4
SATUAN PENDIDIKAN : SMP NEGERI 4 TALIWANG KELAS/SEMESTER : VII / Ganjil MATA PELAJARAN : IPA TERPADU TAHUN PELAJARAN : 2015/2016 Tingkat Ranah KD Tingkat Ranah IPK Materi Pokok Pembelajaran Ruang Lingkup Alokasi Waktu 1. 1.1. Mendeskripsikan besaran pokok dan besaran turunan beserta satuannya C3 1. Mengindentifikasikan besaran-besaran fisika dalam kehidupan sehari-hari kemudian megelompokkan dalam besaran pokok dan turunan C1 Besaran dan Satuan 1 4 JP 2. Menggunakan satuan Internasional dalam pengukuran C3 3. Mengkonversi satuan panjang, masa, dan waktu secara sederhana C2 1.2. Mendeskripsikan pengertian suhu dan pengukurannya C3 1 Menggunakan termometer untuk mengukur suhu zat C3 Suhu dan Pengukurannya 1 4 JP 2. Membuat termometer sederhana, berskala berdasarkan sifat perubahan volume C3 3. Membandingkan skala termometer Celcsius dengan termometer yang lain C2 1.3. C3 1. Mengukur dengan satuan baku dan tak baku secara baik dan benar C3 Pengukuran 1 2 JP 2. Memperhatikan dan menerapkan keselamatan kerja dalam pengukuran 2. Memahami klasifikasi zat 2.1. Mengelompokkan sifat larutan asam, larutan basa, dan larutan garam melalui alat dan indikator yang tepat C3 1. Mengindentifikasikan sifat asam, basa, garam dengan menggunakan indikator yang sesuai C1 Asam, Basa, dan Garam 2 4 JP 2. Mengelompokkan bahan-bahan di lingkungan sekitar berdasarkan konsep asam, basa dan garam C3 3. Menggunakan alat sederhana untuk menentukan skala keasaman dan kebasaan C3 ANALISIS STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Memahami prosedur ilmiah untuk mempelajari benda-benda alam dengan menggunakan peralatan Melakukan pengukuran dasar secara teliti dengan menggunakan alat ukur yang sesuai dan sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari

Analisis sk kd ipa kelas vii 2015-2016

  • Upload
    yus-rina

  • View
    1.707

  • Download
    13

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Analisis sk kd ipa kelas vii 2015-2016

SATUAN PENDIDIKAN : SMP NEGERI 4 TALIWANG KELAS/SEMESTER : VII / Ganjil

MATA PELAJARAN : IPA TERPADU TAHUN PELAJARAN : 2015/2016

Tingkat

Ranah KD

Tingkat

Ranah IPK

Materi Pokok

Pembelajaran

Ruang

Lingkup

Alokasi

Waktu

1. 1.1. Mendeskripsikan besaran pokok dan

besaran turunan beserta satuannyaC3

1. Mengindentifikasikan besaran-besaran

fisika dalam kehidupan sehari-hari kemudian

megelompokkan dalam besaran pokok dan

turunan

C1 Besaran dan Satuan 1 4 JP

2. Menggunakan satuan Internasional dalam

pengukuranC3

3. Mengkonversi satuan panjang, masa, dan

waktu secara sederhanaC2

1.2. Mendeskripsikan pengertian suhu

dan pengukurannyaC3

1 Menggunakan termometer untuk mengukur

suhu zatC3

Suhu dan

Pengukurannya1 4 JP

2. Membuat termometer sederhana, berskala

berdasarkan sifat perubahan volume C3

3. Membandingkan skala termometer Celcsius

dengan termometer yang lainC2

1.3.C3

1. Mengukur dengan satuan baku dan tak baku

secara baik dan benarC3 Pengukuran 1 2 JP

2. Memperhatikan dan menerapkan

keselamatan kerja dalam pengukuran

2. Memahami klasifikasi zat 2.1. Mengelompokkan sifat larutan asam,

larutan basa, dan larutan garam

melalui alat dan indikator yang tepatC3

1. Mengindentifikasikan sifat asam, basa,

garam dengan menggunakan indikator yang

sesuaiC1

Asam, Basa, dan

Garam2 4 JP

2. Mengelompokkan bahan-bahan di

lingkungan sekitar berdasarkan konsep asam,

basa dan garam

C3

3. Menggunakan alat sederhana untuk

menentukan skala keasaman dan kebasaan C3

ANALISIS STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

Memahami prosedur

ilmiah untuk mempelajari

benda-benda alam dengan

menggunakan peralatan

Melakukan pengukuran dasar secara

teliti dengan menggunakan alat ukur

yang sesuai dan sering digunakan

dalam kehidupan sehari-hari

Page 2: Analisis sk kd ipa kelas vii 2015-2016

Tingkat

Ranah KD

Tingkat

Ranah IPK

Materi Pokok

Pembelajaran

Ruang

Lingkup

Alokasi

Waktu

2.2. Melakukan percobaan sederhana

dengan bahan-bahan yang diperoleh

dalam kehidupan sehari-hariC3

1. Melakukan percobaan untuk mengetahui

sifat asam, basa di laboratorium dan alam

misalnya dengan menggunakan kembang

sepatu

C3Sifat Asam dan Basa

Pada Bahan2 4 JP

2.3. Menjelaskan nama unsur dan rumus

kimia sederhanaC3

1. Menjelaskan aturan penulisan lambang

unsurC2 Unsur Kimia 2 3 JP

2. Menuliskan nama dan lambang unsur C1

3. Menuliskan nama dan rumus kimia

sederhanaC1

4. Menentukan nama senyawa dan rumus

kimia sederhanaC3

2.4. Membandingkan sifat unsur,

senyawa dan campuranC3

1. Membandingkan sifat unsur, senyawa dan

campuran berdasarkan pengamatanC2

Unsur, Senyawa, dan

Campuran2 4 JP

2. Membuat bagan klasifikasi materi secara

sederhanaC3

3. Mengelompokkan zat-zat ke dalam

campuran homogen dan heterogen dalam

kehidupan sehari-hari

C3

3. 3.1. C3 1. Menyelidiki perubahan wujud suatu zat C3 Wujud Zat 2 4 JP

2. Menafsirkan susunan gerak partikel pada

berbagai wujud zat melalui penalaranC3

3. Membedakan kohesi dan adhesi berdasarkan

pengamatanC2

4. Mengkaitkan peristiwa kapilaritas dalam

peristiwa kehidupan sehari-hariC3

3.2. Mendeskripsikan konsep massa jenis

dalam kehidupan sehari-hari C31. Menyimpulkan melalui suatu eksperimen

bahwa massa jenis merupakan ciri khas

suatu zat

C2 Massa Jenis 2 4 JP

2. Menghitung massa jenis suatu zat C3

3. Menerapkan konsep massa jenis untuk

memecahkan masalah sehari-hariC3

3.3.C3

1. Menyelidiki proses pemuain pada zat padat,

cair dan gasC3 Pemuaian Zat 2 4 JP

2. Merencanakan percobaan sederhana untuk

menunjukkan pemuaian zat cair dan zat

padat

C3

3. Menunjukkan prinsip pemuian dalam

teknologi misalnya BimetalC1

Melakukan percobaan yang

berkaitan dengan pemuaian dalam

kehidupan sehari-hari

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

Memahami wujud zat dan

perubahannya

Menyelidiki sifat-sifat zat

berdasarkan wujudnya dan

penerapannya dalam kehidupan

sehari-hari

Page 3: Analisis sk kd ipa kelas vii 2015-2016

Tingkat

Ranah KD

Tingkat

Ranah IPK

Materi Pokok

Pembelajaran

Ruang

Lingkup

Alokasi

Waktu

3.4.

C3

1. Menyelidiki pengaruh kalor terhadap

perubahan suhu benda, perubahan wujud

zat

C3 Kalor 2 6 JP

2. Menyelidiki faktor-faktor yang dapat

mempercepat penguapanC3

3. Menyelidiki banyaknya kalor yang

diperlukan untuk menaikkan suhu zatC3

4. Menyelidiki kalor yang dibutuhkan pada saat

mendididh dan meleburC3

5. Menerapkan hubungan

Q = m.C. ∆t

Q = m.U dan Q = m.L

untuk meyelesaikan masalah sederhana

C3

4. Memahami berbagai sifat

dalam perubahan fisika dan

kimia

4.1. Membandingkan sifat fisika dan sifat

kimia zat C31. Membandingkan hasil pengamatan

perubahan fisika dan perubahan kimia C2Sifat Fisika dan Sifat

Kimia 2 4 JP

2. Mengklasifikasi perubahan fisika dan

perubahan kimia dalam kehidupan sehari-

hari dan mengkomunikasikannya

C3

4.2.C3

1. Menjelaskan dasar pemisahan campuran

berdasarkan ukuran partikel dan titik didih C2 Pemisahan Campuran 2 6 JP

2. Melakukan percobaan penjernihan air

dengan teknik sederhanaC3

3. Melakukan percobaan untuk memisahkan

campuran yang sesuai dengan metode yang

dipilih (penyaringan, destilasi, penguapan

dan sublimasi)

C3

4.3. Menyimpulkan perubahan fisika dan

kimia berdasarkan hasil percobaan

sederhana

C31. Membuat kesimpulan dari hasil pecobaan

perubahan fisika dan kimia C3Perubahan Fisika dan

Perubahan Kimia2 2 JP

2. Membandingkan karakteristik perubahan

kimia dan fisika berdasarkan percobaanC2

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

Mendeskripsikan peran kalor dalam

mengubah wujud zat dan suhu suatu

benda sesrta penerapannya dalam

kehidupan sehari-hari

Melakukan pemisahan campuran

dengan berbagai cara berdasarkan

sifat fisika dan sifat kimia

Page 4: Analisis sk kd ipa kelas vii 2015-2016

Tingkat

Ranah KD

Tingkat

Ranah IPK

Materi Pokok

Pembelajaran

Ruang

Lingkup

Alokasi

Waktu

4.4. Mengidentifikasi terjadinya reaksi

kimia melalui percobaan sederhana C31. Mereaksi dua zat untuk menunjukkan

perubahan warna dan atau suhu C3 Reaksi Kimia 2 4 JP

2. Menyimpulkan ciri-ciri terjadinya reaksi kimia

berdasarkan perubahan warna dan atau

suhu

C3

1. Mahluk Hidup dan Proses Kehidupan

2. Materi dan Sifatnya

3. Energi dan Perubahannya

4. Bumi dan Alam SemestaTaliwang, 3 Juli 2015

Mengetahui,Kepala Sekolah Guru Bidang Studi

R A P I I , S.Pd Y U S R O, S.Pd

NIP 196212311984031371 NIP.198403092009011005

Ruang Lingkup IPA

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi