernyataanPenguasaan F i s ikBidang Tanah Tgl. 18 Mei2011. Yang diketahuiKepala KelurahanTanjung Mulia.

WASPADAWASPADAKamis, 25 Oktober 2012

FAX.4561347

1 CM Rp. 12.0002 CM Rp. 24.000

9 CM Rp. 126.00010 CM Rp. 140.000

5 CM Rp. 65.0006 CM Rp. 78.000

11 CM Rp. 165.00012 CM Rp. 180.000

Iklan Anda DijemputKhusus Wilayah Medan Hub. 0813 6207 8393

Wilayah Medan Deli, Marelan, Labuhan, Belawan Hub. 0812 6390 6603 CM Rp. 36.0004 CM Rp. 48.000

HARGA BELUM TERMASUKPPN 10%

IKLAN KHUSUS6x1,5 kolom Rp. 120.000

7 CM Rp. 91.0008 CM Rp. 104.000

SUZUKI Escudo 1.6 ‘05. AC Dingin, K. Film.V. Cool, Tape, Ban Baru semua, Siap pakai.Hrg. 113Jt (Balik DP 30Jt) 3.068x29.HP. 0812 692 12000

SUZUKI Escudo Thn. 2004 Dijual.Warna Hitam, satu nama, BK Full bulan 7.Harga Nego. HP. 0852 6294 6310

HONDA Jazz Thn. 2007, Warnasilver Stone Tipe Vitex. HargaNego HP. 0813 7616 4115

YAMAHA Zupiter Z VW, 2010 (Akhir), Hitam,V/R Ban Baru, Body/Mesin. Sangat mulus/baik,original, Km. 11xxx, BK Mdn, BPKB Tangan I,Harga Rp. 9,8Jt/NegoHub. 6968 3887 - 0852 7010 7629 (TP)

ISUZU Panther Royal Thn.2000 W. Hitam, AC, PS, CL, AsliMedan. Hub. 0813 6233 0005

TOYOTA Avanza G, Thn. 2004, BK Mdn Asli,Warna biru, kondisi sangat bagus sekali.Harga Rp. 107Jt (Damai). Hub. Jl. Taduan/Perbatasan No. 113. HP. 0852 7630 4256

TOYOTA Fortuner G M/T Solar Thn. 2008,Hitam, VR 20” Crom, Plat B. Pajak STNK Baru,Rp. 285Jt. Hub. 0812 6594 2789

SUZUKI Grand Escudo XL7, Bangku3 Baris, Thn. 2005. Hitam, BK MdnRp. 110Jt. Hub. 91327433

PROMO PAKET DAHSYAT, SUZUKI BARU- Carry Pick Up DP.8Jt-an atau Angs. 2 Jt-an- APV DP 20 Jt-an Mdn Angs. 2 Jt-an- Ertiga (R. Stock) DP 35Jt-an Atau Angs.3 Jt-anDealer Resmi mobil Suzuki Adam malik Medan.Hub.WIDAYA 0821 6278 7179, 061- 7715 4060.Proses Cepat, Data Dijemput, Pasti Ok.

TOYOTA Avanza Thn. 2008.Tipe G VVTI. BK Bulan 7. Warnahitam metalic. Standart, Bodymulus. Hrg. 131Jt. Nego.Hub. 0812 6406 347

TOYOTA Fortuner G Diesel Th.‘08. Manual, Silver metalik, BanRadial. Mobil ctk, 1 tangan drbaru. Rp. 300Jt. Jl. SM. Raja No.200. 0821 6767 7000 / 7851402

NISSAN Frontier Navara Solar Th.‘ 0 8 , M a t i c , w r n h i t a m , d o u b l eGerdang, pakai TV, Mobil siap pakai.Rp. 205Jt. Depan Kampus UISU Pertanian No.200. 0815 3373 3688 / 7851402# NISSAN BARU #

X-Trail - Grand Livina - Evalia - March - JukeHanya Untuk Hari IniDiskon Over Hingga 2x Lipat dari DiskonNormal. Hub. Wihang 0813 7022 7509

AHLI PROF TV/LCD, TOSHIBA, SONY, POLYTRON

TV SHARP TV PROJEKTION, M. CUCI, KULKAS, DLL.M A SM A SM A SM A SM A ST E RT E RT E RT E RT E R

TV RIDWAN 0812 6303 4400776211674 Siap Ditempat & Bergaransi

Manasik Haji & UmrohMULTAZAM

Manasik setiap Hari - Sabtu : Pkl 14.00 s/d selesai - Minggu : Pkl 09.00 s/d selesaiTempat Manasik : Mesjid Agung Medan

* Umroh Reguler 9 Hr / 13 Hr* Umroh Plus Mesir* Umroh Plus Turkey* Umroh Plus Aqsho* Umroh Ramadhan

Daftarkan segera ke:Kantor Pusat MULTAZAM Medan

Jl. Titi Papan Gg. Pertahanan No. 10 SeiSikambing Medan

Telp. 061-4576116 / 061-4512319HP. 0813 6137 2321

PELUANG USAHAMari Bergabung

Bersama

PIZZA RAKYATRasa IndonesiaKonsep Kaki LimaUntuk Wilayah:Aceh & Sumut

Hubungi:

0813 9604 93770852 6247 6607

TELAH TERCECER/ HILANG SURATSertifikat SHM Tanah A/n. AlidaRevoltante Volly Lucy Br. Sihite,yg ter le tak J l . Sakt i Lub isGg. Amal No. 61, Bagi yangmenemukan hub. 0813 62269433 , dan akan diberikanhadiah sepantasnya

SPRING BED DIJUAL MURAHSpring Bed 6 kaki 2 lapis Rp. 1.150.000Spring Bed 5 kaki 2 lapis Rp. 1.075.000Spring Bed 4 kaki 2 lapis Rp. 1.000.000Spring Bed 3 kaki 2 lapis Rp. 900.000Spring Bed 3 kaki Dorong Rp. 1.000.000

Garansi Per 10 tahunHub Telp. (061) 661.8116 - (061) 661.6802 - 7653.2188

TEMPAHAN MURAH- Lemari pakaian 3 pintu Sungkai asli Rp. 1.500.000 tempahan- Kitchen set atas bawah Sungkai asli Rp. 1,5 Jt/mtrHub Telp. (061) 661.8116 - (061) 661.6802- 7653.2188

BURSAPERABOT

PUSAT PELATIHAN TEKNISI HPMenerima Siswa Baru, InstrukturBerpengalaman, Garansi Sampai Mahir,Ruang belajar Wi-Fi, Bonus Alat KerjaHub. MB 1 Celullar Jl. Besar Delitua No. 1

(Depan Jl. Stasiun/Sekolah Istiqlal)Telp. (061) 703 2619HP. 0813 6113 9888

BURSAPENDIDIKAN

TERCECERSTUK, BK 1149 GJ, No. Uji: MDN 59037-A,A/n. PT. RMC, Alamat: Jl. Letjend. JaminGinting No. 215 Medan, Mobil Daihatsu

TERCECERSTUK BK 8989 GJ, No. Uji: 01.005470,A/n. CV. Sentosa, alamat Jl. PlatinaRaya No. 68B, Mobil Mitsubishi

TERCECERSTUK, BK 8221 LJ, No. Uji: JKT.370158A / n . C V . P e l i t a J a y a , A l a m a tJl. B. Katamso, Mobil Mitsubishi

T E R C E C E RT E R C E C E RT E R C E C E RT E R C E C E RT E R C E C E RSTUK, BK 1431 EY, No. Uji: MDN 22738-A,A/n. KPUM, Alamat Jl. Rupat No. 30-32Medan, Mobil Daihatsu

HILANGBPKB Spd. Motor, Yamaha BK 3155AD, A/n. Tengku Isfan Zulfikar IrNo. Rangka: MH31570058K413323No. Mesin: 137-413365

DALAM BENTUK

DIGITAL

* Format: JPG - TIFF (Photoshop)

C DC DC DC DC D

KIRIMKAN...DATA IKLAN ANDA

F DF DF DF DF D

Keterangan lebihlengkap silahkan

hubungi:

T E L P O N: 061 - 4576602FA X : 061 - 4561347

B8

Page 19: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

WASPADA, Kamis 25 Oktober 2012 B9

08:00 Avatar08:30 Dr. Dolittle 309:00 Doo Bee Doo10:30 Obsesi11.30 BuletinIndonesia Siang12.00 Indonesia Bicara13.00 Awas Ada Sule14.00 Hot Spot14:00 100% Ampuh16:00 Fokus Selebriti16:30 Oggy and TheCockroach17.00 Kartun19:00 Mantu MantuMorotin Mertua20.00 Big Movies20:30 Big Movies21:00 Big Movies23.00 Big Movies

Jadwal acara TV di atas bisa diubah sewaktu-waktu oleh stasiun TV yang bersangkutan tanpa pemberitahuanCATATAN

07:30 Serial Pilihan09:30 Kisah Unggulan10:30 Di antara Kita11:00 Sidik11:30 Lintas Siang12:00 Layar Kemilau15:30 Lintas Petang16:00 Animasi Spesial : Shaun The Sheep16.30 Animasi Spesial17.00 Si Alif18.00 Tendangan SiMadun19.00 Aladdin20.00 Dewi Bintari21.00 Raden Santang22.00 Dia Ayu23:00 Intermezzo00:00 Sidik00:30 Lintas Malam

07:30 Curious George08:00 Sinema Spesial10:00 Pesbukers11:30 Topik Siang12:00 Klik !13:00 Tom & Jerry13:30 Little Krishna14:00 Tom & Jerry14:30 Sinema Spesial16:30 Coboy Junior17:30 Topik Petang18:00 Pesbukers19:30 Catatan Si Olga20:30 Boys BeforeFlowers21:30 Sinema Spesial23:30 Dokumenter

07:30 KISS Pagi08:00 FTV Pagi10:00 SinemaTV Spesial12:00 Patroli12:30 Drama Asia (Korea):Pasta13:30 Drama Asia (Korea):Dream High 214:30 KISS Sore15:30 Fokus16:00 Sinema TV Unggulan18:00 Miniseri Spesial19:00 Serial Unggulan Spesial20:00 Sinetron Unggulan:Tutur Tinular22:00 Sinema Unggula

07.05 Editorial MediaIndonesia08.05 Eleven Show09.00 Headline News10.05 Eleven Show11.05 The Spring &Latern Festival12.05 Metro Siang13.05 Oasis13.30 Jakarta Jakarta14.30 Metro Sore15.30 Public Corner17.05 Metro Hari Ini18.05 Suara Anda19.05 Suara Anda19.30 The Beauty OfHarmony20.30 Genta Demokrasi21.05 Top Nine News21.30 The Destroyed InSeconds22.05 ProvocativeProactive23.05 Inside23:30 Metro Sports

07:30 New Rangking I08.30 Peppy TheExplorer09.00 8609:30 Huru Harada10.00 Id3ntik11.00 Insert Siang12.00 BioskopIndonesia14:00 Reportase Siang14:30 Sketsa15:45 Show Imah16:45 Reportase Sore17:15 Insert Investigasi18:00 Ethnic Runaway21.00 Tahan Tawa22:00 Bioskop Trans TV00:00 Bioskop Trans TV

07.00 Apa KabarIndonesia09:30 Live NewsKabar Pasar Pagi10:00 Coffee Break11:30 Live NewsKabar Siang13:30 Apa KabarIndonesia Siang15:30 Tabliqh Akbar16:00 Live NewsKabar Petang19:00 Kabar Utama20:00 Apa KabarIndonesia Malam21:00 Live NewsKabar Malam22:00 Telusur22:30 KAbar Arena23.00 Radio Show

07:00 Inbox09.05 Halo Selebriti10:00 SCTV FTV Pagi11.03 SCTV Pagi12:00 SL Liputan 6 Siang12:30 SCTV FTV Siang14.00 Liputan 6 Terkini14.30 Eat BulagaIndonesia16.00 Liputan 6 Terkini16.03 Eat BulagaIndonesia16.30 Liputan 6 Petang17.00 Cookies18.00 Super ABG19.30 Ustadz Fotocopy20.00 Liputan 6 Terkini20.30 SCTV FTV22.33 Si Biang Kerok22.30 Liputan 6 Terkini22.30 SCTV FTV Utama

07:30 Selebrita Pagi08:15 Makan Besar08:45 Ga Nyangka09:15 Ups Salah09:45 Spotlite10:45 Warna11:30 Redaksi Siang12:00 Selebrita Siang12:30 Si Bolang13:00 Laptop Si Unyil13:30 Cita-Citaku14:30 Koki Pintar15.00 Brownies15:30 Tau Gak SIh16:00 Orang Pinggiran16:30 Redaksi Sore17:00 Indonesiaku18:00 Hitam Putih19:15 On The Spot20:00 Opera Van Java22:00 Bukan Empat Mata23.45 (masih) Dunia Lain

**m31/G

07:00 Dahsyat09.00 Sinema Pagi11:00 Intens12:00 Seputar IndonesiaSiang12:30 Sinema Siang14:15 Silet14.45 Kabar Kabari15.30 Seputar Indonesia16.00 MasterchefIndonesia17.00 Layar DramaIndonesia :Puteri Bidadari18.15 Layar DramaIndonesia : Masih Di Bawah Umur19.00 Separuh Aku20.15 Layar Drama :Tukang Bubur Naik Haji23.00 Box Office Movie00.30 Seputar Indonesia

Konser Michael BoltonDi Surabaya Batal

Beruntunglah fans MichaelBolton di Medan, karena penya-nyi asal Amerika ini membatal-kan konsernya di Surabaya se-harusnya berlangsung Rabu(24/10) malam.

Menurut informasi dipe-roleh dari Tommy Pratama sela-ku promotor Iriginal Productionyang mendatangkan MichaelBolton ke Indonesia, beliau sejaksampai di Medan kesehatannyasudah agak terganggu.

Walaupun di Medan kon-sernya sedikit mengalami ken-dala karena keterlambatan jad-wal manggungnya, namun ia(Michael Bolton) kata Tommymampu tampil maksimal. “Pa-dahal dia sejak mendarat diIndonesia dari Amerika Serikat,sudah dalam kondisi tidak fit”,katanya.

Tommy Pratama menam-bahkan, ditengah kekecewaanpenonton di Medan, namunMichael Bolton mengaku sangatpuas bisa bertemu langsung de-ngan penggemarnya di daerahini. “Kalau pun ada masalah di-

luar kesengajaan, kita bisa me-ngerti”, ujarnya.

Masih menurut Tommy, Mi-chael Bolton sangat puas meli-hat antusias penonton Medanyang dinilainya mengenal lagu-lagunya. Dan ini tentu menjadipromo bagus buat ke depannyayang memungkinkan datang-nya penyanyi berkelas dunia la-innya.

Michael Bolton World Tour

Michael Bolton saat tampil di JW Marriott Medan

2012 menyinggahi Indonesiadan Kuala Lumpur bermain diMedan dan Surabaya. Semen-tara Hansen Teo pengamat mu-sik Medan merasa bangga pe-nyanyi international bisa si-nggah di kota ini.

Dia berharap dengan ke-datangan Michael Bolton akanmembuka pintu kepada penya-nyi dunia lainnya agar mau kon-ser di Medan, tuturnya. (m19)

Judika (kanan) diabadikan bersama staf Garuda Plaza Hotel Medanusai konser di Mandiri Fiesta

Judika Gabung Maha DewaJudika salah seorang penyanyi jebolan Indonesian Idol

berasal dari Sumatera Utara menyatakan bahwa dirinyabersama grup barunya Maha Dewa bakal merilis albumbarunya bulan November mendatang.

Saat berjumpa dengan wartawan di Garuda Plaza HotelMedan akhir pekan lalu tempat ia menginap usai tampil diacara Mandiri Fiesta bersama Raffi Ahmad, Citra Idol, ChokySitohang dan lainnya, ia menyatakan album barunya nantiberisi lagu lama milik ke-lompok Dewa dan lagu-lagu barukarya Ahmad Dhani.

Selain melempar album baru bersama Maha Dewa,Judika juga di bulan yang sama ia akan meluncurkan soloalbumnya. Walaupun secara bersamaan, namun dia merasayakin bakal di-sambut penggemarnya karena memangsegmennya maupun musiknya berbeda.

Ia juga berharap kedua albumnya bersama Maha Dewamau-pun secara solo bisa diterima penggemarnya, karenaselama ini ia hanya meliris single saja. (m19)

Jokowi Berencana NontonKonser Guns N Roses

Guns N Roses formasi lama/wordpress.com

Gubernur DKI Jakarta JokoWidodo (Jokowi) mengaku telahmendengar kabar konser salahsatu band rock dunia Guns NRoses di Jakarta dan berencanauntuk menontonnya.

“Konser Guns N Roses di Ja-karta kan masih bulan Desem-

ber nanti, saya ingin nontonlah,”kata Jokowi ketika ditemui di Ba-lai Kota, Jakarta, Kamis malam.

Jokowi mengaku menyukaialiran musik hard rock sejakdulu. Akan tetapi, terkait konserGuns N Roses, Jokowi menga-takan hingga saat ini masih be-

lum memesan tiket untuk me-nyaksikan aksi panggung bandhard rock favoritnya.

“Kalau urusan senang-se-nang itu gampanglah. Tidakperlu beli tiket buru-buru. Na-nti beli tiketnya dadakan saja,”ujar Jokowi.

Rencananya, Jokowi akanmembeli tiket kelas festival ka-rena menurut dia, konser mu-sik rock akan lebih terasa at-mosfirnya jika disaksikan sam-bil berdiri, bukan duduk.

“Kalau beli tiket VIP, berartinanti saya harus nonton sambilduduk. Padahal nonton konserrock lebih enak sambil berdiri,lebih terasa, bukannya malahduduk,” tutur Jokowi.

Sebagai informasi, Guns NRoses akan menggelar konserpada 15 Desember 2012 diLapangan D Senayan, Jakarta.Harga tiket dibanderol mulaiRp2.000.000 (VIP), Rp1.100.000(Festival A) dan Rp700.000(Festival B). Tiket sudah dapatdibeli sejak Rabu (17/10) seca-ra online.

Guns N Roses merupakanband rock asal Los Angeles,Amerika Serikat (AS) yang lahirpada 1985 dan beranggotakansekarang ini Axl Rose (vokal),DJ Ashba (gitar), Richard Fortus(gitar), Ron “Bumblefoot” Thal(gitar), Dizzy Reed (keyboard),Chris Pitman (keyboard), Tom-my Stinson (bas) dan FrankFerrer (drum). (ant)

Agenda

Page 20: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

TAJUK RENCANA

WASPADAKamis

25 Oktober 2012

SUDUT BATUAH

Wak Doel

* Panwaslu tolak hasil Pilkada P.Sidempuan- Bisa gagal pakai safari baru, he...he...he

* Potensi perempuan dalam pembangunan belum opti mal- Padahal sekarang jaman emansipasi lo!

* Meski ada kanal, bantaran sungai tetap tergenang- Berarti proyek mubazir dong!

nsya Allah, Jumat (26/10) umat Islam merayakan Hari Raya Idul Adha 1433 H.Hari raya ini identik dengan Idul Kurban karena usai shalat Ied umat Islamberkewajiban melaksanakan pemotongan hewan kurban, seperti kambing, biri-biri, lembu dll sembari mengumandangkan takbir takbir, tahlil dan tahmid, besertazikir dan doa-doa.

Ibadah takbir misalnya sudah dapat dimulai saat terbenamnya matahari pada 9 Dzulhijjahhingga sore hari 13 Dzulhijjah baik di rumah-rumah, masjid, langgar, mushalla atau tempat-tempat lainnya. Mari kita gemakan syiar Islam dengan cara-cara yang benar, islami.

Khusus pemotongan hewan kurban pada hari Jumat (besok) usai shalat Ied adalahyang terbaik sampai menjelang zuhur walau masih ada waktu pada hari Sabtu dan Minggu.Karenanya, jangan lewatkan waktu yang afdal itu hanya karena takut berbenturan denganshalat Jumat. Ini hanya masalah pengaturan waktu saja. Sebab, di hari itu memang disyaratkan(paling afdol) menyembelih hewan kurban untuk memenuhi seruan Allah SWT yangdicontohkan ritual ketaatan Nabi Ibrahim a.s ketika diperintah menyembelih putranyaIsmail a.s. Tanpa keraguan Nabi Ibrahim melaksanakan perintah Allah SWT itu, walaupunsebelumnya setan-setan terkutuk berupaya menggodanya dengan berbagai tipu muslihatagar Nabi Ibrahim a.s mengurungkan niat dan tekad serta ketaatannya pada Sang PenciptaLangit dan Bumi dengan segala isinya yaitu Allah SWT.

Begitulah hebatnya pengorbanan Nabi Ibrahim a.s dan Nabi Ismail a.s, sedangkansekarang kita umat Islam diminta untuk mengorbankan sedikit dari harta yang dimilikidari begitu banyak limpahan rezeki dan rahmat yang diberikan-Nya. Kalau diuangkannilai kurban hanya Rp1,2 juta saja untuk melaksanakan pemotongan hewan kurban yangdisyariatkan setiap tahunnya.

Kewajiban memotong hewan kurban bagi umat Islam selama ini masih belum begitubanyak dimengerti karena para ulama kurang mensosialisasikannya. Seharusnya paraulama (MUI) membuat kriteria umat Islam yang wajib berkurban dan yang tidak wajib

berkurban.Hemat kita, kalau setiap tahunnya umat Is-

lam berbondong-bondong melaksanakan ibadahhaji dengan biaya jauh lebih besar saja mampumengapa untuk berkurban banyak yang tidakmelaksanakannya. Di sinilah peran ulama memberipengajaran dan bimbingan sehingga di masamendatang umat Islam yang punya penghasilanuntuk hidup sederhana seharusnya tidak keting-galan ikut melakukan pemotongan hewan kurban.Setidaknya setiap keluarga Islam berkurbanminimalnya satu ekor kambing untuk dibagikankepada keluarga tidak mampu, fakir miskin, danmereka yang membutuhkan. Hanya sebagian sajaboleh dimakan bersama-sama keluarga.

Memang bagi umat Islam yang mampu (kaya) mengorbankan seekor lembu apalagihanya hewan kambing sangat tidak berarti. Tapi bagi banyak karyawan swasta atau PNSgolongan I dan II atau pekerja tidak tetap dan pedagang kecil, mengeluarkan uang Rp1,2juta sangat berat. Tapi, sebenarnya bisa dicermati dengan bijak jika memang ada niatuntuk berkurban, seperti mencicilnya setiap bulan Rp100 ribu sehingga dalam setahuntidak terasa sudah terkumpul uang untuk membeli seekor kambing atau bersama-samatujuh orang membeli seekor lembu.

Majelis Ulama Indonesia (MUI) Sumatera Utara mengimbau umat Islam khususnyadi Sumatera Utara untuk menyemarakkan Hari Raya Idul Adha 1433 H dengan melaksanakanpuasa Tarwiyah pada 8 Dzulhijjah (kemarin), puasa Arafah pada 9 Dzulhijjah (hari ini),dan Imsak pada 10 Dzulhijjah dari fajar terbit hingga selesai shalat Ied (besok). ImbauanKetua MUI Sumut Prof DR H Abdullah Syah MA dan Sekjen Prof DR H Hasan Bakti NasutionMA, Selasa (23/10), positif. Namun akan lebih baik jika media massa bersama para ulamamemberi tahu sejarah dan manfaat puasa tiga hari berturut itu sehingga muncul pengetahuandan pemahaman serta mendorong semakin kuatnya keimanan umat Islam.

Tak pelak lagi, Idul Adha tahun ini semestinya umat Islam lebih baik dari segikeimanannya, meningkat dari tahun-tahun sebelumnya. Jangan sampai lebih mundursehingga menjadi umat yang merugi. Dan pada Idul Adha ini pula kita sesama umat Islamharus saling mengoreksi diri. Jangan saling menyalahkan, tapi mencari kelemahan dirijauh lebih baik sehingga kehidupan umat Islam ke depannya semakin baik. Menjagapersatuan dan kesatuan umat secara terus menerus dan bersilaturrahim merupakanhal yang seharusnya kita jalankan di momentum Idul Kurban ini.

Jangan lupa kita mendoakan para tamu Allah (dhuyufurrahman) diberi kesehatandan keimanan sehingga mampu melaksanakan rukun dan wajib hajinya, kembali ketanah air memperoleh haji mabrur. Dan bagi jamaah yang sakit diberi penyembuhan,begitu pula jamaah yang gagal berangkat lewat ONH reguler dan ONH plus harus banyakbersabar. Waspadai penipuan!+

Kita Semarakkan Idul AdhaPenuhi Seruan Berkurban

I

Urgensi Eksaminasi PublikOleh Yusrizal, SH, MH

eadilan adalah hak dasar manu-sia yang patut dihormati dan di-jamin pemenuhannya. AksesK ngembangan legal annotation (pem-

berian catatan dan uraian analisis).Eksaminasi publik dapat dilakukanmelalui Lembaga eksaminasi publikyang saat ini berkembang di kalanganmasyarakat perguruan tinggi dan lem-baga-lembaga swadaya masyarakatyang concern terhadap penegakanhukum yang bersih dan berwibawa. Ma-salah eksaminasi muncul disebabkanadanya putusan hakim/pengadilanyang dirasakan tidak adil, sehinggamelukai perasan publik, diskriminasidalam penerapannya, kesalahan dalampenerapan hukum (janggal atau cacathukum) maupun disebabkan faktor-faktor non hukum seperti KKN.

Ekasminasi dapat dilakukan hanyadalam putusan hakim yang telah mem-punyai kekuatan hukum tetap (inkrachtvan gewisjde)—walaupun dalam pan-dangan beberapa pakar mengatakanbahwa putusan yang belum final dapatdijadikan objek kajian eksaminasi atasdasar sebagai tindakan preventif danpemantuan proses peradilan. Kelemah-annya adalah bahwa putusan yang be-lum final cenderung kalau dieksaminasiakan berpotensi menganggu kemadi-rian hakim dalam memberikan pu-tusannya sehingga putusan yang diha-silkan adalah putusan paksaan atasdasar desakan publik. Keputusan hakimyang bersifat final akan lebih baik dieksa-minasi karena dalam akan terlihat sua-sana kebatinan dan sosiolgis atas lahir-nya putusan tersebut.

Eksaminasi publik merupakan studiilmiah dan kajian kritis terhadap produkhukum sekaligus merupakan bagiandari kontrol sosial terhadap subtansi danprosedur badan peradilan. Eksaminasimenjadi penting karena mendorong ter-ciptanya independensi lembaga pene-gakan hukum sehingga tercipta akunta-bilitas dan kepercayaan publik. Namun,dalam melakukan penelitian dan peng-kajian terhadap putusaan yang akan di-eksaminasi sangat langka pihak-pihakyang terorganisasi secara resmi mela-kukan eksaminasi. Berdasarkan kenya-taan di atas sangat pantas kiranya apa-bila lembaga eksaminasi publik inididukung dan berdayakan secara op-timal.

Dalam pelaksanaannya eksaminasitidak boleh bertentangan dengan prin-sip-prinsip hukum maupun prosedurhukum hukum acaranya. Karena padadasarnya hakim dalam memberikan pu-

tusan hukum selalu bertanggungjawablangsung kepada Tuhan, sehingga kua-litas putusan sangat menentukannetralitas dalam mengadili perkara.Lembaga eksaminasi publik sangaturgen keberadaannya—sebagai pe-nyeimbang dalam pemenuhan hak asasimanusia ditengah carut marutnya duniaperadilan. Hasil ekasminasi sangat ber-pengaruh terhadap mental aparat pe-negak hukum, sehingga dalam melak-sanakan kewajibannya akan lebihberhati-hati serta mendorong kredi-bilitas atas penerapannya hukumnya.

Kesetaraan dalam berhukum musta-hil dapat dilaksanakan jika perilaku da-lam berhukum tidak dibarengi dengansuatu itikad baik sebagai wujud pengab-dian demi bangsa dan negara. Prinsipmoral seperti kebenaran, kebaikan dankeadilan yang menjadi pembatas in-dividu sebagai anggota masyarakat,adalah sumber dari standar sikap tindakdalam berhukum sangat dibutuhkanuntuk tercapainya hukum yang netral.Tercapainya penegakan hukum yangbaik sangat dipengaruhi oleh budayahukum dan kepatuhan hukum. Kearifan(itikad baik) untuk mencapai keadilandan kemanfaatan hukum harus adapada setiap insan penegak hukum.

Lembaga Eksaminasi DaerahBanyak lembaga-lembaga sosial

yang bergerak di bidang pembangunanhukum dan pemerintahan yang baik,tetapi sangat jarang lembaga sosial ter-sebut melakukan advokasi dan investi-gasi terhadap putusan-putusan hakim/pengadilan yang dalam pandangandimensi keadilan adanya ketidakpuasanterhadap subtansi hukum yang yangmenjadi dasar putusan. Dalam praktik-nya Aceh sangat membutuhkan lemba-ga eksaminasi publik di daerah meng-ingat bahwa kondisi masyarakat yangmasih terpolarisasi budaya lama takutberhadapan dengan hukum. Di sinilahpentingnya lembaga eksaminasi sebagaipenyeimbang dalam proses penegakanhukum guna mendapatkan kebenaran.

Lembaga eksaminasi publik daerahsejatinya hanya mengontrol bagaimanaproses peradilan, bukan terlibat lang-sung dalam proses tersebut. Kehadiranlembaga tersebut akan memberikan ci-tra positif bagi lembaga peradilan. Sebabitu tidak ada alasan bagi lembaga per-adilan merasa diintervensi dan tekanan-tekanan publik sebab adanya eksami-nasi publik, semua proses dan keputus-an yang ada di pengadilan tetap dihor-mati. Karena pada dasarnya baik danburuknya suatu putusan yang dihasilkanpara hakim, eksaminasi publik tidak bisamerubah keputusan yang telah dihasil-kan—melainkan dengan eksaminasipublik yang dilakukan profesionalitasdan kontrol sosial tetap terpelihara bagisang hakim.

Oleh Nirwansyah Putra

lbert Einstein berkirim suratkepada Presiden AmerikaSerikat (AS), Franklin DelanoRoosevelt, pada 2 Agustus

Elit politik dan kaum intelektualkemudian tak lagi dapat dikenali. Biladulu pernah ada indentifikasi kaumintelektual terpelajar dalam bentuksimbol-simbol gelar kesarjanaan, ma-ka kini tak ada pula yang meragukankalau elit yang tak pernah sekolah punmemiliki atribut serupa. Bahkan adakebanggaan. Struktur kekuasaan, sis-tem politik serta birokrasi administrasinegara pun tak merasa risih ketika ke-raguan terhadap titel-titel sarjana yangdimiliki oleh politisi-politisi itu mem-besar.

Risih, malu dan mungkin juga ta-kut, konon, memang pernah menjadipakaian yang dikenakan oleh kaumintelektual. Tapi ini adalah dimensi-dimensi moralitas yang sudah tersisih-kan itu. Bila ini benar adanya, makamemang kurang tepat pula kalau vonis

“salah” dalam melihat peranintelektual mesti dikede-

pankan. Karena bilatelunjuk “kesalahan”telah diterapkan, bu-kankah mesti ada

“ k e b e n a r a n”yang menjadi pe-gangan? Kebe-naran telah hi-lang, mungkinsaja sudah mati.Tapi dia bukantak bisa diciptaatau katakanlahdihidupkan, di-wacanakan kem-bali. Sebagianmengatakan,itu kesenanganpara kaum phi-loshopia, para

pecinta kebenar-an, ibu kandungnya kaum

intelektual.

Percaturan PolitikDalam permainan catur, Raja ada-

lah buah yang jalannya yang paling se-dikit, hanya selangkah. Dia terus men-dapat perlindungan dari punggawa,hulubalang dan pion-pion —yang ber-jalan untuk mematikan raja di pihaklawan. Raja, dengan demikian, dengankematian dan eksistensinya berposisisebagai simbol kemenangan dan keka-lahan. Mereka adalah simbol-simbolsemata karena yang menggerakkanpertarungan itu semua adalah the in-visible hand, tak terlihat, tak munculdi atas papan catur itu. Permainan ca-tur adalah miniatur permainan kekua-saan.

Kini, kekuasaan di ibukota Indo-nesia sudah berganti dan SumateraUtara menunggu giliran pada bebera-

A Suatu saat mungkin akan ada ja-waban dari sekulerisme ilmu pengeta-huan yang mempertentangkan secaralangsung antara ilmu dan agama se-bagai “sarangnya” moralitas. Bahwaagama dikatakan belenggu –atau “can-du” seperti disematkan Marx—yanghanya menjadi penghalang kemajuandan pencarian kebenaran dalam ilmu.Namun ini adalah satu lagi kenaifan,karena tolok ukur seperti ini tak diber-lakukan sama dalam melihat hubung-an antara intelektualdan kekuasaan.

Justru, bu-k a n a g a m aataupun mo-ralitas—dariukuran ma-n a p u n —yang men-jadi candu,melainkankekuasaan.Agama danmoralitas–k a l a u d i amemang bisakita pisah-kan secaradefinitif—mesti tersi-sihkan ketikameneroponggeliat kaum inte-lektual di tubuh kekuasaan. Merekakian asing. Dus, bila itu persoalannya,kaum intelektual telah masuk dalambingkai politik kekuasaan dengan in-dikator yang rigid: pemenang-pecun-dang. Misalnya di pertarungan Mani-festasi Kebudayaan (Manikebu) versusLembaga Kebudayaan Rakyat (Lekra)di dekade 1960-an, keduanya bergu-mul dalam situasi menang dan kalah.Komunisme (dan sosialisme) yang se-jatinya lahir dari rahim kaum intelek-tual justru telah menjadi salah satuaktor utama yang membunuh ibunyasendiri. Mula-mula, ketika Dipa Nu-santara Aidit berhasil mengambil hatiSoekarno, Lekra telah berada di posisipemenang dan Manikebu harus me-nundukkan kepala. Setelahnya, Aiditditembak mati dan giliran Manikebuyang tersenyum. Suka tidak suka,kaum intelektual telah menjadi un-derbouw.

1939. Ia mengutarakan pendapatsekaligus kerisauannya akan kemung-kinan perkembangan teknologi per-senjataan Jerman, negara yang me-ngambil jalan konfrontatif dengan ASdan sekutu. Presiden Roosevelt me-nanggapi serius surat itu –dan lanjutansurat Einstein lainnya— dan beberapawaktu kemudian menggagas Manhat-tan Project, sebuah proyek pengem-bangan senjata atom. Roosevelt berha-sil mendahului Jerman.

Pada 1954, setahun sebelum ke-matiannya, dalam obrolannya denganseorang teman lamanya, Linus Pau-ling—seperti dikutip Ronald Clark da-lam Einstein: The Life and Times—Einstein berujar soal ini. “I made onegreat mistake in my life — when Isigned the letter to President Rooseveltrecommending that atom bombs bemade; but there was some justification— the danger that the Germans wouldmake them...”.

Ia menyesal sekaligus tidak me-nyesal.

Intelektual Di KekuasaanTerkadang, sejarah memang tidak

bisa membantah bila kaum intelektualdimasukkan dalam polarisasi yang di-kotomis; penghamba dan penentangkekuasaan. Sesungguhnya tak pentingbenar apakah polarisasi hitam-putihseperti itu punya argumentasi atautidak. Karena kalimat “moralitas kaumintelektual” yang terkadang diniatkansebagai alat hitungnya, juga menga-lami pertentangannya sendiri. Adakahmoralitas ataupun sistem nilai yangseperti ini, diakui eksis dan berhak un-tuk turut campur dalam menentukanponten suatu individu ataupun kelom-pok intelektual? Seperti apa sejarahmenempatkan Niccolo Machiavelliyang memberangus habis soal-soalcinta dan kemanusiaan dalam kekua-saan? Atau seperti apa pula sejarahakan menempatkan Galileo Galileiyang mendapatkan fatwa hukumanmati dari gereja? Adakah kaum inte-lektual yang “baik” dan adakah yang“jahat”?

Intelektual Di Sarang Penyamun

terhadap keadilan pada intinya berfokuspada dua tujuan dasar yaitu transparansiterhadap objek dan subjek hukum danoutput akhirnya adalah perlindungansosial (social defence). Keberadaan hu-kum seharusnya dapat diakses oleh se-mua orang dari berbagai kalangan, danseyogiyanya setiap putusan hakim/pengadilan dapat menghasilkan suatukeputusan yang adil dan bermartabatbagi semua kalangan yang berurusandengan hukum.

Penegakan hukum yang baik tidakhanya didasari oleh aturan formal belakamelainkan didukung oleh substansi danperilaku (nurani) yang berkeadilan. Disi-nilah sejatinya kerangka negara hukumdiletakkan dan dijabarkan secara baikdalam berhukum. Suatu bangsa akanhancur apabila dalam proses penegakanhukumnya diskriminatif (tajam ke ba-wah, tumpul ke atas), sehingga permasa-lahan yang dihadapi saat ini berkaitandengan lembaga penegak hukum danpengadilan bukan merupakan suatusolusi untuk memastikan peradilan yangbersih dan bekeadilan. Penegakan hu-kum senyatanya harus berdasarkan hu-kum (rechtstaat) artinya segala sesuatuyang berupa kebijakan penegakanhukum serta penyelenggaraan negaraharus berdasarkan hukum yang berlaku,bukan sebaliknya berdasarkan kepen-tingan dan politik transaksional.

Keberpihakan hukum pada kekua-saan dan stratifikasi sosial tinggi dalammasyarakat sangat mempengaruhi wi-bawa dan integritas dalam penegakanhukum. Penegakan hukum yang rum-pang pada akhirnya menciptakan keke-rasan dalam masyarakat dan budayamain menghakimi sendiri (eigenrich-ting). Untuk mendukung sistem hukumyang efektif maka dibutuhkan kontroldari publik terhadap lembaga peradilan(dalam hal ini putusan hakim) yang di-namakan dengan eksaminasi publik,sehingga elektabilitas putusan hakimsangat berpengaruh terhadap budayahukum itu sendiri.

Makna Eksaminasi PublikEksaminasi publik dapat diartikan

suatu proses pengujian dan pemerik-saan terhadap produk-produk peradilanbaik berupa putusan hakim/pengadilanmaupun dakwaan jaksa sebagai pe-

Opini

PengumumanRedaksi menerima kiriman karya

tulis berupa artikel/opini, surat pem-baca. Kirim ke alamat redaksi dengantujuan ‘Redaktur Opini Waspada’dengan disertai CD atau melalui email:opiniwaspada@yahoo. com. Panjangartikel 5.000-10.000 karakter dengandilengkapi biodata penulis dan kartupengenal (KTP). Naskah yang dikirimadalah karya orisinil, belum/tidakditerbitkan di Media manapun. Tulisanmenjadi milik Waspada dan isi tulisanmenjadi tanggungjawab penulis.

Life begins at forty, kata Jhon Lennon. Sayamerasa gagasan ini lebih mirip percaya diriyang terpaksa ketimbang sebuah optimisme.Tapi entahlah. Karena abad 20 di Inggris,ketika gagasan ini mulai terdengar, dimulaidengan cerita pahit. Karena harapan hidupdi negeri itu di abad pertengahan cuma sekitar25 tahun. Mereka banyak yang mati muda.

Dari Amerika, Walter Pitkin punmenyambut. Ia menerbitkan buku Self-help,Life Begins at Forty. Dengan nada setengahPeDe Pitkin menyatakan: hidup dimulai padaempat puluh. Ini adalah hasil revolusionerdari Era baru kami. Hari ini adalah setengahkebenaran. Ya.., dia cuma setengah PeDe.Karena dia merasa memang ada ruang yangterjaga dari jamahan siapapun.

Dari Jerman, Arthur Schopenhauer, filsufJerman abad ke-19—sudah tentu lebihfilosofis. Empat puluh tahun pertama hidup,katanya, memberikan kita teks: tiga puluhberikutnya pasokan komentar. Baginya, diusia 40 adalah batas bagi manusia untukberalih dari divisi tenaga ke divisi kata-kata.Apa iya..? Sampai sekarang saya masihmemikirkannya.

Yang satu ini lebih menohok bahkankurang ajar. Anda mungkin tidakmengenalnya. Dia seorang pria yang dijulukiGod Wind. Orang yang selalu berpetualangdari satu benua ke benua lain—yang sarapandi Asia, maka siang di Eropa, dan tidur diAfrika. Dia seorang manejer perusahaanternama yang menghabiskan hidupnyamemberi motivasi bagi karyawanperusahaannya yang tersebar di seluruhpenjuru mata angin.

Di usia 20 tahun ke bawah, katanya, Andabagaikan seekor monyet (monkey); penuhketawa-ketiwi, pecicilan, becanda, meledeksana, ledek sini. Ini fase ketika orang men-dahulukan perbuatan daripada pikiran.“Pukul dulu, baru tanya,” kata preman kam-pung sana. Dalam bayangan si God Wind,perilaku orang di usia ini adalah seperti monyet.

Kemudian, merambat di usia 20-40tahun. Anda akan merasa diri Anda sepertiraksasa (giant). Anda akan merasa sekuatraksasa, hingga mengira bisa menaklukkansiapa dan apa saja. Siapapun kalau beranibakal dihadapi, apapun kalau menantangakan dilalui, dan bagaimanapun kalaumenghadang akan diterjang.

Di fase ketiga, usia 40 ke atas yangmerupakan fase terakhi hidup manusia,diibaratkannya mirip anjing (dog). Ini faseketika fisik sudah tak sekuat dulu lagi. Berbagai

40keterbatasan sudah menghalangi, sehinggaduduk mengamati adalah pekerjaan sehari-hari. Orang tua yang hanya bisa mengomel bagiGod Wind disebutnya sebagai anjing penjaga.

Benar toh.., menohok.

***Angka 40 memang punya banyak cerita.

Di dalam Alquran, secara khusus menyebutusia ini. …sehingga apabila dia telah dewasadan umurnya sampai empat puluh tahun…(QS.46:15)

Ayat ini diawali dengan pernyataanperintah. “Kami perintahkan kepadamanusia…” Sudah pasti ada sesuatu yangmenyelimuti usia 40 ini. Bukankah amanahbesar, penjaga alam semesta bagi Muhammadsebagai Rasulullah baru diberikan pada usia40 tahun. Sebelumnya baginda juga menikahdengan Khadijah yang disebut-sebut berusia40 tahun. Maka kesempurnaan akal ituberbanding dengan beban amanah yangdiemban.

Kesempurnaan akal? Ya, orang Inggris telahmembuktikannya kemudian. Di harian terbitanInggris, The Telegraph, Richard Alleyne menulisbahwa kesempurnaan penuh otak dicapaiketika usia 40 tahun. “New research suggests thatyour brain does not stop developing until yourlate 40s,” katanya.

Tulisannya ini memuat Profesor Sarah-Jayne Blakemore, seorang neuroscientist dariUniversity College London—bahwa sejakkurang dari sepuluh tahun lalu, merekameyakini pertumbuhan otak terhenti pada usiadini. Tetapi percobaan scan resonansi magnetik(fMRI) pada otak menunjukkan bahwapertumbuhan otak akan berlanjut sampai umurempat puluh tahun.

***Jhon Lennon masih terus bersenandung.They say life begins at forty,Age is just a state of mind.If all that’s true,You know, that i’ve been dead for thirty-nine.Oh.. begitu ternyata. Ini sekedar pan-

dangan hidup materialisme pada umumnya.“Hidup itu singkat, maka nikmatilah selagibisa”. Maka sadarlah, dia hanya merefleksikantabiat orang-orang yang membiarkan sajaumurnya berlalu. Sebab—bahwa sekujurhidup itu dipenuhi misteri, tapi baru di usia40 kesempurnaan akal itu terjadi. Maka lifebegins at forty: Ini awal pekerjaan besar untukmenyibak misteri itu satu per satu.(Vol.357,25/10/2012)

K o l o m f o l i o p i n i d a p a t j u g a d i a k s e s m e l a l u i h t t p : / /

Foliopini [email protected]

pa bulan mendatang. Singkat benar.Media telah dan terus mengabarkandengan gempita. Media adalah salahsatu lahan perbenturan wacana antarakaum intelektual yang berpihak padamasing-masing induk semangnya.

Kalau asumsi bahwa telah terjadipersenyawaan antara kaum elit dankaum intelektual bisa diamini, makamungkin yang ada adalah perkelahianwacana beberapa kelompok –tanpaembel-embel “elit” dan “intelektual”—untuk memerebutkan kursi kekuasaan.Atau jangan-jangan yang ada hanyalahperbenturan antara kaum intelektualsemata. Nama-nama “elit” seperti R.E.Nainggolan, Chairuman Harahap, GusIrawan Pasaribu, Gatot Pudjo Nugroho,Nurdin Lubis dan sebutlah yang lainnya,mungkin saja jadi tak penting benar.

Alhasil, penentu dan penikmatkemenangan adalah kaum yang meng-gerakkan mereka, yang tak terlihat itu.Kaum intelektual adalah penanggungja-wab dari apapun konsekuensi kekuasa-an yang kemudian timbul dari perta-rungan itu. Merekalah penafsir, pembe-nar sekaligus pencari dan memberi ja-lan–baik berupa struktur, kultur, sistemdan terutama wacana—dari hasrat yangberada di lubuk paling dalam dari kekua-saan itu. Di seberangnya, mereka akanberlawan dengan kaum intelektual lain-nya yang memiliki keberpihakan terha-dap raja yang lainnya.

Lagi-lagi soal moral. Bila moralitasdiletakkan dalam pertarungan itu, makaukuran dan sanksi moral juga yang akanhadir di sana. Baik, buruk, hancur, jahat,rusak adalah sign yang kentara dariukuran moral. Korupsi kekuasaan itujelek, karena moral mengatakannyabegitu. Tapi bila kekuasaan memandangkorupsi sebagai hal yang baik, makasistem akan senyum mengangguk-ang-guk ketika perputaran duit Pilgubsu 2013dan proses kekuasaan lainnya dikatakandapat berguna sebagai stimulus pereko-nomian nan rancak. Sistem yang ber-pendapat korupsi itu baik akan meng-anggap bahwa tidak terlalu penting un-tuk melihat sumber-sumber dana kandi-dat, dana haram atau tidak, donaturnyaharam atau halal. Justru semakin tinggiduitnya, maka semakin kuat pula kans-nya sebagai calon penguasa.

Begitulah. Moralitas kekuasaan mus-tahil diberikan tafsirnya kepada pengua-sa. Dalam demokrasi, moralitas mung-kin hanya milik rakyat secara keseluruh-an. Agama lebih dalam dari itu karenaTuhan-lah yang memberikan secaralangsung, lugas dan tegas mengenai in-dikator moral. Kecuali, kaum intelektualmemang telah berani mendebat Tuhan.

Penulis adalah Staf Pengajar FISIP UMSU.

Intisari

Selamat Hari Raya IdulAdha 1433 H. Mari kitagemakan syiar Islamdengan cara-cara yangbenar, islami.

Kaum intelektual adalah penanggungjawab dari apapunkonsekuensi kekuasaan yang kemudian timbul daripertarungan itu. Merekalah penafsir, pembenar sekaliguspencari dan memberi jalan

Hasil ekasminasi sangat berpengaruh terhadap mentalaparat penegak hukum, sehingga dalam melaksanakankewajibannya lebih berhati-hati serta mendorongkredibilitas atas penerapannya hukumnya.

Keberadaan lembaga eksaminasipublik merupakan kontrol eksternalterhadap lenbaga peradilan. Pada akhir-nya kesetaraan dalam berhukum mus-tahil dapat dilaksanakan jika perilakudalam berhukum tidak dibarengi suatuitikad baik sebagai wujud pengabdiandemi bangsa dan negara. Prinsip moralseperti kebenaran, kebaikan dan ke-adilan yang menjadi pembatas individusebagai anggota masyarakat, adalahsumber dari standar sikap tindak dalamberhukum sangat dibutuhkan untuk ter-capainya hukum yang netral. Tercapai-nya penegakan hukum yang baik sangatdipengaruhi budaya hukum dan kepa-tuhan hukum. Kearifan (itikad baik)untuk mencapai keadilan dan keman-faatan hukum harus ada pada setiap in-san penegak hukum. Untuk itu lembagaeksaminasi publik sangat penting danterlembaga sebagai konsekuensi darinegara demokrasi.

Penulis adalah Dosen Fakultas HukumUniversitas Malikussaleh-Lhokseumawe,Pendiri Lembaga Kajian dan Konsultasi

Hukum (LKKH) Lhokseumawe.

B10

Page 21: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

Penerbangan Di Bandara SIM Banda AcehTiba (flight, asal, waktu) Berangkat (flight, tujuan, waktu)Garuda IndonesiaGA 142 Jakarta/Medan 10:40 GA 143 Medan/Jakarta 11:25GA 146 Jakarta/Medan 15:50 GA 147 Medan/Jakarta 16:45Batavia AirY6 555 Jakarta * 19:05 Y6 556 Jakarta** 07:05Y6 537 Jakarta/Medan 12:30 Y6 538 Medan/Jakarta 12:30Lion AirJT 304 Jakarta 11:35 JT 397 Medan/Jakarta 06:40JT 396 Jakarta/Medan 20:00 JT 307 Jakarta 12:15Sriwijaya AirSJ 010 Jakarta/Medan 12:55 SJ 011 Medan/Jakarta 13:25Air AsiaAK 305 Kuala Lumpur *** 12:20 AK 306 Kuala Lumpur*** 12:45Fire FlyFY 3401 Penang **** 14:10 FY3400 Penang **** 14:30 * Setiap Selasa, Kamis, Minggu. ** Setiap Senin, Rabu, Jumat.*** Setiap Senin, Rabu , Jumat dan Minggu. **** Setiap Selasa, Kamis dan Minggu.

WASPADAKamis25 Oktober 2012 B11Aceh

SINGKIL (Waspada) : Gerakan MahasiswaSyekh Abdurrauf As-Singkily Untuk Rakyat(Gamsara) menilai 100 hari kerja pemerintahanSafriadi selaku Bupati Aceh Singkil gagal danmengecewakan.

Demikian disampaikan Jirin Capah, KetuaGamsara di Banda Aceh melalui pers releaseyang diterima Rabu (24/10).

Menurutnya, birokrasi dan tata pemerin-tahan di Kabupaten Aceh Singkil selama bebera-pa tahun belakangan ini sangat mengecewakan,dan tidak memperlihatkan prestasi yang mem-banggakan daerah.

Bahkan Gamsara menganggap 100 hari dibawah kepemimpinan Safriadi sebagai Bupati,Bumi Syekh Abdurra’uf As-Singkily justru me-nuai banyak masalah dan belum satu pun mam-pu terselesaikan dengan baik.

Jirin menguraikan berbagai masalah itu

LHOKSEUMAWE (Waspada) : Sejumlahpedagang di Pasar Pajak Inpres Lhokseumawemembandrol harga daging meugang hari perta-ma Rp120 ribu per kilo. Mereka menjual demi-kian, karena meugang ini bertepatan Hari RayaQurban, harga sapi jadi melambung.

Muhammad, 42, pedagang daging meu-gang di Pajak Inpres Lhokseumawe, Rabu (24/10) mengakatan, mereka menjual daging di harimeugang pertama seharga Rp120 ribu. Kendatipembeli terlihat sepi, tapi harga ini tidak berge-ser dari Rp120 ribu per kilogram. Harga ini berta-han dari pagi sampai berita ini dirurunkan.

“Mahalnya harga daging, karena meugangini bertepatan dengan Hari Raya Kurban, hargasapi menjadi mahal sebelum meugang. Semuaorang berlomba membeli sapi yang bagus-bagus. Jadi ini akibatnya,” ujar Muhammad.

Sementara pedagang lain, Saiful mengata-kan, kondisi ini menyebabkan para pedagangmerugi, karena harus melepas dagingya lebih

BIREUEN (Waspada) : Warga Dusun GleMelayu, Desa Gampong Raya Tambo, Kec. Peu-sangan, Kab. Bireuen dan sekitarnya, Senin (22/10) dihebohkan dengan temuan binatang besarmirip tikus oleh seorang warganya.

Informasi yang diperoleh Waspada, Selasa(23/10), seorang warga Desa Gampong RayaTamboe, menemukan seekor tikus besar yangbelum pernah mereka lihat sebelumnya, uku-rannya sebesar kucing. Kabar tersebut langsungtersebar ke desa setempat dan desa sekitar.

Sehingga mereka datang ke rumah si pene-mu binatang bergigi runcing tersebut untukmelihat langsung. Saat itu, sebagian warga adayang mengatakan itu tikus raksasa dan ada yangmengatakan itu binatang jenis lain yang miriptikus.

Keterangan yang dihimpun dari warga se-tempat, mamalia mirip tikus besar diperkirakanberatnya sekitar 3,5 kg dan panjangnya 38 cmditemukan Irwansyah, 30, dalam sebuah lubangWC yang baru digali.

Setelah diambil lalu dikurung dalamkandang ayam milik Suryadi, warga setempat.“Sebelumnya ada warga yang sempat melihat,namun setelah itu tidak diketahui jejaknya dan

Yonif 113/JS Gelar Pasar MurahJULI (Waspada) : Batalyon Infantri (Yonif) 113/Jaya Sakti yang

bermarkas di Juli Km-7 Blang Keutumba, Bireuen, meng-gelarpasar murah di halaman asrama Yonif setempat, Rabu (24/10).

Komandan Yonif 113/JS, Mayor (Inf) Ariful Muttaqin menga-takan, pasar murah digelar pihaknya untuk membantu wargaDesa Blang Keutumba.

Dikatakan, pasar murah sembako yang dijual lebih murahdari harga pasar. Untuk membantu meringankan warga dalammenghadapi Hari Raya Idul Ahda 1433 Hijriah. (b12)

Satbrimob PoldaBersihkan Jalan

LHOKSEUMAWE (Waspada): Jalan strategis Aceh Utara yangmenghubungkan Kandang-Simpang Kramat dipenuhi semakbelukar sehingga mengancam pengguna jalan. Deta-semen-BPelopor Satuan Brimob Polda NAD, secara rutin mem-bersihkankawasan jalur transportasi melalui kegiatan bhakti sosial.

Sekitar 100 personel Brimob Polda NAD yang bermarkasdi Jeulikat, Muara Dua, Pemko Lhokseumawe membersihkansemak belukar sepanjang jalan Kandang-Simpang Kramat,Rabu (24/10).

Menurut Wakil Ketua Detasemen B Pelopor Brimobda NAD,AKP Dodi, membersihkan jalan program bakti sosial dilakukansecara rutin. (b15)

Jalan Desa PuloHarapan Tergenang

BIREUEN (Waspada): Akibat hujan lebat yang mengguyurkawasan Kecamatan Peusangan Siblah Krueng dan KecamatanPeusangan Siblah Krueng, Bireuen, Selasa (23/10), beberapameter ruas jalan Desa Pulo Harapan, Peusangan Selatan, kabupa-ten setempat tergenang sehingga warga kawasan tersebut sulitmelintas.

Menurut warga, jalan tersebut tergenang beberapa saatakibat saluran pembuang yang telah ada selama ini kurangmaksimal sehingga air meluap ke badan jalan. “Setiap musimhujan seperti ini tegenang,” kata Munir, warga sekitar, Rabu(2/4/10).

Mantan Keuchiek desa stempat tersebut, mengatakan, bilajalan tersebut tergenang, maka sejumlah rumah yang beradadi sebelah selatan jalan ikut tergenang.

“Harapan kami saluran pembuangnya diperlebar ataudimaksimalkan lagi supaya hal seperti ini tidak terulang lagidan juga jalan tidak bertambah rusak akibat sering terendambanjir bila musim hujan tiba seperti ini,” papar munir. (cb02)

Tim PKK Provinsi Nilai DesaPaya Rangkuluh

BIREUEN (Waspada): Tim penggerak Provinsi Aceh, Selasa(23/10) turun sekaligus menilai Desa Paya Rangkulueh, Kec.Kutablang, Bireuen yang pernah menjuarai sebagai GampongMawaddah Warahmah (Gammawar) tingkat kabupaten tersebut2011 lalu dan Dayah Darussadah di Desa Meureuboe, Kec.Makmur, kabupaten setempat untuk diikutkan dalam lombayang sama tingkat provinsi dalam waktu dekat ini.

Tim penggerak PKK Provinsi Aceh yang turun untuk menilaiantara lain, Wakil Ketua II PKK Provinsi Aceh, Maryati yangdidampingi empat anggotanya yang ikut dihadiri Wakil KetuaDPRK Bireuen.

Wakil Ketua II PKK Provinsi Aceh, Maryati saat turun ke DesaPaya Rangkulueh mengatakan, pihaknya datang ke desa tersebutuntuk menjalin silaturrahmi dengan warga Bireuen. Selain itudalam rangka menilai Desa Paya Rangkulueh yang pernah terpilihsebagai Gammawar 2011 yang selama ini telah dibina.

Bupati Bireuen Ruslan M Daud melalui Asisten Pemerin-tahan Sekdakab Murdani mengatakan, penilaian tersebut tidaksebatas penilaian saja, namun lebih dari pembinaan agar adanyapembinaan berkelanjutan.

Kepala Badan Pemberdayaan Kesejahteraan Masyarakat,Perempuan dan Kesejahteraan Keluarga (BPMPKS) Bireuen,Darwansyah, Selasa (23/10) mengatakan, Desa Paya Rangkuluehpada 2011 lalu terpilih sebagai juara Gammawar, tingkat kabu-paten setempat dan kali ini dinilai untuk dilombakan tingkat provinsi.

Sementara tim PKK provinsi pada hari yang sama juga ikutmenilai Dayah Darussadah, Desa Meureubo, KecamatanMakmur juga dalam rangka untuk dilombakan ke tingkatprovinsi dalam waktu dekat. (cb02/b12)

Pelantikan KakankemenagGayo Lues

BLANGKEJEREN (Waspada) : Kepala Kantor Wilayah Ke-menterian Agama Provinsi Aceh Ibnu Sadan melantik HasanBasri sebagai Kepala Kantor Kementerian Agama KabupatenGayo Lues, Selasa (23/10) bertempat di Balai Musara PendopoBupati Gayo Lues.

Pelantikan dihadiri seluruh staf pada Kemenag Gayo Lues,unsur Muspida dan tokoh masyarakat. Dalam sambutannya IbnuSadan meminta agar seluruh pejabat di jajaran Kementerian AgamaAceh menyukseskan penyelenggaraan Pekan Olahraga dan Seni(Porseni) XIII Kemenag Aceh tahun 2012 di Aceh Tenggara.

Secara khusus Ibnu Sadan meminta Kakankemenag GayoLues melakukan langkah strategis guna mengejar ketertinggalandi bidang pembangunan keagamaan di daerah itu. (cjs)

Keplor DikeroyokBANDA ACEH (Waspada) : Seorang wanita bersama sejum-

lah pria tegap, Selasa (23/10) menyerang dan mengeroyok Alfian,Kepala Lorong D3 Komplek Perumahan Budha Suci, Neuheun,Kecamatan Mesjid Raya, Aceh Besar.

Akibatnya Alfian rubuh dan harus dirawat di Rumah SakitZainal Abidin Banda Aceh karena luka di bagian kepala dankaki.

Peristiwa tersebut, menurut Kapolsek Krung Raya, IpdaEdward M Nur dipicu oleh aksi warga, Senin (22/10) yang menda-tangi rumah wanita itu karena dugaan mesum dengan seorangpemuda paruh baya.

“Mereka sempat disiram air comberan, mungkin pelakutidak senang, terjadilah penganiayaan ini,” papar Edward.

Penyidik Polsek dibantu anggota Polres Aceh Besar danPolresta Banda Aceh sedang memburu sejumlah pelaku lain,saat ini Edward masih menahan wanita itu dan dua orang lagi.(b08)

Waspada/Zainuddin AbdullahPEDAGANG MUSIMAN :Menjelang Meugang dan Idul Adha 1433 Hijriah, Rabu (24/10) banyakpemandangan unik dilakukan masyarakat Aceh di tempat umum. Salah satunya para pedagangmusiman yang tak menghiraukan adanya papan peringatan tetap menjajakan hewan kurbanjenis kambing di atas trotoar Jalan Merdeka, Kecamatan Banda Sakti, Kota Lhokseumawe

Daging Rp120 RibuDi Lhokseumawe

murah, sedangkan harga sapi potong yang me-reka beli harganya Rp8-10 juta per ekor. Ukuran100 kilogram, harga sapi mencapai Rp12 jutaper ekor. Kalau dijual Rp110 ribu per kilogram,pedagang mengaku tidak ada untung.

Di BireuenHarga daging meugang Hari Raya Idul Adha,

Rabu (24/10) tercatat Rp120 ribu per kilogram.Pengamatan Waspada di pasar daging meu-

gang di Jalan Kereta Api Bireuen, jumlah peda-gang daging hari pertama nampak sedikitdibanding dengan meugang Hari Raya Idul Fitridua bulan lalu.

Para pembeli juga tidak begitu ramai hanyamembeli daging meugang ala kadarnya.

Tgk Ahmad, salah seorang pedagang dagingmegang dalam keterangannya mengatakan,masih tingginya harga daging meugang lantaranharga sapi di Bireuen dan sekitarnya sangattinggi karena kebutuhan sapi untuk hewanqurban. (b12/cmk)

DAK Rp6,8 M Terancam BekuDi Disdik Aceh TamiangKUALASIMPANG(Waspada): Dana AlokasiKhusus ( DAK) senilai Rp6,8miliar untuk 18 paket proyekpengadaan barang dan jasaTahun Anggaran 2012terancam beku di DinasPendidikan Aceh Tamiang.

Pasalnya, Dinas Pendidikansetempat belum juga mener-bitkan gunning kepada rekananyang mengejarkan proyek terse-but dan sebagai eksesnya reka-nan akan mengajukan somasimenuntut pihak Dinas Pendidi-kan Aceh Tamiang untuk segeramenerbitkan gunning supayapaket proyek dapat segera dilak-sanakan mengingat tahun ang-garan 2012 hanya tinggal duabulan lagi tutup buku.

Sejumlah rekanan peme-nang tender paket proyek di Di-nas Pendidikan kabupaten AcehTamiang menyatakan, merekasedang mempersiapkan naskahsomasi yang ditujukan kepadaKadis Pendidikan Aceh Tamiangsupaya dalam jangka waktu1x24 jam harus menerbitkangunning karena tidak ada satualas an pun untuk tidak mener-bitkan gunning, sebab semuaproses mekanisme proseduralpelelangan paket proyek di Di-nas Pendidikan Aceh Tamiangsudah dilaksanakan dan pe-ngumuman pemenang jugasudah dilaksanakan oleh panitiatender.

Apalagi, ungkap kontraktor,

limit waktu untuk mengerjakanproyek hanya tinggal dua bulanlagi sehingga dikhawatirkannanti jika terlalu lama terbitnyagunning akan menyebabkanproyek tidak selesai dikerjakanrekanan.

“Kapan lagi kami mau me-ngerjakan proyek, sampai saatini gunning belum juga diter-bitkan, tentu saja hal ini sangatriskan bagi rekanan dalam me-nangani proyek,” kata SamsulBahri yang mewakili rekanan.

Karena itu, kata Samsul danrekanan lainnya, mereka akanmengajukan somasi yang ditu-jukan kepada Kadis PendidikanAceh Tamiang dan rencananya,Selasa (23/10) semua berkas so-masi akan diantar langsung olehrekanan ke Dinas PendidikanAceh Tamiang supaya bisa cepatterbit gunningnya.

Ketua Panitia Tender di Di-nas Pendidikan Aceh Tamiang,Syofian, Selasa (23/10) menya-takan, tugas Panitia Tender ha-nya sampai batas pengumu-man pemenang lelang/tender,menyangkut dengan adanyasanggahan dari rekanan yangtidak puas terhadap hasil lelangsudah diberikan jawaban secaratertulis yang dikirim langsungke alamat perusahaan melaluijasa kantor pos di daerah ini danmasa sanggah banding jugasudah habis limitnya sehinggatidak ada satupun alasan hu-kum untuk tidak menerbitkangunning.

Ketua Panitia Lelang/Ten-der di Dinas Pendidikan Aceh

Tamiang, Syofian ketika dikon-firmasi, Senin (22/10) menya-takan, tugas Panitia Lelang/Ten-der hanya sampai batas padapengumuman hasil tender/le-lang sehingga tidak ada satupunalasan bagi kontraktor untukmencari dirinya terkait denganbelum adanya gunning yangdikantongi oleh rekanan.

“Penerbitan gunning adalahwewenang dari Kadis Pendi-dikan Aceh Tamiang bersamaPejabat Pembuat Komitmen Pe-kerjaan, tidak ada kewenanganPanitia Tender dalam hal tersebut,sebab semuanya sudah diaturoleh Keppres dan peraturan lain-nya yang berlaku,” tegas Syofian.

Pejabat Pembuat Komit-men di Dinas Pendidikan AcehTamiang, Muhammadsyahketika berulangkali dikonfirmasiWaspada kemarin terkait de-ngan kian mencuatnya persoa-lan belum terbitnya gunning pa-ket proyek belum berhasil di-mintai konfirmasinya karenatelepon genggamnya tidak aktif.

Kadis Pendidikan Aceh Ta-miang, Izwardi menyatakan,pihaknya beralasan belum me-nerbitkan gunning karena adadua kemungkinan yang bakalmuncul yaitu jika gunning diter-bitkan dikhawatirkan proyekyang dikerjakan tidak bisa diba-yar dan tentu bakal merugikanbagi rekanan yang telah me-ngerjakan proyek dan kemung-kinan lainnya jika proyek diker-jakan dan dibayar dikhawatir-kan bakal muncul nanti persoa-lan hukum. (b23)

Pencuri Mobil Di Rumah WaliKota Lhokseumawe Dibekuk

LHOKSEUMAWE (Waspa-da): Polisi akhirnya membekukNasir Hanafiah, 32, di kediaman-nya di Desa Matang Teungoh,Kecamatan Jamboe Aye, AcehUtara, yang merupakan pelakupencuri satu unit mobil di rumahWali Kota Lhokseumawe.

Hal itu dibenarkan KapolresLhokseumawe AKBP KukuhSantoso, Rabu (24/10) melaluiKasat Reskrim AKP Supriaditentang keberhasilan polisi

menghentikan pelarian Nasiryang selama ini masuk DaftarPencarian Orang (DPO) sebagaipelaku pencuri.

Lebih lanjut dikatakannya,tersangka Nasir adalah pelakuyang membawa kabur satu unitmobil Grand Escudo milik Ha-san yang raib saat acara bukapuasa bersama di rumah WaliKota Lhokseumawe beberapabulan lalu.

Apalagi penahanan terha-

dap tersangka Nasir dilakukanpetugas setelah mengantongisemua bukti yang mencukupiuntuk ditetapkan sebagai ter-sangka.

“Tersangka mengambilmobil Grand Escudo, saat acarabuka puasa bersama di rumahWali Kota Lhokseumawe bebe-rapa bulan lalu, tersangka kitakenakan pasal pencurian de-ngan ancaman maksimal 7tahun penjara,” ujarnya. (b16)

Heboh, Warga Temukan‘Tikus Raksasa’

Waspada/Abdul Mukthi HasanSEEKOR ‘tikus’ besar yang ditemukan wargaDesa Gampong Raya Tamboe, Peusangan,Bireuen, dikurung dalam sebuah sangkar wargadesa setempat, Selasa (23/10).

sekarang telah tertangkap,” kata Basri wargasetempat.

Yang menjadi perhatian, sambung wargalain, binatang besar tersebut mirip tikus dantermasuk langka atau sebelumnya warga desasetempat belum melihat.(cb02)

Gamsara : 100 HariPemerintahan Oyon Gagal

mulai dari kasus pengangkatan tenaga honorersiluman menjadi pegawai negeri sipil (PNS),korupsi dana pendidikan termasuk penciutandana beasiswa serta ketidakjelasan realisasidana aspirasi wakil rakyat Kabupaten Aceh Sing-kil hingga penyusunan APBK yang tidak pro-rakyat dan hanya mengutamakan kepentinganpejabat, adalah sederet masalah yang menurutmereka sama sekali belum mampu terjawab.

Untuk itu Gamsara meminta jajaran kepo-lisian dan kejaksaan penegak hukum agar sece-patnya mengusut tuntas kasus pengangkatantenaga honorer siluman di Aceh Singkil.

Gamsara juga mengimbau agar Bupati AcehSingkil mencermati secara arif dan bijaksanakondisi tata pemerintahan yang carut-marutuntuk segera melakukan pembenahan, mengu-tamakan kepentingan rakyat dan tidak hanyapeduli pada kelompok tertentu saja. (cdin)

PEUSANGAN (Waspada): Dua anggota timAssesor BAN PT dari Jakarta, Prof Zainal A Hasi-buan, dari Universitas Indonesia dan Dr Ir AdangSuhendra dari Universitas Guna Darma, Jakarta,Selasa (23/10), memvisitasi atau menilai lang-sung ke lapangan Fakultas Ilmu Komputer (Fi-kom) Universitas Almuslim (Umuslim), Peu-sangan, Bireuen dalam rangka untuk menda-patkan nilai akreditasi fakultas tersebut.

Rektor Umuslim, Dr H Amiruddin Idrismelalui Kabag Humas, Zulkifli, Selasa (23/10)

Festival Gulai Pliek’U Tingkat Provinsi AcehSABANG (Waspada): Kuta

Ateuh Sabang sukses sebagaijuara satu festival masakan khasAceh, gulai Pliek U yang ber-langsung dari 20-21 Oktober ke-marin, di Pantai Sumur TigaGampong Ie Meulee, Keca-matan Sukajaya, Sabang.

Juara dua diraih SabangWorking Group, Juara Tiga Balo-

han, selanjutnya juara harapan,yaitu Aceh Besar, Kuta Barat, danUjung Kareung.

Kadis Kebudayaan dan Pari-wisata Sabang melalui KabidPariwisata Safriadi, Senin (22/10) mengatakan, suksesnya pe-nyelenggaraan lomba masakgulai pliek’ u dan pameran kuli-ner khas Aceh yang berlangsung

selama dua hari tersebut tidakterlepas adanya kerja samasemua komponen masyarakat.

Masakan khas daerah seper-ti halnya pliek’u dapat menjadisalah satu produk unggulankuliner ini terus dikembangkanoleh masyarakat sehingga dapatmemberi dampak yang positifterhadap pengembangan wisa-ta Kota Sabang. (b31)

Fikom Umuslim Divitasi TimAssesor BAN PT Dari Jakarta

mengatakan, turunnya tim assesor untukmemvisitasi Fikom Umuslim menindaklanjutilaporan yang sudah lama dikirim ke BAN PTbahwa Fikom telah disahkan pemerintahdengan SK No. 2127/D/T/2008 pada 11 Juli 2008,supaya mendapat akreditasi.

Namun, sambungnya, tim visitasi dari BANPT baru turun sekarang ini, karena informasiyang diperoleh bidang teknik informatika dankomputer masih terbatas tenaga assesornya.(cb02/b17)

SABANG (Waspada): Wakil Wali Kota Sa-bang, Nazaruddin menemui warga Kuta Barat,Kecamatan Sukakarya, Sabang, Selasa (22/10)dan menampung keluhan warganya yangterancam dengan pohon kayu trembesi yangtelah berusia ratusan tahun.

Warga Kuta Barat mengeluh karena selamaini rumah mereka yang berdekatan denganpohon kayu berukuran besar itu sudah tergo-long lapuk dan dikhawatirkan jika angin ken-cang dan hujan lebat akan tumbang dan me-nimpa rumah mereka. Bahkan di antara warga

Wakil Wali Kota Sabang Temui Wargayang berdekatan dengan pohon itu sudah adayang mengungsi.

Wakil Wali Kota Sabang, Nazaruddin me-nyaksikan langsung pohon kayu berukuranbesar dan berusia ratusan tahun itu, di manakondisi pohon sudah lapuk tinggal menunggutumbang.

Melihat kondisi yang sangat mempri-hatinkan, Wakil Wali Kota Sabang memerin-tahkan instansi terkait untuk segera melakukanpemotongan agar tidak menimpa musibahkerusakan harta benda dan korban jiwa. (b31)

Pining-Lokop Lancar, Bisnis Barang Haram HilangMASYARAKAT Kecamatan

Pining, Gayo Lues, terus meng-gantungkan harapan kepadaPemerintah Aceh agar pemba-ngunan jalan dari Pining ke Lo-kop (Kecamatan Serbajadi, AcehTimur) segera terbangun. Rasa-nya, tidak ada yang lebih pen-ting bagi mereka selain jalan itu.

“Kami tidak butuh jalan keBlangkejeren,” tegas Zainal Abi-din, warga Gampong Pasir Pu-tih, Kecamatan Pining, GayoLues kepada wartawan saatrombongan Wakil GubernurAceh Muzakkir Manaf melintasiAir Putih, menuju Lokop, Keca-matan Serbajadi, Aceh Timur.

Wagub Muzakir Manafbersama rombongan melintasiPining-Lokop untuk melakukanmonitoring beberapa kegiatanpembangunan yang didanaiAPBA tahun 2012 di wilayah itu.Di antaranya paket jembatandan jalan di lintasan Pining-Lo-kop dan Peunaron, Aceh Timur.

Muzakkir sendiri mengakubelum pernah melintasi jalanPining-Lokop. Ia hanya menye-but pernah sampai ke Air Panasdi Lokop, Kecamatan Serbajadi,Aceh Timur. “Ketika mau lewatke Pining hujan, tidak jadi le-wat,” kata Muzakkir saat ber-dialog dengan Camat Piningsaat berhenti di lintasan Pining.

Ketika rombongan melintassungai di kawasan Air Putih,beberapa mobil harus menye-berangi sungai yang sama sekalitidak ada jembatan. Di tempatitu hanya ada jembatan selebarsatu meter yang hanya bisa di-lintasi sepeda motor. Sehinggamobil terpaksa menyeberangisungai.

Sebagian terpaksa ditarik,termasuk mobil yang ditum-pangi Inspektur InspektoratAceh, Syarifuddin. Joni yang me-ngendarai mobil dauble cabin4x4 dari Badan PenanggulanganBencana Aceh (BPBA) harus

berkutat menarik mobil dari disungai tersebut. Mungkin Jonihari itu bisa dikatakan sebagaipahlawan.

Sedikitnya 10 mobil rom-bongan tertinggal disitu, sehing-ga rombongan tercecer di jalankarena wagub masih harus me-ninjau sejumlah proyek lainnyadi Aceh Timur dan Langsa. Sete-lah hampir satu jam tertinggaldi Air Putih, sebagian mobil ber-gerak menyusul rombonganwagub yang sudah duluan be-rangkat.

Sebelumnya, di Sungai AirPutih itu sudah pernah ada jem-batan konstruksi beton. “Waktubanjir bandang 26 Desember2006 lalu, jembatan tersebuthancur,” ungkap Nurbaya, se-orang Inong Balee warga PasirPutih yang sempat bersalamandengan Wagub Aceh MuzakkirManaf.

Ruas jalan Pining-Lokopsepanjang 42 kilometer, hanya

di Air Putih saja yang belum adapembangunan jembatannya.Lintasan ini membutuhkan se-dikitnya 50 unit jembatan kecildan dua jembatan besar. Salahsatu jembatan besar yang dibu-tuhkan adalah di Air Putih itu.

“Kalau jembatan Air Putihsudah ada, maka lintasan Pin-ing-Lokop sudah lebih lancardan waktu tempuh mungkin se-kitar satu jam saja ke Lokop,”papar Agus, warga Pining lain-nya yang juga berharap jalan Pi-ning-Lokop secepatnya disele-saikan pembangunannya.

Nilai Tambah PetaniKeinginan warga Pining su-

ngguh beralasan. Karena secaraekonomi, jalur Pining-Lokopmenguntungkan bagi masya-rakat yang mendiami puncakpegunungan itu. Selain lebihdekat, harga jual hasil pertanianjuga lebih tinggi ke Lokop atauPeunaron, Aceh Timur.

Hal yang sama juga terha-dap harga beli kebutuhan pokokdan barang lain lebih murah diLokop atau di Peunaron. Seba-gai ilustrasi, Zainal Abidin me-nyebutkan, harga jual pinangdi Pining sekitar Rp3.000 perkilogram atau di BlangkejerenRp3.500 per kilogram.

Sementara pedagang pe-ngumpul yang datang di Lokopatau Peunaron dengan sepedamotor mampu membeli hinggaRp7.000 per kilogram. Begitujuga dengan coklat di Pining har-ganya Rp18.000 per kilogram,tapi di Lokop atau ke Peureulakinformasinya sudah mencapaiRp23.000 per kilogram.

Zainal Abidin mengatakan,ruas jalan Pining-Lokop lebihbanyak datarnya dibanding dariPining ke Blangkejeren, yangjaraknya sama, tapi tanjakannyatinggi dan membutuhkan wak-tu tempuh lebih lama.

Hal yang menarik lagi bila

lintasan Pining-Lokop lancar,kata Zainal Abidin, bisnis barangharam akan hilang. “Kalau jalanbagus, ganja tidak ada lagi diPining,” katasnya. Ia yakin yangbergelut bisnis ganja akan alihprofesi sebagai pedagang.

Menjadi pemasok barangkebutuhan pokok dari pantaitimur Aceh untuk dijual keBlangkejeren, katanya, jauhlebih menguntungkan dan tidakberisiko. Apalagi barang kebut-uhan pokok itu harganya lebihmahal di ibu kota Gayo Lues.“Sekarang kan tidak ada usahalain,” tuturnya.

Zainal Abidin sendiri me-ngaku sebelumnya juga me-nanam ganja, tapi setelah di-tangkap dan dipenjara ia me-ninggalkan tanaman ganja itu.“Bagi kami lebih butuh jalan keLokop daripada ke Blangke-jeren. Jalan ke Blang hanya perluuntuk urusan administrasi saja,”tegasnya. Muhammad Zairin

Page 22: Waspada, Kamis 25 Oktober 2012

WASPADAKamis

25 Oktober 2012B12 Aceh

LANGSA (Waspada): Wakil Wali Kota Langsa,Marzuki Hamid, mengatakan, berdasarkanpandangan umum rancangan Qanun KotaLangsa tentang perubahan APBK Langsa tahunanggaran 2012, maka pada perubahan APBKLangsa mengalami devisit senilai Rp21.593.466.358.

Hal itu disampaikan Wakil Wali Kota Langsapada acara penyampaian rancangan QanunKota Langsa tentang Perubahan Anggaran Pen-dapatan dan Belanja Kota Langsa tahun angga-ran 2012, pada sidang paripurna 1 masa persi-dangan III DPRK Langsa, Selasa (23/10) di aulaPemko Langsa.

Dijelaskannya, devisit itu berdasarkanjumlah pendapatan sebelum perubahan sebe-sar Rp444.168.414.002, setelah perubahan men-jadi sebesar Rp454.551.215.804, jumlah inibertambah sebesar Rp10.382.801.802.

Kemudian, belanja daerah sebelum peru-bahan sebesar Rp405.338.664.272, setelah peru-bahan menjadi sebesar Rp432.957.749.446,jumlah ini bertambah sebesar Rp27.619.085.174.

Harga Daging SapiDi Langsa Rp120 Ribu

LANGSA (Waspada): Harga daging sapi khas di Pasar PeukanKota Langsa sehari menjelang meugang Hari Raya Idul Adha1433 H tembus Rp120 ribu per kilogram. Sementara untuk tulangdipatok Rp60 ribu, babat Rp60 ribu dan hati Rp 100 ribu perkilogramnya, Rabu (24/10).

Menurut, Sulaiman, 44, pedagang daging di Pasar PeukanLangsa, harga daging yang dipatok pedagang bervariasi mulaidari harga Rp110.000 hingga Rp120.000 untuk daging khas padapagi hari, sementara pada siang harga sudah mulai turun hanyadipatok Rp100.000 hingga Rp110.000.

Untuk pasokan daging, Sulaiman menambahkan, sebagaiagen jual beli hewan sapi untuk pasokan hewan qurban maupunsapi untuk potong kita ambil dari peternak sapi-sapi di kampung-kampung seharga Rp 10-12 juta per ekor, tergantung beratsapinya. (m43)

Dinas SI Selalu BerkoordinasiLANGSA (Waspada) : Kadis Syariat Islam Ibrahim Latif menga-

takan, kita sangat menyesalkan banyaknya pernyataan darilembaga swadya masyarakat sepertinya memperlemah pene-gakan Syariat Islam di Kota Langsa maupun di Aceh.

Kita selalu berkoordinasi dengan semua elemen dalam pene-gakan Syariat Islam, baik itu aparat TNI, Polri, maupun aparatterkait lainnya.

“Kita jauh sebelumnya telah melakukan koordinasi dengansemua pihak yang terkait, baik itu dengan Polsek, Danramil,bahkan Polisi Militer (PM) untuk bersama-bersama kami mene-gakkan Qanun Syariat,” ucap Ibrahim Latif. (m43)

SMP Terpencil Razia KelasIDI (Waspada): Meski tergolong terpencil di wilayah Kabu-

paten Aceh Timur, SMPN 2 Nurussalam yang berada di GampongMasjid, Kecamatan Darul Falah tetap menerapkan disiplin. Buk-tinya, baru-baru ini pihak sekolah melakukan razia kelas.

Alhasil, pihak sekolah mengamankan sejumlah barang yangdiharamkan pihak sekolah untuk digunakan selama proses pem-belajaran berlangsung seperti sandal, tali pinggang yang pang-kalnya besar dan handphone serta beberapa jenis barang lainnya.

“Meski dikembalikan pihak sekolah, namun puluhan siswayang ditemukan barang tersebut tetap diberikan pembinaan terlebihdahulu dan membuat surat pernyataan untuk tidak membawanyalagi ke sekolah,” papar Kepala SMPN Nurussalam, MuhammadYahya melalui Wakasek Samsul Bahri, Rabu (24/10).

Razia yang dilakukan pihaknya dalam pekan ini secara ber-turut sejak Senin - Rabu (22-24/10) mulai dari Kelas VII - IX.“Tak hanya mengamankan barang-barang dari berbagai jenis,tapi pihak sekolah juga memotong siswa berambut gondrong,”katanya. (b24)

LHOKSEUMAWE (Waspada): Karena me-nilai mantan Wakil Pimpinan Bank Aceh Ca-bang Lhokseumawe, Paimin terlalu berbelitdalam memberikan keterangan, akhirnya Ma-jelis Hakim memberikan ceramah singkat kepa-danya pada sidang kasus bank kredit bermasa-lah senilai Rp1,6 miliar di Pengadilan Negerisetempat, Selasa (23/10).

Kasus ini menjadikan mantan PimpinanBank Aceh Cabang Lhokseumawe, Effendi Ba-haruddin dan mantan Kabag Kredit AsnawiAbdullah sebagai terdakwa. Sidang itu dipimpinSyamsul Qamar didampingi Zulfikar dan MJamil. Sedangkan dari Jaksa Penuntut Umum(JPU) dihadiri Syahril. Dua terdakwa didam-

SABANG (Waspada): Kisruh antara penge-lola Pesantren Al Mujadid dengan guru PNSlingkup Dinas Pendidikan Kota Sabang yangjuga sebagi pengelola selama beberapa bulanterakhir diakhiri setelah ada kesepakatan de-ngan Pemerintah Kota Sabang akhirnya mana-jemennya diserahkan sepenuhnya kepadaIkatan Keluarga Pesantren Modern (IKPM).

Pesantren milik Pemko Sabang Al Mujaddinyang sejak 2007 berada di bawah dua mana-jemen yakni Dinas Pendidikan Sabang dan olehIkatan Keluarga Pesantren Modern (IKPM) kinidikelola penuh oleh IKPM Cabang Aceh yangdipimpin ustadz Fackhruddin Lamuddin.

Hal ini dituangkan dalam penandatanga-nan MoU antara Pemko Sabang dengan IkatanKeluarga Pondok Modern (IKPM), Sabtu (20/10) di komplek Pesantren Al Mujaddid, Cot Ba’U, Kecamatan Sukajaya, Sabang. Hadir dalampertemuan tersebut Wakil Wali Kota Sabang

TAKENGEN (Waspada): Empat oknumwartawan yang bertugas di negeri dingin AcehTengah dan Bener Meriah, serta seorang penga-cara harus berhadapan dengan polisi, karenaadanya laporan pemerasan.

Mat Bin S, mantan geucik Kampung Gem-boyah, Kecamatan Linge, Aceh Tengah merasadirugikan dan tak tahan dengan aksi pemerasan.Ke-4 oknum wartawan yang dilaporkan mantanreje (gecik- Red) dan seorang pengacara,mempersoalkan sikap Mat Bin S yang saat men-jabat sebagai reje menjual tanah adat. Oknumwartawan dan penasihat hukum ini, datangsilih berganti meminta uang.

“Benar kita sudah menerima laporan darimantan kepala kampung Gemboyah. Kasusnyasedang kita dalami. Mereka yang dilaporkan(4 wartawan dan seorang penasihat hukum)sedang diminta keterangan. Saat sekarang ini

Ketika ‘Mawar’ Terbebas Dari Penyakit Mengerikan ItuPADA Maret 2012, Suherly

Mawardani yang sehari-hariakrab disapa Mawar,16, gadisremaja putri yang berwajah ayuini terbaring lesu menahan rasasakit kanker payudara di sebelahkiri.

Lama kelamaan penyakitkanker yang menggerogoti pa-yudara gadis remaja putri yangtinggal bersama abang danadiknya serta ayahnya di LorongI Kampung Suka Jadi, Kecama-tan Karang Baru, Aceh Tamiangitu semakin parah dan akibat-nya Mawar kehilangan masa re-majanya yang ceria akibat me-nahan rasa sakit yang dideri-tanya itu.

Bukan itu saja, akibat men-derita sakit tersebut membuatanak kedua dari tiga bersaudaraitu terpaksa tidak bisa pergi kesekolahnya di Kelas III, JurusanMultimedia SMKN I KarangBaru, Aceh Tamiang.

Gadis ayu yang ibunya su-dah meninggal dunia sejak tigatahun lalu itu setiap hari mena-han rasa sakit. Sedangkan ayah-nya, Syukur, 50, yang sehari-haribekerja sebagai montir mobiljuga sudah berusaha untuk me-ngobati putrinya itu dengan ber-bagai cara. Tetapi penyakit yangmendera putrinya itu semakinparah sehingga tidak ada pilihanlain lagi anaknya itu harus men-jalani operasi kanker payudara.Namun, tentu saja sebagaimontir berkeliling, Syukur ter-bentur dalam hal biaya untukoperasi anaknya.

Ternyata, jeritan rasa sakitdan aroma penyakit kankeryang mencuat dari Mawar ter-cium oleh pendiri organisasiHijaber Aceh Tamiang, RahmahNur Rizki bersama Queen OfHijab, Maria Ulfa serta ang-gotanya yang mayoritas adalahremaja putri dan ada juga pe-rempuan yang sudah berkeluar-ga yang bergabung dalam orga-nisasi Hijaber Aceh Tamiangyaitu sebuah organisasi di bi-dang sosial dan fashion busanamuslim untuk menghimpundana sumbangan untuk me-ngobati Mawar.

Tentu saja Hijaber AcehTamiang selanjutnya meng-galang dana bantuan yang ber-label Gerakan 1.000 (Rp) CintaUntuk Mawar dengan caramembuka rekening di BankMandiri atas nama Rahma NurRizki untuk menggalang danabantuan kepedulian biayaoperasi bagi Mawar.

Ketika itu selain menunggubantuan dari donasi yang ikhlasmentransfer uangnya ke reke-ning 158-00-0137643-3 terse-but, remaja-remaja putri yangbergabung di Hijaber Aceh Ta-miang itu bergerylia door todoor” di toko-toko dan jalanandi Kota Kualasimpang mem-bawa kotak amal untuk meng-himpun dana operasi bagi Ma-war yang sudah berbaring lesumenahan rasa sakitnya di RSUDTamiang pada September 2012.

Menurut ayahnya, Syukurdan Pendiri Hijaber Aceh Ta-

miang Rahmah Nur Rizki yangberkunjung ke rumah orangtuaMawar di Desa Sukajadi, KarangBaru, Rabu (17/10), setelah danadihimpun oleh Hijaber sebagaiorganisasi resmi yang direstuidan dipercayakan ayah Mawaruntuk menghimpun dana bagianaknya itu, akhirnya Mawarkarena tidak bisa dioperasi diRSUD Tamiang, pada 22 Sep-tember 2012 dibawa ke RumahSakit Malahayati di Medan un-tuk menjalani operasi pada 1Oktober 2012.

Pantauan Waspada, tampakMawar yang sebelumnya lesuakibat menahan rasa sakit, kinisudah terlihat ceria dan berserikembali setelah menjalanioperasi.

“Alhamdullillah bang, kinisetelah menjalani operasi rasasakitnya mulai hilang dan sayaingin melanjutkan sekolah diSMKN 1 Karang Baru sepertianak-anak yang lain, saya mo-hon kepada Allah semoga sayadiberikan kesembuhani,” ung-kap Mawar, Rabu (17/10).

Mawar mengatakan, supa-ya penyakitnya tidak kambuhlagi setelah dioperasi, dia akanmematuhi pantangan atau lara-ngan dari dokter. “Saya dilarangmemakan makanan dan minu-man yang ada bahan penga-wetnya, gitu pesan dokter supa-ya saya tetap sehat,” ujar Mawar.

Menurut Rahmah Nur Rizki,Hijaber Aceh Tamiang mem-peroleh dana bantuan untukMawar yang donasinya terdiri

dari dinas, badan, kantor, LSM,individu dan lembaga sertamasyarakat Aceh Tamiang danseluruh Aceh, bahkan donasi-nya selain dari yang berdomisilidi Pulau Sumatera, ada juga do-nasi dari Pulau Jawa dan Kali-mantan. Rahmah merincikan,total dana bantuan yang dihim-pun mencapai Rp80 juta. Se-dangkan biaya operasi ditam-bah biaya rumah sakit menca-pai Rp30 juta lebih,- dan biayalainnya selama seminggu bera-da di rumah sakit mencapai

lebih kurang Rp20 juta, sehinggaada sisa dana sebesar Rp32.250.000. “Kami serahkan uang-nya kepada ayah Mawar iniuntuk dipergunakan pengoba-tan dan biaya lainnya,” kataRahmah.

Sedangkan Queen of Hi-jab,Maria Ulfa menyatakan,rekening untuk menghimpundana dari donasi untuk biayapengobatan Mawar sudah di-tutup dan dana yang dihimpunjuga sudah diserahkan HijaberAceh Tamiang kepada ayah

Mawar.Pendiri Hijaber Aceh Ta-

miang, Rahmah Nur Rizki danQueen Of Hijab Mari Ulfa sertaSyukur (ayah Mawar) dan Ma-war serta Datok Penghulu kam-pung Suka Jadi, Abduh melaluiWaspada pada kesempatantersebut mengucapkan terimakasih kepada semua pihak do-nasi yang telah membantu bia-ya perobatan Mawar.

Muhammad Hanafiah

Waspada/Muhammad HanafiahPENDIRI Hijaber Aceh Tamiang, Rahmah Nur Rizki dan Datok Penghulu Kampung Suka Jadi,Karang Baru, Abduh menyaksikan penyerahan bantuan dana pengobatan bagi Mawar, penderitakanker payudara setelah menjalani operasi beberapa waktu yang lalu itu berdiri di sebelah ayahnya.Foto direkam di rumah orangtua Mawar di Desa Suka Jadi, Rabu (17/10).

Diduga Memeras, WartawanDan Pengacara Diperiksa Polisi

statusnya masih sebagai saksi, belum tersang-ka,” ungkap Kapolres Aceh Tengah AKBP DickySondani melalui Kasat Reskrim AKP Wendi Ok-tariansyah, Selasa (23/10) di Mapolres setempat.

Pelapor Mat Bin S belum diminta kete-rangannya secara mendetail. “Kita lagi kumpul-kan bukti awal seputar laporan korban. Namunbagaimana kelanjutannya, selain tergantungdari keterangan pelapor, juga akan dikuatkandengan barang bukti. Bila lengkap, mungkinstatus terlapor akan berubah, bisa jadi dinaikkanmenjadi tersangka,” jelas Wendi.

Lima terlapor yang diajukan mantan rejeini ; MAN, 70, ER, 60, SS, 40, MK, 33 dan TAMseorang oknum pengacara. Dari 5 terlapor yangakan digiring menjadi tersangka itu, tercatatnama ER yang sebelumnya juga pernah ditahanpihak kepolisian karena membawa nama persuntuk memeras. (b32/cb09)

Perubahan APBK 2012,Langsa Devisit Rp21 Miliar

Sementara untuk pembiayaan daerah darisisi penerimaan sebesar Rp18.907.284.108, ter-diri dari penerimaan pembiayaan daerah darisisa lebih perhitungan anggaran tahun sebe-lumnya Rp7.619.315.819, penerimaan pembia-yaan daerah dari penerimaan pinjaman daerahsebesar Rp11.287.968.289., ,† Sedangkan, darisisi pengeluaran pembiayaan daerah pada pem-bayaraan pokok utang Rp40.500.750.466.

Lanjutnya, devisit anggaran ini diakibatkanadanya belanja kegiatan yang harus dilaksa-nakan, tetapi belum diangarkan pada APBKsebelum perubahan, seperti belanja akibat pe-munduran jadwal pemilukada dan belanja pe-milukada putaran kedua, pembayaran tungga-kan listrik lampu jalan umum dan belanjalainnya.

“Melihat kondisi itu, maka kami mintasemua pihak untuk dapat memahami dan me-makluminya. Usulan program dan kegiatandari setiap SKPK yang belum dapat ditampungpada APBK perubahan tahun anggaran 2012agar diusulkan dan menjadi prioritas padaRAPBK tahun anggaran 2013,” katanya. (m43)

Kisruh Di Pesantren AlMujaddin Sabang Berakhir

Nazaruddin dan sejumlah unsur Muspida plus.Nazaruddin menegaskan akan bersikap

objektif demi kemajuan pesantren dan parasantri. Ia berpesan agar pesantren jangan dija-dikan kepentingan politik.

Menurut Pimpinan Pesantren Al Mujaddid,Irsalullah, awalnya ada dualisme manajemensehingga sistem tak berjalan optimal. Selan-jutnya pihak pesantren berjuang untuk menga-dakan audiensi dengan Pemko Sabang. Namundengan adanya MoU ini masalah itu dapatteratasi.

“Kita berharap Pemko Sabang mendukungpenuh sehingga posisi MoU ini kuat,” katanya.

Kini Al Mujaddin yang dihuni 176 santripunya hak mengelola secara penuh dan berhakmengusulkan penempatan guru bantu untukmengajar di sana. Sementara koordinasi denganDinas Pendidikan Sabang tetap berjalan dalambidang izin operasional. (b31)

Kasus Kredit Bank Aceh,Hakim Ceramahi Saksi

pingi pengacaranya, yaitu T Fakrial Dani Zah-nurdiansyah, Izwar Idris dan Ramli Husen.

Tarwiyah (istri Asnawi) saat menjadi saksimenyebutkan, dana kredit Rp1,6 miliar bukanuntuk dirinya, tapi untuk Effendi. Tarwiyah ha-nya meneken permohonan kredit tersebut, karenadiminta suaminya untuk membantu Effendi,supaya bisa mendapatkan dana Rp1,6 miliar ini.

Sedangkan saksi kedua, Paimin mengakubaru meneken surat perjanjian kredit (SPK)setelah dana itu dicairkan. Ketika hakim mena-nyakan kenapa SPK itu diteken sebelum diperik-sa dulu. “Saya kurang hati-hati saat itu, karenabanyak pekerjaan, SPK itu saya paraf untukmelengkapi administrasi,” katanya. (cmk)

Permintaan Hewan KurbanDi Aceh Timur Meningkat

IDI (Waspada): MenjelangHari Raya Idul Adha 1433 H,permintaan hewan kurban diKabupaten Aceh Timur terlihatmeningkat, terutama jenis he-wan kambing dan sapi di ge-langgang Idi Rayeuk kebanjiranpesanan dari sejumlah daerahtermasuk di antaranya dari KotaLangsa, Rabu (24/10).

Salahuddin, pedagang he-wan ternak di gelanggang IdiRayeuk, Aceh Timur mengata-kan, permintaan hewan kurban

yang meningkat selalu diikutidengan melonjaknya harga, dimana hewan kurban kambingdan sapi juga dikirimkan kesejumlah kota di Provinsi Aceh.

“Sebelum dikirim hewankurban ini terlebih dahulu dicekkesehatannya dan diberi asu-pan makanan agar kambingdan sapi sehat,”ujarnya serayamenyebutkan, harga seekorkambing dijual dengan hargabervariasi yaitu antara Rp900.000 hingga Rp3.000.000 sesuai

berat ukuran kambing yangdijual.

“Begitu juga halnya denganpenjualan sapi untuk dijadikanhewan kurban di tempat ini ter-bilang cukup tinggi, dalamminggu ini sudah 500 ekor yangterjual untuk pesanan kurbandan hari pemotongan,” katanya.

Menurutnya, sapi-sapi itudidatangkannya dari PantonLabu, Aceh Utara dan KotaLangsa. (m43)

Pengisian PAW Tiga KomisionerKIP Agara Mengambang

KUTACANE (Waspada) :Pengisian Pengganti Antar Wak-tu tiga komisioner KIP AcehTenggara yang diberhentikanDewan Kehormatan Penyeleng-gara Pemilu (DKPP), nasibnyamasih mengambang.

Tak jelasnya proses pengi-sian kekosongan tiga komisio-ner KIP Acaeh Tenggara itu, me-nyusul masih melempem dankurang perhatiannya komisi ADPRK setempat, yang bertugasmerekrut dan melakukan pe-ngisian keanggotaan komisonerKIP yang telah diberhentikanbeberapa bulan lalu.

Sebelumnya, berdasarkankeputusan Badan KehormatanPenyelenggara Pemilu (DKPP),

tiga komisioner KIP diberhen-tikan akibat tuduhan melanggarkode etik penyelenggara pemilu,tersebut yakni, Saidi Amran,Marzuki dan Mat Budiaman.

Arafik Beruh, Ketua LSMGAKAG Kutacane mengakuprihatin melihat lamban dan takjelasnya pengisian keanggotaantiga komisioner KIP Agara ken-dati tugas KIP ke depan dalammenghadapi pemilu legislatif2014 semakin dekat dan sema-kin berat.

Sekretaris KIP Agara, Irwan-di Ramud, Rabu (24/10) mem-benarkan bila pihak KIP telahmengajukan surat kepada Ko-misi A DPRK. Namun, sampaisaat ini belum tahu apakah

komisi A DPRK sudah mem-proses penggantian antar waktudan pengisian keanggotaan KIPAgara yang diambil dari calonyang masuk dalam daftar ca-dangan.

Ketua Komisi A DPRK AgaraRoya Darwan Tarigan menga-kui, bila pihaknya belum mem-proses surat KIP Agara tentangPAW tiga komisioner KIP yangsudah diberhentikan DKPP.

“Kalau sharing sesama ang-gota Komisi A sudah dilakukan,namun jika rapat tentang PAWtiga komisioner KIP tersebut be-lum pernah kita lakukan, karenakita menunggu instruksi dariKetua DPRK,” kata Roya Dar-wan. (b26)

Jalan Rusak GangguPasokan BBM Ke Agara KUTACANE (Waspada) :Pasokan barang dan BBMdari Medan ke AcehTenggara maupunsebaliknya, tergangggu,harga BBM jenis bensinmelonjak Rp10.000 per literdi Agara, akibat ruas jalan diDesa Namorikan,Kecamatan Mardinding,tidak terawat.

Ruas jalan ini merupakanbagian vital urat nadi ekonomirakyat Agara, tidak adanya per-hatian Dinas PU Sumut dan PUKabupeten Karo, hal ini sangatmengecewakan rakyat di Agara.“Seolah kita hidup tidak di satu

bumi Indonesia,” ujar KetuaDPRK Agara Salim Fakhri, Rabu(24/10).

Dikatakan sejak tiga hari lalutruk pengangkut barang tidakbisa melintas di Jalan Mardin-ding yang jaraknya sekitar 5 kilo-meter dari perbatasan Agara.Terpaksa barang – barang yangdibawa tersebut dilansir akibatruas jalan yang rusak di tikungankolam Namorikan ini tidak di-perhatikan.

Salim Pakhri meminta Di-nas PU Provinsi Sumatera Utaraagar tanggap terhadap pende-ritaan rakyat Agara ini, danmemerintahkan Dinas PU Karountuk melakukan perawata ruasjalan di Kabupaten Karo ter-sebut.

Tiga hari ini, harga BBM je-

nis bensin yang sebelumnyamulai stabil di Agara kembalimelonjak hingga Rp10.000 perliter, akibat langkanya BBM jenisbensin di Agara, akibat pasokanterganggu di ruas jalan Mar-dinding ini.

Salah seorang pengecerbensin di Kota Kutacane menye-butkan, saat ini mereka bukanlagi mendapatkan bensin dariSPBU, melainkan membeli darisesama pengecer dari LaweDeski, Babul Makmur yang me-reka beli Rp8000 per liter sehing-ga mereka jual Rp10.000.

Dampak lain kerusakanjalan di Kabupaten Karo ini, jugamenjadi keluhan sejumlahsopir mobil penumpang jenismini bus. (b25)

Waspada/DedePEDAGANG daging musiman saat menjual daging meugang Hari Raya Idul Adha 1433 H di PasarPeukan Kota Langsa, Rabu (24/10)

Waspada/Muhammad H IshakWAKASEK SMPN 2 Nurussalam, Samsul Bahri memperlihatkanberbagai jenis sandal dan tali pinggang yang disita dari siswasaat dilakukan razia, Senin (22/10).

Dua Calhaj Kloter 10 DirawatIDI (Waspada): Seluruh calon jamaah haji menuju Arafah

untuk menunaikan rukun haji yakni wukuf di padang Arafahyang akan berlangsung serentak, Kamis (25/10).

Petugas Kloter 10, Akli Zikrullah mengatakan, Rabu (24/10)sedang bersiap-siap menuju Arafah. “Namun dua Calhaj asalAceh Timur dan Aceh Tamiang harus disafariwukufkan (dibawadengan ambulans ke Arafah, tapi tidak diturunkan, karena sakitberat dan masih dalam perawatan medis,” kata Akli Zikrullah.

Dia menyebutkan, kedua calhaj itu Furaizah Binti Hasballahasal Kecamatan Idi Rayeuk dan Muhammad Udin Bin Jawa asalRantau, Aceh Tamiang. Sedangkan Sofyan bin Kasmini asalPeureulak, Aceh Timur. (b24)

STIKes Binusa Idi Yudisium80 Mahasiswa

IDI (Waspada): Merosotnya nilai sebuah negara tidak terlepasdari rusaknya moral generasi lulusan perguruan tinggi. Olehsebabnya, untuk memperbaiki sebuah bangsa maka harusdimulai dari diri sendiri.

“Mari kita rubah diri kita untuk menuju sebuah bangsa dangenerasi yang benar-benar memiliki ilmu pengetahuan danteknologi dan mampu diaplikasikan ke dalam masyarakat,” kataKetua Yayasan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKes) BinaNusantara Idi, dr H Zulfikiry, M.Mkes saat Yudisium 67 Ahli Madya(D-III) Kebidanan dan 13 Sarjana Keperawatan (S.Kep) di aulaSKB Idi Timur, Rabu (24/10).

Dia menambahkan, generasi lulusan dari PT diakui telahmemiliki ilmu pengetahuan dan wawasan yang mantap, namundemikian diharapkan para alumni PT khususnya STIKes BinaNusantara Idi dapat mengabdi menjadi pelayan dan pengayommasyarakat sesuai yang telah diamanahkan undang-undangdan janji keperawatan dan kebidanan.

Ketua Pembina Yayasan Getsempena Aceh Hidayatullah,MP mengatakan bahwa setelah berkoordinasi dengan KetuaYayasan STIKes Binusa Idi bahwa April 2013 kampus A di DesaAlue Batee, Kecamatan Peudawa, Kabupaten Aceh Timur segeradioperasionalkan.

“Sekarang Kampus A sedang dalam tahap pembangunan.Kita harap Mei 2013 akan dimulai pembangunan Kampus Bdi lokasi yang sama,” kata Hidayatullah. (b24)

Demo Tolak RUU KamnasLHOKSEUMAWE (Waspada): Belasan mahasiswa yang terga-

bung dalam Suara Rakyat Anti Militer (SURAM) melakukandemonstrasi menolak Rancangan Undang Undang (RUU) Kea-manan Nasional (Kamnas) di Bundaran Harun Square, Lhok-seumawe, Rabu (24/12).

Aksi yang dipimpin Muhammad Syuha ini berlangsung mulaipukul 10:00-11:00. Sekitar 16 mahasiswa ini berdiri di mengelilingiBundaran Harun Square dengan membentang sejumlah kertaskartun bertuliskan menentang RUU Kamnas.

“Dengan diajukannya RUU Kamnas ke DPR RI, merupakancara baru untuk membatasi ruang demokrasi, kebebasan persdan wujud baru dari pelanggaran HAM. Dan, secara tidak lang-sung telah membuka ruang gerak militer untuk masuk ke ranahsipil maupun politik,” ujar Koordinator Aksi, Syuhada.

Di samping itu, katanya, banyak persoalan diakibatkan sikapdepresif militer yang berakhir dengan kekerasan serta pelanggaranHAM. Misalnya kejadian di Aceh, Poso, Papua, Maluku dan lain-lain. Semua kasus tersebut belum ada yang diselesaikan tuntassecara hukum. (cmk)