25
TUGAS PRESENTASI SENI BUDAYA BAB 2 MENGGAMBAR ILUSTRASI

SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

TUGAS PRESENTASI SENI BUDAYA

BAB 2

MENGGAMBAR ILUSTRASI

Page 2: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

Disusun Oleh1. Deswitaku Al Fitri (07)2. Iga Gitanasti Maylissa (14)3. Nafissa Hadiningtyas(18)4. Quarta Atsir Azaria Dewi (23)5. Berlin Happy Winike Christi (31)

Page 3: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

Menggambar Ilustrasi

Teknik Digital

Peralatan Teknik Karakter

Teknik Manual

Alat dan bahan menggambar

ilustrasi

Konsep menggambar

ilustrasi

Langkah langkah

menggambar ilustrasi

Gaya gambar ilustrasi

Unsur utama gambar ilustrasi

Page 4: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

A. KONSEP MENGGAMBAR ILUSTRASI

Page 5: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

Kata ilustrasi bermaksud memberikan gambaran tentang peristiwa atau keadaan yang bukan sebenarnya. Kata ilustrasi berasal dari bahasa Latin, ilustrare yang berarti menjelaskan. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia dijelaskan pengertian ilustrasi sebagai berikut : Gambar untuk memperjelas isi karangan atau buku. Gambar, desain, atau diagram untuk menghias. Keterangan tambahan.

Kemudian ilustrasi diartikan sebagai gambar atau alat bantu yang menjlaskan sesuatu menjadi lebih jelas sehingga bermakna dan menarik.

Page 6: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

Pengertian di atas apabila dihubungkan dengan gambar akan mengarah pada jurnalistik, yaitu gambar yang mengandung seribu makna. Artinya, bahasa berupa gambar yang lebih komunikatif untuk diterima oleh pembaca. Berikut contohnya :

Gambar yang menarik di dalam majalah membuat kita bersemangat untuk mengetahui isi majalah.

Jika membaca buku biologi atau anatomi tubuh, apabila tidak tidak terdapat gambar anatomi tubuh maka kita akan kesulitan menelaah materi pelajaran tersebut.

Jika membaca koran mengenai suatu bencana, akan lebih baik jika dilengkapi dengan gambar sehingga komunikatif.

Dengan demikian, menggambar ilustrasi dapat diartikan sebagai kegiatan mengekspresikan gagasan yang dituangkan pada media dua dimensi yang bertujuan untuk memberikan penjelasan.

Page 7: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

B. ALAT DAN BAHAN MENGGAMBAR ILUSTRASI

Page 8: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

Berikut ini contoh beberapa alat yang digunakan dalam menggambar

Yaitu alat yang digunakan untuk menuangkan cat ke dalam media gambar. Kuas memiliki bermacam-macam bentuk, ada yang oval, meruncing, dan gepeng. Semua itu digunakan sesuai dengan kebutuhan

1. KUAS

Page 9: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

Cat minyak yaitu bahan yang digunakan untuk mewarnai gambar, umunya digunakan pada kanvas

2. CAT MINYAK

Yaitu suatu alat gambar yang dapatdipakai untuk membuat garis panjangdengan tinta yang tidak terputus

3. RAPIDO

Page 10: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

Biasanya, jenis pensil yang digunakan untuk menggambar adalah pensil hitamdan pensil warna. Pensil hitam ada yang HB, H, B dengan ukuran 1-8. Untuk pensilgambar, terdiri dari 6 warna

4. PENSIL

Alat ini menyerupai pensil tetapi lebihLunak dan tanpa kayu pembungkus. Biasanya, dipakai untuk menggambar pemandangan

5. KONTE

Page 11: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

bahan ini juga sering disebut dengan cattransparan sehingga dibutuhkan mediagambar berupa kertas gambar yang dapatmenyerap air

6. Cat air

Page 12: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

C. OBJEK GAMBAR ILUSTRASI

Page 13: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

1. MANUSIADalam menggambar objek berupa manusia dibutuhkan informasi

yang lengkap , baik mengenai letak kepala terhadap badan , keseimbangan letak tangan dan kaki, dan ukuran lainnya, sehingga perbandingan antaraanggota tubuh yang digambar seimbang dan benar

2. BINATANGMenggambar binatang pada prinsipnya hampir sama dengan menggambar manusia, yaitu menggambar dengan tetap memperhatikan proporsi dan anatomi

Page 14: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

3. TUMBUH-TUMBUHAN Jika diperhatikan dengan saksama, bentuk dasarnya adalah geometris dan nongeometris. Umumnya, karakter tumbuhan digunakan untuk latar pelengkap dan penjelas dari susasana yang diinginkan, baik tema yang tokohnya manusia maupun binatang. Secara tampilan, tumbuhan harus digambarkan lebih realis sehingga dapat diamati dan diketahui secara lebih jelas

Page 15: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

D. GAYA GAMBAR ILUSTRASI

Page 16: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

1. Gaya RepresentatifCorak perwujudan gambar menyerupai keadaan nyata

Page 17: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

2. Gaya dekoratifBersifat penghias atau mendekor dengan cara mentilasi.

Page 18: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

KARTUNGAYA KARIKATUR

3. Gaya Karikatural

Page 19: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

E. MENGGAMBAR ILUSTRASI

Page 20: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

1. Langkah Langkah Menggambar Ilustrasi:•Menentukan gagasan•Membuat sketsa•Mewarnai• Penyelesaian akhir

Page 21: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

2. Menggambar DigitalSalah satu media digital yang dapat digunakan untuk

menggambar adalah komputer. Menggambar menggunakan komputer umumnya memanfaatkan aplikasi software perangkat lunak, baik untuk menggambar manipulasi, menggambar teknik, dan menggambar eskpresif.a. Peralatan

Peralatan menggambar dengan menggunakan komputer secara garis besar terbagi menjadi 3 bagian sebagai berikut:• -Perangkat keras• -Perangkat lunak• -Perangkat cetak

Page 22: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

b. Teknik• Jika ingin memanipulasi gambar menggunakan adobe photoshop• Jika ingin menggambar ilustrasi menggunak corel draw• Jika akan menggambar kartun menggunakan adobe flash CTP atau

toonbomc. Karakter Gambar

Menggambar dengan komputer adalah cara menggambar yang memerlukan logika berpikir rasional dan terukur.

Page 23: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

3. Langkah langkah mewarnai gambara. Aplikasi Perangkat Lunak Adobe Photoshop CS6

1) Buka aplikasi adobe photosop pada desktop.2) Siapkan gambar anda yang sudah dipindai terlebih dahulu.3) Kemudian pilih file-new, lalu pilih ukuran yang diinginkan.4) Selanjutnya masukkan gambar yang sudah di pindai dengan cara memilih file-

open-kemudian cari file dengan cara menarik gambar yang telah kamu pilih ke Adobe Photoshop CS6.

5) Setelah itu pilih garis gambar dengan Magicwand Tools.6) Kemudian tekan ctrl+shift+i secara bersamaan kemudian delete.7) Setelah itu ctrl+shift+i sekali lagi. Setelah itu, warnai garis dengan warna hitam.8) Untuk menghilangkan seleksinya tekan ctrl+D. Kemudian pilih warna yang

diinginkan.9) Tekan G untuk shortcut paint bucket dan warnai gambar.

Page 24: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

b. Aplikasi Perangkat Lunak Adobe Ilustrator CS6

1) Buka aplikasi adobe illustrator pada desktop.2) Siapkan gambar yang sudah dipindai terlebih dahulu.3) Kemudian pilih file-new kemudian pilih ukuran yang diinginkan.4) Selanjutnya masukkan gambar yang sudah dipindai dengan cara memilih

file-open-kemudian cari file dengan cara men-drag gambarmu ke adobe illustrator.

5) Setelah itu pilih image trace.6) Setelah di image trace, kemudian di expand.7) Setelah itu, bersihkan bagian kertas yang tidak terpakai dengan

menggunakan magicwand tool kemudian delete.8) Kemudian seleksi semua gambar dengan cara menekan ctrl+A dan tekan

“k” untuk memilih live paint bucket dan silakan warnai semua gambarnya.

Page 25: SENI BUDAYA MENGGAMBAR ILUSTRASI KELAS 8

TERIMAKASIIH BABAAY