Download docx - dasmen BAB II.docx

Transcript
Page 1: dasmen BAB II.docx

BAB II

PEMBAHASAN

2. 1 Kajian Perusahaan

CV Royal Factory telah ada semenjak tahun 2013. CV Royal Factory adalah sebuah

perusahaan yang di dirikan oleh Robin Tarigan, berlokasi Bandung barat tepatnya di jalan

industry cimareme I , yang bergerak dalam memproduksi berbagai macam makanan ringan.

Perusahaan ini mengutamakan bahan baku yang berkuliatas dan hasil dari pertanian Indonesia.

Perusahaan ini dimulai dari usaha sederhana dalam memproduksi makanan ringan, yaitu

dimulai dari wirausaha rumahan dan kini telah berkembang menjadi suatu perusahaan yang maju

dan sangat berkomitmen dalam menjalankan usahanya.

Dalam pemrosesan seluruh produk yang di produksi perusahaan ini dilakukan dengan

menggunakan mesin-mesin yang berteknologi tinggi dan hiegenis sehingga menghasilkan

produk yang berkualitas dan bermutu tinggi serta bersertifikasi nasional. CV Royal Factory telah

memasarkan produk-produknya ke seluruh pelosok pulau jawa. Perusahaan ini juga

berkomitmen dalam rangka menjadikan produk moyster sebagai kebutuhan masyarakat untuk

meningkatkan asupan gizi masyarakat.

2.2 Visi Misi

2.3 Struktur Organisasi

2.4 Pegawai

Pegawai adalah aset utama suatu organisasi yang menjadi perencana danpelaku aktif dari setiap aktivitas organisasi. Peran pegawai sangat penting bagi suatu perusahaan untuk memulai bisnisnya. CV Royal Factory memiliki pegawai lebih dari 50 orang yang bergerak dibidangnya masing-masing

Page 2: dasmen BAB II.docx

2.5 Produk Moyster

2.5 Sistem Pemasaran