13
RUANG LINGKUP BIOLOGI Batavia Adi B. Egi Maulana Mira Ismiyanti P. Mira Novia Nadira Pricillia Steffany Rana Zhafirah Zaki

Ruang lingkup biologi

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Ruang lingkup biologi

RUANG LINGKUP BIOLOGI

Batavia Adi B.

Egi Maulana

Mira Ismiyanti P.

Mira Novia

Nadira

Pricillia Steffany

Rana Zhafirah

Zaki

Page 2: Ruang lingkup biologi

Ruang Lingkup Biologi

Ilmu yang mempelajari segala aspek yang berkaitan dengan makhluk hidup disebut Biologi.

Cabang Biologi dapat ditentukan berdasarkan kriteria tertentu, antara lain Tingkat organisasi kehidupan, kelompok organisme, aspek kehidupan, ilmu campuran dan terapan.

Page 3: Ruang lingkup biologi

Tujuan Mengetahui disiplin ilmu lain yang

dapat menunjang penelitian dalam biologi

Page 4: Ruang lingkup biologi

Tingkat Organisasi Kehidupan

Sitologi

Histologi

AnatomiBiologi Molekuler

Ekologi, Ilmu Lingkungan,

Toksikologi, dan Limnogi

Page 5: Ruang lingkup biologi

Kelompok Organisme

Taksonomi

Virologi

Mikrobiologi

Mikologi

Zoologi

Botani

Page 6: Ruang lingkup biologi

Aspek Kehidupan

Biologi Perkembang

an

Embriologi

Anantomi

Fisiologi

Page 7: Ruang lingkup biologi

Ilmu Campuran dan Terapan

Biofisika

Biokimia

Bioteknologi

Paleontologi

Page 8: Ruang lingkup biologi

No Cabang Biologi Kelompok Organisme yang Dipelajari

1. Biologi molekuler Tingkat molekul

2. Sitologi Tingkat sel

3. Histologi Tingkat jaringan

4. Anatomi dan Fisiologi Tingkat organ dan Sistem organ

5.Ekologi, Ilmu Lingkungan , Toksikologi, Limnogi

Tingkat ekosistem

Page 9: Ruang lingkup biologi

Taksonomi Taksonomi : Pengelompokkan organisme

berdasarkan persamaan dan perbedaanNo.

Kelompok Organisme yang Dipelajari

Ciri Khusus

1. Fungi (Jamur)Tidak berklorofil, berbentuk benang-benang halus (hifa)

2. Briophyta (Lumut)Tidak memiliki akar, batang, & daun sejati, serta tidak memiliki pembuluh pengangkut

3.Pteridophyta (Tanaman paku)

Pada masih muda daunnya menggulung

4.Algae (Ganggang)

Hidup di air laut maupun tawar

5. Pisces (ikan)

 Jantung terdiri atas dua ruang yaitu satu serambi dan satu bilik, memiliki gurat sisi untuk menentukan arah dan posisi berenang.

Page 10: Ruang lingkup biologi

Biologi Perkembangan Kehidupan pada tingkat individu

No. Biologi Perkembangan Pengertian

1. Fertilisasi in vitro (bayi tabung)sebuah teknik pembuahan dimana sel telur (ovum) dibuahi di luar tubuh wanita.

2. Transgenik (pertukaran gen)

tanaman yang telah direkayasa bentuk maupun kualitasnya melalui penyisipan gen atau DNA binatang, bakteri, mikroba, atau virus untuk tujuan tertentu

3. Inseminasi buatan (kawin suntik)

pembenihan dengan jalan memasukkan benih jantan (sperma) ke dalam vagina dengan menggunakan (dengan bantuan) alat suntik (tidak melalui hubungan seksual).

Page 11: Ruang lingkup biologi

Biokimia Proses-proses kimia dalam sistem

kehidupan

No. Biokimia Pengertian

1. Fotosintesisproses pembentukan karbohidrat dari karbon dioksida (CO2) dan air (H2O) dengan bantuan sinar matahari.

2. Fermentasiproses produksi energi dalam sel dalam keadaan anaerobik (tanpa oksigen)

3. ALT

 berasal dari minyak nabati yang mengalami proses pemadatan dengan menggunakan teknik hidrogenasi parsial.

Page 12: Ruang lingkup biologi

Kesimpulan

Biomolekuler

Jaringan

Sel

Organ

Sistemorgan

Organisme

Populasi

Komunitas

Ekosistem

Bioma

Page 13: Ruang lingkup biologi

THANK YOU…

X IPA 2

SMA NEGERI 9 BANDUNG