33
PERSENTASE TIK Disusun Oleh: -Rifqi Fairuz Omardi -Mochammad Agastha Rachman -Alvoy

Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Sekilas tentang internet dan ethernet

Citation preview

Page 1: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

PERSENTASE TIK

Disusun Oleh:

-Rifqi Fairuz Omardi

-Mochammad Agastha Rachman

-Alvoy

Page 2: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

A. Internet

Internet (kependekan dari interconnection-networking) secara harfiah ialah sistem global dari seluruh jaringan komputer yang saling terhubung menggunakan standar Internet Protocol Suite (TCP/IP) untuk melayani miliaran pengguna di seluruh dunia. Manakala Internet (huruf 'I' besar) ialah sistem komputer umum, yang berhubung secara global dan menggunakan TCP/IP sebagai protokol pertukaran paket (packet switching communication protocol). Rangkaian internet yang terbesar dinamakan Internet. Cara menghubungkan rangkaian dengan kaedah ini dinamakan internetworking.

Page 3: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Perkembangan internet Internet dijaga oleh perjanjian bilateral atau multilateral

dan spesifikasi teknikal (protokol yang menerangkan tentang perpindahan data antara rangkaian). Protokol-protokol ini dibentuk berdasarkan perbincangan Internet Engineering Task Force (IETF), yang terbuka kepada umum. Badan ini mengeluarkan dokumen yang dikenali sebagai RFC (Request for Comments). Sebagian dari RFC dijadikan Standar Internet (Internet Standard), oleh Badan Arsitektur Internet (Internet Architecture Board - IAB). Protokol-protokol Internet yang sering digunakan adalah seperti, IP, TCP, UDP, DNS, PPP,SLIP, ICMP, POP3, IMAP, SMTP, HTTP, HTTPS, SSH, Telnet, FTP, LDAP, dan SSL.

Page 4: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Tokoh – tokoh Internet

Tim Berners-Lee

Sir Timothy John "Tim" Berners-Lee, KBE (TimBL atau TBL) (lahir di London, Inggris, 8 Juni 1955; umur 57 tahun) adalah penemu World Wide Web dan ketua World Wide Web Consortium, yang mengatur perkembangannya.

Page 5: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Ray Tomlinson

Ray adalah seorang ilmuwan lulusan MIT asal AS yang pada tahun 1971 menciptakan sistem pesan elektronik seminal pertama di dunia.

Pada tahun 60-an, Ray bekerja untuk sebuah perusahaan bernama Bolt Beranek & Newman (BBN), yang merupakan kontraktor dari pihak militer AS. BBN sendiri memiliki peranan yang luar biasa penting dalam pembangunan sistem infrastruktur internet awal yang dinamakan ARPANet, sebuah jaringan interkoneksi antar organisasi riset di seluruh penjuru AS.

Page 6: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Ilmuwan komputer pada saat itu sudah bertukar pesan menggunakan komputer mereka melalui jaringan ARPANet, bahkan pada tahun 60-an ilmuwan sudah mulai menggunakan format email awal yang dinamakan “mail” dikembangkan oleh Tom Van Vleck. Ray Tomlinson kemudian mendalami sistem email awal tersebut dan mengembangkan program “SNDMSG” kependekan dari “Send Message” untuk menggantikan “mail”. Program buatan Ray inilah yang pertama kali menggunakan “@” untuk mendeskripsikan nama komputer (server) yang dituju untuk pertama kalinya.

Page 7: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Kelebihan Internet memungkinkan pengguna dapat

bertukar data, pesan, dokumen dalam hanya hitungan detik dengan situs-situs yang ada di dunia

 pengguna dengan mudah mencari informasi yang sifatnya tidak terbatas yang area nya mencakup sistem global

membantu pengguna mendapatkan informasi yang terdapat dalam sistem protokol sehingga pengguna dapat akses ke jaringan komputer yang dilakukan agar pengguna dapat melakukan pertukaran data

Page 8: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

B. Intranet  intranet adalah sebuah jaringan privat (private network)

yang menggunakan protokol-protokol Internet (TCP/IP), untuk membagi informasi rahasia perusahaan atau operasi dalam perusahaan tersebut kepada karyawannya. Kadang-kadang, istilah intranet hanya merujuk kepada layanan yang terlihat, yakni situs web internal perusahaan. Untuk membangun sebuah intranet, maka sebuah jaringan haruslah memiliki beberapa komponen yang membangun Internet, yakni protokol Internet (Protokol TCP/IP, alamat IP, dan protokol lainnya), klien dan juga server. Protokol HTTP dan beberapa protokol Internet lainnya (FTP, POP3, atau SMTP) umumnya merupakan komponen protokol yang sering digunakan.

Page 9: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Kelebihan Intranet Intranet menjadi alat bantu untuk

meningkatkan perkembangan dan pertumbuhan produk industri

Intranet lebih meningkatkan tanggapan terhadap keluhan dan kebutuhan pelanggannya.

Intranet mampu menurunkan biaya atas kebutuhan informasi kolaborasi, workflow, dan enterprise connectivity.

Page 10: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

C. Sistem Jaringan Internet/Intranet

Jaringan komputer adalah sekumpulan komputer, Printer, danperangkat-perangkat lainnya yang terhubung dalam satu kesatuan informasi. Dari mulai memakai kabel sampai tanpa kabel.

Page 11: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

C. Jenis-jenis Jaringan Komputer Secara umum

LAN (Local Area Network)

 adalah jaringan komputer yang jaringannya hanya mencakup wilayah kecil; seperti jaringan komputer kampus, gedung, kantor, dalam rumah, sekolah atau yang lebih kecil. Saat ini, kebanyakan LAN berbasis pada teknologi IEEE 802.3 Ethernet menggunakan perangkat switch, yang mempunyai kecepatan transfer data 10, 100, atau 1000 Mbit/s. Selain teknologi Ethernet, saat ini teknologi 802.11b (atau biasa disebut Wi-fi) juga sering digunakan untuk membentuk LAN. Tempat-tempat yang menyediakan koneksi LAN dengan teknologi Wi-fi biasa disebut hotspot.

Page 12: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Karakteristik LAN

Mempunyai pesat data yang lebih tinggi Meliputi wilayah geografi yang lebih

sempit Tidak membutuhkan jalur

telekomunikasi yang disewa dari operator telekomunikasi

Page 13: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Teknologi Jaringan LAN

Teknologi jaringan LAN meliputi beberapa jenis jaringan seperti Ethernet, FDDI, Token ring.

Page 14: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Ethernet

Merupakan metode media akses yang mengizinkan semua host pada sebuah jaringan untuk berbagi bandwidth.

Page 15: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Frame Ethernet

Ethernet mentransmisikan data melalui kabel jaringan dalam bentuk paket-paket data yang disebut dengan Ethernet Frame. Sebuah Ethernet frame memiliki ukuran minimum 64 byte, dan maksimum 1518 byte dengan 18 byte di antaranya digunakan sebagai informasi mengenai alamat sumber, alamat tujuan, protokol jaringan yang digunakan, dan beberapa informasi lainnya yang disimpan dalam header serta trailer (footer). Dengan kata lain, maksimum jumlah data yang dapat ditransmisikan (payload) dalam satu buah frame adalah 1500 byte.

Page 16: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Frame Ethernet Ethernet menggunakan beberapa metode untuk

melakukan enkapsulasi paket data menjadi Ethernet frame, yakni sebagai berikut:

Ethernet II (yang digunakan untuk TCP/IP) Ethernet 802.3 (atau dikenal sebagai Raw

802.3 dalam sistem jaringan Novell, dan digunakan untuk berkomunikasi dengan Novell NetWare versi 3.11 atau yang sebelumnya)

Ethernet 802.2 (juga dikenal sebagai Ethernet 802.3/802.2 without Subnetwork Access Protocol, dan digunakan untuk konektivitas dengan Novell NetWare 3.12 dan selanjutnya)

Page 17: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Frame Ethernet Ethernet SNAP (juga dikenal

sebagai Ethernet 802.3/802.2 with SNAP, dan dibuat sebagai kompatibilitas dengan sistem Macintosh yang menjalankan TCP/IP)

Sayangnya, setiap format frame Ethernet di atas tidak saling cocok/kompatibel satu dengan lainnya, sehingga menyulitkan instalasi jaringan yang bersifat heterogen. Untuk mengatasinya, lakukan konfigurasi terhadap protokol yang digunakan via sistem operasi.

Page 18: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Jaringan Token Ring

Menggunakan metode token passing untuk menyadiakan akses ke jaringan untuk semua komputer.

Token ring dilewatkan dari satu komputer yg dikenal dgn istilah NAUN (Nearest Active Upstream Neighbour). Setiap token ring selesai menirim data, token ring akan dilewatkan ke NADN (Nearest Acive Downstream Neighbour)

Page 19: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Karakteristik Jaringan Token Ring Node-node dihubungkan secara serial di

sepanjang kabel, dengan bentuk jaringan seperti lingkaran.

Paket-paket data dapat mengalir dalam satu arah (kekiri atau kekanan) sehingga collision dapat dihindarkan.

Tipe kabel yang digunakan biasanya kabel UTP atau Patch Cable (IBM tipe 6).

Page 20: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Fiber Distribute Data Interface

FDDI (Fiber Distributed-Data Interface) adalah standar komunikasi data menggunakan fiber optic pada LAN dengan panjang sampai 200 km.

Protokol FDDI berbasis pada protokol Token Ring. FDDI terdiri dari dua Token Ring, yang satu ring-nya berfungsi sebagai ring backup jika seandainya ada ring dari dua ringtersebut yang putus atau mengalami kegagalan dalam bekerja. Sebuah ring FDDI memiliki kecepatan 100 Mbps.

Page 21: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Jenis-jenis Jaringan Komputer Secara umum

WAN (Wide Area Network)

merupakan jaringan komputer yang mencakup area yang besar sebagai contoh yaitu jaringan komputer antar wilayah, kota atau bahkan negara, atau dapat didefinisikan juga sebagai jaringan komputer yang membutuhkan router dan saluran komunikasi publik.

Page 22: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Manfaat WAN

WAN dimanfaatkan untuk menghubungkan jaringan lokal yang satu dengan jaringan lokal yang lain, sehingga pengguna komputer di lokasi yang satu dapat berkomunikasi dengan pengguna komputer yang berada pada lokasi yang lain, dan juga dimanfaatkan untuk menghubungkan LAN antar lokasi.

Page 23: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Jarak Jangkauan WAN

Jarak jangkauan jaringan WAN sangatlah luas dapat mencapai seluruh wilayah negara atau bahkan benua, Jarak yang bisa ditempuh oleh suatu jaringan WAN berkisar pada 100 KM sampai dengan 1000 KM. Dan mempunyai kecepatan antara 1.5 Mbps sampai dengan 2.4 Gbps

Page 24: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Jaringan Peer to Peer (P2P)

Peer To Peer adalah sebuah aplikasi yang menghandle resource dari sejumlah autonomous participant atau user yang terkoneksi secara mandiri, artinya user dapat mengoneksikan dirinya sesuai dengan keinginannya, tidak terikat oleh struktur jaringan secara fisik. Peer-to-peer menjadi sebuah alternatif aplikasi untuk mencari resource tertentu yang tidak ada diwebsite ataupun alternatif untuk berbagi resource tanpa sebuah web server yang harganya masih tergolong mahal. Bila ditinjau dari peran server di kedua tipe jaringan tersebut, maka server di jaringan tipe peer to peer diistilahkan non-dedicated server, karena server tidak berperan sebagai server murni melainkan sekaligus dapat berperan sebagai workstation.

Page 25: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Jaringan Peer to Peer (P2P)

Sistem P2P yang sebenarnya adalah suatu sistem yang tidak hanya menghubungkan “ujung” satu dengan lainnya, namun ujung-ujung ini saling berhubungan secara dinamis dan berpartisipasi dalam mengarahkan lalu lintas komunikasi informasi-, pemrosesan-, dan penugasan pembagian bandwidth yang intensif, dimana bila sistem ini tidak ada, tugas-tugas ini biasanya diemban oleh server pusat.

Page 26: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Gambar Jaringan WAN

Page 27: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Gambar Jaringan LAN

Page 28: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Gambar jaringan P2P

Page 29: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

D. Power-Line Communicator (PLC)

adalah sistem untuk membawa data pada konduktor yang juga digunakan untuk transmisi tenaga listrik. Sehingga jaringan listrik selain berfungsi sebagai sumber listrik juga menjadi media penghantar komunikasi.

Daya listrik ditransmisikan melalui jalur transmisi tegangan tinggi, yang didistribusikan melalui tegangan menengah, dan digunakan di dalam gedung pada tegangan rendah. PLC dapat diterapkan pada setiap tahap. Kebanyakan teknologi PLC membatasi diri untuk satu set kabel (misalnya, kabel tempat), tetapi beberapa dapat silang antara dua tingkat (misalnya, baik jaringan distribusi dan kabel tempat).Biasanya trafo mencegah menyebarkan sinyal yang memungkinkan beberapa teknologi PLC dijembatani untuk membentuk jaringan yang sangat besar.

Page 30: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

PLC melalui Listrik teknologi yang menggunakan koneksi line

kabel listrik yang dapat digunakan pada jaringan listrik yang telah ada untuk memberikan pasokan energi listrik, dan di saat yang bersamaan juga dapat digunakan untuk mentransfer data dan transmisi suara. Kecepatan maksimal yang bisa diraih menggunakan teknologi ini kurang lebih mendekati kecepatan koneksi transmisi data menggunakan fiber optic, mulai dari 256 Kbit/s sampai 45 Mbit/s.

Page 31: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

PLC melalui setrum

dilakukan dengan cara menumpukkan sinyal komunikasi yg berisi data sibawah frekuensi gelombang skala rendah 91-50 MHz.

Page 32: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

Menkoneksikan PLC Berlangganan jalur plc yang dikelola

oleh pln.yang nantinya perusahaan yang boleh mengirimkan sinyal melalui kabel listrik.

Page 33: Internet, Ethernet, dan Pengoperasiannya

WIFI

Jaringan werless merupakan cara yang paling mudah untuk membagi koneksi dan akhirnya teknologi ini muncul di rumah-rumah. Sesuatu yang dibutuhkan untuk menjalankan. Werless adalah ake