12
MELUKIS GARIS BAGI, GARIS BERAT, GARIS TINGGI DAN GARIS SUMBU PADA SEGITIGA PANJI WIRALDY HSB

Ppt panji wiraldy hsb(0907065)

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Powerpoint mengenai garis - garis pada segitiga.

Citation preview

Page 1: Ppt panji wiraldy hsb(0907065)

MELUKIS GARIS BAGI, GARIS BERAT, GARIS TINGGI DAN GARIS

SUMBU PADA SEGITIGA

PANJI WIRALDY HSB

Page 2: Ppt panji wiraldy hsb(0907065)

Memahami konsep segiempat dan segitiga serta menentukan ukurannya

KOMPETENSI DASAR

Melukis segitiga, garis bagi, garis berat; garis tinggi dan garis sumbu pada segitiga

STANDAR KOMPETENSI

Page 3: Ppt panji wiraldy hsb(0907065)

Peserta didik dapat melukis garis bagi pada segitiga

Peserta didik dapat melukis garis berat pada segitiga

Peserta didik dapat melukis garis tinggi pada segitiga

TUJUAN PEMBELAJARAN

Page 4: Ppt panji wiraldy hsb(0907065)

KA

B

C

L

M

1. Dari titik A lukis busur lingkaran dengan jari-jari R memotong garis AB dan garis AC. Misal titik potongnya L dan K

2. Dari titik L lukis busur lingkaran dengan jari-jari r

3. Dari titik K lukis busur lingkaran dengan jari-jari r

4. Misal titik potong kedua busur tersebut adalah titik M

5. Tarik garis dari titik A ke titik M6. Diperoleh besar sudut BAM =

besar sudut CAM

INGAT!

BAGAIMANA MEMBAGI

SUDUT SAMA BESAR

Page 5: Ppt panji wiraldy hsb(0907065)

1. Lukis segitiga ABC

2. Dari titik A lukis busur lingkaran dengan jari-jari R dan memotong sisi AC dan sisi AB

3. Dari titik potong busur lingkaran pada sisi AB lukis busur lingkaran dengan jari-jari r

4. Dari titik potong busur lingkaran pada sisi AC lukis busur lingkaran dengan jari-jari r

5. Tarik garis dari titik A dan memotong titik potong kedua busur lingkaran pada langkah 3 dan langkah 4

6. Garis tersebut adalah garis bagi segitiga dari titik A

7. Ulangi langkah 2 sampai langkah 5 dari titik B dan titik C

A B

C

MELUKIS GARIS BAGI SEGITIGA

Page 6: Ppt panji wiraldy hsb(0907065)

1. Lukis segitiga PQR

2. Dari titik P lukis busur lingkaran w dengan jari-jari r dimana < r < PQ dan memotong sisi PQ

3. Dari titik Q lukis busur lingkaran u dengan jari-jari r dan memotong sisi PQ

4. Busur lingkaran w busur lingkaran u berpotongan di dua titik, selanjutnya lukis garis l yang memotong kedua titik potong itu

5. Garis tersebut juga memotong sisi PQ, selanjutnya tarik garis dari titik R ke titik potong garis l sisi PQ

6. Garis tersebut adalah garis berat dari titik R

P Q

R

7. Ulangi langkah 2 sampai langkah 6 dari titik Q dengan sisi QR dan titik R dengan sisi PR

MELUKIS GARIS BERAT SEGITIGA

Page 7: Ppt panji wiraldy hsb(0907065)

1. Lukis segitiga PQR

2. Dari titik R lukis busur lingkaran yang memotong sisi PQ di dua titik misal titik M dan titik N

3. Dari titik M lukis busur lingkaran memotong sisi PQ dengan jari-jari r >

4. Dari titik N lukis busur lingkaran memotong sisi PQ dengan jari-jari r

5. Kedua busur lingkaran dengan pusat M dan pusat N akan berpotongan di dua titik

6. Tarik garis dari titik R dan memotong titik perpotongan busur pusat M dan busur pusat N

7. Garis tersebut adalah garis tinggi segitiga PQR dari titik R

P Q

R

8. Ulangi langkah 2 sampai langkah 7 dari titik Q dan titik P

MELUKIS GARIS TINGGI SEGITIGA

MN

Page 8: Ppt panji wiraldy hsb(0907065)

CONTOH SOAL

A D B

C

√52

4

Diketahui segitiga ABC seperti pada gambar. AC = dan AD = 4. Jika CD adalah tinggi segitiga terhadap alas AB dan CA = panjang garis berat segitiga BCD terhadap sisi BD maka tentukan :a. Panjang ABb. Panjang CDc. Panjang BC

Page 9: Ppt panji wiraldy hsb(0907065)

D B

C√60

4

Jawab :Mula-mula lukis garis berat dari titik C terhadap sisi BD pada segitiga BCDAC = AE = ACE adalah segitiga sama kaki dan AD = DE = 4Karena CE adalah garis berat maka DE = BE = 4Jadi, panjang AB = 12

A E

Dengan Teorema Pitagoras kita dapat menghitung panjang CDCD =

= = = = 6

Jadi, panjang CD = 6

Dengan Teorema Pitagoras kita dapat menghitung panjang BC BC =

= = = = 10

Jadi, panjang BC = 10

Page 10: Ppt panji wiraldy hsb(0907065)

1. Lukislah garis bagi, garis berat dan garis tinggi lalu tentukan panjang garis bagi, garis berat, dan garis tinggi pada segitiga sama sisi dengan panjang sisi 10 cm.

2. Pada segitiga mana salah satu garis tingginya adalah garis baginya?

LATIHAN

Jawab :1.

A B

CMelukis garis bagi, garis berat, dan garis tinggi menggunakan langkah-langkah yang sudah diajarkan sebelumnya.Diperoleh, garis bagi = garis berat = garis tinggi.Karena garis bagi = garis berat = garis tinggi, makaGaris tinggi =

= = = 5 cm

Jadi, garis bagi = garis berat = garis tinggi = 5 cm

Page 11: Ppt panji wiraldy hsb(0907065)

A B

C

2. Pada segitiga sama kaki salah satu garis tingginya adalah garis baginya.

Page 12: Ppt panji wiraldy hsb(0907065)

“Matematika bukan segala-galanya, tapi bisa jadi segala-

galanya berawal dari matematika”

Terima Kasih dan Sampai Jumpa Lagi