Download ppt - K ecepatan akses internet

Transcript

PRESENTASI KECEPATAN AKSES INTERNET OLEH HERI PURWANTO, SPD SMP N 2 KLATEN

Standar kompetensiMemahami dasar-dasar Penggunaan Internet.

Kompetensi DasarMengenal kecepatan akses internet

HOME SK/KD MATERI EVALUASI DAFTAR PUSTAKA PROFIL

Koneksi ke internet membutuhkan infrastruktur yang sangat mahal Karena itu tidak mungkin dibangun oleh perseoarangan, kemudian berdirilah perusahaan –perusahaan yang menginvestasikan dananya untuk membangun insfrastuktur tersebut.

Kemudian berdirilah Internet Service provider yang dikenal dengan nama ISP. Contoh ISP : Telkomnet, Indosatnet, Centrin, CBN, Wasantara dll.

HOME SK/KD MATERI EVALUASI DAFTAR PUSTAKA PROFIL

1. Bandwidth Bandwidth adalah lebar saluran data yang dilewati secara bersama-sama oleh data-data yang ditransfer.

2. Memiliki server proxyServer proxy berfungsi untuk menyimpan alamat-alamat favorit pelanggan.

Dengan adanya server proxy akan mempercepat akses web favorit pelanggan.

HOME SK/KD MATERI EVALUASI DAFTAR PUSTAKA PROFIL

3. Backbone.Backbone adalah saluran koneksi utama jaringan ISP dengan internet.

Penggunaan backbone secara bersama-sama dapat menghemat biaya teptapi dapat mengurangi akses pada amasing-masing ISP.

4. Keamanan DataFirewall digunakan sebagai pengaman data dalam transaksi on-line.

HOME SK/KD MATERI EVALUASI DAFTAR PUSTAKA PROFIL

5. Layanan yang diberikan.Dalam memilih ISP kita harus tahu layanan apa saja yang

diberikan oleh ISP.

6. BiayaBagaimana sistem pembayaran yang dikenakan, apakah sistem

pembayaran yang dikenakan per bulan atau per waktu pemakaian.

HOME SK/KD MATERI EVALUASI DAFTAR PUSTAKA PROFIL

6. HardwareMeliputi teknologi apa yang digunakan oleh ISP tsb, misalnya berapa

kecepatan modem yang digunakan, rasio pelanggan.

7. Teknologi yang digunakan.Contoh : apakah ISP yang kita pilih memiliki teknologi kompresi data yang

memungkinkan untuk transfer dat alebih cepat.

HOME SK/KD MATERI EVALUASI DAFTAR PUSTAKA PROFIL

1. Jelaskan apakah ISP itu, dan berikan contoh 4 ISP Yang kamu ketahui.2. Jelaskan apakah Bandwidth itu, dan diukur dengan satuan apa?3. Jelaskan yang dimaksud dengan backbone.4. Apakah kegunaan dari server Proxy.5. Apakah kegunaan Firewall bagi ISP.

HOME SK/KD MATERI EVALUASI DAFTAR PUSTAKA PROFIL

1. http://aneukweh.files.wordpress.com/2007/12/7292005120709pm187.jpg

2. Dikdasmen. 2007. Buku Ajar RSBI Teknologi Informasi dan Komunikasi. Jakarta. Dir. Pembinaan sekolah Menengah Pertama.

3. Supriyanto. 2006. Teknologi Informasi dan komunikasi 3. Jakarta. Yudistira

4. Henry Pandia. 2006. Teknologi Informasi dan komunikasi 3. Jakarta. Erlangga

5. http://blogs-handphone.blogspot.com/2011_02_01_archive.html6. http://mousaakbari.com/wp-content/uploads/2011/01/68573-router-di

agram.gif7. http://www.zonkekayaanagung2u.com/images/bonus.jpg

HOME SK/KD MATERI EVALUASI DAFTAR PUSTAKA PROFIL

Nama : Heri Purwanto, S.Pd

Unit Kerja : SMP Negeri 2 KlatenAlamat : Jl. Pemuda Selatan No. 4 Klaten

Ph : 0272-321865

Hp : 081915551626E-mail : [email protected], www.her-wan3.blogspot.com

Jabatan : Guru TIK, Elektonika

Pendidikan : S1- Pendidikan Teknik Elektro UNY

PRESENTASI KECEPATAN AKSES INTERNET OLEH HERI PURWANTO, SPD SMP N 2 KLATEN

HOME SK/KD MATERI EVALUASI DAFTAR PUSTAKA PROFIL