13
ASSLAMU’ALAIKUM WARAHMATULLAHI WABARAKATUH

Pertumbuhan Penduduk terhadap pembangunan

  • Upload
    shafaff

  • View
    157

  • Download
    9

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Pertumbuhan Penduduk terhadap pembangunan

ASSLAMU’ALAIKUM

WARAHMATULLAHI

WABARAKATUH

Page 2: Pertumbuhan Penduduk terhadap pembangunan

Nama Anggota Kelompok 3 :

Azzahra RahmaniaFitri RahmawatiNasya RizkiliaShafa Fauziyah

Siti Nur MuffallaKelas : 8.1

Page 3: Pertumbuhan Penduduk terhadap pembangunan

A.Pertumbuhan Penduduk terhadap pembangunan

Salah satu modal dasar pembangunan, jumlahpenduduk yang besar, apalagi disertai dengan kualitasyang baik merupakan jaminan bagi terlaksananyapembangunan secara optimal. Jumlah penduduk yangbesar juga memberi keuntungan lain, yaitu banyaknyakonsumen pengguna berbagai barang/produk konsumsi.Permintaan yang tinggi terhadap barang/produkkonsumsi menjadi salah satu faktor penunjangpertumbuhan ekonomi. Sebagai subjek pendudukmerupakan faktor pelaku proses pembangunan.penduduk merupakan beban sekaligus potensi bagi suatunegara. Apabila suatu negara pertumbuhan penduduknyasangat tinggi, ini merupakan masalah.

Page 4: Pertumbuhan Penduduk terhadap pembangunan

Dampak Pertumbuhan Penduduk Terhadap Pembangunan di Negara Maju.

Dampak Pertumbuhan Penduduk Terhadap Pembangunan di Negara Berkembang.

Page 5: Pertumbuhan Penduduk terhadap pembangunan

• Ketidakmerataan penduduk menyebabkan tidak meratanya pembangunan ekonomi di seluruh wilayah Indonesia. Hal ini menyebabkan masih terdapatnya daerahtertinggal, terutama daerah-daerahpedalaman yang jauh dari pusat kota.

Page 6: Pertumbuhan Penduduk terhadap pembangunan

• Berdasarkan simulasi dan analisis yang dilakukan dalam penelitian, ternyata terlihat kalau angka pertumbuhan ekonomi proporsional terhadap angka pertumbuhan penduduk. Ini berarti, pertumbuhan penduduk di Indonesia berpengaruh positif terhadap pertumbuhan ekonomi. Penelitian Wilson ini diperkuat dengan argumen yang dikemukakan oleh Jones (1995), yaitu pertumbuhan ekonomi yang tinggi pada masa lalu disebabkan oleh pertumbuhan penduduk yang tinggi.

Berdasarkan simulasi dan analisis yang dilakukan dalam penelitian, ternyata terlihat kalau angka pertumbuhan ekonomi proporsional terhadap

angka pertumbuhan penduduk. Ini berarti, pertumbuhan penduduk di Indonesia berpengaruh positif terhadap pertumbuhan ekonomi. Penelitian

Wilson ini diperkuat dengan argumen yang dikemukakan oleh Jones (1995), yaitu

pertumbuhan ekonomi yang tinggi pada masa lalu disebabkan oleh pertumbuhan penduduk yang

tinggi.

Page 7: Pertumbuhan Penduduk terhadap pembangunan

Pembangunan suatu negara juga ditunjang oleh kuantitas dan

kualitas penduduknya. Dengan sarana dan prasana fasilitas yang

memadai akan menunjang kualitas dari penduduk tersebut. Akibatnya, pembangunan dapat

terlaksana dan dapat dilaksanakan secara maksimal.

Page 8: Pertumbuhan Penduduk terhadap pembangunan

Dampak dari permasalahan penduduk terhadap pembangunan

Page 9: Pertumbuhan Penduduk terhadap pembangunan

•Ketidakmerataan penduduk menyebabkan tidak meratanya pembangunan ekonomi di seluruh wilayah Indonesia. Hal ini menyebabkan masih terdapatnyadaerah tertinggal, terutama daerah-daerahpedalaman yang jauh dari pusat kota.• Ledakan penduduk akibat angka kelahiran yang tinggi menyebabkan semakin tingginya kebutuhan penduduk akan perumahan, bahan pangan, dan kebutuhan tersier lainnya.• Ledakan penduduk juga mengakibakan angka beban ketergantungan menjadi lebih tinggi. Hal ini disebabkan angka usia non produktif lebih besar daripada usia produktif.

Page 10: Pertumbuhan Penduduk terhadap pembangunan
Page 11: Pertumbuhan Penduduk terhadap pembangunan

• Arus urbanisasi yang tidak diimbangi dengan pendidikan dan ketrampilan yang cukup menimbulkan masalah pengangguran, kriminalitas, prostitusi, munculnya daerah kumuh, dan kemiskinan di daerah perkotaan. Hal tersebut dapat menghambat pembangunan, baik di daerahpedesaan (daerah asal) maupun daerah perkotaan(tujuan)

• Timbulnya berbagai masalah kerusakan lingkunganakibat pertambahan penduduk manusia.

• Masalah kemacetan lalu lintas dapat mengurangiarus mobilitas penduduk, barang, dan jasa yang akan berakibat pada terhambatnya perkembanganekonomi penduduk.

Page 12: Pertumbuhan Penduduk terhadap pembangunan
Page 13: Pertumbuhan Penduduk terhadap pembangunan

WASSLAMU’ALAIKUM

WARAHMATULLAHI

WABARAKATUH