Transcript
Page 1: Oleh AFDHAL KUSUMANEGARA Alumni Pascasarjana Univer

BERKEPRIBADIAilGANDA

--r

KELELAWAR. Begitu hewanmisterius ini disebut. Keluarmalam hari, tidur di siang hari.Tidurnyajuga aneh. Kenapa ter-gantung di pohon? Yang digan-tung juga bukan kakinya, tapi kepala! Ordonyapunseringdipertanyakan orang. Apakah termasukburung atau hewan darat? laburung karena punya sayap danbisa terbang. Tapi kelihatannyahewan darat juga karena wajah-nya mirip tikus, bergelantungandi atas pohon di siang hari. Makadisebutlah kelelawar itu 'berke-

pr ibadian ganda' .Kaki men-cengkeram ke langit lalu kepalatetap mengawasi bumi. Usutpunya usut, ternyata makhlukini meraup untung di balik statusgandanya itu.

Agus tus 2016 , se jum lahmakhluk berstatus ganda berke-liaran di Indonesia. Area ter-bangnya juga tidak sembaran-gan. Tapi di tempat yang palingsakral, Istana Negara. Ada yangtampil pada saat pelantikan men-teri baru, ada pula yang munculpada saat perayaan 17 Agustus.Dengan status ganda, dua orangpenting ini bebas bergerak diodapur'negara.

Archandra Tahar, sebagaiMenter i Energi dan SumberDaya Mineral,tersingkap statusgandanya. Pak Menter i ter -bukti memiliki kewargane garaanganda, sebagai warga negaraIndonesia dan Amer ika Ser-ikat. Tentu saja ini bertentan-gan dengan undang-undangyang ber laku, karena PP'RINomor 2 Tahun 2007 Pasal 31menyatakanbahwa,sese orangkehilangan kewarganeg ar aan-nya j ika mempunyai paspordari negara asing atau surat yang

dapat diartikan sebagai tandakewarganeg araan y ang masihberlaku dari negara lain atasnamanya. Jadi, jika tercatat danterbukti memiliki kewarganega-raan lain, maka dia bukan warganegara Indonesia. Selanjutnya,j ika bukan warga negara In-donesia, maka dia tidak bolehmenjadi menteri. UU Nomor 39Tahun 2008 Pasal 22 mempefie-gas hal itu, bahwa syarat mutlakmenjadi menteri adalah haruswarga negara Indonesia.

Alhasil. beliau diberhentikandan menjadi menteri denganlama jabatan tersingkat sepan.jang sejarah Indonesia. Apakahkarena b ias pol i t ik? DimanaMensesneg pada saat penyelek-sian nama Menteri? Tak ada yangpasti jika sudah di publik. Yangjelas, oada yang pernah terbangbebas di dapur negara'.

Yang kedua. kabar mengenai'kepribadian ganda' datang dariPasukan Pengibar Bendera Pu-saka. Gloria Natapradja Hamelnamanya. Dari beberapa sumber,orang tua Gloria sudah menetu-kan bahwa Gloria berkewargane-garaan Perancis. Hal itu tertuangdalam surat Dirjen AdministrasiHukum Urnum bahwa Gloriamemiliki paspor Perancis danhanya memiliki Kartu Izin Ting-gal Tetap sampai 2019. Sempatdiberhentikan memang, nyatanyaGloria tetap ikut dalam barisanpada saat penurunan benderapusaka.

Secara logika dan etika, bend-era pusaka tidak boleh diangkatoleh orang asing. Namun, entahgerangan apa di Istana, sehinggaGlor ia tetap d i ikutser takan.I ronisnya, Menpora bahkanmengangkat Gloria menjadi duta

OlehAFDHAL KUSUMANEGARAAlumni Pascasarjana Univer-

sitas Negeri Malang

Kemenpora. Lalu, apa kabarkawula muda yang dari dulutercatal sebagai warga negaraIndonesia? Apakah ini bentukpenganaktirian ataukah hanyaekspresi 'gak enak hati'kepadaGloria?

Memang PP RI Nomor 2 Ta-hun 2007 Pasal 60 Ayat i telahmenukilkan bahwa a4ak yangberkewarganegaraan ganda pal-ing lar,nbat 3 tahun setelah beru-sia 18 tahun atau sudah kawinharus menyatakan memilih salahsatu kewarganegaraannya. UmurGloria pada tahun 201 6 diketahuibaru 16 tahun. Masih terpaut 2tahun sebelum memilih. Laludiloloskan pada acara penurunanbendera pusaka karena o{ang-orang di Istana melihat nasion-a l i smenya t i ngg i . Kedepan ,'orang yang setengah-setengah'mungkin bisa menjadi PresidenIndonesia. Kalau status umurArchandra tentu tidak dipertan-yakan lagi .

--