Transcript

PENINGKATAN TANGGUNGJAWAB BELAJAR PENDIDIKAN

KEWARGANEGARAAN MELALUI MODEL PEMBELAJARAN

JIGSAW PADA SISWA KELAS V SEMESTER I SD NEGERI I

GOSONO KECAMATAN WONOSEGORO KABUPATEN

BOYOLALI TAHUN 2012/2013

SKRIPSI

Untuk memenuhi sebagai persyaratan

Guna mencapai derajat

Sarjana S – 1

Diajukan Oleh:

SUKAMTI A.54DO90026

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2012

v

MOTTO

﴾الحدیث﴿طلب العلم فریضة على كل مسلم ومسلمات

“Mencari ilmu adalah kewajiban bagi setiap muslim laki-laki dan muslim

perempuan” (HR. Syaikhoni)

vi

PERSEMBAHAN

Kupersembahkan kepada :

1. Bapak dan Ibu yang terhormat

2. Suami tercinta dan anakku tersayang

3. Teman-teman seperjuangan

vii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Sesungguhnya tiada kata yang pantas diucapkan selain puji syukur bagi

Allah Swt. Rabba semesta alam yang memberikan kekuatan dan kemudahan

kepada penulis untuk menyelesaikan skripsi ini dengan segala keterbatasan dan

kekurangan.

Pada kesempatan ini pula secara khusus penulis ingin menyampaikan

terima kasih sebesar-besarnya kepada yang terhormat:

1. Bp. Drs. Sofyan Anif, M.Si, selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu

Pendidikan Universitas Muhamadiyah Surakarta, yang telah memberi izin

kepada penulis untuk mengadakan penelitian.

2. Ibu Nining Setyaningsih, M.Si selaku Wakil Dekan I Fakultas Keguruan dan

Ilmu Pendidikan Universitas Muhamadiyah Surakarta yang telah membantu

dalam mengurus perizinan kepada penulis untuk mengadakan penelitian.

3. Bapak Drs. Sutan Syahrir Zabda, M.Hum, selaku Pembimbing I dan Ketua

Pengelola PSKGJ sekaligus Ketua Jurusan PGSD beserta staf yang telah

memberikan bimbingan dan pengarahan maupun kesempatan kepada penulis

untuk menyelesaikan skripsi ini dengan baik.

4. Bapak Drs. M. Yahya, M.Si, selaku pembimbing II yang telah memberikan

bimbingan dan pengarahan kepada penulis hingga terselesaikannya skripsi ini.

viii

5. Bapak Drs. M. A Choir, SH.MH. selaku penguji III yang telah memberikan

saran dan masukan untuk perbaikan.

6. Bapak/Ibu Dosen Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas

Muhammadiyah Surakarta yang telah rela dan ikhlas memberikan yang

bermanfaat, sehingga penulis dapat mencapai gelar S-1.

7. Bapak Kepala Sekolah dan Keluarga besar SD Negeri Gasono Wonosegoro

Boyolali yang telah memberikan izin dan kesempatan serta membantu dalam

pelaksanaan penelitian.

8. Semua pihak yang tidak mungkin disebutkan satu persatu yang telah

membantu dalam menyelesaikan skripsi ini.

Semoga mendapat balasan dari Allah Swt.

Dengan demikian skripsi ini, penulis menyadari keterbatasan dan kemampuan

yang penulis miliki. Oleh karena itu saran dan kritik yang bersifat membangun

sangat penulis harapkan demi kesempurnaan skripsi ini. Semoga skripsi ini

bermanfaat bagi pembaca. Amin.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

Surakarta, Agustus 2012

Penulis

ix

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL………………………………………………

HALAMAN PERSETUJUAN…………………………………….

HALAMAN PENGESAHAN……………………………………..

HALAMAN PERNYATAAN…………………………………….

HALAMAN MOTTO……………………………………………...

HALAMAN PERSEMBAHAN…………………………………..

KATA PENGANTAR……………………………………………..

DAFTAR ISI………………………………………………………

DAFTAR TABEL…………………………………………………

DAFTAR GAMBAR………………………………………………

DAFTAR LAMPIRAN……………………………………………

ABSTRAK…………………………………………………………

BAB I PENDAHULUAN ……………………………………..

A. Latar Belakang Masalah…………………………….

B. Perumusan Masalah………………………………..

C. Tujuan Penelitian……………………………………

D. Manfaat Penelitian………………………………….

BAB II LANDASAN TEORI.......................................................

A. Kajian Teori ……………………………………......

i

ii

iii

iv

v

vi

vii

ix

xii

xiii

xiv

xv

1

1

5

5

5

7

6

x

1. Tanggungjawab Belajar PKn..... .....…….............

a. Isi Kurikulum PKn..........................................

b. Pembelajaran PKn...........................................

c. Model Pembelajaran.......................................

d. Hakekat Belajar PKn......................................

e. Tanggungjawab Dalam belajar PKn...............

2. Model Pembelajaran Jiqsaw.................................

3. Peran Model Pembelajaran Jiqsaw Dalam

Meningkatkan Tanggungjawab dalam Belajar

PKn.......................................................................

B. Penelitian Yang Relevan…………………………….

C. Kerangka Berpikir ...………………………………..

D. Hipotesis………….………………………………. ..

BAB III METODE PENELITIAN ………………………………

A. Setting Penelitian……………………………………

B. Subjek Penelitian …………………………………...

C. Prosedur Penelitian………………………………….

D. Jenis Data…………… ……………………………

E. Teknik Pengumpulan Data …....................................

F. Instrumen Penelitian...................................................

Halaman

7

7

19

22

26

28

29

35

37

37

39

40

40

40

41

46

46

47

xi

G. Indikator Pencapaian ………………………………

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ……..............................

A. Deskripsi Latar Penelitian…………………………..

B. Refleksi Awal…… ………………………………...

C. Analisis Pencarian Fakta……………………………

D. Deskripsi Penelitian Siklus…………………………

E. Pembahasan………………………………………...

F. Keterbatasan Penelitian……………………………..

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ………………………..

A. Kesimpulan…………………………………………

B. Implikasi……………………………………………

C. Saran………………………………………………..

DAFTAR PUSTAKA……………………………………………..

DAFTAR LAMPIRAN …………………………………………...

Halaman

48

49

49

54

56

60

73

77

78

78

78

79

80

82

xii

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel I : Tabel II : Tabel III : Tabel IV : Tabel V : Tabel VI : Tabel VII : Tabel VIII : Tabel IX :

Tanggungjawab Siswa Kelas V Sebelum Pelaksanaan Model Pembelajaran Jiqsaw............................................... Rekapitulasi Tanggungjawab Siswa Kelas V Sebelum Pelaksanaan Model Pembelajaran Jiqsaw........................... Prosentase Tanggungjawab Siswa Kelas V Sebelum Pelaksanaan Model Pembelajaran Jiqsaw........................... Tanggungjawab Siswa Kelas V Siklus I ............................ Rekapitulasi Tanggungjawab Siswa Kelas V Siklus I ....... Prosentase Tanggungjawab Siswa Kelas V Siklus I .......... Tanggungjawab Siswa Kelas V Siklus II............................ Rekapitulasi Tanggungjawab Siswa Kelas V Siklus II....... Prosentase Tanggungjawab Siswa Kelas V Siklus II.........

51

52

52

62

63

63

68

69

69

xiii

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 1 : Gambar 2 : Gambar 3 : Gambar 4 : Gambar 5 : Gambar 6 :

Skema Kerangka Berpikir ……………………… Skema Penelitian.............. ……………………… Grafik Klasifikasi Tanggungjawab Siswa Pra Siklus..................................................................... Grafik Klasifikasi Tanggungjawab Siswa Siklus I ............................................................................ Grafik Klasifikasi Tanggungjawab Siswa Siklus II............................................................................ Grafik Perbandingan Klasifikasi Tanggungjawab Siswa antara Konsidi Awal, Siklus I dan Siklus II............................................................................

38

41

53

64

70

76

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1 : Lampiran 2 : Lampiran 3 : Lampiran 4 : Lampiran 5 : Lampiran 6 : Lampiran 7 : Lampiran 8 : Lampiran 9 : Lampiran 10 : Lampiran 11 : Lampiran 12 : Lampiran 13 :

Daftar Nama Siswa Kelas V SDN I Gosono Wonosegoro Boyolali........................................... Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I........ Lembar Kerja Siswa Siklus I................................ Observasi Aspek Afektif Dalam Pembelajaran Siklus I Siswa Kelas V SDN I Gosono Kecamatan Wonosegoro Kabupaten Boyolali...... Tanggungjawab Siswa Kelas V Siklus I............... Observasi Aspek Psikomotorik Dalam Pembelajaran Siklus I Siswa Kelas V SDN I Gosono Kecamatan Wonosegoro Kabupaten Boyolali ................................................................ Lembar Observasi Guru Dalam Pembelajaran Siklus I.................................................................. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus II....... Lembar Kerja Siswa Siklus II.............................. Observasi Aspek Afektif Dalam Pembelajaran Siswa Kelas V SDN I Gosono Kecamatan Wonosegoro Kabupaten Boyolali Siklus II ......... Tanggungjawab Siswa Kelas V Siklus II.............. Observasi Aspek Psikomotorik Dalam Pembelajaran Siswa Kelas V SDN I Gosono Kecamatan Wonosegoro Kabupaten Boyolali Siklus II ................................................................ Lembar Observasi Guru Dalam Pembelajaran Siklus II.................................................................

82

83

87

88

89

90

91

94

98

99

100

101

102

xv

PENINGKATAN TANGGUNGJAWAB BELAJAR PENDIDIKAN

KEWARGANEGARAAN MELALUI MODEL PEMBELAJARAN

JIGSAW PADA SISWA KELAS V SEMESTER I SD NEGERI I

GOSONO KECAMATAN WONOSEGORO KABUPATEN

BOYOLALI TAHUN 2012/2013

SUKAMTI, Program Studi PGSD, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2012.

ABSTRAKS

Tujuan penelitian tindakan kelas ini adalah untuk meningkatkan tanggungjawab belajar PKn melalui model pembelajaran jigsaw pada Siswa Kelas V Semester I SD Negeri I Gosono Kecamatan Wonosegoro Kabupaten Boyolali Tahun 2012/2013.

Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas yang dilakukan sebanyak 2 siklus. Tiap siklus terdiri dari empat tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes, observasi, dokumentasi, dan catatan lapangan. Analisis data yang digunakan adalah analisis komparatif dan analisis kritis.

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan maka dapat disimpulkan, bahwa melalui model pembelajaran jigsaw dapat meningkatkan tanggungjawab belajar PKn pada Siswa Kelas V SD Negeri I Gosono Kecamatan Wonosegoro Kabupaten Boyolali Tahun Pelajaran 2012/2013 hal ini ditunjukkan dari tanggungjawab siswa dalam proses pembelajaran sebelum penelitian hanya 3 siswa (15%) yang dalam mengikuti materi NKRI, kemudian peneliti menerapkan model pembelajaran jiqsaw dalam proses pembelajaran tanggungjawab siswa meningkat menjadi 11 siswa (55%). Kemudian peneliti mengadakan revisi dan evaluasi lagi, peneliti melaksanakan siklus II dan didapatkan 18 siswa (90%) tanggungjawab dalam proses pembelajaran PKn materi NKRI.

Kata kunci: Tanggungjawab, model pembelajaran jigsaw


Recommended