11
PENGENDALIAN PENYIMPANGAN SOSIAL By : Nila Angellia Putri R (17) 8D

Pengendalian penyimpangan sosial - SMP

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Pengendalian penyimpangan sosial - SMP

PENGENDALIAN PENYIMPANGAN SOSIAL

By : Nila Angellia Putri R (17)

8D

Page 2: Pengendalian penyimpangan sosial - SMP

Pengertian Pengendalian Sosial

Pengertian pengendalian sosial menurut beberapa ahlisosiologi adalah sebagai berikut.

a. Menurut Bruce J. CohenPengendalian sosial adalah cara-cara atau metode yang

digunakan untuk mendorong seseorang agar berperilaku selarasdengan kehendak kelompok atau masyarakat luas tertentu.

b. Menurut Peter BergerPengendalian sosial adalah cara yang dipergunakan

masyarakatuntuk menertibkan anggota yang menyimpang.

c. Menurut Joseph S. RoucekPengendalian sosial adalah proses terencana maupun tidak

di mana individu dibujuk, diajarkan, dan dipaksa untukmenyesuaikan diri pada kebiasaan dan nilai hidup kelompok.

Page 3: Pengendalian penyimpangan sosial - SMP

Ciri-ciri Pengendalian Sosial

Secara spesifik pengendalian sosial memiliki ciri-ciri sebagai berikut.

– Pengendalian sosial sebagai suatu cara, metode atauteknik tertentu yang dipergunakan masyarakat untukmengatasi ataupun mencegah terjadinya penyimpangansosial.

– Pengendalian sosial dipergunakan untuk mewujudkankeselarasan antara stabilitas dengan perubahan-perubahan yang terus terjadi di suatu masyarakat.

– Pengendalian sosial dapat dilakukan oleh kelompokterhadap kelompok lain, atau oleh suatu kelompokterhadap individu.

– Pengendalian sosial dilakukan secara timbal balikmeskipun tidak disadari oleh kedua belah pihak.

Page 4: Pengendalian penyimpangan sosial - SMP

Tujuan Pengendalian Sosial

Pengendalian sosial memiliki arti yangsangat penting bagi kehidupan masyarakat,karena pengendalian sosial bertujuan:

– Agar dapat terwujud keserasian dan ketenteramandalam mayarakat.

– Agar pelaku penyimpangan dapat kembalimematuhi norma - norma yang berlaku.

– Agar masyarakat mau mematuhi norma-normasosial yang berlaku baik dengan kesadaran sendirimaupun dengan paksaan

Page 5: Pengendalian penyimpangan sosial - SMP

UPAYA PENGENDALIAN PENYIMPANGAN SOSIAL

Terjadinya penyimpangan sosial di tengah kehidupanmasyarakat dapat berpengaruh terhadap keteraturan sosial.Oleh karena itu, perlu dilakukan upaya pengendalianpenyimpangan social seperti berikut.

Macam-macam Teknik/Cara Pengendalian Sosial

Ada banyak bentuk pengendalian sosial baik yangditerapkan dalam lingkungan keluarga, sekolah, maupun dimasyarakat luas.

• Pengendalian sosial menurut tujuannya

Jika diklasifikasikan menurut tujuannya, pengendalian socialdapat dibedakan menjadi tiga, yakni tujuan kreatif, regulatif, daneksploratif.

Page 6: Pengendalian penyimpangan sosial - SMP

Pengendalian sosial menurutpelaksanaannya

• Macam-macam teknik pengendalian sosial jikaditinjau dari aspek pelaksanaannya, dapatdilakukan dengan cara kompulsi, pervasi,persuasif, dan koersif

Page 7: Pengendalian penyimpangan sosial - SMP

Pengendalian sosial menurut jumlah yang terlihatApabila ditinjau dari aspek jumlah yang terlibat, teknik/cara

pengendalian sosial dapat dilakukan dengan cara:

• Pengawasan dari individu terhadap individu lainnya.Contohnya seorang ayah yang menasihati anaknya, seorang teman yangmenegur temannya yang telah berbuat salah, dan lain-lain.

• Pengawasan dari individu terhadap kelompok.Contohnya seorang pelatih sepak bola yang mengarahkan tim sepakbolanya, seorang guru yang menjelaskan materi pada muridmuridnya, danlain-lain.

• Pengawasan dari kelompok terhadap kelompok.Contohnya sekelompok mahasiswa KKN (kuliah kerja nyata) sedangmemberikan penyuluhan pada masyarakat.

• Pengawasan dari kelompok terhadap individu.Contohnya warga masyarakat yang mengucilkan seorang warganya yangtelah melanggar norma.

Page 8: Pengendalian penyimpangan sosial - SMP

Pengendalian Sosial menurut Sifatnya

• Menurut sifatnya, pengendalian sosialdibedakan dalam bentuk preventif, represif,dan gabungan preventif dan represif.

Page 9: Pengendalian penyimpangan sosial - SMP

Bentuk-bentuk Pengendalian SosialPengendalian sosial yang ada di masyarakat antara lain berupa:

• TeguranTeguran dilakukan dari orang yang dianggap lebih berwibawa kepada

pelaku penyimpangan yang sifatnya ringan. Misalnya seorang ibu meneguranaknya yang pulang terlambat dari jam biasanya.

• FraundulensFrauddalens adalah meminta bantuan kepada pihak lain yang

dianggap dapat mengatasi masalah.

• IntimidasiIntimidasi adalah bentuk pengendalian dengan disertai tekanan,

ancaman, dan menakut-nakuti.

• Ostrasisme atau pengucilanTindakan pengucilan bagi pelaku penyimpangan sosial seringkali dilakukanpada masyarakat tradisional yang masih memegang teguh tradisi

Page 10: Pengendalian penyimpangan sosial - SMP

• Kekerasan fisikPengendalian sosial secara fisik merupakan bentuk

pengendalian dengan memberikan tekanan dan kekerasan fisikterhadap pihak lain, seperti pemukulan, menendang, merusak,dan lain-lain.

• Hukuman/sanksiHal yang lazim dilakukan untuk mengatasi penyimpangan

sosial adalah pengenaan hukuman atau sanksi. Pemberianhukuman/sanksi dilakukan melalui proses peradilan yang didukungberbagai saksi serta pembelaan, sehingga hukuman/sanksi yangdijatuhkan benar-benar memenuhi asas keadilan dan kepatutan.

• gosip atau desas-desusDi kalangan masyarakat, gossip atau desas- desus merupakan

bentuk pengendalian sosial yang cukup efektif. Banyak orang yangmengurungkan niatnya untuk melakukan sesuatu karena takutdigosipkan. Apalagi hidup di kalangan masyarakat yang masihmemiliki kepedulian tinggi terhadap lingkungan sosialnya, jika adaperilaku yang aneh sedikit saja, akan mengundang perbincangan

Page 11: Pengendalian penyimpangan sosial - SMP

v